Tujuan Percobaan trafo

download Tujuan Percobaan trafo

of 6

description

Tujuan Percobaan trafo

Transcript of Tujuan Percobaan trafo

PERCOBAAN

SHORT CIRCUIT TRANSFORMATOR 1 PHASA

A. Tujuan Percobaan

Dari percobaan mahasiswa diharapkan dapat :

1. Menentukan nilai rugi - rugi tembaga pada percobaan short sircuit ketika arus nominal mengalir.

2. Menentukan nilai harga besarnya resistansi, reaktansi, serta impedansi pada transformator (Rek, Xek & Zek).

3. Menentukan besar angka persentase dari tegangan impedansi pada transformator 1 phasa.

4. Menentukan Rating pengaman transformator 1 phasa pada percobaan tersebut.

B. Teori Dasar

Dalam percobaan short sircuit untuk menentukan nilai impedansi ekivalen Zek1, Zek2, reaktans bocor ekivalen diperkecil menjadi nol, sehingga hanya impedansi Zek = Rek + JXek yang membatasi arus karena harga Rek dan Xek ini sangatlah kecil, sehingga harus di jaga agar tegangan yang masuk (V hs) cukup kecil sehingga arus yang dihasilkan tidak melebihi arus nominal (I nominal ), Harga Io akan relative kecil apabila dibandingkan dengan arus nominal, sehingga pada pengukuran ini nilai besar Io dapat di abaikan.

Gambar 1. Rangkaian pengujian sesuai dengan rangkaian ekivalen

Keterangan :

1. Pada saat dilakukan percobaan yang digunakan sebagai acuan adalah arus nominal.2. Pada saat praktikum pengambilan data tidak boleh dilakukan terlalu lama, karena transformator akan timbul mudah panas dan apa bila diulang ulang, maka akan timbul hasil pengukuran yang berbeda - beda karena adanya losses.

3. Percobaan hubung singkat dapat juga digunakan untuk mencari angka tranformasi dengan rumus perbandingan a = I2/I1=V1/V2

Gambar 2. Rangkaian ekivalen transformator pada saat pengujian hubung singkat.4. Rangkaian ekivalen yang mewakili inti transformator dianggap tidak ada, karena arus cenderung memilih mengalir menuju ke tempat dimana nilai besar tahanannya dominan lebih kecil.Dengan mengukur tegangan (Vhs) arus (Ihs) dan daya (Phs) akan dapat dihitung dengan parameter :

C. Daftar Peralatan

No.Nama PeralatanKode

PeralatanJumlahSatuan

1. Transformator 1 Phasa 380V/220V, 500 W1, 2, 33Buah

2. Ampheremeter-1Buah

3. Wattmeter-1Buah

4. Voltmeter-1Buah

5. Kabel Banana-10Buah

6. Pengaman Transformator MCB 2 A-1Buah

7.

D. Prosedur Percobaan

Untuk memperoleh parameter rugi tembaga (Rek & JXek), Zek dan V impedansi saat percobaan short sircuit pada tranformator jenis step down. Serta untuk membandingkan besar rugi tembaga saat menggunakan transformator jenis step up dengan transformator jenis step down.1. Persiapkan alat percobaan.

2. Periksa dan kalibarasi alat ukur yang akan digunakan.

3. Rangkai peralatan sesuai dengan gambar rangkaian short sircuit dan amati untuk mengurangi faktor kecelakaan kerja akibat terjadi salah pemasangan.

4. Hubung singkatkan pada sisi Low Voltage Tranformator. Hubungkan dengan tegangan sumber, Atur tegangan sumber hingga menghasilkan I nominal yang telah ditentukan sebesar 1.3 A secara sedikit demi sedikit.

5. Ukur dan catat hasil pengukuran pada Ampheremeter, Voltmeter, Wattmeter.

6. Menghitung besar Zek, Rek, Xek, dan % V impedansi.

E. Tabel Percobaan

Tabel Hasil Percobaan

No.Nomor

TransformatorP

(Watt)V

(Volt)I nom

(Amphere)Zek

(Ohm)Xek

(Ohm)Rek

(Ohm)%V

impedansi

1.I25221.316,98,1714,795,789 %

2.III24211.316,157.6914,205,526 %

3.IV25,8221.316,97,2615,265,789 %

Contoh : Perhitungan pada tranformator 1

=

= 8,17

x 100%

= 5,789 %

Ketika transformator pertama kali diberikan tegangan, akan timbul arus inrush magnetisasi. Arus ini memiliki nilai sebesar 8 30 kali I nominal. Besarnya arus ini di pengaruhi oleh ukuran inti tranformator dan level fluksi yang sudah terdapat pada inti. Arus ini akan juga sangat besar nilainya jika tranformator diberikan tegangan nominal . Sehingga, maka harus diberikan pengaman agar arus yang timbul tidak merusak komponen transformator

Pada sisi HV

= 288,8

= 8 x 1,3 A

F. Hasil Analisa