Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.

33

Transcript of Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.

Page 1: Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.
Page 2: Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.

PENDAHULUAN

Terapi komplementer dan alternatif adalah terapi dalam ruang lingkup luas meliputi system kesehatan, modalitas, dan praktek-praktek yang berhubungan dengan teori-teori dan kepercayaan pada suatu daerah dan pada waktu/periode tertentu.

Terapi komplementer adalah terapi yang digunakan secara bersama-sama dengan terapi lain dan bukan untuk menggantikan terapi medis.

Terapi komplementer dapat digunakan sebagai single therapy ketika digunakan untuk meningkatkan kesehatan (Sparber, 2005, www.nccam. nih.gov).

Page 3: Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.

Alasan yang paling umum orang menggunakan terapi komplementer adalah untuk meningkatkan kesehatan dan kesejahteraan/wellness. Wellness mencakup kesehatan optimum seseorang, baik secara fisik, emosional, mental dan spiritual. Fokus terapi komplementer adalah kesejahteraan yang berhubungan dengan tubuh, pikiran dan spirit.

Page 4: Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.

TUJUAN

Terapi komplementer bertujuan untuk mengurangi stres, meningkatkan kesehatan, mencegah penyakit, menghindari atau meminimalkan efek samping, gejala-gejala, dan atau mengontrol serta menyembuhkanpenyakit

Page 5: Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.

JENIS TERAPI KOMPLEMENTER Terapi musik

Hipnoterapi

Terapi Reiki

Aroma Terapi

Terapi pijat

Terapi Yoga

Akupuntur

Dan lain-lain

Page 6: Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.

Jenis – Jenis Terapi Komplementer a. Nutrisi (Nutritional Therapy);

b. Terapi herbal (Herbal Therapy);

c. Terapi psiko – somatik (Mind – Body Therapy)

d. Terapi spiritual berbasis doa (Spiritual Therapy

Based on Prayer)

Page 7: Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.

Obat – Obat yang Digunakan dalam Terapi Komplementer Bersifat natural yaitu mengambil bahan dari alam,

seperti jamu – jamuan, rempah yang sudah dikenal (jahe, kunyit, temu lawak dan sebagainya).

Pendekatan lain seperti menggunakan energi tertentu yang mampu mempercepat proses penyembuhan, hingga menggunakan doa tertentu yang diyakini secara spiritual memiliki kekuatan penyembuhan.

Page 8: Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.

Di Indonesia ada 3 jenis teknik pengobatan komplementer yang telah ditetapkan

oleh Departemen Kesehatan untuk dapat diintegrasikan ke dalam pelayanan

konvensional

Page 9: Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.

PENGOBATAN ALTERNATIF & KOMPLEMENTER

Pengobatan Alternatif adalah jenis pengobatan yang tidak dilakukan oleh paramedis/dokter pada umumnya, tetapi oleh seorang ahli atau praktisi yang menguasai keahliannya tersebut melalui pendidikan yang lain/non medis.

Pengobatan Komplementer adalah pengobatan tradisional yang sudah diakui dan dapat dipakai sebagai pendamping terapi konvesional/medis.

Page 10: Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.

Menurut National Center for Complementary and Alternative Medicine(NCCAM) Pengobatan di atas dapat dikategorikan menjadi 5 kategori yang kadangkala satu jenis pengobatan bisa mencakup beberapa kategori. (Wikipedia-Alternative Medicine)

Sistemnya adalah:

Alternative Medical System/ Healing System – non medis

Mind Body Intervention

Terapi Biologis

Manipulasi Anggota Tubuh

Terapi Energi

Page 11: Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.

Alternative Medical System/ Healing System – non medis terdiri dari Homeopathy, Naturopathy, Ayurveda dan Traditional Chinese Medicine (selanjutnya disingkat TCM) seven chakras-ayurveda

Mind Body Intervention terdiri atas Meditasi, Autogenics, Relaksasi Progresif, Terapi Kreatif, Visualisasi Kreatif, Hypnotherapy, Neurolinguistik Programming (NLP), Brain Gym, dan Bach Flower Remedy

Page 12: Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.

Terapi Biologis terdiri dari Terapi Herbal, Terapi Nutrisi, Food Combining, Terapi Jus, Makrobiotik, Terapi Urine, Colon Hydrotherapy.

Manipulasi Anggota Tubuh terdiri atas Pijat/Massage, Aromatherapy, Hydrotherapy, Pilates, Chiropractic, Yoga, Terapi Craniosacral, Teknik Buteyko.

Terapi Energi terdiri dari Akupunktur, Akupressur, Refleksiologi, Chi Kung, Tai Chi, Reiki, dan Prana healing.

Page 13: Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.

TREND ISU TERAPI KOMPLEMENTER Transisi epidemiologi

Transisi demografi

Peningkatan pengetahuan masyarakat

Pengobatan yang instan

Kecenderungan munculnya sistem pengobatan tradisional

Kecenderungan disalahgunakan

Reformasi kesehatan

Page 14: Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.

Pengobatan Tradisional Bali dalam Perpsektif Budaya Bali

Page 15: Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.

Pengobatan tradisional Bali dalam Budaya Bali Definisi Pengobatan Tradisional Bali

Komponen pendukung PTB

Sumber tertulis PTB

Penggolongan sumber tertulis PTB

Aspek Provider

Aspek konsumen

PTB = bagian Budaya Bali

Referensi : makalah (Prof.Adi Putra)

Page 16: Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.

INTRODUCTION TRADITIONAL MEDICAL KNOWHOW IS FOUND

IN EVERY NATION OR SUB-NATION.

IT IS HANDED DOWN FROM GENERATION TO GENERATION ORALLY OR WRITTEN.

FOR BALINESE IT IS WRITTEN ON PALM LEAF (LONTAR).

THE BALINESE TRADITIONAL MEDICAL KNOWHOW IS CONSIDERED AS A PART OF BALINESE CULTURE.

Page 17: Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.

WHY IT IS STILL UTILIZED? THE BALINESE TRADITIONAL MEDICINE IS A

PART OF CULTURE

THERE ARE 3 ELEMENTS:

A) SOURCE OF KNOWLEDGE;

B) PROVIDER;

C) CONSUMER.

Page 18: Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.

GENERAL KNOWLEDGES LONTAR USADA:

A) GENERAL KNOWLEDGE (TATWA)

B) MEDICAL KNOWLEDGES

C) KEPUTUSAN

Page 19: Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.

GENERAL TRADITIONAL KNOWLEDGES TATWA: BRAHMANDA; ATMA; WREHASPATI; AJI

SANGKYA; WARIGA; AGAMA; RWA BINEDA

EQUIVALENCE TO:

-PHYLOSOPHY, RELIGION, SOCIOLOGY, ASTROLOGY, COSMOGONY, CALENDER, LAW

Page 20: Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.

TRADITIONAL KNOWLEDGES (USADA) PANCA MAHA BUTA MEDICAL PHYSICS

SARASWATIMEDICAL PHYSIOLOGY

SASTRA SANGA ANATOMY

BUWANA MAHBAHPATHOPHYSIOL.

PINARAH PITU PATHOPHYSIOL.

KAHILANGAN KAWAH PATHOPHYSIOL

PATI URIP PATHOPHYSIOL.

Page 21: Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.

USADA

TARU PREMANATHE GREAT PHARMACOPEAE

BUDA KECAPI COMPLETE CLINICAL SCIENCES

KEPUTUSAN: “the complete one”

VERY INFORMAL TRAINING

Page 22: Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.

A) SOURCE OF KNOWLEDGE SUBJECTS SHOULD KNOW:

1) GENERAL KNOWLEDGE (TATWA):

BRAHMANDA TATWA = COSMOLOGY

ATMA TATWA= SOUL/MENTAL HEALTH

WREHASPATI TATWA= PHILOSOPHY

AJI SANGKHYA= PHILOSOPHY

WARIGA = CALENDER

AGAMA = RELIGION

RWA BHINEDA= 0PHILOSOPHY

Page 23: Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.

MEDICAL KNOWLEDGES PANCA MAHA BHUTA =MEDICAL PHYSICS

SARASWATI = ANATOMY

SASTRA SANGA = ANATOMY

BUWANA MAHBAH = PATHOLOGY

PINARAH PITU = PATHOPHYSIOLOGY

KAHILANGAN KAWAH= PATHOPHYSIOLOGY

PATI URIP= PATHOPHYSIOLOGY

TARUPREMANA, SUNDARI SIKSA=PHARMACOPEA

Page 24: Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.

KEPUTUSAN “THE COMPLETE ONES”

CONTAIN ALSO THE MANTRA (HOLY SPELLING OR SONGS) THAT MUST BE USED DURING TREATMENT

THERE ARE MANY KEPUTUSAN MUST BE STUDIED

Page 25: Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.

CONT’ BUDHA KECAPI, KALIMAHA USADHA-USADHI =

COMPLETE MEDICAL KNOWLEDGES.

KAPUTUSAN (THE SUMMARY)

CLASSIFICATION OF USADHA, BASED ON 2 ASPECT:

1) SUBJECT TO BE TREATED

2) COLOR’ NAME

Page 26: Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.

USADA CLASSIFICATION 1. SUBJECT TO BE TREATED: USADHA RAREPAEDIATRICS

USADHA DALEM INTERNAL MEDICINE

USADHA BUDUH PSYCHIATRY

USADHA GONDONGGOITRE DISEASE

USADHA KECACAR SMALLPOX

USADHA ILA LEPROZY

USADHA CUKIL DAKIDERMATOLOGY

USADHA MANAK OBSTETRY & GYNECOLOGY

USADHA KAMATUSVENEROLOGY

Page 27: Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.

2. COLOR’ NAME USADHA KUNING (YELLOW)PAEDIATRICS

USADHA PUTIH (WHITE) ADOLESCENT

USADHA BANG (RED) ADULT

USADHA CEMENG (BLACK) GERIATRICS

INDIVIDUAL WHO MASTERING ON USADHA IS CALLED BALIAN USADHA OR DUKUN

Page 28: Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.

B) PROVIDER TYPE OF BALIAN IN BALI BALIAN USADHA TRADITIONAL DOCTOR

BALIAN KETAKSON GOT A MAGICAL THING, BY THEN HAS A POWER CAPABILITY IN CURING A PATIENT

BALIAN MANAKAS A BIRTH ATTENDANCE

BALIAN ELUNGAS A BONE SETTER

BALIAN TENUNG AS A FORTUNE TELLER

BALIAN ENGENGAN AS A FORTUNE TELLER

Page 29: Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.

TRADITIONAL HEALER A) BALIAN: USADABY LEARNING

KETAKSONMAGICAL POWER

B) BALIAN: GENERALIST

SPECIALIST

C) BALIAN: PANENGEN RIGHTIST

PANGIWA LEFTIST

Page 30: Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.

WHO WILL BECOME A BALIAN? ANY BODY CAN

BOTH SEXES MALE OR FEMALE

GENEALOGICAL ASPECT PREFERENCE

AT THE LATE OF 30 YRS OLD START TO STUDY

STUDY PROCESS IN A VERY INFORMAL LEARNING PROCESS

UNDER SUPERVISION OF A SENIOR TRADITIONAL HEALER/BALIAN

Page 31: Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.

C) CONSUMER THE BALINESE WHO ARE SUFFERING FROM ANY

OF ILLNESSES OR DISEASES. AT VILLAGE AS WELL AS TOWN/ CITY.

WHEN?

-TRADITIONAL MEDICINE UTILIZE FIRSTLY THEN TO MODERN MEDICINE

-MODERN MEDICINE FIRSTLY THEN TO TM

-MM & TM AT THE SAME TIME

Page 32: Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.

CONCLUSION BALINESE TRADITIONAL HEALER IS A PART OF

BALINESE SOCIETY AND STILL FUNCTION

IN THEIR WAYS BALINESE BALIAN ARE SCIENTIST, HAVING AFTER HARD STUDY MASTERED A COHERENT AND SYSTEMATIC WHOLE OF CULTURAL KNOWLEDGE

Page 33: Trend Isu Kep.komplementer 2014. Eka.