Teori ProduksiPresentation Transcript

download Teori ProduksiPresentation Transcript

of 5

description

read this

Transcript of Teori ProduksiPresentation Transcript

Teori produksiPresentation Transcript 1. TEORI PRODUKSI 1. Pengertian Produksi 2. Fungsi Produksi 3. Jangka Waktu Produksi 4. Meminimumkan Biaya Produksi 2. Produksi meliputi semua kegiatan untuk menciptakan/menambah nilai/guna suatu barang/jasa. Proses mengubah input menjadi output. Pengertian Produksi 3. Jangka Panjang (long run) merupakan satu waktu dimana seluruh input variabel maupun tetap yang digunakan perusahaan dapat diubah. Jangka Pendek (short run). yaitu jangka waktu ketika input variabel dapat disesuaikan, namun input tetap tidak dapat disesuaikan. Jangka Waktu Produksi Jangka waktu dibedakan menjadi 2: 4. Fungsi produksi menunjukkan sifat hubungan antara input dan output yang dihasilkan. Q = f (K, L, R, T) Q = Output K = Kapital/modal L = Labour/tenaga kerja R = Resources/sumber daya T = Teknologi Fungsi Produksi Produksi yang menggunakan input tetap dan input berubah.5. Produksi Jangka Pendek 6. Kurva Produksi Total, Produksi Marginal dan Produksi Rata-rata Q Q3 A Q2 Tahap I Tahap II Tahap III Q1 0 L1 L2 L3 Tahap II Tahap III L4 Q Tahap I 0 L1 L2 L3 MPL APL L4 TP Tahap I menunjukkan tenaga kerja yang masih sedikit, apabila ditambah akan meningkatkan total produksi, produksi rata-rata dan produksi marginal. Tahap II Produksi total terus meningkat sampai produksi optimum sedang produksi rata-rata menurun dan produksi marginal menurun sampai titik nol. Tahap III Penambahan tenaga kerja menurunkan total produksi, dan produksi ratarata, sedangkan produksi marginal negatif. 7. 8. Produksi Jangka Panjang. Yaitu produksi yang semua inputnya dapat dirubah. a. kurva produksi sama (isoquant) Isoquant menunjukkan kombinasi 2 macam input yang berbeda yang menghasilkan output yang sama. 9. K A K1 B K2 C K3 Isoquan 0 L1 L2 L3 L 10. Ciri-ciri isoquant Mempunyai kemiringan negatif Semakin ke kanan kedudukan isoquant menunjukkan semakin tinggi jumlah output Isoquant tidak pernah berpotongan dengan isoquant yang lainnya Isoquant cembung ke titik origin. 11. b. Garis ongkos sama (isocost)/ kurva biaya sama. Menunjukkan semua kombinasi 2 macam input yang dibeli perusahaan dengan pengeluaran total dan harga faktor produksi tertentu. 12. c. Meminimumkan biaya produksi Untuk meminimumkan biaya produksi maka kemiringan garis isocost harus sama dengan isoquan atau K PL = L PK 13. K IS1 IS2 TO/PK A B K1 C 0 L1 TO/PL L

1. Pertemuan IV Mata Kuliah Pengantar Ekonomi TEORI PRODUKSI Sila Indrayanti 1 2.TEORI PRODUKSI 1. Pengertian Produksi 2. Fungsi Produksi 3. Jangka Waktu Produksi 4. Meminimumkan Biaya Produksi 2 3. 3 Produksi meliputi semua kegiatan untuk menciptakan/menambah nilai/guna suatu barang/jasa. Pengertian Produksi Proses mengubah input menjadi output. 4. Jangka Panjang (long run) merupakan satu waktu dimana seluruh input variabel maupun tetap yang digunakan perusahaan dapat diubah. 4 Jangka Pendek (short run). yaitu jangka waktu ketika input variabel dapat disesuaikan, namun input tetap tidak dapat disesuaikan. Jangka Waktu Produksi Jangka waktu dibedakan menjadi 2: 5 T = Teknologi R = Resources/sumber daya L = Labour/tenaga kerja K = Kapital/modal Q = Output Q = f (K, L, R, T) 5. Fungsi Produksi Fungsi produksi menunjukkan sifat hubungan antara input dan output yang dihasilkan. Produksi yang menggunakan input tetap dan input berubah. 66. Produksi Jangka Pendek 7 Diminishing return untuk tanah bisa dihindari dengan cara extensifikasi (penambahan areal tanah) Produksi menggunakan 1 variabel berlaku hukum diminishing return Variabel tenaga kerja dan atau modal mudah diukur produktivitasnya. Produksi dengan menggunakan salah satu dari 3 variabel selain SDA disebut produksi rekayasa. Produksi hanya menggunakan 1 variabel SDA disebut produksi alami 7. Model produksi satu variabel Variabel produksi : Tenaga kerja, modal, SDA dan keahlian(teknologi). 8. Kurva Produksi Total, Produksi Marginal dan Produksi Rata-rata Q Q3 A Q2 TP Tahap I Tahap II Tahap III Q1 0 L1 L3 L2 L4 Q Tahap I 0 L1 Tahapan The Law of Diminishing Return Tahap II Tahap III L2 L3 APL L4 MPL 8 9 Tahap III Penambahan tenaga kerja menurunkan total produksi, dan produksi rata-rata, sedangkan produksi marginal negatif. Tahap II Produksi total terus meningkat sampai produksi optimum sedang produksi rata-rata menurun dan produksi marginal menurun sampai titik nol. 9. Tahap I menunjukkan tenaga kerja yang masih sedikit, apabila ditambah akan meningkatkan total produksi, produksi rata-rata dan produksi marginal. 10. Produksi Jangka Panjang. Yaitu produksi yang semua inputnya dapat dirubah. a. kurva produksi sama (isoquant) Isoquant menunjukkan kombinasi 2 macam input yang berbeda yang menghasilkan output yang sama. 10 K A K1 B K2 C K3 Isoquan 0 L1 L2 L3 L 11 Isoquant cembung ke titik origin. Isoquant tidak pernah berpotongan dengan isoquant yang lainnya Semakin ke kanan kedudukan isoquant menunjukkan semakin tinggi jumlah output 11. Ciri-ciri isoquant Mempunyai kemiringan negatif 12. b. Garis ongkos sama (isocost)/ kurva biaya sama. Menunjukkan semua kombinasi 2 macam input yang dibeli perusahaan dengan pengeluaran total dan harga faktor produksi tertentu. 12 Secara grafis keuntungan optimum dapat dilihat dari persinggungan antara kurva isocost dan isoquant. K IS1 IS2 TO/PK A B K1 C 0 L1 TO/PL L 1313. c. Optimalisasi biaya produksi Untuk meminimumkan biaya produksi maka kemiringan garis isocost harus sama dengan isoquan atau K = PL L PK Teori Produksi, Fungsi Produksi, Isocost dan IsoquantProduksi adalah suatu kegiatan memproses input (faktor produksi) menjadi suatu output. Produsen dalam melakukan kegiatan produksi, mempunyai landasan teknis yang didalam teori ekonomi yang disebut Fungsi Produksi.Fungsi Produksi adalah suatu persamaan yang menunjukkan hubungan ketergantungan (fungsional) antara tingkat input yang digunakan dalam proses produksi dengan tingkat output yang dihasilkan.

Fungsi produksisecara matematis dapat dinyatakan sebagai berikut:Q + f ( K, L, R, T )

Dimana:Q = Output; K = Kapital/modal; L = Labor/tenaga kerja; R = Resources/sumber daya; T = Teknologi

Produksi Jangka Pendekadalah produksi yang menggunakan input tetap dan input variabel.

Hubungan Kurva TP, APL, dan MP

Tahap awal menunjukkan tenaga kerja yang masih sedikit, apabila ditambah akan meningkatkan total produksi (TP), produksi rata-rata (AP) dan produksi marginal (MP). Tahap kedua, TP terus meningkat sampai produksi optimum sedang AP menurun dan MP menurun sampai titik nol. Tahap terakhir yaitu penambahan tenaga kerja menurunkan TP dan AP, sedangkan MP negatif.

Produksi Jangka Panjangadalah produksi yang semua inputnya dapat dirubah.

a. Kurva produksi sama (isoquant)Isoquant menunjukan kombinasi dua macam input yang berbeda yang menghasilkan output yang sama.

Kurva Produksi Sama (Isoquant)

Ciri-ciri isoquant :1. Mempunyai kemiringan negatif.2. Semakin ke kanan kedudukan isoquant menunjukkan semakin tinggi jumlah output.3. Isoquant tidak pernah berpotongan dengan isoquant yang lainnya.4. Isoquant cembung ke titik origin.

b. Garis ongkos sama/ kurva biaya sama (isocost)Menunjukkan semua kombinasi dua macam input yang dibeli perusahaan dengan pengeluaran total dan harga faktor produksi tertentu.

Kurva Biaya Sama (Isocost)

Artikel Lainnya:Pengertian Isokuan dan Isokos.