STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan...

68
STRATEGI PENGELOLAAN SIMPANAN WADI’AH YAD DHAMANAH PADA PRODUK SAHARA (SIMPANAN HARI RAYA) DI KJKS BMT BAHTERA PEKALONGAN Tugas Akhir Diajukan Untuk Memenuhi dan melengkapi Syarat Guna Memperoleh Gelar Ahli Madya dalam Ilmu Perbankan Syari‟ah Disusun Oleh : ILLAILATUZ ZAKKIYA 092503025 D3 PERBANKAN SYARI’AH FAKULTAS SYARI’AH INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI WALISONGO SEMARANG 2012

Transcript of STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan...

Page 1: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

STRATEGI PENGELOLAAN

SIMPANAN WADI’AH YAD DHAMANAH PADA PRODUK SAHARA

(SIMPANAN HARI RAYA) DI KJKS BMT BAHTERA PEKALONGAN

Tugas Akhir

Diajukan Untuk Memenuhi dan melengkapi Syarat

Guna Memperoleh Gelar Ahli Madya dalam Ilmu Perbankan Syari‟ah

Disusun Oleh :

ILLAILATUZ ZAKKIYA

092503025

D3 PERBANKAN SYARI’AH

FAKULTAS SYARI’AH

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI WALISONGO

SEMARANG

2012

Page 2: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui
Page 3: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui
Page 4: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

MOTTO

o Jangan memulai sesuatu yang tak ingin kamu selesaikan, Jangan

menghentikan sesuatu yang belum kamu selesaikan.

o Lihatlah mereka yang lebih tidak beruntung daripada dirimu sehingga kau

tidak mungkin tidak berpuas diri atas keberuntungan yang diberikan

ALLAH SWT kepadamu.

Page 5: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

PERSEMBAHAN

ALLAH SWT, yang telah memberikan segala Rahmat kepada

seluruh makhluk di dunia dan Nabi Agung Muhammad SAW yang

senantiasa kita nantikan sya‟faat di Yaumil Qiyamah.

Ayah dan ibunda tercinta yang selalu mendukung dalam hal moriil

maupun materiil dan mendoakan penulis,dan segala pengorbanan

yang tidak dapat terbalaskan.

Saiful huda yang selalu menemani dan membantu penulis pada

saat kuliah dan selalu memberi motivasi kepada penulis, dan semga

sukses selalu.

Yuyun Soryana Shofa teman penulis dan terimaksih untuk setiap

harinya.

Terimaksih kepada semua Dosen IAIN Walisongo Semarang yang

telah memberikan ilmu dan membimbing kepada penulis,dan

semoga bermanfaat berguna bagi semua.

Sahabat sahabat angkatan 2009 D 3 perbankan khususnya(PBS A)

senasib seperjuangan terima kasih atas segala bantuan dan

dukungan yang telah diberikan kepada penulis.

Dan termakasih sedalam dalamnya kepada semua pihak yang telah

membantu lancarnya penulisan TA.

Page 6: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

DEKLARASI

Dengan penuh kejujuran dan tanggung jawab, penulis menyatakan bahwa Tugas

akhir ini tidak berisi meteri yang pernah ditulis oleh orang lain atau diterbitkan .

Demikian juga Tugas Akhir ini tidak berisi satupun pikiran-pikiran orang lain,

kecuali informasi yang terdapat dalam referensi yang dijadikan bahan rujukan.

Semarang, Mei 2012

Deklarator,

ILLAILATUZ ZAKKIYA

092403025

Page 7: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

ABSTRAK

STRATEGI PENGELOLAAN SIMPANAN WADI’AH YAD DHAMANAH

PADA PRODUK SAHARA (SIMPANAN HARI RAYA) DI KJKS BMT

BAHTERA PEKALONGAN

Tabungan SAHARA merupakan tabungan yang dijalankan

berdasarkan akad Wadi‟ah, yakni titipan murni yang harus dijaga dan

dikembalikan sesuai dengan kehendak nasabah, atau pemiliknya. Dengan

konsep Al-wadi‟ah Yad Dhamanah, yang artinya pihak penitip memberikan

izin kepada pihak yang diberi titipan untuk mempergunakan barang yang

dititipi baik berupa uang ataupun barang untuk diambil manfaatnya. Tentu,

pihak BMT mendapatkan hasil dari penggunaan dana. BMT dapat

memberikan insentif kepada penitip dalam bentuk bonus (Athaya) akan tetapi

tidak diperjanjikan diawal. SAHARA merupakan merupakan Simpanan Hari

Raya dengan akad Wadi‟ah Yad Dhamanah dengan jangka waktu tertentu.

Untuk membuka rekening tabungan SAHARA harus memakai aplikasi yang

telah ditetapkan oleh pihak BMT yang harus dipenuhi oleh nasabah maupun

calon nasabah. Penerimaan setoran tabungan SAHARA dapat dilakukan

setiap minggu sesuai dengan jadwal yang telah diberikan oleh pihak BMT,

akan tetapi apabila pihak nasabah tidak melakukan setoran diminggu pertama

boleh melakukan setoran diminggu yang kedua dan seterusnya. Manfaat

tabungan SAHARAbagi nasabah adalah untuk persiapan lebaran,adanya dana

yang mengendap, selama satu tahun, mendapatkan bonus pada akhir

penutupan,dan dapat dijadikan jaminan pembiayaan. Dalam pemberian bonus

di tabungan SAHARA (simpanan hari raya) diberikan sesuai dengan jumlah

setoran tiap minggunya dan jumlah minimum saldo yang mengendap. Untuk

setoran simpanan SAHARA (simpanan hari raya) pihak BMT memberikan

jumlah minimum setoran tiap minggunya yaitu Rp 15.000,- setiap

minggunya, jangka waktu tabungan ini adalah satu tahun dan dapat diambil

pada bulan Ramadhan. Dengan metode Sumber Data : data primer dan

sekunder, penulis mendapatkan gambaran umum dan data lembaran tentang

KJKS BMT Bahtera Pekalongan. Metode pengumpulan Data dilakukan

dengan Kualitatif digunakan untuk menggambarkan sejarah berdirinya KJKS

BMT Bahtera Pekalongan, dan metode yang digunakan adalah diskriptif yaitu

penelitian untuk memberikan gambaran yang lebih detail mengenai suatu

gejala atau fenomena.

Page 8: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

KATA PENGANTAR

Assalamu‟alaikum Wr.Wb.

Alhamdulillah Robbil „alamin, puji syukur kehadirat ALLAH SWT, yang

maha Agung, maha Pengasih dan maha segalanya yang menguasai alam jagad

raya ini, segala Rahmat, Taufiq dan Hidayah-NYA. Dan tak lupa Shalawat dan

Salam semoga tetap mengalir kepangkuan beliau Nabi Agung Nabi Besar

Muhammad SAW, yang selalu kita nanti-nantukan syafaatnya di Yaumil

Qiyamah.

Alhamdulillah, penulis dapat menyelesaikan penulisan Tugas Akhir ini

yang berjudul “ STRATEGI PENGELOLAAN SIMPANAN WADI’AH YAD

DHAMANAH PADA PRODUK SAHARA (Simpana Hari Raya) DI KJKS

BMT BAHTERA PEKALONGAN”. Tugas Akhir ini disusun guna memenuhi

gelar Ahli Madya pada jurusan Perbankan Syari‟ah Fakultas Syari‟ah Institut

Agama Islam Negeri Walisongo Semarang.

Penulis menyadari sepenuhnya bahwa proses penyusunan Tugas Akhir ini

dapat terselesaikan berkat bantuan dan do‟a dari semua pihak, bimbingan , dan

dorongan serta perhatiannya. Untuk itu pada kesempatan ini penulis mengucapkan

terima kasih sebesar-besarnya kepada :

1. Prof. Dr. H. Muhibbin, M.Ag, selaku Rektor IAIN Walisongo Semrang

2. Dr. Imam Yahya, M.Ag, selaku Dekan Fakultas Syari‟ah IAIN Walisongo

Semarang.

3. Drs. H. Wahab Zaenuri, SE, MM selaku ketua prodi Perbankan syari‟ah

IAIN Walisongo Semarang.

4. H. Muchamad Fauzi, SE. MM selaku dosen pembimbing dari fakultas

Syari‟ah IAIN Walisongo Semarang

5. Seluruh dosen pengajar Program Diploma III Perbankan Syari‟ah IAIN

Walisongo Semarang, yang telah benyak memberikan ilmu kepada penulis

untuk menjadi bekal dalam kegiatan Praktik Kerja Lapangan.

Page 9: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

6. Bapak Ibu Penulis yang selalu memotivasi penulis dan memberikan Do‟a

maupun materi.

7. Budi Hardyansyah, SE. MM selaku General Manager KJKS BMT

BAHTERA Pekalongan.

8. Karyawan-karyawan KJKS BMT BAHTERA Pekalongan yang telah

menjadi teman Penulis di saat magang dan yang selalu memberikan

arahan.

9. Moh. Isro‟i, S.Ag. MM selaku pembimbing penulisan Tugas Akhir ini

terima kasih telah bersedia meluangkan waktu untuk memberikan arahan

pada penulisan Tugas Akhir ini.

10. Sahabat Sahabaty Perbankan Syari‟ah angkatan 2009 IAIN Walisongo

Semarang.

11. Dan untuk semua pihak yang telah membantu dalam penyusunan Tugas

Akhir ini. Terima Kasih semuanya.

Penulis menyadari bahwa Tugas Akhir ini masih jauh dari kata sempurna,

sehingga penulis akan sangat berterima kasih atas kritik dan saran yang bersifat

membangun guna penyemputnaan Tugas Akhir ini.

Akhirnya, penulis berharap semoga Tugas Akhir ini dapat bermanfaat bagi

yang membutuhkan.

Wassalamu‟alaikum Wr. Wb.

Semarang, Mei 2012

Penulis

Page 10: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Kemunculan BMT sebagai organisasi yang relatif baru menimbulkan

tantangan besar. Sebagai lembaga keuangan syariah, BMT harus

berpegang teguh pada prinsip-prinsip syariah. Keimanan menjadi landasan

atas keyakinan untuk mampu tumbuh dan berkembang. Keterpaduan

mengisyaratkan adanya harapan untuk mencapai sukses dunia dan akhirat

juga keterpaduan antara sisi maal dan tamwil (sosial dan bisnis), juga

keterpaduan antara fisik dan mental, rohaniah dan jasmaniah.

Kekeluargaan dan kebersamaan berarti upaya untuk mencapai kesuksesan

tersebut diraih secara bersama, baik antar pengurus dan pengelola maupun

dengan anggota. Kemandirian berarti BMT tidak dapat hidup hanya

dengan bergantung pada uluran tangan atau fasilitas pemerintah, tetapi

harus berkembang dari meningkatnya partisipasi anggota dan masyarakat,

untuk itulah pola pengelolaannya harus profesional. Karena BMT

mempunyai visi dan misi yang hendak dicapai. Visi BMT harus mengarah

pada upaya untuk mewujudkan BMT menjadi lembaga yang mampu

meningkatkan kualitas ibadah anggota (ibadah dalam arti yang luas),

sehingga mampu berperan sebagai wakil pengabdi ALLAH SWT,

memakmurkan kehidupan anggota pada khususnya dan masyarakat pada

Page 11: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

umumnya. Misi BMT adalah membangun dan mengembangkan tatanan

perekonomian dan struktur masyarakat madani yang adil berkemakmuran

dan berkemajuan, serta makmur dan maju berkeadilan berlandaskan

syariah dan ridho ALLAH SWT.

KJKS BMT BAHTERA Pekalongan merupakan lembaga

intermediasi untuk menghimpun dana dari masyarakat yang memliki

kelebihan dana dan menyalurkan dana tersebut kepada masyarakat yang

membutuhkan dana. Hal yang membedakannya dengan bank konvensional

adalah dalam cara menghimpun dan menyalurkan dana dari dan kepada

masyarakat harus sesuai dengan prinsi-prinsip syari‟ah.

Secara garis besar, hubungan ekonomi bedasarkan syari‟at Islam

ditentukan oleh hubungan aqad yang terdiri dari lima konsep dasar aqad.

Bersumber dari kelima konsep dasar inilah dapat ditemukan produ –

produk bank syari‟ah. Kelima konsep tersbut yaitu sistem simpanan, bagi

hasil, margin keuntungan, sewa dan fee (jasa)1

Seiring dengan perkembangan zaman, semakin kompleks pula

segala kebutuhan manusia, akan tetapi tidak semua manusia mampu

memenuhi kebutuhannya dalam satu waktu, waktu dimana semua

keinginan terasa harus terpenuhi demi menyambut datangnya hari

istimewa yaitu hari raya Idhul Fitri.

1 Dwi Suwigyo, Analisis Laporan Keuangan perbankan syari‟ah, Yogyakarta : Cet ke-

1,2010, hlm.15

Page 12: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

Sudah menjadi adat atau kebiasaan orang Islam untuk menyiapkan

segala sesuatu yang dibutuhkan pada saat hari raya, sehingga untuk

memenuhi kebutuhan tersebut akan terasa sangat banyak, bagi karyawan

mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, dengan

demikian akan sedikit membantu dalam pengeluaran uang pada saat hari

raya tiba.

Akan tetapi untuk kalangan masyarakat biasa yang bekerja

berwiraswasta tidak mendapatkan tunjangan atau THR tersebut, maka

perlu strategi khusus untuk mempersiapkan datangnya hari raya dalam hal

untuk pemenuhan kebutuhan seperti halnya untuk mudik, membeli

sembako, pakaian dan yang lainnya yang memang tidak memerlukan dana

yang sedikit.

Dari berbagai macam masalah kebutuhan diatas, maka untuk

meminimalisir atau membuat strategi khusus untuk memenuhi kebutuhan

pada hari raya adalah dengan cara menabung. Dengan demikian KJKS

BMT BAHTERA juga ikut serta berpartisipasi memberikan solusi bagi

masyarakat dengan cara mengeluarkan produk simpanan hari raya atau

yang dinamakan produk SAHARA yang merupakan simpanan kolektif

atau individu yang jumlah setorannya telah ditentukan dengan jumlah

minimal Rp 15.000,- per minggunya dan penarikannya juga telah

dtentukan dengan cara pengambilan serentak dan mendapatkan bonus pada

saat jatuh tempo simpanan akan tetapi tidak diperjanjikan diawal, karena

produk ini menggunakan akad Wadi‟ah Yad Dhamanah.

Page 13: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

Dari uraian diatas, yang melatarbelakangi penulis mengambil judul

“Strategi Pengelolaan Simpanan Wadi’ah Yad Dhamanah pada

Produk SAHARA (Simpanan Hari Raya) di KJKS BMT BAHTERA

Pekalongan”.

1.2 Rumusan Masalah

Untuk mempermudah dan sebagai pedoman pengumpulan data guna

mewujudkan tujuan yang dinginkan, maka perlu dibuat pokok- pokok

permasalahan atau rumusan masalah yaitu sebagai berikut :

1. Bagaimana strategi pengelolaan dalam produk sahara (simpanan

hari raya) di KJKS BMT BAHTERA ?

2. Kentungan apa yang didapat nasabah dari mulai menabung sampai

dengan pengambilan tabungan ?

1.3 Tujuan Penelitian

Berdasarkan pada rumusan masalah diatas, maka tujuan penelitian

yang hendak dtiliti adalah :

1. Untuk mengetahui strategi pengelolaan seperti apa yang

diterapkan dalam produk SAHARA (simpanan hari raya) di KJKS

BMT BAHTERA Pekalongan.

2. Untuk mengetahui apa keuntungan yang didapat nasabah dalam

menabung di produk SAHARA (simpanan hari raya) dari mulai

Page 14: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

menabung sampai dengan pengambilan di KJKS BMT BAHTERA

Pekalongan.

1.4 Kegunaan Penelitian

Penulis mengharapkan bahwa laporan Tugas Akhir(TA) bermanfaat

bagi :

1. Secara praktis

a. Penulis

Dapat menambah wawasan dan pengetahuan, dan untuk

memenuhi persyaratan dalam menyelesaikan program diploma

III (D3) untuk mendapatkan gelar Ahli Madya Perbankan

Syari‟ah di Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Walisongo

Semarang.

b. Pihak KJKS BMT BAHTERA Pekalongan

Sebagai bahan acuan dalam memperbaiki kekurangan-

kekurangan yang ada sekaligus mengembangkan sistim

keuangan yang sesuai syari‟at Islam.

c. Bagi IAIN Walisongo Semarang

Sebagai tambahan referensi dan informasi, khususnya bagi

akademisi mengenai teknis pengetahuan tentang Strategi

Pengelolaan Simpanan Wadi‟ah Yad Dhamanah pada produk

SAHARA (Simpanan Hari Raya) di KJKS BMT BAHTERA

Pekalongan.

Page 15: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

2. Secara Teoritis

Untuk menambah pengetahuan tentang strategi pengelolaan

yang diterapkan pada produk SAHARA yang terjadi di KJKS

BMT BAHTERA Pekalongan sebagai bahan tambahan informasi

dan referensi bagi mahasiswa dan semua pihak yang

membutuhkan.

1.5 Metodologi Penelitian

1. Jenis Penelitian

Penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif yaitu jenis

penelitian yang menghasilkan penemuan yang yang tidak dapat dicapai

dengan menggunakan prosedur statistic atau dengan cara kualifikasi

lainnya.

Bogdan dan Taylor (1975) mendefinisikan metodologi kualitatif

adalah prosedur penelitian yang menghasilkan data deskriptif berupa

kata-kata tertulis atau lisan dari orang-orang dan perilaku yang dapat

diamati.2

2. Sumber Data

Untuk mencapai tujuan penelitian diperlukan sumber data sebagai

berikut :

2 Lexy J. Moleong, Metodologi Penelitian Kualitatif, Bandung : PT Remaja Rosda

Karya. 2009. Hlm.4.

Page 16: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

a. Sumber Data Primer

Yaitu sumber data yang dikumpulkan dan diolah penulis

secara langsung dari lapangan, yaitu melalui observasi dan

interview yang berupa informasi melalui wawancara kepada piha

BMT BAHTERA Pekalongan tentang manajemen yang dterapkan

dalam produk Simpanan Hari Raya.

b. Sumber Data Sekunder

Yaitu sumber data yang mengungkap landasan teori dalam

pembahasan, seperti buku- buku, karya ilmiah, dan sumber-

sumber lain yang relevan dengan pembahasan masalah manajemen

yang diterpkan dalam produk SAHARA.

c. Teknik Pengumpulan Data

Untuk memperoleh data yang diperlukan maka dalam

penelitian ini penulis menggunakan beberapa metode antara lain

sebagai berikut :

a. Observasi

Yaitu informasi tertentu yang dapat diperoleh dengan baik

melalui pengamatan langsung oleh peneliti.3

Metode ini penulis penulis gunakan untuk pengamatan

langsung di BMT BAHTERA Pekalongan untuk memperoleh data-

3 Saraniah Faisal, Metodelogi Pendidikan, ( Surabaya : Usaha Nasional, 1982)

Page 17: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

data yang akurat yang berkaitan dengan manajemen yang

diterapkan dalam produk SAHARA.

b. Wawancara.

Metode ini digunakan untuk memperoleh data- data

mengenai manajemen yang diterapkan dalam produk SAHARA

melalui pertanyaan- pertanyaan kepada manajer ataupun karyawan

yang terkait dengan produk SAHARA di KJKS BMT BAHTERA

Pekalongan.

c. Dokumentasi

Pengumpulan data relevan melalui arsip-arsip, catatan-

catatan, pendapat-pendapat lainnya yang berhubungan dengan

penelitian ini.

3. Metode Analisis Data

Metode Deskriptif Analisis

Yaitu penelitian yang dilakukan untuk memeberikan

gambaran lebih detail meneganai suatu gejala atau fenomena4.

Setelah data yang dibutuhkan diperoleh, langkah selanjutnya

adalah menginterprestasikan data tersebut.5

4Bambang Prasetyo, Lina Miftahul Janah, Metode Penelitian Kuantitatif, Jakarta: PT

Raja Grafindo, ed.1, 2006, hlm 42. 5Ibid, hlm 170

Page 18: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

1.6 Sistematika Penulisan

Untuk memperolah hasil penelitian yang sistematis, maka

penelitian ini digunakanberdasarkan sisitematika berikut :

BAB I : PENDAHULUAN

Berisi tentang latar belakang, rumusan masalah, tujuan penelitian,

manfaat penelitian, metodologi penelitian, dan sistematika penulisan.

BAB II : GAMBARAN UMUM KJKS BMT BAHTERA

PEKALONGAN

Berisi tentang, sejarah berdirinya KJKS BMT BAHTERA

Pekalongan, Visi dan Misi, identitas KJKS BMT BAHTERA, struktur

organisasi, tugas-tugas bagian organisasi, sistem produk penghimpunan

dana, produk pembiayaan, perkrmbangan keuangan, dan persoalan yang

dihadapi oleh KJKS BMT BAHTERA dalam kesehariannya.

BAB III : PEMBAHASAN DAN ANALISIS

Berisi tentang, pengertian wadi‟ah dan wadi‟ah yad dhamanah ,

landasan syari‟ah, rukun wadi‟ah, syarat wadi‟ah, strategi pengelolaan

produk SAHARA, keuntungan yang didapat nasabah dari mulai menabung

sampai dengan pengambilan, dan analisa SWOT

BAB IV : PENUTUP

Bab ini berisi tentang, kesimpulan, saran dan penutup

Page 19: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

BAB II

GAMBARAN UMUM KJKS BMT BAHTERA PEKALONGAN

2.1 Sejarah Berdirinya KJKS BMT Bahtera Pekalongan6

KJKS BMT BAHTERA kota Pekalongan berdiri tepatnya pada

tanggal 01 Oktober 1995, pendirian BMT BAHTERA GROUP

Pekalongan diprakarsai oleh para tokoh – tokoh Cendikiawan, Pengusaha,

Ulama‟ dan Tokoh Masyarakat Kota Pekalongan, Yang melihat bahwa

pada realitanya masyarakat kelas bawah dan Pengusaha kecil tidak dapat

mengembangkan usahanya, karena terbatasnya lembaga yang menfasilitasi

mereka baik dibidang permodalan ataupun bidang peningkatan kualitas

SDM. Modal awal yang dimiliki KJKS BMT BAHTERA Pekalongan

adalah Rp.26.000.000,- pada pertama pendirian.

Unit yang berkembang pesat di KJKS BMT BAHTERA

Pekalongan adalah Unit simpan pinjam sistem syari‟ah. Sejak tahun 1995

sampai sekarang asset Simpanan Mudharabah (Tabungan) dan Simpanan

Berjangka selalu mengalami perkembangan pesat. Hal ini seiring dengan

tumbuhnya kepercayaan masyarakat Pekalongan dan sekitarnya kepada

KJKS BMT BAHTERA. Perkembangan ini didukung pula dengan

tersebarnya kantor – kantor cabang dibeberapa wilayah disekitar

6 Company Profile KJKS BMT BAHTERA

Page 20: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

Pekalongan ( Kota Pekalongan, Kabupaten Pekalongan, Kabupaten

Batang).

KJKS BMT BAHTERA Pekalongan adalah lembaga yang

berbadan hukum koperasi, BMT Bahtera Group Pekalongan bernaung di

bawah KSU Bina Sejahtera yang berbadan hukum no.

12940/BH/KWK.II/XII/1996 tanggal 31 Desember 1996.

Pada awal pendiriannya KJKS BMT BAHTERA Pekalongan

hanya memiliki 5 orang karyawan, dan pada perkembangan selanjutnya

pada saat aktivitas KJKS BMT BANTERA Pekalongan meningkat begitu

pula dengan asset yang dimilki semakin meningkat, maka pada saat

sekarang mulai bulan Desember 2010 memilki 47 orang karyawan (38

karyawan tetap, 4 orang Clening Service dan 2 orang satpam, dan 2 orang

Driver). Dari 47 karyawan tersebut, 2 orang berpendidikan S2, 18 orang

berpendidikan S1, 12 orang berpendidikan D3 dan 15 orang laninnya

berpendidikan SLTA atau SMA. Pada saat sekarang KJKS BMT

BAHTERA Pekalongan memilki 5 kantor yang masih tetap dipercaya

masyarakat Pekalongan daiataranya yaitu :7

1. Kantor Pusat bertempat di Jl. Dr. Sutomo Grosir MM Blok A.10

Pekalongan.

2. Kantor Cabang bertempat di

1) Jl. Gajah Mada No.100 –Batang

7Ibid

Page 21: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

2) Jl. Dr.Sutomo Mega Grosir MM Blok A. 10-11 Pekalongan

3) Jl.Raya WarungAsem No.63 WarungAsem -Batang

4) Jl.Gatot Subroto 47 Banyu Urip Alit – Buaran

3. Kantor Kas bertempat di Kios Pasar Banjarsari Blok C.12-14 Lt.1

Pekalongan.

VISI : Menjadi lembaga keuangan mikro syari‟ahyang dikelola secara

profesional dan amanah, bermanfaat bagi umat menuju kehidupan

masyarakat yang lebih sejahtera, adil dan di Ridhoi ALLOH

SWT.

MISI : 1. Mewujudkan lembaga keuangan mikro syari‟ah yang dikelola

secara murni dan konsekuen.

2. Mewujudkan KJKS BMT BAHTERA Pekalongan sebagai

media dakwah dalam menguatkan ekonomi umat.

3. Menjadi lembaga keuangan mikro syari‟ah yang mandiri dan

tidak bergantung pada pihak lain.

4. Menumbuhkembangkan budaya kerjayang berprinsip jujur,

amanah, adil, profesional, kreatif, dan inovatif, serta sanggup

menghadapi tantangan yang ada.

5. Menjadi lembaga keuangan mikro syari‟ah yang diandalkan

masyarakat muslim di wilayah Jawa Tengah.

Page 22: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

6. Menjadi lembaga keuangan mikro syari‟ah yang

mengedepankan aspek kemanfaatan jangka panjang.

2.2 Identitas KJKS BMT Bahtera Pekalongan8

1. Legalitas lembaga : Koperasi Jasa Keuangan Syari‟ah Baitul

Maal Wat Tamwil

2. Legalitas

No.dan Tgl BH : 12940/BH/KWK.II/1996 & 31 Des.1996

Akta Perubahan : 02/PAD/KDK.II/II/2008 Tgl 12 Feb 2008

Akta Perubahan : 22/PAD/KDK.II/X?2009 Tgl 13 Okt 2009

No SIUP : 118/11.03/SIUP/X/1998

Diperbaharui pada tahun 2010 : 08/11-03/PB/VI/2010

SISPK : 23/SISPK/KDK.11/X/2009

NPWP : 1.620.226.9-502

Alamat Kantor Pusat : Jl.Dr.Sutomo Mega Grosir MM Blok A 10

Pekalongan

Telp : (0285) 423134 Fax.(0285) 4416400

Ketua Koperasi : Budi Hardyansyah,SE.MM

Kegiatan Usaha : Simpan Pinjam Syari‟ah

8Ibid

Page 23: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

2.3 Struktur Organisasi KJKS BMT Bahtera Pekalongan

Page 24: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

2.4 Tugas – tugas dari Bagian Organisasi9

1. Ketua Pengurus

a. Menyelenggarakan RAT

b. Menyusun / merumuskan kebijakan umum untuk mendapat

persetujuan rapat anggota

c. Mengawasi dan mengevaluasi kegiatan KJKS BMT BAHTERA

d. Menyelenggarakan rapat pengurus untuk : Evaluasi bulanan dan

perkembangan kinerja KJKS BMT BAHTERA, menentukan dan

membuat kebijakan strategi KJKS BMT BAHTERA,

menandatangani dokumen dokumen dan surat yang berhubungan

dengan KJKS BMT BAHTERA

4. Sekretaris

a. Mengagendakan acara pada kegiatan Rapat pengurus, Rapat

anggota, Pertemuan pengurus dengan pengelola, Kunjungan

pengurus ke instansi / lembaga, Menyusun konsep surat – surat

keluar (ekstern) dan kedalam (intern) dari pengurus.

b. Menerima dan melayani tamu yang berhubungan dengan ketua

pengurus KJKS BMT BAHTERA

c. Menyampaikan amanat dari ketua dari pertemuan apabila ketua

berhalangan hadir.

d. Menyerap dan menyampaikan aspirasi anggota koperasi.

9Pokok-Pokok Kebijakan Umum Tahun Anggaran 2012

Page 25: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

e. Menerima masukan (saran dan kritik) yang diajukan oleh para

pengelola kepada pengurus.

f. Menyusun konsep kebijakan pengurus atas KJKS BMT

BAHTERA

3. Bendahara10

a. Menelaah anggaran yang diajukan oleh manajer umum yang

nantinya akan dibahas dalam RAT

b. Memberikan masukan / saran atas anggaran yang diajukan manajer

umum.

c. Menyusunanggaran gaji dan keperluan lain yang dibutuhkan oleh

pengurus.

d. Memberikan konsep kebijakan bagi hasil yang diperoleh oleh

pemegang investasi.

e. Memberikan validasi pada berkas pembiayaan yang diajukan

manajer umum.

4. Dewan Pengurus

a. Menelaah semua kegiatan dan peraturan koperasi yang berlaku

apakah seauai dengan aturan hukum, kesyariahan dan peraturan

lain yang berlaku, etika serta tak ada benturan kepentingan maupun

unsur – unsur yang melanggar kepatuhan.

10

ibid

Page 26: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

b. Memantau dan mengawasi tentang pola pelaksanaan manajemen

dibidang kesyariahan.

c. Menelaah masalah perilaku manajemen / karyawan yang

menyangkut pelaksanaan konsep syari‟ah, benturan kepentinagan,

melakukan kecurangan, manipulasi, menilai kebijakan akuntansi

dan penerapannya, meneliti laporan keuangan KJKS BMT

BAHTERA.

5. Manajer Umum

a. Menyusun rencana strategis yang mencakup

b. Prediksi tentang kondisi lingkunagan

c. Perkiraan posisi perusahaan dalam persaingan

d. Rerenca – rencana perusahaan

e. Visi dan misi perusahaan

f. Tujuan dan sasaran

g. Strategi yang dipilih

h. Laporan keuangan

i. Mengusulkan rencana strategis kepada pengurus untuk disahkan

dalam RAT atau diluar RAT

j. Mengusulkan rancangan anggaran dan rencana kerja manajemen

kepada pengurus yang nantinya disahkan pada RAT

k. Memimpin rapat koordinasi dan evaluasi bulanan yang diadakan

pada pekan pertama dengan agenda : Laporan perkembangan dari

manajer pemasaran dan manajer operasional, laporan

Page 27: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

perkembangan bisnis secara umum (target dan realisasi, analisi

rasio, permasalahan peluang bisnis yang ada), pengambilan

keputusan untuk perencanaan perbaikan atau mengatasi masalah

yang ada, mengajukan perubahan daftar skala gaji pokok, dan

bonus kepada pengurus minimal satu tahun sekali (bila ada

perubahan dari peninjauan ulang), menandatangani perjanjian kerja

sama antar KJKS BMT BAHTERA dengan pihak lain

6. Manajer Pemasaran atau Marketing

a. Menyusun rencana yang mencakup : Rencana anggaran pemasaran,

pendanaan, dan pembiayaan

b. Rencana pemasaran, pendanaan dan pembiayaan berupa : Target

lending dan konfirmasi per cabang, pengembangan wilayah

potensial, rencana pengembangan produk, promosi dan distribusi

berdasarkan potensi pasar, rencana organisasi tim marketing

c. Mengusulkan rencana opersional pembiayaan

d. Memimpin rapat koordinasi dengan divisi – divisi lainnya

e. Mengembangkan strategi pemasaran

7. Kepala Bagian Pemasaran

a. Meningkatkan pelayanan pendanaan dan pembiayaan sacara efisien

dan efektif sesuai dengan kepala bagian

Page 28: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

b. Melakukan monitoring,evaluasi, review terhadp kualitas portofolio

pmbiayaan yang telah diberikan dalam rangka pengamanan atas

setiap pembiayaan yang diberikan

c. Menjalankan tahapan pencapain target sesuai dengan rencana

opersional

d. Menyusun strategi planning alokasi pembiayaan (efektif terarah)

e. Membina nasabah antara lain penagihan pembiayaan yang berada

pada batas wewenangnya

f. Aktif menyampaikan pendapat dan saran tentang strategi dan

teknik pemasaran kepad direksi

8. Accoun Officer

a. Memberikan dan meningkatkan pelayanan pembiayaan secara

efektif dan efisien

b. Melakukan analisis pembiayaan atas proposal yang masuk

c. Melakukan survey on the spot kepada nasabah

d. Melakukan taksasi jaminan

e. Melakukan pembinaan nasabah antara lain : penagihan pembiayaan

yang berada pada batas wewenangnya yang tergolong lancar,

kurang lancar, diragukan maupun macet

9. Support Pembiayaan dan Hukum (LEGAL)

a. Melakukan koordinasi terhadap seluruh kegiatan unit kerjanya

dengan memberi konsultasi dan rekomendasi kepada unit kerja lain

Page 29: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

b. Melakukan perencanaan kerja yang yang disesuaikan

c. Melakukan pemantauan dan pengawasan atas efektifitas dan

melakuakn pendokummentasian atas pelaksanaan pembiayaan

d. Bertindak selaku sakretaris komite pembiayaan

e. Menerima, memeriksa dan meneliti kelengkapan serta menyimpan

dokumen – dokumen jaminan asli yang berhubungan dengan

pemberian pembiayaan proses ini dilakukan besama-sama seksi

hukum dokumentasi

f. Memeriksa kembali dokumen, persyaratan, prosedur penilaian

taksasi jaminan secara teratur dan mengadakan perubahan,

perbaikan jika perlu

g. Aktif menyampaikan pendapat, saran serta melakukan administrasi

10. Administrasi Pembiayaan

a. Melakukan pencatatan setiap pencairan pembiayaan terhadap

nasabah, berikut jumlah angsuran pokok, bagi hasil, keuntungan

mark-up dan biaya lainnya yang menjadi beban nasabah

b. Melakukan pencatatan setiap pengambilan pinjaman serta

nisbahnya, pelunasan maupun kewajiban pembayaran nasabah

lainnya kepada perusahaan

c. Menyediakan data yang diperlukan untuk manajer pembiayaan

maupun manajemen, kondisi tingkat kelancaran setiap invidu

maupun untuk keseluruhan

Page 30: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

d. Membuat pelaporan mengenai kondisi pembiayaan yang diperlukan

oleh manajemen,kondisi tingakt kelancaran setiap individu maupun

keseluruhan

e. Melakukan perencanaan kerja yang disesuaikan dan mendukung

kegiatan pemberian pembiayaan dari aspek legal, dan investigasi

pembiyaan, administrasi pembiayaan dan pelaporannya

11. Penyelesaian Pembiayaan atau Bagian Remidial

a. Melakukan koordinasi terhadap seluruh kegiatan penagihan dan

penyelesaian pembiayaan yang bermasalah atau macet dengan pola

penyelesaian dan penanganan perkara

b. Mempersiapkan usulan program dan strategi operasionalnya yang

berhubungan pengembangan penagmanan pembiayaan

c. Melakukan pengadministrasian dan pendokumentasian semua

permasalahan dan perkara

d. Melakukan koodinasi dengan baik dengan para penasihat hukum

dan pihak ketiga lainnya untuk setiap penyelesaian perkara

pengadilan

12. Manajer Operasional dan Keuangan

a. Menyusun rrencana biaya operasional dan keuangan yang

mencakup: Rencana anggaran operasional keuangan, Anggaran

pendapatan dan biaya operasional pusat dan cabang – cabang,

Page 31: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

anggaran biaya pembukaan cabang baru, anggaran biaya

pengembangan produk , promosi dan distribusi

b. Mengusulkan rencana opersiaonal dan keuangan

c. Menjaga kelancaran operasional perusahaan yang meliputi:

Pengaturan likuiditas dan mengatur alur kas, pemeliharaan

inventory kantor,pengadaan inventori yang dibutuhakan untuk

operasional perusahaan, memantau dan mengawasi laporan

keuangan akunting dan keuangan

13. Kepala Bagian Akuntasi

a. Membuat laporan keuangan bulanan pada pertemuan tingkat

manajemen

b. Membuat analisis rentabilitas, solvabilitas dan profitabilitas KJKS

BMT BAHTERA yang dibahas pada pertemuan bulanan dengan

manajemen

c. Memberikan masukan yang berkaitan dengan kebijakan dengan

akuntansi dan keuangan

d. Mengatur manajemen alur kas dengan memantau arus kas masuk,

keluar baik pengaturan penjadwalan pembayaran utang, kebijakna

uang minimal di KJKS BMT BAHTERA,penghitungan

pembiayaan, penerimaan angsuran pokok dan bagi hasil yang harus

dicapai untuk menentukan pembiayaan baru

Page 32: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

e. Membuat laporan pajak atas hasil usaha

f. Memeriksa anggaran yang diajukan para manajer sebelum disetujui

oleh manajer umum

g. Mengadakan evaluasi setiap jangka waktu yang ditentukan

14. Akuntansi dan Pembukuan

a. Menyusun laporan keuangan kosolidasi harian, mingguan, bulanan,

triw wulan, semesteran, dan tahuanan kepada manajemen akuntansi

pada laporan keuangan

b. Meminta dan memeriksa kelengkapan laporan transaksi harian

beserta berkas transaksi

c. Mensosialisasikan kebijakan akuntansi

d. Melakukan pengambilan uang dari banj sesuai dengan kebutuhan

biaya operasional dan kas kecil

e. Membuat jurnal umum

f. Memasuukan juranal ke buku pembantu, dan buku besar

g. Membuat neraca harian BMT

h. Memasukkan neraca harian dalam sistim manual komputer

i. Setiap akhir pekan membuat laporan keuangan untuk disampaikan

kekantor pusat

Page 33: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

j. Tiap akhir bulan membuat laporan keuangan yang meliputi neraca

laporan Rugi Laba

k. Setiap akhir bulan merekap mutasi dalam buku pembantu dan buku

besar

l. Mengecek jumlah saldo Bank dengan saldo pada pembukuan

m. Melakukan proses akuntasi harian tanpa melakukan penundaan hari

berikut

n. Membuat jurnal non kas atas penyesuaian yang terjadi pada laporan

keuangan

o. Pada akhir hari mencetak transaksi harian akuntansi yang meliputi

jurnal kas dan nin kas, neraca, Rugi/Laba dan LPK serta neraca

saldo harian

15. Teller atau Kasir

a. Membuat laporan posisi kas ditangan dan diposisi saldo akhir pada

bank

b. Melakukan pengeluaran uang yang telah disetujui oleh manajer

akuntansi dan keuangan dan manajer umum

c. Mengelola kas lecil

d. Bertanggung jawab atas pelayanan kepada nasbah dalam hal

transaksi uang tunai baik menerima uang untuk penyetoran

Page 34: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

tabungan, deposito, angsuran pembiayaan ataupun pengeluaran

uang untuk penarikan tabungan, deposito, pencairan dan

pengeluaran lainnya yang berhubungan dengan kepentingan kantor,

semua transaksi tersebut dimasukkan pada komputer sesuai dengan

sistim dan program

e. Memasukkan mutasi kelembaran buku mutasi teller untuk kas

masuk pada penerimaan untuk kas keluar pada pembayaran semua

mutasi dsertai dengan bukti / slip

f. Memberi tnada redmark untuk setiap slip setoran atau penariakn

tabungan

g. Menerima, menyusun dan menghitung uang secara cermat dan hati-

hati setiap storan dari nasabah dan penarikan tunai untuk nasabah

h. Melakukan penyetoran terhadap uang masuk dan keluar

i. Mengatur menyiapkan pengeluaran aunag tunai untuk kepentinagn

dropping dana

j. Membuat laporan pertanggungjawaban kas pad akhir hari

k. Mencocokkan jumlah fisik uang seauai dengan saldo akhir kas

l. Mengecek slip setoran maupun pengeluaran seauai dengan jumlah

uang pada buku mutasi teller

m. Membuat jurnal (debet kredit) pada akhir kas

Page 35: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

n. Pada akhir hari dan awal hari laporan pertanggung jawaban kas

oleh teller dimintakan tanda tangan kepada manajer sebagai periksa

atas kondisi uang

o. Teller harus mencocokkan tanda tangan pada slip penarikan

tabungan dan deposito dengan kartu tanda tangan yang ada

p. Teller unit mempunyai wewenang untuk mencairkan tabungan dan

deposito sampai dengan Rp.5.000.000,-

q. Penarikan dana diatas nominal tersebut harus dketahuai dan

dimintakan paraf pada bagian pendanaan dan atau manajer apabila

manajer tidak ditempat maka dapat pemberitahuan lewat telepon

r. Tiap akhir hari mencetak mutasi kas teller dan laporan pertanggung

jawaban pengarsipan

16. EDP ( Electronic data processing)

a. Implementasi sistim informasi akuntansi

b. Merawat data – data transaksi dan keuangan secara elektronis

c. Pengelolaan secara electronis data – data transaksi keuangan

d. Penyediaan laporan – laporan keuangan secar elektronis untuk

kperluan internal perusahaan

e. Penyediaan laporan-lpoaran keuangan secara elektronis untuk

keperluan eksternal apabila dibutuhkan

Page 36: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

17. Manajer Personalia

a. Melakukan perencanaan penyelenggaraan program kerja dan

pengembangan bidang kepegawaian

b. Melakukan pembinaan dan pengelolaan yang berkaitan dengan

kepegawaian mulai dari penerimaan, pengelolaan jenjang karir,

pembayaran gaji, pemberian fasilitas

c. Memantau personalia karyawan dan kegiatan tugasnya

d. Mengesahkan daftar hadir dan mengevaluasi tingkat kehadirannya

e. Mengesahkan kartu pegawai untuk setiap pegawai dan

penyelenggaraanya.

f. Membuat tata tertib pegawai dalam kegiatan hariannya

g. Menangani dan menyelesaikan perselisihan pemburuhan

h. Memberikan masukan, opini, pendapat dan sran serta

pemecahannya

18. Internal Audit

a. Melakukan asersi terhadp siklus pendapatan, pengeluaran dan

investasi

b. Wewenang dan tanggung jawab pelaksanaan transaksi

c. Melaksanakan pengujian hasil pelaksanaan transaksi

Page 37: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

d. Memeriksa kelemahan sisitim

e. Melakukan penilaian kesehatan

f. Melakukan pengamatan langsung dan kepatuhan atas prosedur

19. Kepala Cabang

a. Sebagai perpanjangan tangan dari fungsi awal proses pembiayaan

dan penyelesaian pembiayaan

b. Memberikan dan meningkatkan pelayanan pembiayaan secara

efisien dan efektif seauai dengan policy manajemen

c. Melakukan monitoring langsung ke UKMK serta evaluasi review

terhadap kualitas porto folio pembiayaan yang telah diberikan

dalam rangka pengamanan setiap pembiayaan yang diberikan

d. Menjalankan pencapaian target diwilayahnah diwilayahnya sesuai

yang dtetepkan koperasi yang dilpaorkan secara periodik

e. Menyusun strategi planning alokasi pembiayaan secara efektif dan

terarah diwilayahnya

f. Memintai nasabah, antara lain penagihana pembiayaan yang berada

pada batas wewenagnya yang tergolong lancar, kurang lancar,

diragukan, macet

Page 38: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

g. Menyampaikan pendapat saran dan informasi awal kepada manajer

pemasaran dan pembiayaan tentang adanya kejanggalan pada

UKMK yang akan dibiayai

h. Mengendalikan rencana anggaran biaya dan mengendalikan

operasional kantor cabang.

2.5 Sistem dan Produk KJKS BMT Bahtera Pekalongan11

Sistem yang digunakan oleh KJKS BMT BAHTERA Pekalongan

baik dalam produk funding (simpanan) maupun lending ( pembiayaan)

adalah dengan menggunakan sistem syari‟ah (bagi hasil). Produk – produk

KJKS BMT BAHTERA Pekalongan terbagi atas produk penghimpunan

dana dan produk pnyeluran dana kepada para anggota.

2.5.1 Produk Penghimpunan Dana

Produk penghimpunan dana yang disediakan oleh KJKS BMT

BAHTERA Pekalongan meliputi beberapa jenis simpanan, antara lain :

1. SAMUDERA ( Simpanan Mitra Usaha Mudharabah Bahtera )

merupakan simpanan yang diperuntukkan bagi anggota dan calon

anggota yang penyetoran dan penarikannya dapat dilakukan

sewaktu-waktu pada jam kerja dengan prinsip Mudharabah akan

mendapatkan keuntungan atau bagi hasil sesuai dengan dana

11

Standar Operasional dan Prosedur BMT Bahtera

Page 39: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

mengendap dan keuntungan yang diperoleh dari usaha KJKS BMT

Bahtera.

Motto Simpanan “ So fash- Nabung kapan saja ngambil kapan

saja”.

2. SAJA‟AH ( Simpanan Berjangka Mudharabah ) merupakan

investasi tidak terikat dari anggota yang penarikannya hanya

dilakukan sesuai jangka waktu yang telah ditentukan, pengelolaan

dengan prinsip Mudharabah yang keuntungan akan akan diberikan

setiap bulannya.

Motto simpanan “Invetasi Syari‟ah Halal dan Barokah”.

3. SAKINAH ( Simpanan Kiat Naik Haji )

Adalah simpanan untuk persiapan naik ibadah haji yang jumlah

setoran dan jangka waktu simpanannya dapat ditentukan sesuai

rencana tahun keberangkatannya. Pada simpanan ini pihak KJKS

BMT BAHTERA Pekalongan bekerja sama dengan bank Syari‟ah

seperti bank BNI Syari‟ah.

Motto simpanan “ Kuatkan Niat, Susun Kiatnya”.

4. TARBIYAH ( simpanan pendidikan)

Adalah simpanan yang berfungsi untuk persiapan biaya pendidikan

untuk putra putri menjelang tahun ajaran abru, yang jumlah

setorannya dapat direncanakan sesuai kebutuhan pendidikan,

Page 40: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

pengelola dan dengan prinsip mudharabah. Simpanan TARBIYAH

terbagi menjadi dua yaitu :

a. TARBIYAH Plus

Adalah suatu jenis simpanan untuk merancanakan biaya

pendidikan anak.

b. TARBIYAH Lembaga

Adalah suatu jenis simpanan dari pihak instansi / lembaga yang

setoran dan penarikannya dapat dilakukan sewaktu-waktu.

5. SAHARA (Simpanan Hari Raya)

Adalah simpanan untuk mempersiapkan kebutuhan Idul Fitri, yang

jumlah setorannya dilakukan perminggu, pembagian SAHARA ini

dilakukan secara serentak dilakukan menjelang Idul Fitrii. Terdapat

pembagian bonus berupa sembako atau uang tunai.

Motto “ Solusi Paling Tepat Rayakan Lebaran” .

6. SAQURA (Simpanan Qurban dan Aqiqah)

Adalah simpanan untuk mewujudkan Qurban pada Idhul Adha atau

Aqiqah. Setoran dapat direncanakan seauai dengan kebutuhan

hewan Qurban. Simpanan ini dibagikan dapat berupa hewan Qurban

atau uang dengan bonus biaya penyembelihan.

Motto “ Solusi Berkurban Mudan dan Ringan”

Page 41: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

7. MILADIA

Adalah simpanan yang berupa atau berbentuk arisan dengan jumlah

setoran tetap dalam setiap periodenya dan dibuka setiap bulan.

8. SAFIRA ( Simpanan Musafir Bahtera)

Adalah simpanan untun musafir (ziarah) yang digunakan untuk

mempersiapkan ziarah.

9. SIWADA (Simpanan Wadi‟ah)

Adalah titipan murni dari anggota yang dengan seizin pemilik dana

dapat di gunakan oleh KJKS BMT BAHTERA untuk kegiatan

opersional dan tidak diberikan hasil. Penyertaan dan penarikan

dapat dilakukan sewaktu-waktu.

Motto “ Investasi Ukhrowi tuk Gapai Ridho Ilahi”

2.5.2 Produk Pembiayaan12

Sedangkan produk penyaluran dana berupa jenis pembiayaan

untuk kegiatan usaha produktif baik investasi maupun modal kerja adalah

produk sebagai berikut:

1. Pembiayaan Mudharabah adalah bentuk kerja sama antara dua pihak

atau lebih dimana kontribusi modal 100 % dari pihak BMT dan

keahlian dari pengelola, dengan pembagian keuntungan berdasarkan

keuntungan yang didapat dari masa tertentu, dengan prinsip bagi

hasil.

12

ibid

Page 42: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

2. Pembiayaan Musyarakah adalah akad kerja sama antara dua pihak

atau lebih (BMT dengan Mitra) untuk suatu usaha tertentu dimana

masing – masing pihak memberikan kontribusi modal dengan

kesepakatan bahwa keuntungan dan resiko akanditanggung bersama

sesuai kesepakatan.

3. Pembiayaan Murabahah adalah akad perjanjian jual beli antara

BMT dengan mitra, BMT membeli barang yang diperlukan mitra

kemudian menjualnya kepada mitra yang bersangkutan sebesar

harga perolehan ditambah dengan margin yang disepakati bersama.

4. Pembiayaan Al ijarah adalah akad pemindahan hak guna (manfaat)

atas suatu barang dalam waktu tertentu dengan pembayaran sewa

atau ujrah tanpa diikuti dengan pemindahan barang itu sendiri.

5. Pembiayaan al- Qordul Hasan adalah akad pinjaman yang diberikan

BMT kepada mitra dengan ketentuan bahwa anggota wajib

mengembalikan dana yang diterimanya kepada BMT pada waktu

tertentu yang yang telah disepakati BMT dengan anggota.

Pembiayaan jenis ini adalah produk piajaman tanpa pengenaaan

bagi hasil atau margin sama sekali. Sumber pendanaan yang

digunakan untuk memberikan pinjaman ini berasal dari baitul maal.

6. Pembiayaan KPRS Syari‟ah

7. Pembiayaan Talangan Haji Sakinah

Page 43: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

2.6 Perkembangan Keuangan KJKS BMT BAHTERA

Data perkembangan keuangan dari tahun 2007 sampai dengan

2011 adalah :

Tahun Asset

2007 Rp. 14.141.578.748

2008 Rp. 20.468.926.258

2009 Rp. 25.432.972.360

2010 Rp. 34.737.799.079

2011 Rp. 41.708.797.518,94

Jumlah asset yang dimiliki KJKS BMT BAHTERA Pekalongan

semakin meningkat dari tahun ke tahun ini menunjukkan masyarakat

Pekalongan dan sekitarnya semakin percaya dengan KJKS BMT

BAHTERA untuk menaruh dana mereka.

2.7 Persoalan yang dihadapai KJKS BMT BAHTERA Pekalongan dalam

Kesehariannya

Dalam hal ini persoalan yang dihadapai oleh KJKS BMT

BAHTERA Pekalongan adalah dalam hal marketing yang mana pada bagian

marketing harus bisa, dan pandai-pandai dalam mempromosikan pruduk

yang dimiliki oleh KJKS BMT BAHTERA Pekalongan, karena semakin

banyaknya lembaga keuangan yang masuk dalam kategori lembaga

Page 44: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

keuangan mikro maka persaingan akan semakin ketat, dan para bagian

marketing juga harus selalu memperhatikan kondisi calon anggota yang

akan dijadikan pasar. Karena pada prinsipnya BMT merupakan lembaga

amanah, maka setiap karyawan BMT harus dapat menunjukkan sikap

amanah tersebut, karena kemauan masyrakat untuk menaruh dananya di

BMT sangat dipengaruhi oleh tingkat kepercayaan masyarakat terhadap

BMT itu sendiri.13

Dengan demikian, maka pihak KJKS BMT BAHTERA

Pekalongan harus selalu dapat mengetahui keadaan pasar setiap harinya,

karena untuk mempertahankan nasabah yang ada, dan meningkatkan jumlah

nasabah setiap tahunnya.

13

Wawancara dengan Bapak Miftahur Riza, KJKS BMT BAHTERA Pekalongan ,

pada tanggal 23 April 2012 jam 11.00 WIB

Page 45: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

BAB III

PEMBAHASAN DAN ANALISIS

3.1 Landasan Teori

3.1.1 Pengertian Wadi’ah

Tabungan Wadi‟ah merupakan tabungan yang dijalankan

berdasarkan akad wadi‟ah, yakni titipan murni yang harus dijaga dan

dikembalikan setiap saat sesuai dengan kehendak pemiliknya. Berkaitan

dengan produk tabungan wadi‟ah, bank syari‟ah menggunakan akad

wadi‟ah yad dhamanah. Dalam hal ini, nasabah bertidak sebagai penitip

yang memberikan hak kepada bank syari‟ah untuk menggunakan atau

memanfaatkan uang atau barang titipannya, sedangkan bank syari.ah

bertindak sebagai pihak yang dititipi dana atau barang yang dsertai hak

untuk menggunakan atau memanfaatkan dana atau barang tersebut.

Sebagai konsekuansinya, bank bertanggung jawab terhadap keutuhan harta

titipan tersebut serta mengembalikannya kapan saja pemiliknya

menghendaki. Disisi lain, bank juga berhak sepenuhnya atas keuntungan

dari hasil penggunaan atau pemanfaatan dana atau barang tersebut.14

Mengingat Wadi‟ah yad dhamanah ini mempunyai implikasi

hukum yang sama dengan qardh, maka nasabah penitip dan bank tidak

14

Ir. Adiwarman A. Karim, Bank Islam Analisis Fiqih dan Keuangan, Jakarta : PT

RajaGrafindo Persada, Cet-7, 2010, hlm 345-346.

Page 46: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

boleh saling menjanjikan untuk membagihasilkan keuntungan harta

tersebut. Namun demikian, bank diperkenankan memeberikan bonus

kepada pemilik harta titipan selama tidak disyaratkan dimuka. Dengan kata

lain, pemberian bonus merupakan kebijakan bank syari‟ah yang semata

bersifat sukarela.

Dengan konsep wadi‟ah yad dhamanah pihak yang menerima

titipan boleh menggunakan dan memanfaatkan uang atau barang yang

dititipkan. Tentu, pihak KJKS BMT BAHTERA Pekalongan dalam hal ini

mendapatkan hasil dari penggunaan dana. Pihak BMT juga dapat

memberikan bagi hasil kepada penitip dalam bentuk bonus (athaya). Akan

tetapi pada pemberian bonus tersebut tidak dapat di perjanjikan di akad,

karena bonus (athaya) bersifat suka rela dari pihak BMT atau sebagai

tanda terima kasih dari pihak BMT.

Dana tabungan diakui sebesar jumlah dana yang dititipkan pada

saat terjadinya transaksi penerimaan dana yang diperoleh BMT atas

pengelolaan dana titipan diakui sebagai pendapatan BMT dan bukan

merupakan sebuah keuntungan yang dibagikan. Dalam tabungan

SAHARA (Simpanan Hari Raya) yang berakadkan Wadi‟ah yad

dhamanah tidak ada pihak yang dirugikan, karena dana selalu berputar.

Karakteristik prinsip wadi‟ah yad dhamanah dalam tabungan SAHARA

(Simpanan Hari Raya) yaitu penerima titipan diberi izin untuk

menggunakan atau memanfaatkan dari titipan tersebut, penyimpan

mempunyai kewajiban untuk bertanggungjawab terhadap kehilangan

Page 47: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

ataupun kerusakan barang tersebut. Semua keuntungan dari titipan tersebut

menjadi hak penerima titipan.15

3.1.2 Landasan Syari’ah16

Konsep wadi‟ah telah mendapatkan Sertifikat dari Bank Indonesia

yang disebut SWBI yang mana telah diatur dalam fatwa Dewan Syari‟ah

Nasional nomor 36/DSN-MUI/X/2002 tentang sertifikat wadi‟ah Bank

Indonesia tanggal 23 Oktober 2002, dimana dalam fatwa tersebut sebagai

landasan syari‟ahnya adalah sebagai berikut :

Firman ALLOH SWT :

1. QS. An-Nisa ayat 29

Artinya : “Sesungguhnya Allah menyuruh kamu menyampaikan

amanat kepada yang berhak menerimanya, dan (menyuruh kamu)

apabila menetapkan hukum di antara manusia supaya kamu

menetapkan dengan adil. Sesungguhnya Allah memberi

15

Moh. Syafi‟i Antonio, Bank Syari‟ah : Dari Teori ke Praktek, hlm.148 16

Wiroso, S.E, Penghimpunan Dana dan Distribusi Hasil Usaha Bank Syari‟ah,

Jakarta : PT Grasindo, Cet-1, 2005, hlm. 27-29.

Page 48: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

pengajaran yang sebaik-baiknya kepadamu. Sesungguhnya Allah

adalah Maha mendengar lagi Maha melihat”.17

2. QS. An-Nisa ayat 58

Artinya: “Sesungguhnya Allah menyuruh kamu

menyampaikan amanat kepada yang berhak menerimanya, dan

(menyuruh kamu) apabila menetapkan hukum di antara manusia

supaya kamu menetapkan dengan adil. Sesungguhnya Allah

memberi pengajaran yang sebaik-baiknya kepadamu.

Sesungguhnya Allah adalah Maha mendengar lagi Maha

melihat”.18

Hadis :

أدااألمانة ألي من ائتمنك والتخن من خانك )روه أبو داوود والتزمذى وقا ل حذيث حسن (

Artinya : “ Abu Hurairah meriwayatkan bahwa Rasulullah

SAW bersabda sampaikanlah (tunaikanlah) amanat kepada yang

17

Qur‟an Terjemah : CV Diponegoro, 2006, hlm. 65 18

Ibid, hlm.69.

Page 49: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

berhak menerimadan jangan membalas khianat kepada orang

yang mengkhianatimu” (HR Abu Daud dan menurut Turmudzi)19

3.1.3 Rukun Wadi’ah

Rukun wadi‟ah terdiri atas :

1. „akidan ( penitip dan penerima )

2. Wadi‟ah ( barang yang dititipkan ), dan

3. Sighat ( ijab qabul ) ijab qabul dapat dilakukan secara

verbal dengan kata-kata, atau dengan isyarat.

Syarat yang harus ada dalam akad wadi‟ah adalah syarat-

syarat yang melekat dalam akad wakalah, yakni :

1. Balaigh,

2. Berakal,

3. Rasyd ( cerdas), dan

4. Untuk wadi‟ah ( barang titipan ), disyaratkan harus bisa

dipegang atau tetap dalam genggaman tangan seseorang.

3.1.4 Hukum Wadi’ah

Ketika kontrak wadi‟ah telah disepakati kedua pihak, pemilik aset

memiliki hak penjagaan aset yang dititipkan, sedangkan penerima titipan

19

Dimyauddin Djuwaini, Pengantar Fiqh Muamalah , Yogyakarta : Pustaka Pelajar,

Cet ke-1, 2008, hlm.174

Page 50: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

berkewajiban untuk menjaganya. Jikalau ada dua orang menitipkan

asetnya kepada seseorangt, kemudian datang salah satu dari mereka dan

meminta aset mereka kembali, maka aset itu tidak boleh dikembalikan,

sehingga pihak kedua datang menemui mereka. 20

3.2 Strategi Pengelolaan yang diterapkan di Produk SAHARA (Simpanan

Hari Raya) di KJKS BMT BAHTERA

Tabungan SAHARA (Simpanan Hari Raya) merupakan tabungan

yang menerapkan prinsip wadi‟ah yad dhumanah yang artinya akad

penitipan barang atau uang (umumnya berbentuk uang) kepada BMT,

namun BMT memliki hak untuk mendayagunakan dana tersebut. Atas

akad ini deposan akan mendapatkan imbalan berupa bonus, yang tentu saja

besarnya sangat tergantung dengan kebijakan manajemen BMT. Adapun

ketentuan dan syarat yang diterapkan dalam prinsip wadi‟ah yad

dhamanah adalah sebagai berikut : 21

1. Penerima titipan diperbolehkan memanfaatkan dan berhak

mendapat keuntungan dari titipan tersebut.

2. Penerima titipan bertanggung jawab atas titipan, bila terjadi

kerusakan atau kehilangan.

20

Ibid, hlm.175. 21

Wawancara dengan Bapak Munasir, bagian Operasional KJKS BMT BAHTERA

Pekalongan , pada tanggal 23 April 2012 jam 11.00 WIB

Page 51: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

3. Keuntungan yang diperoleh pihak yang menerima titipan dapat

diberikan kepada yang menitipkan sebagai bonus dengan syarat

tidak diperjanjikan diawal.

4. Anggota / calon anggota menyerahkan sepenuhnya kepada

KJKS BMT BAHTERA untuk mengelola dana tersebut secara

profesional dan diinvestasikan pada usaha – usaha yang

menguntungkan dan sesuai syari‟ah.

5. KJKS BMT BAHTERA boleh mengelola dana tersebut dengan

syarat jika diminta anggota / calon anggota harus dikembalikan.

Dalam hal ini pihak KJKS BMT BAHTERA Pekalongan

memberikan ketentuan pada produk SAHARA diantaranya adalah :

a. Calon penyimpan adalah perorangan atau badan hukum

b. Menyetorkan awal simpanan yang besarnya ditentukan oleh

BMT dengan setoran per minngu disesuaikan dengan kondisi harga

kebutuhan pasar.

c. Setoran yang diberlakukan adalah setoran tunai.

d. Biaya administrasi Rp. 2.000,- per enam bulan.

e. Jangka waktu simpanan adalah satu tahun.

f. Pembatalan SAHARA (Simpanan Hari Raya) tidak

diberlakukan, akan tetapi apabila nasabah sedang ada musibah

Page 52: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

atau apa boleh dibatalkan namun harus ada pengganti dari

tabungan nasabah tersebut.

KJKS BMT BAHTERA menerapkan sistim pembatasan quota

pada SAHARA (Simpanan Hari Raya) yaitu 7.500 orang per tahunnya.

Apabila jumlah quota sudah mencukupi, atau penuh dan masih ada

anggota yang berkeinginan menabung maka ada satu cara, yaitu dengan

cara menabung melalui kolektor, karena pada kolektor ini boleh ikut

menabung beberapa rekening dengan batas tertentu, akan tetapi nama dari

rekening tersebut ikut atas nama kolektor yang diikuti.

Dalam hal pelayanan produk ini pihak KJKS BMT BAHTERA

menerapkan strategi pengelolaan untuk menanggulangi segala resiko yang

tidak dinginkan antara lain:

a. Untuk quota 7.500 nasabah per tahunnya dibagi untuk empat

cabang, yang nanatinya tiap cabang telah ditentukan oleh pusat

berapa nasabah yang dilayani dalam produk SAHARA.

b. Untuk setiap harinya mutasi setiap cabang harus 200 nasabah.

c. Untuk pembagian bonus telah ditetapkan untuk nasabah yang

melakukan setoran Rp. 15.000,- per minggunya mendapatkan

bonus piring atau gelas dengan label atau cap KJKS BMT

BAHTERA, dan untuk nasabah yang melakukan setoran Rp.

100.000,- sampai dengan Rp.500.000,- per minggunya

mendapatkan bonus alat masak.

Page 53: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

d. Semua bonus tidak dapat diuangkan harus berupa barang.

e. Untuk persiapan yang dilakukan dalam hal pembagian yang

sistimnya serentak, maka pihak KJKS BMT BAHTERA

melakukan persiapan dua bulan sebelum pembagian.

f. Pada saat pembagian setiap cabang harus melayani 100

nasabah untuk satu harinya, tidak boleh lebih guna meminimalisir

segala sesuatu yang diluar persiapan.

Selain itu juga pihak KJKS BMT BAHTERA memberi fasilitas

kepada para anggotanya sebagai salah satu cara agar nasabah merasa

nyaman dan tetap menabung di simpanan SAHARA (Simpanan Hari

Raya) cara tersebut adalah :

1. Memberi kebebasan memilih kepada nasabah atau calon

nasabah menentukan besarnya simpanan sesuai dengan

kemampuan dan keinginan nasabah dengan syarat minimal

Rp. 15.000,-

2. Jemput bola, yang merupakan wujud pelayanan dari KJKS

BMT BAHTERA Pekalongan, apabila ada nasabah yang

rumahnya jauh dari cabang-cabang BMT, maka para

karyawan bersedia mengambil setoran dirumah nasabah.

3. Pihak KJKS BMT BAHTERA juga memberi kebebasan

dalam hal penyetoran, maksudnya apabila nasabah lupa atau

Page 54: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

belum ada dana untuk penyetoran maka setoran dapat

dilakukan di minggu berikutnya.

Dengan strategi yang diterapkan di produk SAHARA (Simpanan

Hari Raya) di KJKS BMT BAHTERA, ini akan mempermudah pihak

pengelola, akan tetapi strategi tersebut harus selalu di up date karena setiap

tahunnya nasabah yang mengambil produk SAHARA selalu mengalami

peningkatan, dengan demikian pihak KJKS BMT BAHTERA harus selalu

siap dalam hal strategi pengelolaan, karena pengelolaan di produk

SAHARA cukup sulit, karena pengambilan dilakukan secara serentak.

Jumlah Nasabah yang Menabung di Produk SAHARA

(Simpanan Hari Raya) pada Tahun 2012 :

Jumlah nasabah pada tahun 2012 ini, jumlah quta yang tetapkan

adalah 7.500 nasabah yang kemudian dibagi menjadi 5 cabang, yaitu :

1. Pekalongan 2.500 nasabah

2. Banjar Sari 500 nasabah

3. Batang 1.000 nasabah

4. Warungasem 1.700 nasabah

5. Buaran 1.800

Dari pembagian tersebut, ditentukan dari keadaan pasar di sekitar

cabang-cabang KJKS BMT BAHTERA, karena setiap cabang mempunyai

kemampuan pasar yang berbeda-beda.

Page 55: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

3.3 Keuntungan yang didapat Nasabah Mengambil Produk SAHARA dari

Mulai Menabung Sampai dengan Pengambilan

Menabung adalah salah satu alternatif untuk memenuhi kebutuhan

hidup yang mendesak atau hal yang tidak terduga. Lebaran adalah hari

dimana para umat Islam memenuhi segala kebutuhan hidupnya, meskipun

tidak kewajiban umat Islam untuk harus membeli segala barang-barang

yang baru, namun itu adalah sebuah adat atau kebiasaan Umat Islam pada

umumnya. Dengan demikian ada salah satu cara untuk memenuhi

kebutuhan yang mereka inginkan yaitu menabung di SAHARA (Simpanan

Hari Raya), keuntungan yang didapat dari nasabah adalah :22

a. Sebagai persiapan Lebaran

b. Adanya dana yang mengendap selama satu tahun

c. Mendapatkan bonus pada akhir penutupan tabungan

d. Dapat sebagai jaminan pembiayaan

e. Aman karena simpanan berdasarkan syari‟ah

Pada saat pembukaan SAHARA (Simpanan Hari Raya) sampai

dengan pengambilan tabungan ada beberapa keuntungan yang dapat

diambil nasabah diantaranya adalah :

a. Pembukaannya yang mudah

b. Nasabah datang ke KJKS BMT BAHTERA dengan membawa

identitas diri (KTP/SIM/Paspor) yang masih berlaku

22

Op.cit.

Page 56: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

c. Mengisi formulir pembukaan tabungan

d. Apabila nasabah tidak dapat hadir di KJKS BMT BAHTERA

nasabah boleh ikut kolektor

e. Penyetoran dapat dititipkan

f. Penyetoran dapat dilakukan di minggu berikutnya

g. Penyetoran hanya sampai dengan 45 minggu

h. Apabila nasabah malas datang atau karena jauh dari KJKS

BMT BAHTERA karyawan BMT bersedia mengambil

dirumah nasabah

i. Pada akhir simpanan nasabah mendapatkan bonus menarik

sesuai setoran per minggunya

j. Apabila ada nasabah yang berkeinginan mendapatkan bonus

yang nasabah inginkan maka pihak KJKS BMT BAHTERA

bersedia memberi sesuai keinginan nasabah, dengan syarat

bonus tersebut senilai dengan bonus yang akan diberikan pihak

BMT

k. Simpanan SAHARA pada saat pengambilan, masih tetap

jumlahnya sesuai dengan jumlah setoran tidak ada potongan

dari pihak KJKS BMT BAHTERA.

Dengan demikian, nasabah akan merasakan pelayanan yang cukup

memuaskan karena pihak KJKS BMT BAHTERA selalu berusaha

memberikan apa yang diinginkan nasabah, dan nasabah akan semakin

percaya dengan KJKS BMT BAHTERA untuk menaruh dana mereka.

Page 57: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

Nasabah, dalam menaruh dana mereka di KJKS BMT BAHTERA

merasakan mendapatkan keutungan karena, pihak KJKS BMT BAHTERA

memberi kebebasan kepada nasabah dalam hal penyetoran dan

pengambilan.

3.4 Analisa SWOT

Untuk mengetahui bagaiman prospek KJKS BMT BAHTERA

Pekalongan terutama dalam pemasaran produk, terlebih dahulu perlu

dipelajari dan dianalisis apa yang menjadi kekuatan, kelemahan dan

peluang tantangannya, proses ini biasa disebut analisa SWOT. Dengan

memahami hasil analisis SWOT terhadap produk, maka akan diperkirakan

bagaimana prospek KJKS BMT BAHTERA Pekalongan ke depan.

Tabungan SAHARA (Simpanan Hari Raya) yang berakadkan

wadi‟ah yad dhamanah yang mana nasabah sebagai penitip barang, dan

pihak KJKS BMT BAHTERA sebagai penerima titiapan, nasabah

memberikan hak untuk menggunakan dan memanfaatkan barang titipan

tersebut, dengan konsekuensi pihak KJKS BMT BAHTERA bersedia

bertanggung jawab atas segala kehilangan atau kerusakan barang titiapan

nasabah, dan juga pihak KJKS BMT BAHTERA bersedia mengembalikan

barang titipan nasabah sesuai kehendak nasabah dalam keadaan utuh. Di

sisi lain pihak KJKS BMT BAHTERA juga berhak seutuhnya atas

keuntungan dari hasil penggunaan atau pemanfaatan barang atau dana

tersebut.

Page 58: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

3.4.1 Strength (Kekuatan) dari Tabungan SAHARA

Dukungan masyarakat yang merupakan mayoritas penduduk

Pekalongan dan sekitarnya sangat diperlukan. Produk ini telah menjadi

dambaan masyarakat terutama Umat Islam. Dengan adanya produk

SAHARA ini masyarakat Pekalongan dan sekitarnya terutama Umat Islam

merupakan suatu keringanan untuk memenuhi kebutuhan pada saat Idul

Fitri tiba. Hal ini menunjukkan besarnya harapan dan dukungan terhadap

adanya produk SAHARA. Dan yang menjadi kekuatan tabungan

SAHARA ini adalah sisti dan produknya lebih akurat, pembukuan lebih

transparan. Untuk setiap tahunnya nasabah produk SAHARA selalu

meningkat dari tahun sebelumnya.

Dengan mengenali kekuatan dari produk SAHARA tersebut, maka

kewajiban para karyawan KJKS BMT BAHTERA Pekalongan harus bisa

selalu meningkatkan kualitas produk SAHARA dan terus mengembangkan

kekuatan yang dimilki.

3.4.2 Weakness (Kelemahan) dari Tabungan SAHARA

Dalam mengahadapi banyaknya persaingan, KJKS BMT

BAHTERA juga memiliki kelemahan yaitu :

a. Jaringan pelayanan yang jumlahnya masih terbatas dan belum

mencapai semua sentra-sentra ekonomi

b. Proses pembagian pada saat berakhirnya SAHARA perlu

membutuhkan waktu yang cukup banyak, dan juga

Page 59: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

membutuhkan banyak tenaga karena pembagian yang

sifatnya serentak

c. Karena produk tabungan yang membawa misi perhitungan

yang adil, maka KJKS BMT BAHTERA lebih memerlukan

tenaga-tenaga profesional yang handal dari Koperasi

konvensional

Dengan mengenali kelemahan-kelemahan ini maka kewajiban

KJKS BMT BAHTERA harus mempunyai strategi pengelolaan yang

bagus untuk mengatasi semua kelemahan yang ada.

3.4.3 Opportunity (Peluang) dari Tabungan SAHARA

Bagaimana peluang adanya produk SAHARA dan

kemungkinannya untuk berkembang dan semakin meningkat di daerah

Pekalongan dan sekitarnya dapat dilihat dari berbagi timbangan yang

membentuk peluang-peluang dibawah ini :

a. Peluang karena pertimbangan agama merupakan hal yang

nyata umat Islam khususnya yang tidak tertarik untuk

menabung di Koperasi Konvensional

b. Menumbuhkembangkan kesadaran Umat Islam khususnya

untuk menyimpan dananya di Koperasi yang berlabel

syari‟ah

Page 60: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

c. Mampu bersaing dengan Koperasi ataupun BMT, karena

hanya di KJKS MBT BAHTERA yang bersedia memberi

bonus yang menarik

d. Keamanan dan pelayanan berdasarkan Syari‟at Islam

Dari uraian diatas dapat disimpulkan bahwa Koperasi atau BMT

yang berlabelkan Syari‟ah akan mempunyai segmentasi dan pangsa pasar

yang lebih baik di kalangan Umat Islam khususnya. Dengan demikian

peluang untuk berkembangnya produk SAHARA akan semakin besar.

3.4.4 Threat ( Ancaman) dari Tabunagn SAHARA

Yang menjadi ancaman Tabungan SAHARA di Pekalongan dan

sekitarnya :

a. Ancaman dari internal adalah SDM harus selalu di up date

b. Ancaman dari eksternal adalah harus selalu mampu bersaing

dengan lembaga lain

c. Ancaman apabila produk SAHARA dikaitkan dengan bunga

akan ada pihak-pihak yang akan menghalangi

berkembangnya produk ini, semata-mata karena tidak suka

apabila umat Islam bangkit dari keterbelakangan

ekonominya. Mereka tidak mau tahu bahwa produk ini jelas-

jelas bermanfaat untuk semua orang tanpa pandang bulu.

d. Ancaman selanjutnya adalah dari umat Islam itu sendiri yang

kualitas imannya telah mengalami kemerosotan karena

Page 61: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

tergoda oleh kebutuhan materi diantara mereka yang

menuntut bagi hasil yang setingkat dengan bunga.

Dengan memahami ancaman-ancaman yang ada, maka diharapkan

para cendekiawan atau para karyawan yang telah memahami kemanfaatan

dapat mengantisipasi dan mengupayakan strategi khusus untuk semua hal

yang tidak diinginkan.

Page 62: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

BAB IV

PENUTUP

4.1 Kesimpulan

1. KJKS BMT BAHTERA merupakan Lembaga keuangan mikro yang

mempunyai beberapa produk, diantranya adalah SAHARA (Simpanan

Hari Raya) yaitu simpanan kolektif atau individu yang setorannya

dilakukan per minggu, dan pengambilan dilakukan secara serentak

dan tabungan tersebut dilakukan selama 24 minggu atau satu tahun.

Dalam SAHARA (Simpanan Hari Raya) menggunakan akada wadi‟ah

yad dhamanah yaitu pihak penitip memberikan barang atau dana

kepada pihak BMT atau bank, yang kemudian pihak yang mendapat

titipan bertanggung jawab atas segala kerusakan atau kehilangan

barang yang dititipkan, akan tetapi pihak yang mendapatkan titipan

berhak mengambil manfaat atas barang titipan tersebut. Adapun

proses pengelolaan yang diterapkan oleh KJKS BMT BAHTERA

adalah jumlah nasabah per tahunnya ditentukan untuk tahun ini

jumlah yang ditetapkankan adalah 7.500 anggota, dan jumlah

setorannya minimal adalah Rp.15.000,- per minggunya, kemudian

dalam proses pembagian KJKS BMT BAHTERA menerapkan

strategi, yaitu setiap cabang harus melayani nasabah yang berjumlah

100 nasabah setiap harinya. Bonus yang diberikan KJKS BMT

BAHTERA ditentukan dengan jumlah setoran per minggunya, untuk

setoran Rp.15.000,-. Persiapan yang dilakukan KJKS BMT

Page 63: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

BAHTERA pada saat pembagian SAHARA (Simpanan Hari Raya)

adalah dua bulan sebelum pembagian dilakukan.

2. Keuntungan yang didapat nasabah adalah tabungan SAHARA dapat

dijadikan persiapan untuk lebaran, dapat dijadikan jaminan pembiayaan

dan mendapatkan bonus di akhir tabungan, dan nasabah juga

mendapatkan kebebasan dalam memilih setorannya dengan syarat

minimal Rp.15.000,- dan keuntungan yang lain yang dapat dirasakan

nasabah, adalah ketika nasabah merasa malas atau karena jauh dari

tempat tinggal, maka pihak KJKS BMT BAHTERA bersedia

mengambil setoran dirumah nasabah.

4.2 Saran

Guna meningkatkan perkembangan KJKS BMT BAHTERA, maka perlu

memperhatikan beberapa hal diantara lain:

1. Meningkatkan kualitas pelayanan terhadap nasabah guna

meningkatkan profesionalisme kerja para karyawan KJKS BMT

BAHTERA.

2. Meningkatkan teknoligi yang akan mendukung dalam pengelolaan

dan perkembangan KJKS BMT BAHTERA.

3. KJKS BMT BAHTERA harus mampu menciptakan produk dan

mengetahui keadaan pasar yang pada saat ini masyarakat butukan.

Page 64: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

4.3 Penutup

Dengan segala kerendahan hati penyusun mengucapakan

Alhamdulillahi Robbil „alamin, puji syukur kehadirat ALLAH SWT,

akhirnya penulisan Tugas Akhir ini dapat terselesaikan meskipun jauh dari

kata sempurna, dan masih sangat sederhana. Semoga Tugas Akhir ini,

dapat bermanfaat bagi semua khususnya penulis dan para pembaca pada

umumnya. Segala Kritik dan Saran yang membangun selalu penulis

harapkan guna perbaikan untuk kedepannya. Dan akhirnya segala sesuatu

kita serahkan dan kembalikan kepada ALLAH SWT.

Page 65: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

DAFTAR PUSTAKA

Karim, Adiwarman. Bank Islam Analisis Fiqih dan Keuangan. Jakarta :

PT RajaGrafindo, 2010.

Antonio Syafi‟i, Bank Syari‟ah : Dari Teori ke Praktek, Jakarta: Gema

Insani Press, 2001

Arikunto, Suharsimi. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek.

Jakarta: Rineka Cipta, 1998.

Azwar, Saifudin. Metode Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 1998.

Djuwaini, Dimyauddin. Pengantar Fiqh Muamalah. Yogyakarta :

Pustaka Pelajar, 2008.

Lexy J. Moleong, Metodologi Penelitian Kualitatif, Bandung : PT

Remaja Rosda Karya, 2009.

Suwigyo Dwi, Analisis Laporan Keuangan perbankan syari‟ah.

Yogyakarta : Pustaka Pelajar, 2010.

Saraniah, Faisal Metodelogi Pendidikan. Surabaya : Usaha Nasional, 1982.

Sutrisnohadi, Metodologi Research. Yogyakarta : UGM Press, 1990.

Terjemah Al-Qur‟an : CV. Diponegoro.2006.

Wiroso. Penghimpunan Dana dan Distribusi Hasil Usaha Bank

Syari‟ah. Jakarta : PT Grasindo, 2005.

Company Profile KJKS BMT BAHTERA

Standar Operasional dan Prosedur KJKS BMT BAHTERA

Wawancara dengan Bapak Moh. Isro‟i,S.Ag.MM , KJKS BMT

BAHTERA Pekalongan , pada tanggal 23 April 2012 jam 11.00

WIB

Page 66: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Nama : Illailatuz Zakkiya

NIM : 092503025

Jenis Kelamin : Perempuan

Tempat Tanggal Lahir : Pati, 07 Juli 1992

Agama : Islam

Kebangsaan : Indonesia

Alamat : Ds, Lahar, Tlogowungu, Pati

RT/RW 01/1

Orang Tua : - Abdullah, S.pdi

- Siti Rukmini

Alamat : Ds. Lahar, Tlogowungu, Pati

RT/RW 01/1

Pendidikan : MI Salafiyah Lahar tahun 2003

MTs Salafiyah Lahar tahun 2006

MA Salafiyah Kajen tahun 2009

Page 67: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui
Page 68: STRATEGI PENGELOLAAN - Perpustakaan Pusatlibrary.walisongo.ac.id/digilib/files/disk1/138/jtptiain... · mendapatkan tunjangan hari raya atau yang disebut dengan THR, ... yaitu melalui