Sosio 12.ppt

21
Etri Taviane, S. Kep., Ns KEKUASAAN, WEWENANG DAN KEPEMIMPINAN

Transcript of Sosio 12.ppt

Page 1: Sosio 12.ppt

Etri Taviane, S. Kep., Ns

KEKUASAAN, WEWENANG DAN KEPEMIMPINAN

Page 2: Sosio 12.ppt

Pengantar...

• Kekuasaan:*sosiologi tidak memandang kekuasaan sbg

suatu yg baik at buruk, namun sosiologi mengakui kekuasaan sbg unsur yg penting dlm kehidupan suatu masyarakat.

*kekuasaan ada dlm setiap bentuk masy, baik yg bersahaja maupun masy yg kompleks

Page 3: Sosio 12.ppt

Pengantar...

*Adanya kekuasaan tergantung dari hubungan antara yg berkuasa & yg dikuasai at dgn perkataan lain, antara pihak yg memiliki kemampuan u/ melancarkan pengaruh & pihak lain yg menerima pengaruh itu, dgn rela at terpaksa.

*Apabila kekuasaan orang itu dinamakan pemimpin & mereka yg menerima pengaruhnya adalah pengikut-pengikutnya.

Page 4: Sosio 12.ppt

Pengantar...

• Wewenang:*adalah kekuasaan yang ada pada

seseorang at sekelompok orang yg mendapat pengakuan masyarakat.

Page 5: Sosio 12.ppt

Sifat & Hakikat kekuasaan

1. Simetris• Hubungan persahabatan• Hubungan sehari-hari• Hubungan yg bersifat

ambivalen• Pertentangan antara

mereka yg sejajar kedudukannya

2. Asimetris• Popularitas • Peniruan • Mengikuti perintah

• Tunduk pada pimpinan format at informal

• Tunduk pada seorang ahli• Pertentangan antara mereka

yang tidak sejajar kedudukannya

• Hubungan sehari-hari

Page 6: Sosio 12.ppt

Sumber Kekuasaan

1. Sumber• Militer, polisi, kriminal• Ekonomi

• Politik• Hukum

• Tradisi• Ideologi• Diversionary power

2. Kegunaan • Pengendalian kekerasan • Mengendalikan tanah, buruh,

kekayaan material, produksi• Pengambilan keputusan• Mempertahankan, mengubah,

melancarkan interaksi

• Sistem kepercayaan nilai-nilai• Pandangan hidup, integrasi• Kepentingan rekreatif

Page 7: Sosio 12.ppt

• Kekuasaan tertinggi dlm masy dinamakan kedaulatan (sovereignity) yg biasanya dijalankan oleh segolongan masyarakat kecil. Oleh Gaetano Mosca disebut dengan the ruling class.

Page 8: Sosio 12.ppt

Unsur-unsur saluran kekuasaan & dimensinya

Unsur-unsur pokok kekuasaan• Rasa takut• Rasa cinta• Kepercayaan• Pemujaan

Saluran-saluran kekuasaan• Saluran militer• Saluran ekonomi• Saluran politik• Saluran tradisi• Saluran ideologi• Saluran lainnya (mis alat

komunikasi massa)

Page 9: Sosio 12.ppt

Cara-cara mempertahankan kekuasaan

Page 10: Sosio 12.ppt

Cara memperkuat kedudukan

1. Menguasai bidang-bidang kehidupan tertentu

2. Menguasaan bidang-bidang kehidupan dlm masyarakat yg dilakukan dengan paksa & kekerasan

Page 11: Sosio 12.ppt

Beberapa bentuk lapisan kekuasaan

• Robert M Maclver:Pada masyarakat terdapat tiga tipe umum piramida kekuasaan, yaitu:

1.Tipe kasta2.Tipe oligarkis3.Tipe demokratis

Page 12: Sosio 12.ppt

Wewenang

• Wewenang kharismatis tidak diatur oleh kaidah-kaidah, baik yang tradisional maupun rasional sifatnya cenderung irasional. Adakalanya kharisma dapat hilang karena masyarakat sendiri yg berubah & mempunyai paham yg berbeda. Perubahan2 tsb seringkali tak diikuti o/ orang yg mempunyai wewenang kharismatis td sehingga dia tertinggal o/ kemajuan & perkembangan masyarakat.

Page 13: Sosio 12.ppt

Ciri-ciri utama wewenang tradisional

1. adanya ketentuan2 tradisional yg mengikat penguasa yg mempunyai wewenang, serta orang2 lainnya dalam masyarakat

2. Adanya wewenang yg lebih tinggi ketimbang kedudukan seseorang yg hadir secara pribadi

3. Selama tidak ada pertentangan dgn ketentuan2 tradisional, orang2 dapat bertindak secara bebas.

Page 14: Sosio 12.ppt

Wewenang rasional atau legal• Wewenang yg disandarkan pada sistem hukum yg

berlaku dlm masyarakat. Sistem hukum disini dipahamkan sbg kaidah2 yg telah diakui serta ditaati masy & bahkan yg telah diperkuat o/ negara.

• Harus dilihat apakah sistem hukumnya bersandar pada tradisi, agama at faktor2 lain. Kemudian harus ditelaah hubungannya dengan sistem kekuasaan serta diuji apakah sistem hukum td cocok at tidak dengan sistem kebudayaan masyarakat supaya kehidupan dapat berjalan dengan tenang & tentram.

Page 15: Sosio 12.ppt

Wewenang

• Max Weber• Wewenang adalah suatu hak yg telah

ditetapkan dlm suatu tatib sosial u/ menetapkan kebijaksanaan2, menentukan keputusan2 mengenai persoalan2 yg penting & u/ menyelesaikan pertentangan2

Page 16: Sosio 12.ppt

Wewenang ada 3 macam, yaitu:

Page 17: Sosio 12.ppt

Kepemimpinan (leadership)

• Kemampuan seseorang (memimpin at leader) u/ mempengaruhi orang lain (yaitu dipimpin at pengikut-pengikutnya) sehingga orang lain tsb bertingkah laku sebagaimana dikehendaki o/ pemimpin tsb.

Page 18: Sosio 12.ppt

Kepemimpinan bisa dibedakan menjadi dua:

1. Sebagai kedudukan, kepemimpinan merupakan suatu kompleks dari hak-hak & kewajiban2 yg dimiliki o/ suatu orang at badan.

2. Sebagai proses sosial, kepemimpinan meliputi segala tindakan yg dilakukan seseorang at suatu badan yg menyebabkan gerak dari warga masyarakat.

Page 19: Sosio 12.ppt

Sifat kepemimpinan

1. Resmi (formal leadership) yaitu kepemimpinan yg tersimpul didlm suatu jabatan

2. Tidak resmi (informal leadership), yaitu kepemimpinan karena pengakuan masyarakat & kemampuan seseorang u/ menjalankan kepemimpinan

Page 20: Sosio 12.ppt

Berdasarkan mitologi Indonesia

• Kepemimpinan yang baik disimpulkan dlm Asta Brata yg pada pokoknya menggambarkan sifat2 & kepribadian dari delapan dewa. Ajaran2 tradisional seperti misalnya Jawa, menggambarkan tugas kepemimpinan melalui pepatah yg apabila diterjemahkan ke dlm bahasa Indonesia berbunyi sbb:

Di muka memberi tauladanDi tengah-tengah membangun semangatDari belakang memberikan pengaruh

Page 21: Sosio 12.ppt

• Seorang pemimpin diharapkan dapat menempati ketiga kedudukan tsb yaitu sbg pemimpin di muka (frond leader), pemimpin di tengah-tengah(social leader) & sbg pemimpin di belakang (real-leader).