Soal mtk kel. teknologi industri sk 6, kd 3 4

7
LEMBAR SOAL Bidang Studi Keahlian : Teknologi Industri Dan Rekayasa Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : XI / I Standar Kompetensi : Menerapkan logika matematika dalam pemecahan masalah yang berkaitan dari pernyataan majemuk dan pernyataan berkuantor. Kompetensi Dasar :Mendeskripsikan invers, konvers dan kontraposisi. 1. Jika Ani seorang penari maka Ani berbadan langsing. Bentuk invers dari pernyataan diatas adalah……..(pemahaman) a. Jika Ani seorang penari Ani tidak berbadan langsing b. Jika Ani tidak berbadan langsing Ani bukan penari c. Jika Ani bukan penari maka Ani tidak berbadan langsing d. Jika Ani berbadan langsing maka Ani penari e. Ani seorang penari Jawaban : c 2. Jika Yuda rajin belajar maka Yuda akan lulus ujian Nasional. Bentuk konvers dari pernyataan diatas adalah ……….(pemahaman) a. Jika Yuda akan lulus ujian Nasional maka Yuda rajin belajar b. Jika Yuda Tidak rajin belajar maka Yuda akan lulus Ujian Nasional c. Jika Yuda tidak rajin belajar maka Yuda tidak lulus Ujian Nasional d. Jika Yuda rajin belajar maka Yuda tidak lulus Ujian Nasional e. Yuda lulus Ujian Nasional Jawaban : a

description

 

Transcript of Soal mtk kel. teknologi industri sk 6, kd 3 4

Page 1: Soal mtk kel. teknologi industri sk 6, kd 3 4

LEMBAR SOAL

Bidang Studi Keahlian : Teknologi Industri Dan RekayasaMata Pelajaran : MatematikaKelas/Semester : XI / IStandar Kompetensi : Menerapkan logika matematika dalam pemecahan masalah yang

berkaitan dari pernyataan majemuk dan pernyataan berkuantor.Kompetensi Dasar :Mendeskripsikan invers, konvers dan kontraposisi.

1. Jika Ani seorang penari maka Ani berbadan langsing. Bentuk invers dari pernyataan diatas adalah……..(pemahaman)a. Jika Ani seorang penari Ani tidak berbadan langsingb. Jika Ani tidak berbadan langsing Ani bukan penaric. Jika Ani bukan penari maka Ani tidak berbadan langsingd. Jika Ani berbadan langsing maka Ani penarie. Ani seorang penari

Jawaban : c 2. Jika Yuda rajin belajar maka Yuda akan lulus ujian Nasional. Bentuk konvers dari

pernyataan diatas adalah ……….(pemahaman)a. Jika Yuda akan lulus ujian Nasional maka Yuda rajin belajarb. Jika Yuda Tidak rajin belajar maka Yuda akan lulus Ujian Nasionalc. Jika Yuda tidak rajin belajar maka Yuda tidak lulus Ujian Nasionald. Jika Yuda rajin belajar maka Yuda tidak lulus Ujian Nasionale. Yuda lulus Ujian Nasional

Jawaban : a

3. “Jika kota Belitung terletak di wilayah Sumatera Selatan maka jumlah anggota Laskar

Pelangi ada 10 orang”. Kontraposisi dari pernyataan tersebut adalah…

a. Jika jumlah anggota Laskar Pelangi ada 10 orang maka kota Belitung terletak di wilayah

Sumatera Selatan

b. Jika jumlah anggota Laskar Pelangi ada 10 orang maka kota Belitung tidak terletak di

wilayah Sumatera Selatan

c. Jika kota Belitung tidak terletak di wilayah Sumatera Selatan maka jumlah anggota

Laskar Pelangi bukan 10 orang

Page 2: Soal mtk kel. teknologi industri sk 6, kd 3 4

d. Jika jumlah anggota Laskar Pelangi bukan 10 orang maka kota Belitung terletak di

wilayah Sumatera Selatan

e. Jika jumlah anggota Laskar Pelangi bukan 10 orang maka kota Belitung tidak terletak di

wilayah Sumatera Selatan

Jawaban : e

4. Diberikan kontraposisi pernyataan sebagai berikut ;

Jika x bilangan irasional maka x bilangan real. Implikasi dari pernyataan diatas adalah…….

(penalaran)

a. Jika x bilangan real maka x bilangan irasional

b. Jika x bukan bilangan irasional maka x bukan bilangan real

c. Jika x bukan bilangan real maka x bukan bilangan irasional

d. Jika x bilangan irasional maka x bukan bilangan real

e. x bilangan irasional

Jawaban ; c

5 Negasi dari konvers implikasi p → q adalah. …(penalaran)

a. q ^ ~p

b. q ^ p

c. ~p → ~p

d. ~q → ~p

e. ~q ^ -p

Jawaban: a

Page 3: Soal mtk kel. teknologi industri sk 6, kd 3 4

LEMBAR SOAL

Bidang Studi Keahlian : Teknologi Industri dan RekayasaMata Pelajaran : MatematikaKelas/Semester : XI / I

Standar Kompetensi : Menerapkan logika matematika dalam pemecahan masalah yang berkaitan dengan pernyataan majemuk dan pernyataan berkuantor

Kompetensi Dasar : Menerapkan modus ponens,modus tolleens dan prinsip silogisme dalam menarik kesimpulan.

1. Diketahui premis-premis sebagai berikut:

P1 : Jika Supri merokok maka ia sakit jantung

P2 : Supri merokok

Penarikan kesimpulan yang benar dari premis di atas adalah… (pemahaman)

a) Supri tidak merokok maka ia sehat

b) Supri sehat maka ia tidak merokok

c) Supri sakit jantung maka ia tidak merokok

d) Supri tidak jadi merokok

e) Supri sakit jantung

Jawaban : e

2. Premis : Jika guru datang maka semua siswa tidak senang

Premis : Ada siswa yang senang

Konklusi kalimat di atas adalah .....(pemahaman)

a) Guru tidak datang

b) Semua siswa senang

c) Ada guru datang

d) Jika guru tidak datang maka semua siswa senang

e) Jika ada siswa senang maka guru tidak datang

Jawaban : a

Page 4: Soal mtk kel. teknologi industri sk 6, kd 3 4

1. Diketahui premis-premis sebagai berikut:

P1 : Jika seseorang menjadi sekretaris maka ia cantik

P2 : Wulan seorang sekretaris

Penarikan kesimpulan yang benar dari premis di atas adalah…(pemahaman)

a) Wulan sekretaris yang cantik

b) Wulan sekretaris yang baik

c) Wulan cantik

d) Sekretarisnya bernama Wulan

e) Wulan bukan sekretaris

Jawaban : c

2. Diketahui premis-premis sebagai berikut:

P1 : Jika Anton seorang pelari maka badannya kekar

P2 : Anton badannya tidak kekar

Konklusi yang benar dari premis di atas adalah…(pemahaman)

a) Anton seorang petinju

b) Anton bukan seorang pelari

c) Anton seorang pelari

d) Anton bukan seorang petinju

e) Anton seorang pelari yang badannya tidak kekar

Jawaban : b

3. Diketahui premis-premis sebagai berikut:

P1 : Jika harga emas naik maka harga sembako naik.

P2 : Harga sembako tidak naik.

Kesimpulan dari kedua premis di atas adalah ... (pemahaman)

a) Harga emas naik d) Harga emas rendah

b) Harga emas turun e) Harga emas tidak turun

c) Harga emas tidak naik

Jawaban : c

Page 5: Soal mtk kel. teknologi industri sk 6, kd 3 4
Page 6: Soal mtk kel. teknologi industri sk 6, kd 3 4