Sk paud damai hati

2
PEMERINTAH KABUPATEN MUNA DINAS PENDIDIKAN PENDIDIKAN ANAK USIA DINI (PAUD) DAMAI HATI KEPUTUSAN KEPALA PAUD DAMAI HATI Nomor : / / / 2015 TENTANG PENGANGKATAN GURU TIDAK TETAP (GTT) PADA PAUD DAMAI HATI KEPALA PAUD DAMAI HATI Menimbang : a. Bahwa dalam rangka menunjang proses belajar mengajar pada PAUD Damai Hati perlu mengangkat dan menetapkan Guru Tidak Tetap (GTT); b.Bahwa yang tersebut namanya dalam surat keputusan ini dianggap cakap dan mampu melaksanakan tugas yang diberikan kepadanya; c.Bahwa untuk maksud point a dan b diatas perlu ditetapkan dengan surat keputusan Kepala PAUD Damai Hati. Mengingat : 1. Undang – Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional; 2.Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Sistem Pemerintah Daerah; 3.Undang-undang Nomor 43 Tahun 1999 tentang Pokok-pokok Kepegawaian; 4.Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 1992 tentang Tenaga Kependidikan sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 39 Tahun 2000; 5.Peraturan Daerah Kabupaten Muna Nomor 20 Tahun 2000 tentang pembentukan Organisasi Dinas Daerah Kabupaten Muna. MEMUTUSKAN Menetapkan : Pertama : Mengangkat Tenaga Guru Tidak Tetap (GTT) pada PAUD Damai Hati a.n : Nama : SUNARTI RUFA Tempat / Tanggal Lahir : Tombula, 16 September 1988 Jenis Kelamin : Perempuan Pendidikan Terakhir : SMA Tugas Mengajar : Guru Kelas Tempat Tugas : PAUD Damai Hati

Transcript of Sk paud damai hati

Page 1: Sk paud damai hati

PEMERINTAH KABUPATEN MUNA DINAS PENDIDIKAN

PENDIDIKAN ANAK USIA DINI(PAUD) DAMAI HATI

KEPUTUSAN KEPALA PAUD DAMAI HATI Nomor : / / / 2015

TENTANGPENGANGKATAN GURU TIDAK TETAP (GTT)

PADA PAUD DAMAI HATI

KEPALA PAUD DAMAI HATI

Menimbang : a. Bahwa dalam rangka menunjang proses belajar mengajar pada PAUD Damai Hati perlu mengangkat dan menetapkan Guru Tidak Tetap (GTT);

b. Bahwa yang tersebut namanya dalam surat keputusan ini dianggap cakap dan mampu melaksanakan tugas yang diberikan kepadanya;

c. Bahwa untuk maksud point a dan b diatas perlu ditetapkan dengan surat keputusan Kepala PAUD Damai Hati.

Mengingat : 1. Undang – Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional;

2. Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Sistem Pemerintah Daerah; 3. Undang-undang Nomor 43 Tahun 1999 tentang Pokok-pokok Kepegawaian; 4. Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 1992 tentang Tenaga Kependidikan sebagaimana

telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 39 Tahun 2000;5. Peraturan Daerah Kabupaten Muna Nomor 20 Tahun 2000 tentang pembentukan Organisasi

Dinas Daerah Kabupaten Muna.

MEMUTUSKANMenetapkan :Pertama : Mengangkat Tenaga Guru Tidak Tetap (GTT) pada PAUD Damai Hati a.n :

Nama : SUNARTI RUFA Tempat / Tanggal Lahir : Tombula, 16 September 1988 Jenis Kelamin : Perempuan Pendidikan Terakhir : SMA Tugas Mengajar : Guru KelasTempat Tugas : PAUD Damai Hati

Kedua : Segala biaya yang timbul akibat pelaksanaan keputusan ini dibebankan pada anggaran yang sesuai

Ketiga : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dan batal dengan sendirinya apabila yang bersangkutan berhenti bekerja / mengundurkan diri.

Keempat : apabila dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan dalam keputusan ini akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : TongkunoPada Tanggal : 03 Januari 2015

Kepala PAUD Damai Hati

WA AMBE, S.Ag

Tembusan : 1. Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Muna di Raha; 2. Kepala UPTD Pendidikan Kecamatan Tongkuno di Wakuru; 3. Yang bersangkutan untuk diketahui;

Page 2: Sk paud damai hati

4. Arsip.