Silabus Pajak Dan Retribusi Daerah

download Silabus Pajak Dan Retribusi Daerah

of 4

description

asd

Transcript of Silabus Pajak Dan Retribusi Daerah

SILABUS FAKULTAS EKONOMI AKUNTANSI

SILABUS PRODI S-1 AKUNTANSI

1. Mata Kuliah

2. Kode Mata Kuliah

3. SKS: PAJAK DAN RETRIBUSI DAERAH (PRD): EKA1339: 3 SKS

1. Deskripsi Mata Kuliah

Mata kuliah Pajak dan Retribusi daerah merupakan materi yang akan membahas konsep-konsep dari disiplin ilmu pajak serta perhitungannya, materi ini terdiri dari:konsep pajak dan retribusi daerah, KUPD, jenis pajak dan retribusi daerah yang membahas subjek dan objek sampai dengan mekanisme perhitungan dan pelaporannya, mata kuliah ini juga membahas mekanisme penatausahaan pajak dan retribusi daerah.2. Tujuan Mata Kuliah

Setelah memperlajari seluruh materi yang diberikan dalam perkuliahan Pajak dan Retribusi Daerah, mahasiswa diharapkan mampu untuk memahami, menjelaskan dan mengaplikasikan:

1. Sistem Administrasi pajak dan retribusi daerah di Indonesia

2. Menghitung, mencatat dan melaporkan kewajiban pajak dan retribusi daerah sesuai dengan ketentuan perundang-undangan yang berlaku.

3. Menganasilsa setiap transaksi dan kasus dibidang pajak dan retribusi daerah dari sudut akuntansi.3. Kompetensi Mata Kuliah

Mata kuliah ini diharapkan bisa memberikan kompetensi kepada mahasiswa dalam hal sebagai berikut:

1. Menghitung, mencatat dan melaporkan kewajiban pajak dan retribusi daerah sesuai dengan ketentuan perundang-undangan yang berlaku.2. Menganasilsa setiap transaksi dan kasus dibidang pajak dan retribusi daerah dari sudut akuntansi.

4. Metode Pembelajaran

Metode pembelajaran yang digunakan adalah:1. Ceramah

2. Diskusi

3. Pengerjaan dan pembahasan Latihan Soal dan Tugas

4. Studi kasus5. Sistem Penilaian

Sistem penilaian adalah sebagai berikut :

Partisipasi di Kelas15%

Kuis15%

TugasMandiridanKelompok20%

Ujian Tengah Semester25%

Ujian Akhir Semester25%

6. Bahan Acuan (Referensi)

a) Marihot P.S, 2010, Pajak Daerah dan Retribusi Daerah, PT. RajaGrafindo, Jakarta (MPS).

b) Agus Prawoto, 2011, Penilaian PBB Perdesaan dan Perkotaan, BPFE, Yogyakarta(AP)

c) Darwin, 2010, Pajak Daerah & Retribusi Daerah, Mitra Wacana Media, Jakarta (DW)

d) Adrian Sutedi, 2008, Hukum Pajak dan Retribusi Daerah, Ghalia Indonesia, Bogor.(AS)

e) Hamroli Harun, 2003, Menghitung Potensi dan Retribusi daerah, BPFE, Yogyakarta(HH)

f) Soekrisno Agoes, Estralita T, Akuntansi Perpajakan, 2007, PT. Salemba Empat.(SA)

g) Ikatan Akuntan Indonesia (IAI). 2002. Standar akuntansi Keuangan. Jakarta PT. Salemba Emban Patria

h) Undang-undang Pajak dan Retribusi Daerah No. 28 Tahun 2009.

i) Peraturan Derah tentang Pajak dan retribusi Daerah

7. Topik Bahasan dan Bahan Acuan

SesiPokok BahasanSub Pokok BahasanRef

1Reformasi pajak dan retribusi daerah

1. Teori Pajak Daerah dan Retribusi Daerah(PRD)

2. Reformasi PRD Tahun 1997

3. Perbandingan Peraturan PDRMPS-1

DW-5

2Kententuan Umum Pajak dan Retribusi Daerah1. Terminologi

2. Objek, Subjek dan WP

3. Pajak Terutang, Saat Terutang Pajak, Masa Pajak dan Tahun Pajak

4. Tarif Pajak Daerah

5. Dasar Pengenaan Pajak

6. Cara Perhitungan Pajak

7. Pemungutan PRDMPS-2

3Sengketa pajak dan retribusi daerah

1. SKPD

2. Penagihan Pajak

3. Penyitaan dan Pelelangan

4. Keberatan

5. Pembetulan, Pembatalan, Pengurangan dan Penghapusan atau Pengurangan Sanksi Adm

6. Pemeriksaan Pajak Daerah

7. Ketentuan Pidana dan PenyidikanMPS-2

4Pajak dan Bea balik Nama Kendaraan Bermotor dan Kendaraan diatas air

1. Objek, Subjek Pajak Daerah

2. Dasar Pengenaan Pajak dan Tarif Pajak

3. Saat Terutang, masa dan Wilayah Pemungutan

4. Penetapan Pajak

5. Pembayaran dan Penagihan Pajak PKB

6. Sengketa Pajak

7. Mekanisme PerhitunganMPS-3&4

5Pajak bahan bakar Kendaraan Bermotor dan Pajak pengambilan dan pemanfaatan air bawah tanah dan air permukaan

1. Objek, Subjek Pajak Daerah

2. Dasar Pengenaan Pajak dan Tarif Pajak

3. Saat Terutang, masa dan Wilayah Pemungutan

4. Penetapan Pajak

5. Pembayaran dan Penagihan Pajak PKB

6. Sengketa Pajak

7. Mekanisme PerhitunganMPS-5&6

6Pajak hotel, Restoran dan Pajak Hiburan

1. Objek, Subjek Pajak Daerah

2. Dasar Pengenaan Pajak dan Tarif Pajak

3. Saat Terutang, masa dan Wilayah Pemungutan

4. Penetapan Pajak

5. Pembayaran dan Penagihan Pajak PKB

6. Sengketa Pajak

7. Mekanisme PerhitunganMPS-8,9 &10

7Pajak Reklame dan Penerangan jalan

1. Objek, Subjek Pajak Daerah

2. Dasar Pengenaan Pajak dan Tarif Pajak

3. Saat Terutang, masa dan Wilayah Pemungutan

4. Penetapan Pajak

5. Pembayaran dan Penagihan Pajak PKB

6. Sengketa Pajak

7. Mekanisme PerhitunganMPS-11& 12

8UJIAN TENGAH SEMESTER

9Pajak Mineral Bukan Logam dan Batuan dan Pajak Air Tanah

1. Objek, Subjek Pajak Daerah

2. Dasar Pengenaan Pajak dan Tarif Pajak

3. Saat Terutang, masa dan Wilayah Pemungutan

4. Penetapan Pajak

5. Pembayaran dan Penagihan Pajak PKB

6. Sengketa Pajak

7. Mekanisme PerhitunganMPS-13&15

10Pajak Parkir dan Sarang Burung Walet

1. Objek, Subjek Pajak Daerah

2. Dasar Pengenaan Pajak dan Tarif Pajak

3. Saat Terutang, masa dan Wilayah Pemungutan

4. Penetapan Pajak

5. Pembayaran dan Penagihan Pajak PKB

6. Sengketa Pajak

7. Mekanisme PerhitunganMPS-14&16

11BPHTB1. Objek, Subjek Pajak Daerah

2. Dasar Pengenaan Pajak dan Tarif Pajak

3. Saat Terutang, masa dan Wilayah Pemungutan

4. Penetapan Pajak

5. Pembayaran dan Penagihan Pajak PKB

6. Sengketa Pajak

7. Mekanisme PerhitunganMPS-14&16

12Penilaian Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan

1. Objek, Subjek Pajak Daerah

2. Dasar Pengenaan Pajak dan Tarif Pajak

3. Saat Terutang, masa dan Wilayah Pemungutan

4. Penetapan Pajak

5. Pembayaran dan Penagihan Pajak PKB

6. Sengketa Pajak

7. Mekanisme PerhitunganMPS-17

13Retribusi daerah1. Terminologi

2. Objek dan Golongan Retribusi Daerah

3. Retribusi Jasa Umum

4. Retribusi Jasa Usaha

5. Retribusi Perizinan Tertentu

6. Penghitungan Retribusi

7. Sengekta RetribusiMPS-19

14Mekanisme penatausahaan pendapatan pajak dan retribusi daerah

1. Prosedur Pencatatan

2. Sokumen Sumber yang Digunakan

3. Standar Jurnal Transaksi Pajak dan Retribusi Daerah

4. Latihan KasusSA

15Mekanisme perhitungan potensi pajak dan retribusi daerah

1. Menentukan Sampel

2. Observasi

3. PerhitunganDW

16Ujian Akhir Semester