silabus-ekonomietrika

6
SILABUS MATA KULIAH Mata Kuliah : Ekonometrika SKS : 3 (tiga) Prodi : Pendidikan Administrasi Perkantoran Pertemuan : Alokasi Waktu : Sifat Mata Kuliah : Teori dan Praktek Olah Data Standar Kompetensi : Dapat menjelaskan ruang lingkup ekonometrika. Penerapan model-model ekonometrika di bidang ekonomi mikro dan ekonomi makro. Kompetensi Dasar : Mahasiswa mengenal model ekonometrika, metodologi ekonometrika, analisa regresi linier sederhana, analisa korelasi sederhana, analisa regresi linier berganda, korelasi berganda dan korelasi parsil model-model berupa system persamaan dan masalah pengenalan Setelah mengikuti mata kuliah ini, mahasiswa akan dapat mengetahui cara menentukan koefisien dan penafsiran dalam masalah ekonomi dengan menggunakan analisa regresi yang berhubungan dengan ekonometrika. Indikator Pencapaian Kompetensi Dasar Setelah mengikuti mata kuliah ini, mahasiswa akan dapat mengetahui dan menggunakan cara menentukan koefisien dan penafsiran dalam masalah ekonomi yaitu dalam (a) Arti dan kegunaan ekonometrika (b) Metodologi Penelitian Ekonometrika (c) Analisa regresi linier sederhana (d) Analisa korelasi (e) Analisa regresi linier berganda (f) Korelasi berganda dan korelasi Parsil (g) Model-model berupa system persamaan (h) Masalah pengenalan

description

muatan lokal

Transcript of silabus-ekonomietrika

Page 1: silabus-ekonomietrika

SILABUS MATA KULIAH

Mata Kuliah : EkonometrikaSKS : 3 (tiga)Prodi : Pendidikan Administrasi PerkantoranPertemuan : Alokasi Waktu :Sifat Mata Kuliah : Teori dan Praktek Olah Data

Standar Kompetensi :Dapat menjelaskan ruang lingkup ekonometrika. Penerapan model-model ekonometrika di bidang ekonomi mikro dan ekonomi makro.

Kompetensi Dasar :Mahasiswa mengenal model ekonometrika, metodologi ekonometrika, analisa regresi linier sederhana, analisa korelasi sederhana, analisa regresi linier berganda, korelasi berganda dan korelasi parsil model-model berupa system persamaan dan masalah pengenalan Setelah mengikuti mata kuliah ini, mahasiswa akan dapat mengetahui cara menentukan koefisien dan penafsiran dalam masalah ekonomi dengan menggunakan analisa regresi yang berhubungan dengan ekonometrika.

Indikator Pencapaian Kompetensi DasarSetelah mengikuti mata kuliah ini, mahasiswa akan dapat mengetahui dan menggunakan cara menentukan koefisien dan penafsiran dalam masalah ekonomi yaitu dalam (a) Arti dan kegunaan ekonometrika (b) Metodologi Penelitian Ekonometrika (c) Analisa regresi linier sederhana (d) Analisa korelasi (e) Analisa regresi linier berganda (f) Korelasi berganda dan korelasi Parsil (g) Model-model berupa system persamaan (h) Masalah pengenalan

Prasyarat :1. Ekonomi Mikro2. Ekonomi Mikro3. Statistik Ekonomi4. Matematika Ekonomi

Pustaka :1. Damodar Gujarati. 2006. Dasar-Dasar Ekonometrika Jilid I. Jakarta : Penerbit

Erlangga2. Econometric Analysis. 5th. Gigapedia.org3. Damodar Gujarati. 2004. Basic Econometrics, Fourth Editon. The

McGraw−HillCompanies4. Semua Materi dapat didownload di www.ariefyulianto.wordpress.com

/ekonometrika

Page 2: silabus-ekonomietrika

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)Pert Materi Pokok Kegiatan

PembelajaranIndikator Penilaian Alokasi

WaktuSumber Belajar

1 Arti dankegunaanekonometrika

1. Arti ekonometrika2. Metodologi Ilmu Ekonomi3. Dasar penilaian teori

Setelah mengikuti kuliahini mahasiswa diharapkandapatMembedakan jenis1. kegiatan ilmiah

ekonomi

Tes tertulis : penyelesaian soal

3 x 50 menit

Damodar Gujarati. 2006. Dasar-Dasar Ekonometrika Jilid I. Jakarta : Penerbit Erlangga

Damodar Gujarati. 2004. Basic Econometrics, Fourth Editon. The McGraw −HillCompanies

data disk econometric. Gujarati

2 MetodologiPenelitianEkonometrika

Membedakan tipehubungan ekonometrika

1. Pola prilakuekonometrika2. Pengukuran parameterhubungan ekonomi3. Model eko-nometrika

Tes tertulis : penyelesaian soal

3 x 50 menit

Damodar Gujarati. 2006. Dasar-Dasar Ekonometrika Jilid I. Jakarta : Penerbit Erlangga

Damodar Gujarati. 2004. Basic Econometrics, Fourth Editon. The McGraw−HillCompanies

data disk econometric. Gujarati

3,4 Analisa regresilinier sederhana

1. Diagram sebaran dan garis regresi2. Penterjemahan sumbu datar dan sumbu tegak3. Ulasan tambahan4. Pengujian hipo-tesis mengenai parameter regresi

1. Menentukan alat ukurdalam ekonomi2.Menggambar grafik

Tes tertulis : penyelesaian soal

3 x 50 menit

Damodar Gujarati. 2006. Dasar-Dasar Ekonometrika Jilid I. Jakarta : Penerbit Erlangga

Damodar Gujarati. 2004. Basic Econometrics, Fourth Editon. The McGraw−HillCompanies

data disk econometric. Gujarati

5,6 Analisa korelasi

1. Menentukan koefisienkorelasi sample

6 Menentukanpersamaan danperbedaan korelasidan regresi3. Membedakanhubungan korelasi

1. Koeisien korelasi2. Analisa korelasi dan analisa regresi3. Variansi bebas danvariansi tak bebas4. Menafsirkan koefisienkorelasi

Tes tertulis : penyelesaian soal

6 x 50 menit

Damodar Gujarati. 2006. Dasar-Dasar Ekonometrika Jilid I. Jakarta : Penerbit Erlangga

Damodar Gujarati. 2004. Basic Econometrics, Fourth Editon. The McGraw−HillCompanies

data disk econometric. Gujarati

Page 3: silabus-ekonomietrika

7 Ujian Tengah Semster

8,9 Analisa regresilinier berganda

1. Penaksiran koefisien regresi2. Penterjemahan sumbusumbukooerdinat3. Tafsiran persamaanregresi4. Penaksir bagi variansipopulasi5. Kolineaeitas berganda6. Variabel-variabelboneka

1. Menghitung koefisienregresi ganda,penaksir variansi dankolinearitas berganda2. Menterjemahkan danmenafsirkan da;lamekonomi

Tes tertulis : penyelesaian soal

6 x 50 menit

Damodar Gujarati. 2006. Dasar-Dasar Ekonometrika Jilid I. Jakarta : Penerbit Erlangga

Damodar Gujarati. 2004. Basic Econometrics, Fourth Editon. The McGraw−HillCompanies

data disk econometric. Gujarati

10,11 Korelasi bergandadan korelasiParsil

1. Pehitungan koefisienkorelasi berganda2. Koefisien korelasiparsil3. Perhitungan dengancara lain4. Perluasan pada halyang bervariabelbanyak

Menghitung koefisienkorelasi berganda,koefisien korelasi parsil,,alat ukur ekonomi lain,koefisien penentuanpadavariabel banyak

Tes tertulis : penyelesaian soal

6 x 50 menit

Damodar Gujarati. 2006. Dasar-Dasar Ekonometrika Jilid I. Jakarta : Penerbit Erlangga

Damodar Gujarati. 2004. Basic Econometrics, Fourth Editon. The McGraw−HillCompanies

data disk econometric. Gujarati

12 Model-modelberupa systempersamaan

1. Model berupa systempersamaan2. Variabel endogen danvariabel eksogen3. Masalah korelasi antararegresor denganvariabel gangguan4. Penaksiran memakaivariabel pembantu5. Bentuk struktur danhbentuk ubahan model6. Metode kuadrat terkeciltak langsung

1. Membedakan modelekonomi, variabelendogen dan eksogen,variabel gangguanmenggunakan kuadratterkecil serta yang lain2. Menghitung kovariandengan menggunakanvariabel pembantu3. Menyederha-nakan system persamaan4. Menggunakan metode kuadrat terkecil tak langsung

Tes tertulis : penyelesaian soal

6 x 50 menit

Damodar Gujarati. 2006. Dasar-Dasar Ekonometrika Jilid I. Jakarta : Penerbit Erlangga

Damodar Gujarati. 2004. Basic Econometrics, Fourth Editon. The McGraw−HillCompanies

data disk econometric. Gujarati

Page 4: silabus-ekonomietrika

13 Masalahpengenalan

1. Penyelidikan statuspengenalan persamaan2. Syarat perlupengenalan sebuahpersamaan3. Mengatasi keadaan takdiketahui4. Metode kuadrat terkecildua tahap

1. Menyelesaikanpersamaan denganpemisalan2. Menentukan syaratuntuk pengenalansebuah persamaan danmenentukanpenyelesaian untukpersamaan yang takdiketahui3. Menghitung metodekuadrat terkecildengan dua tahap

Tes tertulis : penyelesaian soal

3 x 50 menit

Damodar Gujarati. 2006. Dasar-Dasar Ekonometrika Jilid I. Jakarta : Penerbit Erlangga

Damodar Gujarati. 2004. Basic Econometrics, Fourth Editon. The McGraw−HillCompanies

data disk econometric. Gujarati