Silabus

5
Jurusan / Program Studi : Arsitektur/Arsitektur Kompetensi Lulusan : Arsitek praktisi, arsitek birokrat dan arsitek akademisi. Bahan Kajian : Mata Kuliah Berkehidupan Bersama Kode Mata Kuliah : BB 21307 Mata Kuliah : KEWIRAUSAHAAN B o b o t : 2 (dua) Sks S e m e s t e r : 6 (enam) Standar Kompetensi : Memberikan pengetahuan dasar dan siasat dalam melihat kesempatan kerja di masa depan dengan konsep wirausaha, serta mengembangkan bakat dan kemampuan pribadi untuk menciptakan lapangan kerja, khususnya yang berada dalam lingkup profesi arsitektur, penunjang dunia arsitektur, maupun bidang kerja lain terkait. Mata Kuliah Prasyarat : - Kompeten si Dasar Indikator Pengalaman Belajar Materi Pokok Alokasi Waktu (menit) Sumber / Bahan / Alat Penilaian Menyiapka n bekal wirausaha 1. Pengena lan MK KWU a. Mengenal lingkup MK KWU b. Mengenal strategi perkuliahan c. Mengenal bobot penilaian Lingkup MK KWU Strategi perkuliahan Bobot penilaian 2 x 50 menit a. Literatur : 3, 9, 15, 18 & 19. b. Power point, video. c. Contoh tugas d. Laptop, LCD dan peralatan lainnya a. Peni laian performan ce saat diskusi b. Port ofolio hasil kegiatan c. UKD 1 secara tertulis 2. Mengena l motivasi wirausaha a. Mengenal teori kebutuhan manusia b. Mengenal teori motivasi Teori motivasi Teori kebutuhan manusia 2 x 50 menit a. Literatur : 1, 3, 6, 10, 11, 16 & 22. b. Power point c. Laptop, LCD dan peralatan lainnya 3. Mengena a. Mengenal teori Pengembangan diri 2 x 50 a. Literatur : 3, 6, 1 Kewirausahaan – Ir. Musyawaroh, MT. / 2015 SILABUS MATA KULIAH KEWIRAUSAHAAN – PRODI ARSITEKTUR FT. UNS SEMESTER GENAP TAHUN AJARAN 2014/2015

description

afdehkbjnk

Transcript of Silabus

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

Jurusan / Program Studi: Arsitektur/Arsitektur Kompetensi Lulusan

: Arsitek praktisi, arsitek birokrat dan arsitek akademisi.

Bahan Kajian

: Mata Kuliah Berkehidupan Bersama Kode Mata Kuliah

: BB 21307 Mata Kuliah

: KEWIRAUSAHAAN B o b o t

: 2 (dua) Sks S e m e s t e r

: 6 (enam) Standar Kompetensi : Memberikan pengetahuan dasar dan siasat dalam melihat kesempatan kerja di masa depan dengan konsep wirausaha, serta mengembangkan bakat dan kemampuan pribadi untuk menciptakan lapangan kerja, khususnya yang berada dalam lingkup profesi arsitektur, penunjang dunia arsitektur, maupun bidang kerja lain terkait. Mata Kuliah Prasyarat: -Kompetensi

DasarIndikatorPengalaman

BelajarMateri

PokokAlokasi

Waktu

(menit)Sumber /

Bahan / AlatPenilaian

Menyiapkan bekal wirausaha1. Pengenalan MK KWUa. Mengenal lingkup MK KWUb. Mengenal strategi perkuliahanc. Mengenal bobot penilaian Lingkup MK KWU Strategi perkuliahan Bobot penilaian2 x 50 menita. Literatur : 3, 9, 15, 18 & 19.b. Power point, video.c. Contoh tugasd. Laptop, LCD dan peralatan lainnyaa. Penilaian performance saat diskusib. Portofolio hasil kegiatanc. UKD 1 secara tertulis

2. Mengenal motivasi wirausaha a. Mengenal teori kebutuhan manusia

b. Mengenal teori motivasi Teori motivasi

Teori kebutuhan manusia2 x 50 menita. Literatur : 1, 3, 6, 10, 11, 16 & 22.b. Power pointc. Laptop, LCD dan peralatan lainnya

3. Mengenal bekal wirausahaa. Mengenal teori pengembangan diri

b. Mengenal strategi profesional Pengembangan diri

Strategi profesional2 x 50 menita. Literatur : 3, 6, 9,12 & 16.b. Power pointc. Laptop, LCD dan peralatan lainnya

4. UKD 1Ujian tertulisTeori motivasi & bekal wirausaha2 x 50 menit-

Menggali potensi usaha1. Menggali potensi / peluang usaha

a. Menentukan latar belakang motivasi usaha

b. Menetapkan justifikasi pemilihan usaha/produk (arsitektur, penunjang arsitektur)

c. Menetapkan tujuan usaha Peluang usaha Analisis membangun usaha

Teknik perencanaan

Menejemen & organisasi

Hukum & perijinan

Perpajakan

Proyeksi keuangan 2 x 50 menita. Literatur : 2, 5, 7, 8, 9, 16, 17, 21 & 22.b. Power point, video.c. Laptop, LCD dan peralatan lainnyad. Kuliah tamu oleh : anggota IAI / ASMINDO a. Penilaian performance saat diskusib. Portofolio hasil kegiatanc. UKD 2 presentasi & pengumpulan tugas

2. Menyusun analisis produk

a. Menentukan nama produk & karakteristiknyab. Menentukan bahan baku & bahan pembantuc. Menentukan keunggulan produk Produk & karakteristik Bahan baku Keunggulan produk2 x 50 menita. Literatur : 2, 5, 7, 8, 9, 16, 17, 21 & 22.b. Power pointc. Laptop, LCD dan peralatan lainnya

3. Menyusun analisis produksia. Menjelaskan uraian ciri produk

b. Menjelaskan kegunaan produkc. Menjelaskan proses produksi ( bagan )

d. Menjelaskan kapasitas produksie. Menjelaskan pengelolaan produksi Uraian ciri produk

Kegunaan produk Proses produksi ( bagan )

Kapasitas produksi Pengelolaan 2 x 50 menita. Literatur : 2, 5, 7, 8, 9, 16, 17, 21 & 22.b. Power pointc. Laptop, LCD dan peralatan lainnya

4. UKD 2Presentasi tugas & pengumpulan tugasBusiness plan bab 1-32 x 50 menit-

Menyusun strategi pemasaran1. Menanalisis pemasarana. Mengidentifikasi gambaran umum pasarb. Menentukan wilayah pemasaranc. Mengidentifikasi permintaan pasard. Menetapkan harga jual Gambaran umum pasar Wilayah pemasaran Permintaan pasar Harga jual2 x 50 menita. Literatur : 4, 23 & 24.b. Power pointc. Laptop, LCD dan peralatan lainnyaa. Penilaian performance saat diskusib. Portofolio hasil kegiatanc. UKD 2 presentasi & pengumpulan tugas

2. Menyusun strategi pemasaran a. Menentukan Strategi pemasaranb. Menganalisis kendala-kendala Strategi pemasaran Kendala-kendala2 x 50 menita. Literatur : 4, 23 & 24.b. Power pointc. Laptop, LCD dan peralatan lainnya

3. Menyusun strategi promosia. Menentukan jenis promosib. Menganalisis kekurangan/kelebihannya Promosi Kekurangan/kelebihannya2 x 50 menita. Literatur : 4, 23 & 24.b. Power pointc. Laptop, LCD dan peralatan lainnya

4. UKD 3Presentasi tugasBusiness plan bab 42 x 50 menit

Memprediksi keuangan dan menyusun business plan1. Menyusun analisis keuangana. Menentukan biaya Investasi, modal kerja & biaya produksib. Menganalisis biaya Investasi, modal kerja & biaya produksiBiaya Investasi, modal kerja & biaya produksi2 x 50 menita. Literatur : 10, 13, 14 & 20.b. Power pointc. Laptop, LCD dan peralatan lainnyaa. Penilaian performance saat diskusib. Portofolio hasil kegiatanc. UKD 2 presentasi & pengumpulan tugas

2. Menyusun analisis keuangan 21. Menentukan Nilai BEP & IRR 2. Menganalisis Nilai BEP & IRRNilai BEP & IRR2 x 50 menita. Literatur : 10, 13, 14 & 20.b. Power pointc. Laptop, LCD dan peralatan lainnya

3. UKD 4Presentasi tugasBusiness plan2 x 50 menit-

4. UKD 4Presentasi tugasBusiness plan2 x 50 menit-

Surakarta, 11 Pebruari 2015.

Ir. Musyawaroh, MT.

Koordinator.DAFTAR BUKU/LITERATUR :

1. AIA, American Institute of Architect, Comprehensive Architectural Services : Potential, Performance and Alerts, AIA, Washington, 1970.2. Aris K. Onggodiputro, 1986, Perancangan Eksterior dalam Arsitektur, Abdi Widya, Bandung.

3. Asri Laksmi Riani dkk, 2006, Dasar-dasar Kewirausahaan, Sebelas maret University Press, Surakarta.4. Bambang Widjanarko, 2012, Strategi Promosi diakses dari bambangwidjanarko.trigunadharma.ac.id tgl. 18 Maret 2014-03-185. Bagas Prasetyo Wibowo, Desain Produk Industri, Yayasan Delapan Sepuluh Bina Usaha & Pengembangan Desain Produk Dep.Industrial Design Studio, Bandung.6. Ciputra, Universitas Ciputra Entrepreneurship Center, 2009, CIPUTRA QUANTUM LEAP, Entrepreneurship Mengubah Masa Depan Bangsa dan Masa Depan Anda, PT Elex Media Komputindo, PT Grramedia, Jakarta.7. C. Jaye Berger, Interior Design Law and Bussiness Practices, John Wiley & Sons, Inc., Canada, 1994.8. Dell, Isolov, Alphonse J, Value Engineering in the Construction Industry, Van Nostrand Publishing, Canada, 1982.

9. Dewan Pendidikan Arsitek IAI, Badan Pendidikan Arsitek IAI, 2007, Pedoman Pelaksanaan Program Pendidikan Profesi Arsitek (Transisional) IAI, Badan Sistem Informasi Arsitektur IAI, Jakarta.10. IAI, Ikatan Arsitek Indonesia, Pedoman Hubungan Kerja Antara Arsitek dengan Pengguna Jasa, IAI, Jakarta, 2007.11. KemenDikNas, 2010, Membangun Jiwa Kewirausahaan, Buku 2.

12. Leonardus Saiman, 2009, Kewirausahaan: Teori, Praktik dan Kasus-kasus, Salemba Empat, Jakarta.13. Mulyadi Nitisusastro, Kewirausahaan & Menejemen Usaha Kecil, Alfabeta, Bandung.14. Mueller, Frederick William, Integrated Cost and Schedule Control for Construction Project, Van Nostrand Reinhold Company Inc., New York, 1986.

15. Musyawaroh, 2009, Upaya Mempersiapkan Pendidikan Professional Dan Wirausaha Pada Perkuliahan Di Prodi Arsitektur, Studi Kasus Prodi Arsitektur Ft. Uns, pemakalah pada Seminar Nasional Pendidikan Arsitektur, Jurusan Arsitektur UNS Solo tanggal tgl. 15 Juli 2009, ISBN : 978-602-95156-0-216. Patrick Montana & Bruce H Charnov, Barrons Bussiness Review Series : a streamlined course for students and business people. Barrons Educational Series, New York, 1957.17. Prasetyo Wibowo, Bagas, Desain Produk Industri, Yayasan Delapan-Sepuluh, Bandung, 1999.18. Prodi Arsitektur Jurusan Arsitektur FT. UNS, 2012, Kurikulum Prodi Arsitektur 2012.19. Rizal Calvary Marimbo, 2007, 100 Peluang Usaha kecil & Menengah (UMKM) Terdasyat, Elex Media Komputindo.20. Scarborough, Norman M., Thomas W. Zimmerer. 1993, Effective Small Management 4th ed, New York, MacMilan Publishing Company.21. Sudarmadi, 2007, 10 Pengusaha Yang Sukses Membangun Bisnis Dari 0, Gramedia, Jakarta22. Sudiyarto, Kewirausahaan, Teori, Motivasi & Terapan, UPN Press, Yogyakarta.

23. Ujang Sumarwan, 2011, Promosi, diakses dari ujangsumarwan.blog.mb.ipb.ac.id tgl 18 maret 2014-03-18

24. Widodo, Strategi Pemasaran diakses dari widodo.staff.uns.ac.id

SILABUS MATA KULIAH KEWIRAUSAHAAN PRODI ARSITEKTUR FT. UNS

SEMESTER GENAP TAHUN AJARAN 2014/2015

2Kewirausahaan Ir. Musyawaroh, MT. / 2015