Selasa, 16 Oktober 2018 -...

15
Selasa, 16 Oktober 2018

Transcript of Selasa, 16 Oktober 2018 -...

Selasa, 16 Oktober 2018

KATA PENGANTAR

Klipping Media Massa adalah kumpulan guntingan berita yang kami sajikan secara rutin. Guntingan berita ini

kami seleksi dari berita yang muncul di media cetak. Adapun tema berita yang kami pilih adalah berita yang

berkaitan dengan organisasi dan substansi Badan Pengembangan Infrastruktur Wilayah dan yang berkaitan

dengannya.

Kami berharap klipping ini bermanfaat untuk monitoring media BPIW.

Hormat kami

Tim penyusun

DAFTAR ISI

No Media Tanggal News Title Resume

1 Koran Tempo

(Halaman, 9)

Selasa, 16

Oktober 2018

Rekonstruksi

Kota Palu

Pascagempa

Hindari Sesar

Pembangunan ulang Kota Palu suisai bencana gempa,

tsunami, dan likuefaksi Sulawesi Tengah akan

mempertimbangkan lokasi patahan dan sesar Palu-

Koro yang menjadi penyebab bencana berulang-ulang

di sana.

2 Koran Tempo

(Halaman, 11)

Selasa, 16

Oktober 2018

Rekonstruksi

Palu Berbasis

Alam

Merujuk dari dampak gempa dan tsunami , Palu harus

menjadi kota tangguh bencana berbasis alam.

3 Media Indonesia

(Halaman, 2)

Selasa, 16

Oktober 2018

Rp 6 Triliun

untuk bangun

Kota Palu Baru

Pemerintah merencanakan mendirikan Kota Palu baru

karena kerusakan akibat gempa dan tsunami yang

terjadi sulit untuk mengembalikan ibu kota Sulawesi

Tengah itu dalam kondisi seperti semula.

4 Media Indonesia

(Halaman, 15)

Selasa, 16

Oktober 2018

Pemerintah

Bangun Rumah

Korban Gempa

Kementerian PUPR mempersiapkan pembangunan

1.200 unit hunian sementara (huntara) untuk para

korban gempa bumi, tsunami, dan likuefaksi di Kota

Palu.

5 Bisnis Indonesia

(Halaman, 8)

Selasa, 16

Oktober 2018

Permintaan Baja

Diproyeksi Naik

3%

Kementerian PUPR memproyeksikan kebutuhan besi

dan baja untuk proyek pada 2019 akan tumbuh 2%-

3% seiring dengan gencarnya pembangunan

infrastruktur erutama di kawasan timur.

6 Bisnis Indonesia

(Halaman, 8)

Selasa, 16

Oktober 2018

DPRD Jateng

Tolak Ruas

Bawen-

Yogyakarta

Panitia khusus pembahasan Rancangan Tata Ruang

Wilayah atau (RTRW) DPRD Provinis Jateng

menghapus proyek Jalan tol Bawen – Yogyakarta.

7 Bisnis Indonesia

(Halaman, 8)

Selasa, 16

Oktober 2018

Opersional KEK

TAA Terancam

Molor

Rencana operasional Kawasan Ekonomi Khusus

Tanjung Api-Api atau KEK TAA pada ahir bulan ini

akan mengalami kemunduran seiring dengan

minimnya relisasi pembangunan di kawasan tersebut.

8 Bisnis Indonesia

(Halaman, 10)

Selasa, 16

Oktober 2018

Menggali

Paradigma Baru

Pendanaan

Pembangunan infrastruktur masih menjadi sorotan

utama dan target yang dikejar Indonesia sebagai

negara berkembang.

9 Bisnis Indonesia

(Halaman, 23)

Selasa, 16

Oktober 2018

Menanti

Terbentuknya

Badan Pengelola

Tapera

Realisasi program pembiayaan Tabungan Perumahan

Rakyat atau Tapera oleh Kementerian PUPR masih

menunggu diresmikanya Badan Pengelola Tapera

yang hingga kini belum juga menemukan keputusan

final.

10

Bisnis Indonesia

(Halaman, 23)

Selasa, 16

Oktober 2018 Berita Foto

Pengendara melintas di Jalan Tol Bogor-Ciawi-

Sukabumi seksi I yang belum beroperasi di Ciawi,

Bogor, Jawa Barat.

11 Bisnis Indonesia

(Halaman, 23)

Selasa, 16

Oktober 2018

REI DKI

Tunggu Lokasi

Lahan dari

Pemprov

REI DKI menyatakan siap mendukung program DP 0

tetapi masih menunggu kepastian dari Pemerintah

Provinsi DKI Jakarta, termasuk penentuan lahan.

12 Bisnis Indonesia

(Halaman, 23)

Selasa, 16

Oktober 2018

Waskita

Targetkan

Kontrak Diteken

Januari 2019

PT Waskita Toll Road menargetkan bisa

menandatangani perjanjian pengusahaan jalan tol atau

kontrak jembatan tol Balikpapan-Penajam Paser Utara

pada Januari 2019.

Judul Rekonstruksi Kota Palu Pascagempa Hindari Sesar Tanggal Selasa, 16 Oktober 2018

Media Koran Tempo (Halaman, 9)

Resume Pembangunan ulang Kota Palu suisai bencana gempa, tsunami, dan likuefaksi Sulawesi Tengah akan mempertimbangkan lokasi patahan dan sesar Palu-Koro yang menjadi penyebab bencana berulang-ulang di sana.

Judul Rekonstruksi Palu Berbasis Alam Tanggal Selasa, 16 Oktober 2018

Media Koran Tempo (Halaman, 11)

Resume Merujuk dari dampak gempa dan tsunami , Palu harus menjadi kota tangguh bencana berbasis alam.

Judul Rp 6 Triliun untuk bangun Kota Palu Baru Tanggal Selasa, 16 Oktober 2018

Media Media Indonesia (Halaman, 2)

Resume Pemerintah merencanakan mendirikan Kota Palu baru karena kerusakan akibat gempa dan tsunami yang terjadi sulit untuk mengembalikan ibu kota Sulawesi Tengah itu dalam kondisi seperti semula.

Judul Pemerintah Bangun Rumah Korban Gempa Tanggal Selasa, 16 Oktober 2018

Media Media Indonesia (Halaman, 15)

Resume Kementerian PUPR mempersiapkan pembangunan 1.200 unit hunian sementara (huntara) untuk para korban gempa bumi, tsunami, dan likuefaksi di Kota Palu.

Judul Permintaan Baja Diproyeksi Naik 3% Tanggal Selasa, 16 Oktober 2018

Media Bisnis Indonesia (Halaman, 8)

Resume Kementerian PUPR memproyeksikan kebutuhan besi dan baja untuk proyek pada 2019 akan tumbuh 2%-3% seiring dengan gencarnya pembangunan infrastruktur erutama di kawasan timur.

Judul DPRD Jateng Tolak Ruas Bawen-Yogyakarta Tanggal Selasa, 16 Oktober 2018

Media Bisnis Indonesia (Halaman, 8)

Resume Panitia khusus pembahasan Rancangan Tata Ruang Wilayah atau (RTRW) DPRD Provinis Jateng menghapus proyek Jalan tol Bawen – Yogyakarta.

Judul Opersional KEK TAA Terancam Molor Tanggal Selasa, 16 Oktober 2018

Media Bisnis Indonesia (Halaman, 8)

Resume Rencana operasional Kawasan Ekonomi Khusus Tanjung Api-Api atau KEK TAA pada ahir bulan ini akan mengalami kemunduran seiring dengan minimnya relisasi pembangunan di kawasan tersebut.

Judul Menggali Paradigma Baru Pendanaan Tanggal Selasa, 16 Oktober 2018

Media Bisnis Indonesia (Halaman, 10)

Resume Pembangunan infrastruktur masih menjadi sorotan utama dan target yang dikejar Indonesia sebagai negara berkembang.

Judul Menanti Terbentuknya Badan Pengelola Tapera Tanggal Selasa, 16 Oktober 2018

Media Bisnis Indonesia (Halaman, 23)

Resume Realisasi program pembiayaan Tabungan Perumahan Rakyat atau Tapera oleh Kementerian PUPR masih menunggu diresmikanya Badan Pengelola Tapera yang hingga kini belum juga menemukan keputusan final.

Judul Berita Foto Tanggal Selasa, 16 Oktober 2018

Media Bisnis Indonesia (Halaman, 23)

Resume Pengendara melintas di Jalan Tol Bogor-Ciawi- Sukabumi seksi I yang belum beroperasi di Ciawi, Bogor, Jawa Barat.

Judul REI DKI Tunggu Lokasi Lahan dari Pemprov Tanggal Selasa, 16 Oktober 2018

Media Bisnis Indonesia (Halaman, 23)

Resume REI DKI menyatakan siap mendukung program DP 0 tetapi masih menunggu kepastian dari Pemerintah Provinsi DKI Jakarta, termasuk penentuan lahan.

Judul Waskita Targetkan Kontrak Diteken Januari 2019 Tanggal Selasa, 16 Oktober 2018

Media Bisnis Indonesia (Halaman, 23)

Resume PT Waskita Toll Road menargetkan bisa menandatangani perjanjian pengusahaan jalan tol atau kontrak jembatan tol Balikpapan-Penajam Paser Utara pada Januari 2019.