Sap Pkrs Teratai

10

Click here to load reader

description

te

Transcript of Sap Pkrs Teratai

Page 1: Sap Pkrs Teratai

SATUAN ACARA PENYULUHAN

Bidang studi : Keperawatan Medikal Bedah

Topik : Penyebaran penyakit kepada keluarga dan orang lain di

Rumah Sakit

Sasaran : Pasien dan keluarga

Tempat : Ruang Teratai RSU Dr. Soetomo

Hari / tanggal : Kamis, 9 Mei 2013, pukul 09.00 WIB.

Waktu : 35 menit

I. Tujuan instruksional umum

Pasien dan keluarga diharapkan memahami penyebaran penyakit kepada

keluarga dan orang lain di Rumah sakit setelah dilakukan penyuluhan.

II. Tujuan instruksional khusus

Setelah dilakukan penyuluhan, keluarga dan pasien diharapkan mampu :

- Menyebutkan pengertian Penyebaran Penyakit

- Menyebutkan pengertian Rumah Sakit

- Menyebutkan cara penyebaran penyakit

- Menyebutkan factor resiko yang memperparah penyakit akibat

penyebaran penyakit

- Menyebutkan dampak penyebaran penyakit

- Menyebutkan cara pencegahan penyebaran penyakit

III. Sasaran

Seluruh pasien dan keluarga di Ruang Teratai RSU Dr. Soetomo

IV. Materi

Tentang Penyebaran penyakit kepada keluarga dan orang lain di Rumah

sakit

- Pengertian penyebaran penyakit

- Pengertian Rumah sakit

- Cara penyebaran penyakit

Page 2: Sap Pkrs Teratai

- Faktor resiko yang memperparah penyakit akibat penyebaran penyakit

- Dampak penyebaran penyakit

- Cara pencegahan penyebaran penyakit

V. Metode

1. Ceramah

2. Diskusi / tanya jawab

VI. Media

Leaflet: penyebaran penyakit kepada keluarga dan orang lain di Rumah

sakit

VII. KEGIATAN PENYULUHAN

NO WAKTU KEGIATAN PENYULUH KEGIATAN PESERTA

1. 3 menit Pembukaan : Membuka kegiatan

dengan mengucapkan salam. Memperkenalkan

diri Menjelaskan

tujuan dari penyuluhan Menyebutkan

materi yang akan diberikan Kontrak waktu

Menjawab salam

Mendengarkan Memperhatikan

Memperhatikan

2. 10 menit Pelaksanaan : Menjelaskan

pengertian penyebaran penyakit

Menjelaskan pengertian Rumah sakit

Menjelaskan cara penyebaran penyakit

Faktor risiko yang memperparah penyakit akibat penyebaran penyakit

Dampak penyebaran penyakit

Cara pencegahan penyebaran penyakit

Memperhatikan

Memperhatikan

Memperhatikan

Memperhatiakn

Memperhatikan

Memperhatikan

3. 20 menit Evaluasi :

Page 3: Sap Pkrs Teratai

Menanyakan kepada peserta tentang materi yang telah diberikan, dan reinforcement kepada peserta yang dapat menjawab pertanyaan.

Menjawab pertanyaan

4. 2 menit Terminasi : Mengucapkan

terimakasih atas peran serta peserta.

Mengucapkan salam penutup

Mendengarkan

Menjawab salam

VIII. Kriteria evaluasi

1. Evaluasi struktur

- 75% dari seluruh pasien dan keluarga di Ruang Teratai RSU Dr.

Soetomo hadir pada acara penyuluhan

- Penyuluhan diselenggarakan di Ruang Teratai RSU Dr. Soetomo

- Pengorganisasian penyuluhan dilakukan hari sebelumnya.

2. Evaluasi proses

- Peserta penyuluhan antusias terhadap materi penyuluhan

ditunjukkan dengan peserta mengajukan minimal 2 pertanyaan

- Peserta tidak meninggalkan tempat sebelum kegiatan penyuluhan

selesai

3. Evaluasi hasil

Peserta penyuluhan dapat menjawab pertanyaan pemateri terkait:

- Pengertian Penyebaran Penyakit

- Pengertian Rumah Sakit

- Cara penyebaran penyakit

- Faktor risiko yang mamperparah penyakit akibat penyebaran penyakit

- Dampak penyebaran penyakit

- Cara pencegahan penyebaran penyakit

VII. Pengorganisasian

Page 4: Sap Pkrs Teratai

Pembicara / fasilitator : Fakrul Ardiansyah

Moderator : La Rakhmat Wabula

Observer : Fermi Avissa

Fasilitator : Retno Yuliati

Karisma Komariah

Supervisor : Laily Hidayati., S.Kep, Ns., M.kep (Pembimbing

Akademik)

X. Setting Tempat

Keterangan:

:Pembicara

: Flipchat

Page 5: Sap Pkrs Teratai

: Moderator

: Peserta

:Observer

: Supervisor

: Failitator

Page 6: Sap Pkrs Teratai

Materi :

PENYEBARAN PENYAKIT KEPADA KELUARGA DAN ORANG LAIN

DI RUMAH SAKIT

Pengertian

Penyebaran penyakit di rumah sakit adalah suatu penyebaran penyakit yang

terjadi di rumah sakit atau penyebaran kuman yang didapat selama di rumah sakit.

Penyebaran kuman tidak saja menyangkut penderita tetapi juga pengunjung dan

penunggu pasien.

Rumah sakit merupakan suatu tempat dimana orang yang sakit dirawat. Di tempat

ini pasien mendapatkan terapi dan perawatan untuk dapat sembuh tetapi rumah

sakit merupakan depot bagi berbagai macam penyakit yang berasal dari penderita

maupun dari pengunjung.

Cara Penyebaran Penyakit

1. Kuman yang didapatkan dari orang atau penderita lain di rumah sakit

2. Kuman yang berasal dari tubuh penderita yang menyebar keseluruh tubuh.

3. Kuman yang didapatkan berasal dari benda atau bahan dari lingkungan

rumah sakit.

Faktor Risiko yang Memperparah Penyakit Akibat Penyebaran Penyakit

1. Pasien dengan umur tua

2. Berbaring lama dan menggunakan slang urin lama

3. Pasien dengan kemoterapi

4. Pasien dengan penyakit parah, penyakit ganas (kanker), penyakit

penurunan imun.

Dampak Penyebaran Penyakit

1. Memperparah kondisi penyakit pasien

2. Lama hari perawatan bertambah panjang

3. Biaya perawatan meningkat

4. Penyebaran penyakit ke pengunjung atau penunggu pasien di rumah sakit.

Page 7: Sap Pkrs Teratai

Cara Pencegahan

1. Mencuci tangan sebelum dan sesudah kontak dengan pasien

2. Tidak berlama-lama ketika menjenguk pasien di rumah sakit

3. Tidak duduk dan tidak tidur disekitar tempat tidur pasien

4. Menjaga kebersihan lingkungan rumah sakit dan membuang sampah pada

tempatnya

5. Tidak memperbolehkan anak dibawah usia 12 tahun berkunjung di rumah

sakit karena anak-anak mudah terserah penyakit.

Page 8: Sap Pkrs Teratai

DAFTAR PUSTAKA

Arifiana., 2012. Pencegahan dan Pengendalian Infeksi. Diakses http://www.rspkujogja.com/beritaartikel/berita/162-pencegahan-dan-pengendalian-infeksi pada 29 April 2013.

Hastomo., 2009. Infeksi Nosokomial Managemen Rumah Sakit. Yogyakarta. Depkes RI.