Sap Latihan Dr. Ib

5
SATUAN ACARA PEMBELAJARAN ( SAP ) NAMA DIKLAT : RS. M.HOESIN PALEMBANG MATA DIKLAT : GLAUKOMA, TONOMETRI SCHIOTZ JUMLAH JAM PELAJARAN : 1 JAM PELAJARAN SASARAN : MAHASISWA KEDOKTERAN BLOK 19 W A K T U : 08.0!08"0 A. TUJUAN PEMBELAJARAN UMUM (TPU) : M#$%&'&% #*#+ &-%% #&% % / $% *% % -# %+% /2#& 3 4# 5% *# + SCHIOTZ. B. TUJUAN PEMBELAJARAN KHUSUS (TPK) : 1. A5%+ *%6%- -7% *%* ' *#$%&'&% # 5'&'+% #&% % / $% *% % -# %+% /2#& 3. 2. M%* ' *#*/% % -&%$% % 5 %4% 4% 4 & #+- &% %4% %/#$, ' '& *# 5# %6' #&% % / $% *% %. 3. A5%+ 4% % *# 5 #+ +# %- &% 4% *# * '$&% 6%- $ #*#+ &-%% #&% % / $% *% %, % %&%6 +*%$ % % C. POKOK BAHASAN 1. P#*#+ &-%% #&% % / $% *% % D. SUB POKOK BAHASAN : 1 P#*#+ &-%% #&% % / $% *% % *# 55' %&% *# + - 6 2 M#*/% % -&%$% 4% *# 5& #+- &% %4% %/#$ 3 M#*/'% &#- * '$% 4%+ 6%- $ #*#+ &-%% .

description

loki

Transcript of Sap Latihan Dr. Ib

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN ( SAP )

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN ( SAP )

NAMA DIKLAT

:RS. M.HOESIN PALEMBANGMATA DIKLAT

: GLAUKOMA, TONOMETRI SCHIOTZJUMLAH JAM PELAJARAN: 1 JAM PELAJARANSASARAN

: MAHASISWA KEDOKTERAN BLOK 19W A K T U

: 08.30-0850A. TUJUAN PEMBELAJARAN UMUM (TPU) : Melakukan pemeriksaan tekanan bola mata secara objektif dengan tonometri SCHIOTZ.B. TUJUAN PEMBELAJARAN KHUSUS (TPK) : 1. Agar mahasiswa mampu melakukan pengukuran tekanan bola mata secara objektif.2. Mampu membaca skala yang ada dan dikonversikan pada tabel, untuk mengetahui tekanan bola mata.3. Agar dapat menginterpretasikan dan menyimpulkan hasil pemeriksaan tekanan bola mata, apakah normal atau tidak.C. POKOK BAHASAN

1. Pemeriksaan tekanan bola mataD. SUB POKOK BAHASAN :

1 Pemeriksaan tekanan bola mata menggunakan tonometri schiotz2 Membaca skala dan mengkonversikan pada tabel3 Membuat kesimpulan dari hasil pemeriksaan.4 KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR :

NO.

TAHAP KEGIATANKEGIATAN

FASILITATORKEGIATAN PESERTAMETODE PENGAJARANMEDIA / ALAT BANTU PEMBELAJARANESTIMASI WAKTU

123456

1.

PENDAHULUANMenjelaskan tonometri schiotz merupakan tonometri indentasi atau menekan permukaan kornea dengan beban yang dapat bergerak bebas pada sumbunya.Peserta mendengar penjelasan dari fasilitator.KuliahLCD Laptop5 menit

2.

PENYAJIAN

Demonstrasi oleh instruktur cara melakukan tonometri schiotz.Teknik Pemeriksaan:

1. Pasien dalam posisi baring telentang.2. Kedua mata yang akan diperiksa diberikan tetes mata tetrakain, sehingga didapat efek anastesi.

3. Alat tonometri yang akan dipakai dibersihkan terlebih dahulu menggunakan kapas alkohol.

4.Alat tonometri ditera terlebih dahulu sehingga penunjuk jarum berada pada angka 0. Sebelumnya diletakkan beban 7,5 atau 10,0.

5. Kelopak mata pasien dibuka dengan telunjuk dan ibu jari pemeriksa. Pasien disuruh meletakkan ibu jari tanggannya didepan matanya atau pasien melihat ke langit-langit ruangan pemeriksaan.

6. Alat tonometri diletakkan pada permukaan kornea, pemeriksa melihat angka sesuai skala yang ada antara 0-20.

7. Prosedur yang sama dilanjutkan pada mata sebelah.Melakukan pemeriksaan tonometri schiotz secara bergantian dengan bimbingan fasilitator.Teknik Pemeriksaan:

1. Pasien dalam posisi baring telentang.

2. Kedua mata yang akan diperiksa diberikan tetes mata tetrakain, sehingga didapat efek anastesi.

3. Alat tonometri yang akan dipakai dibersihkan terlebih dahulu menggunakan kapas alkohol.

4.Alat tonometri ditera terlebih dahulu sehingga penunjuk jarum berada pada angka 0. Sebelumnya diletakkan beban 7,5 atau 10,0.

5. Kelopak mata pasien dibuka dengan telunjuk dan ibu jari pemeriksa. Pasien disuruh meletakkan ibu jari tanggannya didepan matanya atau pasien melihat ke langit-langit ruangan pemeriksaan.

6. Alat tonometri diletakkan pada permukaan kornea, pemeriksa melihat angka sesuai skala yang ada antara 0-20.

7. Prosedur yang sama dilanjutkan pada mata sebelah.Demonstrasi1. Tetes mata tetrakain2. Kapas Alkohol

3. Tonometri schiotz

10 - 15 menit

3.PENUTUP

Menutup pembelajaran pemeriksaan tekanan bola mata secara objektif dengan menggunakan tonometri indentasi MendengarkanKuliah Laptop dan LCD5 menit

1. Cara menggunakan tonometri schiotz 2. Gambar alat tonometri schiotz

www.optivision2020.com5 EVALUASI PEMBELAJARAN : 1. Indikator Evaluasia. Memperkenalkan diri

b. Menjelaskan tujuan pemeriksaan

c. Informed consentd. Pemeriksaan tekanan bola mata menggunakan tonometri schiotz

e. komunikasi dan edukasi

g. perilaku profesional.

2. Proses evaluasiMelalui Ujian Objective structure case examination/ ujian diagostik objektif terstruktur.6 REFERENSI / DAFTAR PUSTAKA :1. Ilyas, Sidarta.2003. Dasar teknik pemeriksaan dalam ilmu penyakit mata edisi kedua FK UI. Jakarta

Jakarta, .. ............ 2014

Calon Fasilitator

(..)