Sap Ginekologi

13

Click here to load reader

description

oke

Transcript of Sap Ginekologi

Page 1: Sap Ginekologi

SATUAN ACARA PERKULIAHANMATA KULIAH : GINEKOLOGI

BOBOT : 2 SKS (T : 2)

Pertemuan

ke

Pokok Bahasan(Tujuan Intruksional Umum/TIU)

Sub Pokok Bahasan dan Sasaran Belajar (Tujuan Instruksional

Khusus/TIK)

Cara Pembelajaran

Media Tugas Referensi

1 1.1 LINGKUP GINEKOLOGI

1.2 KELAINAN PADA SISTEM REPRODUKSI DAN PENANGGULANGANNYA

Mahasiswa mampu untuk memahami tentang penyakit kandungan dan permasalahananya pada wanita dalam siklus kehidupannya meliputi : ruang lingkup ginekologi, infeksi sistem reproduksi, gangguan menstruasi, infertilitas, tumor dan kanker sistem reproduksi, kelainan kongenital sistem reproduksi, pemeriksaan diagnostik, penanganan PMS, HIV dan AIDS

1.1.1 Pengertian1.1.2 Batasan ginekologi1.1.3 Istilah-istilah yang berkaitan

dengan ginekologi

1.2.1 Kelainan kongenital berupa gangguan dalam organogenesis dan sistem reproduksi pada janin yang genetic normal : - Vulva ;

Hymen inferforata Atresia labia minora Hypertropi labia

minora Duplikasi vulva Hipoplasi vulva Kelainan perineum

Mahasiswa dapat menjelaskan lingkup ginekologi, jenis kelainan pada sistem reproduksi dan penanggulangannya

Brain stormingCTJ

Multimedia, Hand out

- BU 1, 2 BA 1, 3

SAP GINEKOLOGI Hal 1

Page 2: Sap Ginekologi

2 1.2 KELAINAN PADA SISTEM REPRODUKSI DAN PENANGGULANGANNYA

Mahasiswa mampu untuk memahami tentang penyakit kandungan dan permasalahananya pada wanita dalam siklus kehidupannya meliputi : ruang lingkup ginekologi, infeksi sistem reproduksi, gangguan menstruasi, infertilitas, tumor dan kanker sistem reproduksi, kelainan kongenital sistem reproduksi, pemeriksaan diagnostik, penanganan PMS, HIV dan AIDS

- Vagina ; Septum vagina Aplasia dan atresia vagina Kista vagina Uterus dan tuba fallopi Ovarium Sistem genital dan sistem

traktus urinarium Kelainan pada sistem

reproduksi karena keadaan tidak normal atau karena pengaruh hormonal

Mahasiswa dapat menjelaskan jenis kelainan pada sistem reproduksi dan penanggulangannya

Brain stormingCTJ

Multimedia, Hand out

Diskusi kelompok

BU 1, 2 BA 1, 3

SAP GINEKOLOGI Hal 2

Page 3: Sap Ginekologi

3 3.1 PENATALAKSANAAN KELAINAN SISTEM REPRODUKSI

3.2 JENIS PENYAKIT KANDUNGAN

Mahasiswa mampu untuk memahami tentang penyakit kandungan dan permasalahananya pada wanita dalam siklus kehidupannya meliputi : ruang lingkup ginekologi, infeksi sistem reproduksi, gangguan menstruasi, infertilitas, tumor dan kanker sistem reproduksi, kelainan kongenital sistem reproduksi, pemeriksaan diagnostik, penanganan PMS, HIV dan AIDS

3.1.1 Anamnese dan pemeriksaan3.1.2 Konseling 3.1.3 Persiapan pre operatif3.1.4 Pemantauan post operatif

3.2.1 Radang pada genitalia eksterna- Bartolinitis - Vaginitis - Vulvo vaginitis

Mahasiswa dapat : - Menentukan tindakan yang tepat

terhadap kelainan reproduksi - Menjelaskan jenis penyakit

kandungan/ginekologi

Brain stormingCTJ

Multimedia, Hand out

Quiz BU 2BA 1, 3

4 3.2 JENIS PENYAKIT KANDUNGAN

Mahasiswa mampu untuk memahami tentang

3.2.2 Radang pada genitalia interna- Cervicitis - Endometritis - Miometritis - Parametritis - Adneksitis - Peritonitis pelvis

3.2.3 Pemeriksaan dan penanganan dari penyakit ginekologi

Mahasiswa dapat menjelaskan jenis

Brain stormingCTJ

Multimedia, Hand out

- BU 2BA 1, 3

SAP GINEKOLOGI Hal 3

Page 4: Sap Ginekologi

penyakit kandungan dan permasalahananya pada wanita dalam siklus kehidupannya meliputi : ruang lingkup ginekologi, infeksi sistem reproduksi, gangguan menstruasi, infertilitas, tumor dan kanker sistem reproduksi, kelainan kongenital sistem reproduksi, pemeriksaan diagnostik, penanganan PMS, HIV dan AIDS

penyakit kandungan/ginekologi

5 GANGGUAN DAN MASALAH DALAM SISTEM REPRODUKSI WANITA

Mahasiswa mampu untuk memahami tentang penyakit kandungan dan permasalahananya pada wanita dalam siklus kehidupannya meliputi : ruang lingkup ginekologi, infeksi sistem reproduksi, gangguan menstruasi, infertilitas, tumor dan kanker sistem reproduksi, kelainan kongenital sistem reproduksi, pemeriksaan diagnostik, penanganan PMS, HIV dan AIDS

5.1 Gangguan haid dan siklusnya 5.1.1 Hypermenorrhoe 5.1.2 Hypomenorrhoe 5.1.3 Polimenorrhoe5.1.4 Oligomenorrhoe 5.1.5 Amenorrhoe 5.1.6 Perdarahan bukan haid

Mahasiswa dapat mengidentifikasi gangguan dan masalah dalam sistem reproduksi wanita

Brain stormingCTJ

Multimedia, Hand out

Diskusi kelompok

BU 1, 2BA 1, 3

6 INFERTILITAS

Mahasiswa mampu untuk memahami tentang penyakit kandungan dan permasalahananya pada wanita dalam siklus kehidupannya meliputi :

6.1 Pengertian infertilitas6.2 Tanda-tanda infertilitas 6.3 Pemeriksaan infertilitas 6.4 Penatalaksanaan infertilitas

Mahasiswa dapat mengidentifikasi infertilitas dalam sistem reproduksi wanita

Brain stormingCTJ

Multimedia, Hand out

Seminar BU 1, 2BA 1, 3

SAP GINEKOLOGI Hal 4

Page 5: Sap Ginekologi

ruang lingkup ginekologi, infeksi sistem reproduksi, gangguan menstruasi, infertilitas, tumor dan kanker sistem reproduksi, kelainan kongenital sistem reproduksi, pemeriksaan diagnostik, penanganan PMS, HIV dan AIDS

7 ONKOLOGI

Mahasiswa mampu untuk memahami tentang penyakit kandungan dan permasalahananya pada wanita dalam siklus kehidupannya meliputi : ruang lingkup ginekologi, infeksi sistem reproduksi, gangguan menstruasi, infertilitas, tumor dan kanker sistem reproduksi, kelainan kongenital sistem reproduksi, pemeriksaan diagnostik, penanganan PMS, HIV dan AIDS

7.1 Pengertian onkologi 7.2 Macam-macam onkologi 7.3 Pada payudara

- Fibro adenoma - Kista sarcoma filodes - Kanker payudara - Sarkoma payudara

Mahasiswa dapat mengidentifikasi gangguan dan masalah dalam sistem reproduksi wanita

Brain stormingCTJ

FlipchartMultimediaHand Out

White board

Quiz BU 1, 2BA 1, 3

8 UJIAN TENGAH SEMESTER

9 ONKOLOGI 7.4 Tumor jalan lahir - Tumor jinak

Vulva Vagina Uterus Tuba

Brain stormingCTJ

MultimediaHand Out

White board

- BU 1, 2BA 1, 3

SAP GINEKOLOGI Hal 5

Page 6: Sap Ginekologi

Mahasiswa mampu untuk memahami tentang penyakit kandungan dan permasalahananya pada wanita dalam siklus kehidupannya meliputi : ruang lingkup ginekologi, infeksi sistem reproduksi, gangguan menstruasi, infertilitas, tumor dan kanker sistem reproduksi, kelainan kongenital sistem reproduksi, pemeriksaan diagnostik, penanganan PMS, HIV dan AIDS

Ovarium

Mahasiswa dapat mengidentifikasi gangguan dan masalah dalam sistem reproduksi wanita

10 TUMOR JALAN LAHIR

Mahasiswa mampu untuk memahami tentang penyakit kandungan dan permasalahananya pada wanita dalam siklus kehidupannya meliputi : ruang lingkup ginekologi, infeksi sistem reproduksi, gangguan menstruasi, infertilitas, tumor dan kanker sistem reproduksi, kelainan kongenital sistem reproduksi, pemeriksaan diagnostik, penanganan PMS, HIV dan AIDS

- Tumor ganas Vulva Vagina Uterus Tuba Ovarium

Mahasiswa dapat mengidentifikasi gangguan dan masalah dalam sistem reproduksi wanita

Brain stormingCTJ

MultimediaHand Out

White board

- BU 1, 2BA 1, 3

11 ONKOLOGI

Mahasiswa mampu untuk memahami tentang

7.5 Pencegahan dinimkanker rahim 7.6 Periksa payudara sendiri (Sadari)7.7 Penanganan dari masing-masing

masalah dan gangguan sistem reproduksi

Mahasiswa dapat mengidentifikasi

Brain stormingCTJ

MultimediaHand Out

White board

- BU 1, 2BA 1, 3

SAP GINEKOLOGI Hal 6

Page 7: Sap Ginekologi

penyakit kandungan dan permasalahananya pada wanita dalam siklus kehidupannya meliputi : ruang lingkup ginekologi, infeksi sistem reproduksi, gangguan menstruasi, infertilitas, tumor dan kanker sistem reproduksi, kelainan kongenital sistem reproduksi, pemeriksaan diagnostik, penanganan PMS, HIV dan AIDS

gangguan dan masalah dalam sistem reproduksi wanita

12 PERTOLONGAN PERTAMA PADA GANGGUAN SISTEM REPRODUKSI

Mahasiswa mampu untuk memahami tentang penyakit kandungan dan permasalahananya pada wanita dalam siklus kehidupannya meliputi : ruang lingkup ginekologi, infeksi sistem reproduksi, gangguan menstruasi, infertilitas, tumor dan kanker sistem reproduksi, kelainan kongenital sistem reproduksi, pemeriksaan diagnostik, penanganan PMS, HIV dan AIDS

12.1 Perlukaan pada alat genital12.2 Kelainan dalam letak alat-alat

genital 12.3 Permasalahan dalam sistem

urologi

Mahasiswa dapat menentukan tindakan pertolongan pertama pada gangguan sistem reproduksi

Brain stormingCTJ

MultimediaHand Out

White board

Quiz BU 2BA 1

13 13.1 JENIS-JENIS PMS, PENGERTIAN DAN PENYEBAB

13.2 TANDA, GEJALA, PENCEGAHAN DAN PENANGANANNYA

Mahasiswa mampu untuk memahami tentang penyakit kandungan dan permasalahananya pada

13.1.1 Herpes 13.1.2 Clamidia 13.1.3 Gonorrhoe13.1.4 Siphilis

Mahasiswa dapat mengidentifikasi penatalaksanaan pada kedaruratan

Brain stormingCTJ

MultimediaHand Out

White board

- BU 2, 3BA 2

SAP GINEKOLOGI Hal 7

Page 8: Sap Ginekologi

wanita dalam siklus kehidupannya meliputi : ruang lingkup ginekologi, infeksi sistem reproduksi, gangguan menstruasi, infertilitas, tumor dan kanker sistem reproduksi, kelainan kongenital sistem reproduksi, pemeriksaan diagnostik, penanganan PMS, HIV dan AIDS

obstetri

14 PENYAKIT IMUNOLOGI

Mahasiswa mampu untuk memahami tentang penyakit kandungan dan permasalahananya pada wanita dalam siklus kehidupannya meliputi : ruang lingkup ginekologi, infeksi sistem reproduksi, gangguan menstruasi, infertilitas, tumor dan kanker sistem reproduksi, kelainan kongenital sistem reproduksi, pemeriksaan diagnostik, penanganan PMS, HIV dan AIDS

14.1 AIDS dan HIV - Defenisi - Epidemiologi AIDS dan HIV - Faktor resiko penularan - Langkah-langkah

pencegahan HIV dan AIDS

Mahasiswa dapat mengidentifikasi penyakit imunologi yang mempengaruhi sistem reproduksi

Brain stormingCTJ

MultimediaHand Out

White board

- BU 3BA 1, 2

15 SISTEM RUJUKAN KASUS GINEKOLOGI 15.1 Pengertian 15.2 Sistem rujukan kasus

ginekologi, meliputi : - Stabilisasi klien - Persiapan administrasi- Melibatkan keluarga- Persiapan keuangan- Organisasi antara pengiriman

dan penerimaan rujukan15.3 Prinsip penanganan penyakit

Brain stormingCTJ

MultimediaHand Out

White board

Quiz BU 1,2BA 1,2,3

SAP GINEKOLOGI Hal 8

Page 9: Sap Ginekologi

Mahasiswa mampu untuk memahami tentang penyakit kandungan dan permasalahananya pada wanita dalam siklus kehidupannya meliputi : ruang lingkup ginekologi, infeksi sistem reproduksi, gangguan menstruasi, infertilitas, tumor dan kanker sistem reproduksi, kelainan kongenital sistem reproduksi, pemeriksaan diagnostik, penanganan PMS, HIV dan AIDS

menular sexsual- Prinsip penanganan penyakit

menular Penanganan umum Penanganan khusus

15.4 Rujukan ginekologi 15.5 Cara merujuk kasus-kasus

ginekologi

Mahasiswa dapat melakukan sistem rujukan kasus ginekologi

16 UJIAN AKHIR SEMESTER

SAP GINEKOLOGI Hal 9

Page 10: Sap Ginekologi

Referensi :

Buku Utama (BU) :

1. Mohammad, K (1998) Kontradiksi dalam kesehatan reproduksi, edisi I, Pustaka Sinar Harapan, Jakarta2. Wiknjosastro, H, (1999) Ilmu kandungan, Yayasan Bina Puspita SP, Jakarta3. Depkes RI, (1997) Buku Pegangan AIDS dan HIV, Jakarta

Buku Anjuran (BA):

1. Bagian ginekologi FK UNPAD, (1994) Ginekologi, Bandung2. Depkes RI (1992), Petunjuk Khusus Perawatan Pasien dan Jenazah Pasien AIDS di Rumah Sakit, Jakarta3. Syaifudin AB, (2002), Buku Panduan Praktis Pelayanan Kesehatan Maternal dan Neonatal, Jakarta

SAP GINEKOLOGI Hal 10