Saatnya Menikmati Kuliner Terbaik Di Dunia

2
Saatnya Menikmati Kuliner Terbaik di Dunia Kuliner terbaik di dunia tidak akan pernah lepas bagi seorang traveler, karena bagi mereka mengunjungi berbagai Negara kurang afdol jika tidak mencicipi masakan khas yang terbaik. Bagi anda yang bukan traveler tentunya sangat asing dengan masakan-masakan khas sebuah Negara yang cukup enak. Di artikel ini akan membedah kuliner-kuliner khas yang terbaik dari beberapa Negara. Luangkan waktu anda sejenak mungkin anda tertarik untuk menikmati kuliner terbaik di beberapa Negara. Berikut ini bebrapa kuliner terbaik: Tom Yam Kung: Thai sour and spicy soup with shrimp merupakan masakan khas dan paling terkenal di negeri gajah putih. Tom yam kung adalah sejenis sup asam pedas yang berwarna oranye. Rasanya yang asam dan pedas menjadi sensasi tersendiri berbeda dengan sup yang berada di Indonesia sup ini dibuat menggunakan ikan tom ya pala. Udon merupakan makanan khas negeri samurai atau matahari terbit. Udon merupakan mie atau di Indonesia disebut pangsit namun yang membedakanya mie ini ukurannya lebih besar. Bahan dasar dari mie ini terbuat dari tepung terigu. Yang membuat masakan ini begitu nimkat adalah cara memasaknya yang berbeda-beda tiap jenis udon Rendang merupakan masakan khas padang yang juga termasuk kategori makan yang lezat dan banyak peminatnya, baik pencinta kuliner nusantara maupun mancanegara. Bahan dasar dari rendang adalah daging sapi pilihan yang dipadukan dengan berbagi macam rempah-rempah terbaik. Walaupun masakan ini berbahan dasar sapi dan santan namun masakan merupakan masakan yang tidak mudah basi bahkan berbulan-bulan. Chicken Parmigiana merupakan hiadangan ayam berasal dari parmigia merupakan kota kecil di Negara menara pizza. Makanan ini terbuat dari dada ayam pilihan yang dilapisi tepung roti khas italia. Masakan ini disajikan bersama saus yang terbuat dari tomat dan keju khas italia. Hidangan ini memiliki kalori yang cukup tinggi, dinegara asalnya masakan ini biasanya disajikan dengan keripik kentang dan salad. Tiramisu siapa yang tidak akan tergoda oleh kuliner yang satu ini, masakan ini sebenarnya adalah makanan penutup namun memiliki kalori yang cukup tinggi. Rasanya yang seperti kopi merupakan keunikan tersendiri yang dicari oleh para pencita kuliner. Masakan ini terbuat dari campuran campuran kuning telur, putih telur, gula dan keju mascarpone, dibumbui dengan bubuk coklat. Jika anda mengunjungi italia belum lengkap jika tidak mencicipi tiramisu yang manis. Langsana merupakan makanan pasta yang paling awal di buat di Italia. Langsana berasal dari wilayah Emilia-Rogmana. Masakan ini terbuat dari berbagai daging dan dibumbui dengan anggur, bawang putih, bawang merah dan oregano. Cara

description

jalan-jalan

Transcript of Saatnya Menikmati Kuliner Terbaik Di Dunia

Page 1: Saatnya Menikmati Kuliner Terbaik Di Dunia

Saatnya Menikmati Kuliner Terbaik di Dunia

Kuliner terbaik di dunia tidak akan pernah lepas bagi seorang traveler, karena bagi mereka mengunjungi berbagai Negara kurang afdol jika tidak mencicipi masakan khas yang terbaik. Bagi anda yang bukan traveler tentunya sangat asing dengan masakan-masakan khas sebuah Negara yang cukup enak. Di artikel ini akan membedah kuliner-kuliner khas yang terbaik dari beberapa Negara. Luangkan waktu anda sejenak mungkin anda tertarik untuk menikmati kuliner terbaik di beberapa Negara. Berikut ini bebrapa kuliner terbaik:

Tom Yam Kung: Thai sour and spicy soup with shrimp merupakan masakan khas dan paling terkenal di negeri gajah putih. Tom yam kung adalah sejenis sup asam pedas yang berwarna oranye. Rasanya yang asam dan pedas menjadi sensasi tersendiri berbeda dengan sup yang berada di Indonesia sup ini dibuat menggunakan ikan tom ya pala.Udon merupakan makanan khas negeri samurai atau matahari terbit. Udon merupakan mie atau di Indonesia disebut pangsit namun yang membedakanya mie ini ukurannya lebih besar. Bahan dasar dari mie ini terbuat dari tepung terigu. Yang membuat masakan ini begitu nimkat adalah cara memasaknya yang berbeda-beda tiap jenis udonRendang merupakan masakan khas padang yang juga termasuk kategori makan yang lezat dan banyak peminatnya, baik pencinta kuliner nusantara maupun mancanegara. Bahan dasar dari rendang adalah daging sapi pilihan yang dipadukan dengan berbagi macam rempah-rempah terbaik. Walaupun masakan ini berbahan dasar sapi dan santan namun masakan merupakan masakan yang tidak mudah basi bahkan berbulan-bulan.Chicken Parmigiana merupakan hiadangan ayam berasal dari parmigia merupakan kota kecil di Negara menara pizza. Makanan ini terbuat dari dada ayam pilihan yang dilapisi tepung roti khas italia. Masakan ini disajikan bersama saus yang terbuat dari tomat dan keju khas italia. Hidangan ini memiliki kalori yang cukup tinggi, dinegara asalnya masakan ini biasanya disajikan dengan keripik kentang dan salad.Tiramisu siapa yang tidak akan tergoda oleh kuliner yang satu ini, masakan ini sebenarnya adalah makanan penutup namun memiliki kalori yang cukup tinggi. Rasanya yang seperti kopi merupakan keunikan tersendiri yang dicari oleh para pencita kuliner. Masakan ini terbuat dari campuran campuran kuning telur, putih telur, gula dan keju mascarpone, dibumbui dengan bubuk coklat. Jika anda mengunjungi italia belum lengkap jika tidak mencicipi tiramisu yang manis.Langsana merupakan makanan pasta yang paling awal di buat di Italia. Langsana berasal dari wilayah Emilia-Rogmana. Masakan ini terbuat dari berbagai daging dan dibumbui dengan anggur, bawang putih, bawang merah dan oregano. Cara memasaknya tidak digoreng atau dikukus masakan ini dimasak dipanggan dalam oven khas italia. Butter chicken dalam bahasa Indonesia biaa dikenal dengan ayam mentega. Masakan ini masakan yang paling popular di India karena kelezatanya. Hidangan ini dapat dibuat sesuai selera masing-masing tergantung tingkat kepedasan yang diinginkan. Masakan ini disajikan bersama kacang lentil hitam dan berbagi salad. Rasa gurih ayam yang yang terbuat dari racikan india yaitu bumbu khas masala

Bagaimana ulasan masakan-masakan terbaik di Dunia di atas tentu membuat anda menjadi lapar dan ingin mencicipi satu persatu. Jika anda memiliki waktu dan uang lebih anda bisa jalan-jalan kebeberapa Negara tersebut sekaligus menikmati masakan khasnya, namun jika anda tidak memiliki cukup uang anda dapat membuuatnya sendiri dirumah. Anda tertarik silahkan pilih sendiri Kuliner Terbaik di Dunia menurut selera anda.