Ruang lingkup ilmu sejarah

10
KELOMPOK 2 Nama Anggota Kelompok : Adisty Nindya Larastanie A. Axcel Julio H. Melanita A. Annas Hidayatullah SEJARAH PEMINATAN X IPS 1

Transcript of Ruang lingkup ilmu sejarah

KELOMPOK 2Nama Anggota

Kelompok :

Adisty Nindya

Larastanie A.

Axcel Julio H.

Melanita A.

Annas Hidayatullah

SEJARAH PEMINATAN

X IPS 1

Ruang Lingkup Ilmu Sejarah

Sejarah adalah ilmu pengetahuan yang mempelajari segala kejadian atau peristiwa yang telah terjadi pada masa lampau dalam kehidupan umat manusia.Macam-macam sejarah:-sejarah sbg peristiwa-sejarah sbg Kisah-sejarah sbg cerita-sejarah sbg ilmu

Sejarah Sebagai Peristiwa

Pengertian.Sejarah dikatakan sebagai peristiwa karena peristiwa sejarah atau kejadian sejarah itu benar-benar ada atau sebuah kenyataan / fakta sejarah yang benar-benar terjadi pada masa lampau dan tidak dapat diulang kembali dengan persis / sama.

Sejarah sebagai peristiwa memiliki ciri-ciri :• Merupakan hasil perbuatan manusia.• Memiliki hubungan sebab akibat.• Bersifat obyektif.• Peristiwa benar-benar terjadi• Bersifat abadi unik dan penting• Hanya satu kali terjadi

Contoh Sejarah Sebagai Peristiwa:

Peristiwa Proklamasi Kemerdekaan Indonesia yang terjadi pada tanggal 17 Agustus 1945 tidak akan terjadi lagi pada saat ini. Akan tetapi, peristiwa proklamasi ini meninggalkan jejak-jejak sejarah berupa data, arsip, video, dan sumber-sumber lainnya yang dapat dijadikan sebuah dasar untuk merekonstruksi peristiwa tersebut.

Sejarah Sebagai KisahSejarah sebagai kisah adalah sebuah hasil rekonstruksi peristiwa masa lampau yang disusun secara sistematis berdasarkan data-data yang diperoleh dan data-data tersebut telah teruji dan dapat dapat dibaca baik dalam bentuk buku sejarah maupun karya-karya tulis lainnya. Sejarah sebagai kisah tidak dapat disamakan secara persis dengan sejarah sebagai peristiwa.

Ciri-Ciri:Bersifat

subyektifMerupakan hasil karya

atau ciptaan seseorangKisahnya

nyata atau peristiwanya benar-benar

terjadi

Kisah Ekspedisi Pamalayu yang dilakukan oleh pasukan dari Kerajaan Singasari atas perintah raja Kertanegara ke pulau Sumatra dengan tujuan menghadang serangan pasukan kerajaan Cina yangdiperintahkan oleh Kaisar Khubilai Khan dan juga untuk menguasai jalur pelayaran serta perdagangan di Selat Malaka.

Contoh sejarah sebagai kisah :

Sejarah Sebagai IlmuSejarah merupakan sebuah cabang ilmu pengetahuan yang bersifat ilmiah. Cabang ilmu pengetahuan tersebut mempelajari tentang kejadian masa lampau manusia. Sebagai cabang ilmu pengetahuan yang bersifat ilmiah, ilmu sejarah memiliki beberapa metode dan teori yang dapat dipakai untuk meneliti dan menganalisis, serta untuk menjelaskan kerangka kejadian masa lampau yang dipermasalahkan.

Ciri-ciri:

Empirik: sejarah sangat tergantung pada pengalaman manusiaMemiliki Objek: setiap ilmu harus memiliki tujuan dan objek yang jelas

Memiliki Metode: dalam penelitian sejarah memiliki cara dlm rangka penelitian sejarah

Memiliki Teori: sejarah memiliki teori yang berisi kumpulan kaidah pokoka

Contoh:Pada jaman Yunani Kuno, Mesir kuno bahkan jaman Nabi Musa, manusia sudah bisa membuat gedung tinggi, buat kapal perang bahkan pembakar. Itu semua sudah ada sejak ribuan tahun sebelum masehi.

Sejarah Sebagai SeniSejarah dikatakan

sebagai seni karena dalam rangka penulisan

sejarah, seorang sejarawan memerlukan ide, imajinasi, emosi,

dan gaya bahasa yang beraneka ragam.

Sejarah sebagai seni dapat dihubungkan

dengan cara rekonstruksi dari

penulisan sejarah itu sendiri

Ciri – ciri:Sejarah memerlukan

intuisi. Sejarah memerlukan

imajinasi.Sejarah memerlukan

emosi.Sejarah memerlukan

gaya bahasa

Contoh Sejarah sebagai Seni:

Ukiran ukiran patung seperti candi Borobudur, serta peninggalan

peninggalan sejarah pada jaman dulu.