Rpp ksp

18
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Nomor : 8 Kelas / Semester : XI / 2 Materi Pembelajaran : Kelarutan dan Hasil Kali kelarutan Alokasi Waktu : 16 X 40 menit Jumlah Pertemuan : 7 kali A. Kompetensi Dasar (KD) 3.14. Memprediksi terbentuknya endapan dari suatu reaksi berdasarkan prinsip kelarutan dan data hasil kali kelarutan (Ksp) 4.14. Mengolah dan menganalisis data hasil percobaan untuk memprediksi terbentuknya endapan B. Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) 3.14.1. Menjelaskan kesetimbangan dalam larutan jenuh 3.14.2. Memahami prinsip kelarutan dan tetapan hasil kali kelarutan (Ksp) 3.14.3. Menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi kelarutan 3.14.4. Menyimpulkan hubungan kelarutan dan tetapan hasil kali kelarutan (Ksp) 3.14.5. Membandingkan kelarutan suatu zat berdasarkan tetapan hasil kali kelarutan 3.14.6. Memprediksi terbentuknya endapan dari suatu reaksi berdasarkan prinsip kelarutan dan data hasil kali kelarutan (Ksp) 3.14.7. Menentukan pH larutan dalam suatu reaksi pengendapan 3.14.8. Menjelaskan pengaruh ion senama dan pH pada kelarutan 4.14.1. Merancang, melakukan, dan menyimpulkan percobaan untuk memprediksi terbentuknya endapan 4.14.2. Menyajikan hasil percobaan untuk memprediksi terbentuknya endapan dalam bentuk laporan tertulis

Transcript of Rpp ksp

Page 1: Rpp ksp

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nomor : 8

Kelas / Semester : XI / 2

Materi Pembelajaran : Kelarutan dan Hasil Kali kelarutan

Alokasi Waktu : 16 X 40 menit

Jumlah Pertemuan : 7 kali

A. Kompetensi Dasar (KD)

3.14. Memprediksi terbentuknya endapan dari suatu reaksi berdasarkan prinsip

kelarutan dan data hasil kali kelarutan (Ksp)

4.14. Mengolah dan menganalisis data hasil percobaan untuk memprediksi

terbentuknya endapan

B. Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

3.14.1. Menjelaskan kesetimbangan dalam larutan jenuh

3.14.2. Memahami prinsip kelarutan dan tetapan hasil kali kelarutan (Ksp)

3.14.3. Menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi kelarutan

3.14.4. Menyimpulkan hubungan kelarutan dan tetapan hasil kali kelarutan (Ksp)

3.14.5. Membandingkan kelarutan suatu zat berdasarkan tetapan hasil kali

kelarutan

3.14.6. Memprediksi terbentuknya endapan dari suatu reaksi berdasarkan prinsip

kelarutan dan data hasil kali kelarutan (Ksp)

3.14.7. Menentukan pH larutan dalam suatu reaksi pengendapan

3.14.8. Menjelaskan pengaruh ion senama dan pH pada kelarutan

4.14.1. Merancang, melakukan, dan menyimpulkan percobaan untuk

memprediksi terbentuknya endapan

4.14.2. Menyajikan hasil percobaan untuk memprediksi terbentuknya endapan

dalam bentuk laporan tertulis

Page 2: Rpp ksp

4.14.3. Merancang, melakukan, dan menyimpulkan percobaan untuk

membuktikan pengaruh ion senama

4.14.4. Menyajikan hasil percobaan untuk membuktikan pengaruh ion senama

dalam bentuk laporan tertulis

C. Tujuan Pembelajaran

Afektif

1. Siswa dapat menunjukkan rasa ingin tahu untuk memperoleh informasi

tentang kelarutan dan hasil kali kelarutan

2. Siswa dapat berperilaku jujur, disiplin, bertanggung jawab, santun, bekerja

sama, dan pro-aktif dalam melakukan percobaan dan berdiskusi.

3. Siswa dapat bertanggung jawab ketika melakukan penelusuran informasi

melalui internet

Kognitif

1. Siswa dapat menjelaskan kesetimbangan dalam larutan jenuh

2. Siswa dapat memahami prinsip kelarutan dan tetapan hasil kali kelarutan

(Ksp)

3. Siswa dapat menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi kelarutan

4. Siswa dapat menyimpulkan hubungan kelarutan dan tetapan hasil kali

kelarutan (Ksp)

5. Siswa dapat membandingkan kelarutan suatu zat berdasarkan tetapan hasil

kali kelarutan (Ksp)

6. Siswa dapat memprediksi terbentuknya endapan dari suatu reaksi

berdasarkan prinsip kelarutan dan data hasil kali kelarutan (Ksp)

7. Siswa dapat menjelaskan pengaruh ion senama dan pH pada kelarutan

Psikomotorik

1. Siswa dapat menentukan nilai kelarutan dan hasil kali kelarutan (Ksp)

2. Siswa dapat menentukan pH larutan dalam suatu reaksi pengendapan

Page 3: Rpp ksp

3. Siswa dapat merancang melakukan, dan menyimpulkan percobaan untuk

memprediksi terbentuknya endapan

4. Siswa dapat menyajikan hasil percobaan untuk memprediksi terbentuknya

endapan dalam bentuk laporan tertulis

5. Siswa dapat merancang melakukan, dan menyimpulkan percobaan untuk

membuktikan pengaruh ion senama

6. Siswa dapat menyajikan hasil percobaan untuk membuktikan pengaruh ion

senama dalam bentuk laporan tertulis

D. Materi Pembelajaran

Materi fakta

1. Larutan jenuh

2. Tetapan hasil kali kelarutan

Materi konsep

Kelarutan

Materi prinsip

Pengaruh ion senama

Materi prosedur

Prosedur percobaan untuk memprediksi terbentuknya endapan

E. Metode Pembelajaran

1. Ceramah interaktif

2. Praktikum

3. Diskusi kelompok

4. Latihan soal

F. Kegiatan Pembelajaran

1. Pertemuan ke- 1

a. Pendahuluan (15 menit)

Page 4: Rpp ksp

Guru memberikan salam dan berdoa bersama (sebagai

implementasi nilai religius)

Guru mengabsen, mengondisikan kelas dan pembiasaan (sebagai

implementasi nilai disiplin).

Apersepsi: Guru menggali pengetahuan siswa tentang kelarutan.

Memotivasi: Guru mengajukan pertanyaan, seperti “Mengapa

kapur (CaCO3) sukar larut?”.

Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.

b. Kegiatan inti (100 menit)

Guru mengajak siswa untuk menganalisis faktor-faktor yang

mempengaruhi kelarutan.

Siswa secara individu menganalisis faktor-faktor yang

mempengaruhi kelarutan. (secara cermat, teliti, sebagai ungkapan

rasa ingin tahu).

Siswa dimotivasi/ diberikan kesempatan menanya sebagai

ungkapan rasa ingin tahu.

Eksplorasi: Siswa secara individual diminta untuk mengemukakan

hasil analisanya mengenai faktor-faktor yang mempengaruhi

kelarutan.

Elaborasi: Siswa mengembangkan hasil analisanya dan berlatih

menentukan kelarutan suatu zat.

Diskusi kelas tentang pembahasan latihan soal.

Konfirmasi: Guru mengkonfirmasi/menjelaskan kembali bila

terjadi kesalahan dalam pemahaman materi.

Secara klasikal siswa menyepakati hasil pengembangan materi dari

diskusi kelas untuk menjadi kesimpulan utuh (secara demokratis).

Guru memberikan tambahan informasi sebagai penguatan atas

kesimpulan siswa.

Page 5: Rpp ksp

c. Penutup (20 menit)

Resume: Guru membimbing siswa menyimpulkan tentang

kelarutan.

Refleksi: Memberikan pertanyaan berkaitan dengan kelarutan.

Tindak lanjut: Penugasan menjawab pertanyaan pada fitur buku

paket.

Rencana pembelajaran selanjutnya: Hasil kali kelarutan.

2. Pertemuan ke- 2

a. Pendahuluan (15 menit)

Guru memberikan salam dan berdoa bersama (sebagai

implementasi nilai religius)

Guru mengabsen, mengondisikan kelas dan pembiasaan (sebagai

implementasi nilai disiplin).

Apersepsi: Guru menggali pengetahuan siswa tentang hasil kali

kelarutan.

Memotivasi: Guru memaparkan bahwa dalam larutan jenuh suatu

senyawa ion, terjadi sistem kesetimbangan antara zat padat dengan

ion-ionnya di dalam larutan.

Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.

b. Kegiatan inti (60 menit)

Guru mengajak siswa untuk menganalisis kesetimbangan yang

terjadi dalam suatu larutan jenuh.

Siswa secara individu menganalisis kesetimbangan yang terjadi

dalam suatu larutan jenuh. (secara cermat, teliti, sebagai ungkapan

rasa ingin tahu).

Siswa dimotivasi/ diberikan kesempatan menanya sebagai

ungkapan rasa ingin tahu.

Page 6: Rpp ksp

Eksplorasi: Siswa secara individual diminta untuk mengemukakan

hasil analisanya mengenai kesetimbangan yang terjadi dalam suatu

larutan jenuh.

Elaborasi: Siswa secara berpasangan mengembangkan hasil

analisanya dan berdiskusi mengenai tetapan hasil kali kelarutan

(Ksp).

Diskusi kelas tentang hasil diskusi kelompok.

Konfirmasi: Guru mengkonfirmasi/menjelaskan kembali bila

terjadi kesalahan dalam pemahaman materi.

Secara klasikal siswa menyepakati hasil pengembangan materi dari

diskusi kelas untuk menjadi kesimpulan utuh (secara demokratis).

Guru memberikan tambahan informasi sebagai penguatan atas

kesimpulan siswa.

c. Penutup (15 menit)

Resume: Guru membimbing siswa menyimpulkan tentang hasil

kali kelarutan.

Refleksi: Memberikan pertanyaan berkaitan dengan hasil kali

kelarutan.

Tindak lanjut: Penugasan menjawab pertanyaan pada fitur buku

paket.

Rencana pembelajaran selanjutnya: Hubungan kelarutan dan hasil

kali kelarutan

3. Pertemuan ke- 3

a. Pendahuluan (15 menit)

Guru memberikan salam dan berdoa bersama (sebagai

implementasi nilai religius)

Page 7: Rpp ksp

Guru mengabsen, mengondisikan kelas dan pembiasaan (sebagai

implementasi nilai disiplin).

Apersepsi: Guru menggali pengetahuan siswa tentang hubungan

kelarutan dan hasil kali kelarutan.

Memotivasi: Guru memaparkan bahwa dengan mempelajari

hubungan kelarutan dan hasil kali kelarutan, kita dapat

membandingkan besar kelarutan antar zat.

b. Kegiatan inti (100 menit)

Guru mengajak siswa untuk mengkaji literatur mengenai

hubungan kelarutan dan hasil kali kelarutan.

Siswa secara individu mengkaji literatur mengenai hubungan

kelarutan dan hasil kali kelarutan (secara cermat, teliti, sebagai

ungkapan rasa ingin tahu).

Siswa dimotivasi/ diberikan kesempatan menanya sebagai

ungkapan rasa ingin tahu.

Eksplorasi: Siswa secara individual diminta untuk mengemukakan

hasil analisanya mengenai hubungan kelarutan dan hasil kali

kelarutan.

Elaborasi: Siswa mengembangkan hasil analisanya dan berlatih

menentukan kelarutan suatu zat berdasarkan tetapan hasil kali

kelarutan dan sebaliknya.

Diskusi kelas mengenai pembahasan latihan soal

Konfirmasi: Guru mengkonfirmasi/menjelaskan kembali bila

terjadi kesalahan dalam pemahaman materi.

Secara klasikal siswa menyepakati hasil pengembangan materi dari

diskusi kelas untuk menjadi kesimpulan utuh (secara demokratis).

Guru memberikan tambahan informasi sebagai penguatan atas

kesimpulan siswa.

Page 8: Rpp ksp

c. Penutup (20 menit)

Resume: Guru membimbing siswa menyimpulkan tentang

hubungan kelarutan dan hasil kali kelarutan.

Refleksi: Memberikan pertanyaan berkaitan dengan hubungan

kelarutan dan hasil kali kelarutan.

Tindak lanjut: Penugasan menjawab pertanyaan pada fitur buku

paket.

Rencana pembelajaran selanjutnya: Makna hasil kali kelarutan

(Prediksi terbentuknya endapan).

4. Pertemuan ke- 4

a. Pendahuluan (15 menit)

Guru memberikan salam dan berdoa bersama (sebagai

implementasi nilai religius)

Guru mengabsen, mengondisikan kelas dan pembiasaan (sebagai

implementasi nilai disiplin).

Apersepsi: Guru menggali pengetahuan siswa tentang makna hasil

kali kelarutan.

Memotivasi: Guru memaparkan bahwa tetapan hasil kali kelarutan

dapat memberikan informasi tentang kelarutan suatu senyawa

dalam air.

b. Kegiatan inti (60 menit)

Guru mengajak siswa untuk mengkaji literatur mengenaai makna

hasil kali kelarutan.

Siswa secara individu mengkaji literatur mengenai makna hasil

kali kelarutan (secara cermat, teliti, sebagai ungkapan rasa ingin

tahu).

Siswa dimotivasi/ diberikan kesempatan menanya sebagai

ungkapan rasa ingin tahu.

Page 9: Rpp ksp

Eksplorasi: Siswa secara individual diminta untuk mengemukakan

hasil analisanya mengenai makna hasil kali kelarutan.

Elaborasi: Siswa mengembangkan hasil analisanya dan berlatih

memprediksi terbentuknya endapan berdasarkan hasil perhitungan.

Diskusi kelas mengenai pembahasan latihan soal.

Konfirmasi: Guru mengkonfirmasi/menjelaskan kembali bila

terjadi kesalahan dalam pemahaman materi.

Secara klasikal siswa menyepakati hasil pengembangan materi dari

diskusi kelas untuk menjadi kesimpulan utuh (secara demokratis).

Guru memberikan tambahan informasi sebagai penguatan atas

kesimpulan siswa.

c. Penutup (15 menit)

Resume: Guru membimbing siswa menyimpulkan tentang makna

hasil kali kelarutan.

Refleksi: Memberikan pertanyaan berkaitan dengan makna hasil

kali kelarutan.

Tindak lanjut: Penugasan menjawab pertanyaan pada fitur buku

paket.

Rencana pembelajaran selanjutnya: Praktikum memprediksi

terbentuknya endapan

5. Pertemuan ke- 5

a. Pendahuluan (15 menit)

Guru memberikan salam dan berdoa bersama (sebagai

implementasi nilai religius)

Guru mengabsen, mengondisikan kelas dan pembiasaan (sebagai

implementasi nilai disiplin).

Apersepsi: Guru menggali pengetahuan siswa tentang sifat larutan

penyangga.

Page 10: Rpp ksp

Memotivasi: Guru mengajukan pertanyaan seperti, “Apa yang

terjadi jika dua larutan yang mengandung ion-ion yang sukar larut

direaksikan? Apakah terbentuk endapan?”

Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.

b. Kegiatan inti (100 menit)

Siswa didudukkan secara berkelompok untuk melakukan

percobaan prediksi terbentuknya endapan.

Guru mengajak siswa untuk merancang dan membuat hipotesis

percobaan memprediksi terbentuknya endapan sesuai dengan

lembar kerja (terdapat dalam buku teks kimia kelas XI Unggul

Sudarmo halaman 300).

Siswa secara berkelompok merancang dan membuat hipotesis

percobaan memprediksi terbentuknya endapan sesuai dengan

lembar kerja (secara cermat, teliti, sebagai ungkapan rasa ingin

tahu).

Siswa dimotivasi/ diberikan kesempatan menanya sebagai

ungkapan rasa ingin tahu.

Eksplorasi: Siswa secara berkelompok melakukan percobaan

prediksi terbentuknya endapan sesuai dengan lembar kerja.

Elaborasi: Siswa secara berkelompok menganalisis data hasil

percobaan untuk menjawab pertanyaan yang tersedia dalam

lembar kerja.

Konfirmasi: Guru mengkonfirmasi/ menjelaskan kembali bila

terjadi kesalahan dalam pemahaman materi.

Secara klasikal siswa menyepakati hasil pengembangan materi dari

kelompok untuk menjadi kesimpulan utuh (secara demokratis).

Guru memberikan tambahan informasi sebagai penguatan atas

kesimpulan siswa.

Page 11: Rpp ksp

c. Penutup (20 menit)

Resume: Guru membimbing siswa menyimpulkan tentang prediksi

terbentuknya endapan.

Refleksi: Memberikan pertanyaan berkaitan dengan prediksi

terbentuknya endapan.

Tindak lanjut: Penugasan kelompok untuk membuat laporan

percobaan prediksi terbentuknya endapan.

Rencana pembelajaran selanjutnya: Penentuan pH dan pengaruh

ion senama.

6. Pertemuan ke- 6

a. Pendahuluan (15 menit)

Guru memberikan salam dan berdoa bersama (sebagai

implementasi nilai religius)

Guru mengabsen, mengondisikan kelas dan pembiasaan (sebagai

implementasi nilai disiplin).

Apersepsi: Guru menggali pengetahuan siswa tentang penentuan

pH dan pengaruh ion senama.

Memotivasi: Guru memaparkan bahwa pH ikut mempengaruhi

terbentuknya suatu endapan.

Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.

b. Kegiatan inti (60 menit)

Guru mengajak siswa untuk mengkaji literatur mengenai

penentuan pH pada kelarutan.

Siswa secara individu mengkaji literatur mengenai penentuan pH

pada kelarutan. (secara cermat, teliti, sebagai ungkapan rasa ingin

tahu).

Siswa dimotivasi/ diberikan kesempatan menanya sebagai

ungkapan rasa ingin tahu.

Page 12: Rpp ksp

Eksplorasi: Siswa secara individual diminta untuk mengemukakan

hasil analisanya mengenai penentuan pH pada kelarutan.

Elaborasi: Siswa secara berkelompok mengembangkan hasil

analisanya dan berdiskusi mengenai pengaruh ion senama.

Diskusi kelas tentang hasil diskusi kelompok.

Konfirmasi: Guru mengkonfirmasi/menjelaskan kembali bila

terjadi kesalahan dalam pemahaman materi.

Secara klasikal siswa menyepakati hasil pengembangan materi dari

diskusi kelas untuk menjadi kesimpulan utuh (secara demokratis).

Guru memberikan tambahan informasi sebagai penguatan atas

kesimpulan siswa.

c. Penutup (15 menit)

Resume: Guru membimbing siswa menyimpulkan tentang

penentuan pH dan pengaruh ion senama.

Refleksi: Memberikan pertanyaan berkaitan dengan penentuan pH

dan pengaruh ion senama.

Tindak lanjut: Penugasan menjawab pertanyaan pada fitur buku

paket.

Rencana pembelajaran selanjutnya: Praktikum pembuktian

pengaruh ion senama

7. Pertemuan ke- 7

a. Pendahuluan (15 menit)

Guru memberikan salam dan berdoa bersama (sebagai

implementasi nilai religius)

Guru mengabsen, mengondisikan kelas dan pembiasaan (sebagai

implementasi nilai disiplin).

Apersepsi: Guru menggali pengetahuan siswa tentang pengaruh

ion senama.

Page 13: Rpp ksp

Memotivasi: Guru mereview materi pengaruh ion senama.

Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.

b. Kegiatan inti (100 menit)

Siswa didudukkan secara berkelompok untuk melakukan

percobaan pembuktian pengaruh ion senama.

Guru mengajak siswa untuk merancang dan membuat hipotesis

percobaan pembuktian pengaruh ion senama sesuai dengan lembar

kerja.

Siswa secara berkelompok merancang dan membuat hipotesis

percobaan pembuktian pengaruh ion senama sesuai dengan lembar

kerja (secara cermat, teliti, sebagai ungkapan rasa ingin tahu).

Siswa dimotivasi/ diberikan kesempatan menanya sebagai

ungkapan rasa ingin tahu.

Eksplorasi: Siswa secara berkelompok melakukan percobaan

pembuktian pengaruh ion senama sesuai dengan lembar kerja.

Elaborasi: Siswa secara berkelompok menganalisis data hasil

percobaan untuk menjawab pertanyaan yang tersedia dalam

lembar kerja.

Konfirmasi: Guru mengkonfirmasi/ menjelaskan kembali bila

terjadi kesalahan dalam pemahaman materi.

Secara klasikal siswa menyepakati hasil pengembangan materi dari

kelompok untuk menjadi kesimpulan utuh (secara demokratis).

Guru memberikan tambahan informasi sebagai penguatan atas

kesimpulan siswa.

c. Penutup (20 menit)

Resume: Guru membimbing siswa menyimpulkan tentang

pengaruh ion senama.

Page 14: Rpp ksp

Refleksi: Memberikan pertanyaan berkaitan dengan pengaruh ion

senama.

Tindak lanjut: Penugasan kelompok untuk membuat laporan

percobaan pembuktian pengaruh ion senama.

Rencana pembelajaran selanjutnya: Koloid.

G. Sumber Belajar/ Bahan Ajar/Alat

1. Sumber belajar

Buku teks kimia kelas XI karangan Unggul Sudarmo Bab VIII halaman

284-311, Erlangga

2. Bahan ajar

Bahan presentasi, lembar kerja praktikum

3. Alat

a. Komputer/LCD, VCD/CD player

b. Peralatan praktikum.

H. Penilaian

1. Kognitif

a. Hasil jawaban latihan soal-soal (PR)

b. Ulangan harian

Contoh soal :

Hitunglah konsentrasi ion Ag+ di dalam larutan jenuh Ag2CrO4

jika diketahui Ksp Ag2CrO4 = 1,1 x 10-12

Pada suhu tertentu, 0,350 gram BaF2 (Mr = 175) melarut dalam

air murni membentuk 1 L larutan jenuh BaF2. Pada suhu

tersebut, hitunglah Ksp BaF2

Page 15: Rpp ksp

Perkirakan dengan perhitungan apakah akan terbentuk endapan

bila ke dalam 1 L akuades ditambahkan 1 mL KCl 0,1 M dan 1

mL larutan Pb(NO3)2 0,1 M. diketahui Ksp PbCl2 = 1,7 x 10-5

Larutan AlCl3 0,1 M dinaikkan pH-nya dengan menambahkan

suatu basa ke dalam larutan tersebut. Jika volume dianggap tetap

dan Ksp Al(OH)3 = 4,6 x 10-33, pada pH berapakah mulai

terbentuk endapan Al(OH)3?

2. Psikomotorik

a. Unjuk kerja dalam praktikum.

b. Laporan tertulis praktikum.

3. Afektif

Pengamatan sikap dan perilaku saat belajar, diskusi kelompok, dan

praktikum di laboratorium.

Page 16: Rpp ksp

INSTRUMEN PENILAIAN KEGIATAN PSIKOMOTORIK - 1

Indikator :

Siswa dapat merancang, melakukan, dan menyimpulkan serta menyajikan hasil

percobaan untuk memprediksi terbentuknya endapan.

Aspek penilaian : Psikomotorik

Judul kegiatan : Prediksi terbentuknya endapan

Tanggal Penilaian :

Kelas :

No Nama

Siswa

Aspek yang dinilai

Skor Nilai Kesesuaian

pelaksanaan dengan

cara kerja

Inisiatif dalam

bekerja

Kontribusi

dalam teman

kelompok

Hasil

laporan

tertulis

1

2

3

Pedoman penilaian psikomotorik : 1 = Kurang; 2 = Cukup; 3 = Baik; 4 = Sangat baik

Page 17: Rpp ksp

INSTRUMEN PENILAIAN KEGIATAN PSIKOMOTORIK - 2

Indikator :

Siswa dapat merancang, melakukan, dan menyimpulkan serta menyajikan hasil

percobaan untuk membuktikan pengaruh ion senama.

Aspek penilaian : Psikomotorik

Judul kegiatan : Pengaruh ion senama

Tanggal Penilaian :

Kelas :

No Nama

Siswa

Aspek yang dinilai

Skor Nilai Kesesuaian

pelaksanaan dengan

cara kerja

Inisiatif dalam

bekerja

Kontribusi

dalam teman

kelompok

Hasil

laporan

tertulis

1

2

3

Pedoman penilaian psikomotorik : 1 = Kurang; 2 = Cukup; 3 = Baik; 4 = Sangat baik

Page 18: Rpp ksp

INSTRUMEN PENILAIAN KEGIATAN AFEKTIF

N

o.

Nama

Siswa

Aspek yang dinilai Jumlah

skor Kriteria

Kerjasama dalam kelompok Perhatian Peran serta Kejujuran

1.

2.

3.

Pedoman penilaian afektif : 1 = Rendah; 2 = Sedang; 3 = Tinggi

Mengetahui, Medan, 2014

Ka. Guru Mata Pelajaran Kimia

…………………… Friska J. Purba