Ringkasan perkuliahan semester 3 pemasaran agribisnis (bagian 18)

7

Click here to load reader

Transcript of Ringkasan perkuliahan semester 3 pemasaran agribisnis (bagian 18)

Page 1: Ringkasan perkuliahan semester 3 pemasaran agribisnis (bagian 18)

Sumber : materi perkuliahan yang telah diringkas

Bismillah

13 November 2013

Page 2: Ringkasan perkuliahan semester 3 pemasaran agribisnis (bagian 18)

Sejumlah barang atau jasayang ditawarkan kepadakonsumen padapasar, waktu dan kondisitertentu

Sumber penawaranterdiri dari stok digudang dan hasilpertanian

Faktor yang mempengaruhi adanyaprodusen baru, produsenlama dirancang untukmeningkatkan produksinya

dan keadaan keuanganprodusen

Penawaran sebagaifungsi produksidipengaruhi jumlahprodusen, keadaanprodusen, sifat fisikbarang, harga barangdan biaya produksi

Elastisitas penawarandipengaruhi tingkatkemampuan suatu barangdan tingkat ketahanansuatu barang>Dasar – Dasar Ilmu Pertanian<

Page 3: Ringkasan perkuliahan semester 3 pemasaran agribisnis (bagian 18)

Penentuan harga dilihat

dari interaksi, perpotongan

kurva dan jumlah barang

Penemuan harga

kenyataannya terbentuk

karena nego

Hukum satu harga yaitu

harus ada satu harga

produk yang berlaku umum

Lingkungan pasar terdiri

dari pasar persaingan

sempurna, pasar

monopoli, pasar

monopolistik, pasar

oligopoli

Pola harga pertanian

Pola yang berulang dalam

satu tahun disebut pola

harga musiman

Pola harga musiman

yang berulang lebih dari

satu tahun disebut daur

harga>Dasar – Dasar Ilmu Pertanian<

Page 4: Ringkasan perkuliahan semester 3 pemasaran agribisnis (bagian 18)

Market segmenting Identifikasi dasar

segmentasi pasar

Mengembangkan setiapprofil konsumen Pola segmenting

Homogenus

Diffuse

Cluster

Market targeting Mengembangkan metode

penilaian

Memilih segmen yang akandimasuki Konsentrasi pasar tunggal

Spesialisasi selektif

Spesialisasi pasar

Spesialisasi produk

Pelayanan penuh

Market positioning Merumuskan penempatan

produk

Mengembangkan bauranpemasaran Differensiasi produk

Differensiasi pelayanan

Differensiasi personil

Differensiasi citra

>Dasar – Dasar Ilmu Pertanian<

Page 5: Ringkasan perkuliahan semester 3 pemasaran agribisnis (bagian 18)

Harga adalah nilai yang

disebutkan dalam rupiah

Nilai adalah ukuran

kuantitatif bobot suatu

produk

Kegunaan adalah atribut

barang untuk memuaskan

konsumen

Tujuan penetapan harga

Laba maksimum

Pengembalian investasi

Mengurangi persaingan

Memperbaiki market

share

Prosedur penentuan

harga

Estimasi permintaan

barang

Mengetahui reaksi lebih

awal

Menentukan market

share dll

Metode dasar penentuan

harga

Cost plus pricing method

Mark up pricing method

Analisis titik impas

dll>Dasar – Dasar Ilmu Pertanian<

Page 6: Ringkasan perkuliahan semester 3 pemasaran agribisnis (bagian 18)

Keputusan mengenaiproduk Beberapa produk tertentu

mengalami daur hidupproduk dimana terdapatlima tahap yang harusdilalui

Daur hidup produk Tahap pengembangan

Tahap pengenalan

Tahap pertumbuhan

Tahap kedewasaan

Tahap penurunan

Produk berdasarkan jeniskonsumen Produk konsumen

Produk kebutuhan sehari –hari

Produk belanja

Produk kosmetik

dll

Produk industri Bahan dan suku cadang

Barang modal

Jasa

Persediaan

>Dasar – Dasar Ilmu Pertanian<

Page 7: Ringkasan perkuliahan semester 3 pemasaran agribisnis (bagian 18)

Periklanan Bentuk penyajian dan promosi ide barang dan jasa melalui

sponsor tertentu

Penjualan pribadi Penyajian secara lisan dalam percakapan bersama calon

pembeli

Keunggulan dan kelemahan media Surat kabar : (+)baik untuk iklan lokal, (-)biaya besar Majalah : (+) target pasar selektif, (-)biaya lebih besar dari

surat kabar dll

Cara memperoleh informasi mengenai pesaing Internet Kunjungan Berbicara dengan pelanggan Pelajari iklan Hadiri seminar >Dasar – Dasar Ilmu Pertanian<