Resume Asuhan Keperawatan Kdp

7
RESUME ASUHAN KEPERAWATAN PADA Tn S (60Th) DENGAN INTERNAL BLEEDING DI RUANG NAIM RS PKU MUHAMMADIYAH II YOGYAKARTA Disusun Oleh : SUSRIYANTI 201410206104

description

askep

Transcript of Resume Asuhan Keperawatan Kdp

RESUME ASUHAN KEPERAWATANPADA Tn S (60Th) DENGAN INTERNAL BLEEDING DI RUANG NAIM RS PKU MUHAMMADIYAH II YOGYAKARTA

Disusun Oleh :

SUSRIYANTI201410206104

PROGRAM NERS-STUDI ILMU KEPERAWATANSEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN AISYIYAHYOGYAKARTA2014

RESUME ASUHAN KEPERAWATAN PADA Tn S (60 Th) DENGAN BLEEDING DI RUANG NAIM RS PKU MUHAMMADIYAH II YOGYAKARTA

A. Identitas Kliena. Nama : Tn sb. Usia: 60 th c. Jenis Kelamin: Laki-lakid. Agama: ISLAM e. Pendidikan : SMAf. Pekerjaan: PENSIUNANg. Alamat: METES RT43 ARGOREJO SEDAYU BANTULh. Diagnosa Medis : Internal bleeding, Hematothrax i. Tanggal masuk RS: 6 September 2014j. Alasan masuk RS: Kecelakaan Lalu lintasRiwayat penyakit sebelumnya : tidak terkajiRiwayat penyakit saat ini : Internal bleeding, HematothraxB. Pengkajian kebutuhan dasar manusiaADS01234

Mandi

Berpakaian

Eleminasi

Mobilisasi di tempat tidur

Pindah

Ambulasi

(Skor: 0 = mandiri 1 =dibantu sebagian, 2 = perlu bantuan orang lain, 3=perlu bantuan orang lain dan alat, 4 = tergantung)

C. ANALISA DATANo Data Etiologi Problem

1DS:Klien mengatakan nyeri di bagian perut.DO:Keadaan umum sedang, cm, skala nyeri 3Agen cedera fisikNyeri akut

2Mandi = tergantungBerpakaian=tergantungEleminasi=tergantungMobilisasi di tempat tidur=tergantungPindah =tergantungAmbulasi =tergantung

Intoleran aktivitasKerusakan mobilitas fisik

D. PERENCANAANNoDiagnosa keperawatanNOCNIC

1Nyeri akut b.d agen cedera fisik ditandai dengan Klien mengatakan nyeri.

Pain level, comfort levelSetelah dilakukan tindakan keperawatan selama 2 hari, Nyeri teratasi dengan kriteria:1. Melaporkan bahwa nyeri berkurang2. Ekspresi wajah rileks3. Posisi proteksiterhadap tubuh tidak4. Tidak gelisah5. Tidak ada perubahan respirasi, denyut nadi, tensi darah

Management nyeri1. kaji nyeri, karakteristik nyeri dan kualitas 2. Observasi tanda nonverbal dari ketidak nyamanan3. Berikan informasi tentang nyeri, dan rencana antisipasi4. Bantu keluarga untuk memberikan suport5. Kontrol faktor lingkungan terhadap respon ketidak nyamanan6. Kurangi faktor presipitasi nyeri7. Tingkatkan istirahat8. Berikan analgetik

E. IMPLEMENTASI DAN EVALUASINo.Dx/Tgl ImplementasiEvaluasi

1. mengkaji nyeri, karakteristik nyeri dan kualitas 2. mengobservasi tanda nonverbal dari ketidak nyamanan3. memberikan informasi tentang nyeri, dan rencana antisipasi4. membantu keluarga untuk memberikan suport5. mengontrol faktor lingkungan terhadap respon ketidak nyamanan6. mengurangi faktor presipitasi nyeri7. meningkatkan istirahat8. memberikan analgetikKamis, 26 September 2013 Jam 14.00 WIBS: klien mengatakan nyeri berkurang dan lebih nyaman P: agen cedera fisik, Q: senut-senut, R: tulang klavikula, S:4, T: menetapO: klien nampak nyeriA: masalah teratasi sebagianP: lanjutkan intervensi di bangsalKaji nyeriLakukan kolaborasi pemberian analgesik

F. RENCANA TINDAK LANJUT1. Lakukan kolaborasi pemberian analgesik2.