Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

41
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Nama Sekolah Mata Pelajaran Kelas/Semeser Peremuan Ke- Alokasi Waktu Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Tujuan Pembelajaran Materi Pokok Metode Langkah Pembelajaran Sumber / Media : SD NEGERI 006 LOME BAHASA INGGRIS 4 / SEMESTER II 1. LISTENING 1.1 Merespons intruksi sederhana dengan tindakan secara berterima dalam kontek sekolah. 1.1.1 Memahami intruksi secara sederhana dalam kontek kelas. 1.1.2 Merespon inruksi sederhana dengan tindakan. a. Siswa dapat mengulang beberapa kosa kata yang telah diberikan oleh guru. b. Siswa dapat melafalkan kosa kata yang berkaian dengan kebiasaan-kebiasaan hidup sehat. c. Siswa dapat menyebutkan kegiatan-kegiatan hidup sehat dalam bahasa inggris. Healthy habits. Demontrasi, Latihan. Awal ( ) Inti Pertemuan I ( ) a. Siswa menyebutkan secara lantang beberapa kebiasaan hidup sehat. b.Siswa mengikuti cara pelafalan beberapa kalimat sederhana yang berhubungan dengan healty habits dengan benar. c.Siswa menyebutkan Aktitas-aktivitas hidup sehat yang ada di sekolah dan dirumah. d.Siswa menghafal selama beberapa menit beberapa kalimat dan dialog sederhana yang berhubungan dengan aktiivitas hidup sehat. Akhir ( ) a. Menyimpulkan dan evaluasi. b. Guru menyampaikan agenda pertemuan berikutnya, sekaligus English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 1 a. Berdoa, memeriksa kehadiran siswa. b. Perkenalan singkat, tentang diri dan mata pelajaran. c. Guru mengenalkan tema dan tujuan belajar yang harus dicapai.

description

RPP ini saya sebarkan untuk bertukfar informasi saja.Silahkan lihat.

Transcript of Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

Page 1: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama SekolahMata PelajaranKelas/SemeserPeremuan Ke-Alokasi WaktuStandar KompetensiKompetensi Dasar

Indikator

Tujuan Pembelajaran

Materi PokokMetode

Langkah Pembelajaran

Sumber / Media Belajar

Penilaian

Rangkuman Materi

: SD NEGERI 006 LOMEBAHASA INGGRIS4 / SEMESTER II

1. LISTENING1.1 Merespons intruksi sederhana dengan tindakan secara berterima dalam kontek sekolah.

1.1.1 Memahami intruksi secara sederhana dalam kontek kelas.1.1.2 Merespon inruksi sederhana dengan tindakan.

a. Siswa dapat mengulang beberapa kosa kata yang telah diberikan oleh guru.b. Siswa dapat melafalkan kosa kata yang berkaian dengan kebiasaan-kebiasaan hidup sehat.c. Siswa dapat menyebutkan kegiatan-kegiatan hidup sehat dalam bahasa inggris.

Healthy habits.Demontrasi, Latihan.Awal ( )

Inti Pertemuan I ( )a. Siswa menyebutkan secara lantang beberapa kebiasaan hidup sehat.b.Siswa mengikuti cara pelafalan beberapa kalimat sederhana yang berhubungan dengan healty habits dengan benar.c.Siswa menyebutkan Aktitas-aktivitas hidup sehat yang ada di sekolah dan dirumah.d.Siswa menghafal selama beberapa menit beberapa kalimat dan dialog sederhana yang berhubungan dengan aktiivitas hidup sehat.

Akhir ( )

a. Menyimpulkan dan evaluasi. b. Guru menyampaikan agenda pertemuan berikutnya, sekaligus memotivasi peserta didik. c. Penutup dan do’a.

Buku LKS (Medali)

Tes LisanTes tulisan

Do sport exercise :Berolah ragaTake a bath twice a day: Mandi dua kali sehari.Wash you hands before eating : Cuci tanganmu sebelum makan.Brush your teeth after eating : Gosok gigi setelah makan.Eat nutritious food : Makan makanan yang bergizi.Take enough rest : Cukup istirahat.

English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 1

a. Berdoa, memeriksa kehadiran siswa. b. Perkenalan singkat, tentang diri dan mata pelajaran. c. Guru mengenalkan tema dan tujuan belajar yang harus dicapai.

Page 2: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

Mengetahui,Kepala SD 006 Lome,

ASHAR MURSIDINIP.

What are doing ?I’m cutting My nails.What are they doing ?They are doing sport exercises.Is he cleaning his house ?Yes he is.

Guru Bidang Studi Bahasa Inggris,

SYAIFUDDIN

English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 2

Page 3: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama SekolahMata PelajaranKelas/SemeserPeremuan Ke-Alokasi WaktuStandar KompetensiKompetensi Dasar

Indikator

Tujuan Pembelajaran

Materi Pokok

Metode

Langkah Pembelajaran

Sumber / Media Belajar

PenilaianRangkuman Materi

: SD NEGERI 006 LOMEBAHASA INGGRIS4 / SEMESTER II

2. SPEAKING2.1 Bercakap-cakap untuk menyertai tindakan secara berterima yang meloibatkan tindak tutur, memberi contoh melakukan sesuatu dan emberi petunjuk.2.2 Bercakap-cakap untuk meminta/member informasi secara berterima yangmelibatkan tindak tutur member informasi, member pendapat, dan meminta kejelasan.2.1.1 Memahami percakapan singkat yang berhubungan dengan kesehatan.2.1.2 Bercackap dengan menggunakan tindak tutur meminta dan member informasi dan pendapat.

a. Siswa dapat mamahami beberapa percakapan sederhana dengan menggunakan bahasa inggris.b. Siswa dapat memahami memperaktekan percakapan yang berhubungan tentang kegiatan-kegiatan sehat.c. Siswa dapat berbicara dengan menggunkana bahasa inggris dengan cara yang paling sederhana. Healthy habits.

Demontrasi, Latihan, Awal ( )

Inti Pertemuan I ( )a. Siswa menyebutkan secara lantang beberapa kegiatan sehat.b.Siswa mengikuti cara pelafalan dialog paling sederhana dengan baik dan benar.c.Siswa melakukan percakapan dalam kontek yang paling sederhana dengan teman sebangkunya tentang healty habits di depan kelas.

Akhir ( )

a. Menyimpulkan dan evaluasi. b. Guru menyampaikan agenda pertemuan berikutnya, sekaligus memotivasi peserta didik. c. Penutup dan do’a.

LKS (MEDALI)

Headace : Sakit kepalaToothache : Sakit gigi

English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 3

a. Berdoa, memeriksa kehadiran siswa. b. Perkenalan singkat, tentang diri dan mata pelajaran. c. Guru mengenalkan tema dan tujuan belajar yang harus dicapai.

Page 4: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

Mengetahui,Kepala SD 006 Lome,

ASHAR MURSIDINIP.

Stomachace : Sakit perut.Eye sore : Skit mata.Backache : Sakit pundak.Coughg : Bersin-bersin.

Hi, Dony.What’s wrong with you ?I have a toothache.Are ok, ridho ?No, I’m not.I have a headache.I think you should take a medicine.What’s wrong with you , mira ?I have a stomachache.You should not eat too much chilli.Yes I think so.

Guru Bidang Studi Bahasa Inggris,

SYAIFUDDIN

English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 4

Page 5: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama SekolahMata PelajaranKelas/SemeserPeremuan Ke-Alokasi WaktuStandar KompetensiKompetensi Dasar

Indikator

Tujuan Pembelajaran

Materi PokokMetode

Langkah Pembelajaran

Sumber / Media Belajar

Penilaian

Rangkuman Materi

: SD NEGERI 006 LOMEBAHASA INGGRIS4 / SEMESTER II

1. READING1.1 Membaca nyaring dengan ucapan dan intonasi yang tepat dan berterima yang melibatkan : kata, rasa, dan kalimat sederhana.1.2 Memahami kaimat, pesan tertulis, dan teks deskriptif bergambar sangat sederhana secara tepat dan berterima.

1.1.1 Membaca berbagai kosa kata yang berkaitan dengan tema.1.1.2 Membaca nyaring : kata, frasa, dan kalimat sederhana dengan lafal dan intonasi yang tepat.1.1.3 Memahami kalimat dan teks sederhana yang berhubungan denggan kesehatan.

a. Siswa dapat membaca dengan nyaring kalimat-kalimat pendek yang berhubungan dengan kesehatan dalam bahasa inggris.b. Siswa dapat membaca dengan lancar beberapa percakapan sederhana dengan sesuai dengan dialog yang ada.

Healthy habits.Demontrasi, Latihan, Tanya jawab.

Inti Pertemuan I ( )a. Siswa dapat membaca beberapa kalimat sederhana dengan lafal yang jelas.b.Siswa mengartikan beberapa kalimat dengan bahasa inggris.c.Siswa mengetahui cara membuat kalimat-kalimat sederhana dengan menggunakan bahasa inggris.

Akhir ( )

a. Menyimpulkan dan evaluasi. b. Guru menyampaikan agenda pertemuan berikutnya, sekaligus memotivasi peserta didik. c. Penutup dan do’a.

Buku LKS (Medali)

English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 5

Awal ( )

a. Berdoa, memeriksa kehadiran siswa.

b. Perkenalan singkat, tentang diri dan mata pelajaran.

c. Guru mengenalkan tema dan tujuan belajar yang harus dicapai.

Page 6: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

Mengetahui,Kepala SD 006 Lome,

ASHAR MURSIDINIP.

Tes LisanTes tulisan

I’m healthy.He is sick.The doctor examines the patient.She is a nurse.This is a hospital.That is an ambulance.There are medicines.It is a syringe.That is a stethoscope.

Harr’s unhealthy habits.

Harry ha unhealthy habits. He rarely takes a bath and brushes his teeth. He never cleans his room. He olso seldom does bsport exercises.Harry loves watching TV very much.It makes him go to bed late.Then, In the morning, He often gets up late. So, he does not have time to breakfast.

Guru Bidang Studi Bahasa Inggris,

SYAIFUDDIN

English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 6

Page 7: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama SekolahMata PelajaranKelas/SemeserPeremuan Ke-Alokasi WaktuStandar KompetensiKompetensi Dasar

Indikator

Tujuan Pembelajaran

Materi PokokMetode

Langkah Pembelajaran

Sumber / Media Belajar

: SD NEGERI 006 LOMEBAHASA INGGRIS4 / SEMESTER II

1. WRITING1.1 Mengeja kalimat bahasa inggris sederhana secara tepat dan berterima.

1.1.1 Menulis berbagai kata yang berkaitan dengan kebiasaan seshat.1.1.2 Menyusun kalimat sederhana secara tepat dan berterima.

a. Siswa dapat menyebutkan beberapa kebiasaan sehat dengan menggunakan bahasa inggris.b. Siswa dapat menulis kalimat –kalimat sederhana dalam bahasa inggris yang berkaitan dengan Keniasaan-kebiasaan sehat.c.Siswa dapat memperaktekkan kebiasaan sehat dalam kehidupan sehari-hari.Healthy habits.Latihan, Tanya jawab,.

Inti Pertemuan I ( )a. Siswa menyebutkan dan menuliskan beberapa kegiatan sehat dalam kehidupan di rumah.b.Siswa menulis beberapa kalimat yang paling sederhana dengan menggunakan bahasa inggris berkaitan dengan kehidupan sehari-hari di sekolah.c.Siswa mengetahui cara membuat kalimat-kalimat sederhana dengan menggunakan bahasa inggris.

Akhir ( )

a. Menyimpulkan dan evaluasi. b. Guru menyampaikan agenda pertemuan berikutnya, sekaligus memotivasi peserta didik. c. Penutup dan do’a.

English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 7

Awal ( )

a. Berdoa, memeriksa kehadiran siswa.

b. Perkenalan singkat, tentang diri dan mata pelajaran.

c. Guru mengenalkan tema dan tujuan belajar yang harus dicapai.

Page 8: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

Penilaian

Rangkuman Materi

Mengetahui,Kepala SD 006 Lome,

ASHAR MURSIDINIP.

Buku LKS (Medali)

Tes tulisan

He eats nutritious food everyday.I take a bath twice a dayI do sport exercise regulary.We must take enough rest.The doctor examines the patient.The ambulance caries the sick people.The nurs gice an injections.I buy medicines in the drugstore.I have breakfast before going to school.I get lunch in the afternoon .

Guru Bidang Studi Bahasa Inggris,

SYAIFUDDIN

English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 8

Page 9: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama SekolahMata PelajaranKelas/SemeserPeremuan Ke-Alokasi WaktuStandar KompetensiKompetensi Dasar

Indikator

Tujuan Pembelajaran

Materi PokokMetode

Langkah Pembelajaran

: SD NEGERI 006 LOMEBAHASA INGGRIS4 / SEMESTER II

1. LISTENING1.1 Merespons intruksi sederhana dengan tindakan secara berterima dalam konteks kelas.

1.1.1 Memahami intruksi sederhana dalam kontek kelas dan lingkungan sekitarnya.1.1.2 Merespon inruksi sederhana dengan melakukan tindakan.

a. Siswa dapat mengulang beberapa kosa kata yang telah diberikan oleh guru.b. Siswa dapat melafalkan kosa kata yang berkaitan Public places.c. Siswa dapat menyebutkan berbagai macam public places.

Plublic Places.Demontrasi, Latihan.Awal ( )

Inti Pertemuan I ( )a. Siswa menyebutkan secara lantang berbagai public places yang telah diketahui.b.Siswa mengikuti cara pelafalan berbagai public places yang telah diketahui.dalam bahasa inggris dengan bantuan guru.d.Siswa menghafal selama beberapa menit beberapa Public places dalam bahasa inggris.

Pertemuan II ( )a.Siswa mengulang cara pelafalan kata-kata yang berhubungan dengan Public places dalam bahasa inggris.b.Siswa memperaktekkan hafalan tentang Public places dalam bahasa inggris.c.Siswa Menghafal beberapa dialog dalam bahasa inggris yang berhubungan Public places dalam bahasa inggris.

Akhir ( )

a. Menyimpulkan dan evaluasi. b. Guru menyampaikan agenda pertemuan berikutnya, sekaligus memotivasi peserta didik. c. Penutup dan do’a.

English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 9

a. Berdoa, memeriksa kehadiran siswa. b. Perkenalan singkat, tentang diri dan mata pelajaran. c. Guru mengenalkan tema dan tujuan belajar yang harus dicapai.

Page 10: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

Sumber / Media Belajar

Penilaian

Rangkuman Materi

Mengetahui,Kepala SD 006 Lome,

ASHAR MURSIDINIP.

Buku LKS (Medali)

Tes LisanTes tulisan

Restaurant : RestoranZoo : Kebun binantang.Cinema : Bioskop.Beach : Pantai.Museum : Museum.Bookstore : Toko buku.Swimming pool : Kolam renang.Market : Pasar.School : Sekolah.Bank : Bang.Mosque : Masjid.Church : Gereja.Post office : Kantor pos.Police station : Kantor polisi.Hospital : Rumah sakit.Hotel : Hotel.Harbor : Pelabuhan.Airport : Bandara udara.Bus station : Terminal bus.Railway station : Stasiun kereta api.

Are going to the market ?No, I’m not.Where are you going ?I’m going to the book store.Is your mother going to the market ?Yes,She is.She wants to buy fruits and vegetables.

Guru Bidang Studi Bahasa Inggris,

SYAIFUDDIN

English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 10

Page 11: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama SekolahMata PelajaranKelas/SemeserPeremuan Ke-Alokasi WaktuStandar KompetensiKompetensi Dasar

Indikator

Tujuan Pembelajaran

Materi Pokok

Metode

Langkah Pembelajaran

: SD NEGERI 006 LOMEBAHASA INGGRIS4 / SEMESTER II

2. SPEAKING2.1 Bercakap-cakap untuk meminta / member informasi secara berterima yang melibatkan tindak tutur, meminta informasi dan meminta kejelasan.

2.1.1 Memahami ungkapan-ungkapan yang berkaitan dengan tempat-tempat umum.2.1.2 Menanyakan atau memberitahukan ungkapan-ungkapan yang derkaitan dengan tentang arah ke suatu tempat.2.1.3 Melakukan percakapan sederhana fyang berhubungan dengan tempat-tempat umum.

a. Siswa dapat mamahami beberapa percakapan sederhana dengan menggunakan bahasa inggris.b. Siswa dapat memahami memperaktekan percakapan yang berhubungan tentang arah ke suatu tempat.c. Siswa dapat berbicara dengan menggunakanbahasa inggris dengan cara yang paling sederhana.

Public places.Demontrasi, Latihan,

Awal ( )

Inti Pertemuan I ( )a. Siswa menyebutkan tempat-tempat umum.b.Siswa mengikuti cara pelafalan tempat-tempat umum dalam bahasa inggris.c.Siswa melakukan percakapan dalam kontek yang paling sederhana dengan teman sebangkunya.

Akhir ( )

English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 11

a. Berdoa, memeriksa kehadiran siswa. b. Perkenalan singkat, tentang diri dan mata pelajaran. c. Guru mengenalkan tema dan tujuan belajar yang harus dicapai.

Page 12: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

Sumber / Media Belajar

PenilaianRangkuman Materi

Mengetahui,Kepala SD 006 Lome,

ASHAR MURSIDINIP.

a. Menyimpulkan dan evaluasi. b. Guru menyampaikan agenda pertemuan berikutnya, sekaligus memotivasi peserta didik. c. Penutup dan do’a.

LKS (MEDALI)

Tes Lisan

Excuse me, is there a hotel in this town ?Ofcourse not.It is not far from here. Just go straight in this road for about 300 m.The hotel wll be on your left side.Do you mind showing me where it is ?Exusme, do you know where the bank is ?Yes, mam.It is on Jl.Merdeka.It is about 5 km from here. You can go there by taxi.Would you tell me, Where is it ?

Street : JalanCross road : SimpangTraffic light : Lampu jalan.Zebra cross : Penyebrangan jalan.Side walk : Trotoar.Go straight : Lurus kedepan.Turn left : Belok kiri.Turn Right : Belok kanan.Stop : Berhenti.

Guru Bidang Studi Bahasa Inggris,

SYAIFUDDIN

English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 12

Page 13: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama SekolahMata PelajaranKelas/SemeserPeremuan Ke-Alokasi WaktuStandar KompetensiKompetensi Dasar

Indikator

Tujuan Pembelajaran

Materi PokokMetode

Langkah Pembelajaran

: SD NEGERI 006 LOMEBAHASA INGGRIS4 / SEMESTER II

1. READING1.1 Membaca nyaring dengan ucapan, tekanan, dan intonasi yang tepat melibatkan kata, frasa, dan kalimat yang sangat sederhana.1.2 Memahami kaimat, pesan tertulis, dan teks deskriptif bergambar sangat sederhana secara berterima.

1.1.1 Membaca kata, frasa dan kalimat sederhana dengan lafal dan intonasi yang tepat.1.1.2 Memahami beberapa kosa kata naru yang berhubungan dengan tema.1.1.3 Memahami kalimat dan teks sederhana sesuai dengan tema.

a. Siswa dapat membaca dengan nyaring kalimat-kalimat pendek yang berhubungan dengan public places dalam konteks sekolah.b. Siswa dapat membaca dengan lancar beberapa kalimat sederhana dan percakapan yang paling sederhana dengan sesuai dengan dialog yang ada.

Public places.Demontrasi, Latihan, Tanya jawab.

Inti Pertemuan I ( )a. Siswa dapat membaca beberapa kalimat sederhana dengan lafal yang jelas.

English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 13

Awal ( )

a. Berdoa, memeriksa kehadiran siswa.

b. Perkenalan singkat, tentang diri dan mata pelajaran.

c. Guru mengenalkan tema dan tujuan belajar yang harus dicapai.

Page 14: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

Sumber / Media Belajar

Penilaian

Rangkuman Materi

Mengetahui,Kepala SD 006 Lome,

ASHAR MURSIDINIP.

b.Siswa mengartikan beberapa kalimat dengan bahasa inggris.c.Siswa mengetahui cara membuat kalimat-kalimat sederhana dengan menggunakan bahasa inggris.d. Membaca teks dalam bahasa inggris.

Akhir ( )

a. Menyimpulkan dan evaluasi. b. Guru menyampaikan agenda pertemuan berikutnya, sekaligus memotivasi peserta didik. c. Penutup dan do’a.

Buku LKS (Medali)

Tes LisanTes tulisan

The students go to school everyday.I buy books in book store.My mother buys fruits and vegetables in the market.People save their money in the bank.The sick peole are brought to the hospital.The moslems pray in the mosque.The christianys pray in the curch.

My Town.I live in a small town.My town is small town,but it clean and comfortable.The peole in the town are kind and friendly.They like to help each other.

The town has complete public facilities.There is a bank for the people who want to save their money.There is a hospital and a drugstore as the health facilities.The town has olso some places to get entertainment such us cinema, amusement park, and zoo. I and my family like to go to bthe places in thee weekend.

There is a post office near my house. So, I can send letters bfor my pen pals easly.My school is olso not too far from my house so that I never come late to school.I lover living in My town.

Guru Bidang Studi Bahasa Inggris,

SYAIFUDDIN

English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 14

Page 15: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama SekolahMata PelajaranKelas/SemeserPeremuan Ke-Alokasi WaktuStandar KompetensiKompetensi Dasar

Indikator

Tujuan Pembelajaran

Materi PokokMetode

Langkah Pembelajaran

: SD NEGERI 006 LOMEBAHASA INGGRIS4 / SEMESTER II

1. WRITING1.1 Menyalin dan menulis kalimat sangat sederhana secara berterima dengan tanda baca yang tepat.

1.1.1 Memahami susunan kalimat sederhana.1.1.2 Menulis kalimat sederdhana dengan ejaan dan tanda baca yang tepat.

a. Siswa dapat menuliskan posisi suatu tempat.b. Siswa dapat menulis kalimat –kalimat sederhana dalam bahasa inggris yang berkaitan dengan pakaian.

Public places.Latihan, Tanya jawab.

Inti Pertemuan I ( )a. Siswa menyebutkan letak-letak suatu tempa yang mereka ketahui.b.Siswa menulis beberapa kalimat yang paling sederhana dengan menggunakan bahasa

English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 15

Awal ( )

a. Berdoa, memeriksa kehadiran siswa.

b. Perkenalan singkat, tentang diri dan mata pelajaran.

c. Guru mengenalkan tema dan tujuan belajar yang harus dicapai.

Page 16: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

Sumber / Media Belajar

Penilaian

Rangkuman Materi

Mengetahui,Kepala SD 006 Lome,

ASHAR MURSIDINIP.

inggris yang berhubungan dengan letak suatu tempat dengan bantuan guru.c.Siswa mengetahui cara membuat kalimat-kalimat sederhana dengan menggunakan bahasa inggris.d.Siswa menunjukkan arah suatu tempat dengan menggunakan bahasa inggris.e.Menyusun kalimat-kalimat sederhana yang salah menjadi kalimat yang benar.

Akhir ( )

a. Menyimpulkan dan evaluasi. b. Guru menyampaikan agenda pertemuan berikutnya, sekaligus memotivasi peserta didik. c. Penutup dan do’a.

Buku LKS (Medali)

Tes tulisan

My museum is next to the post office.The book store is infront of the school.

The drugstore is behind the hospital.The hotel is on JL.Pemuda.

Guru Bidang Studi Bahasa Inggris,

SYAIFUDDIN

English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 16

Page 17: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama SekolahMata PelajaranKelas/SemeserPeremuan Ke-Alokasi WaktuStandar KompetensiKompetensi Dasar

Indikator

Tujuan Pembelajaran

Materi PokokMetode

Langkah Pembelajaran

: SD NEGERI 006 LOMEBAHASA INGGRIS4 / SEMESTER II

1. LISTENING1.1 Merespon intruksi sangat sederhana dengan tindakan secara berterima dalam kontek kelas.2.2 Merespon intruksi sangat sederhana secara verbal.

1.1.1 Memahami intruksi sederhana yang berkaitan dengan lingkungan lingkungan sekitar.1.2.2 Merespon intruksi sederfhana dengan tindakan dan secara verbal.

a. Siswa dapat mengulang beberapa kosa kata yang telah diberikan oleh guru.b. Siswa dapat melafalkan kosa kata yang berkaian dengan binatang peliharaan.c. Siswa dapat menyebutkan dengan lancer nama-nama binatang peliharaan dengan menggunakan bahasa inggris.

Pet the pets.Demontrasi, Latihan,pemberian tugas.Awal ( )

Inti Pertemuan I ( )a. Siswa menyebutkan secara lentang nama-nama binatang peliharaan yang mereka

English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 17

a. Berdoa, memeriksa kehadiran siswa. b. Perkenalan singkat, tentang diri dan mata pelajaran. c. Guru mengenalkan tema dan tujuan belajar yang harus dicapai.

Page 18: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

Sumber / Media Belajar

Penilaian

Rangkuman Materi

Mengetahui,Kepala SD 006 Lome,

ASHAR MURSIDINIP.

ketahui.b.Siswa mengikuti cara pelafalan nama-nama binatang yang ada disekitar rumah.c.Siswa memperaktekkan cara pengucapan beberapa kata yang berhubungan dengan nama-nama binatang peliiharaan yang meekfa ketahui.d.Siswa menghafal selama beberapa menit nama-nama binatang peliharaan dalam bahasa inggris.

Akhir ( )

a. Menyimpulkan dan evaluasi. b. Guru menyampaikan agenda pertemuan berikutnya, sekaligus memotivasi peserta didik. c. Penutup dan do’a.

Buku LKS (Medali)Tes Lisan

Tes tulisan

Dog : AnjingCat : KucingRabbit : Kelinci.Hamster : Hamster.Iguana : Iguana.Goose : AngsaMonkey : Monyet.Bird : BurungFish : Ikan.

Guru Bidang Studi Bahasa Inggris,

SYAIFUDDIN

English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 18

Page 19: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama SekolahMata PelajaranKelas/SemeserPeremuan Ke-Alokasi WaktuStandar KompetensiKompetensi Dasar

Indikator

Tujuan Pembelajaran

Materi Pokok

Metode

Langkah Pembelajaran

: SD NEGERI 006 LOMEBAHASA INGGRIS4 / SEMESTER II

1. SPEAKING1.1 Bercakap-cakap untuk meminta / memberi informasi secara berterima yang melibatkan tindak tutur memberi informasi, member pendapat dan meminta kejelasan.

1.1.1 Memahami ungkapan-ungkapan yang berkaitan dengan binatang piaraan.1.1.2 Memahami isi percakapan singkat tentang binatang piaraan.1.1.3 Melakukan percakapan sederhana tentang binatang peliharaan.

a. Siswa dapat mamahami beberapa percakapan sederhana dengan menggunakan bahasa inggris.b. Siswa dapat memahami memperaktekan percakapan yang berhubungan tentang binatang peliharaan mereka dengan bahasa inggris.c. Siswa dapat berbicara dengan menggunkana bahasa inggris dengan cara yang paling sederhana yang berkaitan dengan hewan peliharaan.My pets

Demontrasi, Latihan, Awal ( )

English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 19

a. Berdoa, memeriksa kehadiran siswa. b. Perkenalan singkat, tentang diri dan mata pelajaran. c. Guru mengenalkan tema dan tujuan belajar yang harus dicapai.

Page 20: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

Sumber / Media Belajar

PenilaianRangkuman Materi

Mengetahui,Kepala SD 006 Lome,

ASHAR MURSIDINIP.

Inti Pertemuan I ( )a. Siswa menyebutkan secara lentang nama-nama hewan peliharaan mereka.b.Siswa mengikuti cara pelafalan nama-nama hewan peliharaan dalam bahasa inggris.c.Siswa melakukan percakapan dalam kontek yang paling sederhana dengan teman sebangkunya yang berhubungan dengan binatang peliharaan.

Akhir ( )

a. Menyimpulkan dan evaluasi. b. Guru menyampaikan agenda pertemuan berikutnya, sekaligus memotivasi peserta didik. c. Penutup dan do’a.

LKS (MEDALI)

Tes Lisan

Do you have apets at home ?Yes I do.What animal is your pets ?

Is this a rabbit ?No, that is not.

Guru Bidang Studi Bahasa Inggris,

SYAIFUDDIN

English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 20

Page 21: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama SekolahMata PelajaranKelas/SemeserPeremuan Ke-Alokasi WaktuStandar KompetensiKompetensi Dasar

Indikator

Tujuan Pembelajaran

Materi Pokok

Metode

: SD NEGERI 006 LOMEBAHASA INGGRIS4 / SEMESTER II

1. READING1.1 Membaca nyaring dengan ucapan, tekanan, dan intonasi yang tepat yang melibatkan kata, frasa, dan kalimat sederhana.1.2 Memahami kalimat, pesan tertulis dan teks deskriptif bergambar sangat sederhana secdara tepat dan berterima.

1.1.1 Membaca kalimat dan teks sederhana dengan lafal dan intonasi yang tepat.1.1.2 Mengetahui beberapa kosa kata baru tentang hewan piaraan.1.2.3 Memahami isi bacaan sederhana tentang binatang piaraan.

a. Siswa dapat membaca dengan nyaring kalimat-kalimat pendek yang berhubungan dengan binatang-binatang peliharaan.b. Siswa dapat membaca dengan lancar beberapa percakapan sederhana dengan sesuai dengan dialog yang ada.

Pets the Pets.

Demontrasi, Latihan, Tanya jawab

English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 21

Page 22: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

Langkah Pembelajaran

Sumber / Media Belajar

Penilaian

Rangkuman Materi

Mengetahui,

.

Inti Pertemuan I ( )a. Siswa dapat membaca beberapa kalimat sederhana dengan lafal yang jelas.b.Siswa mengartikan beberapa kalimat dengan bahasa inggris.c.Siswa mengetahui cara membuat kalimat-kalimat sederhana dengan menggunakan bahasa inggris.

Akhir ( )

a. Menyimpulkan dan evaluasi. b. Guru menyampaikan agenda pertemuan berikutnya, sekaligus memotivasi peserta didik. c. Penutup dan do’a.

Buku LKS (Medali)

Tes LisanTes tulisan

Pets : Binatang piaraan.Keep : MemeliharaFeed : Memberi makan.Buy : Membeli.Sell : Menjual.Petshop : Toko hewan piaraan.Meals : MakananFur : Bulu.Feather : Bulu.Tail : Ekor.

I have a cat.The bird is in the cage.A hamster is smaller than a rabbit.The cat is funny.I put the fish in the aquarium.The fur of the rabbit is soft.

English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 22

Awal ( )

a. Berdoa, memeriksa kehadiran siswa.

b. Perkenalan singkat, tentang diri dan mata pelajaran.

c. Guru mengenalkan tema dan tujuan belajar yang harus dicapai.

Page 23: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

Kepala SD 006 Lome,

ASHAR MURSIDINIP.

Guru Bidang Studi Bahasa Inggris,

SYAIFUDDIN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama SekolahMata PelajaranKelas/SemeserPeremuan Ke-Alokasi WaktuStandar KompetensiKompetensi Dasar

Indikator

Tujuan Pembelajaran

: SD NEGERI 006 LOMEBAHASA INGGRIS4 / SEMESTER II

1. WRITING1.1 Menyusun dan menulis kalimat sederhana secara tepat dan berterima dengan tanda baca yang tepat.

1.1.1 Memahami susunan kalimat sederhana.1.1.2 Memahami penggunaan possessive adjective dalam kalimat.1.1.3 Menggunakan possessive adjective dalam kalimat.

a. Siswa dapat memahami susunan kalimat sederhana.b. Siswa dapat menulis kalimat –kalimat sederhana dalam bahasa inggris yang berkaitan dengan binatang peliharaan.

Pet the Pets.

English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 23

Page 24: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

Materi PokokMetode

Langkah Pembelajaran

Sumber / Media Belajar

Penilaian

Rangkuman Materi

Mengetahui,Kepala SD 006 Lome,

ASHAR MURSIDINIP.

Latihan, Tanya jawab.

Inti Pertemuan I ( )

a. Siswa menyebutkan beberapa binatang bpeliharaan dalam bahasa inggris.b. Siswa membuat kalimat sederhana dengan menggunakan istilah-istilah pada

binatang peliharaan.c. Siswa menjawab soal sederhana dengan berkelompok.

Akhir ( )

a. Menyimpulkan dan evaluasi. b. Guru menyampaikan agenda pertemuan berikutnya, sekaligus memotivasi peserta didik. c. Penutup dan do’a.

Buku LKS (Medali)

Tes tulisan

I have a birdThis is my birdYou have a cowIt is your cowHe has a dogThat is his dog.

Guru Bidang Studi Bahasa Inggris,

SYAIFUDDIN

English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 24

Awal ( )

a. Berdoa, memeriksa kehadiran siswa.

b. Perkenalan singkat, tentang diri dan mata pelajaran.

c. Guru mengenalkan tema dan tujuan belajar yang harus dicapai.

Page 25: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama SekolahMata PelajaranKelas/SemeserPeremuan Ke-Alokasi WaktuStandar KompetensiKompetensi Dasar

Indikator

Tujuan Pembelajaran

: SD NEGERI 006 LOMEBAHASA INGGRIS4 / SEMESTER II

1. LISTENING1.1 Merespon intruksi sederhana secara verbal.

1.1.1 Memahami intruksi sederhana yang berhubungan dengasn kegiatan sehari-hari siswa.1.1.2 Merespon intruksi sederhana tentang kegiatan sehari-harinya secara verbal.

a. Siswa dapat mamahami cara mengucapkan waktu jam dalam bahasa inggris.b. Siswa dapat memahami memperaktekan percakapan yang berhubungan dengan

English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 25

Page 26: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

Materi Pokok

Metode

Langkah Pembelajaran

Sumber / Media Belajar

Penilaian

Rangkuman Materi

penunjuk waktu dalam bahasa inggris.c. Siswa dapat berbicara dengan menggunkana bahasa inggris yang berkaitan dengan penunjuk waktu dalam bahasa inggris.

Telling Time and Daily Activity.

Demontrasi, Latihan, Hafalan.Awal ( )

Inti Pertemuan I ( )a. Siswa menyebutkan waktu sekara (jam)b.Siswa mengikuti cara pelafalan dan pembuatan penunjuk waktu jam dalam bahasa inggris.c.Siswa melakukan percakapan dalam konteks yang paling sederhana yang berkaitan dengan Penunjuk waktu..

Akhir ( )

a. Menyimpulkan dan evaluasi. b. Guru menyampaikan agenda pertemuan berikutnya, sekaligus memotivasi peserta didik. c. Penutup dan do’a.

LKS (MEDALI)

Tes Lisan,tes tulisan.

What time is it ?

It’s seven o’clock.So, it’s time to go to school.

What time do you get up everyday ?I get up at five O’clock everyday.

English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 26

a. Berdoa, memeriksa kehadiran siswa. b. Perkenalan singkat, tentang diri dan mata pelajaran. c. Guru mengenalkan tema dan tujuan belajar yang harus dicapai.

Page 27: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

Mengetahui,Kepala SD 006 Lome,

ASHAR MURSIDINIP.

Guru Bidang Studi Bahasa Inggris,

SYAIFUDDIN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama SekolahMata PelajaranKelas/SemeserPeremuan Ke-Alokasi WaktuStandar KompetensiKompetensi Dasar

Indikator

: SD NEGERI 006 LOMEBAHASA INGGRIS4 / SEMESTER II

1. SPEAKING1.1 Bercakap-cakap untuk meminta / memberi informasi secara berterima yang melibatkan tindak tutur, meminta informasi dan meminta kejelasan.1.1.1 Memahami percakapan tentang kehidupan sehari-hari.

English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 27

Page 28: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

Tujuan Pembelajaran

Materi Pokok

Metode

Langkah Pembelajaran

Sumber / Media Belajar

Penilaian

Rangkuman Materi

Mengetahui,

1.1.2 Melakukan percakapan sederhana tentang kegiatan sehari-harinya dan lingkungan sekitarnya.

a. Siswa dapat mamahami beberapa percakapan sederhana dengan menggunakan bahasa inggris.b. Siswa berbicara tentang kehidupan sehari-hari dalam kontek yang paling sederhana.c. Siswa dapat berbicara dengan menggunkana bahasa inggris dengan cara yang paling sederhana.

Telling the Time and Daily activity.

Demontrasi, Latihan, Awal ( )

Inti Pertemuan I ( )a. Siswa berbicara bahasa inggris dengan bimbingan guru.b.Siswa berlatih membaca beberapa conversation singkat dan sederhana secara berkelompok.c. Siswa berlatih membaca beberapa conversation singkat dan sederhana secara individu.

Akhir ( )

a. Menyimpulkan dan evaluasi. b. Guru menyampaikan agenda pertemuan berikutnya, sekaligus memotivasi peserta didik. c. Penutup dan do’a.

LKS (MEDALI)

Tes Lisan

Is it ahalf past ten ?No,it is not.What time is it ?It is aquarter to eleven.

What time do you go home from school ?I go home school at twelve O’clock.

Guru Bidang Studi Bahasa Inggris,

English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 28

a. Berdoa, memeriksa kehadiran siswa. b. Perkenalan singkat, tentang diri dan mata pelajaran. c. Guru mengenalkan tema dan tujuan belajar yang harus dicapai.

Page 29: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

Kepala SD 006 Lome,

ASHAR MURSIDINIP.

SYAIFUDDIN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama SekolahMata PelajaranKelas/SemeserPeremuan Ke-Alokasi Waktu

: SD NEGERI 006 LOMEBAHASA INGGRIS4 / SEMESTER II

English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 29

Page 30: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

Standar KompetensiKompetensi Dasar

Indikator

Tujuan Pembelajaran

Materi PokokMetode

Langkah Pembelajaran

Sumber / Media Belajar

Penilaian

Rangkuman Materi

1. READING1.1 Membaca nyaring dengan ucapan, tekanan, dan informasi secara tepat dan berterima melibatkan kata, frasa dan vkalimat sangat sederhana secara tepat dan berterima.1.2 Memahami kalimat dan teks descriptive sederhana secara berterima.1.1.1 Membaca kata, frasa, dan kalimat sederhana dengan laval dan intonasi yang tepat. 1.1.2 Memahami isi kalimat sederhana brkaitan dengan anggota tubuh.1.2.3 Memahami isi kalimat dan bacaan singkat yang berhubungan dengan kegiatan sehari-hari.a. Siswa dapat membaca dengan nyaring kalimat-kalimat pendek dalam bahasa inggris.b. Siswa dapat membaca dengan lancar beberapa percakapan sederhana dengan sesuai dengan dialog yang ada.

Telling the Time and Daily activity.Demontrasi, Latihan, Tanya jawab.

Inti Pertemuan I ( )a. Siswa dapat membaca beberapa kalimat sederhana dengan lafal yang jelas.b.Siswa mengartikan beberapa kalimat dengan bahasa inggris.c.Siswa mengetahui cara membuat kalimat-kalimat sederhana dengan menggunakan bahasa inggris.

Akhir ( )

a. Menyimpulkan dan evaluasi. b. Guru menyampaikan agenda pertemuan berikutnya, sekaligus memotivasi peserta didik. c. Penutup dan do’a.

Buku LKS (Medali)

Tes LisanTes tulisan

Daily activities: Aktivitas sehari-hari.Get up : Bangun.Take a bath : Mandi.Have breakfast : Makan pagi.Have lunch : Makan siang.Clean : Membersihkan.Go home : Pulang ke rumah.I get up early morning.I sweep the floor everyday.Mother cooks for breakfast.He watches TV after studying.

English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 30

Awal ( )

a. Berdoa, memeriksa kehadiran siswa.

b. Perkenalan singkat, tentang diri dan mata pelajaran.

c. Guru mengenalkan tema dan tujuan belajar yang harus dicapai.

Page 31: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

Mengetahui,Kepala SD 006 Lome,

ASHAR MURSIDINIP.

I take bath at six o’clockI have breakfast before going to school.I study from seven O’clock to nine O’clock.I sleep at nine O’clock.I wear a hat on my head

Guru Bidang Studi Bahasa Inggris,

SYAIFUDDIN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 31

Page 32: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

Nama SekolahMata PelajaranKelas/SemeserPeremuan Ke-Alokasi WaktuStandar KompetensiKompetensi Dasar

Indikator

Tujuan Pembelajaran

Materi PokokMetode

Langkah Pembelajaran

Sumber / Media Belajar

Penilaian

Rangkuman Materi

: SD NEGERI 006 LOMEBAHASA INGGRIS4 / SEMESTER II

1. WRITING1.1 Menyalin dan menulis skalimat sangat sederhana secara tepat dan berterima dengan tanda baca yang tepat.

1.1.1 Memahami susunan kaloimat sederhana.1.1.2 Memahami simple present tense dalam kalimat.1.1.3 Menulis kaliamat sederhana secara berterima dengan ejaan dan tanda baca yang tepat.

a. Siswa dapat menuliskan bagian-bagian tubuh dalam bahasa inggris.b. Siswa dapat menulis kalimat –kalimat sederhana dalam bahasa inggris yang berkaitan dengan bagin-bagian tubuh.

Telling the Time and Daily activity.Latihan, Tanya jawab.

Inti Pertemuan I ( )a. Siswa menulis beberapa dialog singkat tentang kegiatan-kegiatan yang sering dilakukan.b.Siswa menulis beberapa kalimat yang paling sederhana dengan menggunakan bahasa inggris.c.Siswa mengetahui cara membuat kalimat-kalimat sederhana dengan menggunakan bahasa inggris.

Akhir ( )

a. Menyimpulkan dan evaluasi. b. Guru menyampaikan agenda pertemuan berikutnya, sekaligus memotivasi peserta didik. c. Penutup dan do’a.

Buku LKS (Medali)

Tes tulisan

IYouWe Verb 1 + ObjectThey

She

English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 32

Awal ( )

a. Berdoa, memeriksa kehadiran siswa.

b. Perkenalan singkat, tentang diri dan mata pelajaran.

c. Guru mengenalkan tema dan tujuan belajar yang harus dicapai.

Page 33: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas V

Mengetahui,Kepala SD 006 Lome,

ASHAR MURSIDNIP.

He It

I go to school by bus.You run on the road.We play is the yard.They do exercise every Sunday.

She goes to the market in the morning.He runs every Sunday.It makes thisn way.

Guru Bidang Studi Bahasa Inggris,

SYAIFUDDIN

English For Elementary.SD LOME 006,TOAPAYA UTARA. Page 33