RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang...

42
DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA PEMERINTAH KABUPATEN BANTUL RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017

Transcript of RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang...

Page 1: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA

PEMERINTAH KABUPATEN BANTUL

RENCANA KERJA

(RENJA)

TAHUN 2017

Page 2: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

ii

DAFTAR ISI

halaman

BAB I. PENDAHULUAN ............................................................................................... 1

1.1. Latar Belakang .............................................................................................. 1

1.2. Dasar Hukum ................................................................................................ 2

1.3. Maksud dan Tujuan ....................................................................................... 6

1.4. Sistematika Penulisan Dokumen rencana kerja ............................................. 6

BAB II. EVALUASI PELAKSANAAN RENJA SKPD TAHUN LALU

DAN CAPAIAN KINERJA ................................................................................. 7

A. EVALUASI PELAKSANAAN RENCANA KERJA (RENJA ) 2016

DAN CAPAIAN RENSTRA SKPD ................................................................... 7

2.1. Evaluasi pelaksanaan Rencana Kerja (Renja ) tahun 2016 .......................... 7

2.2. Analisis akuntabilitas anggaran ...................................................................... 10

2.3. Isu-isu penting penyelenggaraan tugas dan fungsi ....................................... 11

2.4. Review terhadap rancangan awal RKPD ...................................................... 11

2.5. Penelaan capaian target sasaran kerja .......................................................... 13

B. ANALISIS KINERJA PELAYANAN .................................................................. 15

BAB III. TUJUAN, SASARAN, PROGRAM DAN KEGIATAN ....................................... 29

3.1. Telaah Terhadap Kebijakan Nasional ............................................................ 29

3.2. Tujuan dan Sasaran Renja Dinas Komunikasi

dan Informatika Kabupaten Bantul ................................................................. 30

3.3. Program dan kegiatan (sesuai dengan lamp VI permendagri 54/2010 ......... 31

3.4. Rencana Kerja dan Pagu Indikatif ................................................................. 33

BAB IV. PENUTUP ....................................................................................................... 38

Page 3: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

iii

DAFTAR TABEL

halaman

Tabel 2.1 Realisasi Kerja satuan kerja Perangkat Daerah (SKPD) ............................... 7

Tabel 2.2 Program, Kegiatan, Pagu dan Realisasi anggaran 2016 Kantor

Pengolahan Data Telematika ........................................................................ 9

Tabel 2.3 Analisis Akuntabilitas Anggaran..................................................................... 10

Tabel 2.4 Analis Target Indicator Kinerja Utama .......................................................... 12

Tabel 2.5 Perbandingan pengukuran kinerja tingkat satuan kerja perangkat ............... 13

Tabel 3.1 Rumusan Program Kegiatan Tahun 2017 dan Perkiraan Maju

Tahun 2018 Kabupaten Bantul ...................................................................... 36

Tabel 3.2 Indikator Kinerja Perangkat Daerah yang Mengacu pada Tujuan

dan Sasaran RPJMD .................................................................................... 37

Page 4: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

iii

KATA PENGANTAR

Puji Syukur kami Panjatkan Kehadirat Allah Yang Maha Esa, akhirnya

Revisi Rencana Kerja ( Renja ) Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten

Bantul tahun 2017 dapat kami selesaikan dengan baik.

Rencana Kerja ( Renja ) merupakan acuan perencanaan kegiatan

Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Bantul selama satu tahun dan

merupakan penjabaran per tahun dari Renstra dan RPJMD. Adapun penyusunan

Perubahan Renja Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Bantul

merupakan amanat dari Undang-undang No 25 Tahun 2004 tentang Sistem

Perencanaan Pembangunan Nasional. Sedangkan aturan secara rinci diacu dari

Permendagri Nomor 54 Tahun 2010

Rencana Kerja (RENJA) Tahun 2017 terdiri dari Pendahuluan, Evaluasi

Pelaksanaan Rencana Kerja Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Bantul

Tahun Lalu, Tujuan, Sasaran yang menggambarkan Pencapaian Rencana

Strategis, dana indikatif beserta sumbernya serta prakiraan maju berdasarkan

pagu indikatif, sumber dana yang dibutuhkan untuk menjalankan program dan

kegiatan.

Rencana Kerja (RENJA) memuat kebijakan dan program/kegiatan

dalam satu tahun dan sebagai acuan penyusunan Rencana Kegiatan dan

Anggaran Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Bantul tahun 2017

Melalui Rencana Kerja diharapkan dapat memberikan kejelasan dan manfaat bagi

instansi baik pemerintah maupun mitra kerja.

Bantul, Januari 2017

Kepala

Nugroho Eko Setyanto, S.Sos, MM

Pembina Tk. I, IV/b

NIP. 197112301991011001

Page 5: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

1

BAB I

PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

Rencana Pembangunan Tahunan Satuan Kerja Perangkat

Daerah, yang selanjutnya disebut Rencana Kerja Satuan Kerja

Perangkat Daerah ( Renja-SKPD) adalah Dokumen Perencanaan

Satuan Kerja Perangkat Daerah untuk periode 1 ( satu ) Tahun.

Sebagaimana sebuah dokumen Resmi SKPD, Renja SKPD mempunyai

kedudukan yang strategis yaitu menjembatani antara perencanaan pada

Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) dengan rencana Kerja

Pembangunan Daerah (RKPD), sebagai Implementasi pelaksanaan

Strategis Jangka Menengah (RPJMD) Daerah dan Renja SKPD yang

menjadi satu kesatuan untuk mendukung pencapaian Visi dan Misi

Daerah.

Renja-SKPD disusun oleh masing-masing Satuan Perangkat Daerah

secara terpadu, partisipatif dan demokratis. Sebagai dokumen rencana

tahunan Satuan Kerja Perangkat Daerah, Renja Kantor Pengolahan

Data Telematika Kabupaten Bantul mempunyai arti yang strategis dalam

mendukung penyelenggaraan program pembangunan tahunan

pemerintahan daerah beberapa hal sebagai berikut :

a. Renja-SKPD merupakan dokumen yang secara substansial

penerjemahan dari visi, misi dan program Satuan Kerja Perangkat

Daerah yang ditetapkan dalam Rencana Strategis (Renstra), sesuai

arahan operasional dalam Rencana Kerja Pemerintah Daerah

(RKPD).

b. Renja-SKPD merupakan acuan SKPD untuk memasukan program

kegiatan ke dalam KUA dan PPAS dan perencanaan program

kegiatan yang akan dilaksanakan dalam Rencana Kerja dan

Anggaran (RKA_SKPD) Tahun 2017.

Page 6: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

2

c. Renja-SKPD merupakan salah satu instrumen untuk evaluasi

pelaksanaan program / kegiatan Instansi untuk mengetahui sejauh

mana capaian kinerja yang tercatum dalam Rencana Kinerja

Tahunan sebagai wujud dari kinerja Satuan Kerja Perangkat Daerah

pada tahun 2017 ini merupakan tahun pertama pencapaian tujuan

dan sasaran yang telah ditetapkan dalam Perencanaan Strategis

(Renstra).

Mengingat arti strategis dokumen Renja SKPD dalam mendukung

penyelenggaraan program pembangunan tahunan pemerintah daerah,

maka sejak awal tahapan penyusunan hingga penetapan dokumen

Renja harus mengikuti tata cara dan alur penyusunannya sebagaimana

tertuang dalam Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang

Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi

Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah, antara lain :

a. Rancangan Renja-SKPD disusun dengan mengacu pada rancangan

awal RKPD, Renstra, hasil evaluasi pelaksanaan program dan

kegiatan periode sebelumnya, masalah yang dihadapi, dan usulan

program serta kegiatan yang berasal dari masyarakat.

b. Rancangan Renja - SKPD memuat kebijakan, program, dan kegiatan

pembangunan baik yang dilaksanakan langsung oleh pemerintah

daerah maupun yang ditempuh dengan mendorong partisipasi

masyarakat.

c. Program dan kegiatan sebagaimana dimaksud meliputi program dan

kegiatan yang sedang berjalan, kegiatan alternatif atau baru, indikator

kinerja, dan kelompok sasaran yang menjadi bahan utama RKPD,

serta menunjukkan prakiraan maju.

1.2 Dasar Hukum

Dasar Hukum penyusunan Rencana Kerja Tahun 2017 adalah sebagai

berikut :

Page 7: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

3

1. Undang-Undang Nomor 15 Tahun 1950 tentang pembentukan

Daerah-Daerah Kabupaten Dalam Lingkungan Daerah Istimewa

Yogyakarta;

2. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 47,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4286);

3. Undang-undang Nomor 25 tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan

Pembangunan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia

Tahun 2004 Nomor 104, Tambahan Lembaran Negara Republik

Indonesia Nomor 4421);

4. Undang-undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan

Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintahan Daerah

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 126,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4438);

5. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2007 tentang Rencana

Pembangunan Jangka Panjang Nasional tahun 2005-2025

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 33,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4700);

6. Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2007 tentang Penanggulangan

Bencana (Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 66,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4723);

7. Undang-Undang Nomor 26 Tahun 2007 tentang Penataan Ruang;

8. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik;

9. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2009 tentang Pajak Daerah dan

Retribusi Daerah;

10. Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2012 tentang Keistimewaan

Daerah Istimewa Yogyakarta;

11. Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa;

12. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan

Daerah sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan UU

No 9 Tahun 2015 tentang Perubahan kedua Atas UU No 23 Tahun

2014 tentang Pemerintah Daerah;

Page 8: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

4

13. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 32 Tahun 1950

tentang Penetapan mulai berlakunya Undang-Undang Tahun 1950

Nomor 12,13,14 dan 15;

14. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 56 Tahun 2004

tentang Pelaporan Penyelenggaraan Pemerintah Daerah;

15. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2004

tentang Rencana Kerja Pemerintah;

16. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 58 Tahun 2005

tentang Pengelolaan Keuangan Daerah;

17. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 39 Tahun 2006

tentang Tata Cara Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana

Pembangunan;

18. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 40 Tahun 2006

tentang Tata Cara Penyusunan Rencana Pembangunan Nasional;

19. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 38 tahun 2007

tentang Pembagian Urusan Pemerintahan antara Pemerintah,

Pemerintah Daerah Provinsi, dan Pemerintah Daerah

Kabupaten/Kota (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun

2007Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia

Nomor 4737);

20. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 8 tahun 2008

tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan

Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah (Lembaran

Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 21, Tambahan

Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4817);

21. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 26 tahun 2008

tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Nasional;

22. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 2 Tahun 2015 tentang

rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional Tahun 2015-

2019;

23. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 60 Tahun 2015

tentang rencana Kerja Pemerintah Tahun 2016;

Page 9: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

5

24. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang

Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah sebagaimana telah diubah

dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 59 Tahun 2007;

25. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2010, tentang

Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 Tentang

Tahapan, tatacara Penyusunan, Pengendalian dan evaluasi

Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah;

26. Peraturan Daerah Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 6

Tahun 2013 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah

Daerah tahun 2012-2017;

27. Peraturan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 35 Tahun

2015 tentang Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Daerah

Istimewa Yogyakarta Tahun 2006;

28. Peraturan Daerah Kabupaten Bantul Nomor 14 Tahun 2005 tentang

Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah Kabupaten Bantul

Tahun 2006 – 2025 Sebagaimana Telah diubah Dengan Peraturan

Daerah Kabupaten Bantul Nomor 12 Tahun 2010;

29. Peraturan Daerah Kabupaten Bantul Nomor 13 Tahun 2007 tentang

Penetapan Urusan Pemerintahan Wajib dan Pilihan Kabupaten

Bantul (Lembaran Daerah Kabupaten Bantul Tahun 2007 Seri D

Nomor 11);

30. Peraturan Daerah Kabupaten Bantul Nomor 24 Tahun 2008 tentang

Tata Cara Penyusunan Perencanaan Pembangunan Daerah dan

Pelaksanaan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Daerah

(Lembaran Daerah Kabupaten Bantul Tahun 2008 Seri D);

31. Peraturan Derah Kabupaten Bantul Nomor 04 Tahun 2011 tentang

RencanaTata Ruang Wilayah Kabupaten Bantul Tahun 2010-2030;

32. Peraturan Bupati Bantul Nomor 38 Tahun 2015 tentang Rencana

Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Bantul Tahun 2016

33. Peraturan Derah Kabupaten Bantul Nomor 12 Tahun 2016 tentang

Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kabupaten Bantul.

Page 10: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

6

1.3 Maksud dan Tujuan

Pelaksanaan tugas dan fungsi Dinas Komunikasi dan Informatika

Kabupaten Bantul untuk Tahun kedepan. Sedangkan Tujuan dan

Penyusunan Renja adalah :

a. Memenuhi kebutuhan akan adanya perencanaan strategis sebagai

acuan dalam penyusunan rencana kegiatan sesuai dengan Undang-

undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan

Pembangunan Nasional, yang mewajibkan setiap instansi

pemerintah untuk menyusun perencanaan strategis.

b. Sebagai Dokumen pelaksanaan program dan kegiatan yang

berpedoman pada RKPD.

1.4. SISTIMATIKA DOKUMEN RENCANA KERJA

Dokumen Rencana Kerja Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten

Bantul tahun 2017 disusun dengan Sistematika penulisan sebagai

berikut :

BAB I PENDAHULUAN

Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD

yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan

tujuan dan Sistimatika Penulisan.

BAB II EVALUASI PELAKSANAAN RENJA SKPD TAHUN LALU

DAN CAPAIAN KINERJA

Memuat pencapaian serta Evaluasi Pelaksanaan Program dan

Kegiatan Renja-SKPD sampai Tahun berjalan dan Realisasi

Lalu dan Capaian Renstra SKPD, Analisis Kinerja Pelayanan

SKPD, Isu-isu penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi,

Review terhadap Rancangan awal RKPD dan Penelaahan

Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat.

BAB III TUJUAN, SASARAN, PROGRAM DAN KEGIATAN

Bab ini memuat Telaahan terhadap Kebijaksanaan Nasional,

Tujuan dan sasaran Renja SKPD serta Program dan Kegiatan.

BAB IV PENUTUP

Page 11: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

7

BAB II

EVALUASI PELAKSANAAN RENCANA KERJA SKPD TAHUN 2016

A. Evaluasi Pelaksanaan Rencana Kerja (Renja) Tahun 2016 dan Capaian

Renstra SKPD

2.1 Evaluasi Pelaksanaan Rencana Kerja (Renja) Tahun 2016

Hasil Rencana Kerja Kantor Pengolahan Data Telematika Kabupaten

Bantul Tahun 2015 secara umum telah dilaksanakan dengan optimal dan dapat

beberapa kegiatan telah tercapai target yang ditetapkan. Hal ini dikarenakan

dapat terlaksananya hampir semua kegiatan dan dapat memenuhi output yang

diharapkan.

Evaluasi Hasil Pelaksanaan Rencana Kerja Satuan Kerja Perangkat

Daerah (SKPD) dan Pencapaian Perencanaan Strategis (Renstra) Satuan

Kerja Perangkat Daerah Kantor Pengolahan Data Telematika yang merupakan

cikal bakal Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Bantul Tahun 2016

sebagai berikut :

Table 2.1 Realisasi Kerja Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD)

No Uraian Realisasi

Sisa Anggaran Fisik % Rupiah %

1 Belanja Tidak Langsung 100,00 Rp 894.785.366 94,59 Rp. 51.166.934

2 Belanja langsung 100,00 Rp . 5.847.492.189 98,73 Rp. 74.461.311

Jumlah 100,00 Rp. 6.742.277.555 98,16 Rp. 125.628.245

Pada Tahun 2016 Berdasarkan Dokumen Pelaksanaan Anggaran Satuan

Kerja Perangkat Daerah (DPA) Nomor 914/46/DPA/PPKD/2016 tanggal 31

Desember 2015. Anggaran Belanja langsung dalam melaksanakan sasaran

strategis Pengembangan Sistem Informasi yang berbasis Teknologi Informasi dan

Komunikasi (TIK) Kantor Pengolahan Data Telematika Kabupaten Bantul

mempunyai 6 ( enam) program yang terdiri dari 24 (Dua puluh empat) kegiatan

yang dilaksanakan adalah :

Page 12: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

8

Table 2.2 Program, Kegiatan, Pagu dan Realisasi Anggaran 2016

No

Program Pagu Rp Realisasi Sisa

Anggaran Rp Anggaran Rp %

1 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

1.726.304.000 1.701.941.369 98,59 24.362.631

Kegiatan :

Penyediaan Surat Menyurat 990.000 990.000 100 0

Penyediaan Jasa Komunikasi, TI/Bandwitch, Sumberdaya air dan listrik

1.534.275.000 1.532.973.540 99,92 1.301.460

Penyediaan jasa Pemeliharaan dan Perijinan Kendaraan Dinas/Operasional

2.000.000 1.093.300 54,67 906.700

Penyediaan Jasa Administrasi keuangan/honor SPK

23.700.000 20.362.550 85,92 3.337.450

Penyediaan jasa kebersihan kantor 1.200.000 1.196.200 99,68 3.800

Penyediaan Jasa Perbaikan Peralatan kerja

50.220.000 50.220.000 100 0

Penyediaan alat tulis kantor 12.000.000 11.927.575 99.40 72.425

Penyediaan barang cetakan dan penggandaan

3.750.000 2.870.450 76,55 879.550

Penyediaan bahan bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

840.000 816.000 97,14 24.000

Penyediaan makanan dan minuman rapat koordinasi, tamu, lembur

19.950.000 15.776.500 79.08 4.173.500

Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi ke luar daerah

59.954.000 54.365.254 90.68 5.588.746

Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi dalam daerah

17.425.000 9.350.000 53,66 8.075.000

2 Program Peningkatan Sarana Dan Prasarana Aparatur

2.965.875.000 2.935.478.720 98,98 30.396.280

Kegiatan : Pemeliharaan rutin/berkala

kendaraan Dinas/Operasional 27.500.000 26.109.200 94,94 1.390.800

Pemeliharaan rutin/berkala Peralatan dan Perlengkapan Kantor

140.375.000 139.455.000 99,34 920.000

Pengadaan Peralatan dan perlengkapan Kantor

2.798.000.000 2.769.914.520 86.58 28.085.480

3 Program Pengembangan Komunikasi Informasi Dan Media Massa

1.070.650.000 1.051.930.100 98,25 18.719.900

Kegiatan :

Pembinaan dan Pengembangan Jaringan Komunikasi dan Informasi

562.965.500 544.900.600 96,79 18.064.900

Page 13: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

9

Pembinaan dan Pengembangan Sumber daya Komunikasi dan Informasi

474.804.500 474.149.500 99.81 655.000

Pengkajian dan Pengembangan Sistem Informasi

32.880.000 32.880.000 100 0

4 Program Fasilitasi Pengembangan SDM Bidang Komunikasi Dan Informasi

71.949.500 71.517.000 99,40 432.500

Kegiatan :

Pelatihan SDM dalam bidang Informasi dan Komunikasi

71.949.500 71.517.000 99,40 432.500

5 Program Kerja Sama Informasi Dengan Mas Media

80.097.500 79.547.500 99,391

550.000

Kegiatan :

Penyebarluasan Informasi Pembangunan Daerah

16.967.500 16.967.500 100 0

Penyebarluasan Informasi Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah

63.130.000 62.580.000 99,13 550.000

6 Program Perencanaan Pembangunan Daerah

7.540.000 7.077.500 93,87 462.500

Penyusunan Rencana Strategis (Rentra)

3.770.000 3.763.500 99,83 6.500

Penyusunan Rencana Kerja(Renja) 3.770.000 3.314.000 87,90 456.000

Jumlah 6.868.368.300 6.742.277.555 98.16 126.090.745

Page 14: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

10

2. 2 Analisis Akuntabilitas Anggaran

Adapun rincian realisasi Akuntabilitas anggaran maupun pencapaian target adalah sebagai berikut :

Tabel Akuntabilitas Anggaran

Tahun : 2016

Instansi : KPDT Kabupaten Bantul

Table 2.3 Analis Akuntabilitas Anggaran

No Sasaran

Indikator

Kinerja Utama

Kinerja Anggaran

Tar

get

Capaian Realisasi

(%)

Target (Rp) Realisasi (Rp) Realisasi ( %)

1 Pengembangan Sistem

Informasi yang berbasis

teknologi informasi dan

Komunikasi (TIK)

Layanan

Unggulan Digital

Government

Service (DGS)

70 70 100 % 5.665.469.500 5.616.010.160 99,12

Layanan Prima

Informasi Publik

60 60 100 % 80.097.500 79.547.500 99,31

Total 5.745.567.000 5.695.557.660 99,12

Page 15: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

11

2. 3. Isu-Isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi.

a. Mendorong peningkatan komitmen pimpinan dan stakeholder

dalam kegiatan pengembangan dan pengelolaan Teknologi

Informasi dan Komunikasi

b. Optimalisasi semua sarana, prasarana dan potensi Teknologi

Informasi dan Komunikasi untuk mendukung proses

Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi

c. Mendorong peningkatan pengelolaan Teknologi Informasi dan

Komunikasi

d. Meningkatkan kualitas dan kuantitas sarana dan prasana

Teknologi Informasi dan Komunikasi

e. Mendorong SDM yang ada lebih kreatif dan profesional (handal)

dalam era Teknologi Informasi dan Komunikasi

f. Meningkatkan sarana dan prasarana pelatihan yang handal

g. Mendorong munculnya inovasi inovasi baru bidang Teknologi

Informasi dan Komunikasi

h. Mendorong Kegiatan sosialisasi melalui media yang ada kepada

berbagai instansi pemerintah dan masyarakat agar bisa lebih

proaktif

2..4. Review Terhadap Rangcangan Awal RKPD.

Tahapan akuntabilitas kinerja berikutnya yaitu evaluasi kinerja.

Evaluasi bertujuan untuk mengetahui capaian realisasi, kemajuan dan kendala-

kendala yang dijumpai didalam pelaksanaan kegiatan –kegiatan dalam rangka

pencapaian misi agar dapat dinilai dan dipelajari guna perbaikan pelaksanaan

program / kegiatan di masa yang akan datang.

Pencapaian kinerja terlihat dari sejauh mana pelaksanaan strategi dalam

rangka pencapaian sasaran yang telah ditetapkan dan dikomitmenkan.

Pengukuran kinerja dapat dilihat pada tabel dan realisasi anggaran pencapaian

sasaran straegis tahun 2016 berikut ini :

Page 16: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

12

PENGUKURAN KINERJA

TINGKAT SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH

Satuan Kerja Perangkat Daerah : Kantor Pengolahan Data Telematika Kab. Bantul

Tahun : 2016

Table 2.4 Analis Target Indicator Kinerja Utama

N

o Sasaran Strategis No Indikator Kinerja Target Realisasi % Kategori

1 2 3 4 5 6 7 8

1 Pengembangan

Sistem Informasi

yang berbasis

teknologi informasi

dan Komunikasi(

TIK )

1 Layanan Unggulan Digital Government Service (DGS)

70 70

100 Sangat

berhasil

2 Layanan Prima

Informasi Publik 60 60

100 Target

terpenuhi

Berikut ini kami sampaikan pula tabel perbandingan pengukuran kinerja

Kantor Pengolahan Data Telematika Kabupaten Bantul tahun 2015 dengan

2016 sebagai berikut :

Page 17: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

13

Table 2.5

PERBANDINGAN PENGUKURAN KINERJA

TINGKAT SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH

SKPD : Kantor Pengolahan Data Telematika Kab. Bantul

Tahun : 2015-2016

No Sasaran

Strategis

Indikator

Kinerja

Target Realisasi % Capaian

Ket. RPJMD

Thn

2015

Thn

2016

Thn

2015

Thn

2016

Thn

2015

Thn

2016

1

Pengembang

an Sistem

Informasi

yang

berbasis

teknologi

informasi dan

Komunikasi

(TIK)

Layanan Unggulan Digital Government Service (DGS)

50 60 70 60 70 60 70

s/d

Tahu

n

2016

target

RPJM

60%

Layanan Prima Informasi Publik

50 50 60 50 60 50 60

Pada tahun 2016, untuk melaksanakan 6 program 24 kegiatan Kantor

2.5. Penelaahan capaian target Sasaran Kinerja

Dari penghitungan capaian target Sasaran Kinerja diatas maka dapat

disimpulkan bahwa berdasarkan skala pengukuran ordinal maka dapat

diperoleh hasil sebagai berikut :

Sasaran 1 : Kualitas Data Base dalam format digital di semua sektor dengan

satu indikator kinerja Capaian target Sasarannya adalah : 100 % atau Sangat

Berhasil

Sasaran 2 : Pengembangan Sistem Informasi Yang berbasis TIK dengan 2

(dua) indikator kinerja utama, Capaian target Sasarannya adalah : 100 % atau

Sangat Berhasil.

Sasaran 3 : Tersedianya Informasi melalui Media Massa dengan dua indikator

kinerja, Capaian target Sasarannya adalah : 100 % atau Sangat Berhasil

Page 18: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

14

1. Hambatan

Untuk mewujudkan capaian hasil dari target sasaran maupun

indikator sasaran kinerja Kantor Pengolahan Data Telematika Kabupaten

Bantul Tahun 2016 hampir tidak terdapat kendala yang berarti sehingga

semua dapat diwujudkan sesuai dengan target yang diharapkan.

2. Solusi

Oleh karena dalam upaya mewujudkan target sasaran maupun

indikator sasaran kinerja Kantor Pengolahan Data Telematika Kabupaten

Bantul tahun 2016 hampir tidak terdapat kendala atau hambatan yang

berarti, sehingga tidak diperlukan adanya solusi khusus dalam

mewujudkan capaian target yang telah ditentukan tersebut.

3. Tindak lanjut

Dengan hasil pencapaian target sasaran dan indikator sasaran

kinerja Kantor Pengolahan Data Telematika Kabupaten Bantul tahun

2016 yang rata-rata telah mencapai 100 % atau Sangat Berhasil tersebut,

tentunya akan dapat menjadi dasar perencanaan yang lebih baik lagi di

tahun 2016. Dan dengan upaya-upaya agar capaian target di tahun 2016

dapat dipertahankan serta dapat dijaga prestasinya di masa-masa yang

akan datang guna mewujudkan akuntabilitas kinerja Kantor Pengolahan

Data Telematika Kabupaten Bantul berdasar Rencana Strategis dan

RPJMD 2016-2021.

Page 19: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

15

B. Analisis Kinerja Pelayanan SKPD

Gambaran Umum Organisasi

1. Dasar Pembentukan Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Bantul

mengacu :

- Perda Kabupaten Bantul Nomor 12 Tahun 2016 tentang Pembentukan

dan Susunan Perangkat Daerah Kabupaten Bantul.

- Peraturan Bupati Bantul Nomor 120 Tahun 2016 tentang Kedudukan,

Susunan Organisasi, Tugas, Fungsi, dan Tata Kerja DINAS

KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA Kabupaten Bantul.

2. Susunan Organisasi dan Personalia Dinas Komunikasi dan Informatika

Kabupaten Bantul :

a. Kepala Dinas Kominfo : Eselon II.B

b. Sekretaris : Eselon III-A

c. KaSubBag Umum dan Kepeg : Eselon IV-A

d. KaSubBag Prog Keu dan Aset : Eselon IV-A

e. KaBid Pengelolaan Informasi dan

Saluran Komunikasi Publik : Eselon III-B

f. KaSi Pengelolaan Informasi dan

Aspirasi Publik : Eselon IV-A

g. KaSi Produksi dan Reproduksi

Informasi Publik : Eselon IV-A

h. KaSi Pengelolaan Saluran

Informasi Publik : Eselon IV-A

i. KaBid Penyelenggaraan e-Gov : Eselon III-B

j. KaSi Infrastruktur dan Teknologi : Eselon IV-A

k. KaSi Pengembangan Aplikasi : Eselon IV-A

l. KaSi Keamanan Informasi dan

Telekomunikasi : Eselon IV-A

m. KaBid Pengembangan Layanan

Komunikasi dan Informatika : Eselon III-B

n. KaSi Kemitraan dan Pelayanan

Informasi Publik : Eselon IV-A

Page 20: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

16

o. KaSi Pengelolaan Sumber Daya

dan Layanan Publik : Eselon IV-A

p. KaSi Tata Kelola e-Gov : Eselon IV-A

q. Kelompok Jabatan Fungsional

3. Kedudukan Tugas Pokok dan Fungsi/termuat dalam Peraturan Bupati

Bantul Nomor 120 Tahun 2016 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi,

Tugas, Fungsi, dan Tata Kerja DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA

Kabupaten Bantul diuraikan sebagai berikut :

a. Kepala Dinas mempunyai tugas :

1. memimpin penyelenggaraan urusan pemerintahan bidang komunikasi dan

informatika, urusan pemerintahan bidang statistik dan urusan pemerintahan

bidang persandian;

2. melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Bupati sesuai dengan tugas

dan fungsinya.

b. Sekretaris mempunyai tugas memimpin pelaksanaan urusan kesekretariatan

dan pengoordinasian pelaksanaan tugas satuan organisasi di lingkungan

Dinas Komunikasi dan Informatika.

Dalam melaksanakan tugasnya Sekretaris menyelenggarakan fungsi :

1. menyusun rencana kerja Sekretariat;

2. merumuskan kebijakan teknis kesekretariatan;

3. memberikan dukungan administrasi yang meliputi kepegawaian,

ketatausahaan, keuangan, kerumahtanggaan, kerja sama, hukum,

organisasi dan tata laksana, hubungan masyarakat, kearsipan, dan

dokumentasi;

4. mengelola barang milik daerah;

5. mengkoordinasikan pelaksanaan tugas satuan organisasi di lingkungan

Diskominfo;

6. melaksanakan monitoring, evaluasi dan pelaporan pelaksanaan tugas dan

fungsi Diskominfo;

7. melaksanakan monitoring, evaluasi dan pelaporan pelaksanaan tugas dan

fungsi Sekretariat; dan

Page 21: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

17

8. melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Dinas sesuai dengan

tugas dan fungsinya.

c. Sub Bagian Program, Keuangan dan Aset mempunyai tugas menyiapkan

bahan perumusan kebijakan teknis dan pelaksanaan urusan perencanaan,

keuangan, asset, dan evaluasi.

Dalam melaksanakan tugasnya Sub Bagian Program, Keuangan dan Aset

menyelenggarakan fungsi :

1. menyusun rencana kerja Sub bagian;

2. menyiapkan bahan perumusan kebijakan teknis urusan perencanaan dan

evaluasi;

3. menyiapkan bahan koordinasi dan penyusunan rencana strategis;

4. menyiapkan bahan koordinasi dan penyusunan rencana kegiatan dan

anggaran;

5. menyiapkan pengumpulan, pengolahan, dan penyajian data dan informasi;

6. menyiapkan bahan penyusunan laporan program dan kegiatan.

7. menyiapkan dan pelaksanaan penatausahaan keuangan;

8. menyiapkan dan pelaksanaan penatausahaan barang milik daerah;

9. melaksanakan monitoring, evaluasi dan pelaporan tugas dan fungsi Sub

Bagian; dan

10. melaksanakan fungsi lain yang diberikan oleh Sekretaris sesuai dengan

tugas dan fungsinya.

d. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian mempunyai tugas menyiapkan bahan

perumusan kebijakan teknis dan pelaksanaan urusan umum dan kepegawaian.

Dalam melaksanakan tugasnya Sub Bagian Umum dan Kepegawaian

menyelenggarakan fungsi :

1. menyusun rencana kerja Sub bagian;

2. menyiapkan bahan perumusan kebijakan teknis urusan umum dan

kepegawaian;

3. menyiapkan dan pelaksanaan urusan tata usaha;

4. menyiapkan dan pelaksanaan urusan kepegawaian;

5. menyiapkan dan pelaksanaan urusan rumah tangga;

6. menyiapkan dan pelaksanaan urusan tata persuratan dan kearsipan;

Page 22: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

18

7. menyiapkan dan pelaksanaan urusan kerjasama dan kehumasan;

8. menyiapkan dan pelaksanaan urusan hukum, organisasi dan tata laksana;

9. melaksanakan monitoring, evaluasi dan pelaporan tugas dan fungsi Sub

Bagian; dan

10. melaksanakan fungsi lain yang diberikan oleh Sekretaris sesuai dengan

tugas dan fungsinya.

e. Bidang Pengelolaan Informasi dan Saluran Komunikasi Publik mempunyai

tugas melaksanakan perumusan dan pelaksanaan kebijakan bidang

pengelolaan informasi dan saluran komunikasi publik.

Dalam melaksanakan tugasnya Bidang Pengelolaan Informasi dan Saluran

Komunikasi Publik menyelenggarakan fungsi :

1. penyusunan rencana kerja Bidang;

2. perumusan kebijakan bidang pengelolaan informasi dan aspirasi publik,

produksi informasi publik, serta pengelolaan saluran informasi publik;

3. pelaksanaan kebijakan bidang pengelolaan informasi dan aspirasi publik,

produksi informasi publik, serta pengelolaan saluran informasi publik;

4. pemberian bimbingan teknis dan supervisi bidang pengelolaan informasi

dan aspirasi publik, produksi informasi publik, serta pengelolaan saluran

informasi publik; dan

5. pelaksanaan monitoring, evaluasi, dan pelaporan bidang pengelolaan

informasi dan aspirasi publik, produksi informasi publik, serta pengelolaan

saluran informasi publik;

6. pelaksanaan monitoring, evaluasi, dan pelaporan tugas dan fungsi Bidang;

dan

7. pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Kepala Dinas terkait dengan

tugas dan fungsinya.

f. Seksi Pengelolaan Informasi dan Aspirasi Publik mempunyai tugas

menyiapkan bahan perumusan dan pelaksanaan kebijakan bidang

pengelolaan informasi dan aspirasi publik.

Dalam melaksanakan tugasnya Seksi Pengelolaan Informasi dan Aspirasi

Publik menyelenggarakan fungsi :

1. penyusunan rencana kerja Seksi ;

Page 23: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

19

2. penyiapan bahan perumusan kebijakan teknis bidang pengelolaan

informasi dan aspirasi publik;

3. penyiapan bahan pelaksanaan kebijakan teknis bidang pengelolaan

informasi dan aspirasi publik;

4. pelaksanaan layanan monitoring isu publik di media massa dan elektronik;

5. pelaksanaan pengelolaan aduan masyarakat;

6. pelaksanaan pengumpulan pendapat umum

7. penyiapan bahan pemberian bimbingan teknis dan supervisi bidang

pengelolaan informasi dan aspirasi publik;

8. pelaksanaan monitoring, evaluasi, dan pelaporan bidang pengelolaan

informasi dan aspirasi publik;

9. pelaksanaan monitoring, evaluasi, dan pelaporan tugas dan fungsi Seksi;

dan

10. pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Kepala Bidang terkait dengan

tugas dan fungsinya

g. Seksi Produksi dan Reproduksi Informasi Publik mempunyai tugas

menyiapkan bahan perumusan dan pelaksanaan kebijakan bidang produksi

dan reproduksi informasi publik.

Dalam melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (3), Seksi

Produksi dan Reproduksi Informasi Publik menyelenggarakan fungsi :

1. penyusunan rencana kerja Seksi ;

2. penyiapan bahan perumusan kebijakan teknis bidang produksi dan

reproduksi informasi publik;

3. penyiapan bahan pelaksanaan kebijakan teknis bidang produksi dan

reproduksi informasi publik;

4. pelaksanaan pemantauan tema komunikasi publik lintas sektoral lingkup

kabupaten;

5. pelaksanaan pengolahan dan analisis data informasi untuk mendukung

komunikasi publik lintas sektoral lingkup pemerintah daerah;

6. penyiapan bahan pemberian bimbingan teknis dan supervisi bidang

produksi dan reproduksi informasi publik; dan

Page 24: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

20

7. pelaksanaan monitoring, evaluasi, dan pelaporan bidang produksi dan

reproduksi informasi publik;

8. pelaksanaan monitoring, evaluasi, dan pelaporan tugas dan fungsi Seksi;

dan

9. pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Kepala Bidang terkait dengan

tugas dan fungsinya.

h. Seksi Pengelolaan Saluran Informasi Publik mempunyai tugas menyiapkan

bahan perumusan dan pelaksanaan kebijakan bidang pengelolaan saluran

informasi publik.

Dalam melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (3), Seksi

Pengelolaan Saluran Informasi Publik menyelenggarakan fungsi

1. penyusunan rencana kerja Seksi ;

2. penyiapan bahan perumusan kebijakan teknis bidang pengelolaan saluran

informasi publik;

3. penyiapan bahan pelaksanaan kebijakan teknis bidang pengelolaan

saluran informasi publik;

4. pelaksanaan perencanaan komunikasi publik dan citra positif pemerintah

daerah;

5. pelaksanaan pengemasan ulang konten nasional menjadi konten lokal;

6. pelaksanaan pembuatan konten lokal;

7. pelaksanaan pengelolaan saluran komunikasi milik pemerintah daerah

maupun non pemerintah daerah;

8. pelaksanaan diseminasi informasi kebijakan melalui media pemerintah

daerah dan non pemerintah daerah;

9. penyiapan bahan pemberian bimbingan teknis dan supervisi bidang

pengelolaan saluran informasi publik; dan

10. pelaksanaan monitoring, evaluasi, dan pelaporan bidang pengelolaan

saluran informasi publik;

11. pelaksanaan monitoring, evaluasi, dan pelaporan tugas dan fungsi Seksi;

dan

12. pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh kepala bidang terkait dengan

tugas dan fungsinya.

Page 25: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

21

i. Bidang Penyelenggaraan E-Government dan Persandian mempunyai tugas

melaksanakan perumusan dan pelaksanaan kebijakan bidang

penyelenggaraan e-government dan persandian.

Dalam melaksanakan tugasnya Bidang Penyelenggaraan E-Government dan

Persandian menyelenggarakan fungsi :

1. penyusunan rencana kerja Bidang;

2. perumusan kebijakan bidang penyelenggaraan e-Goverment, layanan

infrastruktur dan teknologi serta penyelenggaraan keamanan informasi dan

persandian;

3. pelaksanaan kebijakan bidang penyelenggaraan e-Goverment, layanan

infrastruktur dan teknologi serta penyelenggaraan keamanan informasi dan

persandian;

4. pemberian bimbingan teknis dan supervisi bidang penyelenggaraan

e-Goverment, layanan infrastruktur dan teknologi serta penyelenggaraan

keamanan informasi dan persandian;

5. pelaksanaan monitoring, evaluasi, dan pelaporan bidang penyelenggaraan

e-Goverment, layanan infrastruktur dan teknologi serta penyelenggaraan

keamanan informasi dan persandian;

6. pelaksanaan monitoring, evaluasi, dan pelaporan tugas dan fungsi Bidang;

dan

7. pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Kepala Dinas terkait dengan

tugas dan fungsinya.

j. Seksi Infrastruktur dan Teknologi mempunyai tugas menyiapkan bahan

perumusan dan pelaksanaan kebijakan bidang infrastruktur dan teknologi.

Dalam melaksanakan tugasnya Seksi Infrastruktur dan Teknologi

menyelenggarakan fungsi :

1. penyusunan rencana kerja Seksi ;

2. penyiapan bahan perumusan kebijakan teknis bidang infrastruktur dan

teknologi;

3. penyiapan bahan pelaksanaan kebijakan teknis bidang infrastruktur dan

teknologi;

Page 26: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

22

4. pengembangan dan penyelenggaraan Data Center (DC) dan Disaster

Recovery Center (DRC);

5. pengembangan dan inovasi teknologi informasi dan komunikasi dalam

implementasi e-Government;

6. peningkatan kapasitas sumber daya manusia dalam pengelolaan

infrastruktur dan teknologi informatika;

7. pelaksanaan Government Cloud Computing;

8. pengelolaan akses internet pemerintah dan publik;

9. pelaksanaan filtering konten negatif;

10. pelaksanaan layanan interkoneksi jaringan intra pemerintah;

11. penyiapan bahan pemberian bimbingan teknis dan supervisi bidang

infrastruktur dan teknologi;

12. pelaksanaan monitoring, evaluasi, dan pelaporan bidang infrastruktur dan

teknologi

13. pelaksanaan monitoring, evaluasi, dan pelaporan tugas dan fungsi Seksi;

dan

14. pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Kepala Bidang terkait dengan

tugas dan fungsinya

k. Seksi Pengembangan Aplikasi mempunyai tugas menyiapkan bahan

perumusan dan pelaksanaan kebijakan bidang pengembangan aplikasi.

Dalam melaksanakan tugasnya Seksi Pengembangan Aplikasi

menyelenggarakan fungsi :

1. penyusunan rencana kerja Seksi ;

2. penyiapan bahan perumusan kebijakan teknis bidang pengembangan

aplikasi;

3. penyiapan bahan pelaksanaan kebijakan teknis bidang pengembangan

aplikasi;

4. pengembangan aplikasi pemerintahan dan pelayanan publik yang

terintegrasi;

5. pemeliharaan aplikasi kepemerintahan dan publik;

6. penetapan standar format data dan informasi, walidata dan kebijakan,

layanan recovery data dan informasi;

Page 27: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

23

7. pengelolaan data elektronik pemerintahan dan non pemerintahan;

8. pelaksanaan layanan interoperabilitas;

9. pelaksanaan layanan interkonektivitas layanan publik dan kepemerintahan;

10. pelaksanaan layanan pusat Application Programm Interface (API) daerah;

11. penyiapan bahan pemberian bimbingan teknis dan supervisi bidang

pengembangan aplikasi; dan

12. pelaksanaan monitoring, evaluasi, dan pelaporan bidang pengembangan

aplikasi;

13. pelaksanaan monitoring, evaluasi, dan pelaporan tugas dan fungsi Seksi;

dan

14. pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh kepala bidang terkait dengan

tugas dan fungsinya.

l. Seksi Keamanan Informasi dan Persandian mempunyai tugas menyiapkan

bahan perumusan dan pelaksanaan kebijakan bidang layanan keamanan

informasi, persandian dan layanan sistem komunikasi intra pemerintah.

Dalam melaksanakan tugasnya Seksi Keamanan Informasi dan Persandian

menyelenggarakan fungsi :

1. penyusunan rencana kerja Seksi ;

2. penyiapan bahan perumusan kebijakan teknis bidang keamanan informasi

dan persandian;

3. penyiapan bahan pelaksanaan kebijakan teknis bidang keamanan

informasi dan persandian;

4. pelaksanaan layanan monitoring trafik elektronik.

5. penanganan insiden keamanan informasi dan persandian,

6. pelaksanaan keamanan informasi pada sistem elektronik pemerintah

daerah;

7. pelaksanaan audit teknologi informasi computer;

8. pelaksanaan internet sehat, kreatif, inovatif dan produktif;

9. penyediaan prasarana dan sarana komunikasi pemerintah;

10. pengelolaan informasi berklasifikasi melalui pengklasifikasian dan

pengamanan informasi milik pemerintah daerah;

Page 28: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

24

11. perancangan pola hubungan komunikasi sandi antar perangkat daerah di

lingkungan kabupaten;

12. pengamanan terhadap kegiatan dan instalasi penting melalui kontra

penginderaan dan/atau metode pengamanan persandian lainnya;

13. pengelolaan Security Operation Center (SOC);

14. penyiapan bahan pemberian bimbingan teknis dan supervisi bidang

keamanan informasi dan persandian; dan

15. pelaksanaan monitoring, evaluasi, dan pelaporan bidang keamanan

informasi dan persandian;

16. pelaksanaan monitoring, evaluasi, dan pelaporan tugas dan fungsi Seksi;

dan

17. pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh kepala bidang terkait dengan

tugas dan fungsinya.

m. Bidang Pengembangan Sumber Daya Komunikasi dan Informatika mempunyai

tugas melaksanakan perumusan dan pelaksanaan kebijakan bidang

pengembangan sumber daya komunikasi dan informatika.

Dalam melaksanakan tugasnya Bidang Pengembangan Sumber Daya

Komunikasi dan Informatika menyelenggarakan fungsi :

1. penyusunan rencana kerja Bidang;

2. perumusan kebijakan bidang penyelenggaraan statistik sektoral, kemitraan

dan pengelolaan sumber daya telekomunikasi, serta tata kelola e-

Government;

3. pelaksanaan kebijakan bidang penyelenggaraan statistik sektoral,

kemitraan dan pengelolaan sumber daya telekomunikasi, serta tata kelola

e-Government;

4. pemberian bimbingan teknis dan supervisi bidang penyelenggaraan

statistik sektoral, kemitraan dan pengelolaan sumber daya telekomunikasi,

serta tata kelola e-Government;

5. pelaksanaan monitoring, evaluasi, dan pelaporan bidang penyelenggaraan

statistik sektoral, kemitraan dan pengelolaan sumber daya telekomunikasi,

serta tata kelola e-Government;

Page 29: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

25

6. pelaksanaan monitoring, evaluasi, dan pelaporan tugas dan fungsi Bidang;

dan

7. pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Kepala Dinas terkait dengan

tugas dan fungsinya.

n. Seksi Statistik dan Pelayanan Informasi Publik mempunyai tugas menyiapkan

bahan perumusan dan pelaksanaan kebijakan bidang penyelenggaraan

statistik sektoral dan pelayanan informasi publik.

Dalam melaksanakan tugasnya Seksi Statistik dan Pelayanan Informasi Publik

menyelenggarakan fungsi :

1. penyusunan rencana kerja Seksi ;

2. penyiapan bahan perumusan kebijakan bidang statistik dan pelayanan

informasi publik;

3. penyiapan bahan pelaksanaan kebijakan bidang statistik dan pelayanan

informasi publik;

4. pelaksanaan statistik sektoral;

5. pelaksanaan pengelolaan dan pelayanan informasi publik;

6. penyiapan bahan pemberian bimbingan teknis dan supervisi bidang

statistik dan pelayanan informasi publik;

7. penyiapan bahan monitoring, evaluasi, dan pelaporan bidang statistik dan

pelayanan informasi publik;

8. pelaksanaan monitoring, evaluasi, dan pelaporan tugas dan fungsi Seksi;

dan

9. pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Kepala Bidang terkait dengan

tugas dan fungsinya.

o. Seksi Kemitraan dan Pengelolaan Sumber Daya Telekomunikasi mempunyai

tugas menyiapkan bahan perumusan dan pelaksanaan kebijakan bidang

kemitraan dan pengelolaan sumber daya telekomunikasi.

Dalam melaksanakan tugasnya Seksi Kemitraan dan Pengelolaan Sumber

Daya Telekomunikasi menyelenggarakan fungsi :

1. penyusunan rencana kerja Seksi ;

2. penyiapan bahan perumusan kebijakan bidang kemitraan dan pengelolaan

sumber daya telekomunikasi;

Page 30: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

26

3. penyiapan bahan pelaksanaan kebijakan bidang kemitraan dan

pengelolaan sumber daya telekomunikasi;

4. pemberdayaan dan penyediaan akses informasi bagi media dan lembaga

komunikasi publik;

5. pengembangan sumber daya komunikasi publik;

6. pelayanan pendaftaran nama domain dan sub domain instansi

penyelenggara negara bagi kepentingan kelembagaan, pelayanan publik

dan kegiatan pemerintahan;

7. penetapan sub domain terhadap domain yang telah ditetapkan oleh

pemerintah pusat;

8. pengelolaan domain dan sub domain pemerintah daerah;

9. penetapan dan perubahan nama pejabat domain, nama domain dan sub

domain, serta tata kelola nama domain, sub domain;

10. peningkatan kapasitas aparatur dalam pengelolaan domain, portal dan

website;

11. peningkatan kapasitas aparatur dan sertifikasi teknis bidang teknologi

informasi komunikasi;

12. peningkatan kapasitas masyarakat dalam implementasi e-Government dan

Smart City;

13. pelayanan implementasi e-Government dan Smart City;

14. promosi pemanfaatan layanan Smart City;

15. pelaksanaan verifikasi calon lokasi menara telekomunikasi;

16. penetapan Surat Ketetapan Retribusi Daerah (SKRD) menara

telekomunikasi;

17. penyiapan bahan pemberian bimbingan teknis dan supervisi bidang

kemitraan dan pengelolaan sumber daya telekomunikasi;

18. pelaksanaan bahan monitoring, evaluasi, dan pelaporan bidang kemitraan

dan pengelolaan sumber daya telekomunikasi;

19. pelaksanaan monitoring, evaluasi, dan pelaporan tugas dan fungsi Seksi;

dan

20. pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh kepala bidang terkait dengan

tugas dan fungsinya.

Page 31: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

27

p. Seksi Tata Kelola E-Goverment mempunyai tugas menyiapkan bahan

perumusan dan pelaksanaan kebijakan bidang penyelenggaraan Government

Chief Information Officer (GCIO) dan penyelenggaraan ekosistem TIK Smart

City.

Dalam melaksanakan tugasnya Seksi Tata Kelola E-Goverment

menyelenggarakan fungsi :

1. penyusunan rencana kerja Seksi ;

2. penyiapan bahan perumusan kebijakan bidang penyelenggaraan

Government Chief Information Officer (GCIO) dan penyelenggaraan

ekosistem teknologi informasi dan komunikasi Smart City;

3. penyiapan bahan pelaksanaan kebijakan bidang penyelenggaraan

Government Chief Information Officer (GCIO) dan penyelenggaraan

ekosistem teknologi informasi dan komunikasi Smart City;

4. penetapan regulasi dan kebijakan terpadu implementasi e-

Government;

5. pengoordinasian kerja sama lintas organisasi perangkat daerah, lintas

pemerintah daerah dan lintas pemerintah pusat serta non pemerintah;

6. pelaksanaan layanan integrasi pengelolaan teknologi informasi komunikasi

dan e-Government pemerintah;

7. pengembangan Business Process Re-engineering pelayanan di

lingkungan pemerintahan dan non pemerintah;

8. penyelenggaraan sistem informasi Smart City, layanan interaktif

pemerintah dan masyarakat;

9. penyiapan bahan pemberian bimbingan teknis dan supervisi bidang

penyelenggaraan Government Chief Information Officer (GCIO) dan

penyelenggaraan ekosistem teknologi informasi dan komunikasi Smart

City;

10. pelaksanaan bahan monitoring, evaluasi, dan pelaporan bidang

penyelenggaraan Government Chief Information Officer (GCIO) dan

penyelenggaraan ekosistem teknologi informasi dan komunikasi Smart

City;

Page 32: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

28

11. pelaksanaan monitoring, evaluasi, dan pelaporan tugas dan fungsi Seksi;

dan

12. pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh kepala bidang terkait dengan

tugas dan fungsinya.

Page 33: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

29

BAB III

TUJUAN DAN SASARAN, PROGRAM, DAN KEGIATAN

3.1 Telaah Terhadap Kebijakan Nasional

a. Arah kebijakan umum Nasional bidang Teknologi Informasi dan

Komunikasi (TIK) sebagai berikut :

Penyusunan kebijakan dan regulasi demi terciptanya

penggunaan dan pemanfaatan sumber daya TIK.

Perwujudan penyelenggaraan TIK yang efektif dan efisien

dengan menggunakan sumber daya seoptimal mungkin,

mewujudkan iklim persaingan sehat, memenuhi standar

kualitas pelayanan prima.

Penciptaan sumber daya manusia yang mampu menjadi

tenaga ahli dan tenaga terampil di bidang TIK.

b. Prioritas Pembangunan Nasional Bidang TIK :

Program prioritas pengelolaan sumber daya dan informatika,

melalui penguatan sarana dan prasarana TIK seperti

infrastruktur, aplikasi dan informasi publik dengan

memperhatikan kecenderungan konvergensi. Mendorong

terjadinya sharing / pemakaian bersama sumber daya, sarana

dan prasarana komunikasi dan informatika dengan

seperangkat kebijakan dan regulasi.

Program prioritas penyelenggaraan Sumber daya, dan

perangkat pos serta informatika, melalui penguatan

infrastruktur, layanan, dan kandungan informasi, serta

menjangkau seluruh desa. Selain itu juga diarahkan pada

penguatan kapabilitas masyarakat melalui pengembangan TIK

berbasis lokal, peningkatan e-literacy masyarakat,

pembentukan komunitas informasi masyarakat (KIM) yang

secara aktif menggali, mengolah, dan menyebarkan informasi

secara bertanggungjawab, dan pembangunan desa informatif

(information villages).

Page 34: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

30

Program prioritas Aplikasi Informatika, melalui pengembangan

aplikasi telematika yang dapat menciptakan partisipasi,

transparansi dan akuntabilitas kepada masyarakat, yaitu

pengembangan sistem layanan kepemerintahan (e-

government) yang terintegrasi dan memiliki interoperabilitas

yang mampu menciptakan sistem e-government nasional,

sekaligus bermanfaat bagi masyarakat dalam memperoleh

layanan publik.

Program prioritas pengembangan informasi dan komunikasi

publik, melalui penyediaan, penyebaran dan pemanfaatan

informasi dilaksanakan oleh pemerintah yang secara aktif

mengumpulkan informasi bermanfaat untuk dapat diakses oleh

masyarakat. Menyebarkan informasi bermanfaat secara

merata kepada seluruh elemen masyarakat.

Program prioritas penelitian dan pengembangan SDM TIK,

melalui penelitian dan pengembangan aspek-aspek regulasi,

teknologi dan pasar.

a. Standar Pelayanan Minimal (SPM)

SPM bidang TIK mengacu pada Peraturan Menteri Komunikasi

dan Informasi Nomor : 22 /PER/M.KOMINFO/12/2010 tentang

Standar Pelayanan Minimal Bidang Komunikasi dan Informasi di

Kabupaten/Kota yang dijadikan indikator pelayanan.

3.2. Tujuan dan Sasaran Renja Dinas Komunikasi dan Informatika

Kabupaten Bantul

a. Mendorong peningkatan kotmitmen pimpinan dan stakeholder

dalam kegiatan pengembangan dan pengelolaan Tehnologi

Informasi dan Komunikasi

b. Optimalisasi semua sarana, prasarana dan potensi Teknologi

Informasi dan Komunikasi untuk mendukung proses

penyelenggaraan Tugas dan Fungsi.

c. Mendorong peningkatan pengelolaan Teknologi Informasi dan

Komunikasi terhadap semua elemen Pemerintah dan Masyarakat.

Page 35: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

31

d. Meningkatkan kualitas dan kuantitas sarana dan prasarana

Teknologi Informasi dan Komunikasi

e. Mendorong SDM yang ada lebih kreatif dan professional (handal)

dalam era Teknologi Informasi dan Komunikasi

f. Meningkatkan sarana dan prasarana pelatihan yang handal

g. Mendorong munculnya inovasi bari bidang Teknologi informasi dan

komunikasi

h. Mendorong kegiatan sosialisasi melalui media yang ada kepada

berbagai instansi Pemerintah dan Masyarakat agar bisa lebih

proaktif

3.3 Program dan Kegiatan (sesuai dg lamp VI Permendagri 54/2010)

a. Rencana Program

Program Kerja pada dasarnya merupakan upaya untuk

mengimplementasikan strategi organisasi, Program merupakan

penjabaran rinci tentang langkah-langkah yang diambil untuk

menjabarkan kebijakan yang telah ditetapkan. Penjabaranprogram

harus memiliki tingkat rincian yang sesuai dengan kebutuhan yang

diuraikan. Program kerja tidak lepas dari arah kebijakan yang telah

ditetapkan dan dapat merupakan pelaksanaan dari satu lebih

tujuan dan sasaran. Keberhasilan program yang dilakukan sangat

erat sekali dengan kebijakkan Dinas Komunikasi dan Informatika

Kabupaten Bantul. Oleh karena itu perlu diidentifikasi pula

keterkaitan antara kebijakkan yang telah ditetapkan dengan

program dan kegiatan sebelum diimplementasikan. Kebijakkan

tersebut perlu pengkajian terlebih dahulu dengan serius dan focus

untuk meyakinkan apakah kebijakan yang telah ditetapkan

tersebut benar-benar dapat dilaksanakan.

Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Bantul, dibidang

komunikasi dan informatika memiliki rencana program pada Tahun

2017 adalah sebagai berikut :

1. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran;

Page 36: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

32

2. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur;

3. Program Peningkatan Pelayanan Angkutan;

4. Program Pengembangan Komunikasi, Informasi dan Media

Masa;

5. Program Pengkajian dan Penelitian Bidang Informasi dan

Komunikasi;

6. Program Fasilitasi Peningkatan SDM Bidang Komunikasi dan

Informasi;

7. Program Kerjasama Informasi dengan Media Massa;

8. Program Perencanaan Pembangunan Daerah.

b. Rencana Kegiatan

Program-program kerja yang telah ditetapkan diatas, diwujudkan

dalam bentuk kegiatan. Secara Indikatif kegiatan-kegiatan dari

masing-masing program diuraikan sebagai berikut :

1. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran;

a. Penyediaan Jasa, Peralatan, dan Perlengkapan

Perkantoran;

b. Penyediaan Rapat-rapat, Koordinasi dan Konsultasi;

c. Penyediaan Jasa Pengelola Pelayanan Perkantoran.

2. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

a. Pengadaan Peralatan dan Perlengkapan;

b. Pemeliharaan Kendaraan Dinas/Operasional;

c. Pemeliharaan Peralatan dan Perlengkapan.

3. Program Peningkatan Pelayanan Angkutan

a. Pengendalian Tower.

4. Program Pengembangan Komunikasi, Informasi dan Media

Massa.

a. Pembinaan dan Pengembangan Jaringan Komunikasi dan

Informasi

b. Pembinaan dan Pengembangan Sumber Daya Komunikasi

dan Informasi;

Page 37: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

33

c. Pengkajian dan Pengembangan Sistem Informasi;

d. Perencanaan dan Pengembangan Kebijakan Komunikasi dan

Informasi.

5. Program Pengkajian dan Penelitian Bidang Informasi dan

Komunikasi

a. Pemberdayaan KID dan PPID;

b. Pengembangan dan Pemberdayaan Kelompok Informasi

Masyarakat (KIM).

6. Program Fasilitasi Peningkatan SDM Bidang Komunikasi dan

Informasi;

a. Pelatihan SDM Dalam Bidang Komunikasi dan Informasi.

7. Program Kerjasama Informasi Dengan Mass Media.

a. Penyebarluasan Informasi Pembangunan Daerah;

b. Penyebarluasan Informasi Penyelenggaraan Pemerintah

Daerah.

8. Program Perencanaan Pembangunan Daerah

a. Penyusunan Dokumen Perencanaan SKPD

3.4 Rencana Kerja dan Pagu Indikatif.

Program kegiatan, Rencana Kerja, Output per kegiatan, lokasi

sasaran kegiatan, dan kebutuhan dana indikatif sebagai berikut :

Page 38: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

34

Table 3.1 Rumusan Program Kegiatan Tahun 2017 dan Perkiraan Maju Tahun 2018

Kabupaten Bantul

Kode Program /Kegiatan

Rencana Tahun 2017 (Tahun Rencana) Perkiraan Maju Rencana

Th 2018

Lokasi Target

Capaian Kinerja

Kebutuhan Dana/Pagu

Indikatif

Sumber Dana

Cacatan Penting

Target Capaian Kinerja

Kebutuhan Dana/Pagu

Indikatif

1 2 6 7 8 9 10

PROGRAM PELAYANAN ADMINISTRASI PERKANTORAN

Bantul 565,993,000

622,592,300

Penyediaan Jasa, Peralatan dan Perlengkapan Perkantoran

Bantul 100 persen 277,951,000

APBD

100 persen

305,746,100

Penyediaaan Rapat-rapat, Koordinasi dan Konsultasi

Bantul 80 persen 274,447,000

APBD 80 persen

301,891,700

Penyediaan Jasa Pengelola, Perkantoran

Bantul 12 bulan 13,595,000

APBD

12 bulan 14,954,500

PROGRAM PENINGKATAN SARANA DAN PRASARANA APARATUR

Bantul 4,220,214,500

4,642,235,950

Pemeliharaan Kendaraan Dinas/Operasional

Bantul 12 unit 89,414,500

APBD

12 unit 98,355,950

Pemeliharaan Peralatan dan Perlengkapan

Bantul 75 persen 183,750,000

APBD 75 persen

202,125,000

Pengadaan Peralatan dan Bantul 90 persen APBD

90

Page 39: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

35

Perlengkapan 3,947,050,000 persen 4,341,755,000

PROGRAM PENINGKATAN PELAYANAN ANGKUTAN

Bantul 250,415,000

275,456,500

Pengendalian Tower Bantul 12 bulan 250,415,000

APBD

12 bulan 275,456,500

PROGRAM PENGEMBANGAN KOMUNIKASI, INFORMASI DAN MEDIA MASSA

Bantul 7,067,222,000

7,773,944,200

Pembinaan dan Pengembangan Jaringan Komunikasi dan Informasi

Bantul 80 persen 483,625,000

APBD

80 persen

531,987,500

Pembinaan dan pengembangan Sumber Daya Komunikasi dan Informasi

Bantul 90 persen 2,373,800,000

APBD

90 persen

2,611,180,000

Pengkajian dan Pengembangan Sistem Informasi

Bantul 90 persen 4,131,632,000

APBD

90 persen

4,544,795,200

Perencanaan dan pengembangan kebijakan komunikasi dan Informasi

Bantul 90 persen 78,165,000

APBD 90 persen

85,981,500

PROGRAM PENGKAJIAN DAN PENELITIAN BIDANG INFORMASI DAN KOMUNIKASI

165,495,000

182,044,500

Page 40: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

36

Pemberdayaan KID dan PPID

Bantul 100 persen 53,465,000

APBD 100 persen

58,811,500

Pengembangan dan Pemberdayaan Kelompok Informasi Masyarakat

Bantul 100 persen 112,030,000

APBD 100 persen

123,233,000

PROGRAM FASILITASI PENINGKATAN SDM BIDANG KOMUNIKASI DAN INFORMASI

89,847,000

98,831,700

Pelatihan SDM dalam bidang komunikasi dan informasi

Bantul 238 orang 89,847,000

APBD

238 orang

98,831,700

PROGRAM KERJASAMA INFORMASI DENGAN MASS MEDIA

2,083,082,200

2,291,390,420

Penyebarluasan informasi pembangunan daerah

Bantul 9 Mass Media

1,947,972,000

APBD

9 Mass Media

2,142,769,200

Penyebarluasan informasi penyelenggaraan pemerintahan daerah

Bantul 5 Mass Media

135,110,200

APBD 5 Mass Media

148,621,220

Program perencanaan pembangunan daerah

2,280,000

2,508,000

Penyusunan Dokumen perencanaan SKPD

Bantul 1 dokumen 2,280,000

APBD

1 dokumen

2,508,000

JUMLAH

14,444,548,700

15,889,003,570

Page 41: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

37

Indikator kinerja Dinas Komunikasi dan Informatika yang mengacu pada

tujuan dan sasaran RPJMD Kabupaten Bantul Tahun 2016-2021 menunjukkan

kinerja yang akan dicapai oleh Dinas Komunikasi dan Informatika dalam 5 tahun

mendatang sebagi komitmen untuk mendukung pencapaian tujuan dan sasaran

RPJMD Tahun 2016-2021. Indikator kinerja Dinas Komunikasi dan Informatika

yang mengacu pada tujuan dan sasaran RPJMD yang akan di capai di tahun 2017

disajikan pada tabel berikut:

Tabel 3.2 Indikator Kinerja Perangkat Daerah yang Mengacu pada Tujuan dan

Sasaran RPJMD

No Indikator

Kinerja

Target Indikator Kinerja Kondisi

Kinerja pada

Akhir Periode

RPJMD 2016 2017 2018 2019 2020 2021

1 Persentase

OPD yang

menerapkan

Layanan

Unggulan

Digital

Government

Services

(DGS)

70 70 75 80 85 90 90

2 Index

kualitas

layanan

informasi

publik

60 75 77 80 83 85 85

3 Nilai AKIP

(Akuntabilitas

Kinerja

Instansi

Pemerintah)

80 85 88 90 93 95 95

Page 42: RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017 - … · Memuat gambaran umum penyusunan dokumen Renja-SKPD yang mencakup latar belakang, Landasan hukum,maksud dan tujuan dan Sistimatika Penulisan.

38

BAB IV

PENUTUP

Rencana Kerja (Renja) Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Bantul

Tahun 2017 yang didalamnya mencakup penjabaran Visi dan Misi, Tujuan

Sasaran, Kebijakan, Program dan Kegiatan Kantor yang disusun setiap tahun agar

dapat dipakai sebagai pedoman atau acuan dalam mencapai tujuan pembangunan

dibidang teknologi informasi dan komunikasi.

Adanya Rencana Kerja (Renja) ini diharapkan agar Dinas Komunikasi dan

Informatika Kabupaten Bantul dapat melaksanakan tugas secara terarah, bertahap

dan berkelanjutan dengan tetap mengadakan koordinasi dengan Instansi terkait

dan mengantisipasi tuntutan masyarakat akan pelayanan yang bersifat cepat,

akurat transparan dan adil.

Bantul, Januari 2017

Kepala,

Nugroho Eko Setyanto, S.Sos, MM

Pembina Tk. I, IV/b

NIP. 197112301991011001