RENCANA AKSI

download RENCANA AKSI

of 10

Transcript of RENCANA AKSI

RENCANA AKSI IMPLEMENTASI PENDIDIKAN KARAKTER

Jl. Gunungmalang I Lenteng Barat Lenteng Kode Pos 69461PEMERINTAH KABUPATEN SUMENEP DINAS PENDIDIKAN

SDN LENTENG BARAT IV

SDN LENTENG BARAT IVJl. Gunungmalang I Lenteng Barat Kode Pos 69461 KECAMATAN LENTENG RENCANA AKSI IMPLEMENTASI PENDIDIKAN KARAKTER VISI : Terciptanya sekolah yang ramah anak, unggul dalam prestasi dan mampu mengikuti perkembangan IPTEK (Cerdas), berkarakter, berakar pada budaya bangsa, dan berwawasan lingkungan (Berbudaya), berlandaskan IMTAQ (Religius)

MISI : Memberdayakan seluruh civitas sekolah untuk menciptakan suasana sekolah yang efektif, nyaman, lengkap, dan memadai untuk belajar Menumbuhkembangkan pengamalan agama, nilai-nilai luhur kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara yang salah satu aplikasinya dengan membudayakan kegiatan 7 S yaitu Senyum, Salam, Sapa, Sopan, Santun, Semangat dan Sepenuh hati pada seluruh warga sekolah Mengelola pembelajaran secara profesional agar peserta didik mampu berpikir kreatif, kritis dan sistematis, bersikap mandiri, terampil, dan berdaya saing tinggi di jenjang pendidikan yang lebih tinggi maupun dalam menghadapi dan memecahkan problema hidup. Sesuai dengan visi sekolah yang dirangkum dalam motto Cerdas-Berbudaya-Religius serta misi sekolah secara singkat SDN lenteng Barat IV merencanakan aksi implementasi pendidikan karakter sebagai berikut :

N O 1

AKSI Guru piket (1 orang), bersiap di pintu gerbang menyambut kedatangan siswa dan mengucapkan salam. Siswa masuk tanpa ditemani orang tua Siswa dan guru melakukan sapu bersih di sekitar sekolah - Hari Senin : Upacara - Hari Selasa sampai Jumat dengan dipandu guru agama siswa membaca Surat Yasin, 20 ayat/hari kecuali hari Jumat sebanyak 23 ayat - Hari Sabtu : SKJ 2008

WAKTU PELAKSANAAN Pagi sebelum kegiatan 06.10-06.15 WIB 06.16-06.50 WIB

KARAKTER -Mandiri, sopan santun -Peduli lingkungan, senang kebersihan -Cinta tanah air dan semangat kebangsaan -Religius -Kemandirian, peduli kesehatan

2 3

4

Melaksanakan Sopan, Santun, Semangat dan Sepenuh hati pada seluruh warga sekolah Kegiatan rutin kelas - Piket kelas - Pembukaan / penyiapan kelas oleh ketua kelas dengan urutan doa: surat Fatihah, Basmalah, Hamdalah, Shalawat pendek, Doa pada orang tua, Doa belajar, ditutup Sholawat - Inti - Istirahat, membuang bungkus makan di tempat sampah - Penutup, doa sebagaimana pembukaan

06.51-11.20 WIB

(Pendidikan berkarakter, sesuai dengan misi sekolah) -Senang kebersihan, peduli lingkungan, disiplin -Religius, berbakti pada orang tua, mandiri, disiplin (Masing-masing guru kelas sesuai mata pelajaran) -Senang kebersihan, peduli lingkungan, disiplin -Religius, berbakti pada orang tua,disiplin

5

Melaksanakan Program Muatan Lokal - Bahasa Madura - Bahasa Inggris Melaksanakan Program Ekstra Kurikuler - Pramuka

-Sesuai jadwalpelajaran

-Berbudaya -Berwawasan dan siap globalisasi -Karakter sesuai dengan Karakteristik Dasa Dharma Pramuka -Kreatif, menghargai prestasi -Cinta Tanah Air, Semangat Kebangsaan, Komunikatif, Peduli Sosial -Kesantunan, Berbudaya, Komunikatif -Gemar membaca, Rasa ingin tahu, Tanggungjawab ,Disiplin, Religius

-Setiap hari Jumat sore jam 15.00-17.00 WIB 6 7 Papan Informasi Hari Berbahasa - Bahasa Indonesia -Setiap hari Senin sampai Rabu - Bahasa Madura Halus -Setiap hari Kamis sampai Sabtu 8 Hari Membaca ( di Perpustakaan) -Senin sampai Rabu Kelas I, II, dan III -Kamis sampai Sabtu Kelas IV, V, dan VI Setiap selesai kegiatan

Lenteng, 03 April 2012 Kepala SDN Lenteng Barat IV

SYAFIUDIN, A. Ma.Pd NIP. 19520715 197403 1 005

PEMERINTAH KABUPATEN SUMENEP DINAS PENDIDIKAN

SDN LENTENG BARAT IVJl. Gunungmalang I Lenteng Barat Kode Pos 69461 KECAMATAN LENTENG RENCANA AKSI IMPLEMENTASI PENDIDIKAN KARAKTER SDN LENTENG BARAT IV KELAS I

N O 1 2 3

AKSI Masuk kelas dan pulang dengan mengucapkan salam dan jabat tangan pada guru tanpa ditemani orangtua Doa kepada orangtua dan doa belajar Kebersihan diri dan kebersihan kelas - Kebersihan kuku dan kerapian rambut - Piket Kelas Berpakaian rapi sesuai aturan sekolah Evaluasi pengalaman anak di luar sekolah

WAKTU PELAKSANAAN Setiap awal pelajaran dan pulang 07.00-10.20 WIB Setiap awal pelajaran dan pulang 07.00-10.20 WIB Setiap hari Jumat 07.00-10.20 WIB Sesuai Jadwal Piket 07.00-10.20 WIB Setiap hari Senin,Rabu, Jumat 07.0011.20 WIB Setiap hari Jumat Waktu Istirahat 09.00-09.30 WIB

KARAKTER Berbudaya, peduli sosial, mandiri, disiplin Berbakti pada orang tua,religius Senang kebersihan, tanggung jawab, peduli lingkungan, disiplin, religius Peduli sosial, disiplin Komunikatif, Kejujuran, Peduli Sosial, Peduli Lingkungan

4 5

Mengetahui, Kepala SDN Lenteng Barat IV

Lenteng, April 2012 Wali Kelas I

SYAFIUDIN, A. Ma.Pd NIP. 19520715 197403 1 005

JUHA, A.Ma NIP. 19671231 200801 1 047

PEMERINTAH KABUPATEN SUMENEP DINAS PENDIDIKAN

SDN LENTENG BARAT IVJl. Gunungmalang I Lenteng Barat Kode Pos 69461 KECAMATAN LENTENG

RENCANA AKSI IMPLEMENTASI PENDIDIKAN KARAKTER SDN LENTENG BARAT IV KELAS IIN O 1 2 3 AKSI Masuk kelas dan pulang dengan mengucapkan salam dan jabat tangan pada guru Doa kepada orangtua dan doa belajar Kebersihan diri dan kebersihan kelas - Kebersihan kuku dan kerapian rambut - Piket Kelas Berpakaian rapi sesuai aturan sekolah WAKTU PELAKSANAAN Setiap awal pelajaran dan pulang 07.00-10.20 WIB Setiap awal pelajaran dan pulang 07.00-10.20 WIB Setiap hari Jumat 07.00-10.20 WIB Sesuai Jadwal Piket 07.00-10.20 WIB Setiap hari Senin,Rabu, Jumat 07.0010.20 WIB KARAKTER Berbudaya, peduli sosial, mandiri, disiplin Berbakti pada orang tua,religius Senang kebersihan, tanggung jawab, peduli lingkungan, disiplin, religius Peduli sosial, disiplin

4

Mengetahui, Kepala SDN Lenteng Barat IV

Lenteng, April 2012 Wali Kelas II

SYAFIUDIN, A. Ma.Pd NIP. 19520715 197403 1 005

ASEP IRAWAN, A.Ma.Pd

PEMERINTAH KABUPATEN SUMENEP DINAS PENDIDIKAN

SDN LENTENG BARAT IVJl. Gunungmalang I Lenteng Barat Kode Pos 69461 KECAMATAN LENTENG RENCANA AKSI IMPLEMENTASI PENDIDIKAN KARAKTER SDN LENTENG BARAT IV KELAS IIIN O 1 2 3 AKSI Masuk kelas dan pulang dengan mengucapkan salam dan jabat tangan pada guru Doa kepada orangtua dan doa belajar Kebersihan diri dan kebersihan kelas - Kebersihan kuku dan kerapian rambut - Piket Kelas Berpakaian rapi sesuai aturan sekolah WAKTU PELAKSANAAN Setiap awal pelajaran dan pulang 07.00-10.20 WIB Setiap awal pelajaran dan pulang 07.00-10.20 WIB Setiap hari Jumat 07.00-10.20 WIB Sesuai Jadwal Piket 07.00-10.20 WIB Setiap hari Senin,Rabu, Jumat 07.0010.20 WIB KARAKTER Berbudaya, peduli sosial, mandiri, disiplin Berbakti pada orang tua,religius Senang kebersihan, tanggung jawab, peduli lingkungan, disiplin, religius Peduli sosial, disiplin

4

Mengetahui, Kepala SDN Lenteng Barat IV

Lenteng, April 2012 Wali Kelas III

SYAFIUDIN, A. Ma.Pd NIP. 19520715 197403 1 005

ISMAIL, A.Ma.Pd NIP. 19630310 198703 1 026

PEMERINTAH KABUPATEN SUMENEP DINAS PENDIDIKAN

SDN LENTENG BARAT IVJl. Gunungmalang I Lenteng Barat Kode Pos 69461 KECAMATAN LENTENG RENCANA AKSI IMPLEMENTASI PENDIDIKAN KARAKTER SDN LENTENG BARAT IV KELAS IVN O 1 2 AKSI Masuk kelas dan pulang dengan mengucapkan salam dan jabat tangan pada guru Doa kepada orangtua dan doa belajar WAKTU PELAKSANAAN Setiap awal pelajaran dan pulang 07.00-11.20 WIB Setiap awal pelajaran dan pulang 07.00-11.20 WIB Setiap hari Jumat 07.00-11.20 WIB Sesuai Jadwal Piket 07.00-11.20 WIB Setiap hari Senin,Rabu, Jumat 07.0011.20 WIB Setiap hari Jumat sore jam 15.00-17.00 WIB KARAKTER Berbudaya, peduli sosial, mandiri, disiplin Berbakti pada orang tua,religius

3 Kebersihan diri dan kebersihan kelas - Kebersihan kuku dan kerapian rambut - Piket Kelas Berpakaian rapi sesuai aturan sekolah Melaksanakan ekstrakuriler Pramuka

Senang kebersihan, tanggung jawab, peduli lingkungan, disiplin, religius Peduli sosial, disiplin Karakter sesuai dengan Karakteristik Dasa Dharma Pramuka

4 5

Mengetahui, Kepala SDN Lenteng Barat IV

Lenteng, April 2012 Wali Kelas IV

SYAFIUDIN, A. Ma.Pd NIP. 19520715 197403 1 005

SALAMON NIP. 19550405 197707 1 002

PEMERINTAH KABUPATEN SUMENEP DINAS PENDIDIKAN

SDN LENTENG BARAT IVJl. Gunungmalang I Lenteng Barat Kode Pos 69461 KECAMATAN LENTENG RENCANA AKSI IMPLEMENTASI PENDIDIKAN KARAKTER SDN LENTENG BARAT IV KELAS VN O 1 2 3 AKSI Masuk kelas dan pulang dengan mengucapkan salam dan jabat tangan pada guru Doa kepada orangtua dan doa belajar Kebersihan diri dan kebersihan kelas - Kebersihan kuku dan kerapian rambut - Piket Kelas Berpakaian rapi sesuai aturan sekolah Melaksanakan ekstrakuriler Pramuka WAKTU PELAKSANAAN Setiap awal pelajaran dan pulang 07.00-11.20 WIB Setiap awal pelajaran dan pulang 07.00-11.20 WIB Setiap hari Jumat 07.00-11.20 WIB Sesuai Jadwal Piket 07.00-11.20 WIB Setiap hari Senin,Rabu, Jumat 07.0011.20 WIB Setiap hari Jumat sore jam 15.00-17.00 WIB KARAKTER Berbudaya, peduli sosial, mandiri, disiplin Berbakti pada orang tua,religius Senang kebersihan, tanggung jawab, peduli lingkungan, disiplin, religius Peduli sosial, disiplin Karakter sesuai dengan Karakteristik Dasa Dharma Pramuka

4 5

Mengetahui, Kepala SDN Lenteng Barat IV

Lenteng, April 2012 Wali Kelas V

SYAFIUDIN, A. Ma.Pd NIP. 19520715 197403 1 005

SYAMSUL ARIFIN, S.Pd.SD NIP. 19740205 199911 1 001

PEMERINTAH KABUPATEN SUMENEP DINAS PENDIDIKAN

SDN LENTENG BARAT IVJl. Gunungmalang I Lenteng Barat Kode Pos 69461 KECAMATAN LENTENG RENCANA AKSI IMPLEMENTASI PENDIDIKAN KARAKTER SDN LENTENG BARAT IV KELAS VIN O 1 2 3 4 AKSI Berbaris sebelum masuk kelas Masuk kelas dan pulang dengan mengucapkan salam dan jabat tangan pada guru Doa kepada orangtua dan doa belajar Kebersihan diri dan kebersihan kelas - Kebersihan kuku dan kerapian rambut - Piket Kelas Berpakaian rapi sesuai aturan sekolah 8 Melaksanakan ekstrakuriler Pramuka Penyiapan kelas dengan Bahasa Inggris Papan pajangan Setiap selesai ulangan dan ada karya siswa WAKTU PELAKSANAAN 06.00 - 06.55 WIB Setiap awal pelajaran dan pulang 07.00-11.20 WIB Setiap awal pelajaran dan pulang 07.00-11.20 WIB Setiap hari Jumat 07.00-11.20 WIB Sesuai Jadwal Piket 07.00-11.20 WIB Setiap hari Senin,Rabu, Jumat 07.0011.20 WIB Setiap hari Jumat sore jam 15.00-17.00 WIB Sesuai jadwal pelajaran KARAKTER Disiplin, Mandiri Berbudaya, peduli sosial, mandiri, disiplin Berbakti pada orang tua,religius Senang kebersihan, tanggung jawab, peduli lingkungan, disiplin, religius Peduli sosial, disiplin Karakter sesuai dengan Karakteristik Dasa Dharma Pramuka Berwawasan dan siap globalisasi Kreatif , Menghargai prestasi siswa

5 6 7

Mengetahui, Kepala SDN Lenteng Barat IV

Lenteng, April 2012 Wali Kelas VI

SYAFIUDIN, A. Ma.Pd NIP. 19520715 197403 1 005

SAEFULLAH, S.Pd NIP.19751202 199911 1 001