Rekomendasi Bem

2
REKOMENDASI BEM TUGAS UMUM Membentuk badan pengkaji AD/ART TUGAS DIVISI PENGKADERAN 1. Membuat Piket BEM sebagai tempat evaluasi hasil follow up materi LK-1, Statuta Fakultas, dan Statuta Universitas 2. Pengefektifan Buku Sosialisasi 3. Memberi sanksi kepada BSO yang menerima anggota muda yang belum melalui jenjang perkaderan anggota biasa KBMFK UMI. TUGAS DIVISI KESEKRETARIATAN 1. Membuat standarisasi pembuatan SK (Surat Keputusan) berdasarkan cakupan kegiatan guna mengefektifkan dan mengefesiensikan panitia yang di SK-kan 2. Mewajibkan segala kegiatan sekertariatan di bagian kesekretariatan BEM 3. Membuat jam pelayanan kesekretariatan 4. Membuat Comporate Identity BEM tiap periode Kepengurusan TUGAS KEBENDAHARAAN Membuat rekening BEM Pengadaan katalog atribut KBMFK dan ISMKI yang akan dijadikan kas KBMFK dan iuran ISMKI Pengadaan dan perawatan alat-alat kelengkapan kegiatan BEM Membuat daftar Inventaris BEM dan alat kelengkapan BEM Rekomendasi BSO (Badan Semi Otonom)

description

BEM

Transcript of Rekomendasi Bem

Page 1: Rekomendasi Bem

REKOMENDASI BEM

TUGAS UMUM

Membentuk badan pengkaji AD/ART

TUGAS DIVISI PENGKADERAN

1. Membuat Piket BEM sebagai tempat evaluasi hasil follow up materi LK-1, Statuta Fakultas, dan Statuta Universitas

2. Pengefektifan Buku Sosialisasi3. Memberi sanksi kepada BSO yang menerima anggota muda yang belum melalui

jenjang perkaderan anggota biasa KBMFK UMI.

TUGAS DIVISI KESEKRETARIATAN

1. Membuat standarisasi pembuatan SK (Surat Keputusan) berdasarkan cakupan kegiatan guna mengefektifkan dan mengefesiensikan panitia yang di SK-kan

2. Mewajibkan segala kegiatan sekertariatan di bagian kesekretariatan BEM3. Membuat jam pelayanan kesekretariatan4. Membuat Comporate Identity BEM tiap periode Kepengurusan

TUGAS KEBENDAHARAAN

Membuat rekening BEM

Pengadaan katalog atribut KBMFK dan ISMKI yang akan dijadikan kas KBMFK dan iuran ISMKI

Pengadaan dan perawatan alat-alat kelengkapan kegiatan BEM

Membuat daftar Inventaris BEM dan alat kelengkapan BEM

Rekomendasi BSO (Badan Semi Otonom)

Mengadakan rapat ketua BSO dengan ketua BEM setiap trimester

Memberikan sanksi pembekuan organisasi bagi BSO yang tidak menjalankan hasil muktamar

Bagi BSO yang terbentuk sebanyak 8 BSO dibawah BEM, perlu membentuk nota kesepakatan yang berisi “Apabila BEM dibekukan, maka seluruh BSO juga ikut dibekukan”. Ini menunjukkan bahwa BSO peduli dan tidak arogan apabila BEM yang sebagai induknya diberikan sanksi.

Page 2: Rekomendasi Bem