rangkuman mkk1.pptx

8
Resume Pengantar Manajemen dan Organisasi Mata Kuliah : Manajemen dan Kebijakan Kesehatan Oleh Dea Yasmine Armando 1406542956

description

manajemen kebijakan dan kesehatan

Transcript of rangkuman mkk1.pptx

Page 1: rangkuman mkk1.pptx

Resume Pengantar Manajemen dan Organisasi

Mata Kuliah : Manajemen dan Kebijakan Kesehatan

Oleh Dea Yasmine Armando1406542956

Page 2: rangkuman mkk1.pptx

Definisi Manajer

“Manajer adalah seseorang yang melakukan

koordinasi dan pengawasan terhadap pekerjaan

orang lain sehingga sasaran-sasaran organisasi

dapat dicapai”

Pekerjaan Manajer Berupaya membantu orang lain

menyelesaikan tugas-tugas mereka dengan baik

Page 3: rangkuman mkk1.pptx

Perbedaan Manajer dan Karyawan Nonmanajerial

Manager Karyawan Non Manager

Definisi seseorang yang bekerja melalui orang lain dengan mengoordinasikan kegiatan-kegiatan mereka guna mencapai sasaran organisasi.

Bagian dari sebuah perusahaan atau instansi yang tidak masuk dalam struktur kemanajemenan

Peran peran antar pribadi, peran informasional, peran pengambilan keputusan

Menjalankan perintah tugas yang diberikan oleh manajer

Keterampilan Konseptual, berhubungan dengan orang lain, teknis, manajemen waktu, membuat keputusan

Tidak ada ketrampilan khusus

Tingkatan Manajer Puncak, Manajer lini pertama, Manajer menengah, karyawan non-manajer

Tidak ada tingkatan

Sarana/Tools Men, Money, Materials, Machines, Method, dan Markets.

Tidak ada sarana yang spesifik

Page 4: rangkuman mkk1.pptx

Struktur Organisasi Tradisional

Manajer Puncak

Manajer menengah

Manajer lini pertama

Karyawan non-manajerial

Page 5: rangkuman mkk1.pptx

Manajer Lini Pertama (First-line manager)

Mengelola pekerjaan para karyawan non-manajemen,

yang biasanya terlibat secara langsung atau tidak langsung

didalam aktivitas memproduksi barang atau jasa untuk

para pelanggan organisasiDisebut :

• Supervisor

• Shift Manajer (Manajer Shift Kerja)

• Office Manajer (Manajer departemen, manajer kantor)

Page 6: rangkuman mkk1.pptx

Manajer Tingkat Menengah (Middle Manager)

Manajer yang menduduki posisi di antara jenjang

terbawah dan jenjang teratas organisasi, yang mengelola

pekerjaan para manajer lini pertama dan biasanya

memiliki sebutan atau nama jabatan

Disebut :

• Project Leader

• Store Manager

• Manajer Divisi

Page 7: rangkuman mkk1.pptx

Manajer Puncak (Top Manager)

Manajer yang bertanggung jawab atas pengambilan-

pengambilan keputusan yang mempengaruhi seluruh

organisasi dan menetapkan sasaran-sasaran dan rencana

kerja bagi organisasi

Disebut :

• Executive Vice President (VP eksekutif)

• Managing Director

• Chief Operating Officer atau Chief Executive Officer

Page 8: rangkuman mkk1.pptx

MANAJEMEN

Koordinasi Pengawasan

Pekerjaan diselesaikan secara efisien dan efektif