Rancangan pembelajaran kelompok 3

31
Populasi dan Teknik Sampling dalam Penelitian Kuantitatif Beserta Contoh Aplikasinya NOVIANA FARIDA WAHYU NUGROHO SAVITRY W. A Oleh:

Transcript of Rancangan pembelajaran kelompok 3

Page 1: Rancangan pembelajaran kelompok 3

Populasi dan Teknik Sampling dalam Penelitian Kuantitatif Beserta Contoh Aplikasinya

NOVIANA FARIDA WAHYU NUGROHO SAVITRY W. A

Oleh:

Page 2: Rancangan pembelajaran kelompok 3

Populasi dan Teknik Sampling dalam Penelitian Kuantitatif Beserta Contoh Aplikasinya

2. Teknik Sampling 4. Kiat penentuan julah sampel

1. Pengertian Populasi3. Representasi Ukuran sampel

Page 3: Rancangan pembelajaran kelompok 3

populasi merupakan keseluruhan subjek yang

biasanya dijadikan penelitian yaitu manusia atau objek yang

berupa barang atau benda yang mempunyai kualitas dan

karakteristik tertentu yang menjadi sumber data dan

kajian pada penelitian untuk dipelajari dan ditarik

kesimpulannya.

Pengertian

ContohSD Laboratorium UM

Page 4: Rancangan pembelajaran kelompok 3

Macam-macam populasi

Terbatas

populasi yang jumlahnya terbatas, atau dapat diketahui

jumlahnya

Contohnya?

Tak terbatas

populasi yg tidak punya jumlah batasan/

karakteristik yang jelas

Contohnya?

Page 5: Rancangan pembelajaran kelompok 3

Contoh

500

Page 6: Rancangan pembelajaran kelompok 3

Manfaat sampel

Sampel merupakan sebagian dari populasi yang diambil oleh peneliti untuk dicari

sumber datanya

populasi sampel

menurut Notoatmodjo (2012:116) yaitu sebagai berikut. 1. Menghemat biaya.2. Mempercepat pelaksanaan penelitian3. Menghemat tenaga4. Memperluas ruang lingkup penelitian; 5. Memperoleh hasil yang lebih akurat.

Menurut Mukhadis (2016:187) terdapat 5 pertimbangan:1. melindungi dan menjaga kelestarian dari objek atau subjek

penelitian.2. efektivitas pelaksaan penelitian.3. efisiensi dalam mencapai tujuan penelitian.4. kecepatan menghasilkan temuan dan melakukan

desimilasi hasil penelitian.5. asas manfaat dalam meningkatkan taraf hidup.

Page 7: Rancangan pembelajaran kelompok 3

“ “the sample must be repsresentative of the population

about which we wish to make generalizations”.

Teknik SAMPLING

Macam:(a) probability sampling dan (b) nonprobability sampling.

Page 8: Rancangan pembelajaran kelompok 3

Probability Sampling

Simple random

sampling

stratified random

sampling

cluster random

sampling

multi-stages random

sampling

Non-Probability Sampling

accedental sampling

purposive sampling

quota sampling

proportional sampling

TEKNIK SAMPLINGprobability sampling adalah teknik pengambilan sampel yang memberikan peluang yang sama pada setiap anggota populasi untuk dipilih menjadi sampel.

Non-Probability sampling adalah teknik pengambilan sampel yang tidak memberi peluang/ kesempatan yang sama bagi setiap unsur atau anggota populasi untuk dipilih menjadi sampel.

Page 9: Rancangan pembelajaran kelompok 3

Simple random sampling

digunakan ketika peneliti ingin memberikan peluang yang sama pada

setiap anggota populasi untuk dijadikan sampel penelitian. Pada teknik ini, cocok

digunakan ketika populasi yang ada bersifat sama atau homogen

Page 10: Rancangan pembelajaran kelompok 3

Stratified random sampling

digunakan ketika peneliti menemukan objek atau subjek populasi yang bertingkat seperti berupa tingakatan

kelas

Page 11: Rancangan pembelajaran kelompok 3

Cluster random sampling

digunakan ketika subjek atau objek pada populasi berkelompok dan mempunyai karakteristik beragaman

dalam cakupan yang luas.

Page 12: Rancangan pembelajaran kelompok 3

Multi-stage Random Sampling

digunakan ketika peneliti ingin melakukan penelitian dengan

pemilihan sampel secara random dengan melalui beberapa tahapan

dan berjenjang.

Page 13: Rancangan pembelajaran kelompok 3

Non-Probability Sampling

Non-Probability samplingadalah teknik pengambilan sampel yang tidak memberi peluang/ kesempatan yang sama bagi setiap unsur atau anggota populasi untuk dipilih menjadi sampel.

Non-Probability Sampling

accedental sampling

purposive sampling

quota sampling

proportional sampling

Page 14: Rancangan pembelajaran kelompok 3

Non-Probability Sampling

Teknik sampling berdasarkan faktor spontanitas. Artinya siapa saja yang secara tidak sengaja bertemu dengan peneliti maka orang tersebut dapat dijadikan sampel

accedental sampling

purposive sampling

quota sampling

proportional sampling

Page 15: Rancangan pembelajaran kelompok 3

Non-Probability Sampling

Teknik pengambilan sampel dengan pertimbangan-pertimbangan/kriteria-kriteria tertentu. Biasanya teknik ini digunakan untuk studi kasus yang dimana aspek dari kasus tunggal yang representatif diamati dan dianalisis

purposive sampling

quota sampling

proportional sampling

accedental sampling

Page 16: Rancangan pembelajaran kelompok 3

Non-Probability Sampling

Teknik sampling dari populasi yang memiliki ciri-ciri tertentu sampai jumlah (kuota) yang dinginkan tercapai berdasarkan pertimbangan tertentu.

purposive sampling

quota sampling

proportional sampling

accedental sampling

Page 17: Rancangan pembelajaran kelompok 3

Non-Probability Sampling

teknik pengambilan sampel yang digunakan apabila peneliti mengambil sampel dari beberapa sub-populasi yang tidak sama jumlahnya dengan memperhatikan perbandingan antar sub-populasi secara proposional.

purposive sampling

quota sampling

proportional sampling

accedental sampling

Page 18: Rancangan pembelajaran kelompok 3

Tambahan

Sampling SistematisTeknik pengambilan sampel dengan sistematis ialah teknik yang dalam proses pengambilan sampel berdasarkan urutan dari anggota populasi yang telah diberi nomor urut.

Sampling JenuhTeknik sampling jenuh merupakan teknik yang menggunakan seluruh anggota populasi sebagai sebuah sampel.

Snowball SamplingSnowball sampling merupakan teknik pengambilan sampel yang datanya terus berkembang.Teknik ini mula-mula jumlahnya kecil namun semakin lama akan besar atau diperluas.

Page 19: Rancangan pembelajaran kelompok 3

“ Sampel yang representatif adalah sampel yang benar-benar dapat mewakili dari seluruh populasi

Faktor-faktor pertimbangan dalam menjamin representativenesssampel yang diambil dari suatu populasi yaitu;1. Jumlah ukuran sampel yang ditetapkan2. Teknik sampling yang digunakan 3. Rancangan penelitian yang digunakan4. Proses pengumpulan data yang dilakukan5. Pengolahan dan analisis data6. Dan generalisasi temuan yang diharapkan ”

Representasi Ukuran Sampel Penelitian

Page 20: Rancangan pembelajaran kelompok 3

Faktor-faktor dalam tingkat kelayakan suatu sampel yaitu

1. Variabilitas karakteristik populasi.2. Jenis penelitian.3. Keadaan populasi.4. Akurasi kesimpulan yang diharapkan.5. Jangkauan generalisasi.6. Tersedianya sarana teknik, tenaga, dan biaya.

Page 21: Rancangan pembelajaran kelompok 3

“ 1. Apabila populasi penelitian bersifat homogeny

2. Apabila populasi penelitian bersifat heterogeny

Kiat Penentuan Jumlah Sampel Penelitian

Page 22: Rancangan pembelajaran kelompok 3

“ Menurut litelatur beberapa ahli Kuntjojo , (2009) (dalam mukadhis 2016) seperti Isaac dan Michael; Nomogram Herry King; Jacob Cohen; Paul Leedy;Solvin; dan Taro Yamane menjelaskan literature tentang rumus statistika tertentu adapun penjelasannya sebagai berikut:

Menurut Isaac dan Michael (1983)Menurut Nomogram Hery KingMenurut Taro Yamane ”

Kiat Penentuan Jumlah Sampel Penelitian

Page 23: Rancangan pembelajaran kelompok 3

Kiat Penentuan Jumlah Sampel Penelitian

Menurut Isaac dan Michael(1983)

dengan penentuan tingkat signifikansi =1%, 5%, atau 10%

Perhitungan untuk populasi terhinggaN=1000

Perhitungan untuk populasi tak terhingga N = ≥100000

Perhitungan untuk penentuan sampel minimal ada populasi terhingga dan berstrata

Page 24: Rancangan pembelajaran kelompok 3

Menurut Nomogram Hery King perhitungannya dapat digunakan sebagai cara dalam mementukan sampel dengan jumlah populasi maksimal 2000, dengan penetapan taraf signifikansi mulai dari (α) =3 % sampai dengan (α) =15%

Kiat Penentuan Jumlah Sampel

Penelitian

Page 25: Rancangan pembelajaran kelompok 3

Menurut Taro Yamane merumuskan perhitungan jumlah populasi penentuan sampel dibutuhkan dalam suatu penelitian besaran populasi sasaran tertentu dengan rumus

Kiat Penentuan Jumlah Sampel

Penelitian

Page 26: Rancangan pembelajaran kelompok 3

Adapun alternative lain dalam rumus menghitung atau menentukan ukuran minimal sampel disarankan oleh alhi statistic yaitu Jacob cohen, paul leddgy dan slovin

Page 27: Rancangan pembelajaran kelompok 3

Adapun alternative lain dalam rumus menghitung atau menentukan ukuran minimal sampel disarankan oleh alhi statistic yaitu Jacob cohen, paul leddgy dan slovin

Page 28: Rancangan pembelajaran kelompok 3

contoh

Page 29: Rancangan pembelajaran kelompok 3

contoh

Page 30: Rancangan pembelajaran kelompok 3

Adapun contoh sebagai berikutSuatu penelitian mentolelir kesalahan 5% dengan tingkat keyakinan 0,95. Misalkan proporsi mahasiswa dalam suatu fakultas 0,15; z yang sesuai dengan tingkat keyakinan 0,95 untuk sampel besar 1,96 (lihat tabel z) dengan mendistribusikan angka-angka di atas dapat diperoleh sebagai berikut:

contoh

Page 31: Rancangan pembelajaran kelompok 3

Terima kasih