Presentation1

17
SATUAN DAN BESARAN 1.Arif Maulana 2.Ifan efendi 3.Mahfudin 4.M. Agitha Jauhari 5.M. Ilham Sya’bani

Transcript of Presentation1

Page 1: Presentation1

SATUAN DAN BESARAN

1. Arif Maulana2. Ifan efendi3. Mahfudin4. M. Agitha Jauhari5. M. Ilham Sya’bani

Page 2: Presentation1

Pengertian Besaran

Besaran adalah segala sesuatu yang dapat diukur atau dihitung, dinyatakan dengan angka dan mempunyai satuan.

Page 3: Presentation1

Besaran di kelompokkan menjadi 2 :

1. Besaran Fisika2. Besaran Non

Fisika

Page 4: Presentation1

1. Besaran Fisika adalah besaran

yang diperoleh dari

pengukuran.

Page 5: Presentation1

2. Besaran Non Fisika adalah besaran

yang diperoleh dari hasil penghitungan.

Page 6: Presentation1
Page 7: Presentation1

Besaran fisika di bagi menjadi 2 :

1.Besaran pokok2.Besaran Turunan

Page 8: Presentation1

Besaran pokok adalah

besaran yang di tentukan

lebih dulu berdasarkan

kesepakatan oleh para

ahli fisika.

Page 9: Presentation1

Besaran turunan adalah

besaran yang di turunkan

dari besaran pokok.

Page 10: Presentation1

Satuan didefinisikan sebagai pembanding dalam suatu pengukuran besaran

Page 11: Presentation1

Nama Besaran Rumus Satuan

Volume Panjang . Lebar . Tinggi

m3

Kecepatan Perpindahan : waktu m.s-1

Momentum Massa . Kecepatan kg.m.s-1

Percepatan Kecepatan : waktu m.s-1

Gaya Massa . Kecepatan kg.m.s-2

Tekanan Gaya : Luas kg.m-1.s-1

Page 12: Presentation1

12

Satuan Dalam Besaran TurunanBesaran Turunan

• Luas• Volume• Kecepatan• Percepatan• Gaya• Usaha• Daya• Massa jenis

Satuan

• m• m• m/s• m/s• Newton (N)• Joule (J)• Watt (W)• Kg/m

2

3

2

3

Symbol

AVvAFWPᵨ

Page 13: Presentation1

13

Satuan Dalam Besaran Pokok

Besaran pokok

• Panjang• Massa• Waktu• Suhu• Kuat arus• Insesitas cahya• Jumlah moekul

Satuan

• Meter (m)• Kilogram (kg)• Sekon/second (s)• Kelvin (K)• Ampere (A)• Kandela (cd)• Mol (mol)

Page 14: Presentation1

14

Satuan Internasional

Besaran

satuan internasional

MKS CGS

Panjang Meter (m) Sentimeter (cm)

Massa Kilogram (kg) Gram (g)

Waktu Sekon/second (s) Sekon (s)

Gaya Newton (N) Dyne

Energi Joule (J) Erg

Massa jenis Kg/m g/cm

Kecepatan m/s cm/s

3 3

Page 15: Presentation1

Thank youBy :

@arif_maulana007@ifan_efendi09

@mah_fudin@bani_kur

@agithajauhari

Page 16: Presentation1

16

pertanyaan !!!!

• Apa yang dimaksud dengan besaran ?• Sebutkan besaran turunan dan satuannya !• Jelaskan apa yang dimaksud dengan satuan

internasional !• Alat ukur panjang dengan ketelitian 0,01mm

adalah ?

Page 17: Presentation1

17

• Satuan dari besaran daya adalah ?• Sebuah benda bermassa 5 kg. Berada diatas

sebuah bidang datar. Jika gaya yang diberikan benda tersebut 100 N maka percepatan benda tersebut adalah ??

• Siapa yg mencetuskan arti “besaran” ??• Siapa yang pertamakali menemukan arti “

Satuan” ??