Presentation kir mekanisme investasi saham di pasar modal

10
PRESENTASI HASIL PENELITIAN MEKANISME BERINVESTASI DI PASAR MODAL MELALUI SAHAM Disusun Oleh : Suri Rahma Fahira 12804/9970125040 SMAN 10 FAJAR HARAPAN TAHUN AJARAN 2013/2014 Presentasi Karya Tulis ini Dilakukan dalam Rangka Memenuhi Indikator Pembelajaran Bahasa Indonesia

description

ini adalah karya ilmiah yang dibuat oleh suri rahma fahira , siswi dari sman 10 banda aceh.

Transcript of Presentation kir mekanisme investasi saham di pasar modal

Page 1: Presentation kir mekanisme investasi saham di pasar modal

PRESENTASI HASIL PENELITIAN

MEKANISME BERINVESTASI DI PASAR MODAL MELALUI SAHAM

Disusun Oleh :Suri Rahma Fahira

12804/9970125040

SMAN 10 FAJAR HARAPANTAHUN AJARAN

2013/2014

Presentasi Karya Tulis ini Dilakukan dalam Rangka Memenuhi Indikator Pembelajaran Bahasa Indonesia

Page 2: Presentation kir mekanisme investasi saham di pasar modal

OUTLINE PRESENTASI

PENDAHULUAN

KAJIAN TEORI

METODE PENELITIAN

HASIL DAN PEMBAHASAN PENELITIAN

KESIMPULAN DAN SARAN

Page 3: Presentation kir mekanisme investasi saham di pasar modal

PENDAHULUAN

Latar Belakang

Masalah Ekonomi

Kesadaran melakukan

kegiatan ekonomi

Prinsip ekonomi

Alternatif pilihan untuk

berinvestasi

Investor kurang mengerti

mekanisme berinvestasi

saham

Rumusan Masalah

• Hal yang perlu diperhatikan sebelum

berinvestasi ?

• Adakah prinsip-prinsip dasar yang

perlu diperhatikan sebelum

berinvestasi ?

•Bagaimana mekanisme berinvestasi

saham di pasar modal ?Tujuan

Penelitian

• Untuk mengetahui hal-hal yang perlu

diperhatikan ketika investor akan

terjun langsung ke dunia saham di

pasar modal

• Untuk mengetahui prinsip-prinsip

dasar yang harus dimiliki oleh investor

sebelum terjun ke dunia saham di

pasar modal

• Untuk mengetahui mekanisme yang

digunakan dalam pembelian saham di

pasar modal

Hipotesis

Analisa yang baik

sebelum

berinvestasi

Mekanisme yang

singkat dan

sistematis

Persentase

keuntungan

( profit )

Kegunaan Penelitian

•Agar para investor lebih mengerti tentang

hal-hal yang harus diperhatikan ketika akan

memulai bisnis saham di pasar modal.

•Untuk memberikan petunjuk kepada para

investor baru tentang bagaimana prinsip

yang harus dimiliki sebelum berinvestasi

saham di pasar modal.

•Untuk membantu para investor dalam

kegiatan jual beli saham di pasar modal

dengan menggunakan suatu mekanisme

yang singkat dan sistematis.

Ruang Lingkup

Penelitian ini menggunakan metode :

• kualitatif, dengan mengamati secara

langsung beberapa mekanisme yang

biasa terjadi di pasar modal

•Informasi, dari berbagai artikel pada

media internet, serta beberapa buku

yang tersedia di perpustakaan Pusat

Informasi Pasar Modal Aceh.

Page 4: Presentation kir mekanisme investasi saham di pasar modal

KAJIAN TEORI

Pengenalan

pengertian

Emiten

KEGIATAN

Investor

Tujuan

• Membiayai pembangunan dan

perkembangan ekonomi di Indonesia

• Memperluas dan mempercepat

partisipasi pembangunan di Indonesia

• Pemerataan pendapatan

Manfaat

Instrumen

Saham

Saham adalah bukti penyertaan

modal seseorang/badan dalam suatu

perusahaan terbuka

Obligasi

Obligasi ( efek penyertaan hutang )

adalah surat berharga atau sertifikat

yang dapat dipindahtangankan.

Prinsip

• Excess fund

• Product knowledge

• Don’t put your egg in one.

• Disiplin dalam melakukan take profit/cut loss

• Know your broker principle

Mekanisme

Nasabah Melakukan Order

Proses Order

Verifikasi dan

validasi order

Penyampaian order ke

Floor Trader Via

Tip

Memasukkan order ke

JATS

Konfirmasi status

order ke kantor broker

konfirmasi "match

order" ke nasabah

Proses Back Office

Page 5: Presentation kir mekanisme investasi saham di pasar modal

METODE PENELITIAN

Tempat & Waktu

Tempat

Penelitian Kepustakaan

perpustakaan Pusat

Informasi Pasar Modal

(PIPM) Aceh

Galeri Sejarah di Bursa Efek

Indonesia (BEI)

Penelitian Lapangan

sistem simulasi perdagangan saham

yang ada di PIPM Aceh, BEI Jakarta

Pusat dan sistem perdagangan real di

BNI Sekuritas

Waktu 21 September 2013

s/d 17 Februari

2014.

Populasi & Sampel

kegiatan pasar modal di Indonesia

kegiatan pasar modal di salah satu wilayah

Indonesia, yaitu wilayah Aceh

Metode Penelitian

Deskriptif

Teknik Pengumpula

n data

Library Research

Pengamatan

Page 6: Presentation kir mekanisme investasi saham di pasar modal

HASIL PENELITIAN

Jumlah Penduduk Mencapai

249.866.000 jiwa

Pengetahuan PM dan

Investor dalam negeri/luar

negeri

Analisis permasalahan

Page 7: Presentation kir mekanisme investasi saham di pasar modal

Hasil Survey

Page 8: Presentation kir mekanisme investasi saham di pasar modal

Mekanisme

Page 9: Presentation kir mekanisme investasi saham di pasar modal

KESIMPUAN & SARAN

Kesimpulan Dari analisis yang dilakukan secara

langsung dan teori, banyaknya tahap dalam

sistem jual-beli saham membuat

masyarakat malas untuk berinvestasi di

pasar modal. Oleh karena itu, dengan

hadirnya sistem short trading diharapkan

dapat memudahkan masyarakat dalam

berinvestasi, sehingga investor di Indonesia

semakin bertambah dan secara otomatis

grafik perkembangan pasar modal

Indonesia naik sehingga dapat bersaing

dengan pasar modal dunia dan berhasil

mewujudkan tujuan dasar berdirinya pasar

modal.

Saran

agar sistem ini dapat digunakan

dalam proses perdagangan saham

pada konteks yang sebenar-

benarnya.

Page 10: Presentation kir mekanisme investasi saham di pasar modal

Terima Kasih

Wassalam