Praktikum Pa Avicenna 2009

10
PRAKTIKUM PA BLOK 13 PRAKTIKUM PA BLOK 13 LOKOMOTOR LOKOMOTOR

description

iuyfg

Transcript of Praktikum Pa Avicenna 2009

Page 1: Praktikum Pa Avicenna 2009

PRAKTIKUM PA BLOK 13PRAKTIKUM PA BLOK 13LOKOMOTORLOKOMOTOR

Page 2: Praktikum Pa Avicenna 2009

FIBROMA

Page 3: Praktikum Pa Avicenna 2009

FIBROMAMakroskopis:1. Tumor bulat lonjong, batas jelas. Ukuran kecil-besar.2. Konsistensi bervariasi, bisa padat keras (fibroma durum)

sampai kenyal lunak (fibroma molle)3. Berkapsul tipis4. Pada irisan: permukaan outih mengkilap, tidak ada nekrosis

atau perdarahanMikroskopis:1. Epitel squamous kompleks dengan hiperkeratosis2. Sel fibrosit dan fibroblast memenuhi jaringan mesenkim,

berbentuk pita-pita3. Sel fibrosit dan fibroblast tersusun dalam pola tak teratur4. Inti sel fibroblast memanjang dengan kromatin halus dan

sitoplasma meruncing pada kedua ujung sel5. Bahan kolagen di antara sel-sel fibroblast, sehingga jadi

padat

Page 4: Praktikum Pa Avicenna 2009

FIBROSARCOMA

Page 5: Praktikum Pa Avicenna 2009

Makroskopis:1. Bentuk bulat-lonjong dengan batas yang kurang tegas2. Pada irisan: tampak putih keabu-abuan dengan konsistensi

seperti daging ikan segar3. Daerah nekrosis dan kadang perdarahanMikroskopis:1. Epitel squamous kompleks (dalam keadaan normal)2. Hiperkeratosis (penebalan stratum korneum)3. Kelompok sel ganas bervariasi, dari mirip fibroma sampai yang

anaplastik4. Daerah keganasan yang sangat seluler (mitosis cukup banyak dan

atipik dan sedikit jaringan kolagen5. Daerah keganasan yang kurang seluler, tersusun sejajar seperti

pita-pita pada fibroma6. Sel datia tumor berinti lebih dari 17. Pleomorphisme sel fibroblast yang menunjukkan tanda-tanda

anaplasia

FIBROSARCOMA

Page 6: Praktikum Pa Avicenna 2009

LIPOMA

Page 7: Praktikum Pa Avicenna 2009

LIPOMA

Page 8: Praktikum Pa Avicenna 2009

LIPOMA

Makroskopis :1. Bentuk bulat-lonjong, multilobulare dengan

konsistensi padat lunak2. Jaringan ikat tipis sebagai septa yang memisahkan

lobus-lobus jaringan lemak3. Kapsul tipis yang mengelilingi tumor4. Pada irisan: berwarna kuning lemak5. Perdarahan dan nekrosis sangat jarangMikroskopis :1. Stroma jaringan ikat dengan vaskularisasi sedikit2. Vakuol-vakuol lemak, dipisahkan satu dengan yang

lainnya oleh membran tipis.3. Lemak telah larut sewaktu pembuatan jaringan,

sehingga sitoplasma sel lemak tampak jernih4. Pembuluh darah5. Sel membran tipis, yang membatasi antar vakuol sel

lemak dewasa

Page 9: Praktikum Pa Avicenna 2009

LIPOSARCOMA

Page 10: Praktikum Pa Avicenna 2009

LIPOSARCOMA

Mikroskopis:1. Terdapat sel-sel ganas (anaplastik), berinti disebut nucleus2. Sel-sel ganas tersebar merata3. Tidak memiliki cap cell (sel membran tipis seperti yang terdapat pada

sarcoma)