Praktikum Jaringan Komputer UGM Modul 4 Routing Protocol

13
Modul Praktikum Jaringan Komputer JTETI FT UGM Cisco Networking Academy - Jurusan Teknik Elektro dan Teknologi Informasi FT UGM Jl. Grafika 2 Yogyakarta 55281, Telp : 0274-7474779, http://cna.te.ugm.ac.id 1 Modul 4 Routing Protocol Tujuan Praktikum : 1. Mengamati fungsi Routing Protocol 2. Mengamati static routing protocol 3. Memahami dynamic routing protocol 4. Mengetahui perbedaan antara static routing protocol dengan dynamic routing protocol. Laporan Praktikum : Berisi : 1. Uraian tentang pokok bahasan. 2.Analisis proses dan fenomena yang ditunjukan dari hasil pengujian/percobaan. 3. Jawaban pertanyaan jika ada. Format : Tulis tangan pada kertas FOLIO BERGARIS, dilengkapi dengan identitas. Dilampiri seluruh lembar hasil pengamatan ( asli ) Topologi :

Transcript of Praktikum Jaringan Komputer UGM Modul 4 Routing Protocol

Page 1: Praktikum Jaringan Komputer UGM Modul 4 Routing Protocol

Modul Praktikum Jaringan Komputer JTETI FT UGM

Cisco Networking Academy - Jurusan Teknik Elektro dan Teknologi Informasi FT UGM Jl. Grafika 2 Yogyakarta 55281, Telp : 0274-7474779, http://cna.te.ugm.ac.id

1

Modul 4

Routing Protocol Tujuan Praktikum :

1. Mengamati fungsi Routing Protocol 2. Mengamati static routing protocol 3. Memahami dynamic routing protocol 4. Mengetahui perbedaan antara static routing protocol dengan dynamic routing

protocol.

Laporan Praktikum :

• Berisi : 1. Uraian tentang pokok bahasan. 2.Analisis proses dan fenomena yang ditunjukan dari hasil pengujian/percobaan. 3. Jawaban pertanyaan jika ada.

• Format : Tulis tangan pada kertas FOLIO BERGARIS, dilengkapi dengan identitas.

• Dilampiri seluruh lembar hasil pengamatan ( asli ) Topologi :

Page 2: Praktikum Jaringan Komputer UGM Modul 4 Routing Protocol

Modul Praktikum Jaringan Komputer JTETI FT UGM

Cisco Networking Academy - Jurusan Teknik Elektro dan Teknologi Informasi FT UGM Jl. Grafika 2 Yogyakarta 55281, Telp : 0274-7474779, http://cna.te.ugm.ac.id

2

Tatacara Praktikum : Tugas 1. IP Assignment

1. Pada gambar topologi jaringan komputer di atas, lakukan pembagian pengalamatan untuk mengakomodir seluruh host yang ada. IP yang diberikan adalah : 192.168.100.0/24

2. Lakukan pembagian pengalamatan dengan pendekatan VLSM dengan

kebutuhan host :

Network pada PC A 50 Host Network pada PC B 45 Host Network pada PC C 24 Host Network pada Server A 20 Host Network pada Server B 13 Host Network pada Server C 10 Host WAN pada Network R1 – R2 2 Host WAN pada Network R2– R3 2 Host

3. Gunakan ketentuan :

a. Host pada tiap network menggunakan 1st usable IP address b. Gateway pada tiap network menggunakan last usable IP address. c. WAN R1- R2 memiliki alamat network lebih rendah daripada WAN

R2-R3. d. S 0/0/0 R1 1st usable IP address, S 0/0/0 R2 last usable IP address. e. S 0/0/1 R2 1st usable IP address, S 0/0/1 R3 last usable IP address.

4. Gunakan Lembar Corat-Coret yang disediakan untuk menghitung,

diperbolehkan menggunakan kalkulator. Dapat juga digunakan Tabel Subnetting VLSM untuk mengerjakan .

5. Berdasarkan hasil penghitungan, lengkapi tabel pada Lembar Pengamatan Tugas 1.

Page 3: Praktikum Jaringan Komputer UGM Modul 4 Routing Protocol

Modul Praktikum Jaringan Komputer JTETI FT UGM

Cisco Networking Academy - Jurusan Teknik Elektro dan Teknologi Informasi FT UGM Jl. Grafika 2 Yogyakarta 55281, Telp : 0274-7474779, http://cna.te.ugm.ac.id

3

Tugas 2. IP Addressing

1. Pilih mode Realtime dalam Packet Tracer. 2. Lakukan pengalamatan pada tiap perangkat yang ada sesuai dengan

ketentuan Lembar Pengamatan 1. 3. Lakukan uji konektifitas menggunakan ping dengan Command Prompt,

lengkapi hasilnya pada Lembar pengamatan 2 Tugas 3. Static Routing

1. Pilih mode Realtime dalam Packet Tracer 2. Pada Router 1 tambahkan Static Routing menuju network yang ada pada

PC B dengan cara : a. Masuk/klik 2x pada Router 1, pada tab Config – Routing,

pilih Static untuk memberi static routes. b. Masukan untuk static routes dari Router 1 untuk menuju ke

semua network yang tidak terhubung langsung (directly connected) pada router dengan parameter:

• Network : Network tujuan • Mask : Subnet mask network tujuan • Next Hop : merupakan alamat ip yang masih dapat

dijangkau tanpa routing protocol menuju network tujuan.

c. Menggunakan Command Prompt yang ada di Desktop di PC A, lakukan telnet ke Router 1 dengan perintah telnet [ip gateway], misal telnet 192.168.100.62.

d. Gunakan password ” jarkom ” untuk semua proses yang membutuhkan password.

e. Masuk ke mode privelege pada router menggunakan perintah ”enable”, amati routing table pada Router 1 dengan mengetikan perintah ”show ip route”, amati dan catat hasilnya Lembar pengamatan 3.a.

3. Pilih Simulation mode pada Packet Tracer. a. Sebelumnya, pastikan jendela Event List bersih dengan cara klik

tombol Delete di bagian bawah tengah. b. Pilih dan pastikan Event List Filters pada pilihan ICMP. c. Dari PC A, lakukan ping ke semua alamat ip sesuai Lembar

pengamatan 3.b, menggunakan Add Complex PDU dengan parameter sequence number dan time pada one shot bernilai 1, create PDU

d. Jalankan proses menggunakan capture/forward sampai proses dinyatakan successful / failed.

e. Amati setiap event yang ada, catat dan lengkapi dengan deskripsi singkat proses dalam setiap event successful dan failed, catat hasilnya pada Lembar pengamatan 3.c.

4. Pilih mode Realtime dalam Packet Tracer. a. Ulangi langkah nomor 2 pada Router 2 dan Router 3 untuk

membangun routing table pada Router 2 dan Router 3.

Page 4: Praktikum Jaringan Komputer UGM Modul 4 Routing Protocol

Modul Praktikum Jaringan Komputer JTETI FT UGM

Cisco Networking Academy - Jurusan Teknik Elektro dan Teknologi Informasi FT UGM Jl. Grafika 2 Yogyakarta 55281, Telp : 0274-7474779, http://cna.te.ugm.ac.id

4

b. Ulangi langkah 2.c & 2.d dari PC yang terhubung langsung dengan Router 2 dan Router 3 untuk melihat routing table dan lengkapi Lembar pengamatan 3.d

5. Pilih Simulation mode pada Packet Tracer a. Menggunakan Lembar pengamatan 3.e, lakukan ping ke semua

IP sesuai. b. Amati setiap event yang ada, catat dan lengkapi dengan deskripsi

singkat proses dalam setiap event successful dan failed, catat hasilnya pada Lembar pengamatan 3.f.

Tugas 4. Dynamic Routing

1. Pilih mode Realtime dalam Packet Tracer, hapus routing table yang ada pada tiap router dengan cara:

a. Pada Config tab tiap router, gunakan Remove untuk menghapus Static Routes.

b. Lakukan uji konektifitas, bandingkan hasilnya dengan Lembar Pengamatan 2.

2. Masuk pada Router 1 menggunakan telnet dari PC A untuk menambahkan dynamic routing protocol RIP version 2. PC>telnet 192.168.100.62 Trying 192.168.100.62 ... User Access Verification Password: R1>enable Password: R1#configure terminal Enter configuration commands, one per line. End with CNTL/Z. R1(config)#router rip R1(config-router)#version 2 R1(config-router)#no auto-summary R1(config-router)#network 192.168.100.0 R1(config-router)#network 192.168.100.160 R1(config-router)#network 192.168.100.224 R1(config-router)#end %SYS-5-CONFIG_I: Configured from console by console

R1(config-router)#network 192.168.100.0 R1(config-router)#network 192.168.100.160 R1(config-router)#network 192.168.100.224 Merupakan network - network yang terhubung langsung (directly connected)ke Router 1

3. Amati routing table yang terbentuk pada Router 1 menggunakan show ip

route, dan catat hasilnya pada Lembar pengamatan 4.a. 4. Ulangi langkah nomor 2 untuk membangun routing table pada Router 2,

amati routing table yang terbentuk pada Router 1 dan Router 2, dan catat hasilnya pada Lembar pengamatan 4.b.

5. Pilih Simulation mode pada Packet Tracer. a. Sebelumnya, pastikan jendela Event List bersih dengan cara klik

tombol Delete di bagian bawah tengah. b. Pilih dan pastikan Event List Filters pada pilihan RIP. c. Jalankan proses menggunakan capture/forward

Page 5: Praktikum Jaringan Komputer UGM Modul 4 Routing Protocol

Modul Praktikum Jaringan Komputer JTETI FT UGM

Cisco Networking Academy - Jurusan Teknik Elektro dan Teknologi Informasi FT UGM Jl. Grafika 2 Yogyakarta 55281, Telp : 0274-7474779, http://cna.te.ugm.ac.id

5

d. Amati setiap event yang ada, catat dan lengkapi dengan deskripsi singkat proses dalam setiap event, dan catat hasilnya pada Lembar pengamatan 4.c.

6. Pilih mode Realtime dalam Packet Tracer. 7. Ulangi langkah nomor 2 untuk membangun routing table pada Router 3. 8. Lakukan uji konektifitas menggunakan ping, pastikan ping dapat dilakukan ke

semua alamat IP 9. Amati routing table yang terbentuk pada Router 1, Router 2, dan Router 3,

dan catat hasilnya pada Lembar pengamatan 4.d. 10. Pilih Simulation mode pada Packet Tracer.

a. Sebelumnya, pastikan jendela Event List bersih dengan cara klik tombol Delete di bagian bawah tengah.

b. Pilih dan pastikan Event List Filters pada pilihan ICMP. c. Lakukan uji konektifitas dari PC A ke salah satu tujuan alamat IP. d. Jalankan proses menggunakan Auto capture / Play. e. Amati setiap event yang ada, catat dan lengkapi dengan deskripsi

singkat proses dalam setiap event, dan catat hasilnya pada Lembar pengamatan 4.e.

Page 6: Praktikum Jaringan Komputer UGM Modul 4 Routing Protocol

Modul Praktikum Jaringan Komputer JTETI FT UGM

Cisco Networking Academy - Jurusan Teknik Elektro dan Teknologi Informasi FT UGM Jl. Grafika 2 Yogyakarta 55281, Telp : 0274-7474779, http://cna.te.ugm.ac.id

6

Lembar Pengamatan 1 IP Assignment

Device (Hostname) Interface IP Address Subnet Mask Default Gateway

PC A NIC

PC B NIC

PC C NIC

Server A NIC

Server B NIC

Server C NIC

Router 1

Serial 0/0/0

N/A

Fa0/0

N/A

Fa0/1

N/A

Serial 0/0/0

N/A

Router 2

Serial 0/0/1

N/A

Fa0/0

N/A

Fa0/1

N/A

Router 3

Serial 0/0/1 N/A

Fa0/0 N/A

Fa0/0 N/A

TTD Instruktur / Asisten ________________

Nama

NIM

Hari & Tgl praktikum

Jam

Page 7: Praktikum Jaringan Komputer UGM Modul 4 Routing Protocol

Modul Praktikum Jaringan Komputer JTETI FT UGM

Cisco Networking Academy - Jurusan Teknik Elektro dan Teknologi Informasi FT UGM Jl. Grafika 2 Yogyakarta 55281, Telp : 0274-7474779, http://cna.te.ugm.ac.id

7

Nama

NIM

Hari & Tgl praktikum

Jam

Lembar Pengamatan 2

Uji Konektifitas PC

A PC B

PC C

Server A

Server B

Server C

Serial 0/0/0 R1

Serial 0/0/0 R2

Serial 0/0/1 R2

Serial 0/0/1 R3

PC A

PC B

PC C

Server A

Server B

Server C

Serial 0/0/0 R1

Serial 0/0/0 R2

Serial 0/0/1 R2

Serial 0/0/1 R3

Page 8: Praktikum Jaringan Komputer UGM Modul 4 Routing Protocol

Modul Praktikum Jaringan Komputer JTETI FT UGM

Cisco Networking Academy - Jurusan Teknik Elektro dan Teknologi Informasi FT UGM Jl. Grafika 2 Yogyakarta 55281, Telp : 0274-7474779, http://cna.te.ugm.ac.id

8

Nama

NIM

Hari & Tgl praktikum

Jam

Lembar Pengamatan 3 Static Routing

3.a 3.b PC

A PC B

PC C

Server A

Server B

Server C

Serial 0/0/0 R1

Serial 0/0/0 R2

Serial 0/0/1 R2

Serial 0/0/1 R3

PC A

3.c

Page 9: Praktikum Jaringan Komputer UGM Modul 4 Routing Protocol

Modul Praktikum Jaringan Komputer JTETI FT UGM

Cisco Networking Academy - Jurusan Teknik Elektro dan Teknologi Informasi FT UGM Jl. Grafika 2 Yogyakarta 55281, Telp : 0274-7474779, http://cna.te.ugm.ac.id

9

3.d 3.e PC

A PC B

PC C

Server A

Server B

Server C

Serial 0/0/0 R1

Serial 0/0/0 R2

Serial 0/0/1 R2

Serial 0/0/1 R3

PC A

3.f Pertanyaan:

• Pada lembar 3.b, apa penyebab kegagalan ping ? • Pada lembar 3.d, apa penyebab keberhasilan proses ping ? • Apa yang terjadi jika semua jaringan internet yang ada menggunakan static

route ? • Pada kondisi apakah static route dapat digunakan ?

TTD Instruktur / Asisten ________________

Page 10: Praktikum Jaringan Komputer UGM Modul 4 Routing Protocol

Modul Praktikum Jaringan Komputer JTETI FT UGM

Cisco Networking Academy - Jurusan Teknik Elektro dan Teknologi Informasi FT UGM Jl. Grafika 2 Yogyakarta 55281, Telp : 0274-7474779, http://cna.te.ugm.ac.id

10

Nama

NIM

Hari & Tgl praktikum

Jam

Lembar Pengamatan 4 Dynamic Routing ( RIPv2)

4.a 4.b 4.c

Page 11: Praktikum Jaringan Komputer UGM Modul 4 Routing Protocol

Modul Praktikum Jaringan Komputer JTETI FT UGM

Cisco Networking Academy - Jurusan Teknik Elektro dan Teknologi Informasi FT UGM Jl. Grafika 2 Yogyakarta 55281, Telp : 0274-7474779, http://cna.te.ugm.ac.id

11

4.d 4.e Pertanyaan:

• Berapa alamat ip yang digunakan oleh router untuk proses pengiriman update routing protocol ?, dan apa yang dimaksud multicast ?

• Apa yang dimaksud metrics dalam sebuah routing protocol, dan apa saja yang termasuk didalamnya?

• Apa kelebihan dan kekurangan masing - masing jenis routing protocol ?

TTD Instruktur / Asisten __________________

Page 12: Praktikum Jaringan Komputer UGM Modul 4 Routing Protocol

Modul Praktikum Jaringan Komputer JTETI FT UGM

Cisco Networking Academy - Jurusan Teknik Elektro dan Teknologi Informasi FT UGM Jl. Grafika 2 Yogyakarta 55281, Telp : 0274-7474779, http://cna.te.ugm.ac.id

12

Tabel Subnetting dengan VLSM (Arsir/tandai dg pola yg berbeda untuk setiap alokasi IP suatu sub network )

/25 (1 subnet bit) 1 subnet 126 hosts

/26 (2 subnet bit) 3 subnet 62 hosts

/27 (3 subnet bit)7 subnet30 hosts

/28 (4 subnet bit)15 subnet14 hosts

/29 (5 subnet bit) 31 subnet 6 hosts

/30 (6 subnet bit)63 subnet2 hosts

.0

.0

.0 (.1 - .62)

.0 (.1 - .30)

.0 (.1- .4) .0 (.1 - .6) .0 (.1 - .2)

.4 .4 (.5 - .6)

.8 .8 (.9 - .14) .8 (.9 - .10)

.12 .12 (.13 - .14)

.16

.16 (.17 - .30) .16 (.17 - .22) .16 (.17 - .18)

.20 .20 (.21 - .22)

.24 .24 (.25 - .30) .24 (.25 - .26)

.28 .28 (.29 - .30)

.32

.32 (.33 - .62)

.32 (.33 - .46) .32 (.33 - .38) .32 (.33 - .34)

.36 .36 (.37 - .38)

.40 .40 (.49 - .54) .40 (.41 - .42)

.44 .44 (.45 - .46)

.48

.48 (.49 - .62) .48 (.49 - .54) .48 (.49 - .50)

.52 .52 (.53 - .54)

.56 .56 (.57 - .62) .56 (.57 - .58)

.60 .60 (.61 - .62)

.64

.64 (.65 - .126)

.64 (.65 - .94)

.64 (.65 - .94) .64 (.65 - .70) .64 (.65 - .66)

.68 .68 (.69 - .70)

.72 .72 (.73 - .78) .72 (.73 - .74)

.76 .76 (.77 - .78)

.80

.80 (.81 - .94) .80 (.81 - .86) .80 (.81 - .82)

.84 .84 (.85 - .86)

.88 .88 (.89 - .94) .88 (.89 - .90)

.92 .92 (.93 - .94)

.96

.96 (.97 - .126)

.96 (.97 - .110) .96 (.97 - .102) .96 (.97 - 98)

.100 .100 (.101 - .102)

.104 .104 (.105 - .110) .104 (.105 - .106)

.108 .108 (.109 - .110)

.112

.112 (.113 - .126) .112 (.113 - .118) .112 (.113 - .114)

.116 .116 (.117 - .118)

.120 .120 (.121 - .126) .120 (.121 - .122)

.124 .124 (.125 - .126)

.128

.128

.128 (.129 - .190)

.128 (.129 - .158)

.128 (.129- .142) .128 (.129 - .134) .128 (.129 - .130)

.132 .132 (.133 - .134)

.136 .136 (.137 - .142) .136 (.137 - .138)

.140 .140 (.141 - .142)

.144

.144 (.145 - .158) .144 (.145 - .150) .144 (.145 - .146)

.148 .148 (.149 - .150)

.152 .152 (.153 - .158) .152 (.153 - .154)

.156 .156 (.157 - .158)

.160

.160 (.161 - .190)

.160 (.161 - .166) .160 (.161 - .166) .160 (.161 - .162)

.164 .164 (.165 - .166)

.168 .168 (.169 - .174) .168 (.169 - .170)

.172 .172 (.173 - .174)

.176

.176 (.177 - .190) .176 (.177 - .182) .176 (.177 - .178)

.180 .180 (.181 - .182)

.184 .184 (.185 - .190) .184 (.185 - .186)

.188 .188 (.189 - .190)

.192

.192 (.193 - .254)

.192 (.193 - .222)

.192 (.193 - .206) .192 (.193 - 198) .192 (.193 - .194)

.196 .196 (.197 - .198)

.200 .200 (.201 - .206) .200 (.201 - .202)

.204 .204 (.205 - .206)

.208

.208 (.209 - .222) .208 (.209 - .214) .208 (.209 - .210)

.212 .212 (.213 - .214)

.216 .216 (.217 - .222) .216 (.217 - .218)

.220 .220 (.221 - .222)

.224

.224 (.225 - .254)

.224 (.225 - .238) .224 (.225 - .230) .224 (.225 - .226)

.228 .228 (.229 - .230)

.232 .232 (.233 - .238) .232 (.233 - .234)

.236 .236 (.237 - .238)

.240

.240 (.241 - .254) .240 (.241 - .246) .240 (.241 - .242)

.244 .244 (.245 - .246)

.248 .248 (.249 - 254) .248 (.249 - .250)

.252 .252 (.253 - .254)

Page 13: Praktikum Jaringan Komputer UGM Modul 4 Routing Protocol

Modul Praktikum Jaringan Komputer JTETI FT UGM

Cisco Networking Academy - Jurusan Teknik Elektro dan Teknologi Informasi FT UGM Jl. Grafika 2 Yogyakarta 55281, Telp : 0274-7474779, http://cna.te.ugm.ac.id

13