PPT.pptx

download PPT.pptx

of 29

Transcript of PPT.pptx

Slide 1

Bioteknologi konvensionalAdalah bioteknologi yang mengambil manfaatnya dari mikroorganisme untuk menghasilkan produk barang dan jasa sesuai dengan kebutuhan sehari-hari manusia melalui proses fermentasi. Contohnya seperti pembuatan tempe, tape, cuka, dan Iain-Iain.Adapun ciri-ciri bioteknologi konvensional adalah sebagai berikut :Dilakukan tanpa dilandasi prinsip-prinsip ilmiahDilakukan hanya berdasarkan pada pengalaman yang diwariskan masyarakat secara turun-temurun Pada umumnya, belum dapat diproduksi secara massal karena produknya hanya digunakan untuk memenuhi kebutuhan rumah tangga saja.

BACK

Ciri Utama Bioteknologi1. Adanya agen biologi berupa mikroorganisme, tumbuhan atau hewan.2. Adanya pendayagunaan secara teknologi dan industri.3. Produk yang dihasilkan adalah hasil ekstraksi dan pemurnian.

BACKKecapKecap merupakan bumbu makanan yang sudah tidak asing lagi bagi masyarakat Indonesia. Kecap yang mempunyai warna cokelat kehitaman, berbau khas, dengan rasa asin atau pun manis, serta dapat menyedapkan makanan. Dalam pembuatan kecap, mendapatkan bantuan dari jamur Aspergillus dan Rhizopus.

BACKPertanianKULTUR JARINGANKultur jaringan telah banyak diterapkan dalam bidang pertanian dan perkebunan dalam skala besar untuk mendapatkan bibit unggul dalam waktu yang singkat. Kultur jaringan dilakukan di dalam laboratorium dengan cara menumbuhkan sel atau jaringan tumbuhan/hewan di dalam medium buatan. Teknik ini mudah diterapkan pada tumbuhan dibandingan dengan hewan. Hal tersebut dikarenakan sel tumbuhan memiliki sifat totipotensi yang tinggi dibandingan dengan sel hewan.

NAXTKloningKloning merupakan suatu teknik untuk menghasilkan banyak salinan dari satu gen tunggal, kromosom, atau keseluruhan individu. Klon (clone) berasal dari kata Yunani yang berarti ranting.Secara alami, seringkali proses kloning terjadi. Misalnya pada tanaman kentang yang mampu berkembang biak secara vegetatif yaitu mampu menghasilkan tanaman baru dari tuber (umbi). Dalam hal ini, kentang bisa dikatakan mengalami proses kloning. Kloning inidividu pada hewan dapat terjadi melalui campur tangan manusia di laboratorium

NAXT