PPT POA.pptx

46

Transcript of PPT POA.pptx

Page 1: PPT POA.pptx
Page 2: PPT POA.pptx

BAB IPENDAHULUAN

Page 3: PPT POA.pptx

LATAR BELAKANGMasih banyak upaya kesehatan yang belum menyentuh masyarakat yang tinggal di daerah terpencil, tertinggal, kepulauan dan perbatasan

Perlu adanya upaya kesehatan yang berbasis masyarakat, agar upaya kesehatan lebih tercapai (accessible), lebih terjangkau (affordable), dan lebih berkualitas (quality

Page 4: PPT POA.pptx

Terjadi berbagai permasalahan kesehatan masyarakat yang memerlukan penanganan

secara khusus dan terpadu

POSKESKEL/POSKESDES

Page 5: PPT POA.pptx

Dinas kesehatan Propinsi Sumatera Barat tahun 2013 jumlah Poskesdes telah terbentuk sebanyak 2.379 Poskesdes dari target 3.317 jumlah desa siaga pada tahun 2010 (72%)

Target tahun 2015 menurut Juknis Standar Pelayanan Minimal Kabupaten/Kota sesuai dengan KEPMENKES RI No. 828/MENKES/SK/IX/2008 cakupan desa siaga yang aktif adalah 80%.

Dalam KEPMENKES No.564 th.2006 tentang Pedoman Pengembangan Kelurahan Siaga disebutkan bahwa kriteria kelurahan siaga adalah memiliki minimal satu Poskesdes/ Poskeskel

Page 6: PPT POA.pptx

Kecamatan Lubuk Kilangan terdiri dari

7 kelurahan 7 Poskeskel

Hanya 2 yang sudah berjalan Indarung

dan Padang Besi

5 Poskeskel lainnya belum berjalan

optimal, salah satunya Poskeskel Bandar Buat

Bandar Buat penduduk terbanyak

14.539 jiwa

Poskeskel Bandar Buat menjadi sangat penting

untuk memantau kondisi kesehatan di

wilayah tersebut

Page 7: PPT POA.pptx

RUMUSAN MASALAH

Apakah penyebab tidak optimalnya pelaksanaan program Poskeskel Bandar Buat di wilayah kerja Puskesmas Lubuk Kilangan?

Page 8: PPT POA.pptx

TUJUAN

Umum

• Untuk mengidentifikasi dan memberikan alternatif solusi pemecahan masalah dalam rangka meningkatkan mutu Poskeskel Bandar Buat di wilayah kerja Puskesmas Lubuk Kilangan tahun 2014. .

Page 9: PPT POA.pptx

TUJUAN

Khusus

• Melakukan identifikasi masalah Pos Kesehatan Kelurahan Bandar Buat di wilayah kerja Puskesmas Lubuk Kilangan.

• Menemukan penyebab tidak optimalnya kegiatan Pos Kesehatan Kelurahan Bandar Buat di wilayah kerja Puskesmas Lubuk Kilangan.

• Menemukan upaya pemecahan masalah agar Pos Kesehatan Kelurahan Bandar Buat di wilayah kerja Puskesmas Lubuk Kilangan dapat berjalan secara optimal

Page 10: PPT POA.pptx

MANFAAT

Penulis

• Dapat menambah wawasan dan pengetahuan, serta pengalaman dalam menyusun suatu rencana (plan of action) sebagai upaya pemecahan masalah kesehatan di masyarakat.

Petugas Kesehatan

• Sebagai bahan referensi bagi petugas kesehatan atau instansi terkait untuk dapat meningkatkan mutu dan kinerja di Pos Kesehatan Kelurahan.

Page 11: PPT POA.pptx

BAB IITINJAUAN PUSTAKA

Page 12: PPT POA.pptx

KONSEP DASAR POSKESKELPos kesehatan kelurahan atau yang biasa disingkat Poskeskel adalah upaya

kesehatan bersumberdaya masyarakat (UKBM) yang

dibentuk di desa/kelurahan dalam

rangka mendekatkan/menyediaka

n pelayanan kesehatan dasar bagi masyarakat

desa/ kelurahan

Pelayanan Poskeskel meliputi upaya promotif,

preventif, dan kuratif yang dilaksanakan oleh tenaga

kesehatan (terutama bidan) dengan melibatkan kader atau tenaga sukarela

lainnya.

Page 13: PPT POA.pptx

KONSEP DASAR POSKESKEL

Tujuan Umum

• Terwujudnya masyarakat sehat yang siaga terhadap permasalahan kesehatan di wilayah desa/kelurahannya.

Page 14: PPT POA.pptx

KONSEP DASAR POSKESKEL

Tujuan Khusus

• Terselenggaranya promosi kesehatan dalam rangka meningkatkan pengetahuan masyarakat tentang kesehatan.

• Terselenggaranya pengamatan,pencatatan dan pelaporan dalam rangka meningkatkan kewaspadaan dan kesiapsiagaan masyarakat terhadap resiko dan bahaya yang dapat menimbulkan gangguan kesehatan

• Terselenggaranya upaya pemberdayaan masyarakat dalam rangka meningkakan kemampuan masyarakat untuk menolong dirinya di bidang kesehatan.

• Terkoordinasinya penyelenggaraan UKBM lainya yang ada di desa/kelurahan

Page 15: PPT POA.pptx

KONSEP DASAR POSKESKEL

Kegiatan utama Poskeskel pengamatan dan kewaspadaan dini (surveilans

penyakit, gizi, perilaku berisiko dan lingkungan,dan masalah kesehatan

lainnya), penanganan kegawatdaruratan kesehatan, dan kesiapsiagaan terhadap

bencana serta pelayanan kesehatan dasar

Kegiatan Poskeskel lainnya yang merupakan kegiatan pengembangan promosi

kesehatan, penyehatan lingkungan, dan lain-lain.

Page 16: PPT POA.pptx

KONSEP DASAR POSKESKEL

Fungsi Poskeskel

• Sebagai wahana peran aktif masyarakat di bidang kesehatan.• Sebagai wahana kewaspadaan dini terhadap berbagai risiko dan masalah kesehatan.• Sebagai wahana pelayanan kesehatan dasar, guna lebih mendekatkan pelayanan kepada

masyarakat serta untuk meningkatkan jangkauan dan cakupan pelayanan kesehatan.• Sebagai wahana pembentukan jejaring berbagai UKBM yang ada di desa/kelurahan.• Sebagai lini terdepan pelayanan kesehatan dalam penanggulangan pasca bencana.

Page 17: PPT POA.pptx

KONSEP DASAR POSKESKEL

Bagi masyarakat desa/kelurahan

• Permasalahan kesehatan di desa/kelurahan dapat dideteksi secara dini, sehingga bisa ditangani dengan cepat dan diselesaikan sesuai kondisi, potensi, dan kemanpuan yang ada.

• Masyarakat desa/kelurahan dapat memperoleh pelayanan kesehatan dasar yang dapat dijangkau (secara geografis).

Bagi kader

• Kader dapat informasi awal dibidang kesehatan.• Kader mendapatkan kebanggaan bahwa dirinya lebih berkarya bagi warga desa/kelurahannya.

Page 18: PPT POA.pptx

KONSEP DASAR POSKESKEL

Bagi Puskesmas

• Memperluas jangkauan pelayanan Puskesmas dengan mengoptimalkan segala sumberdaya secara efektif dan efisien.• Dapat mengoptimalkan fungsi Puskesmas sebagai pusat penggerak pembangunan berwawasan kesehatan,pusat

pemberdayaan masyarakat,dan pusat pelayanan kesehatan strata pertama.

Bagi sektor lain

• Dapat memadukan kegiatan sektornya dengan bidang kesehatan.• Kegiatan pemberdayaan masyarakat dapat dilakukan lebih efektif dan efisien.

Page 19: PPT POA.pptx

KONSEP DASAR POSKESKEL

Prinsip pengorganisasian Poskeskel adalah dikelola oleh masyarakat yang dalam hal ini kader, minimal 2 orang dengan bimbingan dari tenaga kesehatan, minimal 1 orang bidan

Page 20: PPT POA.pptx

KONSEP DASAR POSKESKEL

DINKES KAB/KOTA RSUD KAB/KOTA

POSKESKEL

PUSTU

PUSKESMAS

PUSTU

Keluarga/ Masyarakat

UKBM LainnyaPOSYANDU

Page 21: PPT POA.pptx

LANGKAH PENGEMBANGAN POSKESKEL

Persiapan Internal

Persiapan Eksternal

Survei Mawas Diri

Musyawarah Masyarakat

Pembentukan Poskeskel

Pengembangan Jejaring

Kerjasama

Page 22: PPT POA.pptx

PENYELENGGARAAN POSKESKEL

Kegiatan Utama

• Pengamatan epidemiologis sederhana penyakit• Penanggulangan penyakit• Kesiapsiagaan dan penanggulangan bencana dan

kegawatdaruratan• Pelayanan medis dasar

Kegiatan Pengembangan

• Peningkatan keluarga sadar gizi• Peningkatan Perilaku Hidup bersih dan Sehat (PHBS)• Penyehatan lingkungan

Page 23: PPT POA.pptx

PENYELENGGARAAN POSKESKEL

Waktu

Pelayanan Poskeskel dilaksanakan secara

rutin setiap hari.

Tempat

Poskeskel perlu memiliki tempat pelayanan

Dengan memanfaatkan gedung Polindes yang sudah ada, pada sarana

gedung yang tersedia, atau tempat khusus

Page 24: PPT POA.pptx

PENYELENGGARAAN POSKESKEL

Peralatan dan logistik

Peralatan medis, non medis dan obat-obatan

Pembiayaan

Iuran masyarakat, swasta/dunia usaha, hasil

usaha, dan pemerintah

Page 25: PPT POA.pptx

PENYELENGGARAAN POSKESKEL

Pencatatan dilakukan oleh kader dan tenaga kesehatan segera setelah kegiatan dilaksanakan

• Buku dan catatan sasaran Poskeskel, yang mencatat jumlah seluruh warga dan masyarakat sekitarnya.

• Buku catatan rekapitulasi kegiatan pelayanan Poskeskel

• Buku catatan kegiatan pertemuan yang diselenggarakan Poskeskel

• Buku catatan kegiatan usaha, apabila ada

Page 26: PPT POA.pptx

PENYELENGGARAAN POSKESKEL

Kader Poskeskel tidak wajib melaporkan

kegiatannya kepada Puskesmas

Berkaitan dengan pertanggungjawaban keuangan, Poskeskel melaporkan kepada

Pengurus Poskeskel dan Kepala Desa.

Akan tetapi kegiatan yang menyangkut

pelayanan kesehatan tetap harus dilaporkan

dengan mengacu format pelaporan Puskesmas disesuaikan dengan

kegiatan di Poskeskel.

Page 27: PPT POA.pptx

PEMBINAAN DAN PENINGKATAN POSKESKEL

Kepala Desa/Lurah

Lintas Sektor Desa/Lurah

Petugas Puskesmas Camat

Page 28: PPT POA.pptx

PEMBINAAN DAN PENINGKATAN POSKESKEL

Peningkatan program pelayanan meningkatkan jenis kegiatan pelayanan yang disediakan untuk masyarakat

Peningkatan kualitas pelayanan pelayanan yang diberikan harus sesuai dengan standar yang telah ditetapkan

Page 29: PPT POA.pptx

INDIKATOR KEBERHASILAN POSKESKEL

Input

• Jumlah kader aktif.• Jumlah tenaga kesehatan yang tersedia.• Tersedianya sarana (alat & obat)• Tersedianya tempat pelayanan.• Tersedianya dana operasional Poskeskel.• Tersedianya data/catatan (jumlah bayi di imunisasi, jumlah kematian)

Page 30: PPT POA.pptx

INDIKATOR KEBERHASILAN POSKESKEL

Output

• Cakupan ibu hamil yang dilayani (K4)• Cakupan persalinan yang dilayani (Linakes)• Cakupan kunjungan neonatus (KN2)• Cakupan BBLR yang dirujuk.• Jumlah bayi dan anak balita BB tidak naik (T) ditangani.• Jumlah Balita Gakin umur 6-24 bulan yang mendapat MP-ASI.• Cakupan imunisasi.• Cakupan pelayanan gawat darurat dan KLB dalam tempo 24 jam.• Cakupan keluarga yang punya jamban.• Cakupan keluarga yag dibina sadar gizi.• Cakupan keluarga yang menggunakan garam beryodium.• Tersedianya data kesehatan lingkungan (jumlah jamban, air bersih dan SPAL)• Jumlah kasus kesakitan dan kematian akibat penyakit menular tertentu yang menjadi masalah setempat.• Peningkatan perkembangan UKBM yang dibina.

Page 31: PPT POA.pptx

BAB IIIANALISIS SITUASI

Page 32: PPT POA.pptx

KONDISI GEOGRAFIS

3

2 1

4

76 5

KETERANGAN1 .KEL. BANDAR BUAT

2 .KEL. PADANG BESI3. KEL. INDARUNG

4. KEL. KOTO LALANG5 .KEL. BATU GADANG

6 .KEL. BARINGIN7 .KEL. TARANTANG

Page 33: PPT POA.pptx

KONDISI DEMOGRAFIS

Jumlah Penduduk Kecamatan Lubuk Kilangan adalah 50.032 Jiwa yang terdiri dari 10.707 KK dengan perincian sebagai berikut:

• Kelurahan Bandar Buat : 14.359 jiwa dan 2.743 KK• Kelurahan Padang Besi : 6.797 jiwa dan 1.610 KK• Kelurahan Indarung: 11.069 jiwa dan 2.632 KK• Kelurahan Koto Lalang : 6.563 jiwa dan 1.550 KK• Kelurahan Batu Gadang : 6.480 jiwa dan 1.489 KK• Kelurahan Baringin : 2.277 jiwa dan 244 KK• Kelurahan Tarantang : 2.460 jiwa dan 439 KK

Page 34: PPT POA.pptx

SARANA DAN PRASARANA

No Kelurahan TK SD SMP SMA

1 Bandar Buat 10 6 3 0

2 Padang Besi 2 4 0 0

3 Indarung 3 6 1 2

4 Koto Lalang 3 3 0 0

5 Batu Gadang 1 2 0 1

6 Baringin 1 1 0 0

7 Tarantang 1 1 0 0

Jumlah 18 23 4 3

Page 35: PPT POA.pptx

SARANA DAN PRASARANANO JENIS SARANA DAN

PRASARANA JLH

KONDISI

BAIKRUSAK

SARANA KESEHATAN RINGAN SEDANG BERAT

1 Puskesmas Induk 1 1 2 Puskesmas Pembantu a. Indarung 1 1 b. Batu Gadang 1 1 c. Baringin 1 1 3 Rumah Dinas 1 1

4 Mobil Puskesmas Keliling 1 1

5 Sepeda Motor 4 4

SARANA PENUNJANG

1 Komputer 2 1 1 2 Mesin Tik 2 1 1 3 Laptop 1 1 4 LCD/Infocus 1 1 Jumlah 16 13 1 1 1

Page 36: PPT POA.pptx

SARANA DAN PRASARANA

Prasarana Kesehatan

• Posyandu Balita : 43 Buah• Posyandu Lansia : 14 Buah• Kader Kesehatan : 164 Orang• Praktek Dokter Swasta : 5 orang• Praktek Bidan Swasta : 21 orang• Pos UKK : 3 Pos• Pengobatan Tradisional : 38 Buah• Toga : 27 Buah

Page 37: PPT POA.pptx

KETENAGAAN

• Dokter Umum : 2 Orang• Pegawai Tata Usaha: 1 Orang• Bidan Puskesmas : 16 Orang• Perawat : 12 Orang• Petugas Promkes : 1 Orang• Petugas Kesling : 2 Orang• Asisten Apoteker : 2 Orang• Supir : 1 Orang

• Dokter Gigi : 2 Orang• Bendahara : 2 Orang• Bidan Desa : 7 Orang• Perawat Gigi : 2 Orang• Petugas Gizi : 1 Orang• Petugas RM : 3 Orang• Petugas Labor : 1 Orang• Petugas Kebersihan: 1 Orang

Page 38: PPT POA.pptx

SASARAN PUSKESMAS

• Jumlah penduduk : 50.032 Jiwa• Bayi (0-11 Bulan) : 1.024 Jiwa• Bayi (6-11 Bulan) : 614 Jiwa• Balita : 5.300 Jiwa• Batita (24-60 Bulan) : 2.080 Jiwa• Baduta (0-60 Bulan) : 2.048 Jiwa• Ibu Hamil (Bumil) : 1.146 Jiwa• Ibu Nifas (Bufas) : 1.091 Jiwa• Ibu Bersalin : 1.091 Jiwa• Ibu meneteki (Buteki) : 2.048 Jiwa• Lansia : 4.853 Jiwa• WUS : 14.129 Jiwa

Page 39: PPT POA.pptx

VISI DAN MISI PUSKESMAS

Visi Puskesmas

• Menuju Kecamatan Lubuk Kilangan Sehat Menuju MDGs 2015

Misi Puskesmas

• Menggerakkan pembangunan berwawasan kesehatan • Mendorong kemandirian sehat bagikeluarga dan masyarakat• Memelihara dan meningkatkan mutu, pemerataan dan keterjangkauan pelayanan kesehatan yang diselenggarakan• Memelihara dan meningkatkan kesehatan perorangan, keluarga dan masyarakat serta lingkungan.

Page 40: PPT POA.pptx

PROGRAM KERJA

Promosi Kesehatan

• Program promosi kesehatan meliputi:• Posyandu balita sebanyak 43 buah.• Posyandu lansia sebanyak 11 buah.• Pengobatan Tradisional (BATTRA) sebanyak 110 buah.• Tanaman Obat Keluarga (TOGA) sebanyak 162 buah.• Pos Upaya Kesehatan Kerja (UKK) sebanyak 3 buah.• Poskeskel sebanyak 7 dari 7 kelurahan yang ada, namun hanya 2 Poskeskel yang memilki sarana dan prasarana walaupun belum

berjalan optimal.

Page 41: PPT POA.pptx

No Kelurahan Pelaksanaan Keterangan

1 Bandar Buat Belum terlaksana Tidak ada sarana dan prasarana

2 Padang Besi Sudah terlaksana Belum berjalan optimal

3 Indarung Sudah terlaksana Belum berjalan optimal

4 Koto Lalang Belum terlaksana Tidak ada sarana dan prasarana

5 Batu Gadang Belum terlaksana Tidak ada sarana dan prasarana

6 Baringin Belum terlaksana Tidak ada sarana dan prasarana

7 Tarantang Belum terlaksana Tidak ada sarana dan prasarana

Page 42: PPT POA.pptx

PROGRAM KERJA

Kesehatan Lingkungan

• Survey Perumahan dan Lingkungan• Inspeksi dan Sanitasi Air Bersih• Pemeriksaan dan Pengawasan TTU, TPM dan TPS• Pengawasan Pestisida dan Insektisida• Klinik Sanitasi• Kunjungan Sekolah• Pengambilan Sampel• Pencatatan dan Pelaporan

Page 43: PPT POA.pptx

PROGRAM KERJA

Gizi

• Kegiatan penimbangan dilakukan di Posyandu dan Puskesmas setiap bulannya.• Penyuluhan gizi dilakukan di dalam dan di luar gedung Puskesmas 1x seminggu.• Distribusi vitamin pada bayi dan anak balita yang dilaksanakan pada bulan Februari dan Agustus.• Pemberian tablet Fe pada ibu hamil (bumil) dan ibu nifas (bufas)• Kegiatan Pojok Gizi (Pozi) yang dilakukan 2x seminggu.• PMT-Pemulihan diberikan kepada balita dengan status gizi kurus dan sangat kurus dari keluarga miskin.• MP-ASI diberikan kepada bayi 6-11 bulan berupa bubur susu dan balita 12-24 bulan berupa biskuit.• Pemantauan gizi buruk dilakukan setiap bulan dengan memantau perubahan status gizi balita buruk.• Pemetaan Kadarzi dilakukan di tujuh kelurahan dan hasilnya belum mencapai target keluarga Kadarzi.• Penimbangan massal dilakukan pada bulan Februari dan belum semua balita ditimbang.• Pemeriksaan Yodium

Page 44: PPT POA.pptx

PROGRAM KERJA

Pencegahan dan Pemberantasan Penyakit

• Program pencegahan dan pemberantasan penyakit di Puskesmas Lubuk Kilangan diwujudkan dengan pemberian imunisasi rutin untuk bayi, wanita usia subur, dan anak sekolah serta pelaksanaan surveilans dan pendekatan epidemiologi kasus penyakit yang berpotensi wabah.

Page 45: PPT POA.pptx

PROGRAM KERJA

Pengobatan

• Puskesmas Lubuk Kilangan adalah Puskesmas rawat jalan yang melayani pasien dari dalam dan luar wilayah kerja Puskesmas.

• Puskesmas memiliki Puskesmas Pembantu berjumlah 3 unit di kelurahan Indarung, Batu Gadang dan Baringin.

• Angka kunjungan Puskesmas Lubuk Kilangan meningkat dari tahun ke tahun.• Kasus terbanyak adalah infeksi saluran pernafasan atas setiap tahunnya.

Page 46: PPT POA.pptx

PROGRAM KERJA

Penyakit Tidak Menular

• PTM merupakan salah satu program inovatif dari Puskesmas Lubuk Kilangan dan menjadi program unggulan pada tahun 2013.

• Salah satu kegiatannya adalah Posbindu, yang didirikan pada awal tahun 2013 dan berfungsi pada bulan Mei. Posbindu saat ini hanya terdapat di Kelurahan Bandar Buat.

• Kegiatannya terdiri dari skrining, penyuluhan mengenai penyakit tidak menular. Sasaran Posbindu adalah masyarakat usia 18 tahun ke atas.