Pknm Pakis

download Pknm Pakis

of 14

Transcript of Pknm Pakis

  • 7/25/2019 Pknm Pakis

    1/14

    SATUAN ACARA PENYULUHAN (SAP)

    KESEHATAN GIGI DAN CUCI TANGAN BERSIH

    DI SDN 1 SEKARPURO KECAMATAN PAKISDisusun untuk memenuhi tugas PKNM

    Disusun oleh

    Kelo!"o# PKNM $%

    &AKULTAS KEDOKTERAN

    UNI'ERSITAS BRAIAYA

    MALANG

    *%1+

    SATUAN ACARA PENYULUHAN (SAP)

  • 7/25/2019 Pknm Pakis

    2/14

    KESEHATAN GIGI DAN CUCI TANGAN BERSIH

    A. PENGANTAR

    Cabang ilmu : Promosi KesehatanTopik : Kesehatan Gigi dan Cuci tangan bersih

    Hari/ Tanggal : Jumat, 15 Januari !1"

    #aktu : !$%!! #&'

    Tempat : ()* 1 (ekarpuro Kec% Pakis

    (asaran : +urid ()* 1 (ekarpuro

    B. LATARBELAKANG

    Kesehatan merupakan hal ang penting bagi indi-idu anak.anak, remaa

    ataupun de0asa% nak.anak merupakan salah satu indi-idu ang kurang begitu

    memperdulikan masalah kesehatan, misalna anak usia sekolah% 'erdasarkan

    pernataan dari salah satu guru di ()* 1 sekarpuro bah0a anak usia sekolah di

    ()* tersebut sering mengalami ganguan kesehatan gigi dan kurangna

    kesadaran menaga kebersihan tangan% Gigi merupakan bagian terpenting

    dalam mulut ang dapat ber2ungsi untuk makan dan berbicara% Kerusakan gigi

    merupakan salah satu penakit ang disebabkan oleh kurangna kebersihan

    gigi dan mulut% nak usia sekolah merupakan usia dimana mereka lebih

    cenderung untuk memilih makanan ang manis seperti cokelat dan permen%

    Hal ini menadi 2aktor utama meningkatna anak usia sekolah dengan masalah

    kerusakan gigi%

    (elain itu, salah satu penakit ang uga sering di derita oleh anak usia

    sekolah aitu diare, 2lu, dan batuk% Hal ini disebabkan karena kurangna

    kesadaran anak usia sekolah untuk menaga kebersihan tangan% 'eberapa

    penakit ang disebutkan diatas penularanna kebanakan melalui tangan ang

    tidak bersih%

    3leh karena itu, perlu dilakukan pendidikan kesehatan terhadap anak usia

    sekolah tentang pentingna kesehatan gigi dan mulut dan melakukan cuci

    tangan bersih%

    C. TUJUAN

    1% Tuuan &nstruksional 4mum

    (etelah mendapatkan penelasan kelompok nak 4sia (ekolah )asar

    mampu melakukan pera0atan gigi dan mulut serta melakukan cuci tangan

    bersih dengan baik dan benar%

    % Tuuan &nstruksional Khusus

  • 7/25/2019 Pknm Pakis

    3/14

    (etelah mendapatkan pendidikan kesehatan selama "! menit diharapkan

    anak usia sekolah mampu:

    a% +enelaskan 2ungsi gigi dan man2aat menggosok gigi

    b% +enelaskan cara pera0atan gigi dan mulut

    c% +emperagakan cara menikat gigi dengan benar

    d% +enebutkan tanda dan geala adana kerusakan gigi

    e% +enelaskan pentingna cuci tangan bersih

    2% +emperagakan cara cuci tangan bersih

    D. ISI MATERI

    Terlampir

    E. METODE

    1% Ceramah% Praktik

    % Tana a0ab

    F. MEDIA

    1% 6aptop

    % 6C)

    % Phantom gigi

    7% Poster

    G. KEGIATANPEMBELAJARAN

    No

    .

    Waktu Ua!a" K#$!ata" K#$!ata" P#"%u&u'a" K#$!ata" Mu!

    1%

    %

    %

    5 menit

    ! menit

    ! menit

    Pendahuluan

    Penelasan +ateri

    8-aluasi

    +emperkenalkan diri

    dan menelaskan tuuan

    +enelaskan materi

    Tana a0ab :

    +emberi pertanaan

    kepada peserta

    +endengarkan dan

    memperhatikan

    +endengarkan

    1% Peserta bertana

    mengenai masalah

    ang belum

    dipahami

    % Pesertamena0ab

  • 7/25/2019 Pknm Pakis

    4/14

    7% 5 menit Penutup +enimpulkan

    pertanaan

    % +empraktekkan

    kembali cara

    menggosok gigi

    dan cuci tangan

    bersih ang benar

    +emperhatikan

  • 7/25/2019 Pknm Pakis

    5/14

    H. EALUASI

    1% +etode e-aluasi : Tana a0ab

    % Jenis pertanaan : 6isan

    % Pertanaan :

    a% pa pengertian menggosok gigi9b% (ebutkan cara menggosok gigi ang benar9

    c% pa man2aat kita melakukan cuci tangan bersih 9

    d% (ebutkan cara

    7% Ja0ab :

    a% +enggosok gigi adalah membersihkan gigi dengan sikat gigi dan pasta

    gigi%

    b% Cara menggosok gigi ang benar, aitu:

    1 Cuci tangan

    mbil dan dekatkan peralatan

    Keluarkan isi pasta gigi penuh dan merata pada permukaan sikat gigi7 Tutup kembali pasta gigi dan kembalikan pada tempatna

    5 +ulailah berkumur dengan air

    " (ikat gigi dan gusi dengan posisi kepala sikat membentuk sudut 75

    deraat di daerah perbatasan antara gigi dengan gusi

    $ Gerakan sikat dengan lembut dan memutar

    ; Gunakan gerakan ang sama untuk menikat bagian dalam

    permukaan gigi

  • 7/25/2019 Pknm Pakis

    6/14

    SATUAN ACARA PENYULUHAN (SAP)

    KESEHATAN GIGI DAN CUCI TANGAN BERSIH

    A. PENGANTAR

    Cabang ilmu : Promosi Kesehatan

    Topik : Kesehatan Gigi dan Cuci tangan bersih

    Hari/ Tanggal : Jumat, 1" Januari !1"

    #aktu : !

  • 7/25/2019 Pknm Pakis

    7/14

    7% Tuuan &nstruksional Khusus

    (etelah mendapatkan pendidikan kesehatan selama "! menit diharapkan

    anak usia sekolah mampu:

    a% +enelaskan 2ungsi gigi dan man2aat menggosok gigi

    b% +enelaskan cara pera0atan gigi dan mulut

    c% +emperagakan cara menikat gigi dengan benar

    d% +enebutkan tanda dan geala adana kerusakan gigi

    e% +enelaskan pentingna cuci tangan bersih

    2% +emperagakan cara cuci tangan bersih

    D. ISI MATERI

    Terlampir

    E. METODE1% Ceramah

    % Praktik

    % Tana a0ab

    F. MEDIA

    1% 6aptop

    % 6C)

    % Phantom gigi

    7% Poster

    G. KEGIATANPEMBELAJARAN

    No

    .

    Waktu Ua!a" K#$!ata" K#$!ata" P#"%u&u'a" K#$!ata" Mu!

    1%

    %

    %

    5 menit

    ! menit

    ! menit

    Pendahuluan

    Penelasan +ateri

    8-aluasi

    +emperkenalkan diri

    dan menelaskan tuuan

    +enelaskan materi

    Tana a0ab :

    +emberi pertanaan

    kepada peserta

    +endengarkan dan

    memperhatikan

    +endengarkan

    7% Peserta bertana

    mengenai masalah

    ang belum

    dipahami

  • 7/25/2019 Pknm Pakis

    8/14

    7% 5 menit Penutup +enimpulkan

    5% Pesertamena0ab

    pertanaan

    "% +empraktekkan

    kembali cara

    menggosok gigi

    dan cuci tangan

    bersih ang benar

    +emperhatikan

  • 7/25/2019 Pknm Pakis

    9/14

    H. EALUASI

    5% +etode e-aluasi : Tana a0ab

    "% Jenis pertanaan : 6isan

    $% Pertanaan :

    a% pa pengertian menggosok gigi9b% (ebutkan cara menggosok gigi ang benar9

    c% pa man2aat kita melakukan cuci tangan bersih 9

    d% (ebutkan cara

    ;% Ja0ab :

    % +enggosok gigi adalah membersihkan gigi dengan sikat gigi dan pasta

    gigi%

    '% Cara menggosok gigi ang benar, aitu:

    1% Cuci tangan

    % mbil dan dekatkan peralatan

    % Keluarkan isi pasta gigi penuh dan merata pada permukaan sikat gigi7% Tutup kembali pasta gigi dan kembalikan pada tempatna

    5% +ulailah berkumur dengan air

    "% (ikat gigi dan gusi dengan posisi kepala sikat membentuk sudut 75

    deraat di daerah perbatasan antara gigi dengan gusi

    $% Gerakan sikat dengan lembut dan memutar

    ;% Gunakan gerakan ang sama untuk menikat bagian dalam

    permukaan gigi

  • 7/25/2019 Pknm Pakis

    10/14

    % 'atasi makan dan minum panganan ang mengandung karbohidrat ?gula

    seperti es krim, permen, coklat dsb% Kandungan gula inilah ang

    menebabkan gigi cepat keropos% )emikian uga dengan makanan.makanan

    ang lengket, dan tak perlu proses pengunahan ang cukup, seperti 2ast

    2ood, ang membuat plak gigi mudah terbentuk%

    % (ikat gigi setiap hari pada pagi hari sehabis sarapan dan sesudah makan

    malam dengan cara ang baik dan benar%

    7% Gunakan pasta gigi ang mengandung 2luor, karena 2luor terbukti bisa

    menurunkan angka keadian karies gigi%

    5% +elakukan pemeriksaan berkala ke dokter gigi setiap enam bulan sekali,

    supaa kalau ada gigi ang mulai bermasalah/berlubang dapat segera

    ditangani sebelum terlanur menadi besar ?deteksi dini% Hendakna

    dipahami bah0a sekali gigi mulai berlubang, karies ini tidak bisa mengecil

    lagi tetapi secara pelan tapi pasti akan membesar terus%

    +8*GG3(3K G&G&

    A. P#"$#t!a"+enggosok gigi adalah membersihkan gigi dengan sikat gigi dan pasta

    gigi% +era0at gigi merupakan suatu upaa ang dilakukan untuk menaga agar

    gigi tetap dalam keadaan ang bersih dan sehat%

    B. Fu"$-! G!$!

    Gigi primer atau gigi susu berumlah ! buah dimana setiap rahang atas

    dan rahang ba0ah memiliki 1! buah gigi% da enis gigi aitu:

    1% Gigi seri ang berumlah 7 buah 2ungsina untuk memotong%

    % Gigi taring berumlah buah 2ungsina untuk menahan dan merobek

    makanan%

  • 7/25/2019 Pknm Pakis

    11/14

    % Gigi gerahan berumlah 7 buah 2ungsina untuk menghaluskan

    C. Ma"1aat M#"$$o-ok G!$!

    1% Gigi menadi bersih dan sehat%

    % +encegah timbulnacaries atau karang gigi, lubang gigi dan penakit

    lainna%

    % +emberikan perasaan segar dalam mulut%

    D. Caa M#"%!kat G!$!

    1% Persiapan alat

    a% 1 buah sikat gigi

    b% Gelas atau gaung berisi air

    c% Pasta gigi

    d% 6ap dan handuk kering

    % Cara kera

    a% Cuci tangan

    b% mbil dan dekatkan peralatanc% Keluarkan isi pasta gigi penuh dan merata pada permukaan sikat gigi

    d% Tutup kembali pasta gigi dan kembalikan pada tempatna

    e% +ulailah berkumur dengan air

    2% (ikat gigi dan gusi dengan posisi kepala sikat membentuk sudut 75

    deraat di daerah perbatasan antara gigi dengan gusi%

    g% Gerakan sikat dengan lembut dan memutar% (ikat bagian luar permukaan

    setiap gigi atas dan ba0ah dengan posisi bulu sikat 75deraat berla0anan

    dengan garis gusi agar sisa makanan ang mungkin masih menelip

    dapat dibersihkan%h% Gunakan gerakan ang sama untuk menikat bagian dalam permukaan

    gigi%

    i% Gosok semua bagian permukaan gigi ang digunakan untuk mengunah%

    Gunakan hana uung bulu sikat gigi untuk membersihkan gigi dengan

    tekanan ringan sehingga bulu sikat tidak membengkok% 'iarkan bulu

    sikat membersihkan celah.celah gigi% =ubah posisi sikat gigi sesering

    mungkin%

    % 4ntuk membersihkan gigi depan bagian dalam, gosok gigi dengan posisitegak dan gerakkan perlahan ke atas dan ba0ah mele0ati garis gusi%

    k% 'erkumur. kumur sampai mulut terasa bersih%

    l% 6ap / keringkan mulut dengan handuk%

    m% =apikan alat @ alat%

    % Perhatian

    a% Kita harus menggunakan sikat gigi sendiri

    b% +enikat gigi angan terlalu keras

    c% Jangan sampai tertelan air bekas kumur.kumur

    d% Gunakan sikat gigi ang berbulu lembut

  • 7/25/2019 Pknm Pakis

    12/14

    CUCI TANGAN BERSIH

    A. P#"$#t!a" M#"2u2! Ta"$a"

    +encuci tangan adalah menggosok kedua pergelangan tangan dengan

    kuat secara bersamaan menggunakan >at pembersih ang sesuai dan dibilas

    dengan air mengalir dengan tuuan menghilangkan mikroorganisme sebanak

    mungkin% da dua prosedur pencucian tangan ang dapat dilakukan%

    tuk melakukan kebersihan dan kesehatan tangan ang tepat dianggap

    sebagai sebab utama in2eksi nosokomial ang menular di pelaanan

    kesehatan, penebaran mikroorganisme multiresisten dan telah diakui sebagai

    kontributor ang penting terhadap timbulna 0abah

    B. P#"t!"$"%a M#"2u2! Ta"$a"

    Penularan le0at Tangan

    &n2eksi 2ecal.oral: gastroenteritis ?-irus, kuman, parasit, kolera, disenteri,ti2us, cacingan, hepatitis , leptospirosis, candidiasis, polio%

    Tak langsung le0at tangan: (=(, 2lu burung%

    6angsung le0at kuku tangan: bisul, era0at, makanan tercemar ?basi

    C. Ma"1aat M#"2u2! Ta"$a"

    Hal utama dalam pencegahan dan pengendalian in2eksi

    (ederhana dan e2ekti2 mencegah in2eksi

    +enciptakan lingkungan ang aman

  • 7/25/2019 Pknm Pakis

    13/14

    Pelaanan kesehatan menadi aman

    'ila tangan kotor,cuci dengan sabun atau antiseptic di air mengalir

    'ila tangan tak tampak kotr,bersikamn denga gosok cairan berbasis

    alcohol atau hand saniti>er

    D. 3 Waktu P#"t!"$ M#&akuka" Cu2! Ta"$a" S#'a!4'a!

    (ebelum memasukan makanan ke dalam mulut

    (ebelum mengolah makanan

    (ebelum memegang bai

    (etelah menceboki anak

    (etelah buang air kecil?'K dan buang air besar ?''

    E. Caa Cu2! Ta"$a" 5 La"$ka' Paka! Sa/u" Ya"$ Ba!k a" B#"a

    1% 'asahi kedua telapak tangan setinggi pertengahan lengan memakai air

    ang mengalir, ambil sabun kemudian usap dan gosok kedua telapak

    tangan secara lembut

    % 4sap dan gosok uga kedua punggung tangan secara bergantian

    % Jangan lupa ari.ari tangan, gosok sela.sela ari hingga bersih

    7% 'ersihkan uung ari secara bergantian dengan mengatupkan

    5% Gosok dan putar kedua ibu ari secara bergantian

    "% 6etakkan uung ari ke telapak tangan kemudian gosok perlahan%

    'ersihkan kedua pergelangan tangan secara bergantian dengan cara

    memutar, kemudian diakhiri dengan membilas seluruh bagian tangan

    dengan air bersih ang mengalir lalu keringkan memakai handuk atau tisu

  • 7/25/2019 Pknm Pakis

    14/14

    DAFTAR PUSTAKA

    )iakses dari http://muhsa2ar%blogspot%com/!1!/11/satuan.acara.penuluhan.

    kesehatan.gigi%html

    )iakses dari http://sumardibachtiar%blogspot%com/!1!/1/sap.kesehatan.

    gigi%html

    )iakses dari http://polia%netau%net/91!ACaraA+enggosokAGigiABangA'aik

    http://muhsyafar.blogspot.com/2010/11/satuan-acara-penyuluhan-kesehatan-gigi.htmlhttp://muhsyafar.blogspot.com/2010/11/satuan-acara-penyuluhan-kesehatan-gigi.htmlhttp://sumardibachtiar.blogspot.com/2010/12/sap-kesehatan-gigi.htmlhttp://sumardibachtiar.blogspot.com/2010/12/sap-kesehatan-gigi.htmlhttp://sumardibachtiar.blogspot.com/2010/12/sap-kesehatan-gigi.htmlhttp://sumardibachtiar.blogspot.com/2010/12/sap-kesehatan-gigi.htmlhttp://muhsyafar.blogspot.com/2010/11/satuan-acara-penyuluhan-kesehatan-gigi.htmlhttp://muhsyafar.blogspot.com/2010/11/satuan-acara-penyuluhan-kesehatan-gigi.html