Persyaratan Magister UNS

2

Click here to load reader

description

Pendidikan

Transcript of Persyaratan Magister UNS

  • PERSYARATAN CALON MAHASISWA PROGRAM MAGISTER (S-2) PASCASARJANA UNS

    No. Program Studi Asal Jurusan S-1

    1. Linguistik Minat Utama Linguistik Deskriptif : Sarjana (S-1) bidang bahasa (Indonesia, asing, atau daerah) atau bidang pendidikan

    bahasa (Indonesia, asing, atau daerah) baik dari lingkungan PTN atau PTS (telah lulus ujian negara)

    Minat Utama Linguistik Terapan Bidang Penerjemahan: Sarjana (S-1) baik dari lingkungan PTN atau PTS dari semua bidang

    ilmu yang tertarik akan bidang penerjemahan Inggris-Indonesia dan mampu berbahasa Inggris yang dibuktikan dengan lulus

    tes Bahasa Inggris. Mereka yang berasal dari S-1 non-Bahasa harus mengikuti matrikulasi

    Dasar-dasar Linguistik Umum.

    2. Magister Manajemen Sarjan (S-1) dari berbagai bidang Ilmu

    3. Ekonomi dan Studi Pembangunan Sarjana (S-1) dari berbagai bidang Ilmu

    4. Akuntansi Sarjana (S-1) dari berbagai bidang Ilmu

    5. Pendidikan Bahasa Indonesia Sarjana (S-1) Pendidikan Bahasa, Sarjana dari Fakultas sastra / Fakultas Ilmu Budaya, dan Sarjana Non-Bahasa (wajib

    mengikuti matrikulasi linguistik dan Ilmu Sastra).

    6. Ilmu Komunikasi Sarjana (S-1 dari berbagai bidang ilmu.

    7. Pendidikan Sejarah Sarjana (S-1) bidang studi Pendidikan Sejarah atau bidang ilmu lain yang sederajat. (PPKn) (Sejarah-Sastra)

    8. Ilmu Hukum Sarjana (S-1) Ilmu Hukum, dan Ilmu-Ilmu Sosial yang sederajat.

    9. Kenotariatan Sarjana (S-1) Sarjana Hukum (SH).

    10. Magister Administrasi Publik Sarjana (S-1) dari berbagai bidang ilmu

    11. Kajian Budaya Sarjana (S-1) dari berbagai bidang ilmu

    12. Sosiologi Sarjana (S-1) Sosiologi dan Ilmu ilmu Sosial yang sederajat.

    13. Agribisnis Sarjana (S-1) dari bidang ilmu Pertanian, Ekonomi, Sosial, Teknik Industri, Perencanaan Wilayah dan Bidang Lain yang

    Relevan.

    14. Penyuluhan Pembangunan Sarjana (S-1) dari berbagai bidang ilmu.

    15. a. Ilmu Lingkungan: Reguler Sarjana (S-1) dari berbagai bidang ilmu

    b. Ilmu Lingkungan: Eksekutif Sarjana (S-1) dari berbagai bidang ilmu

    16. Pendidikan Ekonomi Pendidikan ekonomi dan ilmu-ilmu social lain serumpun

    17. Pendidikan Bahasa Inggris Sarjana S-1 jurusan bahasa Inggris, kependidikan maupun non kependidikan, dan Sarjana S-1 jurusan lain baik dari lingkungan

    PTN dan PTS yang memiliki kemampuan bahasa Inggris untuk mengikuti perkuliahan yang dibuktikan dengan skor TOEFL

    minimal 500.

    18. Pendidikan Kependudukan dan Lingkungan

    Hidup

    Sarjana (S-1) (Kependidikan, IPA, Pertanian, Kedokteran, IPS.

    19. Teknologi Pendidikan Sarjana (S-1) dari berbagai bidang ilmu.

    20. Ilmu Keolahragaan Sarjana (S-1) Olahraga * S1 Pendidikan Olahraga, S1 Pendidikan Jasmani dan Kesehatan, S1 Pendidikan Kepelatihan Olahraga,

    S1 Ilmu Keolahragaan, Fisioterapi, Kedokteran.

    21. Pendidikan Sains Sarjana (S-1) Pendidikan Fisika, Kimia, Biologi, Kelompok IPA atau S1 non kependidikan Kelompok IPA.

  • 22. Pendidikan Matematika Sarjana (S-1) Pendidikan Matematika / Matematika.

    23. Agronomi Sarjana (S-1) bidang Pertanian, Perkebunan, Kehutanan, Biologi, dan Kimia.

    24. a. Kedokteran Keluarga: Pel. Profesi Kedokteran Pemegang Ijazah Dokter (M.U PLPK)

    b. Kedokteran Keluarga: Pend. Profesi

    Kesehatan

    Sarjana (S-1) atau yang sederajat dalam bidang kesehatan (kedokteran, Kesehatan Masyarakat, Kedokteran Gigi, Farmasi,

    Keperawatan, Fisioterapi, dan sebagainya) (TIDAK DIBUKA LAGI)

    c. Kedokteran Keluarga:Ilmu Biomedik Pemegang Ijazah Dokter, mengikuti Program Pendidikan Dokter Spesialis I Fakultas Kedokteran UNS

    25. a. Ilmu Gizi: Human Nutrition Pemegang Ijasah S1 bidang KEsehatan

    b. Ilmu Gizi : Clinical Nutrition Pemegang Ijazah Dokter (Jumlah Mhs Minimal 10)

    26. Biosain Sarjana (S-1) Biologi dan yang serumpun.

    27. Teknik Sipil Sarjana (S-1) Teknik Sipil dan Arsitektur dan Teknik Lingkungan dan Pendidikan Teknik Sipil, Bangunan dan Lingkungan.

    28. Ilmu Fisika Sarjana (S-1) Fisika, Pend. Fisika, dan Sarjana Teknik Fisika

    29. Teknik Mesin Sarjana (S-1) Teknik Mesin, Teknik Metalurgi, Teknik Material, Teknik Fisika, Teknik Kimia. (S-1) Pendidikan Teknik Mesin,

    MIPA: Fisika, Kimia, Ilmu Material.

    30. Seni Rupa Sarjana Seni Rupa (Murni/Desain/ Kriya), Sarjana Pendidikan Seni, dan Bidang Ilmu Lain yang berminat terhadap pengkajian

    ilmu Seni rupa (dengan Matrikulasi) seperti Sarjana : Psikologi, Sosiologi, Antropologi, Ekonomi, Hukum)