PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019 KECAMATAN SOREANG...Pembina Penata Muda Tk.I NIP. 19620515 198608 1...

26
PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019 KECAMATAN SOREANG Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintahan yang efektif, transparan, dan akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan di bawah ini : Nama : RUSLI BAIJURI, AP Jabatan : Camat Soreang Selanjutnya disebut PIHAK KESATU Nama : H. DADANG NASER, SH., S.IP, M.IP Jabatan : BUPATI BANDUNG Selaku atasan PIHAK KESATU, selanjutnya disebut PIHAK KEDUA PIHAK KESATU berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai lampiran perjanjian ini, dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah yang dilaksanakan dalam program dan kegiatan seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab kami. PIHAK KEDUA akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka pemberian penghargaan dan sanksi. Soreang, 4 Februari 2019 PIHAK KEDUA, PIHAK KESATU, BUPATI BANDUNG CAMAT SOREANG H. DADANG M. NASER, SH., S.IP., M.IP RUSLI BAIJURI,AP Pembina Tk.I NIP. 19740401 199311 1 001

Transcript of PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019 KECAMATAN SOREANG...Pembina Penata Muda Tk.I NIP. 19620515 198608 1...

Page 1: PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019 KECAMATAN SOREANG...Pembina Penata Muda Tk.I NIP. 19620515 198608 1 001 NIP. 19690118 199311 1 001 INDIKATOR KINERJA INDIVIDU SUBAG UMUM DAN KEPEGAWAIAN

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019

KECAMATAN SOREANG

Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintahan yang efektif, transparan, dan

akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : RUSLI BAIJURI, AP

Jabatan : Camat Soreang

Selanjutnya disebut PIHAK KESATU

Nama : H. DADANG NASER, SH., S.IP, M.IP

Jabatan : BUPATI BANDUNG

Selaku atasan PIHAK KESATU, selanjutnya disebut PIHAK KEDUA

PIHAK KESATU berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai lampiran

perjanjian ini, dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah yang dilaksanakan dalam

program dan kegiatan seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan

dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab kami.

PIHAK KEDUA akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi

terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka

pemberian penghargaan dan sanksi.

Soreang, 4 Februari 2019

PIHAK KEDUA, PIHAK KESATU,

BUPATI BANDUNG

CAMAT SOREANG

H. DADANG M. NASER, SH., S.IP., M.IP RUSLI BAIJURI,AP

Pembina Tk.I

NIP. 19740401 199311 1 001

Page 2: PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019 KECAMATAN SOREANG...Pembina Penata Muda Tk.I NIP. 19620515 198608 1 001 NIP. 19690118 199311 1 001 INDIKATOR KINERJA INDIVIDU SUBAG UMUM DAN KEPEGAWAIAN

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019

KECAMATAN SOREANG

No. Sasaran Strategis Indikator Kinerja Target

(1) (2) (3) (4)

1. Meningkatkan Kualitas Pelayanan Publik

a. Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM)

80 % (Baik)

2. Meningkatkan Tata Kelola Pemerintahan Kecamatan Soreang

b. Nilai Akuntabilitas Kinerja Intansi

73 % (Baik

c. Presentase BMD/Aset dalam kondisi baik

90 %

Soreang, 4 Februari 2019

BUPATI BANDUNG CAMAT SOREANG

H. DADANG M. NASER, SH., S.IP., M.IP RUSLI BAIJURI, AP Pembina Tk.I NIP. 19740401 199311 1 001

Page 3: PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019 KECAMATAN SOREANG...Pembina Penata Muda Tk.I NIP. 19620515 198608 1 001 NIP. 19690118 199311 1 001 INDIKATOR KINERJA INDIVIDU SUBAG UMUM DAN KEPEGAWAIAN

No. Program Anggaran Ket.

(1) (2) (3) (4)

1. Program pelayanan administrasi perkantoran Rp. 633.400.000,00 APBD

2. Program peningkatan sarana dan prasarana aparatur

Rp.1.000.000.000,00

APBD

3. Program peningkatan disiplin aparatur Rp. 48.000.000,00 APBD

4. Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

Rp. 30.000.000,00 APBD

5. Program peningkatan pengembangan sistem pelaporan capaian kinerja dan keuangan

Rp. 10.000.000,00 APBD

6. Program Penataan Administrasi Administrasi Kependudukan

Rp. 60.000.000,00 APBD

7. Program Pendidikan Anak Usia Dini Rp. 30.000.000,00 APBD

8. Program Pengembangan Kinerja Pengelolaan Persampahan

Rp. 110.000.000,00 APBD

9. Program Peningkatan Keberdayaan Masyarakat Perdesaan

Rp. 30.000.000,00 APBD

10. Program Pemeliharaan kantrantibmas dan pencegahan tindak Kriminal

Rp. 105.000.000,00 APBD

11. Program Peningkatan peran serta Kepemudaan Rp. 30.000.000,00 APBD

12. Program Pendidikan Menengah Rp. 25.000.000,00 APBD

13. Program Pengembangan wawasan kebangsaan Rp. 60.000.000,00 APBD

14. Program Peningkatan dan Pengembangan Pengelolaan Keuangan Daerah

Rp. 30.000.000,00 APBD

15. Program Peningkatan kapasitas aparatur pemerintah desa

Rp. 30.000.000,00 APBD

16. Program Peningkatan Peran serta dan kesetaraan jender dam pembangunan

Rp. 90.000.000,00 APBD

17. Program Pembinaan dan Pemasyarakatan Olah Raga

Rp. 60.000.000,00 APBD

18. Program Peningkatan Sistem Pengawasan internal dan pengendalian pelaksanaan kebijakan KDH

Rp. 91.885.862,00 APBD

19. Program Pengembangan Lingkungan Sehat Rp. 30.000.000,00 APBD

20. Program Perencanaan Pembangunan Daerah Rp. 60.000.000,00 APBD

21. Program Peningkatan keselamatan ibu melahirkan dan anak

Rp. 30.000.000,00 APBD

Jumlah Rp.2.593.285.862,00

Soreang, 4 Februari 2019

BUPATI BANDUNG CAMAT SOREANG

H. DADANG M. NASER, SH., S.IP., M.IP RUSLI BAIJURI, AP Pembina Tk.I NIP. 19740401 199311 1 001

Page 4: PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019 KECAMATAN SOREANG...Pembina Penata Muda Tk.I NIP. 19620515 198608 1 001 NIP. 19690118 199311 1 001 INDIKATOR KINERJA INDIVIDU SUBAG UMUM DAN KEPEGAWAIAN

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019

SEKRETARIS KECAMATAN SOREANG

Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintahan yang efektif, transparan, dan

akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : H.A. KURTUBI MS, S.Sos.,M.Si

Jabatan : SEKRETARIS KECAMATAN SOREANG

Selanjutnya disebut PIHAK KESATU

Nama : RUSLI BAIJURI,AP

Jabatan : CAMAT SOREANG

Selaku atasan PIHAK KESATU, selanjutnya disebut PIHAK KEDUA

PIHAK KESATU berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai lampiran

perjanjian ini, dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah yang dilaksanakan dalam

program dan kegiatan seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan

dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab kami.

PIHAK KEDUA akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi

terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka

pemberian penghargaan dan

sanksi.

Soreang, 4 Februari 2019

CAMAT SOREANG

Pihak Kedua,

RUSLI BAIJURI,AP

Pembina Tk.I

NIP.19740401 199311 1 001

SEKRETARIS CAMAT

Pihak Pertama,

H.A.KURTUBI,MS. S.Sos, M.Si

Pembina

NIP. 19620517 188312 1 001

Page 5: PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019 KECAMATAN SOREANG...Pembina Penata Muda Tk.I NIP. 19620515 198608 1 001 NIP. 19690118 199311 1 001 INDIKATOR KINERJA INDIVIDU SUBAG UMUM DAN KEPEGAWAIAN

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

SEKRETARIS KECAMATAN SOREANG TAHUN 2019

No. Sasaran Strategis Indikator Kinerja Target

(1) (2) (3) (4)

1. Meningkatnya Tata Kelola Pemerintahan

Nilai AKIP Kecamatan 70

2. Meningkatnya Akuntabilitas Kinerja

Kecamatan

Prosentase BMD/ Aset dalam kondisi baik

90%

NO PROGRAM ANGGARAN KETERANGAN

1. Program pelayanan administrasi perkantoran

- Penyediaan jasa surat menyurat

- Penyediaan jasa komunikasi, sumber daya air dan

listrik

- Penyediaan jasa pemeliharaan dan perizinan

kendaraan dinas/operasional

- Penyediaan jasa administrasi keuangan

- Penyediaan jasa kebersihan kantor

- Penyediaan jasa perbaikan peralatan kerja

- Penyediaan alat tulis kantor

- Penyediaan barang cetakan dan penggandaan

- Penyediaan komponen instalasi listrik/penerangan

bangunan kantor

- Penyediaan peralatan dan perlengkapan kantor

- Penyediaan peralatan rumah tangga

- Penyediaan bahan bacaan dan peraturan

perundang-undangan

- Penyediaan makanan dan minuman

- Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi dalam

daerah

- Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi luar daerah

- Penyediaan Tenaga Pendukung Teknis dan

administrasi Perkantoran Teknis dan Adm inistrasi

Perkantoran.

- Penunjang perayaan hari-hari bersejarah

633.400.000,00

8.000.000,00

48.000.000,00

35.000.000,00

5.000.000,00

8.000.000,00

4.000.000,00

30.000.000,00

10.000.000,00

20.000.000,00

210.000.000,00

15.000.000,00

10.000.000,00

30.000.000,00

48.000.000,00

80.000.000,00

47.400.000,00

25.000.000,00

APBD

APBD

APBD

APBD

APBD

APBD

APBD

APBD

APBD

APBD

APBD

APBD

APBD

APBD

APBD

APBD

APBD

2. Program peningkatan sarana dan prasarana

aparatur

- Rehabilitasi sedang/berat rumah gedung kantor

1.000.000.000,00

APBD

3.

Program Peningkatan disiplin aparatur

- Pengadaan pakaian khusus hari-hari tertentu - Pengadaan Pakaian Dinas dan Perlengkapannya - Pengadaan Pakaian KORPRI

30.000.000,00

12.000.000,00

6.000.000,00

APBD

Page 6: PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019 KECAMATAN SOREANG...Pembina Penata Muda Tk.I NIP. 19620515 198608 1 001 NIP. 19690118 199311 1 001 INDIKATOR KINERJA INDIVIDU SUBAG UMUM DAN KEPEGAWAIAN

4. Program Peningkatan dan pengembangan

system pelaporan capaian kinerja keuangan

- Penyusunan laporan capaian kinerja dan ikhtisar realisasi kinerja SKPD

- Penyusunan pelaporan keuangan akhir tahun

5.000.000,00

5.000.000,00

APBD

APBD

5. Program peningkatan 6uperv pengawasan

internal dan pengendalian pelaksanaan

kebijakan KDH

- Pengendalian manajemen pelaksanaan kebijakan KDH

91.885.862,00

APBD

6. Program Peningkatan Kapasitas sumber daya aparatur - Sosialisasi Peraturan Perundang-undangan

30.000.000,00 APBD

7. Program Pemeliharaan Kantrantibmas dan Pencegahan tindak kriminal; - Peningkatan kapasitas aparat dalam rangka

pelaksanaan siskamswakarsa di daerah

75.000.000,00 APBD

JUMLAH 1.888.285.862,00

Soreang, 4 Februari 2019

CAMAT SOREANG

Pihak Kedua,

RUSLI BAIJURI,AP

Pembina Tk.I

NIP.19740401 199311 1 001

SEKRETARIS CAMAT

Pihak Pertama,

H.A.KURTUBI,MS. S.Sos, M.Si

NIP. 19620515 198608 1 001

Page 7: PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019 KECAMATAN SOREANG...Pembina Penata Muda Tk.I NIP. 19620515 198608 1 001 NIP. 19690118 199311 1 001 INDIKATOR KINERJA INDIVIDU SUBAG UMUM DAN KEPEGAWAIAN

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019

SEKRETARIS KECAMATAN SOREANG

Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintahan yang efektif, transparan, dan

akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : YANI HENDRAYANI, S.P

Jabatan : KASUBAG UMUM DAN KEPEGAWAIAN

Selanjutnya disebut PIHAK KESATU

Nama : H.A.KURTUBI,MS. S.Sos, M.Si

Jabatan : SEKRETARIS KECAMATAN

Selaku atasan PIHAK KESATU, selanjutnya disebut PIHAK KEDUA

PIHAK KESATU berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai lampiran

perjanjian ini, dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah yang dilaksanakan dalam

program dan kegiatan seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan

dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab kami.

PIHAK KEDUA akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi

terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka

pemberian penghargaan dan sanksi.

Soreang, 4 Februari 2019

PIHAK KEDUA, PIHAK KESATU,

H.A.KURTUBI,MS. S.Sos, M.Si

YANI HENDRAYANI, S.P

Pembina Penata Muda Tk.I NIP. 19620515 198608 1 001 NIP. 19690118 199311 1 001

Page 8: PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019 KECAMATAN SOREANG...Pembina Penata Muda Tk.I NIP. 19620515 198608 1 001 NIP. 19690118 199311 1 001 INDIKATOR KINERJA INDIVIDU SUBAG UMUM DAN KEPEGAWAIAN

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

SUBAG UMUM DAN KEPEGAWAIAN KECAMATAN SOREANG TAHUN 2019

No. Sasaran Strategis Indikator Kinerja Target

(1) (2) (3) (4)

1. Meningkatnya Tata Kelola Pemerintahan

Nilai AKIP Kecamatan Dalam Pengelolaan Administrasi Kepegawaian dan Umum

70%

2. Meningkatnya Akuntabilitas Kinerja

Kecamatan

Prosentase BMD/ Aset dalam kondisi baik

90%

Soreang, 4 Februari 2019

SEKRETARIS CAMAT

Pihak Pertama,

H.A.KURTUBI,MS. S.Sos, M.Si

NIP. 19620515 198608 1 001

Kasubag umum Kepegawaian

Pihak Pertama,

YANI HENDRAYANI, S.P

NIP. 19690118 199311 1 001

Page 9: PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019 KECAMATAN SOREANG...Pembina Penata Muda Tk.I NIP. 19620515 198608 1 001 NIP. 19690118 199311 1 001 INDIKATOR KINERJA INDIVIDU SUBAG UMUM DAN KEPEGAWAIAN

NO PROGRAM ANGGARAN KETERANGAN

1. Program pelayanan administrasi perkantoran

- Penyediaan jasa surat menyurat

- Penyediaan jasa komunikasi, sumber daya air dan

listrik

- Penyediaan jasa pemeliharaan dan perizinan

kendaraan dinas/operasional

- Penyediaan jasa administrasi keuangan

- Penyediaan jasa kebersihan kantor

- Penyediaan jasa perbaikan peralatan kerja

- Penyediaan alat tulis kantor

- Penyediaan barang cetakan dan penggandaan

- Penyediaan komponen instalasi listrik/penerangan

bangunan kantor

- Penyediaan peralatan dan perlengkapan kantor

- Penyediaan peralatan rumah tangga

- Penyediaan bahan bacaan dan peraturan

perundang-undangan

- Penyediaan makanan dan minuman

- Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi dalam

daerah

- Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi luar daerah

- Penyediaan Tenaga Pendukung Teknis dan

administrasi Perkantoran Teknis dan Adm inistrasi

Perkantoran.

- Penunjang perayaan hari-hari bersejarah

633.400.000,00

8.000.000,00

48.000.000,00

35.000.000,00

5.000.000,00

8.000.000,00

4.000.000,00

30.000.000,00

10.000.000,00

20.000.000,00

210.000.000,00

15.000.000,00

10.000.000,00

30.000.000,00

48.000.000,00

80.000.000,00

47.400.000,00

25.000.000,00

APBD

APBD

APBD

APBD

APBD

APBD

APBD

APBD

APBD

APBD

APBD

APBD

APBD

APBD

APBD

APBD

APBD

2. Program peningkatan sarana dan prasarana

aparatur

- Rehabilitasi sedang/berat rumah gedung kantor

1.000.000.000,00

APBD

3.

Program Peningkatan disiplin aparatur

- Pengadaan pakaian khusus hari-hari tertentu - Pengadaan Pakaian Dinas dan Perlengkapannya - Pengadaan Pakaian KORPRI

30.000.000,00

12.000.000,00

6.000.000,00

APBD

4. Program Peningkatan dan pengembangan

system pelaporan capaian kinerja keuangan

- Penyusunan laporan capaian kinerja dan ikhtisar realisasi kinerja SKPD

- Penyusunan pelaporan keuangan akhir tahun

5.000.000,00

5.000.000,00

APBD

APBD

5. Program peningkatan 9uperv pengawasan

internal dan pengendalian pelaksanaan

kebijakan KDH

- Pengendalian manajemen pelaksanaan kebijakan KDH

91.885.862,00

APBD

Page 10: PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019 KECAMATAN SOREANG...Pembina Penata Muda Tk.I NIP. 19620515 198608 1 001 NIP. 19690118 199311 1 001 INDIKATOR KINERJA INDIVIDU SUBAG UMUM DAN KEPEGAWAIAN

6. Program Peningkatan Kapasitas sumber daya aparatur - Sosialisasi Peraturan Perundang-undangan

30.000.000,00

APBD

7. Program Pemeliharaan Kantrantibmas dan Pencegahan tindak kriminal; - Peningkatan kapasitas aparat dalam rangka

pelaksanaan siskamswakarsa di daerah

75.000.000,00 APBD

JUMLAH 1.888.285.862,00

Soreang, 4 Februari 2019

SEKRETARIS CAMAT

Pihak Pertama,

H.A.KURTUBI,MS. S.Sos, M.Si

NIP. 19620515 198608 1 001

Kasubag umum Kepegawaian

Pihak Pertama,

YANI HENDRAYANI, S.P

NIP. 19690118 199311 1 001

Page 11: PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019 KECAMATAN SOREANG...Pembina Penata Muda Tk.I NIP. 19620515 198608 1 001 NIP. 19690118 199311 1 001 INDIKATOR KINERJA INDIVIDU SUBAG UMUM DAN KEPEGAWAIAN

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019

SUB.BAGIAN PROGRAM DAN KEUANGAN

Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintahan yang efektif, transparan, dan

akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : SRI MARYATI

Jabatan : KASUBAG PROGRAM DAN KEUANGAN

Selanjutnya disebut PIHAK KESATU

Nama : H.A.KURTUBI,MS. S.Sos, M.Si

Jabatan : SEKRETARIS KECAMATAN SOREANG

Selaku atasan PIHAK KESATU, selanjutnya disebut PIHAK KEDUA

PIHAK KESATU berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai lampiran

perjanjian ini, dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah yang dilaksanakan dalam

program dan kegiatan seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan

dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab kami.

PIHAK KEDUA akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi

terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka

pemberian penghargaan dan sanksi.

Soreang, 4 Februari 2019

PIHAK KEDUA, PIHAK KESATU,

H.A.KURTUBI,MS. S.Sos, M.Si SRI MARYATI Pembina Penata Muda Tk.I

NIP.19620517 198312 1 001 NIP. 19720118 199403 2 003

Page 12: PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019 KECAMATAN SOREANG...Pembina Penata Muda Tk.I NIP. 19620515 198608 1 001 NIP. 19690118 199311 1 001 INDIKATOR KINERJA INDIVIDU SUBAG UMUM DAN KEPEGAWAIAN

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

SUBAG. PROGRAM DAN KEUANGAN TAHUN 2019

No. Sasaran Program Indikator Kinerja Target

(1) (2) (3) (4)

1. Meningkatnya Kapasitas Organisasi Pemerintah daerah dalam Penata Usahaan Keuangan (PPTK)

Tercapainya indicator dan Target untuk Program Peningkatan pengembangan system pelaporan capaian kinerja dan keuangan dan Penata Usahaan Keuangan (PPK)

100 %

Jumlah Dokumen LAKIP, Laporan Tahunan, Renja, Renstra Laporan Kinerja SKPD Triwulan (1 s/d IV) Dokumen Renstra

100 %

Jumlah Dokumen laporan keuangan akhir tahun

100 %

Soreang, 4 Februari 2019

SEKRETARIS KECAMATAN KASUBAG PROGRAM DAN KEUANGAN

H.A.KURTUBI,MS. S.Sos, M.Si SRI MARYATI Pembina Penata Muda Tk.I

NIP.19620517 198312 1 001 NIP. 19720118 199403 2 003

Page 13: PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019 KECAMATAN SOREANG...Pembina Penata Muda Tk.I NIP. 19620515 198608 1 001 NIP. 19690118 199311 1 001 INDIKATOR KINERJA INDIVIDU SUBAG UMUM DAN KEPEGAWAIAN

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019

KECAMATAN SOREANG

Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintahan yang efektif, transparan, dan

akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : ROCHMULYATI.H,SH

Jabatan : Kasi Pemberdayaan Masyarakat

Selanjutnya disebut PIHAK KESATU

Nama : RUSLI BAIJURI, AP

Jabatan : CAMAT SOREANG

Selaku atasan PIHAK KESATU, selanjutnya disebut PIHAK KEDUA

PIHAK KESATU berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai lampiran

perjanjian ini, dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah yang dilaksanakan dalam

program dan kegiatan seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan

dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab kami.

PIHAK KEDUA akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi

terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka

pemberian penghargaan dan sanksi.

Soreang, 4 Februari 2019

PIHAK KEDUA, PIHAK KESATU,

CAMAT SOREANG

KASI PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

RUSLI BAIJURI,AP ROCHMULYATI.H,SH Pembina Tk.I Penata Tk.I

NIP. 19740401 199311 1 001

NIP. 19610222 198611 2 001

Page 14: PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019 KECAMATAN SOREANG...Pembina Penata Muda Tk.I NIP. 19620515 198608 1 001 NIP. 19690118 199311 1 001 INDIKATOR KINERJA INDIVIDU SUBAG UMUM DAN KEPEGAWAIAN

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU KASI PEMBERDAYAAN MASYARAKAT TAHUN 2019

KECAMATAN SOREANG

(1) (2) (3) (4)

1. Program Peningkatan Peran Serta dan Kesetaraan Jender dalam Pembangunan;

- Terlaksananya pembinaan

organisasi perempuan

- Terselenggaranya Pendidikan dan Pelatihan Peningkatan peran serta dan keseteraan Jender

Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM);

- Jumlah peserta kegiatan pembinaan organisasi perempuan

- Jumlah peserta Pendidikan dan Pelatihan peningkatan kesetaraan jender dalam pembangunan.

100 %

2. Program peningkatan

keselamatan ibu melahirkan

dan anak;

- Terlaksananya penyuluhan kesehatan bagi ibu hamil dari keluarga kurang mampu

Jumlah peserta penyuluhan kesehatan ibu hamil dari keluarga kurang mampu.

100 %

3. Program Pengembangan

kinerja Pengelolaan

Persampahan;

- Meningkatnya peran serta

masyarakat dalam

pengelolaan persampahan

Prosentase Jumlah peserta Masyarakat dalam pengelolaan persampahan.

100 %

4. Program Pendidikan Anak Usia

Dini;

Terlaksanannya Pengembangan Pendidikan Anak Usia Dini

Prosentase Pengembangan Pendidikan Anak Usia Dini.

100 %

5. Program Peningkatan

Keberdayaan Masyarakat

Perdesaan;

Pemberdayaan lembaga dan Organisasi masyarakat perdesaan.

Prosentase peningkatan keberdayaan masyarakat perdesaan

100 %

Page 15: PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019 KECAMATAN SOREANG...Pembina Penata Muda Tk.I NIP. 19620515 198608 1 001 NIP. 19690118 199311 1 001 INDIKATOR KINERJA INDIVIDU SUBAG UMUM DAN KEPEGAWAIAN

NO PROGRAM ANGGARAN KETERANGAN

1. Program Peningkatan peran serta dan

kesetaraan jender dalam pembangunan;

- Terlaksananya pembinaan organisasi

perempuan

- Terselenggaranya Pendidikan dan

Pelatihan Peningkatan peran serta dan

keseteraan Jender

60.000.000,00

30.000.000,00

APBD

APBD

2. Program peningkatan keselamatan ibu

melahirkan dan anak;

Terlaksananya penyuluhan kesehatan bagi

ibu hamil dari keluarga kurang mampu

30.000.000,00

APBD

3. Program Pengembangan kinerja

Pengelolaan Persampahan;

- Meningkatnya peran serta masyarakat

dalam pengelolaan persampahan

30.000.000,00

APBD

4. Program Pendidikan Anak Usia Dini;

- Terlaksanannya Pengembangan

Pendidikan Anak Usia Dini

30.000.000,00

APBD

5. Program Peningkatan Keberdayaan

Masyarakat Perdesaan;

Pemberdayaan lembaga dan Organisasi

masyarakat perdesaan.

30.000.000,00

APBD

JUMLAH 210.000.000,00

Soreang, 4 Februari 2019

CAMAT SOREANG

Pihak Kedua,

RUSLI BAIJURI,AP

Pembina Tk.I

NIP.19740401 199311 1 001

Kasi Pemberdayaan Masyarakat

Pihak Pertama,

ROCHMULYATI H., SH

NIP. 19610222 198611 2 001

Page 16: PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019 KECAMATAN SOREANG...Pembina Penata Muda Tk.I NIP. 19620515 198608 1 001 NIP. 19690118 199311 1 001 INDIKATOR KINERJA INDIVIDU SUBAG UMUM DAN KEPEGAWAIAN

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019

KECAMATAN SOREANG

Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintahan yang efektif, transparan, dan

akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : EET LATIFAH,S.Ap.M.Si

Jabatan : Kasi Pemerintahan

Selanjutnya disebut PIHAK KESATU

Nama : RUSLI BAIJURI, AP

Jabatan : CAMAT SOREANG

Selaku atasan PIHAK KESATU, selanjutnya disebut PIHAK KEDUA

PIHAK KESATU berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai lampiran

perjanjian ini, dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah yang dilaksanakan dalam

program dan kegiatan seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan

dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab kami.

PIHAK KEDUA akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi

terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka

pemberian penghargaan dan sanksi.

Soreang, 4 Februari 2019

PIHAK KEDUA, PIHAK KESATU,

CAMAT SOREANG

KASI PEMERINTAHAN

RUSLI BAIJURI,AP EET LATIFAH,S.Ap.M.Si Pembina Tk.I Penata Tk.I

NIP. 19740401 199311 1 001 NIP. 19760218 199803 2 002

Page 17: PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019 KECAMATAN SOREANG...Pembina Penata Muda Tk.I NIP. 19620515 198608 1 001 NIP. 19690118 199311 1 001 INDIKATOR KINERJA INDIVIDU SUBAG UMUM DAN KEPEGAWAIAN

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

KASI PEMERINTAHAN KECAMATAN SOREANG TAHUN 2019

No. Sasaran Strategis Indikator Kinerja

Target

(1) (2) (3) (4)

1 Terlaksananya pelayanan publik dalam bidang Administrasi kependudukan.

Jumlah cakupan penerbitan Legalitas administrasi Kependudukan dilingkup kecamatan Jumlah Aparatur Pemerintah Desa Yang Dibina dalam Bidang Manajemen Pemerintahan Desa

1 Kegiatan 100 %

PROGRAM ANGGARAN KETERANGAN

1. Program penataan administrasi

kependudukan

- Peningkatan pelayanan public dalam

bidang Administrasi kependudukan

- Sosialisasi kebijakan kependudukan

30.000.000,00

30.000.000,00

APBD APBD

2. Program Peningkatan Kapasitas Aparatur Pemerintah Desa; - Pelatihan Aparatur Pemerintah Desa

dalam bidang manajemen Pemerintahan Desa

30.000.000,00

APBD

JUMLAH 90.000.000,00

Soreang, 4 Februari 2019

CAMAT SOREANG Pihak Kedua,

RUSLI BAIJURI,AP Pembina Tk.I

NIP.19740401 199311 1 001

Kasi Pemerintahan

Pihak Pertama,

EET LATIFAH, S.Ap, M.Si NIP. 19760218 199803 2 002

Page 18: PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019 KECAMATAN SOREANG...Pembina Penata Muda Tk.I NIP. 19620515 198608 1 001 NIP. 19690118 199311 1 001 INDIKATOR KINERJA INDIVIDU SUBAG UMUM DAN KEPEGAWAIAN

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019

KECAMATAN SOREANG

Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintahan yang efektif, transparan, dan

akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : YEYE,S.Sos

Jabatan : Kasi Sosial Budaya

Selanjutnya disebut PIHAK KESATU

Nama : RUSLI BAIJURI, AP

Jabatan : CAMAT SOREANG

Selaku atasan PIHAK KESATU, selanjutnya disebut PIHAK KEDUA

PIHAK KESATU berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai lampiran

perjanjian ini, dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah yang dilaksanakan dalam

program dan kegiatan seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan

dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab kami.

PIHAK KEDUA akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi

terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka

pemberian penghargaan dan sanksi.

Soreang, 4 Februari 2019

PIHAK KEDUA, PIHAK KESATU,

CAMAT SOREANG

KASI SOSIAL BUDAYA

RUSLI BAIJURI,AP YEYE, S.Sos Pembina Tk.I Penata Tk.I

NIP. 19740401 199311 1 001 NIP. 19630210 198902 1 002

Page 19: PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019 KECAMATAN SOREANG...Pembina Penata Muda Tk.I NIP. 19620515 198608 1 001 NIP. 19690118 199311 1 001 INDIKATOR KINERJA INDIVIDU SUBAG UMUM DAN KEPEGAWAIAN

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

KASI SOSIAL BUDAYA KECAMATAN SOREANG TAHUN 2019

No. Indikator Kinerja Utama

OUTCOME

Target

(1) (2) (3) (4)

1 Terlaksananya penyebarluasan dan

sosialisasi berbagai informasi

pendidikan menengah

Jumlah peserta sosialisasi

penyebarluasan informasi

pendidikan menengah

110 Org

2 Terlaksananya pembinaan cabang

olah raga prestasi di tingkat daerah

Jumlah peserta pembinaan

cabang olah raga prestasi di

tingkat daerah

130 org

3 Terselenggaranya Peningkatan

kesadaran masyarakat akan nilai-nilai

budi luhur budaya bangsa

Jumlah peserta pembinaan

akan nilai-nilai budi luhur

budaya bangsa

130 Org

4 Terlaksananya pembinaan Organisasi

Kepemudaan

Jumlah Organisasi Yang

dibina

130 Org

5 Terlaksananya pembinaan Cabang

Olah Raga yang berkembang di

Masyarakat

Jumlah Pembinaan Olah

Raga yang berkembang

dimasyarakat

130 Org

Soreang, 4 Februari 2019

PIHAK KEDUA, PIHAK KESATU,

CAMAT SOREANG

KASI SOSIAL BUDAYA

RUSLI BAIJURI,AP YEYE, S.Sos Pembina Tk.I Penata Tk.I

NIP. 19740401 199311 1 001 NIP. 19630210 198902 1 002

Page 20: PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019 KECAMATAN SOREANG...Pembina Penata Muda Tk.I NIP. 19620515 198608 1 001 NIP. 19690118 199311 1 001 INDIKATOR KINERJA INDIVIDU SUBAG UMUM DAN KEPEGAWAIAN

NO PROGRAM ANGGARAN KETERANGAN

1. Program Program Pengembangan

Wawasan Kebangsaan

Peningkatan kesadaran masyarakat

akan nilai-nilai budi luhur budaya bangsa

30.000.000,00

APBD

2. Program pendidikan menengah

Penyebarluasan dan sosialisasi berbagai

informasi pendidikan menengah

25.000.000,00

APBD

3. Program pembinaan dan

pemasyarakatan olah raga

Pembinaan cabang olahraga prestasi di

tingkat daerah

30.000.000,00

APBD

4. Program Peningkatan Peran serta Kepemudaan;

- Pembinaan Organisasi Kepemudaan

30.000.000,00

APBD

5. Program Pembinaan dan

Pemasyarakatan Olah Raga;

- Pembinaan Cabang Olah Raga yang

berkembang dimasyarakt

30.000.000,00

APBD

JUMLAH 145.000.000,00

Soreang, 4 Februari 2019

CAMAT SOREANG

Pihak Kedua,

RUSLI BAIJURI,AP Pembina Tk.I

NIP.19740401 199311 1 001

Kasi Sosial Budaya

Pihak Pertama,

YEYE, S.Sos Penata Tk.I

NIP. 19630210 198902 1 002

Page 21: PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019 KECAMATAN SOREANG...Pembina Penata Muda Tk.I NIP. 19620515 198608 1 001 NIP. 19690118 199311 1 001 INDIKATOR KINERJA INDIVIDU SUBAG UMUM DAN KEPEGAWAIAN

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019

KECAMATAN SOREANG

Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintahan yang efektif, transparan, dan

akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : HERI SURYANA

Jabatan : Kasi Ketentraman dan Ketertiban Umum

Selanjutnya disebut PIHAK KESATU

Nama : RUSLI BAIJURI, AP

Jabatan : CAMAT SOREANG

Selaku atasan PIHAK KESATU, selanjutnya disebut PIHAK KEDUA

PIHAK KESATU berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai lampiran

perjanjian ini, dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah yang dilaksanakan dalam

program dan kegiatan seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan

dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab kami.

PIHAK KEDUA akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi

terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka

pemberian penghargaan dan sanksi.

Soreang, 4 Februari 2019

PIHAK KEDUA, PIHAK KESATU,

CAMAT SOREANG

KASI TRANTIBUM

RUSLI BAIJURI,AP HERI SURYANA Pembina Tk.I Penata

NIP. 19740401 199311 1 001 NIP. 19610610 199803 1 013

Page 22: PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019 KECAMATAN SOREANG...Pembina Penata Muda Tk.I NIP. 19620515 198608 1 001 NIP. 19690118 199311 1 001 INDIKATOR KINERJA INDIVIDU SUBAG UMUM DAN KEPEGAWAIAN

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

KASI KETENTRAMAN DAN KETERTIBAN UMUM TAHUN 2019

KECAMATAN SOREANG

No. Sasaran Kinerja

Indikator Kinerja

Target

(1) (2) (3) (4)

1. Terlaksananya peningkatan

toleransi dan kerukunan dalam

kehidupan beragama

Jumlah peningkatan toleransi

dan kerukunan dalam

kehidupan beragama

100 %

2. Peningkatan Kerjasama dengan

aparat keamanan dalam teknik

pencegahan kejahatan

Jumlah Rw. Yang

berkomitmen/bersepakat

melaksanakan

siskamswakarsa

1 Kegiatan

Page 23: PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019 KECAMATAN SOREANG...Pembina Penata Muda Tk.I NIP. 19620515 198608 1 001 NIP. 19690118 199311 1 001 INDIKATOR KINERJA INDIVIDU SUBAG UMUM DAN KEPEGAWAIAN

NO PROGRAM ANGGARAN KETERANGAN

1. Program pengembangan wawasan

kebangsaan

Peningkatan toleransi dan kerukunan dalam kehidupan beragama

30.000.000,00

APBD

2. Program Pemeliharaan Kantrantibmas

dan Pencegahan Tindak Kreiminal;

Peningkatan Kerjasama dengan aparat keamanan dalam teknik pencegahan

kejahatan

30.000.000,00 APBD

JUMLAH 60.000.000,00

Soreang, 4 Februari 2019

CAMAT SOREANG

Pihak Kedua,

RUSLI BAIJURI,AP Pembina Tk.I

NIP.19740401 199311 1 001

KASI TRANTIBUM

Pihak Pertama,

HERI SURYANA Penata

NIP. 19610610 199803 1 013

Page 24: PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019 KECAMATAN SOREANG...Pembina Penata Muda Tk.I NIP. 19620515 198608 1 001 NIP. 19690118 199311 1 001 INDIKATOR KINERJA INDIVIDU SUBAG UMUM DAN KEPEGAWAIAN

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019

KECAMATAN SOREANG

Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintahan yang efektif, transparan, dan

akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : LILIS CARLIAH,S.Sos

Jabatan : Kasi Pembangunan

Selanjutnya disebut PIHAK KESATU

Nama : RUSLI BAIJURI, AP

Jabatan : CAMAT SOREANG

Selaku atasan PIHAK KESATU, selanjutnya disebut PIHAK KEDUA

PIHAK KESATU berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai lampiran

perjanjian ini, dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah yang dilaksanakan dalam

program dan kegiatan seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan

dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab kami.

PIHAK KEDUA akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi

terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka

pemberian penghargaan dan sanksi.

Soreang, 4 Februari 2019

PIHAK KEDUA, PIHAK KESATU,

CAMAT SOREANG

KASI PEMBANGUNAN

RUSLI BAIJURI,AP LILIS CARLIAH,S.Sos Pembina Tk.I Penata

NIP. 19740401 199311 1 001 NIP. 19620220 199003 2 001

Page 25: PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019 KECAMATAN SOREANG...Pembina Penata Muda Tk.I NIP. 19620515 198608 1 001 NIP. 19690118 199311 1 001 INDIKATOR KINERJA INDIVIDU SUBAG UMUM DAN KEPEGAWAIAN

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

KASI PEMBANGUNAN TAHUN 2019

KECAMATAN SOREANG

No. Indikator Kinerja Utama

OUTCOME

Target

(1) (2) (3) (4)

1 - Terlaksananya kegiatan pengembangan partisipasi masyarakat dalam perumusan program dan kebijakan layanan publik.

- Jumlah Peserta Yang Mengikuti Musrenbang Desa dan Kecamatan.

1 Kegiatan

200 Orang

2 - Terlaksananya sosialisasi kebijakan Pengelolaan Persampahan.

- Penyediaan sarana dan prasarana pengelolaan persampahan

- Jumlah Peserta sosialisasi kebijakan pengelolaan persampahan.

- Jumlah Penyediaan

Prasarana dan sarana pengelolaan persampahan

100 Orang

1 Unit

3 - Intensifikasi dan ekstensifikasi

sumber-sumber pendapatan daerah

- Jumlah Intensifikasi dan atau

ekstensifikasi sumber-sumber

pendapatan daerah

1 Kegiatan

4 - Sosialisasi Kebijakan Lingkungan

Sehat

- Jumlah Peserta yang

mengikuti sosialisasi

Lingkungan sehat

100 Org

Page 26: PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2019 KECAMATAN SOREANG...Pembina Penata Muda Tk.I NIP. 19620515 198608 1 001 NIP. 19690118 199311 1 001 INDIKATOR KINERJA INDIVIDU SUBAG UMUM DAN KEPEGAWAIAN

NO PROGRAM ANGGARAN KETERANGAN

1. Program Pengembangan Kinerja

Pengelolaan Persampahan

- Kegiatan Sosialisasi kebijakan pengelolaan

persampahan

- Penyediaan sarana dan prasarana pengelolaan

persampahan

Rp. 30.000.000,00

Rp. 50.000.000,00

APBD

APBD

2. Program perencanaan pembangunan

daerah

- Kegiatan pengembangan partisipasi masyarakat

dalam perumusan program dan kebijakan

layanan public

Rp. 60.000.000,00

APBD

3. Program Peningkatan dan Pengembangan

Pengelolaan Keuangan Daerah;

- Intensifikasi - ekstensifikasi sumber-sumber

pendapatan daerah

Rp. 30.000.000,00

APBD

4. Program Pengembangan Lingkungan Sehat;

- Sosialisasi Kebijakan Lingkungan Sehat

Rp. 30.000.000,00

APBD

JUMLAH Rp.200.000.000,00

CAMAT SOREANG

Pihak Kedua,

RUSLI BAIJURI,AP

Pembina Tk.I

NIP.19740401 199311 1 001

Soreang, 4 Februari 2019 Kasi Pembangunan

Pihak Pertama,

LILIS CARLIAH,S.Sos

Penata

NIP. 19620220 199003 2 001