Penyuluhan di posyandu 1

31
Copyright ® RA YEL-YEL POSYANDU : ANAK SEHAT IBU BAHAGIA PHBS : SEHAT LUAR BIASA KADER PYD : SEMANGAT TIADA TARA PYD SIAGA : SATU HATI SATU JANJI UNTUK WARGA

Transcript of Penyuluhan di posyandu 1

Page 1: Penyuluhan di posyandu 1

Copyright ® RA

YEL-YEL

POSYANDU : ANAK SEHAT IBU BAHAGIA

PHBS : SEHAT LUAR BIASA

KADER PYD : SEMANGAT TIADA TARA

PYD SIAGA : SATU HATI SATU JANJI UNTUK WARGA

Page 2: Penyuluhan di posyandu 1

Copyright ® RA

STARATA POSYANDU

AYA HIJI KADER TUGAS DI POSYANDU

SAGALA SORANGAN, ETA POSYANDU PRATAMA

LAMUN HAYANG NAEK KA STRATA MADYA

TAMBAHAN KADERNA NGARAH GAWE LALUGINA

GIRING SASARANNA, PANTAU CAKUPANNA

TAMBAHAN PROGRAMNA ETA DI STRATA PURNAMA

BENTUK DANA SEHAT STRATA MANDIRI NGARANA

Page 3: Penyuluhan di posyandu 1

Copyright ® RA

KIAKIA SIAPA YANG PUNYA 3 X

YANG PUNYA KITA SEMUA

DIMANA DIMANA KADER POSYANDU ADA

KADER POSYANDU ADA UNTUK KITA SEMUA

KENAPA KENAPA KADER POSYANDU ADA

KADER POSYANDU ADA, WARGA SEHAT SEMUA

DAFTAR LANGKAH PERTAMA

MENIMBANG LANGKAH KEDUA 2X

LANGKAH KETIGA KADER CATAT HASILNYA

Page 4: Penyuluhan di posyandu 1

Copyright ® RA

Pelayanan Penyuluhandi Posyandu

Oleh:Promkes Kab Garut

Copyright ® RA

Page 5: Penyuluhan di posyandu 1

Copyright ® RA

ALASAN PERLU ADANYA PENYULUHAN

Masih Rendahnya Angka Pesalinan oleh Tenaga Kesehatan.

Masih Rendahnya Penanggulangan Komplikasi Persalinan Akibat 3 terlambat.

Masih adanya Angka Gizi Buruk dan Gizi Kurang. Masih rendahnya PHBS Tatanan Rumah Tangga

(30,2 %) Masih tingginya angka perokok di rumah. Adanya kecenderungan peningkatan penyakit yang

bersumber pada lingkungan yang tidak sehat

Page 6: Penyuluhan di posyandu 1

Copyright ® RA

Tujuan Pembelajaran

• Peserta dapat menjelaskan pengertian penyuluhan.

• Peserta dapat mengembangkan pesan-pesan penyuluhan di Posyandu yang berhubungan dengan catatan Kartu Menuju Sehat (KMS).

Waktu: 60 MenitWaktu: 60 Menit

Page 7: Penyuluhan di posyandu 1

Copyright ® RA

Apa yang dimaksud dengan Penyuluhan ?

Berapa lama Penyuluhan dilakukan?

Page 8: Penyuluhan di posyandu 1

Copyright ® RA

Penyuluhan:kegiatan penyampaian pesan/informasi

dari satu orang atau kelompok kepada satu orang atau kelompok lain

mengenai berbagai hal yang berkaitan dengan suatu program

sesuai dengan Program Kegiatan Posyandu

…. lebih banyak mengenai kesehatan ibu dan anak.

Page 9: Penyuluhan di posyandu 1

Copyright ® RA

Penyuluhan yang baik

• Materi pesan sesuai dengan masalah/kebutuhan /isu aktual yang sedang menjadi perhatian sasaran ( manfaat lebih besar dari pada cost) serta gunakan “TOMA”

• Menggunakan bahasa yang mudah dimengerti (hindari istilah/singkatan yg tidak difahami) serta interaktif

• Menggunakan media komunikasi dan alat bantu yang tepat (sesuai)

• Penyuluh yang kredibel (dipercaya) dan menguasai bahan dengan baik (sehingga harus dipelajari dulu)

• Moment waktu dan lokasi yang tepat (gunakan MILO,DILO)

Page 10: Penyuluhan di posyandu 1

Copyright ® RA

Teknik Penyuluhan

1. Penyuluhan perorangan dengan tatap muka

Gunakan alat peraga:

KMS

Contoh-contoh bahan makanan

Kalau ada, Lembar Balik MKS

Lainnya, misal: Kapsul Vit. A

Page 11: Penyuluhan di posyandu 1

Copyright ® RA

Teknik Penyuluhan

2. Penyuluhan kelompok

Gunakan alat peraga:

KMS

Contoh-contoh bahan makanan

Kalau ada, Lembar Balik MKS

Lainnya, misal: Kapsul Vit. A

Penjelasan oleh Kader,dilanjutkan dengan tanya jawab

Page 12: Penyuluhan di posyandu 1

Copyright ® RA

Teknik Penyuluhan

3. Penyuluhan Disertai Peragaan (Demo)

Petugas dibantu Kader pada saat mengadakan penyuluhan disertai peragaan (demo)

Misal:

Demo sikat gigi, MP-ASI, LGG

Page 13: Penyuluhan di posyandu 1

Copyright ® RA

Apa kelebihan dan kekurangan Penyuluhan?

Page 14: Penyuluhan di posyandu 1

Copyright ® RA

Kelebihan Penyuluhan:

1. menjangkau lebih banyak orang 2. kader bisa lebih mudah mempersiapkan

informasi-informasi apa saja yang akan disampaikan.

Page 15: Penyuluhan di posyandu 1

Copyright ® RA

Kekurangan Penyuluhan:

biasanya dilakukan dengan ceramah yang merupakan proses komunikasi satu arah, sehingga sasaran atau pendengar tidak bisa menceritakan pendapat dan pengalamannya.

Penyuluh menjadi seperti guru yang memberi tahu segala sesuatunya pada peserta. Karena tidak dilibatkan seringkali peserta menjadi bosan dan kurang memperhatikan pembicaraan.

Untuk mengatasi kelemahan diatas, dalam melakukan penyuluhan, kader bisa memberi kesempatan kepada sasaran untuk bertanya dan mengemukakan pendapat.

Page 16: Penyuluhan di posyandu 1

Copyright ® RA

Isi Penyuluhan yang penting diperhatikan:

Pesan pokok

Manfaat jika melaksanakan pesan-pesan itu

Akibat apabila pesan tidak di laksanakan

Informasi yang diharapkan sasaran mau melaksanakannya.

Penjelasan mengenai apa akibatnya apabila hal itu tidak dilaksanakan

Manfaat jika melaksanakan pesan-pesan itu

Akibat apabila pesan tidak di laksanakan

Akibat apabila pesan tidak di laksanakan

Penjelasan mengenai manfaat apabila sasaran melaksanakan pesan-pesan itu.

Page 17: Penyuluhan di posyandu 1

Copyright ® RA

Topik Penyuluhan di Posyandu Cara memantau pertumbuhan anak yang baik.

Pemberian ASI Ekslusif untuk bayi usia 0–6 bulan.

Pemberian Makanan Pendamping ASI (AMP-ASI) untuk bayi berusia 6 bulan sampai 2 tahun.

Gizi dan pemberian vitamin A untuk anak balita, bayi, dan ibu nifas.

Manfaat imunisasi bagi balita.

Gizi dan pemberian tablet tambah darah (tablet besi).

Persalinan yang aman.

Keluarga Berencana setelah melahirkan.

PHBS dan KADARZI.

Penyuluhan lain sesuai kebutuhan daerah.

Page 18: Penyuluhan di posyandu 1

Copyright ® RA

MEMASTIKAN AGAR IBU DAPAT MEMANTAU TUMBUH KEMBANG ANAK

A. DALAM KELUARGA ( ASAH-ASIH-ASUH )1. Anak berhak mendapat asih---NUTRISI ASI2. Otak anak perlu di asah---STIMULASI3. Anak perlu mendapat asuhan---Parental Skill B. DALAM LINGKUNGAN MASYARAKAT (Posyandu-GOBIFFP)1. Semua Bayi mempunyai buku KIA/ KMS G2. Kalau diare beri Oralit O3. ASI (Brest feeding) IMD, ASI Eksklusif,MP ASI 2th B4. Lima Imunisasi lengkap untuk tujuh penyakit I5. Keluarga berencana KB, dua anak lebih baik, F6. Nutrisi makanan, F7. Pendidikan perempuan, orangtua (Parental skill) P

Page 19: Penyuluhan di posyandu 1

Copyright ® RA

PERTUMBUHANPERTUMBUHAN

PERKEMBANGANPERKEMBANGAN

AJARI IBUAJARI IBU

UNTUK UNTUK

MEMANTAU MEMANTAU

ANAKANAK

LSM Ratna Sarumpaet, Perkonas Kesra, 201104/13/23 19Seksi Promkes Dinas Kesehatan

Kab Garut

Page 20: Penyuluhan di posyandu 1

Copyright ® RA

• Leher kuat 3bulan,• Duduk 6 bulan• Berdiri 9 bulan• Jalan 12 bulan

Cara pantauCara pantau

MOTORIK MOTORIK KASARKASAR

ASPEK ASPEK PERKEMBANGANPERKEMBANGAN

04/13/23 20Seksi Promkes Dinas Kesehatan Kab Garut

Page 21: Penyuluhan di posyandu 1

Copyright ® RA

Memegang APE > mulut

MOTORIK MOTORIK HALUSHALUS

ASPEK ASPEK PERKEMBANGANPERKEMBANGAN

Cara pantauCara pantau

04/13/23 21Seksi Promkes Dinas Kesehatan Kab Garut

Page 22: Penyuluhan di posyandu 1

Copyright ® RA

Mulai 4 bulan

(Cilukbaaaa)PENGLIHATANPENGLIHATAN

ASPEK ASPEK PERKEMBANGANPERKEMBANGAN

Cara pantauCara pantau

LSM Ratna Sarumpaet, Perkonas Kesra, 201104/13/23 22Seksi Promkes Dinas Kesehatan

Kab Garut

Page 23: Penyuluhan di posyandu 1

Copyright ® RA

Mulai 6 bulan intrauterin,- Baca ayatsuci Alquran,- Dengankan lagu klasik

dll

Pendengaran, bicara, BAHASA

ASPEK ASPEK PERKEMBANGANPERKEMBANGAN

Cara pantauCara pantau

04/13/23 23Seksi Promkes Dinas Kesehatan Kab Garut

Page 24: Penyuluhan di posyandu 1

Copyright ® RA

STIMULASI dan pengenalan

Psikososial

ASPEK ASPEK PERKEMBANGANPERKEMBANGAN

Cara pantauCara pantau

04/13/23 24Seksi Promkes Dinas Kesehatan Kab Garut

Page 25: Penyuluhan di posyandu 1

Copyright ® RA

Page 26: Penyuluhan di posyandu 1

Copyright ® RA

TUMBUH KEMBANG & SIKLUS KEHIDUPAN ANAK

Bertambahnya ukuran dan jumlah sel serta jaringan Interseluler: Bertambahnya ukuran fisik dan struktur tubuh sebagian atau keseluruhan, sehingga dapat diukur dengan satuan panjang dan berat.

Bertambahnya kemampuanDalam struktur dan fungsiTubuh yang lebih kompleks Dalam pola yang teratur, Termasuk aspek sosial atauEmosional akibat pengaruhLingkungan, MATANG, PINTAR

Berat ,Panjang/Tinggi BadanLingkar kepala,LLA

1. Motoris kasar (leher 3bl , duduk 6 bln ,berdiri 9bln ,jalan 12 bln)

2. Motoris halus, Memegang benda APE

3. Melihat, 4 bulan, Cilukbab4. Mendengar (, 6 bulan intrauterin )5. Umur sosial (tersenyum dll)

ANTROPHOMETRI

Page 27: Penyuluhan di posyandu 1

Copyright ® RA

Jadwal Immunisasi 2010

Page 28: Penyuluhan di posyandu 1

Copyright ® RA

Tips Penyuluhan Menarik

Informasi yang diberikan berdasarkan permasalahan peserta

Penyampaian jelas dan praktis sehingga bisa dilaksanakan oleh ibu

Disampaikan dengan bahasa yang sederhana dan mudah dimengerti

Bersikap ramah Peserta diberi kesempatan bertanya

Page 29: Penyuluhan di posyandu 1

Copyright ® RA

Page 30: Penyuluhan di posyandu 1

Copyright ® RA

LAGU KADER

KADER,KADER,KADER POMA ULAH KALALEDERKADER,KADER,KADER KUDU PINTER SARTA SINGERLAMUN KADER PINTER BALAREA CALALAGEURBALAREA CAGEUR PAMINGPIN TINGGAL GEGEBER

DI POSYANDU URANG MAKALANGANDI POSYANDU URANG SUKAN-SUKANDI POSYANDU URANG SAUYUNANADUH ALAH IEUNG HEY.......KUMATAK NINEUNG

Page 31: Penyuluhan di posyandu 1

Copyright ® RA