PENGKAJIAN KEPERAWATAN

download PENGKAJIAN KEPERAWATAN

of 23

description

pengkajian keperawatan

Transcript of PENGKAJIAN KEPERAWATAN

  • NURLAILAPENGKAJIAN KEPERAWATAN

  • DEFINISI

  • PENGKAJIANMerupakan dasar utama dalam memberikan asuhan keperawatan sesuai dengan kebutuhan individu/klienData pengkajian harus akurat, lengkap, sesuai kenyataanSbg data u/ merumuskan diagnosa keperawatan dan memberikan pelayanan keperawatan sesuai dengan respon klien

  • PROSES PENGKAJIAN1. Mengumpulkan data secara sistematis2. Menyortir dan mengatur data yang telah dikumpulkan3. Mendokumentasikan data dalam format

  • DATA DASAR

  • Jenis data dasar

  • DATA SUBJEKTIFYaitu semua data/pendapat yang dilaporkan, dipersepsikan, diyakini, atau dirasakan oleh klienBila klien belum/tidak dapat berbicara, maka data bisa berasal dari orang terdekat klienDiperoleh dengan cara wawancaraKlien mengatakan badan terasa lemah, perut terasa nyeri, mual, muntah, malu, frustasiback

  • DATA OBJEKTIFData yang yang dapat diukur, didapatkan dari hasil observasi, pemeriksaan fisik, pemeriksaan diagnostik dan laboratoriumEx. Pemeriksaan fisik dari ujung rambut s.d ujung kaki (head to toe), tanda2 vital (tekanan darah, nadi, suhu, respirasi rate), pemeriksaan rontgent, hasil laborat, edema, berat dan tinggi badan

  • TEKNIK PEMERIKSAAN FISIK

  • ANALISIS GEJALA

  • FOKUS PENGUMPULAN DATAStatus kesehatan sebelumya dan sekarangPola koping sebelumnya dan sekarangFungsi status sebelumnya dan sekarangRespon terhadap terapi medis dan tindakan keperawatanResiko u/ masalah potensialHal2 yang menjadi dorongan dan kekuatan klien

  • FOKUS PENGKAJIAN KEPERAWATANTidak sama dengan pengkajian medis, meskipun bisa saling mendukungFokus pengkajian medis adalah keadaan patologis penyakit klienFokus pengkajian kep adalah respon klien thd masalah kesehatan yang berhubungan dengan pemenuhan KDM

  • Fokus pengkajian kep adalah respon klien yang nyata maupun potensial thd masalah KDMEx. Klien yang di dx medis thypus akan meningkat suhu badannya karena proses infeksi, fokus pengkajian kep bukan pada thypusnya tapi pada gangguan rasa nyaman yang disebabkan oleh peningkatan suhu tbh

  • KARAKTERISTIK DATA

  • LENGKAPHarus lengkap untuk membantu mengatasi masalah klien yanng adekuatEx. Klien tidak mau makan selama 2 hari, perawat harus mengkaji lebih dalam klien tdk mau makan karena tdk nafsu makan? Sengaja tidak mau makan? Perubahan pola makan di RS?

  • AKURAT dan NYATAUntuk menghindari salah paham atau salah persepsiPerawat harus membuktikan apa yang dikeluhkan klien dg kenyataan yang ada sehingga data lebih validEx. Klien mengeluh badannya panas tapi setelah diukur suhunya ternyata normal

  • RELEVANBuat data komprehensif yang singkat dan jelasFokuskan pengkajian keperawatan pada masalah yang dirasakan oleh klienJangan terjebak pada obrolan sosial yang menghabiskan waktu

  • SUMBER DATA

  • ***********************