Pengenalan Surat Mati

37
PENGENALAN SURAT KEMATIAN & PERAN PUSKESMAS DALAM REGISTRASI KEMATIAN Tim Sosialisasi Autopsi Verbal dan FKPK Kota Mataram

description

visum et repertum

Transcript of Pengenalan Surat Mati

Page 1: Pengenalan Surat Mati

PENGENALAN SURAT KEMATIAN&

PERAN PUSKESMAS DALAM REGISTRASI KEMATIAN

Tim Sosialisasi Autopsi Verbal dan FKPK Kota Mataram

Page 2: Pengenalan Surat Mati

AUTOPSI VERBAL SKK

FKPK

Pelaporan??Standarisasi??Format??Diagnosa??

Page 3: Pengenalan Surat Mati

Mengapa kejadian kematian dan penyebabnya perlu dicatat dan dilaporkan?

0

20

40

60

80

100

1st Qtr 2nd Qtr 3rd Qtr 4th Qtr

STATISTIK AKTA

Page 4: Pengenalan Surat Mati

1. Mendapatkan data statistik kematian, untuk:

Planning

Monitoring dan Evaluasi

Menyusun rencana tindakan selanjutnya

2. Dokumen legal untuk kepentingan izin penguburan, pembuatan aktakematian, akta lain seperti warisan, klaim asuransi, dll.

TUJUAN PENCATATAN KEMATIAN

Page 5: Pengenalan Surat Mati

MangkatDisposal

Surat

Keterangan

Medis

Penyebab

Kematian

Autopsi

Forensik

Rekam

Medis

Autopsi

Verbal

Autopsi

External

Surat

Keterangan

Pelaporan

Kematian

Akta

kematian

Wajar

Tidak

wajar

Surat Izin

Disposal

Visum

et

Repertum

Pemanfaatan Pencatatan Kematian

Registri

Penyebab

Kematian

0

20

40

60

80

100

1st Qtr 2nd Qtr 3rd Qtr 4th Qtr

0

2 0

4 0

6 0

8 0

1 0 0

1 s t Q t r 2 n d Q t r 3 r d Q t r 4 t h Q t r

Registri

Vital

Kematian

ICD

10Autopsi

Medis

Page 6: Pengenalan Surat Mati

SUMBER INFORMASI PEMBUATAN SKK/FKPK

1. Catatan medis/Rekam medis

2. Kuesioner Autopsi Verbal/AV

3. Autopsi Medis/Forensik

Disalin ke SKK dan FKPK yang menerangkan tentang Identitas jenasah dan penyebab kematiannya berdasarkan

ICD-10 (WHO)

Page 7: Pengenalan Surat Mati

Surat Keterangan Kematian (SKK) dan Formulir Keterangan Penyebab Kematian (FKPK)

Formulir yang digunakan untuk mengumpulkan informasi mengenai identitasorang yang meninggal dan penyebab kematiannya

SKK (lembar ke 1) adalah dokumen legal berisi keterangan kematian yang dipakai untuk kepentingan keluarga almarhum seperti izin pemulasaran, pengurusan kependudukan dan hukum, asuransi dsb

FKPK (lembar ke 2, 3, 4) adalah dokumen legal dan bersifat rahasia yang berisi keterangan identitas jenasah dan penyebab kematiannya yang dipakai untuk membuat statistik kematian

Page 8: Pengenalan Surat Mati

SKK

FKPK

Page 9: Pengenalan Surat Mati

BENTUK FISIK SKK DAN FKPK

• Terdiri dari 4 rangkap, putih, kuning, merah, hijau• Lembar pertama (SKK) lebih ringkas dan sederhana dibandingkandengan lembar ke 2, ke 3, ke 4

• Lembar ke 2 sd ke 4 (FKPK) lebih lengkap ditambah dengan keterangan penyebab kematian multipel (ICD-10); yang digunakanuntuk membuat statistik kematian

Page 10: Pengenalan Surat Mati

• TELL THE NAME, DONT TELL THE DIAGNOSIS

• IF YOU TELL THE DIAGNOSIS, DON’T TELL THE NAME

Page 11: Pengenalan Surat Mati

LEMBAR PERTAMA (SKK)(Berwarna Putih)

Page 12: Pengenalan Surat Mati

PRINSIP DASAR SKK

• Lembar pertama hanya mencantumkan identitas jenasah dan pernyataan waktu, umur, tempat meninggal dan rencana pemulasaran,

• Digunakan untuk keperluan izin pemulasaran dan pembuatan aktakematian, dan hal-hal lain yang berhubungan dengan aspek hukum/kependudukan.

• Diserahkan kepada keluarga almarhum/ah

Page 13: Pengenalan Surat Mati

TATA CARA PENGISIAN SKK

• Pengisian SKK dapat dilakukan oleh paramedis

• Jika mengisi maka isilah dengan ballpoint, huruf balok, cukup kerassehingga menembus ke lembar ke 4

• Sifat isian dengan mengisi kotak, melingkari, dan menuliskan pada tempat yang tersedia

• Harus ditandatangani oleh dokter, dokter tersebut yang memeriksa dan menyatakan seseorang telah meninggal

Page 14: Pengenalan Surat Mati

PETUNJUK RINCI PENGISIAN SKK

• No. Surat: ...................

• Bulan/Tahun kematian:

• Nama RS/Puskesmas: ………………

• Kode RS/Puskesmas:

• No Urut Pencatatan Kematian Tiap Bulan: Mulai nomer 001 untuk setiap bulan

• Nomer rekam medis:

Page 15: Pengenalan Surat Mati

I. Identitas Jenazah

1. Nama Lengkap : …………………/INISIAL….(huruf balok)

2. NIK : …………..….... No. Kartu Keluarga: ……………….

3. Jenis kelamin : 1. Laki-laki 2. Perempuan

4. Tempat/Tanggal lahir …….......…..Tgl…...Bln.…..Thn…... Umur : ................... Tahun

5. Pendidikan: 1. Tidak sekolah/tidak tamat SD 2. SD3. SLTP4. SLTA5. Akademi/Diploma6. Sarjana

Page 16: Pengenalan Surat Mati

6. Pekerjaan almarhum/ah:1. Tidak bekerja2. Sekolah3. TNI/Polri4. PNS5. Petani6. Wiraswasta7. Nelayan8. Buruh9. Lainnya

7. Alamat: Jalan………………….No. …….. RT/RW………Kelurahan…………… Kecamatan …………….Kota …………………. Kode Pos …………. Telp. ………

8. Status Kependudukan: 1. Penduduk tetap 2. Bukan Penduduk tetap

Page 17: Pengenalan Surat Mati

----Yang Bersangkutan Dinyatakan Telah -----Meninggal Dunia

Page 18: Pengenalan Surat Mati

II. Keterangan Kematian Jenazah

9. Waktu meninggal : Tanggal.....Bulan….Tahun…..Umur…..Pukul : ........................

10. Umur saat meninggal : ...................Hari (< 29 hari)...................Bulan (29 hr sd < 5 tahun)...................Tahun (>= 5 tahun)Lahir mati ( 1. Ya, 2. Tidak)

11. Tempat meninggal:- 1. Rumah sakit: lama dirawat ....jam (<1hr/....hari)- 2. Rumah- 3. DoA- 4. Lainnya: ...............

Page 19: Pengenalan Surat Mati

12. Rencana Pemulasaran:

1.Dikubur ......./......./.......(Tgl/Bln/Thn)

2.Dikremasi ..../....../....... (Tgl/Bln/Thn)

3.Transportasi keluar kota ......./....../......(Tgl/Bln/Thn)

4.Transportasi keluar negeri ....../....../......(Tgl/Bln/Thn)

Page 20: Pengenalan Surat Mati

Tanda tangan pihak yang menerima dan dokter yang menerangkan :

• Pihak yang menerima SKK adalah pihak keluarga atau yang mewakili keluargaalmarhum/ah untuk menerima lembar pertama (SKK) dari Rumah Sakit atauPuskesmas

• Dokter yang menerangkan adalah dokter yang memeriksa jenasah

• Tuliskan nama dan jabatan dokter serta bubuhkan cap instansi (RS atau Puskesmas)

III. Pengesahan Surat

Page 21: Pengenalan Surat Mati

LEMBAR KEDUA (FKPK)(Berwarna Kuning, Merah, Hijau)

Page 22: Pengenalan Surat Mati

a. Kematian umur 7 hari ke atas1a. Penyebab langsung (Direct/Immediate Cause of Death) :

Penyakit secara langsung menyebabkan kematian

1b&c. Penyebab antara (Intervening Antecedent Cause of Death):

Penyakit yang menyebabkan terjadinya penyakit yang disebutkan pada (1a)

1d. Penyebab dasar (Underlying Cause of Death) :

Penyakit/kecelakaan yg merupakan awal dimulainya perjalanan penyakit menuju kematianatau kecelakaan/ kekerasan yang menyebabkan cedera dan kematian

2. Penyakit/keadaan lain yg berperan thd kematian, tetapi tidak berhubungan dgn urutanperistiwa penyakit pada bagian I.

III. Penyebab Kematian Berdasarkan ICD-10

Page 23: Pengenalan Surat Mati

I. Identitas Jenazah

1. Nama Lengkap : …………………/INISIAL…...(huruf balok)

2. NIK : …………..….... No. Kartu Keluarga: ……………….

3. Jenis kelamin : 1. Laki-laki 2. Perempuan

4. Tempat/Tanggal lahir …….......…..Tgl…...Bln.…..Thn…... Umur : ................... Tahun

5. Pendidikan: 1. Tidak sekolah/tidak tamat SD 2. SD3. SLTP4. SLTA5. Akademi/Diploma6. Sarjana

Page 24: Pengenalan Surat Mati

PENYEBAB KEMATIAN (CAUSE OF DEATH)

• Multipel, jika hanya 1 penyebab: dituliskan pada Id (UCoD)

• Jika lebih dari 1 penyebab: tentukan terlebih dulu penyakit yang merupakan awal urutan peristiwa menuju kematian, tuliskan pada Id

• Penyakit antara: yang disebabkan karena penyakit yang disebutkan pada d, dan akan mengakibatkan terjadinya penyakit pada b

• Dapat hanya terisi 1 penyebab antara atau tidak ada sehingga langsung ke Ia

• Merupakan suatu rentetan perjalanan penyakit menuju kematian

• Id Ic Ib Ia

Page 25: Pengenalan Surat Mati

Contoh 1:Perdarahan otak ---- 1 hari

disebabkan olehHipertensi ---- 2 thn

disebabkan olehBatu ginjal staghorn ---- 4 thn

disebabkan olehAdenoma pada prostat (U C o D) ---- 7 thn

Contoh 2:Shock hipovolumik

disebabkan olehPerdarahan

disebabkan olehFraktur multiple pada tungkai bawah dan panggul

disebabkan olehKecelakaan lalu lintas /ditabrak oleh truk (U C o D)

Page 26: Pengenalan Surat Mati

b. Kematian 0-6 hari termasuk lahir mati

a. Penyebab Utama Bayi/janin

b. Penyebab Lain Bayi/janin

c. Penyebab Utama Ibu yang mempengarhui kematian Bayi/janin

d. Penyebab Lain Ibu yang mempengaruhi kematian Bayi/janin

Page 27: Pengenalan Surat Mati

Contoh 3:

a. Penyebab utama janin: Birth asfiksia

b. Penyebab lain janin: Prematur dan LBW

c. Penyebab utama ibu: Eklampsia

d. Penyebab lain ibu: Anemia

Page 28: Pengenalan Surat Mati

10 PANTANGAN ICD-10

• Hipertensi saja• Hipotensi saja• Gagal organ vital• Henti organ vital• Senilitas• Aterosklerosis• Diabetes mellitus saja• Asfiksia• BBLR• Cedera saja

Page 29: Pengenalan Surat Mati

DIAGNOSIS & PENGKODEAN MENURUT ICD-10

• Diagnosis dituliskan oleh dokter yang membuat resume berdasarkan hasilcatatan medik atau hasil wawancara paramedis (AV) kepada keluargaalmarhum/ah.

• Pengkodean penyakit/kecelakaan/cedera penyebab kematian diisi olehpetugas rekam medik.

Page 30: Pengenalan Surat Mati

Selang waktu

• Selang waktu mulai terjadinya penyakit sampai meninggal dihitung dari: terjadinya penyakit penyebab kematian sampai meninggal

• Kolom waktu yang disediakan adalah tahun, bulan, hari, jam

• Penyakit kronik umumnya terisi kolom bulan dan tahun

• Penyakit akut umumnya terisi kolom jam dan hari

Page 31: Pengenalan Surat Mati
Page 32: Pengenalan Surat Mati

Sang pasien mati-matian membujuk dokter agar tidakmembedahnya.

"Sebetulnya saya tidak menderita penyakit yang serius," ungkapnya,

"kecuali usus buntu saya agak terasa gatal.“

"Baiklah kalau begitu," jawab dokter,"mari segera kitakeluarkan.“

"Apakah usus buntu ini harus dikeluarkan hanya karenagatal sedikit, Dok?“

"Tentu saja," balas dokter dengan nada tidak sabar.

"Setelah dikeluarkan barulah kita bisa menggaruknya."

Page 33: Pengenalan Surat Mati

Pengangkutan Jenazah Ke Luar

Kota

Arif Sudianto

Page 34: Pengenalan Surat Mati

Persetujuan dari kantor DINKES setempat

Bila dokter DINKES setuju izin ke pembantugubernur / kepala daerah setempat.

Page 35: Pengenalan Surat Mati

Sarat Pengangkutan Jenazah ke Luar Kota

• Bukan meninggal karena penyakit menular

• Jenazah dimasukkan kedalam peti kayu yg kuatdan rapat serta di dempul

• Sampai di tempat harus langsung dibawa kemakam

Page 36: Pengenalan Surat Mati

Pengiriman Jenazah ke Luar Negeri

Jenazah diawetkan dg formalin 10%

Dimasukkan peti logam

Alas peti logam dilapisi bahanabsorban, Ex: serbuk gergaji

Peti logam ditutup rapat dan disolder

Peti logam dimasukkan ke dalampeti kayu yang tebalnya kira-kira 3cm dan diusahakanjangan sampai peti logambergerak

Peti kayu disekrup degan jarakmasing-masing 20cm

Tepi kayu itu kemudiandiperkuat dengan memakaiplat dari logam dilingkari

Kemudian peti tersebutdimasukkan ke dalam petibarang yang terbuat dari kayu

Peti yang berisi jenazah itu diletakkan di bagian dari kapalyang jauh dari makanan danminuman

Harus ada proses verbal yang sah dari polisi tentangpemasukan jenazah tersebut

Harus ada keterangan daridokter bahwa jenazah tersebuttidak meninggal kakrenapenyakit menular

Semua surat keterangan yang bersangkutan harus dibawauntuk di tanda tangani olehdokter pelabuhan/udara

Page 37: Pengenalan Surat Mati