Pengenalan Nematoda Entomopatogen Sebagai Agensia Hayati Hama Tanaman Pangan, Perkebunan,...

3
PENGENALAN NEMATODA ENTOMOPATOGEN SEBAGAI AGENSIA HAYATI HAMA TANAMAN PANGAN, HORTIKULTURA, DAN PERKEBUNAN INDONESIA DAN ASEAN YANG RAMAH LINGKUNGAN Indonesia memiliki potensi agensia hayati yang luar biasa banyak (mega biodiversitY) terutama Nematoda entomopatogen, Nematoda parasit serangga dapat dijumpai disetiap jengkal tanah di Indonesia (mulai dari pantai sampai pegunungan) Pengendalian kimiawi merupakan salah satu cara yang sering dilakukan petani, membutuhkan cost yang besar tapi hama tersebut sudah resisten/ tahan, serta memberikan dampak negatif terhadap lingkungan dan kesehatan manusia, Pemanfaatan agens hayati dengan nematoda entomopatogen sebagai pengendali hama utama sayuran yang ramah lingkungan sangat diharapkan. Pemanfaatan Nematoda Entomopatogen sebagai agens hayati hama utama sayuran, padi, dan perkebunan dan merupakan hal baru di Indonesia, Steinernema sp. dan Heterorhabditis sp. isolat lokal sebagai agens hayati yang dapat diproduksi secara massal dalam media padat maupun cair dalam media in vitro yang murah, ekonomis dan efektif. Nematoda entomopatogen, Heterorhabditis spp. yang berasal dari semua jengkal tanah yang bersimbiose dengan bakteri,Photorhabdus spp. yang ampuh mengendalikan hama Tanaman Pertanian, Pangan, Perkebunan, dll.

description

Pengenalan Nematoda Entomopatogen Sebagai Agensia Hayati Hama Tanaman Pangan, Perkebunan, Hortikultura di Indonesia dan ASEAN

Transcript of Pengenalan Nematoda Entomopatogen Sebagai Agensia Hayati Hama Tanaman Pangan, Perkebunan,...

Page 1: Pengenalan Nematoda Entomopatogen Sebagai Agensia Hayati Hama Tanaman Pangan, Perkebunan, Hortikultura di Indonesia dan ASEAN

PENGENALAN NEMATODA ENTOMOPATOGEN SEBAGAI AGENSIA HAYATI HAMA TANAMAN PANGAN, HORTIKULTURA, DAN PERKEBUNAN INDONESIA DAN ASEAN YANG RAMAH LINGKUNGAN

Indonesia memiliki potensi agensia hayati yang luar biasa banyak (mega biodiversitY) terutama Nematoda entomopatogen,

Nematoda parasit serangga dapat dijumpai disetiap jengkal tanah di Indonesia (mulai dari pantai sampai pegunungan)

Pengendalian kimiawi merupakan salah satu cara yang sering dilakukan petani, membutuhkan cost yang besar tapi hama tersebut sudah resisten/ tahan, serta memberikan dampak negatif terhadap lingkungan dan kesehatan manusia,

Pemanfaatan agens hayati dengan nematoda entomopatogen sebagai pengendali hama utama sayuran yang ramah lingkungan sangat diharapkan.

Pemanfaatan Nematoda Entomopatogen sebagai agens hayati hama utama sayuran, padi, dan perkebunan dan merupakan hal baru di Indonesia,

Steinernema sp. dan Heterorhabditis sp. isolat lokal sebagai agens hayati yang dapat diproduksi secara massal dalam media padat maupun cair dalam media in vitro yang murah, ekonomis dan efektif.

Nematoda entomopatogen, Heterorhabditis spp. yang berasal dari semua jengkal tanah yang bersimbiose dengan bakteri,Photorhabdus spp. yang ampuh mengendalikan hama Tanaman Pertanian, Pangan, Perkebunan, dll.

Page 2: Pengenalan Nematoda Entomopatogen Sebagai Agensia Hayati Hama Tanaman Pangan, Perkebunan, Hortikultura di Indonesia dan ASEAN

Proses produksi massal Nematoda entomopatogen secara in vitro dalam tabung berisi media khusus dan liquid culture fermentor vol. 500-1000 liter

Proses masuknya Nematoda entomopatogen dalam tubuh serangga sampai menyebabkan serangga hama mati dalam waktu 24 jam

Produk NEMADIC yang ampuh sebagai Agensia Hayati Serangga Hama Tanaman Pertanian, Pangan, Perkebunan, Hortikultura, dan Buah-buahan di ASEAN dan sekitarnya

Produk HORTINEMA: Efektif untuk Serangga Hama Tanaman Sayuran serta Produk COLEONEMA: Efektif Mengendalikan Hama Gayas, Uret dan Coleoptera pada Tanaman Perkebunan dan Pertanian

Semua produk NEMADIC, Biopestisida Berbahan Aktif Nematoda entomopatogen, telah tersedia di Jurusan Hama dan Penyakit Tumbuhan, Fakultas Pertanian, Universitas Jember