PENGARUH RISK TOLERANCE, RISK PERCEPTION DAN …eprints.perbanas.ac.id/3595/2/COVER.pdfhingga aku...

17
PENGARUH RISK TOLERANCE, RISK PERCEPTION DAN KECERDASAN SPIRITUAL TERHADAP KEPUTUSAN INVESTASI SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Sarjana Program Studi Manajemen Oleh: M. SAIFUL BAHRI NIM : 2014210892 SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS SURABAYA 2018

Transcript of PENGARUH RISK TOLERANCE, RISK PERCEPTION DAN …eprints.perbanas.ac.id/3595/2/COVER.pdfhingga aku...

Page 1: PENGARUH RISK TOLERANCE, RISK PERCEPTION DAN …eprints.perbanas.ac.id/3595/2/COVER.pdfhingga aku selalu kuat menjalani setiap ... selalu dalam lindungan Allah SWT. Ipul selalu berdoa

PENGARUH RISK TOLERANCE, RISK PERCEPTION DAN

KECERDASAN SPIRITUAL TERHADAP KEPUTUSAN

INVESTASI

SKRIPSI

Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian

Program Pendidikan Sarjana

Program Studi Manajemen

Oleh:

M. SAIFUL BAHRI

NIM : 2014210892

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS

SURABAYA

2018

Page 2: PENGARUH RISK TOLERANCE, RISK PERCEPTION DAN …eprints.perbanas.ac.id/3595/2/COVER.pdfhingga aku selalu kuat menjalani setiap ... selalu dalam lindungan Allah SWT. Ipul selalu berdoa

ii

Page 3: PENGARUH RISK TOLERANCE, RISK PERCEPTION DAN …eprints.perbanas.ac.id/3595/2/COVER.pdfhingga aku selalu kuat menjalani setiap ... selalu dalam lindungan Allah SWT. Ipul selalu berdoa

iii

Page 4: PENGARUH RISK TOLERANCE, RISK PERCEPTION DAN …eprints.perbanas.ac.id/3595/2/COVER.pdfhingga aku selalu kuat menjalani setiap ... selalu dalam lindungan Allah SWT. Ipul selalu berdoa

iv

Page 5: PENGARUH RISK TOLERANCE, RISK PERCEPTION DAN …eprints.perbanas.ac.id/3595/2/COVER.pdfhingga aku selalu kuat menjalani setiap ... selalu dalam lindungan Allah SWT. Ipul selalu berdoa

v

MOTTO

طلب العلم فريضة على كل مسلم ومسلمة

”Mencari Ilmu Itu Adalah Wajib Bagi Setiap Muslim Laki-Laki

Maupun Muslim Perempuan”. (HR. Ibnu Abdil Barr)

أكمل المؤمنين إيمانا أحسنهم خلقا

”Orang Mukmin Yang Paling Sempurna Imannya Adalah

Mereka Yang Paling Baik Akhlaqnya”. (Hr.Ahmad)

نافسا ل ف للاه الا يكا إله وسعاها

"Allah tidak membebani seseorang melainkan

sesuai kesanggupannya." (Al-baqarah : 286)

‘’ALLAH TAK MEMPERCEPAT DAN TIDAK

MEMPERLAMBAT SESUATU, KECUALI ITU

YANG TERBAIK.’’

Page 6: PENGARUH RISK TOLERANCE, RISK PERCEPTION DAN …eprints.perbanas.ac.id/3595/2/COVER.pdfhingga aku selalu kuat menjalani setiap ... selalu dalam lindungan Allah SWT. Ipul selalu berdoa

vi

PERSEMBAHAN

حيم حمن الر بسم هللا الر

Puji syukur kupanjatkan kepada Allah SWT atas segala rahmat, taufik, serta

hidayah-Nya yang telah memberikan kesehatan, kesabaran dan kemudahan untuk

waktu yang sudah menjadi takdirku, sedih, bahagia, dan dipertemukan dengan

orang-orang yang memberiku sejuta pengalaman, yang telah memberi warna-

warni kehidupanku. Serta sholawat dan salam saya panjatkan kepada junungan

kita Nabi Muhammad ملسو هيلع هللا ىلص yang telah membimbing kita dari zaman jahiliah menuju

zaman yang terang benderang. Alhamdulillah..Alhamdulillah..Alhamdulillahirobbil’alamin..

Kupersembahkan sebuah karya kecil ini untuk Bapaku Mashudi dan Ibundaku

tercinta Rumsiyah, yang tidak pernah berhenti memberiku semangat, doa,

dorongan, nasehat dan kasih sayang serta pengorbanan yang tak tergantikan

hingga aku selalu kuat menjalani setiap rintangan yang ada didepanku. Tanpa

kalian aku tidak akan pernah sampai pada titik ini, keberhasilan yang merupakan

langkah awal bagiku untuk meraih cita-cita besarku. Semoga bapak dan mama

selalu dalam lindungan Allah SWT. Ipul selalu berdoa agar suatu hari nanti dapat

memberangkatkan bapak dan mama pergi haji, ipul mohon maaf yang sebesar-

besarnya karena masih belum bisa banggain bapak sama mama, ipul masih suka

mentingin kesibukannya ipul sendiri, masih suka acuh dan gak peka kalo bapak

sama mama lagi repot, padahal bapak sama mama selalu ada waktu kalo ipul lagi

Page 7: PENGARUH RISK TOLERANCE, RISK PERCEPTION DAN …eprints.perbanas.ac.id/3595/2/COVER.pdfhingga aku selalu kuat menjalani setiap ... selalu dalam lindungan Allah SWT. Ipul selalu berdoa

vii

kesulitan, sesibuk apapun kerjaannya ditinggal kalo ipul lagi butuh sesuatu, gak

mau minta tolong meskipun butuh banget bantuan karena takut ganggu ipul.

Semoga ipul nantinya bisa menjadi anak yang dapat membanggakan bagi keluarga

dan menjadi contoh kakak yang baik untuk adik-adiknya ipul.

Selain itu kepada Dosen Pembimbing kami Bu Wiwik yang sangat baik dan

sangat mengayomi anak bimbingannya, terima kasih banyak bu tanpa ibu saya

tidak bisa menyelesaikan tugas skripsi ini, semoga Allah SWT membalas

kebaikan ibu amiiin

Terima kasih juga buat Sok Nggembel (Anggun, Ainun, Adit, Aping, Bobi,

Cici, Cyndi, Efe, Gilang, Glen kakak kembar Gista Riska, Revi, Mahendi

dan Napik) yang sudah menjadi keluarga kedua bagi saya karena telah menemani

proses pembelajaran dan pengalaman yang sangat menakjubkan baik di dalam

ruang perkuliahan maupun dalam hal jalan-jalan meskipun sering mbulet dan

ngaret. Terutama bagi bobi yang tida henti-hentinya selalu saya repotkan untuk

menjadi sopir saya kesana kesini dan rumahnya basecamp anak-anak ketika

kumpul yaah meskipun di semester tua ini jarang kumpul gak kaya dulu. Untuk

cici seorang cewe yang lebih memiliki kepribadian seperti cowo wkwkkw ubah

perilakumu biar gak jomblo teruss, untuk Anggun aku minta maaf ya udah jadi

orang yang awalnya paling dekat tapi akhirnya jadi orang yang paling jengkelin,

aku ngrasa kok aku salah dan aku bingung dalam posisiku ☺. Buat Glen

dikurangin lagi yang suka ngeluarin kata mutiaranya, buat Gilang sesosok

manusia limited edition yang kalo makan apapun itu pasti diseduh kaya makan

mie kuah wkwkkw, sama kaya Adit kalo nyedot kopi yang gak bisa biasa, dan Efe

Page 8: PENGARUH RISK TOLERANCE, RISK PERCEPTION DAN …eprints.perbanas.ac.id/3595/2/COVER.pdfhingga aku selalu kuat menjalani setiap ... selalu dalam lindungan Allah SWT. Ipul selalu berdoa

viii

yang selalu php anak cewe dikurang-kurangin yaa gabaik. Buat aping juga yang

tingkahnya selalu konyol dan bikin ngakak kangen main kerumahmu. Buat Nafik

dan Mahendi yang jadi solo man tatak juga kakak kembar yang sering gupuh sama

kaya aku wkkwkw jangan lama-lama nikah ya udah gak sabar punya ponakan

kwkwkw, revi si manusia terpanjang yang ada di squad kita dan juga ainun yang

sering galau gara-gara di php cowo, makasih banyak untuk waktu, canda dan

apapun itu, bahagia banget dipertemukan dengan kalian semoga tidak putus tali

silaturahmi dan bertemu kembali dalam keadaan yang sukses.

Terima kasih juga buat Penghuni Rumah Kontrakan Kaji (Alvians, Bagas,

Efe, Dio, Jawa, Rizki dan Nico) yang menjadi rumah kedua bagi saya dalam

proses perkuliahan, buat alvians yang hobby tidur, dua bajul efe dan bagas,

manusia perut karung dio, kepala suku Rizki, Jawa yang jarang mandi dan

Kacong yang kamarnya jadi tempat war Mobile Legend dan orang yang saling

bully kalo tim jagoannya kalah wkkwkw dedemit vs decul.

Untuk kelurga besar Entrepreneur Club 2014 terima kasih telah memjadi rumah

dan keluarga meskipun tidak memiliki hubungan sedarah, banyak kenangan

pelajaran yang didapatkan ketika berkumpul dan bekerjasama dengan kalian yang

menghasilakan canda, tawa, tangis, kesel, marah semua jadi satu. Tapi

Alhamdulillah ketika tangis, kesal dan marah itu hanya terjadi ketika rapat proker

tidak berimbas dan tidak melebar pada persaudaraan kami diluar bahasan.

Meskipun saya sempat menolak untuk dijadikan kandidat sebagai manajer namun

saya tetap memiliki pengalaman yang berkesan ketika berada di eclub yaitu ketika

menjadi Ketua Pelaksana Perbanas Entrepreneur Award (PEA) 2017, yang

Page 9: PENGARUH RISK TOLERANCE, RISK PERCEPTION DAN …eprints.perbanas.ac.id/3595/2/COVER.pdfhingga aku selalu kuat menjalani setiap ... selalu dalam lindungan Allah SWT. Ipul selalu berdoa

ix

membuat saya tidak bisa melupakan PEA adalah ormawa pertama dengan konsep

malam puncak gelap gulita dan hanya dibalut dengan lilin disetiap sudut meja.

Terima kasih juga saya sampaikan kepada WiwikSquad (Ainun, Arwinda, Glen,

Devi, Rosa, Rosyi, Feby, Shinta, Kevin, Nafik, Yudi, Nico) yang telah

memberikan semangat, membantu dalam proses uji analisis dan menyediakan

tempat untuk berkumpul bersama dalam proses pengerjaan skripsi yang terkadang

serasa seperti mengerjakan tugas kelompok hehehe. Sikap rajin kalian

memberikan dampak positif dan menghancurkan sikap malas beberapa rekan yang

lain karena takut tertinggal dan skripsinya molor.

Tak lupa saya ucapkan terima kasih pada rekan SSM mentor 23 yang telah

memberikan warna dan kenangan manis di dalam masa perkuliahan, mungkin

terdengar sedikit lebay ya hehe, aku ngerasa beruntung pernah ngabisin waktu 1

semester sama kalian mulai dari rujakan, nangis gara-gara peralatan buat pameran

belum lengkap, latian buat puncak sampek kejadian Dinda yang salah gandeng

suami orang ;) pesenku buat Robi jangan php anak orang lagi, buat Dinda, Gio,

Ajul, Cynthia jangan galau terus, jangan gupuhan. Buat Devia mudah-mudahan

bisa istiqomah dan dipertemukan dengan pasangan yang tepat, buat Emil jangan

lupa undangannya cepet disebar ya. Oh iya buat Gio aku masih punya hutang ya

nraktir kamu. Selebihnya aku terima kasih yang sebesar-besarnya. Mohon maaf

jika ada salah kata. Sukses buat kalian semua ☺

Teman SD Wonokusumo Figa dan Tino yang telah membantu proses skripsiku

yang rela hujan-hujan dateng kerumah buat bantuin, makasih banyak ya semoga

allah membalas kebaikan kalian amiiin

Page 10: PENGARUH RISK TOLERANCE, RISK PERCEPTION DAN …eprints.perbanas.ac.id/3595/2/COVER.pdfhingga aku selalu kuat menjalani setiap ... selalu dalam lindungan Allah SWT. Ipul selalu berdoa

x

KATA PENGANTAR

Puji Syukur Kehadirat Allah SWT yang telah senantiasa melimpahkan

rahmat dan hidayah-Nya, sehingga dapat menyelesaikan penyusunan penelitian

dengan judul “Pengaruh Risk Tolerance, Risk Perception, dan Kecerdasan

Spiritual Terhadap Keputusan Invistasi”

Dalam penyusunan penelitian ini, penulis mendapatkan bantuan dari

beberapa pihak, baik secara moril maupun materiil. Sehubungan dengan itu

penulis mengucapkan terima kasih kepada:

1. Bapak Dr. Lutfi SE, M.Fin. selaku Rektor Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi

Perbanas Surabaya

2. Ibu Dr. Muazaroh, SE., M.T, selaku Ketua Program Studi Sarjana

Manajemen STIE Perbanas Surabaya.

3. Dr. Dra. Ec. Wiwik Lestari M.Si selaku Dosen Pembimbing Skripsi yang

senantiasa dengan penuh pengertian dan kesabaran telah menyediakan

waktu, tenaga, serta pikiran untuk membimbing penelitian ini

Akhir kata, penulis berharap semoga penelitian ini dapat bermanfaat bagi

semua pihak.

Surabaya, Januari 2018

Peneliti

Page 11: PENGARUH RISK TOLERANCE, RISK PERCEPTION DAN …eprints.perbanas.ac.id/3595/2/COVER.pdfhingga aku selalu kuat menjalani setiap ... selalu dalam lindungan Allah SWT. Ipul selalu berdoa

xi

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ................................................................................................ i

HALAMAN PERSETUJUAN SIAP DIUJI ........................................................... ii

HALAMAN LULUS UJIAN SKRIPSI ................................................................. iii

HALAMAN PENGESAHAN SKRIPSI ................................................................ iv

HALAMAN MOTTO .............................................................................................. v

HALAMAN PERSEMBAHAN ............................................................................ vi

KATA PENGANTAR ............................................................................................. x

DAFTAR ISI .......................................................................................................... xi

DAFTAR TABEL ................................................................................................ xiii

DAFTAR GAMBAR ........................................................................................... xiv

DAFTAR LAMPIRAN .......................................................................................... xv

ABSTRACT/RINGKASAN……………………………………………………... xvi

BAB I PENDAHULUAN ................................................................................. 1

1.1 Latar Belakang ............................................................................ 1

1.2 Perumusan Masalah .................................................................... 8

1.3 Tujuan ......................................................................................... 8

1.4 Manfaat ....................................................................................... 8

1.5 Sistematika Penulisan Skripsi ..................................................... 9

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ...................................................................... 11

2.1 Penelitian Terdahulu ................................................................. 11

2.2 Landasan Teori ......................................................................... 18

2.3 Kerangka Pemikiran ................................................................. 26

2.4 Hipotesis Penelitian .................................................................. 27

BAB III METODE PENELITIAN .................................................................... 28

3.1 Rancangan Penelitian ................................................................ 28

3.2 Batasan Penelitian ..................................................................... 28

Page 12: PENGARUH RISK TOLERANCE, RISK PERCEPTION DAN …eprints.perbanas.ac.id/3595/2/COVER.pdfhingga aku selalu kuat menjalani setiap ... selalu dalam lindungan Allah SWT. Ipul selalu berdoa

xii

3.3 Identifikasi Variabel ................................................................. 29

3.4 Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel........................ 29

3.6 Instrumen Penelitian ................................................................. 33

3.7 Data dan Metode Pengumpulan Data ....................................... 34

3.8 Uji Validitas dan Reliabilitas Instrumen Penelitian .................. 35

3.9 Teknik Analisis Data ................................................................ 37

BAB IV GAMBARAN SUBYEK PENELITIAN DAN ANALISIS DATA ... 44

4.1 Gambaran Subyek Penelitian .................................................... 44

4.2 Analisis Data ............................................................................. 49

4.3 Pembahasan .............................................................................. 63

BAB V PENUTUP ........................................................................................... 69

5.1 Kesimpulan ............................................................................... 69

5.2 Keterbatasan Penelitian............................................................. 70

5.3 Saran ......................................................................................... 70

DAFTAR RUJUKAN

LAMPIRAN

Page 13: PENGARUH RISK TOLERANCE, RISK PERCEPTION DAN …eprints.perbanas.ac.id/3595/2/COVER.pdfhingga aku selalu kuat menjalani setiap ... selalu dalam lindungan Allah SWT. Ipul selalu berdoa

xiii

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Jenis Risiko 30

Tabel 3.2 Tabel Scoring 30

Tabel 3.3 Kisi-Kisi Kuesioner 33

Tabel 3.4 Uji Validitas Dan Realibilitas Sampel Kecil 36

Tabel 3.5 Ketentuan Nilai Validitas Dan Nilai Reliabilitas 43

Tabel 4.1 Tingkat Pengembalian Kuesioner 44

Tabel 4.2 Interval Kelas Variabel 50

Tabel 4.3 Hasil Analisis Deskriptif Variabel Keputusan Investasi 51

Tabel 4.4 Tabel Scoring Pertanyaan Risk Tolerance 51

Tabel 4.5 Tanggapan Responden Berdasarkan Variabel Risk Tolerance 52

Tabel 4.6 Tanggapan Responden Terhadap Variabel Risk Perception 53

Tabel 4.7 Tanggapan Responden Terhadap Variabel Kecerdasan Spiritual 55

Tabel 4.8 Ketentuan Nilai Validitas Dan Nilai Reliabilitas 58

Tabel 4.9 Loading Factor Sample Besar Uji Pertama 59

Tabel 4.10 Loading Factor Pada Indikator Sampel Besar Uji Kedua 60

Tabel 4. 11 Nilai AVE’S Pada Sampel Besar 61

Page 14: PENGARUH RISK TOLERANCE, RISK PERCEPTION DAN …eprints.perbanas.ac.id/3595/2/COVER.pdfhingga aku selalu kuat menjalani setiap ... selalu dalam lindungan Allah SWT. Ipul selalu berdoa

xiv

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Kerangka Pemikiran 27

Gambar 3.1 Tahapan Analisis Menggunakan PLS-SEM . 40

Gambar 4.1 Karakter Gambar Berdasarkan Jenis Kelamin 45

Gambar 4.2 Karakteristik Berdasarkan Tingkat Pendapatan 46

Gambar 4.3 Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Investasi 47

Gambar 4.4 Karakteristik Responden Berdasarkan Pilihan Risiko Jenis Kelamin 48

Gambar 4.5 Karakteristik Responden Berdasarkan Pilihan Risiko Perempuan 49

Gambar 4.4 Model Second-Order Construct 57

Gambar 4.5 Hasil Estimasi Model 62

Page 15: PENGARUH RISK TOLERANCE, RISK PERCEPTION DAN …eprints.perbanas.ac.id/3595/2/COVER.pdfhingga aku selalu kuat menjalani setiap ... selalu dalam lindungan Allah SWT. Ipul selalu berdoa

xv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 : Kuesioner Penelitian

Lampiran 2 : Data Responden

Lampiran 3 : Tabulasi Data

Lampiran 4 : Hasil Deskriptif Berdasarkan Identitas Responden

Lampiran 5 : Hasil Analisis Data Deskriptif

Lampiran 6 : Hasil Analisis Data Statistik - PLS

Lampiran 7 : Jadwal Penulisan Skripsi

Page 16: PENGARUH RISK TOLERANCE, RISK PERCEPTION DAN …eprints.perbanas.ac.id/3595/2/COVER.pdfhingga aku selalu kuat menjalani setiap ... selalu dalam lindungan Allah SWT. Ipul selalu berdoa

xvi

THE INFLUENCE OF RISK TOLERANCE, RISK PERCEPTION AND

SPIRITUAL INTELLIGENCE TOWARD DECISION INVESTMENT

MAKING

M. Saiful Bahri

STIE Perbanas Surabaya

Email: [email protected]

ABSTRACT

Every people had good life in their future. One of the way to fulfillment is with

investment. Investment is the one of commitment from amount the fund for saving

today, with the purpose for get the profit in future. In investment had many factors

to influence investor for make decision to take investment. This study for aimed

the influence risk tolerance, risk perception and spiritual intelligence toward

decision investment making. Sample for the study is the investor who had income

RP 4.000.000 every month lived in Surabaya. Method for this study using

purpose, convenience and snowball sampling. For this study had 112 respondents

from questionnaire spreading. with analysis PLS-SEM from WarpPLS6.0

program. Result for this study that risk tolerance had positive significantly impact

toward decision investment making, risk perception had positive significantly

impact if the alpha 10% toward decision investment making, nut in other side

spiritual intelligence isn’t significantly impact toward decision investment making

keys word: decision investment making, risk tolerance, risk perception and

spiritual intelligenc

Page 17: PENGARUH RISK TOLERANCE, RISK PERCEPTION DAN …eprints.perbanas.ac.id/3595/2/COVER.pdfhingga aku selalu kuat menjalani setiap ... selalu dalam lindungan Allah SWT. Ipul selalu berdoa

xvii

PENGARUH RISK TOLERANCE, RISK PERCEPTION DAN

KECERDASAN SPIRITUAL TERHADAP KEPUTUSAN

INVESTASI

M. Saiful Bahri

Stie Perbanas Surabaya

Email : [email protected]

ABSTRAK

Setiap orang ingin memiliki kehidupan yang layak dan baik. Salah satu cara untuk

memenuhi keinginan tersebut adalah dengan melakukan investasi. Investasi

adalah komitmen atas sejumlah dana atau sumber daya lainnya yang dilakukan

pada saat ini, dengan tujuan memperoleh sejumlah keuntungan di masa datang.

Dalam berinvestasi banyak sekali faktor yang mempengaruhi investor dalam

membuat keputusan investasi. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh

risk tolerance, risk perception dan kecerdasan spiritual terhadap keputusan

investasi. Sampel dalam penelitian ini adalah investor yang ada di Surabaya

dengan pendapatan minimal Rp 4.000.000. Penelitian ini menggunakan purpose,

convenience dan snowball sampling. Terdapat 112 responden yang diambil dari

kuesioner melalui metode survey. Teknik analisis dalam penelitian ini adalah

PLS-SEM dengan bantuan program WarPLS 6.0. Hasil penelitian ini

menunjukkan bahwa risk tolerance memiliki pengaruh positif signifikan terhadap

keputusan investasi, sedangkan risk perception berpengaruh signifikan terhadap

keputusan investasi dengan alpha 10%. Tetapi kecerdasan spiritual tidak

berpengaruh terhadap keputusan investasi.

Kata Kunci : Keputusan investasi, risk tolerance, risk perception, kecerdasan

spiritual