Pengaruh kegiatan manusia terhadap keseimbangan lingkungan

10

Click here to load reader

description

Materi IPA Kelas 6 Bab 3 Semester 1

Transcript of Pengaruh kegiatan manusia terhadap keseimbangan lingkungan

Page 1: Pengaruh kegiatan manusia terhadap keseimbangan lingkungan

MN Hidayat

Page 2: Pengaruh kegiatan manusia terhadap keseimbangan lingkungan

Tujuan Pembelajaran

Menjelaskan kegiatan manusia yang

dapat memengaruhi keseimbangan

alam (ekosistem).

Mengenal bagian tumbuhan yang sering

dimanfaatkan oleh manusia.

Mengenal bagian tubuh hewan yang

sering dimanfaatkan manusia.

Page 3: Pengaruh kegiatan manusia terhadap keseimbangan lingkungan

9/4/2013

Ekosistem?

Ekosistem adalah hubungan saling

ketergantungan antara makhluk

hidup dan lingkungannya

Page 4: Pengaruh kegiatan manusia terhadap keseimbangan lingkungan

Kegiatan Manusia yang Dapat

Mempengaruhi Keseimbangan

Ekositem

Page 5: Pengaruh kegiatan manusia terhadap keseimbangan lingkungan

9/4/2013

Hewan-hewan yang hidup di dalamnya

kehilangan tempat tinggal

Penebangan Hutan Secara Liar

Akibatnya ?

Banjir dan tanah longsor

Manusia mengambil hasil hutan dan

membuka lahan baru

Back

Page 6: Pengaruh kegiatan manusia terhadap keseimbangan lingkungan

9/4/2013

Banyaknya hama mendorong petani untuk

menggunakan pestisida

Pestisida ini dapat dimakan oleh hewan yang

seharusnya tidak ingin dibasmi. Akibatnya, hewan-hewan

yang tidak merugikan tersebut akan musnah

MEE, ASEAN, APEC, NAFTA,

Kelompok 77, G-7, dll

AKIBAT :

Penggunaan Bahan Kimia Secara

Berlebihan dalam Bidang Pertanian

Hama yang sudah disemprot pestisida menjadi lebih

hebat dibanding dengan sebelumnya

NB: Pemakaian pupuk buatan secara berlebihan

dapat merusak tanah sehingga keseimbangan

ekosistem terganggu Back

Page 7: Pengaruh kegiatan manusia terhadap keseimbangan lingkungan

9/4/2013

Pembuangan limbah dapat memusnahkan

ikan-ikan dan tumbuhan yang hidup di sungai

atau laut. Hal ini dapat merusak

keseimbangan ekosistem sungai atau laut

Pembuangan Limbah Pabrik

Berbagai produk yang digunakan di

rumah juga banyak yang mengandung

bahan kimia. Limbah rumah tangga ini

dapat menyebabkan pencemaran tanah.

Apa

akibatnya?

Page 8: Pengaruh kegiatan manusia terhadap keseimbangan lingkungan

9/4/2013

Tumbuhan

Daun dan buah

Getah

Kayu

Hewan

• Daging dan telur

• Kulit

• Tanduk/Cula/Gading

• Sirip

Bagian Makhluk Hidup yang

Dimanfaatkan Manusia

Page 9: Pengaruh kegiatan manusia terhadap keseimbangan lingkungan

9/4/2013

Mencegah Kepunahan Hewan dan Tumbuhan

Mendirikan cagar alam dan suaka margasatwa untuk

melindungi hewan dan tumbuhan langka.

Membudidayakan hewan dan tumbuhan langka.

Penanaman pohon kembali agar hutan tetap lestari.

Mengganti bahan-bahan dari hewan dan tumbuhan

dengan bahan sintetis.

Page 10: Pengaruh kegiatan manusia terhadap keseimbangan lingkungan