PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

18
BERANDA CC SK/KD INDIKAT OR MATERI ZIKIR EVALUAS I REFEREN SI PENYUSU N SELESAI 2 BALIKPAPAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

description

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM. BAB 1 ( AL-QUR’AN ) BERKOPETENSI DALAM KEBAIKAN. STANDAR KOMPETENSI: Memahami ayat-ayat Al-Qur’an tentang kompetisi dalam kebaikan. KOMPETENSI DASAR: 1. Membaca Q.S. Al- Baqarah 148 dan Fatir : 32 - PowerPoint PPT Presentation

Transcript of PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

Page 1: PENDIDIKAN AGAMA  ISLAM

BERANDA

CC

SK/KD

INDIKATOR

MATERI

ZIKIR

EVALUASI

REFERENSI

PENYUSUN

SELESAI

SMA NEGERI 2 BALIKPAPAN

PENDIDIKAN AGAMA

ISLAM

Page 2: PENDIDIKAN AGAMA  ISLAM

BERANDA

CC

SK/KD

INDIKATOR

MATERI

ZIKIR

EVALUASI

REFERENSI

PENYUSUN

SELESAI

BAB 1( AL-QUR’AN )

BERKOPETENSI DALAM KEBAIKAN

Page 3: PENDIDIKAN AGAMA  ISLAM

BERANDA

CC

SK/KD

INDIKATOR

MATERI

ZIKIR

EVALUASI

REFERENSI

PENYUSUN

SELESAI

STANDAR KOMPETENSI: Memahami ayat-ayat Al-Qur’an tentang kompetisi dalam kebaikan

KOMPETENSI DASAR:1. Membaca Q.S. Al-Baqarah 148 dan

Fatir: 32 2. Menjelaskan arti Q.S. Al-Baqarah:

148 dan Fatir: 32 3. Menampilkan perilaku

berkompetisi dalam kebaikan

Page 4: PENDIDIKAN AGAMA  ISLAM

BERANDA

CC

SK/KD

INDIKATOR

MATERI

ZIKIR

EVALUASI

REFERENSI

PENYUSUN

SELESAI

INDIKATOR• Mampu membaca QS Al-Baqarah 148

dan al-fatir 32 dengan baik dan benar• Mampu mengidentifikasi tajwid• Mampu membuat contoh kata sesuai

hukum bacaan• Mampu mengartikan setiap kata• Mampu menterjemahkan QS Al-

Baqarah 148 dan al-Fatir 32• Mampu menyimpulkan intisari QS Al-

Baqarah 148 dan fatir 32

Page 5: PENDIDIKAN AGAMA  ISLAM

BERANDA

CC

SK/KD

INDIKATOR

MATERI

ZIKIR

EVALUASI

REFERENSI

PENYUSUN

SELESAI

ولكل وجهة هو موليها •فاستبقوا الخيرات أين ما تكونوا يأت بكم الله

الله على كل إنجميعا شيء قدير

L/[148]البقرة

Tadarus بسم الله حيم حمن الر الر

ثم أورثنا الكتب الذين اصطفينا من عبادنا فمنهم ظالم لنفسه

ومنهم مقتصد ومنهم سابق بالخيرات بإذن الله

ذلك هو الفضل الكبير [32]فاطر/

Page 6: PENDIDIKAN AGAMA  ISLAM

BERANDA

CC

SK/KD

INDIKATOR

MATERI

ZIKIR

EVALUASI

REFERENSI

PENYUSUN

SELESAI

ذين آمنوا إذا قيل لكم ها ال يا أيحوا في المجالس تفسفافسحوا يفسح الله لكم وإذا قيل انشزوا فانشزوا يرفع الله ذين أوتوا ذين آمنوا منكم وال الالعلم درجات والله بما تعملون

[11خبير ]المجادلة/

Page 7: PENDIDIKAN AGAMA  ISLAM

BERANDA

CC

SK/KD

INDIKATOR

MATERI

ZIKIR

EVALUASI

REFERENSI

PENYUSUN

SELESAI

SURAH AL-BAQARAH: 148, TENTANG ANJURAN

BERLOMBA DALAM KEBAIKAN ولكل وجهة هو موليها فاستبقوا

الخيرات أين ما تكونوا يأت بكم الله جميعا إن الله على

{148كل شيء قدير }البقرة: Artinya:

“Dan bagi tiap-tiap umat ada kiblatnya (sendiri) yang ia menghadap kepadanya. Maka berlomba-lombalah (dalam membuat) kebaikan. di mana saja kamu berada pasti Allah akan mengumpulkan kamu sekalian (pada hari kiamat). Sesungguhnya Allah Mahakuasa atas segala sesuatu.” (Q.S. Al-Baqarah: 148

Page 8: PENDIDIKAN AGAMA  ISLAM

BERANDA

CC

SK/KD

INDIKATOR

MATERI

ZIKIR

EVALUASI

REFERENSI

PENYUSUN

SELESAI

TAJWID No

Bacaan Hukum Bacaan

Cara membaca

1 ولكل وجهة Idgam bigunnah

Walikulliw wijhatun

2 وجهة هو Izhar Wijhatun huwa

3 موليها Mad tabi’I Muwalli ha (panjang 2 harakat)

4 الخيرات Mad ’arid lissukun

Al-Khairat (panjang 2,4,6 harakat)

5 ما تكونوا Mad tabi’I Ma takunu (panjang 2 harakat)

6 إن Gunnah Inna (dibaca dengung)

Page 9: PENDIDIKAN AGAMA  ISLAM

BERANDA

CC

SK/KD

INDIKATOR

MATERI

ZIKIR

EVALUASI

REFERENSI

PENYUSUN

SELESAI

KANDUNGAN AYAT

1. Setiap umat memiliki kiblat ( syariat ) sendiri-sendiri.

2. Hendaknya berlomba – lomba didalam berbuat kebaikan .

3. Penegasan Allah bahwa SWT bahwa setiap manusia akan dikumpulkan pada hari kiamat untuk mempertanggung jawabkan setiap perbuatan yang dilakukan didunia.

Page 10: PENDIDIKAN AGAMA  ISLAM

BERANDA

CC

SK/KD

INDIKATOR

MATERI

ZIKIR

EVALUASI

REFERENSI

PENYUSUN

SELESAI

B. SURAH FATIR: 32, TIGA KELOMPOK UMAT ISLAM

ثم أورثنا الكتب الذين اصطفينا •من عبادنا فمنهم ظالم لنفسه

ومنهم مقتصد ومنهم سابق بالخيرات بإذن الله ذلك هو

{32الفضل الكبير }فاطر: • • Artinya: • “Kemudian Kitab itu Kami wariskan

kepada orang-orang yang Kami pilih di antara hamba-hamba Kami, lalu di antara mereka ada yang menganiaya diri mereka sendiri dan di antara mereka ada yang pertengahan dan di antara mereka ada (pula) yang lebih dahulu berbuat kebaikan dengan izin Allah. Yang demikian itu adalah karunia yang amat besar.” (Q.S. Fatir: 32)

Page 11: PENDIDIKAN AGAMA  ISLAM

BERANDA

CC

SK/KD

INDIKATOR

MATERI

ZIKIR

EVALUASI

REFERENSI

PENYUSUN

SELESAI

Mufradat / kosa kataLafal Arti Lafal arti

ثم أورثن ا

Kemudian kami wariskan

pertengahan مقتصد

الكتا ب

kitab itu سابق بالخيرات

Lebih dahulu berbuat kebaikan

اصط فينا

Yang kami pilih الله بإذن

Dengan izin Allah

من عبادن ا

Dari hamba –hamba kami

Yang ذلك demikian itu

Page 12: PENDIDIKAN AGAMA  ISLAM

BERANDA

CC

SK/KD

INDIKATOR

MATERI

ZIKIR

EVALUASI

REFERENSI

PENYUSUN

SELESAI

TAJWID / HUKUM BACAAN No

Bacaan Hukum Bacaan

Cara membaca

1 ثم Gunnah Summa (dibaca dengan dengung)

2 LL منعبادنا

Izhar Min ‘ibadina (dibaca jelas)

3 ظالم لنفسه

Idgam bilaghunnah

Zalimatullinafsih (dibaca jelas)

4 ومنهم مقتصد

Idgam Mutamasilain

Waminhum muqtasid (dibaca terpadu)

5 ومنهم سابق

Izhar Syafawi

Waminhum sabiqun (dibaca jelas)

Page 13: PENDIDIKAN AGAMA  ISLAM

BERANDA

CC

SK/KD

INDIKATOR

MATERI

ZIKIR

EVALUASI

REFERENSI

PENYUSUN

SELESAI

KANDUNGAN AYAT • Allah mewariskan kitab – kitab

kepada rasul – rasul pilihan.

• Mustafa al-maragi membagi tingkatan orang yang mengamalkan Al-Qur’an sebagai berikut : 1. لنف ظالم

KELOMPOK YANG MENGANIAYA DIRI MEREKA SENDIRI

Page 14: PENDIDIKAN AGAMA  ISLAM

BERANDA

CC

SK/KD

INDIKATOR

MATERI

ZIKIR

EVALUASI

REFERENSI

PENYUSUN

SELESAI

مقتصد.2KELOMPOK PERTENGAHAN

3. بالخيرات سابقKELOMPOK YANG LEBIH DAHULU BERBUAT KEBAIKAN

• Orang yang banyak berbuat kebajikan berarti ia mendapat karunia yang amat besar yaitu Surga ‘Adn.

Page 15: PENDIDIKAN AGAMA  ISLAM

BERANDA

CC

SK/KD

INDIKATOR

MATERI

ZIKIR

EVALUASI

REFERENSI

PENYUSUN

SELESAI

ZIKIR• HIDUPNYA PEMUDA DEMI ALLAH

DENGAN ILMU DAN TAKWA. JIKA KEDUANYA TIDAK ADA ( DALAM DIRI PEMUDA ) MAKA ( PEMUDA TERSEBUT ) DIANGGAP TIDAK ADA WUJUDNYA..........!!!

Page 16: PENDIDIKAN AGAMA  ISLAM

BERANDA

CC

SK/KD

INDIKATOR

MATERI

ZIKIR

EVALUASI

REFERENSI

PENYUSUN

SELESAI

LATIHAN1. Carilah beberapa contoh lafal yang

mengandung hukum bacaan izhar Qamariyyah dan idgam syamsiyyah dari surah al-Baqarah ayat 148 !

2. Bolehkan kita iri kepada orang yang pandai dan mengamalkan ilmunya serta orang kaya yang dermawan!

3. Apa yang harus kita miliki agar kita menjadi pemenang dalam perlombaan melakukan kebajikan ( sabiqun bil khairat) ?

Page 17: PENDIDIKAN AGAMA  ISLAM

BERANDA

CC

SK/KD

INDIKATOR

MATERI

ZIKIR

EVALUASI

REFERENSI

PENYUSUN

SELESAI

REFERENSI• Departemen agama republik Indonesia.2004

al-Quran dan terjemah . Jakarta cv Nadalana• Khusnul haludhi,abdurrohim ,2006 integrasi

budi pekerti dalam pendidikan Agama Islam2 kelas XI SMA. Solo PT Tiga serangkai pustaka mandiri

• Humam.as’ad 1995.tajwid praktis.yogyakarta balai Litbang LPTQ Nasional dan AMM

• Quraish shihab,2002 tafsir Al-Misbah volume 1. jakarta Lentera hati

Page 18: PENDIDIKAN AGAMA  ISLAM

BERANDA

CC

SK/KD

INDIKATOR

MATERI

ZIKIR

EVALUASI

REFERENSI

PENYUSUN

SELESAI

PENYUSUN

SMA NEGERI 2 BALIKPAPAN