PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh...

164
PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN RUANG Jl. Rky. Rasuna Said No. 43 - Telp. (0752) 93947 - 796022 Fax. 90810 KOTA PAYAKUMBUH KEPUTUSAN KEPALA DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN RUANG KOTA PAYAKUMBUH NOMOR : 600/ /SK/PUPR-PYK/VIII - 2019 TENTANG PERUBAHAN ATAS KEPUTUSAN KEPALA DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN RUANG KOTA PAYAKUMBUH NOMOR 600/15/SK/PUPR-PYK/I- 2019 TENTANG INDIKATOR KINERJA DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN RUANG KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2017 - 2022 Menimbang : a Bahwa berdasarkan Pasal 3 Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan reformasi Birokrasi Nomor Per/09/M.PAN/5/2007 tentang Pedoman Umum Penetapan Indikator Kinerja Utama di lingkungan Instansi Pemerintah, setiap instansi pemerintah wajib menetapkan Indikator Kinerja Utama di lingkungan masing-masing; b. Bahwa sejalan dengan kebutuhan teknis untuk melaksanakan evaluasi akuntabilitas di lingkungan Pemerintah Kota Payakumbuh perlu dilakukan penyesuaian dengan Indikator Kinerja Utama yang telah ditetapkan sebelumnya dengan Peraturan Walikota Payakumbuh Nomor 92 Tahun 2014; c. Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf a dan huruf b, maka perlu disusun Indikator Kinerja Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Payakumbuh Tahun 2019. Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1956 Tentang Pembentukan Daerah Otonom Kota Kecil Dalam Lingkungan Daerah Propinsi Sumatera Tengah jo Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 8 Tahun 1970 Tentang Pelaksanaan Pemerintahan Kotamadya Solok dan Payakumbuh (Lembaran Negara Tahun 1956 Nomor 19); 2. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 1999 tentang Penyelenggaraan Negara yang Bersih dan Bebas dari Korupsi, Kolusi dan Nepotisme (Lembaran Negara Tahun 1999 Nomor 75, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3851); 3. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4286); 4. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 5, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4355); 5. Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan Pengelolaan dan Tanggung Jawab Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 66, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4400); 6. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan

Transcript of PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh...

Page 1: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH

DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN RUANG Jl. Rky. Rasuna Said No. 43 - Telp. (0752) 93947 - 796022 Fax. 90810

KOTA PAYAKUMBUH

KEPUTUSAN KEPALA DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN RUANG KOTA

PAYAKUMBUH

NOMOR : 600/ /SK/PUPR-PYK/VIII - 2019

TENTANG PERUBAHAN ATAS KEPUTUSAN KEPALA DINAS PEKERJAAN UMUM DAN

PENATAAN RUANG KOTA PAYAKUMBUH NOMOR 600/15/SK/PUPR-PYK/I-2019 TENTANG INDIKATOR KINERJA DINAS PEKERJAAN UMUM DAN

PENATAAN RUANG KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2017 - 2022

Menimbang : a Bahwa berdasarkan Pasal 3 Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur

Negara dan reformasi Birokrasi Nomor Per/09/M.PAN/5/2007 tentang Pedoman Umum Penetapan Indikator Kinerja Utama di lingkungan Instansi Pemerintah, setiap instansi pemerintah wajib menetapkan Indikator Kinerja

Utama di lingkungan masing-masing;

b. Bahwa sejalan dengan kebutuhan teknis untuk melaksanakan evaluasi

akuntabilitas di lingkungan Pemerintah Kota Payakumbuh perlu dilakukan penyesuaian dengan Indikator Kinerja Utama yang telah ditetapkan sebelumnya dengan Peraturan Walikota Payakumbuh Nomor 92 Tahun

2014;

c. Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf a dan huruf b, maka perlu disusun Indikator Kinerja Dinas Pekerjaan Umum

dan Penataan Ruang Kota Payakumbuh Tahun 2019.

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1956 Tentang Pembentukan Daerah

Otonom Kota Kecil Dalam Lingkungan Daerah Propinsi Sumatera Tengah jo Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 8 Tahun 1970 Tentang Pelaksanaan Pemerintahan Kotamadya Solok dan Payakumbuh (Lembaran

Negara Tahun 1956 Nomor 19);

2. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 1999 tentang Penyelenggaraan Negara

yang Bersih dan Bebas dari Korupsi, Kolusi dan Nepotisme (Lembaran Negara Tahun 1999 Nomor 75, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3851);

3. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4286);

4. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 5, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4355);

5. Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan Pengelolaan dan Tanggung Jawab Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 66, Tambahan Lembaran Negara Republik

Indonesia Nomor 4400);

6. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan

Page 2: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

Pembangunan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004

Nomor 104, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4421);

7. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan Peraturan Perundang-undangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5234);

8. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 Tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan

Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5877) sebagaimana diubah terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 Tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 Tentang Pemerintahan

Daerah (Lembaran Negara Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Nomor 5679);

9. Peraturan Pemerintah Nomor 68 Tahun 1999 tentang Tata Cara Pelaksanaan Peran Serta Masyarakat dalam Penyelenggaraan Negara;

10. Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan

Keuangan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 140, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4578);

11. Peraturan Pemerintah Nomor 39 Tahun 2006 tentang Tata Cara Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan (Lembaran

Negara Republik Indonesia Tahun 2006 Nomor 96, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4663);

12. Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007 tentang Pembagian Urusan

Pemerintahan antara Pemerintah, Pemerintahan Daerah Provinsi dan Pemerintahan Daerah Kabupaten/Kota (Lembaran Negara Republik

Indonesia Tahun 2007 Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4737);

13. Peraturan Pemerintah Nomor 50 Tahun 2007 tentang Tata Cara

Pelaksanaan Kerjasama Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 112, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4671);

14. Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 2008 tentang Pedoman Evaluasi Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik

Indonesia Tahun 2008 Nomor 19, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4815);

15. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara

Penyusunan, Pengendalian, dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008

Nomor 21, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4817);

16. Peraturan Pemerintah Nomor 26 Tahun 2008 tentang Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun

2008 Nomor 48, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4833);

17. Peraturan Presiden Nomor 2 Tahun 2015 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional Tahun 2014-2019 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 3);

18. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah sebagaimana telah diubah dengan

Page 3: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 59 Tahun 2007 tentang Perubahan

atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah;

19. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor Per/09/M.PAN/5/2007 tentang Pedoman Umum Penetapan Indikator Kinerja Utama di lingkungan Instansi Pemerintah;

20. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor PER/20/M.PAN/11/2008 tentang Petunjuk Penyusunan Indikator Utama;

21. Peraturan Daerah Kota Payakumbuh Nomor 7 Tahun 2012 Tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Kota Payakumbuh Tahun 2005-2025 (Lembaran Daerah Kota Payakumbuh Tahun 2012

Nomor 7);

22. Peraturan Daerah Kota Payakumbuh Nomor 17 Tahun 2016 tentang

Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah (Lembaran Daerah Kota Payakumbuh Tahun 2016 Nomor 17, Tambahan Lembaran Daerah Kota Payakumbuh Nomor 25);

23. Peraturan Daerah Kota Payakumbuh Nomor 1 Tahun 2018 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Kota Payakumbuh Tahun 2017-2022 (Lembaran Daerah Kota Payakumbuh Tahun 2018

Nomor 1);

24. Peraturan Walikota Payakumbuh Nomor 84 Tahun 2017 Tentang Indikator

Kinerja Utama Pemerintah Kota Payakumbuh (Berita Daerah Kota Payakumbuh Tahun 2017 Nomor 84);

25. Peraturan Walikota Payakumbuh Nomor 25 Tahun 2018 Tentang

Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas, Fungsi dan Uraian Tugas serta Tata Kerja Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Payakumbuh

(Berita Daerah Kota Payakumbuh Tahun 2018 Nomor 25);

26. Keputusan Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Payakumbuh Nomor 600/15/SK/PUPR-PYK/I-2019 Tentang Indikator

Kinerja Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Payakumbuh Tahun 2019.

Menetapkan :

BAB I

KETENTUAN UMUM

Pasal 1

Dalam Surat Keputusan Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Payakumbuh,

yang dimaksud dengan:

1. Daerah adalah Kota Payakumbuh;

2. Pemerintah Daerah adalah Walikota dan Perangkat Daerah sebagai unsur penyelenggara

Pemerintah Daerah;

3. Satuan Kerja Perangkat Daerah yang selanjutnya disingkat SKPD adalah Perangkat Daerah

di lingkungan Pemerintah Daerah;

4. Indikator Kinerja yang selanjutnya disingkat IK adalah ukuran keberhasilan dari suatu

tujuan dan sasaran strategis yang terdiri dari IKU, IKD, IKP, IKK, IK;

Page 4: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

5. Indikator Kinerja Utama yang selanjutnya disingkat IKU adalah ukuran keberhasilan dari

suatu tujuan dan sasaran strategis organisasi;

6. Indikator Kinerja Daerah yang selanjutnya disingkat IKD adalah ukuran keberhasilan dari

suatu tujuan dan sasaran strategis SKPD;

7. Indikator Kinerja Program yang selanjutnya disingkat IKP adalah ukuran keberhasilan dari

suatu tujuan dan sasaran strategis program;

8. Indikator Kinerja Kegiatan yang selanjutnya disingkat IKK adalah ukuran keberhasilan dari

suatu tujuan dan sasaran strategis kegiatan;

9. Indikator Kinerja Tambahan yang selanjutnya disingkat IK+ adalah ukuran keberhasilan

dari suatu tujuan dan sasaran strategis yang tidak melekat pada progam/ kegiatan apapun

tetapi menunjang operasional SKPD;

10. Rancangan Pembangunan Jangka Menengah Daerah yang selanjutnya disingkat RPJMD

adalah Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Kota Payakumbuh;

11. Kinerja Organisasi adalah Gambaran mengenai tingkat pencapaian sasaran ataupun tujuan

organisasi sebagai penjabaran dari visi, misi, dan strategi organisasi yang mengindikasikan

tingkat keberhasilan kegagalan kegiatan-kegiatan sesuai dengan program dan kebijakan

yang ditetapkan;

12. Sasaran Strategis adalah Hasil yang akan dicapai secara nyata oleh instansi pemerintah

dalam rumusan yang lebih spesifik, terukur dalam kurun waktu yang lebih pendek dari

tujuan.

BAB II TUJUAN DAN RUANG LINGKUP

Pasal 2

Tujuan Penetapan IK adalah:

a. Untuk memperoleh informasi kinerja yang penting dan diperlukan dalam

menyelenggarakan manajemen kinerja yang baik dan;

b. Untuk memperoleh ukuran keberhasilan dari pencapaian suatu tujuan dan sasaran strategis organisasi, SKPD, program dan kegiatan yang digunakan untuk perbaikan kinerja

dan peningkatan akuntabilitas kinerja.

Pasal 3

1. Ruang lingkup IK yang tercantum dalam surat keputusan ini adalah Indikator Kinerja yang terdapat pada Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Payakumbuh;

2. IK sebagaimana yang dimaksud pada ayat (1) diatas, tercantum dalam lampiran dan merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari surat keputusan ini.

BAB III DASAR KEGUNAAN INDIKATOR KINERJA

Pasal 4

IK wajib digunakan sebagai dasar untuk :

a. Menetapkan Rencana Kerja Tahunan ;

b. Menyusun Dokumen Penetapan Kinerja;

c. Menyusun Laporan Akuntabilitas Kinerja; dan

Page 5: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

d. Melakukan Evaluasi Pencapaian Kinerja.

BAB IV PENETAPAN INDIKATOR KINERJA

Pasal 5

1. Penetapan IKD, IKP, IKK dan IK+ mengacu pada IKU Pemerintah Daerah dan rencana strategis SKPD Tahun 2017-2022;

2. IK paling kurang memuat indikator keluaran (output) sesuai dengan urusan, fungsi dan

tugas.

3. Penetapan IK selain mengacu sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dan ayat (2), juga

mempertimbangkan beberapa hal yaitu :

a. Kebutuhan informasi kinerja untuk penyelenggaraan akuntabilitas kinerja;

b. Kebutuhan data statistik pemerintah; dan

c. Kelaziman pada bidang tertentu dan perkembangan ilmu pengetahuan.

BAB V PEMBINAAN DAN PENGAWASAN

Pasal 6

Pembinaan dan pengawasan atas pelaksanaan Surat Keputusan ini dilakukan oleh Kepala Dinas

Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Payakumbuh.

BAB VI

KETENTUAN PENUTUP Pasal 7

Surat Keputusan ini mulai berlaku tanggal 22 Maret 2018

Ditetapkan: di Payakumbuh Pada tanggal: Agustus 2019

DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN RUANG KOTA PAYAKUMBUH

MUSLIM, ST, M.Si

NIP. 19750402 200003 1 005

Page 6: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

Lampiran I : Keputusan Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Payakumbuh Nomor: 600/ /SK/PUPR-PYK/VIII-2019 tentang Perubahan atas Keputusan

Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Payakumbuh Nomor 600/15/SK/PUPR-PYK/I-2019 tentang Indikator Kinerja Utama Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Payakumbuh Tahun 2017-2022

INDIKATOR KINERJA UTAMA DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN RUANG KOTA PAYAKUMBUH

TAHUN 2017-2022

MISI DAERAH 03 : MENINGKATKAN PENATAAN KOTA, KETERSEDIAAN INFRASTRUKTUR DAN FASILITAS UMUM YANG NYAMAN DAN BERKELANJUTAN

NO SASARAN INDIKATOR KINERJA

SATUAN PENJELASAN SUMBER DATA KETERANGAN / KRITERIA ALASAN FORMULASI / RUMUS

PERHITUNGAN

1 Meningkatkan Kesesuaian Guna Lahan dengan

Rencana Tata Ruang

Persentase Kesesuaian Pemanfaatan Ruang

Persen Sebagai alat ukur pencapaian kesesuaian Pemanfaatan ruang dengan Rencana Tata Ruang yang

telah ditetapkan

Luas penggunaan lahan sesuai dengan rencana tata ruang dibagi dengan luas wilayah Kota Payakumbuh dikali seratus persen

Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang

Kota Payakumbuh

Kesesuaian guna lahan adalah penggunaan lahan yang mengikuti aturan yang

telah diatur pada Dokumen Rencana Tata Ruang

2 Meningkatnya Infrastruktur Dasar Publik yang

Sesuai Standar

Persentase Pelayanan Air Minum

Persen Sebagai alat ukur cakupan pelayanan air minum yang telah diberikan kepada masyarakat di Kota Payakumbuh

Jumlah penduduk yang dilayani air minum dibagi jumlah penduduk keseluruhan dikali seratus persen

Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota

Payakumbuh

Cakupan pelayanan air minum adalah jumlah penduduk yang mendapatkan layanan dari

PDAM dan Pamsimas dengan sistem perpipaan

Persentase Ketersediaan Fasilitas Umum

Perkotaan

Persen Sebagai alat ukur layanan Dinas dalam menyediakan fasilitas umum masyarakat Kota Payakumbuh

Jumlah fasilitas umum kota dibagi dengan jumlah fasilitas umum skala kota seharusnya dikali seratus persen

Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang

Kota Payakumbuh

Kota Payakumbuh dikelompokkan kota sedang dengan jumlah penduduk

kurang dari 500.000 orang

Persentase Panjang

Jalan Status Kota dalam Kondisi Mantap

Persen Sebagai alat ukur pemenuhan kondisi

jalan sesuai dengan Permen PU nomor 14/PRT/M/2010 tentang SPM Bidang Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang

panjang jalan kondisi mantap dibagi dengan

panjang jalan kota keseluruhan dikali seratus persen

Dinas Pekerjaan

Umum dan Penataan Ruang Kota Payakumbuh

Jalan kondisi mantap yaitu

ruas jalan harus memiliki kerataan permukaan jalan yang memadai bagi

kendaraan dengan cepat, aman dan nyaman

Persentase Sistem Drainase Skala Kota

Persen Sebagai alat ukur pelayanan dinas dalam menyediakan infrastruktur dasar dalam penanggulangan banjir dan dampak lingkungan lainnya

Panjang jalan kota yang memiliki drainase skala kota dibagi dengan panjang jalan kota dikali seratus persen

Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Payakumbuh

Drainase merupakan suatu sistem pembuangan air limbah dan air bersih untuk menghindari genangan atau

dampak lingkungan lainnya

Persentase Daerah Irigasi Berkinerja Baik

Persen Sebagai alat ukur pelayanan dinas dalam memastikan lahan pertanian masyarakat terairi

Luas pertanian lahan basah yang terairi dibagi luas areal pertanian Kota Payakumbuh keseluruhan dikali seratus persen

Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Payakumbuh

Penyediaan air irigasi adalah luas areal pertanian lahan basah yang dapat diairi irigasi secara optimal sehingga dapat

dilakukan 3 kali masa tanam.

Page 7: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

MISI DAERAH 04 : MENGHADIRKAN TATA KELOLA PEMERINTAHAN YANG BAIK DAN BERSIH

NO SASARAN INDIKATOR KINERJA

SATUAN PENJELASAN SUMBER DATA KETERANGAN / KRITERIA ALASAN FORMULASI / RUMUS

PERHITUNGAN

1 Meningkatnya akuntabilitas kinerja Dinas

Predikat Nilai Evaluasi AKIP Dinas

Sebagai alat ukur kualitas pelayanan dinas dalam penyelenggaraan pemerintah pada urusan pekerjaan umum dan penataan ruang, dan

pertanahan

Predikat nilai AKIP Predikat, sesuai dengan range nilai yang ditetapkan Kementerian PAN dan RB

Inspektorat -

Payakumbuh, Agustus 2019

Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang

Kota Payakumbuh

MUSLIM, ST, M.SI

NIP. 19750402 200003 1 005

Page 8: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

Lampiran II : Keputusan Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Payakumbuh Nomor: 600/ /SK/PUPR-PYK/VIII-2019 tentang Perubahan atas Keputusan

Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Payakumbuh Nomor 600/15/SK/PUPR-PYK/I-2019 tentang Indikator Kinerja Utama Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Payakumbuh Tahun 2017-2022

INDIKATOR KINERJA DAERAH DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN RUANG KOTA PAYAKUMBUH

TAHUN 2017-2022

MISI : MEWUJUDKAN PERENCANAAN, PEMANFAATAN, DAN PENGENDALIAN RUANG SERTA INFRASTRUKTUR PERKOTAAN YANG HANDAL

NO SASARAN INDIKATOR KINERJA

SATUAN PENJELASAN SUMBER DATA KETERANGAN / KRITERIA ALASAN FORMULASI / RUMUS

PERHITUNGAN

1 Meningkatkan Kesesuaian Guna Lahan dengan Rencana Tata

Ruang

Persentase Kepatuhan Pelaku Pembangunan sesuai Dokumen Tata Ruang

Persen Sebagai alat ukur kepatuhan masyarakat dalam mendirikan bangunan yang sesuai dengan aturan konstruksi dan tata ruang

Jumlah rumah ber IMB dibagi jumlah rumah keseluruhan dikali seratus persen

Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Payakumbuh

Persentase Sertifikasi

Aset Tanah dan Bangunan Pemko

Persen Sebagai alat ukur kinerja dalam

melegalitaskan aset pemerintah kota yang telah ada

jumlah aset yang telah memiliki

sertifikat/legalitas dibagi dengan jumlah aset kota secara keseluruhan dikali seratus persen

Dinas Pekerjaan Umum

dan Penataan Ruang Kota Payakumbuh

2 Meningkatnya

Infrastruktur Dasar Publik yang Sesuai Standar

Persentase Rumah

Tangga Terlayani Air Minum Perpipaan

Persen Sebagai alat ukur cakupan layanan air

minum perpipaan kepada masyarakat Kota Payakumbuh

Jumlah rumah yang memiliki sambungan air

minum perpipaan dibagi jumlah rumah keseluruhan dikali seratus persen

Dinas Pekerjaan Umum

dan Penataan Ruang Kota Payakumbuh

Persentase irigasi dengan kondisi baik

Persen Sebagai alat ukur kondisi saluran irigasi yang telah dibangun dalam mengairi lahan masyarakat di Kota Payakumbuh

Panjang irigasi kondisi baik dibagi panjang irigasi dikali seratus persen

Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Payakumbuh

Persentase Penataan Sungai

Persen Sebagai alat ukur pemanfaatan dan pemeliharaan sungai yang melalui Kota

Payakumbuh

Panjang sungai yang dinormalisasi dibagi panjang sungai yang mengalir di Kota

Payakumbuh dikali seratus persen

Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang

Kota Payakumbuh

Payakumbuh, Agustus 2019

Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang

Kota Payakumbuh

MUSLIM, ST, M.SI NIP. 19750402 200003 1 005

Page 9: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

Lampiran III : Keputusan Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Payakumbuh Nomor: 600/ /SK/PUPR-PYK/VIII-2019 tentang Perubahan atas Keputusan Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Payakumbuh Nomor 600/15/SK/PUPR-PYK/I-2019 tentang Indikator Kinerja Utama Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Payakumbuh Tahun 2017-2022

INDIKATOR KINERJA PROGRAM

DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN RUANG KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2017-2022

MISI : MEWUJUDKAN PERENCANAAN, PEMANFAATAN, DAN PENGENDALIAN RUANG SERTA INFRASTRUKTUR PERKOTAAN YANG HANDAL

NO SASARAN INDIKATOR

KINERJA

SATUAN PENJELASAN SUMBER DATA KETERANGAN /

KRITERIA ALASAN FORMULASI / RUMUS PERHITUNGAN

1 Meningkatnya

akuntabilitas kinerja dinas

IKM Dinas Index Sebagai alat ukur penilaian masyarakat terhadap pelayanan dinas yang

diberikan

Index yang diperoleh dari pengolahan hasil survey yang diperoleh dari masyarakat

terhadap 9 (sembilan) unsur layanan

Survey kepuasan masyarakat

Persentase Kondisi Sarana dan Prasarana

Perkantoran dalam Kondisi Baik

Persen Sebagai alat ukur dalam pemenuhan kenyamanan dan kemudahan dalam pelayanan publik

Jumlah sarana prasarana perkantoran dalam kondisi baik dibagi jumlah seluruh sarana prasarana perkantoran dikali seratus persen

Sekretariat Dinas

Persentase ASN Berpakaian Dinas

dengan Atribut Lengkap

Persen Sebagai alat ukur layanan dinas kepada aparatur dalam pemenuhan

ketertiban dalam menjalankan tugasnya

Jumlah penyediaan pakaian dinas beserta atributnya dibagi jumlah ASN dinas dikali

seratus persen

Sekretariat Dinas

Persentase ASN yang menduduki jabatan sesuai

kompetensi

Persen Sebagai alat ukur dalam penempatan aparatur sesuai dengan kompetensi jabatan yang diembannya

Jumlah jabatan yang diisi sesuai kompetensi dibagi jumlah seluruh jabatan dikali seratus persen

Sekretariat Dinas

Nilai Evaluasi AKIP Index Sebagai alat ukur kinerja Dinas Nilai yang diberikan oleh Inspektorat terhadap evaluasi kinerja Dinas

Inspektorat

2 Meningkatnya Infrastruktur Dasar Publik yang

Sesuai Standar

Persentase Bangunan Gedung Pemerintah yang

Memiliki SLF

Persen Sebagai alat ukur besaran bangunan gedung pemerintahan yang memiliki kelayakan fungsi

Jumlah bangunan gedung pemerintahan yang sudah diterbitkan SLF dibagi Jumlah bangunan gedung pemerintahan keseluruhan dikali

seratus persen

Bidang Cipta Karya

Persentase Bangunan Gedung Pemerintah yang Representatif

Persen Sebagai alat ukur kinerja pemerintah daerah dalam penyediaan gedung pemerintahan yang representatif

Bangunan gedung pemerintah yang representatif dibagi bangunan gedung pemerintah keseluruhan dikali seratus persen

Bidang Cipta Karya

Page 10: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

NO SASARAN INDIKATOR KINERJA

SATUAN PENJELASAN SUMBER DATA KETERANGAN / KRITERIA ALASAN FORMULASI / RUMUS

PERHITUNGAN

Persentase Jalan Kota Memenuhi

Standar Konstruksi dan Fungsi

Persen Sebagai alat ukur kinerja dinas dalam menciptakan jalan kota memenuhi

standar konstruksi dan fungsi

Panjang jalan kota memenuhi standar konstruksi dan fungsi dibagi panjang jalan kota

dikali seratus persen

Bidang Bina Marga Panjang jalan kota memenuhi standar

konstruksi dan fungsi merupakan panjang jalan kota dengan lebar minimal 3,5 meter dan

jenis permukaan jalan laston dan atau beton

Persentase ketersediaan jalan kota sesuai

kebutuhan

Persen Sebagai alat ukur bagi pemda dalam menyediakan infrastuktur jalan masyarakat kota

Panjang jalan kota yang terbangun dibagi dengan jalan kota yang dibutuhkan dikali seratus persen

Bidang Bina Marga Jalan kota yang dibutuhkan merupakan akumulasi dari panjang

jalan kota dalam SK th. 2016 ditambahkan akumulasi target panjang jalan baru

yang dibangun dari tahun 2017 – 2022

Persentase ketersediaan debit air irigasi

Persen Sebagai alat ukur ketersediaan air irigasi untuk mengaliri lahan pertanian masyarakat

Debit air irigasi yang tersedia dibagi debit air irigasi yang dibutuhkan dikali seratus persen

Bidang Sumber Daya Air

Persentase debit air baku yang tersedia

Persen Sebagai alat ukur tingkat debit air baku yang tersedia sebagai sumber air di

Kota Payakumbuh

Debit air baku yang tersedia dibagi debit air baku yang dibutuhkan dikali seratus persen

Bidang Sumber Daya Air

Persentase Jalan

yang Dilayani Penerangan Jalan Umum (PJU)

Persen Sebagai alat ukur pemberian layanan

dalam memberikan rasa aman masyarakat di jalan raya

Panjang jalan memiliki PJU dibagi panjang jalan

keseluruhan dikali seratus persen

Bidang Bina Marga

Persentase Jalan yang Memiliki

Trotoar

Persen Sebagai alat ukur penyediaan prasarana jalan untuk keselamatan

pejalan kaki

Persentase jalan kota yang memiliki trotoar dibagi jalan kota keseluruhan dikali seratus

persen

Bidang Bina Marga

Persentase jalan

lingkung sesuai kebutuhan

Persen Sebagai alat ukur kinerja pelayanan

dalam memberikan kemudahan mobilitas masyarakat di lingkungan perumahan

Panjang jalan lingkung yang telah dibangun

dibagi panjang jalan lingkung yang dibutuhkan dikali seratus persen

Bidang Cipta Karya

Persentase

Kelompok P3A/ GP3A yang Aktif

Persen Sebagai alat ukur keaktifan kelompok

P3A/ GP3A yang telah terbentuk

Jumlah kelompok P3A/GP3A yang aktif dibagi

jumlah kelompok P3A/GP3A keseluruhan dikali seratus persen

Bidang Sumber Daya Air

Page 11: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

NO SASARAN INDIKATOR KINERJA

SATUAN PENJELASAN SUMBER DATA KETERANGAN / KRITERIA ALASAN FORMULASI / RUMUS

PERHITUNGAN

Persentase penyediaan sarana

perkantoran tertentu yang representatif

Persen Sebagai alat ukur kinerja pelayanan dalam menyediakan sarana

perkantoran tertentu yang representatif

Jumlah sarana perkantoran tertentu yang representatif dibagi jumlah sarana perkantoran

tertentu keseluruhan dikali seratus persen

Bidang Cipta Karya

Persentase Badan Usaha Jasa Konstruksi yang Memenuhi Kualifikasi

Persen Sebagai alat ukur untuk mengetahui dan memetakan kualifikasi badan usaha yang ada

Jumlah badan usaha jasa konstruksi yang berkinerja baik dibagi jumlah badan usaha jasa yang mendapatkan paket pekerjaan dikali seratus persen

Bidang Bina Konstruksi dan Perizinan

Persentase Ketersediaan Drainase sesuai

kebutuhan

Persen Sebagai alat ukur ketersediaan drainase baik drainase utama, pendukung atau penunjang

Panjang drainase kota dibagi dengan panjang jalan kota dikali seratus persen

Bidang Cipta Karya

Persentase Jalan

Kota yang memiliki Drainase

Persen Sebagai alat ukur layanan dinas dalam

menyediakan drainase di jalan kota

Panjang jalan kota berdrainase dibagi panjang

jalan kota keseluruhan dikali seratus persen

Bidang Cipta Karya

Persentase Pemenuhan Layanan Laboratorium

Konstruksi

Persen Sebagai alat layanan dinas dalam memberikan uji terhadap bangunan atau konstruksi lainnya

Jumlah pemenuhan layanan laboratorium konstruksi dibagi jumlah layanan laboratorium konstruksi seharusnya dikali seratus persen

UPTD Alat Laboratorium

Persentase Alat

Labor dengan kondisi baik

Persen Sebagai alat ukur penyediaan alat

labor dengan kondisi baik dalam menunjang kinerja dinas

Jumlah alat labor dengan kondisi baik dibagi

jumlah alat labor keseluruhan dikali seratus persen

UPTD Alat Laboratorium

Persentase Pemenuhan Alat Berat Berfungsi Baik

Persen Sebagai alat ukur penyediaan alat berat dengan kondisi baik dalam menunjang kinerja diinas

Jumlah alat berat yang berfungsi baik dibagi jumlah alat berat keseluruhan dikali seratus persen

UPTD Alat Berat

Persentase Sungai berfungsi baik

Persen Sebagai alat ukur untuk melihat daya dukung sungai yang mengalir melalui Kota Payakumbuh

Panjang sungai yang berfungsi baik dibagi panjang sungai keseluruhan dikali seratus persen

Bidang Sumber Daya Air

3 Meningkatkan Kesesuaian Guna Lahan dengan

Rencana Tata Ruang

Persentase Ketersediaan Dokumen dan

Regulasi Tata Ruang

Persen Untuk mewujudkan penataan ruang yang baik dan mendukung sesuai dengan topologi perkotaan

Jumlah dokumen tata ruang tersedia dibagi jumlah dokumen tata ruang seharusnya dikali seratus persen

Bidang Penataan Ruang

Page 12: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

NO SASARAN INDIKATOR KINERJA

SATUAN PENJELASAN SUMBER DATA KETERANGAN / KRITERIA ALASAN FORMULASI / RUMUS

PERHITUNGAN

Persentase Penertiban

Pelanggaran Pemanfaatan Ruang

Persen Untuk mewujudkan rasa taat hukum dan efek jera dalam masyarakat

terhadap pelanggaran pemanfaatan ruang

Jumlah pelanggaran yang ditertibkan dibagi jumlah pelanggaran yang terjadi dikali seratus

persen

Bidang Penataan Ruang

Payakumbuh, Agustus 2019

Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang

Kota Payakumbuh

MUSLIM, ST, M.SI

NIP. 19750402 200003 1 005

Page 13: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

Lampiran IV : Keputusan Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Payakumbuh Nomor: 600/ /SK/PUPR-PYK/VIII-2019 tentang Perubahan atas Keputusan

Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Payakumbuh Nomor 600/15/SK/PUPR-PYK/I-2019 tentang Indikator Kinerja Utama Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Payakumbuh Tahun 2017-2022

INDIKATOR KINERJA KEGIATAN DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN RUANG KOTA PAYAKUMBUH

TAHUN 2017-2022

MISI : MEWUJUDKAN PERENCANAAN, PEMANFAATAN, DAN PENGENDALIAN RUANG SERTA INFRASTRUKTUR PERKOTAAN YANG HANDAL

NO SASARAN INDIKATOR KINERJA

SATUAN PENJELASAN SUMBER DATA KETERANGAN / KRITERIA ALASAN FORMULASI / RUMUS

PERHITUNGAN

1 Meningkatnya akuntabilitas kinerja dinas

Jumlah capaian kinerja dan realisasi kerja SKPD yang disebarluaskan dan

dipublikasikan

Liputan Untuk menyampaikan informasi program dan kegiatan yang dilaksanakan oleh Dinas

Jumlah capaian kinerja dan realisasi kerja SKPD yang disebarluaskan dan dipublikasikan

Sekretariat Dinas

Jumlah profil dinas

yang disusun

Eksemplar Untuk mengetahui jumlah profil dinas

sebagai sarana informasi dinas yang disusun

Jumlah profil dinas yang disusun Sekretariat Dinas

Jumlah laporan capaian kinerja dan ikhtisar realisasi

kinerja yang disusun

Dokumen Untuk mengetahui kuantitas dari pembuatan laporan kinerja dan ikhtisar realisasi kinerja yang disusun

Kuantitas laporan capaian kinerja dan ikhtisar realisasi kinerja yang disusun

Sekretariat Dinas

Jumlah dokumen

perencanaan dan dokumen pelayanan publik yang disusun

Dokumen Untuk memberikan pedoman dan

gambaran dalam penganggaran dan pelayanan publik di dinas

Jumlah dokumen perencanaan dan dokumen

pelayanan publik yang disusun

Sekretariat Dinas

Jumlah laporan monitoring dan

evaluasi yang disusun

Laporan Sebagai alat ukur pemantauan dan pencapaian kinerja yang telah

dilakukan dinas dalam tahun anggaran

Jumlah laporan monitoirng dan evaluasi yang disusun

Sekretariat Dinas

Persentase SDM Aparatur yang diberikan bimbingan

teknis

Persen Sebagai alat ukur peningkatan kapasitas sumber daya aparatur

Jumlah aparatur yang mendapatkan bimbingan teknis dibagi jumlah seluruh aparatur SKPD dikali seratus persen

Sekretariat Dinas

Jumlah rekening

listrik, telepon dan air yang dibayarkan

Rekening

bulan

Sebagai alat ukur pelaksanaan

kepatuhan dan menunjang kelancaran administrasi perkantoran

Jumlah rekening listrik, telepon dan air yang

dibayarkan

Sekretariat Dinas

Jumlah pajak kendaraan dinas/ operasional yang

Unit Sebagai alat ukur pelaksanaan kepatuhan dan menunjang kelancaran administrasi perkantoran

Jumlah pajak kendaraan dinas/ operasional yang dibayarkan

Sekretariat Dinas

Page 14: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

NO SASARAN INDIKATOR KINERJA

SATUAN PENJELASAN SUMBER DATA KETERANGAN / KRITERIA ALASAN FORMULASI / RUMUS

PERHITUNGAN dibayarkan

Jumlah jasa administrasi keuangan yang

dibayarkan

Orang bulan Sebagai alat ukur dalam mendukung pelaksanaan administrasi keuangan dinas

Jumlah jasa administrasi keuangan yang dibayarkan setiap bulan

Sekretariat Dinas

Jumlah jasa tenaga

kebersihan yang dibayarkan

Orang bulan Untuk menjamin kenyamanan dan

kebersihan dinas

Jumlah jasa tenaga kebersihan yang

dibayarkan

Sekretariat Dinas

Jumlah bahan kebersihan kantor yang disediakan

Buah Untuk menjamin kenyamanan dan kebersihan instansi

Kuantitas pembelian bahan kebersihan Sekretariat Dinas

Jumlah peralatan kerja yang diperbaiki

Unit Sebagai alat ukur dalam memastikan kelancaran pelaksanaan pekerjaan

kantor

Jumlah peralatan kerja yang diperbaiki Sekretariat Dinas

Jumlah alat tulis

kantor yang disediakan

Buah Sebagai alat ukur dalam menunjang

pelaksanaan administrasi perkantoran

Jumlah alat tulis kantor yang disediakan Sekretariat Dinas

Jumlah fotokopi, cetak dan jilid dokumen dinas yang

disediakan

Buah

Kotak

Buku

Lembar

Sebagai alat ukur dalam menunjang pelaksanaan administrasi perkantoran

Kuantitas pelaksanaan fotokopi, cetak dan jilid dokumen dinas

Sekretariat Dinas

Jumlah komponen

instalasi listrik/ penerangan bangunan kantor yang disediakan

Unit Sebagai alat ukur dalam menunjang

pelaksanaan administrasi perkantoran

Jumlah komponen instalasi listrik penerangan

bangunan kantor yang disediakan

Sekretariat Dinas

Jumlah peralatan

dan perlengkapan kantor yang disediakan

Unit

Set

Sebagai alat ukur dalam menunjang

pelaksanaan administrasi perkantoran

Jumlah peralatan dan perlengkapan kantor

yang disediakan

Sekretariat Dinas

Jumlah bacaan dan peraturan perundang-

undangan yang disediakan

Eksemplar Sebagai alat ukur dalam menunjang pelaksanaan administrasi perkantoran

Jumlah bacaan dan peraturan perundang-undangan yang disediakan

Sekretariat Dinas

Jumlah Makanan dan Minuman yang disediakan

Porsi Bungkus Galon

Kotak

Sebagai alat ukur dalam menunjang pelaksanaan administrasi perkantoran

Jumlah Makan dan Minum yang disediakan Sekretariat Dinas

Page 15: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

NO SASARAN INDIKATOR KINERJA

SATUAN PENJELASAN SUMBER DATA KETERANGAN / KRITERIA ALASAN FORMULASI / RUMUS

PERHITUNGAN

Jumlah rapat-rapat koordinasi dan

konsultasi dalam daerah, luar daerah dan luar negeri yang dilakukan

Perjalanan Sebagai alat ukur dalam menunjang pelaksanaan administrasi perkantoran

Jumlah rapat-rapat koordinasi dalam daerah, luar daerah dan luar negeri yang dilakukan

Sekretariat Dinas

Jumlah jasa tenaga administrasi dan

tenaga teknis perkantoran yang dibayarkan

Orang bulan Sebagai alat ukur dalam menunjang pelaksanaan administrasi perkantoran

Jumlah jasa tenaga administrasi dan tenaga teknis perkantoran yang dibayarkan

Sekretariat Dinas

Jumlah pengadaan kendaraan dinas/

operasional yang dilakukan

Unit Untuk memberikan kelancaran dalam mobilitas pelayanan instansi

Jumlah pengadaan kendaraan dinas/ operasional yang dilakukan

Sekretariat Dinas

Jumlah pengadaan meubeleur yang dilakukan

Unit Untuk memenuhi kebutuhan untuk kelancaran administrasi perkantoran

Jumlah pengadaan meubeleur yang dilakukan Sekretariat Dinas

Jumlah kendaraan dinas/ operasional

yang dipelihara

Unit Untuk menjamin berfungsinya kendaraan dinas/ operasional dengan

baik

Jumlah kendaraan dinas/ operasional yang dipelihara

Sekretariat Dinas

Jumlah meubeleur

yang dipelihara

Unit Untuk menjamin meubeleur befungsi

baik

Jumlah meubeleur yang dipelihara Sekretariat Dinas

Jumlah Sarana dan Prasarana Gedung

Kantor Skala Kota yang Dipelihara

Unit Untuk memastikan sarana dan prasrana gedung kantor aman,

nyaman dalam menunjang operasional dinas

Jumlah Sarana dan Prasarana Gedung Kantor Skala Kota yang Dipelihara

Sekretariat Dinas

Jumlah pengadaan peralatan dan perlengkapan kerja

yang dilakukan

Unit Untuk memenuhi kebutuhan untuk kelancaran administrasi perkantoran

Jumlah pengadaan peralatan dan perlengkapan kantor yang dilakukan

Sekretariat Dinas

Jumlah Diklat dan

Pelatihan Formal yang diikuti

Jumlah diklat Untuk meningkatkan kapitas dan

kemampuan ASN dalam pelaksanaan bidang kerjanya

Jumlah Diklat dan Pelatihan Formal yang diikuti Sekretariat Dinas

Jumlah Pengadaan Pakaian Dinas beserta

perlengkapannya yang dilakukan

Stel Untuk memenuhi kebutuhan untuk kelancaran administrasi perkantoran

Jumlah Pengadaan Pakaian Dinas ASN Lengkap dengan Atributnya

Sekretariat Dinas

Page 16: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

NO SASARAN INDIKATOR KINERJA

SATUAN PENJELASAN SUMBER DATA KETERANGAN / KRITERIA ALASAN FORMULASI / RUMUS

PERHITUNGAN

2 Meningkatnya Infrastruktur

Dasar Publik yang Sesuai Standar

Panjang Drainase yang dibangun

Meter Untuk mengetahui panjang yang telah dibangun dengan dana yang telah

dianggarkan

Panjang drainase yang dibangun pada tahun anggaran

Bidang Cipta Karya

Jumlah Dokumen Teknis Perencanaan Pembangunan Drainase yang

Disusun

Dokumen Untuk memberikan pedoman dalam pembangunan drainase

Jumlah Dokumen Teknis Perencanaan Pembangunan Drainase yang Disusun

Bidang Cipta Karya

Jumlah

Pertimbangan Teknis Perencanaan Bangunan yang

Dikeluarkan (Leges Gambar)

Berkas Untuk mengetahui dasar atau landasan

dalam pertimbangan teknis perencanaan pembangunan

Jumlah berkas Pertimbangan Teknis

Perencanaan Bangunan yang dikeluarkan pada tahun anggaran

Bidang Cipta Karya

Jumlah

Rekomendasi Perencanaan Bangunan Gedung

Yang Dikeluarkan TABG

Berkas Sebagai dasar dalam penerbitan izin

mendirikan bangunan yang menyangkut penggunaan oleh masyarakat umum

Jumlah Rekomendasi Perencanaan Bangunan

Gedung Yang Dikeluarkan TABG

Bidang Cipta Karya

Jumlah Dokumen

HSBGN yang diterbitkan

Dokumen Sebagai dasar dalam perumusan

standar biaya dalam pelaksanaan konstruksi

Jumlah dokumen HSBGN yang diterbitkan pada

tahun anggaran

Bidang Cipta Karya

Panjang Drainase

yang dipelihara

Meter Sebagai alat ukur dalam menjaga

fungsi dan konstruksi dari drainase yang ada di Kota Payakumbuh

Panjang drainase yang dipelihara pada tahun

anggaran

Bidang Cipta Karya

Persentase pelaksanaan pembangunan sarana ibadah skala

kota

Persen Untuk mengetahui ketersediaan sarana ibadah di Kota sehingga dapat memberikan layanan dasar bagi masyarakat

Jumlah sarana ibadah yang ada dibagi jumlah sarana ibadah yang dibutuhkan dikali seratus persen

Bidang Cipta Karya

Luas Lahan yang

Dibebaskan untuk Pembangunan Sarana Ibadah Skala

Kota

Hektar Untuk mengetahui luas lahan yang

dibebaskan untuk sarana ibadah

Luas Lahan yang Dibebaskan untuk

Pembangunan Sarana Ibadah Skala Kota

Bidang Cipta Karya

Jumlah Dokumen

Perencanaan Teknis Pembangunan Jalan yang Disusun

Dokumen Untuk memberikan panduan teknis

dalam pembangunan jalan

Jumlah Dokumen Perencanaan Teknis

Pembangunan Jalan yang Disusun

Bidang Bina Marga

Page 17: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

NO SASARAN INDIKATOR KINERJA

SATUAN PENJELASAN SUMBER DATA KETERANGAN / KRITERIA ALASAN FORMULASI / RUMUS

PERHITUNGAN

Jumlah Dokumen Perencanaan Teknis

Pembangunan Jembatan yang Disusun

Dokumen Untuk memberikan panduan teknis dalam pembangunan jembatan

Jumlah Dokumen Perencanaan Teknis Pembangunan Jembatan yang Disusun

Bidang Bina Marga

Panjang jalan baru yang dibangun

Meter Untuk mengetahui panjang jalan yang dibangun pada tahun anggaran

Panjang jalan baru yang dibangun pada tahun anggaran

Bidang Bina Marga

Panjang jalan yang ditingkatkan

Meter Untuk mengetahui panjang jalan yang ditingkatkan pada tahun anggaran

Panjang jalan yang ditingkatkan pada tahun anggaran

Bidang Bina Marga

Panjang Bahu Jalan

Yang Ditingkatkan

Meter Untuk mengetahui panjang bahu jalan

yang ditingkatkan

Panjang bahu jalan yang ditingkatkan pada

tahun anggaran

Bidang Bina Marga

Panjang Jalan yang dipelihara

Meter Untuk mengetahui panjang jalan yang dipelihara pada tahun anggaran

Panjang jalan yang dipelihara pada tahun anggaran

Bidang Bina Marga

Panjang Jalan yang Direhabilitasi Berkala

Meter Untuk pendataan aset jalan yang direhabilitasi secara berkala sehingga memastikan fungsi dan konstruksi

jalan dalam kondisi baik

Panjang jalan yang direhabilitasi berkala pada tahun anggaran

Bidang Bina Marga

Panjang jalan

lingkung yang dibangun

Meter Untuk mengetahui panjang jalan

lingkung yang dibangun

Panjang jalan lingkung yang dibangun pada

tahun anggaran

Bidang Bina Marga

Jumlah jembatan baru yang dibangun

Unit Untuk mengetahui jumlah jembatan baru yang dibangun pada tahun anggaran

Jumlah jembatan baru yang dibangun pada tahun anggaran

Bidang Bina Marga

Jumlah jembatan yang dipelihara

Unit Untuk memastikan jembatan yang telah dibangun berfungsi dengan baik

Jumlah jembatan yang dipelihara pada tahun anggaran

Bidang Bina Marga

Panjang Trotoar yang dibangun

Meter Untuk mengetahui panjang trotoar yang dibangun

Panjang trotorar yang dibangun pada tahun anggaran

Bidang Bina Marga

Panjang Trotoar

yang dipelihara

Meter Untuk mengetahui trotoar jalan yang dipelihara

Panjang trotoar yang dipelihara pada tahun anggaran

Bidang Bina Marga

Persentase Lampu Jalan yang

Terpasang berdasarkan Kebutuhan

Persen Sebagai alat ukur dalam memastikan pengadaan sarana dan prasarana

pendukung jalan di Kota Payakumbuh

Jumlah lampu jalan yang terpasang dibagi jumlah lampu jalan yang dibutuhkan dikali

seratus persen

Bidang Bina Marga

Persentase Irigasi yang dipelihara

Persen Untuk mengetahui besaran irigasi yang telah dipelihara dari total irigasi yang

Panjang jaringan irigasi yang dipelihara dibagi panjang jaringan irigasi keseluruhan dikali

Bidang Sumber Daya Air

Page 18: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

NO SASARAN INDIKATOR KINERJA

SATUAN PENJELASAN SUMBER DATA KETERANGAN / KRITERIA ALASAN FORMULASI / RUMUS

PERHITUNGAN telah dibangun dan mengalami kerusakan

sertus persen

Panjang Saluran Irigasi yang direhabilitasi

Meter Untuk mengetahui panjang saluran irigasi yang direhabilitasi

Panjang saluran irigasi yang direhabilitasi pada tahun anggaran

Bidang Sumber Daya Air

Panjang Sungai yang Dinormalisasi

Meter Untuk mengetahui panjang sungai yang dinormalisasi

Panjang sungai yang dinormalisasi pada tahun anggaran

Bidang Sumber Daya Air

Panjang Sungai yang dipelihara

Meter Untuk mengetahui panjang sungai yang dipelihara

Panjang sungai yang dipelihara pada tahun anggaran

Bidang Sumber Daya Air

Luas Lahan yang dibebaskan untuk Normalisasi sungai

Hektar Untuk mengetahui pemenuhan lahan yang dibutuhkan dalam normalisasi sungai

Luas lahan yang dibebaskan untuk normalisasi pada tahun anggaran

Bidang Sumber Daya Air

Persentase kelompok P3A/GP3A yang dibina

Persen Untuk mengetahui kelompok P3A/GP3A yang masih perlu dilakukan pembinaan

Jumlah kelompok P3A/GP3A yang dibina dibagi jumlah kelompok P3A/GP3A keseluruhan dikali seratus persen

Bidang Sumber Daya Air

Jumlah Kelompok

P3A/GP3A yang dibina

Kelompok Untuk mengetahui jumlah kelompok

P3A/GP3A yang ada yang dibina

Jumlah kelompok P3A/GP3A yang dibina pada

tahun anggaran

Bidang Sumber Daya Air

Jumlah Komunitas Peduli Sungai yang Dibina

Kelompok Untuk meningkatkan kepedulian masyarakat terhadap sungai

Jumlah komunitas peduli sungai yang dibina pada tahun anggaran

Bidang Sumber Daya Air

Jumlah daerah aliran (DAS) yang dipelihara

DAS Untuk memastkan daerah aliran sungai berfungsi dengan baik

Jumlah daerah aliran (DAS) yang dipelihara Bidang Sumber Daya Air

Jumlah Dokumen

Perencanaan Pengadaan Tanah untuk Pelaksanaan Normalisasi Sungai

yang Disusun

Dokumen Untuk memberikan gambaran dan

petunjuk dalam pelaksanaan pengadaan tanah untuk normalisasi sungai

Jumlah Dokumen Perencanaan Pengadaan

Tanah untuk Pelaksanaan Normalisasi Sungai yang Disusun

Bidang Sumber Daya Air

Jumlah Persiapan/

Sosialisasi Dan Penilaian Wajar Pengadaan Tanah

Untuk Pelaksanaan Normalisasi Saluran Sungai

Dokumen Untuk memberikan pemahaman dan

membentuk kesepahaman mengenai pelaksanaan normalisasi sungai yang akan dilakukan

Jumlah Persiapan/ Sosialisasi Dan Penilaian

Wajar Pengadaan Tanah Untuk Pelaksanaan Normalisasi Saluran Sungai

Bidang Sumber Daya Air

Jumlah Pelaksanaan Pembebasan Tanah

Dokumen Untuk mengetahui banyaknya pengadaan tanah untuk normalisasi

Jumlah Pelaksanaan Pembebasan Tanah untuk Normalisasi Sungai yang Dilakukan

Bidang Sumber Daya Air

Page 19: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

NO SASARAN INDIKATOR KINERJA

SATUAN PENJELASAN SUMBER DATA KETERANGAN / KRITERIA ALASAN FORMULASI / RUMUS

PERHITUNGAN untuk Normalisasi Sungai yang

Dilakukan

sungai

Jumlah Dokumen

Pembangunan Embung yang Disusun

Dokumen Untuk memberikan pedoman dalam

pembangunan embung di Kota Payakumbuh

Jumlah Dokumen Pembangunan Embung yang

Disusun

Bidang Sumber Daya Air

Jumlah Dokumen Perencanaan Pengadaan Tanah

untuk Pembangunan Embung yang Disusun

Dokumen Untuk memberikan gambaran dan petunjuk dalam pelaksanaan pengadaan tanah untuk pembangunan

embung

Jumlah Dokumen Perencanaan Pengadaan Tanah untuk Pembangunan Embung yang

Bidang Sumber Daya Air

Jumlah Persiapan Pengadaan Tanah

untuk Pembangunan Embung yang Dilakukan

Paket Untuk memastikan dan menjamin kelegalan dan tidak adanya hambatan

dalam pembangunan embung

Jumlah Persiapan Pengadaan Tanah untuk Pembangunan Embung yang Dilakukan

Bidang Sumber Daya Air

Luas Lahan yang Dibebaskan untuk

Pembangunan Embung

Persil Untuk memastikan kebutuhan lahan dalam pembangunan embung

Luas Lahan yang Dibebaskan untuk Pembangunan Embung yang Dilakukan

Bidang Sumber Daya Air

Jumlah Sertifikasi Tanah untuk Pembangunan Embung yang

Dilakukan

Paket Untuk memastikan kelegalan tanah dalam pembangunan embung

Jumlah Sertifikasi Tanah untuk Pembangunan Embung yang Dilakukan

Bidang Sumber Daya Air

Jumlah Bantaran dan Tanggul Sungai yang Dipelihara

Paket Untuk memastikan keamanan sungai dan menghindari terjadinya longsor

Jumlah Bantaran Sungai dan Tanggul yang Dipelihara

Bidang Sumber Daya Air

Panjang jaringan distribusi air minum yang dibangun

Meter Untuk memberikan pelayanan kebutuhan dasar dari masyarakat Kota Payakumbuh

Panjang jaringan distribusi air minum yang dibangun

Bidang Cipta Karya

Jumlah Wilayah

yang Dilakukan Pembangunan Distribusi Air Minum

Kawasan Sebagai alat ukur untuk memetakan

pembangunan distribusi air minum perpipaan di Kota Payakumbuh

Jumlah Wilayah yang Dilakukan Pembangunan

Distribusi Air Minum

Bidang Cipta Karya

Jumlah Penerangan Jalan Umum yang Dipelihara

Titik Untuk mengetahui penerangan jalan yang mengalami kerusakan dan dipelihara

Jumlah penerangan jalan umum yang dipelihara pada tahun anggaran

Bidang Bina Marga

Page 20: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

NO SASARAN INDIKATOR KINERJA

SATUAN PENJELASAN SUMBER DATA KETERANGAN / KRITERIA ALASAN FORMULASI / RUMUS

PERHITUNGAN

Jumlah sosialisasi peraturan

perundang-undangan dan jasa konstruksi yang dilaksanakan

Kali Untuk mengetahui apakah pemerintah kota melakukan sosialisasi atau

pemberitahuan kepada masyarakat mengenai undang-undang dan jasa konstruksi yang dilakukan

Jumlah sosialisasi peraturan perundang-undangan dan jasa konstruksi pada tahun

anggaran

Bidang Bina Konstruksi dan Perizinan

Jumlah sosialisasi jasa konstruksi pada

SKPD yang dilakukan

Kali Untuk memberikan pemahaman kepada personil di SKPD lain perihal

aturan jasa konstruksi

Jumlah sosialisasi jasa konstruksi pada SKPD yang dilakukan

Bidang Bina Konstruksi dan Perizinan

Jumlah pembinaan jasa konstruksi pada badan usaha

Usaha Untuk meningkatkan kapasitas badan usaha konstruksi agar dapat mematuhi aturan-aturan jasa konstruksi

Jumlah pembinaan jasa konstruksi pada badan usaha

Bidang Bina Konstruksi dan Perizinan

Jumlah dokumen perencanaan

pembangunan/ pemeliharaan jaringan irigasi yang

disusun

Dokumen Untuk memberikan arahan dan pedoman dalam hal

pembangunan/pemeliharaan jaringan irigasi

Jumlah dokumen perencanaan/ pembangunan/ pemeliharaan jaringan irigasi yang disusun

Bidang Bina Konstruksi dan Perizinan

Jumlah pintu air

yang dibangun

Unit Untuk memberikan informasi perihal

pembangunan pintu air pada tahun anggaran serta kemudahan bagi masyarakat dalam pengaturan air irigasi yang mengaliri sawah

Jumlah pintu air yang dibangun pada tahun

anggaran

Bidang Sumber Daya Air

Jumlah pintu air yang dipelihara

Unit Sebagai informasi perihal pemeliharaan pintu air pada tahun anggaran serta

mempertahankan kondisi aset sehingga memberikan kemudahan bagi masyarakat dalam pengaturan air

irigasi yang mengaliri sawah

Jumlah pintu air yang dipelihara pada tahun anggaran

Bidang Sumber Daya Air

Jumlah daerah

irigasi (DI) yang dipelihara

DI Untuk tetap menjaga berfungsinya

daerah irigasi dalam mendukung lahan produktif masyarakat

Jumlah daerah irgasi (DI) yang dipelihara Bidang Sumber Daya Air

Panjang Turap/ Talud/ Bronjong yang dibangun

Meter Untuk mengamankan tebing dan daerah sungai

Panjang turab/ talud bronjong yang dibangun Bidang Sumber Daya Air

Jumlah dokumen perencanaan dan

penataan sungai yang disusun

Dokumen Untuk memberikan pedoman dan arahan dalam penataan sungai

Jumlah dokumen perencanaan dan penataan sungai yang disusun

Bidang Sumber Daya Air

Page 21: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

NO SASARAN INDIKATOR KINERJA

SATUAN PENJELASAN SUMBER DATA KETERANGAN / KRITERIA ALASAN FORMULASI / RUMUS

PERHITUNGAN

Jumlah dokumen revisi RISPAM yang

disusun

Dokumen Untuk memberikan gambaran umum dalam hal pelayanan air minum

kepada masyarakat

Jumlah dokumen revisi RISPAM yang disusun Bidang Cipta Karya

Jumlah Dokumen

Perencanaan Pengadaan Tanah untuk Pembangunan dan Peningkatan

Jalan yang Disusun

Dokumen Untuk memberi gambaran dan

kerangka dalam pengadaan tanah untuk pembanunan dan peningkatan jalan

Jumlah Dokumen perencanaan pengadaan

tanah untuk pembangunan dan peningkatan jalan yang disusun

Bidang Bina Marga

Jumlah Persiapan

Pengadaan Tanah untuk Pembangunan dan Peningkatan

Jalan yang Disusun

Paket Untuk menunjang kelancaran dalam

pengadaan tanah untuk pembangunan dan peningkatan jalan

Jumlah persiapan pengadaan tanah untuk

pembangunan dan peningaktan jalan yang disusun

Bidang Bina Marga

Jumlah persil lahan

yang dibebaskan untuk peningkatan dan pembangunan

jalan

Ruas Untuk meningkatkan kenyamanan

mobilisasi masyarakat di Kota Payakumbuh

Jumlah persil lahan yang dibebaskan untuk

peningkatan dan pembangunan jalan

Bidang Bina Marga

Jumlah Penyerahan

Hasil Pengadaan Tanah untuk Pembangunan dan Peningkatan Jalan

Paket Untuk melegalkan hak kepemilikan

atas pengadaan tanah yang telah dilakukan

Jumlah Penyerahan Hasil Pengadaan Tanah

untuk Pembangunan dan Peningkatan Jalan

Bidang Bina Marga

Jumlah Dokumen Perencanaan Teknis

Jalan Lingkung yang disusun

Dokumen Sebagai pedoman dalam pembangunan jalan lingkung

Jumlah Dokumen Perencanaan dan Pembangunan Jalan dan Jembatan Pedesaan

yang Disusun

Bidang Bina Marga

Jumlah Pengadaan alat Pengujian dan bahan laboratorium

yang dilakukan

Set Untuk memastikan kelancaran dan kesesuaian pengujian sampel konstruksi

Jumlah Pengadaan alat Pengujian dan bahan labor yang dilakukan

UPTD Laboratorium

Jumlah Pengadaan

Alat Berat yang Dilakukan

Unit Untuk membantu kelancaran

pekerjaan pembangunan di Kota Payakumbuh

Jumlah Pengadaan Alat Berat yang Dilakukan UPTD Alat Berat

Jumlah alat laboratorium yang dipelihara

Set Untuk memastikan kelancaran dan kesesuaian pengujian sampel konstruksi

Jumlah alat laboratorium yang dipelihara UPTD Laboratorium

Jumlah alat berat yang dipelihara

Unit Untuk membantu kelancaran pekerjaan pembangunan di Kota

Payakumbuh

Jumlah alat berat yang dipelihara UPTD Alat Berat

Page 22: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

NO SASARAN INDIKATOR KINERJA

SATUAN PENJELASAN SUMBER DATA KETERANGAN / KRITERIA ALASAN FORMULASI / RUMUS

PERHITUNGAN

Jumlah sarana dan prasarana gedung

skala kota yang dibangun

Unit Untuk menunjang dan melengkapi fasilitas gedung skala kota

Jumla sarana dan prasarana gedung skala kota yang dibangun

Bidang Cipta Karya

Jumlah Izin Usaha Jasa Konstruksi (IUJK) yang diterbitkan

rekomendasi Untuk memberikan kepastian dan kelegalan dari badang usaha konstruksi dalam melaksanakan pengadaan atau menyediakan jasa

Jumlah Izin Usaha Jasa Konstruksi (IUJK) yang dikeluarkan

Bidang Bina Konstruksi dan Perizinan

Jumlah tenaga konstruksi yang

dibina

Orang Untuk meningkatkan kapasitas dan kualitas dari tenaga konstruksi

Jumlah tenaga konstruksi yang dibina Bidang Bina Konstruksi dan Perizinan

Jumlah Dokumen Profil Jasa Konstruksi yang Disusun

Dokumen Sebagai informasi mengenai badan usaha dan aturan-aturan mengenai jasa konstruksi

Jumlah dokumen profil jasa konstruksi yang disusun

Bidang Bina Konstruksi dan Perizinan

Jumlah Monitoring dan Evaluasi Badan

Usaha

Kali

Untuk mengetahui pembinaan yang telah dilakukan oleh pemerintah

daerah kepada badan usaha jasa konstruksi

Jumlah peserta pembinaan jasa konstruksi yang dilakukan pada tahun anggaran

Bidang Bina Konstruksi dan Perizinan

3 Meningkatkan Kesesuaian Guna Lahan dengan

Rencana Tata Ruang

Jumlah Dokumen RDTR, Peraturan Zonasi, RTBL/RTRK

yang disusun, dikaji dan dievaluasi

Dokumen Untuk melakukan pengkajian dan pengaturan pemangaatan ruang dan bangunan di Kota

Jumlah dokumen RDTR, Peraturan Zonasi, RTBL/RTRK yang disusun, dikaji dan dievaluasi

Bidan Penataan Ruang

Jumlah Aturan Hukum Mengatur Pemanfaatan Ruang

dan Bangunan

Dokumen Untuk menyusun aturan dalam pemanfaatan ruang dan bangunan sehingga menjadi dasar bagi

masyarakat dalam pemanfaatan ruang dan bangunan

Jumlah aturan hukum yang mengatur pemanfaatan ruang dan bangunan

Bidang Penataan Ruang

Jumlah Aturan Hukum Mengatur Pengendalian Pemanfaatan Ruang

Perwako Untuk menyusun aturan dalam pengendalian ruang sehingga pemanfaatan ruang tidak menyalahi dan mengganggu tata kota

Jumlah aturan hukum yang mengatur pengendalian ruang

Bidang Penataan Ruang

Jumlah Blad RTRK

yang dimutakhirkan

Blad Untuk menjadi pedoman bagi

masyarakat/pelaku usaha untuk mengetahui tata ruang Kota

Jumlah Blad RTRK yang dimutakhirkan Bidang Penataan Ruang

Jumlah Dokumen Penataan Ruang yang dikaji dan dievaluasi

Dokumen Untuk mengevaluasi dokumen RTRW yang telah dihasilkan dan disesuaikan dengan kebutuhan dan dinamika perkotaan

Jumlah Dokumen RTRW yang dikaji dan dievaluasi

Bidang Penataan Ruang

Page 23: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

NO SASARAN INDIKATOR KINERJA

SATUAN PENJELASAN SUMBER DATA KETERANGAN / KRITERIA ALASAN FORMULASI / RUMUS

PERHITUNGAN

Jumlah Dokumen Penataan Ruang

yang ditetapkan

Dokumen Untuk mengetahui penetapan dokumen Penataan Ruang

Jumlah Dokumen Penataan Ruang yang ditetapkan

Bidang Penataan Ruang

Jumlah Peta Analog yang Diinformasikan

Bwp Untuk mensosialisasikan atau menginformasikan kepada stackholder mengenai Peta Analog

Jumlah Peta Analog yang Diinformasikan Bidang Penataan Ruang

Jumlah Peta Digital yang diupdate

File data Untuk memastikan keterkinian Peta Digital dengan kondisi Perkotaan saat ini

Jumlah peta digital yang diupdate pada tahun anggaran

Bidang Penataan Ruang

Jumlah Advice Planning yang diterbitkan

Berkas Untuk memastikan pemanfaatan ruang oleh masyarakat sesuai dengan RTRW yang telah disusun

Jumlah advice planning yang dikeluarkan pada tahun anggaran

Bidang Penataan Ruang

Persentase

Penerbitan KRK/AP yang sesuai permohonan

Persen Untuk mengetahui jumlah KRK yang

diterbitkan sesuai permohonan

Jumlah KRK/AP yang sesuai dibagi jumlah

KRK/AP yang diajukan dikali seratus persen

Bidang Penataan Ruang

Jumlah Teguran pelanggaran ruang yang diterbitkan

Berkas Untuk memberikan efek jera kepada masyarakat yang melakukan pelanggaran

Jumlah teguran yang diterbitkan pada tahun anggaran

Bidang Penataan Ruang

Jumlah Pengawasan Pemanfaatan Ruang

yang dilaksanakan

Berkas Untuk mengurangi pelanggaran dalam pemanfaatan ruang di Kota

Jumlah pengawasan pemanfaatan ruang pada tahun anggaran

Bidang Penataan Ruang

Jumlah Rekomendasi IMB yang diberikan

Berkas Untuk mengetahui ketertiban masyarakat dan kepatuhan masyarakat dalam melengkapi perizinan bangunan

Jumlah rekomendasi IMB yang diterbitkan pada tahun anggaran

Bidang Bina Konstruksi dan Perizinan

Jumlah Sosialisasi Kebijakan, Norma Standar Prosedur

Pemanfaatan Ruang yang dilaksanakan

Kecamatan Untuk mengetahui apakah kebijakan, norma standar prosedur telah disampaikan kepada masyarakat

Jumlah kecamatan yang dilakukan sosialisasi pada tahun anggaran

Bidang Bina Konstruksi dan Perizinan

Jumlah papan informasi kebijakan, norma standar

prosedur yang dipasang

Unit Untuk menyebarluaskan aturan, kebijakan dalam hal pemanfaatan ruang kepada masyarakat Kota

Payakumbuh

Jumlah papan informasi kebijakan, norma standar prosedur yang dipasang

Bidang Bina Konstruksi dan Perizinan

Jumlah Fasilitasi Konsolidasi Tanah Perkotaan (KTP)

Persil Untuk mengetahui jumlah fasilitasi penyelesaian KTP

Jumlah Fasilitasi Konsolidasi Tanah Perkotaan (KTP)

Bidang Penataan Ruang

Page 24: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

NO SASARAN INDIKATOR KINERJA

SATUAN PENJELASAN SUMBER DATA KETERANGAN / KRITERIA ALASAN FORMULASI / RUMUS

PERHITUNGAN

Jumlah sertifikasi aset tanah pemko

yang dilaksanakan

Persil Untuk memastikan kelegalan aset tanah pemko Payakumbuh

Jumlah sertifikasi aset tanah pemko yang dilaksanakan

Bidang Penataan Ruang

Jumlah Database

Pertanahan yang disusun

Kecamatan Sebagai alat ukur dalam pelayanan

pertanahan yang diberikan oleh SKPD

Jumlah Database Pertanahan yang disusun Bidang Penataan Ruang

Jumlah Aset Tanah Pemko yang memiliki Dokumen Hibah/ Penyerahan

Persil Untuk menginventarisasi dan melegalitasi aset-aset fisik Pemko yang ada

Jumlah Aset Tanah Pemko yang memiliki Dokumen Hibah/ Penyerahan pada tahun anggaran

Bidang Penataan Ruang

Persentase Wilayah

yang dilakukan suvey dan pemetaan pendataan bangunan gedung

Persentase

wilayah

Untuk memastikan kevalidan data

dengan kondisi di lapangan

Wilayah yang dilakukan survei dan pemetaan

dibagi dengan wilayah keseluruhan dikali seratus persen

Bidang Penataan Ruang

Payakumbuh, Agustus 2019

Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Payakumbuh

MUSLIM, ST, M.SI

NIP. 19750402 200003 1 005

Page 25: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

Lampiran V : Keputusan Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Payakumbuh Nomor: 600/ /SK/PUPR-PYK/VIII-2019 tentang Perubahan atas Keputusan

Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Payakumbuh Nomor 600/15/SK/PUPR-PYK/I-2019 tentang Indikator Kinerja Utama Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Payakumbuh Tahun 2017-2022

INDIKATOR KINERJA TAMBAHAN DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN RUANG KOTA PAYAKUMBUH

TAHUN 2017-2022

MISI : MEWUJUDKAN PERENCANAAN, PEMANFAATAN, DAN PENGENDALIAN RUANG SERTA INFRASTRUKTUR PERKOTAAN YANG HANDAL

NO SASARAN INDIKATOR KINERJA

SATUAN PENJELASAN SUMBER DATA KETERANGAN / KRITERIA ALASAN FORMULASI / RUMUS

PERHITUNGAN

1 Meningkatnya akuntabilitas

kinerja Dinas

Indeks RB SKPD Index Sebagai alat ukur pelayanan SKPD terhadap masyarakat

Nilai yang diberikan oleh Inspektorat terhadap pelaksanaan reformasi birokrasi di SKPD

Inspektorat

Persentase Capaian Kinerja Realisasi Program/ Kegiatan

Persen Sebagai alat ukur pelaksanaan program dan kegiatan SKPD

Jumlah realisasi kinerja program dan kegiatan dibagi target kinerja dibagi seratus persen

Sekretariat Dinas

Persentase Capaian

Kinerja Kepegawaian

Persen Sebagai alat ukur kinerja Pegawai

dalam memenuhi sasaran kinerja pegawai atau perjanjian kinerja

realisasi kinerja pegawai dibagi target sasaran

kinerja/perjanjian kinerja dikali seratus persen

Sekretariat Dinas

Persentase ASN yang berperilaku disiplin

Persen Sebagai alat ukur kepatuhan ASN terhadap peraturan yang ada

Jumlah ASN yang tidak melakukan pelanggaran dibagi dengan ASN keseluruhan dikali seratus persen

Sekretariat Dinas

Persentase sasaran,

program dan kegiatan renja yang selaras dengan

renstra

Persen Sebagai alat ukur untuk memastikan

kesesuaian penyusunan renja dengan renstra yang telah disusun

Jumlah indikator renja yang sesuai dengan

renstra dibagi jumlah indikator renstra keseluruhan dikali seratus persen

Sekretariat Dinas

Persentase sasaran,

program dan kegiatan renja yang selaras dengan RKPD

Persen Sebagai alat ukur untuk memastikan

kesesuaian penyusunan renja dengan RKPD yang telah disusun

Jumlah indikator renja yang sesuai dengan

RKPD dibagi jumlah indikator RKPD keseluruhan dikali seratus persen

Sekretariat Dinas

Persentase Capaian kinerja realisasi

penerimaan daerah

Persen Sebagai alat ukur pencapaian target penerimaan daerah yang dilakukan

oleh instansi

Capaian realisasi penerimaan daerah di SKPD dibagi dengan target penerimaan daerah di

SKPD dikali seratus persen

Sekretariat Dinas

Persentase Capaian kinerja realisasi keuangan

Persen Sebagai alat ukur realisasi keuangan yang dilakukan oleh instansi

realisasi keuangan dibagi dengan target realisasi keuangan dikali seratus persen

Sekretariat Dinas

Page 26: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

NO SASARAN INDIKATOR KINERJA

SATUAN PENJELASAN SUMBER DATA KETERANGAN / KRITERIA ALASAN FORMULASI / RUMUS

PERHITUNGAN

Persentase ASN yang mengikuti

bimtek sesuai kompetensi

Persen Untuk meningkatkan kapasitas dan kualitas ASN di Instansi

Jumlah ASN yang mengikuti bimtek dibagi dengan jumlah ASN keseluruhan di SKPD dikali

seratus persen

Sekretariat Dinas

Persentase ASN yang terlambat

melebihi aturan kepegawaian

Persen Untuk meningkatkan kepatuhan dan ketepatan ASN dalam melaksanakan

kedinasan

Jumlah ASN yang terlambat dibagi dengan jumlah ASN keseluruhan di SKPD dikali seratus

persen

Sekretariat Dinas

Persentase aset kewenangan Dinas

yang tidak termanfaatkan

Persen Sebagai alat ukur pemanfaatan aset pemda yang ada di SKPD agar

terciptanya penggunaan aset yang efisien dan efektif

Jumlah aset yang tidak dimanfaatkan dibagi jumlah aset pemda di SKPD keseluruhan dikali

seratus persen

Sekretariat Dinas

Persentase aset

Pemda kewenangan Dinas dalam kondisi baik

Persen Sebagai alat ukur kemampuan instansi

dalam menjaga aset Pemda yang ada di SKPD

Jumlah aset pemda dalam kondisi baik dibagi

dengan aset pemda keselurahan di SKPD dikali seratus persen

Sekretariat Dinas

2 Meningkatnya Infrastruktur

Dasar Publik yang Sesuai Standar

Jumlah Penduduk yang Terlayani air

minum

Jiwa Untuk mengetahui jumlah penduduk yang telah terlayani dengan air minum

perpipaan

Jumlah penduduk yang terlayani air minum perpipaan

Bidang Cipta Karya

Jumlah Sambungan

Rumah Terpasang

SR Untuk mengetahui banyaknya rumah

di perkotaan yang tersambung air minum perpipaan

Jumlah sambungan perpipaan yang telah

terpasang di rumah penduduk

Bidang Cipta Karya

Luas areal sawah yang teraliri irigasi

Hektar Untuk memastikan lahan-lahan masyarakat di Kota Payakumbuh tetap produktif

Luas areal sawah yang teraliri irigasi Bidang Sumber Daya Air

Payakumbuh, Agustus 2019

Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Payakumbuh

MUSLIM, ST, M.SI

NIP. 19750402 200003 1 005

Page 27: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN RUANG KOTA PAYAKUMBUH

TAHUN 2019

INDIKATORKINERJA INDIVIDU ASN

Page 28: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Kepala Dinas

Tugas :

membantu Walikota dalam menyelenggarakan urusan pemerintahan di

bidang Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang dan bidang Pertanahan

Fungsi : a Perumusan kebijakan teknis urusan pemerintahan bidang Pekerjaan

Umum dan Penataan Ruang dan bidang Pertanahan ;

b Pembinaan teknis penyelenggaraan urusan pemerintahan bidang

Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang dan bidang Pertanahan ;

c Pemantauan, evaluasi dan pelaporan Pelaksanaan program

kegiatanpemerintahan bidang Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang

dan bidang Pertanahan ;

d Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Walikota terkait dengan

tugas dan fungsinya ;

No Sasaran

Kinerja

Indikator

Kinerja Formula

Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Meningkatnya Kesesuaian Guna Lahan dengan Rencana

Tata Ruang

Persentase Kesesuaian Pemanfaatan Ruang

Luas Penggunaan Lahan Sesuai Dengan Rencana Tata

Ruang

Luas Wilayah Kota

Payakumbuh

X 100%

Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan

Ruang

2 Meningkatnya Infrastruktur Dasar Publik yang Sesuai Standar

Persentase Pelayanan Air

Minum

Jumlah Masyarakat Yang Terlayani Air Minum

Proyeksi Total Masyarakat Kota Payakumbuh

X 100% Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan

Ruang

3 Meningkatnya Infrastruktur Dasar Publik yang Sesuai Standar

Persentase Daerah Irigasi Berkinerja

Baik

Luas Pertanian Lahan Basah Yang Terairi

Luas Areal Pertanian Kota Payakumbuh Keseluruhan

X 100%

Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan

Ruang

4 Meningkatnya Infrastruktur Dasar Publik yang Sesuai

Standar

Persentase Penataan Sungai

Panjang Sungai Yang Dinormalisasi

Panjang Sungai Yang Mengalir

Di Kota Payakumbuh

X 100%

Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan

Ruang

5 Meningkatnya Infrastruktur Dasar Publik yang Sesuai

Standar

Persentase Ketersediaan Fasilitas Umum

Perkotaan

Jumlah Fasilitas Umum Kota Jumlah Fasilitas Umum Skala

Kota Seharusnya

X 100% Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan

Ruang

6 Meningkatnya Infrastruktur Dasar Publik

Persentase Panjang Jalan Status Kota dengan

kondisi Mantap

Panjang Jalan Kondisi Mantap Panjang Jalan Kota

Keseluruhan

X 100% Dinas Pekerjaan Umum dan

Page 29: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja

Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

yang Sesuai Standar

Penataan Ruang

7 Meningkatnya Infrastruktur Dasar Publik yang Sesuai Standar

Persentase Sistem Drainase Skala Kota

Panjang Jalan Kota Yang Memiliki Drainase Skala Kota

Panjang Jalan Kota

X 100%

Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan

Ruang

8 Meningkatnya Kualitas Pelayanan dan Kinerja Dinas

Persentase Capaian Kinerja Realisasi Program/Kegiatan

Jumlah realisasi kinerja

program dan kegiatan

target kinerja dibagi seratus

persen

X 100%

Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan

Ruang

9 Meningkatnya Kualitas Pelayanan dan

Kinerja Dinas

Persentase Kinerja Kepegawaian

Realisasi Kinerja Pegawai Target Sasaran

Kinerja/Perjanjian Kinerja

X 100% Dinas Pekerjaan Umum dan

Penataan Ruang

10 Meningkatnya Akuntabilitas Kinerja Perangkat

Daerah

Predikat Nilai Evaluasi AKIP oleh

Inspektorat

Predikat nilai AKIP Predikat, sesuai dengan range nilai yang ditetapkan

Kementerian PAN dan RB

Inspektorat

Page 30: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Sekretaris

Tugas :

Merencanakan operasional, mengelola, mengoordinasikan,

mengendalikan, mengevaluasi dan melaporkan urusan umum,

kepegawaian, keuangan perencanaan, evaluasi dan pelaporan

Fungsi : a Perencanaan operasional urusan umum, kepegawaian, keuangan serta

pengelolaan perencanaan, evaluasi dan pelaporan ;

b Pengelolaan urusan umum, kepegawaian, keuangan serta pengelolaan

perencanaan, evaluasi dan pelaporan ;

c Pengendalian, evaluasi dan pelaporan urusan umum, kepegawaian,

keuangan serta pengelolaan perencanaan, evaluasi dan pelaporan ;

d Pengoordinasian urusan umum, kepegawaian, keuangan serta

pengelolaan perencanaan, evaluasi dan pelaporan Dinas ;

e Pengelolaan informasi publik terkait kebijakan Dinas ;

f Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh atasan, sesuai dengan tugas

dan fungsinya ;

No Sasaran Kinerja

Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Meningkatnya Kualitas Pelayanan dan Kinerja Dinas

Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM)

Dinas

Index Yang Diperoleh Dari Pengolahan Hasil Survey Yang Diperoleh Dari

Masyarakat Terhadap 9 (Sembilan) Unsur Layanan

Survey kepuasan

masyarakat

2 Meningkatnya Kualitas Pelayanan dan Kinerja Dinas

Nilai Evaluasi AKIP oleh Inspektorat

Nilai yang diberikan oleh Inspektorat terhadap evaluasi kinerja Dinas

Inspektorat

3 Meningkatnya Kualitas Pelayanan dan

Kinerja Dinas

Indeks Reformasi Birokrasi (PMPRB) Dinas

Nilai yang diberikan oleh Inspektorat terhadap pelaksanaan reformasi

birokrasi di SKPD

Inspektorat

4 Meningkatnya Kualitas Pelayanan dan Kinerja Dinas

Persentase ASN yang Menduduki Jabatan yang sesuai dengan Kompetensi

Jumlah Jabatan Yang Diisi Sesuai Kompetensi

Jumlah Seluruh Jabatan

X 100%

Sekretariat Dinas

5 Meningkatnya Kualitas Pelayanan dan Kinerja Dinas

Persentase Kondisi Sarana dan Prasarana Perkantoran dalam

Kondisi Baik

Jumlah Sarana Prasarana Perkantoran Dalam Kondisi

Baik

Jumlah Seluruh Sarana Prasarana Perkantoran

X 100%

Sekretariat Dinas

Page 31: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja

Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

6 Meningkatnya Kualitas Pelayanan dan Kinerja Dinas

Persentase ASN Berpakaian Dinas dengan Atribut Lengkap

Jumlah penyediaan pakaian dinas beserta atributnya jumlah ASN dinas dikali

seratus persen

X 100%

Sekretariat Dinas

7 Meningkatnya Kualitas Pelayanan dan Kinerja Dinas

Persentase Aset Pemda Kewenangan Dinas dalam Kondisi Baik

Jumlah aset pemda dalam kondisi baik

aset pemda keselurahan di SKPD

X 100%

Sekretariat Dinas

8 Meningkatnya Kualitas Pelayanan dan Kinerja Dinas

Persentase Capaian Kinerja Realisasi Program/Kegiatan

Jumlah realisasi kinerja program dan kegiatan

target kinerja dibagi seratus

persen

X 100%

Sekretariat Dinas

9 Meningkatnya Kualitas Pelayanan dan

Kinerja Dinas

Persentase Kinerja Kepegawaian

Realisasi Kinerja Pegawai Target Sasaran

Kinerja/Perjanjian Kinerja

X 100% Sekretariat Dinas

10 Meningkatnya Kualitas Pelayanan dan

Kinerja Dinas

Persentase ASN Berperilaku Disiplin

Jumlah ASN Yang Tidak Melakukan Pelanggaran

Dengan ASN Keseluruhan

X 100%

Sekretariat Dinas

11 Meningkatnya Kualitas Pelayanan dan Kinerja Dinas

Persentase Sasaran, Program dan Kegiatan Renja yang Selaras

dengan Renstra

Jumlah Indikator Renja Yang Sesuai Dengan Renstra

Jumlah Indikator Renstra Keseluruhan

X 100%

Sekretariat Dinas

12 Meningkatnya Kualitas Pelayanan dan

Kinerja Dinas

Persentase Sasaran, Program dan Kegiatan Renja SKPD yang Selaras dengan RKPD

Jumlah Indikator Renja Yang Sesuai Dengan RKPD

Jumlah Indikator RKPD Keseluruhan

X 100%

Sekretariat Dinas

Page 32: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Kepala Bidang Sumber Daya Air

Tugas :

Merencanakan, melaksanakan, mengevaluasi dan melaporkan

pelaksanaan tugas di Bidang Sumber Daya Air

Fungsi : a Penyusunan rencana dan program kerja operasional kegiatan Bidang

Sumber Daya Air ;

b Penyelenggaraan kegiatan Bidang Sumber Daya Air;

c Monitoring dan evaluasi pelaksanaan kegiatan Bidang Sumber Daya Air;

d Pelaporan pelaksanaan tugas Bidang Sumber Daya Air;

e Pelaksanaan tugas kedinasan sesuai dengan bidang tugas dan fungsinya.

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Meningkatnya Kualitas Infrastruktur

Sumber Daya Air

Persentase Irigasi dengan Kondisi Baik

Panjang Irigasi Kondisi Baik Panjang Irigasi

X 100% Bidang Sumber

Daya Air

2 Meningkatnya Kualitas Infrastruktur Sumber Daya Air

Persentase Sungai Berfungsi Baik

Panjang Sungai Yang Berfungsi Baik

Panjang Sungai Keseluruhan

X 100%

Bidang Sumber Daya Air

3 Meningkatnya Kualitas Infrastruktur Sumber Daya Air

Persentase Kelompok P3A/GP3A yang Aktif

Jumlah Kelompok P3A/GP3A

Yang Aktif

Jumlah Kelompok P3A/GP3A Keseluruhan

X 100%

Bidang Sumber Daya Air

4 Meningkatnya Kualitas Infrastruktur Sumber Daya Air

Persentase Ketersediaan Debit Air Irigasi

Debit Air Irigasi Yang Tersedia

Debit Air Irigasi Yang Dibutuhkan

X 100%

Bidang Sumber

Daya Air

5 Meningkatnya Kualitas Infrastruktur Sumber Daya Air

Persentase Debit Air Baku yang Tersedia

Debit Air Baku Yang Tersedia

Debit Air Baku Yang Dibutuhkan

X 100%

Bidang Sumber Daya Air

Page 33: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Kepala Bidang Bina Marga

Tugas :

Merencanakan, melaksanakan, mengevaluasi dan melaporkan

pelaksanaan tugas di Bidang Bina Marga

Fungsi : a Penyusunan rencana dan program kerja Bidang Bina Marga ;

b Penyelenggaraan kegiatan Bidang Bina Marga ;

c Monitoring dan evaluasi pelaksanaan kegiatan Bidang Bina Marga ;

d Pelaporan pelaksanaan tugas Bidang Bina Marga ;

e Pelaksanaan tugas kedinasan sesuai dengan bidang tugas dan fungsinya.

No Sasaran Kinerja Indikator

Kinerja Formula

Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Meningkatnya Kualitas Infrastruktur Jalan

Persentase Ketersediaan Jalan Kota Sesuai Kebutuhan

Panjang Jalan Kota Yang Terbangun

Jalan Kota Yang Dibutuhkan

X 100%

Bidang Bina Marga

2 Meningkatnya

Kualitas Infrastruktur Jalan

Persentase Jalan Kota yang Memenuhi Standar Konstruksi dan Fungsi

Panjang Jalan Kota Memenuhi Standar

Konstruksi Dan Fungsi

Panjang Jalan Kota

X 100%

Bidang Bina

Marga

3 Meningkatnya Kualitas Infrastruktur Jalan

Persentase Jalan yang Memiliki Trotoar

Persentase jalan kota yang memiliki trotoar

jalan kota keseluruhan

X 100%

Bidang Bina Marga

4 Meningkatnya Kualitas Infrastruktur Jalan

Persentase Jalan yang Dilayani Penerangan Jalan Umum (PJU)

Panjang Jalan Memiliki PJU Panjang Jalan Keseluruhan

X 100% Bidang Bina Marga

Page 34: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Kepala Bidang Cipta Karya

Tugas :

Merencanakan, melaksanakan, mengevaluasi dan melaporkan

pelaksanaan tugas di Bidang Cipta Karya

Fungsi : a Penyusunan rencana dan program kerja kegiatan Bidang Cipta Karya ;

b Penyelenggaraan kegiatan Bidang Cipta Karya ;

c Monitoring dan evaluasi pelaksanaan kegiatan Bidang Cipta Karya ;

d Pelaporan pelaksanaan tugas Bidang Cipta Karya ;

e Pelaksanaan tugas kedinasan sesuai dengan bidang tugas dan fungsinya.

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Meningkatnya Penyediaan dan Penataan Bangunan Gedung

Persentase Penyediaan Sarana Perkantoran Tertentu yang Representatif

Jumlah Sarana Perkantoran Tertentu Yang Representatif Jumlah Sarana Perkantoran

Tertentu Keseluruhan

X 100%

Bidang Cipta Karya

2 Meningkatnya Penyediaan dan Penataan Bangunan Gedung

Persentase Bangunan Gedung Pemerintah yang Representatif

Bangunan Gedung Pemerintah Yang

Representatif

Bangunan Gedung

Pemerintah Keseluruhan

X 100%

Bidang Cipta Karya

3 Meningkatnya

Kualitas Infrastruktur Jalan

Persentase Jalan Kota yang Memiliki Drainase

Panjang Jalan Kota Berdrainase

Panjang Jalan Kota Keseluruhan

X 100%

Bidang Cipta Karya

4 Meningkatnya Kualitas Infrastruktur Jalan

Persentase Ketersediaan Drainase Sesuai

Kebutuhan

Panjang Drainase Kota Dengan Panjang Jalan Kota

X 100% Bidang Cipta Karya

5 Meningkatnya Kualitas Infrastruktur Jalan

Persentase Jalan Lingkung Sesuai Kebutuhan

Panjang Jalan Lingkung Yang Telah Dibangun

Panjang Jalan Lingkung

Yang Dibutuhkan

X 100%

Bidang Cipta Karya

6 Meningkatnya

Kualitas Infrastruktur Sumber Daya Air

Persentase Rumah Tangga Terlayani Air Minum

Perpipaan

Jumlah Rumah Yang Memiliki Sambungan Air

Minum Perpipaan

Jumlah Rumah Keseluruhan

X 100%

Bidang Cipta

Karya

Page 35: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Kepala Bidang Bina Konstruksi dan Perizinan Bangunan

Tugas :

Merencanakan, melaksanakan, mengevaluasi dan melaporkan

pelaksanaan tugas di Bidang Bina Konstruksi dan Perizinan Bangunan

Fungsi : a Penyusunan rencana dan program kerja operasional kegiatan Bidang Bina

Konstruksi dan Perizinan Bangunan ;

b Penyelenggaraan kegiatan Bidang Bina Konstruksi dan Perizinan

Bangunan;

c Monitoring dan evaluasi pelaksanaan kegiatan Bidang Bina Konstruksi dan

Perizinan Bangunan;

d Pelaporan pelaksanaan tugas Bidang Bina Konstruksi dan Perizinan

Bangunan;

e Pelaksanaan tugas kedinasan sesuai dengan bidang tugas dan fungsinya.

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Meningkatnya Kesesuaian Pembangunan dengan Rencana Tata Ruang

Persentase Kepatuhan Pelaku Pembangunan sesuai Rencana Tata Ruang

Jumlah Rumah Ber IMB Jumlah Rumah Keseluruhan

X 100% Bidang Bina Konstruksi

Dan Perizinan

Bangunan

2 Meningkatnya

Penyediaan dan Penataan Bangunan Gedung

Persentase Badan Usaha Jasa Konstruksi yang Memenuhi Kulaifikasi

Jumlah Badan Usaha Jasa Konstruksi Yang Berkinerja

Baik

Jumlah Badan Usaha Jasa Yang Mendapatkan Paket

Pekerjaan

X 100%

Bidang Bina Konstruksi

Dan Perizinan Bangunan

Page 36: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Kepala Bidang Penataan Ruang

Tugas :

Merencanakan, melaksanakan, mengevaluasi dan melaporkan

pelaksanaan tugas di Bidang Penataan Ruang

Fungsi : a Penyusunan rencana dan program kerja operasional kegiatan Bidang

Penataan Ruang ;

b Penyelenggaraan kegiatan Bidang Penataan Ruang;

c Monitoring dan evaluasi pelaksanaan kegiatan Bidang Penataan Ruang;

d Pelaporan pelaksanaan tugas Bidang Penataan Ruang;

e Pelaksanaan tugas kedinasan sesuai dengan bidang tugas dan fungsinya.

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Meningkatnya Kualitas Perencanaan Tata Ruang

Persentase Ketersediaan Dokumen dan Regulasi Tata

Ruang Yang Tersedia

Jumlah Dokumen Tata Ruang Tersedia

Jumlah Dokumen Tata

Ruang Seharusnya

X 100%

Bidang Penataan

Ruang

2 Meningkatnya Kesesuaian Pembangunan dan Rencana Tata Ruang

Persentase Sertifikasi Aset Tanah dan Bangunan

Pemerintah Kota

Jumlah Aset Yang Telah Memiliki Sertifikat/Legalitas Jumlah Aset Kota Secara

Keseluruhan

X 100%

Bidang Penataan

Ruang

3 Meningkatnya Kesesuaian Pembangunan dan Rencana Tata Ruang

Persentase Penertiban Pelanggaran Pemanfaatan Ruang

Jumlah Pelanggaran Yang Ditertibkan

Pelanggaran Yang Terjadi

X 100%

Bidang Penataan

Ruang

Page 37: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Kepala Sub Bagian Umum dan Kepegawaian

Tugas :

Melaksanakan pengelolaan administrasi umum dan kepegawaian

Fungsi : a Pengelolaan urusan administrasi umum yang meliputi kehumasan dan

dokumentasi, perlengkapan, rumah tangga,sarana prasarana, aset ;

b Penyiapan bahan koordinasi dan petunjuk teknis kebutuhan,

pengadaan, inventarisasi, pendistribusian, penyimpanan, perawatan

dan penghapusan perlengkapan/sarana kerja ;

c Penyiapan bahan kebijakan dan petunjuk teknis yang berkaitan dengan

urusan kepegawaian ;

d Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh atasan, sesuai dengan tugas

dan fungsinya.

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Meningkatnya Kapasitas Sumber Daya Dinas

Persentase ASN yang Mengikuti Bimtek sesuai Kompetensi

Jumlah ASN Yang Mengikuti Bimtek

Jumlah ASN Keseluruhan Di SKPD

X 100% Sekretariat Dinas

2 Meningkatnya Kapasitas Sumber Daya Dinas

Persentase ASN yang Terlambat Melebihi Aturan Kepegawaian

Jumlah ASN Yang

Terlambat

Jumlah ASN

Keseluruhan Di SKPD

X 100% Sekretariat

Dinas

3 Meningkatnya Kapasitas Sumber Daya Dinas

Persentase Aset Pemda Kewenangan Dinas

yang Tidak Termanfaatkan

Jumlah Aset Yang Tidak Dimanfaatkan

Jumlah Aset Pemda Di

Skpd Keseluruhan

X 100% Sekretariat Dinas

4 Meningkatnya Operasional Dinas

Jumlah Rekening Listrik, telepon dan Air yang Dibayarkan

Jumlah Rekening Listrik, Telepon Dan Air Yang Dibayarkan

Sekretariat Dinas

5 Meningkatnya Operasional Dinas

Jumlah Pajak Kendaraan Dinas/Operasional Yang Dibayarkan

Jumlah Pajak Kendaraan Dinas/ Operasional Yang Dibayarkan

Sekretariat Dinas

6 Meningkatnya Operasional Dinas

Jumlah Jasa Administrasi Keuangan Yang

Dibayarkan

Jumlah Jasa Administrasi Keuangan Yang Dibayarkan Setiap

Bulan

Sekretariat Dinas

7 Meningkatnya Operasional Dinas

Jumlah Jasa Tenaga Kebersihan Yang Dibayarkan

Jumlah Jasa Tenaga Kebersihan Yang Dibayarkan

Sekretariat Dinas

Page 38: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

8 Meningkatnya Operasional Dinas

Jumlah Bahan Kebersihan Kantor Yang Tersedia

Kuantitas Pembelian Bahan Kebersihan

Sekretariat Dinas

9 Meningkatnya Operasional Dinas

Jumlah Peralatan Kerja Yang Diperbaiki

Jumlah Peralatan Kerja Yang Diperbaiki

Sekretariat Dinas

10 Meningkatnya Operasional Dinas

Jumlah Alat Tulis Kantor yang Disediakan

Jumlah Alat Tulis Kantor Yang Disediakan

Sekretariat Dinas

11 Meningkatnya Operasional Dinas

Jumlah Cetak, Fotocopy Dan Jilid Dokumen Dinas Yang Disediakan

Kuantitas Pelaksanaan Fotokopi, Cetak Dan Jilid Dokumen Dinas

Sekretariat Dinas

12 Meningkatnya Operasional Dinas

Jumlah Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor Yang Disediakan

Jumlah Komponen Instalasi Listrik Penerangan Bangunan Kantor

Yang Disediakan

Sekretariat Dinas

13 Meningkatnya Operasional Dinas

Jumlah Peralatan Dan Perlengkapan

Kantor Yang Disediakan

Jumlah Peralatan Dan Perlengkapan Kantor Yang

Disediakan

Sekretariat Dinas

14 Meningkatnya Operasional Dinas

Jumlah Bahan Bacaan Dan Peraturan Perundang-

Undangan Yang Disediakan

Jumlah Bacaan Dan Peraturan Perundang-Undangan Yang

Disediakan

Sekretariat Dinas

15 Meningkatnya Operasional Dinas

Jumlah Makanan Dan Minuman Yang Tersedia Untuk Kegiatan Dinas

Jumlah Makan dan Minum yang disediakan

Sekretariat Dinas

16 Meningkatnya Operasional Dinas

Jumlah Rapat-Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam Daerah, Luar Daerah Dan Luar Negeri Yang Dilakukan

Jumlah Rapat-Rapat Koordinasi Dalam Daerah, Luar Daerah Dan

Luar Negeri Yang Dilakukan

Sekretariat Dinas

17 Meningkatnya Operasional Dinas

Jumlah Gaji Tenaga Adminitrasi Dan Tenaga Teknis Perkantoran Yang Dibayarkan

Jumlah Jasa Tenaga Administrasi Dan Tenaga Teknis Perkantoran

Yang Dibayarkan

Sekretariat Dinas

18 Meningkatnya Operasional Dinas

Jumlah Sarana Dan Prasarana Gedung Kantor Skala Kota Yang Dipelihara

Jumlah Sarana dan Prasarana Gedung Kantor Skala Kota yang

Dipelihara

Sekretariat

Dinas

Page 39: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

19 Meningkatnya Operasional Dinas

Jumlah Kendaraan Dinas/Operasional Yang Dipelihara

Jumlah kendaraan dinas/ operasional yang dipelihara

Sekretariat Dinas

20 Meningkatnya Operasional Dinas

Jumlah Mebeleur Yang Dilakukan Pemeliharaan Rutin

Jumlah Meubeleur Yang Dipelihara Sekretariat Dinas

21 Meningkatnya Operasional Dinas

Jumlah Pengadaan Peralatan Dan Perlengkapan Kerja Yang Dilakukan

Jumlah Pengadaan Peralatan Dan Perlengkapan Kantor Yang

Dilakukan

Sekretariat Dinas

22 Meningkatnya Operasional Dinas

Jumlah Pengadaan Pakaian Dinas Beserta Perlengkapannya Yang Dilakukan

Jumlah Pengadaan Pakaian Dinas ASN Lengkap dengan Atributnya

Sekretariat Dinas

Page 40: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Kepala Sub Bagian Penyusunan Program

Tugas :

Merencanakan kegiatan, melaksanakan, membagi tugas dan mengontrol

urusan perencanaan, evaluasi dan pelaporan yang meliputi

penghimpunan rencana program/kegiatan, pengevaluasian laporan dari

masing-masing bidang yang ada pada Dinas

Fungsi : a Pelaksanaan kegiatan perencanaan, evaluasi dan pelaporan Dinas ;

b Pengoordinasian penyusunan Perencanan Daerah yang meliputi

penghimpunan rencana program/kegiatan, evaluasi dan laporan dari

masing-masing bidang pada Dinas ;

c Pembagian pelaksanaan tugas perencanaan, evaluasi dan pelaporan pada

lingkup tugasnya ;

d Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas

dan fungsinya.

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Meningkatnya Kualitas Dokumentasi dan Pelaporan Dinas

Jumlah Laporan Pencapaian Kinerja dan Ikhtisar Kinerja yang Disusun

Kuantitas laporan capaian kinerja dan ikhtisar realisasi kinerja yang

disusun

Sekretariat Dinas

2 Meningkatnya Kualitas Dokumentasi dan Pelaporan Dinas

Jumlah Buku Profil Dinas PUPR yang Disusun

Jumlah profil dinas yang disusun

Sekretariat Dinas

3 Meningkatnya Kualitas

Dokumentasi dan Pelaporan Dinas

Jumlah Dokumen Perencanaan dan

Dokumen Pelayanan Publik yang Disusun

Jumlah dokumen perencanaan dan dokumen pelayanan publik yang

disusun

Sekretariat Dinas

4 Meningkatnya Kualitas Dokumentasi dan

Pelaporan Dinas

Jumlah Laporan Monitoring dan Evaluasi yang

Disusun

Jumlah laporan monitoirng dan evaluasi yang disusun

Sekretariat Dinas

5 Meningkatnya Kualitas Dokumentasi dan Pelaporan Dinas

Jumlah Capaian Kinerja dan Realisasi Kinerja Dinas yang Disebarluaskan

dan Dipublikasikan

Jumlah capaian kinerja dan realisasi kerja SKPD yang

disebarluaskan dan dipublikasikan

Sekretariat Dinas

Page 41: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Kepala Sub Bagian Keuangan

Tugas :

merencanakan kegiatan, melaksanakan, membagi tugas dan mengontrol

urusan administrasi keuangan pada Dinas

Fungsi : a Penyiapan bahan kebijakan dan petunjuk teknis yang berkaitan dengan

urusan perencanaan program dan kegiatan, penatausahaan administrasi

keuangan dan pertanggungjwaban keuangan Dinas ;

b Pengelolaan administrasi keuangan yang meliputi perencanaan,

penatausahaan, pertanggungjawaban dan pelaporan Dinas ;

c Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas

dan fungsinya ;

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Meningkatnya Kualitas Penyelenggaraan Urusan Kedinasan

Persentase Capaian Kinerja Realisasi Penerimaan Daerah SKPD

Capaian Realisasi Penerimaan Daerah di SKPD Target Penerimaan Daerah

Di SKPD

X 100%

Sekretariat Dinas

2 Meningkatnya Kualitas Penyelenggaraan Urusan Kedinasan

Persentase Capaian Kinerja Realisasi Keuangan SKPD

Realisasi Keuangan

Target Realisasi Keuangan

X 100% Sekretariat Dinas

Page 42: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Kepala UPTD Alat Berat

Tugas :

Membantu Kepala Dinas dalam melaksanakan kegiatan teknis operasional

dan/atau kegiatan teknis penunjang dinas di bidang pengelolaan alat

berat

Fungsi : a Penyusunan kegiatan teknis operasional ;

b Pengkajian dan analisis teknis operasional ;

c Pelaksanaan kebijakan teknis di bidangnya ;

d Pelaksanaan operasional pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan

bidang tugasnya ;

e Pelaksanaan operasional tugas teknis sesuai dengan bidang tugasnya;

f Pelaksanaan pelayanan teknis administrasi ketatausahaan UPTD ;

g Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas

dan fungsinya ;

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Meningkatnya Sarana dan Prasarana Kebinamargaan

Persentase Pemenuhan Alat Berat Berfungsi Baik

Jumlah alat berat yang berfungsi baik

jumlah alat berat

keseluruhan

X 100%

UPTD ALat Berat

Page 43: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Kepala UPTD Laboratorium Konstruksi

Tugas :

Membantu Kepala Dinas dalam melaksanakan kegiatan teknis operasional

dan/atau kegiatan teknis penunjang dinas di bidang pengendalian

mutu/kualitas insfrastruktur bidang ke PU-an

Fungsi : a Penyusunan kegiatan teknis operasional ;

b Pengkajian dan analisis teknis operasional ;

c Pelaksanaan kebijakan teknis di bidangnya ;

d Pelaksanaan operasional pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan

bidang tugasnya ;

e Pelaksanaan operasional tugas teknis sesuai dengan bidang tugasnya;

f Pelaksanaan pelayanan teknis administrasi ketatausahaan UPTD ;

g Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas

dan fungsinya.

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Meningkatnya Sarana dan Prasarana Kebinamargaan

Persentase Alat Laboratorium Konstruksi dengan Kondisi Baik

Jumlah alat labor dengan kondisi baik

jumlah alat labor

keseluruhan

X 100%

UPTD Alat Laboratoriu

m

2 Meningkatnya Sarana dan Prasarana Kebinamargaan

Persentase Pemenuhan Layanan Laboratorium Konstruksi

Jumlah pemenuhan layanan laboratorium

konstruksi

jumlah layanan laboratorium konstruksi

seharusnya

X 100%

UPTD Alat Laboratoriu

m

Page 44: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Kepala Seksi Irigasi dan Rawa

Tugas :

Merencanakan, melaksanakan, mengevaluasi dan melaporkan

pelaksanaan tugas Seksi Irigasi dan Rawa

Fungsi : a Perencanaan program kegiatan urusan Seksi Irigasi dan Rawa;

b Pelaksanaan program kegiatan Seksi Irigasi dan Rawa;

c Pembagian pelaksanaan tugas Seksi Irigasi dan Rawa;

d Pembuatan laporan dan evaluasi program kegiatan urusan Seksi Irigasi

dan Rawa;

e Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas

dan fungsinya ;

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Meningkatnya Kualitas Infrastruktur Irigasi

Jumlah Pintu Air yang Dibangun

Jumlah Pintu Air Yang Dibangun Pada Tahun Anggaran

Bidang Sumber Daya Air

2 Meningkatnya Kualitas Infrastruktur Irigasi

Jumlah Dokumen Perencanaan Pembangunan/Pemeliharaan Jaringan Irigasi yang Disusun

Jumlah Dokumen Perencanaan/ Pembangunan/ Pemeliharaan Jaringan

Irigasi Yang Disusun

Bidang Sumber

Daya Air

3 Meningkatnya Kualitas Infrastruktur Irigasi

Panjang Saluran Irigasi yang Direhabilitasi

Panjang Saluran Irigasi Yang Direhabilitasi Pada Tahun Anggaran

Bidang Sumber Daya Air

Page 45: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Kepala Seksi Sungai dan Air Baku

Tugas :

Merencanakan, melaksanakan, mengevaluasi dan melaporkan

pelaksanaan tugas Seksi Sungai dan Air Baku

Fungsi : a Perencanaan program kegiatan urusan Seksi Sungai dan Air Baku;

b Pelaksanaan program kegiatan Seksi Sungai dan Air Baku ;

c Pembagian pelaksanaan tugas Seksi Sungai dan Air Baku ;

d Pembuatan laporan dan evaluasi program kegiatan urusan Seksi Sungai

dan Air Baku;

e Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas

dan fungsinya ;

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Meningkatnya Pelestarian dan

Pemanfaatan Sungai

Jumlah Daerah Aliran Sungai

(DAS) yang Dipelihara

jumlah daerah aliran (DAS) yang dipelihara

Bidang Sumber

Daya Air

2 Meningkatnya Pelestarian dan Pemanfaatan Sungai

Panjang Turap/Talud/Bronjong yang Dibangun

Panjang turab/ talud bronjong yang dibangun

Bidang Sumber Daya Air

3 Meningkatnya Pelestarian dan Pemanfaatan Sungai

Panjang Sungai yang Dinormalisasi

Panjang sungai yang dinormalisasi

pada tahun anggaran

Bidang Sumber

Daya Air

4 Meningkatnya Pelestarian dan Pemanfaatan Sungai

Panjang Sungai yang Dipelihara

Panjang sungai yang dipelihara pada tahun anggaran

Bidang Sumber

Daya Air

5 Meningkatnya Pelestarian dan Pemanfaatan Sungai

Jumlah Komunitas Peduli Sungai yang Dibina

Jumlah komunitas peduli sungai yang dibina pada tahun anggaran

Bidang Sumber Daya Air

6 Meningkatnya Pelestarian dan Pemanfaatan Sungai

Luas Lahan yang Dibebaskan untuk Normalisasi Sungai

Luas lahan yang dibebaskan untuk normalisasi pada tahun anggaran

Bidang Sumber

Daya Air

7 Meningkatnya Pelestarian dan Pemanfaatan Sungai

Jumlah Dokumen Perencanaan/Penataan Sungai yang Disusun

Jumlah Dokumen Perencanaan Pengadaan Tanah untuk Pelaksanaan

Normalisasi Sungai yang Disusun

Bidang Sumber

Daya Air

Page 46: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Kepala Seksi Operasional dan Pemeliharaan Sumber Daya Air

Tugas :

Merencanakan, melaksanakan, mengevaluasi dan melaporkan

pelaksanaan tugas Seksi Operasional dan Pemeliharaan Sumber Daya Air

Fungsi : a Perencanaan program kegiatan urusan Seksi Operasional dan

Pemeliharaan Sumber Daya Air ;

b Pelaksanaan program kegiatan Seksi Operasional dan Pemeliharaan

Sumber Daya Air ;

c Pembagian pelaksanaan tugas Seksi Operasional dan Pemeliharaan

Sumber Daya Air ;

d Pembuatan laporan dan evaluasi program kegiatan urusan Seksi

Operasional dan Pemeliharaan Sumber Daya Air ;

e Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas

dan fungsinya.

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Meningkatnya Kualitas Infrastruktur Irigasi

Jumlah Pintu Air yang Dipelihara

Jumlah pintu air yang dipelihara pada tahun anggaran

Bidang Sumber Daya Air

2 Meningkatnya Kualitas Infrastruktur Irigasi

Persentase Irigasi yang Dipelihara

Panjang jaringan irigasi yang dipelihara dibagi panjang jaringan irigasi keseluruhan dikali sertus

persen

Bidang Sumber

Daya Air

3 Meningkatnya Kualitas Infrastruktur Irigasi

Jumlah Daerah Irigasi yang Dipelihara

Jumlah daerah irgasi (DI) yang dipelihara

Bidang Sumber

Daya Air

4 Meningkatnya Kualitas Infrastruktur Irigasi

Luas Areal Sawah yang Teraliri Irigasi

Luas areal sawah yang teraliri irigasi Bidang Sumber

Daya Air

5 Meningkatnya Kualitas Infrastruktur Irigasi

Persentase Kelompok P3A/GP3A yang Dibina

Jumlah kelompok P3A/GP3A yang dibina

jumlah kelompok P3A/GP3A keseluruhan

X 100%

Bidang Sumber Daya Air

6 Meningkatnya Kualitas Infrastruktur Irigasi

Jumlah Kelompok Petani Pemakai Air (P3A) dan GP3A yang Dibina

Jumlah kelompok P3A/GP3A yang dibina pada tahun anggaran

Bidang Sumber

Daya Air

Page 47: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Kepala Seksi Pemeliharaan Jalan dan Jembatan

Tugas :

Merencanakan, melaksanakan, mengevaluasi dan melaporkan

pelaksanaan tugas Seksi Pemeliharaan Jalan dan Jembatan

Fungsi : a Perencanaan program kegiatan urusan Seksi Pemeliharaan Jalan dan

Jembatan;

b Pelaksanaan program kegiatan Seksi Pemeliharaan Jalan dan Jembatan;

c Pembagian pelaksanaan tugas Seksi Pemeliharaan Jalan dan Jembatan;

d Pembuatan laporan dan evaluasi program kegiatan urusan Seksi

Pemeliharaan Jalan dan Jembatan ;

e Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas

dan fungsinya ;

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Meningkatnya Penyediaan Jalan dan Jembatan Status Kota

Jumlah Jembatan Baru yang Dibangun

Jumlah jembatan baru yang dibangun

pada tahun anggaran

Bidang Bina

Marga

2 Mempertahankan Kondisi Jalan dan Jembatan

Panjang Jalan yang Dipelihara

Panjang jalan yang dipelihara pada tahun anggaran

Bidang Bina Marga

3 Mempertahankan Kondisi Jalan dan Jembatan

Panjang Jalan yang Dipelihara Secara Berkala

Panjang jalan yang direhabilitasi

berkala pada tahun anggaran

Bidang Bina

Marga

4 Mempertahankan Kondisi Jalan dan Jembatan

Jumlah Jembatan yang Dipelihara

Jumlah jembatan yang dipelihara pada tahun anggaran

Bidang Bina Marga

Page 48: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Kepala Seksi Pembangunan, Peningkatan Jalan dan Jembatan

Tugas :

Merencanakan, melaksanakan, mengevaluasi dan melaporkan

pelaksanaan tugas Seksi Pembangunan, Peningkatan Jalan dan Jembatan

Fungsi : a Perencanaan program kegiatan urusan Seksi Pembangunan, Peningkatan

Jalan dan Jembatan ;

b Pelaksanaan program kegiatan Seksi Pembangunan, Peningkatan Jalan

dan Jembatan ;

c Pembagian pelaksanaan tugas Seksi Pembangunan, Peningkatan Jalan

dan Jembatan ;

d Pembuatan laporan dan evaluasi program kegiatan urusan Seksi

Pembangunan, Peningkatan Jalan dan Jembatan ;

e Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas

dan fungsinya.

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Meningkatnya Penyediaan Jalan dan Jembatan Status Kota

Panjang Jalan Baru yang Dibangun

Panjang jalan baru yang dibangun pada tahun anggaran

Bidang Bina Marga

2 Meningkatnya Penyediaan Jalan dan Jembatan Status Kota

Jumlah Persil Lahan yang Dibebaskan untuk Pembangunan dan Peningkatan Jalan

Jumlah persil lahan yang dibebaskan untuk peningkatan dan pembangunan

jalan

Bidang Bina Marga

3 Meningkatnya Kualitas dan Struktur Jalan

Panjang Jalan yang Ditingkatkan

Panjang jalan yang ditingkatkan pada tahun anggaran

Bidang Bina Marga

4 Meningkatnya Kualitas dan Struktur Jalan

Panjang Bahu Jalan yang Ditingkatkan

Panjang bahu jalan yang ditingkatkan pada tahun anggaran

Bidang Bina Marga

Page 49: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Kepala Seksi Pengembangan Bangunan Pelengkap Jalan

Tugas :

merencanakan, melaksanakan, mengevaluasi dan melaporkan

pelaksanaan tugas Seksi Pengembangan Bangunan Pelengkap Jalan

Fungsi : a Perencanaan program kegiatan urusan Seksi Pengembangan Bangunan

Pelengkap Jalan;

b Pelaksanaan program kegiatan Seksi Pengembangan Bangunan

Pelengkap Jalan;

c Pembagian pelaksanaan tugas Seksi Pengembangan Bangunan Pelengkap

Jalan;

d Pembuatan laporan dan evaluasi program kegiatan urusan Seksi

Pengembangan Bangunan Pelengkap Jalan ;

e Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas

dan fungsinya.

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Meningkatnya Kualitas Penerangan Jalan Umum

Persentase Lampu Jalan yang Terpasang Berdasarkan Kebutuhan

Jumlah lampu jalan yang terpasang

jumlah lampu jalan yang dibutuhkan

X 100%

Bidang Bina Marga

2 Meningkatnya

Kualitas Penerangan Jalan Umum

Jumlah

Penerangan Jalan Umum yang Dipelihara

Jumlah penerangan jalan umum yang

dipelihara pada tahun anggaran

Bidang Bina

Marga

3 Meningkatnya Prasarana untuk Pejalan Kaki

Panjang Trotoar yang Dibangun

Panjang trotorar yang dibangun pada tahun anggaran

Bidang Bina Marga

4 Meningkatnya

Prasarana untuk Pejalan Kaki

Panjang Trotoar

yang Dipelihara Panjang trotoar yang dipelihara pada

tahun anggaran

Bidang Bina

Marga

Page 50: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Kepala Seksi Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) dan

Penyehatan Lingkungan Permukiman (PLP)

Tugas :

Merencanakan, melaksanakan, mengevaluasi dan melaporkan

pelaksanaan tugas Seksi Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minum

(SPAM) dan Penyehatan Lingkungan Permukiman (PLP)

Fungsi : a Perencanaan program kegiatan urusan Seksi Pengembangan Sistem

Penyediaan Air Minum (SPAM) dan Penyehatan Lingkungan Permukiman

(PLP);

b Pelaksanaan program kegiatan Seksi Pengembangan Sistem Penyediaan

Air Minum (SPAM) dan Penyehatan Lingkungan Permukiman (PLP);

c Pembagian pelaksanaan tugas Seksi Pengembangan Sistem Penyediaan

Air Minum (SPAM) dan Penyehatan Lingkungan Permukiman (PLP);

d Pembuatan laporan dan evaluasi program kegiatan urusan Seksi

Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) dan Penyehatan

Lingkungan Permukiman (PLP);

e Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas

dan fungsinya.

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Meningkatnya Jalan yang Memiliki Drainase

Panjang Drainase yang Dibangun

Panjang drainase yang dibangun pada

tahun anggaran

Bidang Cipta

Karya

2 Meningkatnya Jalan yang Memiliki Drainase

Panjang Drainase yang Dipelihara

Panjang drainase yang dipelihara pada tahun anggaran

Bidang Cipta Karya

3 Meningkatnya Kualitas Infrastruktur Air Minum

Jumlah Dokumen Revisi RISPAM yang Disusun

Jumlah dokumen revisi RISPAM yang disusun

Bidang Cipta Karya

4 Meningkatnya Kualitas Infrastruktur Air Minum

Jumlah Penduduk yang Terlayani Air Minum Jumlah

Jumlah penduduk yang terlayani air

minum perpipaan

Bidang Cipta

Karya

5 Meningkatnya Kualitas Infrastruktur Air Minum

Panjang Jaringan Distribusi Air Minum yang Dibangun

Panjang jaringan distribusi air minum yang dibangun

Bidang Cipta Karya

6 Meningkatnya Kualitas Infrastruktur Air Minum

Sambungan Rumah Terpasang

Jumlah sambungan perpipaan yang telah terpasang di rumah penduduk

Bidang Cipta Karya

Page 51: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Kepala Seksi Tata Bangunan

Tugas :

Merencanakan, melaksanakan, mengevaluasi dan melaporkan

pelaksanaan tugas Seksi Tata Bangunan

Fungsi : a Perencanaan program kegiatan urusan Seksi Tata Bangunan;

b Pelaksanaan program kegiatan Seksi Tata Bangunan ;

c Pembagian pelaksanaan tugas Seksi Tata Bangunan ;

d Pembuatan laporan dan evaluasi program kegiatan urusan Seksi Tata

Bangunan;

e Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas

dan fungsinya.

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Meningkatnya Penyediaan Sarana dan Prasarana Ibadah dan

Perkantoran

Persentase Pelaksanaan Pembangunan

Sarana Ibadah Skala Kota

Jumlah sarana ibadah yang ada

jumlah sarana ibadah

yang dibutuhkan

X 100%

Bidang Cipta Karya

2 Meningkatnya Penyediaan Sarana dan Prasarana Ibadah dan Perkantoran

Jumlah Sarana dan Prasarana Gedung Skala Kota yang Dibangun

Jumla sarana dan prasarana gedung skala kota yang dibangun

Bidang Cipta Karya

3 Meningkatnya Penyediaan Sarana dan Prasarana Ibadah dan Perkantoran

Luas Lahan yang Dibebaskan untuk Pembangunan Sarana Ibadah Skala Kota

Luas Lahan yang Dibebaskan untuk Pembangunan Sarana Ibadah Skala

Kota

Bidang Cipta Karya

4 Meningkatnya Penataan Konstruksi Bangunan Gedung

Jumlah Pertimbangan Teknis Perencanaan Bangunan Yang Dikeluarkan

(Leges Gambar)

Jumlah berkas Pertimbangan Teknis Perencanaan Bangunan yang

dikeluarkan pada tahun anggaran

Bidang Cipta Karya

5 Meningkatnya

Penataan Konstruksi Bangunan Gedung

Jumlah Dokumen HSBGN yang Diterbitkan

Jumlah dokumen HSBGN yang

diterbitkan pada tahun anggaran

Bidang Cipta

Karya

6 Meningkatnya Penataan Konstruksi Bangunan Gedung

Jumlah Rekomendasi Perencanaan Bangunan Gedung yang Dikeluarkan TABG

Jumlah Rekomendasi Perencanaan Bangunan Gedung Yang Dikeluarkan

TABG

Bidang Cipta Karya

Page 52: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Kepala Seksi Pengembangan Kawasan Strategis

Tugas :

Merencanakan, melaksanakan, mengevaluasi dan melaporkan

pelaksanaan tugas Seksi Pengembangan Kawasan Strategis

Fungsi : a Perencanaan program kegiatan urusan Seksi Pengembangan Kawasan

Strategis ;

b Pelaksanaan program kegiatan Seksi Pengembangan Kawasan Strategis ;

c Pembagian pelaksanaan tugas Seksi Pengembangan Kawasan Strategis ;

d Pembuatan laporan dan evaluasi program kegiatan urusan Seksi

Pengembangan Kawasan Strategis ;

e Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas

dan fungsinya ;

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Meningkatnya Penyediaan Jalan Lingkung

Panjang Jalan Lingkung yang

Dibangun

Panjang jalan lingkung yang dibangun

pada tahun anggaran

Bidang Cipta

Karya

Page 53: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Kepala Seksi Perencanaan Bina Konstruksi

Tugas :

Merencanakan, melaksanakan, mengevaluasi dan melaporkan

pelaksanaan tugas Seksi Perencanaan Bina Konstruksi

Fungsi : a Perencanaan program kegiatan urusan Seksi Perencanaan Bina

Konstruksi;

b Pelaksanaan program kegiatan Seksi Perencanaan Bina Konstruksi ;

c Pembagian pelaksanaan tugas Seksi Perencanaan Bina Konstruksi ;

d Pembuatan laporan dan evaluasi program kegiatan urusan Seksi

Perencanaan Bina Konstruksi;

e Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas

dan fungsinya ;

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Meningkatnya Badan Usaha Jasa Konstruksi yang Memiliki Kualifikasi sesuai Standar

Jumlah Monitoring dan Evaluasi Badan Usaha Jasa

Konstruksi

Jumlah peserta pembinaan jasa konstruksi yang dilakukan pada tahun

anggaran

Bidang Bina Konstruksi

dan Perizinan Bangunan

2 Meningkatnya Badan Usaha Jasa Konstruksi yang Memiliki Kualifikasi

sesuai Standar

Jumlah Tenaga Kerja Konstruksi

yang Dibina

Jumlah tenaga konstruksi yang dibina Bidang Bina Konstruksi

dan Perizinan

Bangunan

Page 54: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Kepala Seksi Pembinaan Jasa Konstruksi

Tugas :

Merencanakan, melaksanakan, mengevaluasi dan melaporkan

pelaksanaan tugas Seksi Pembinaan Jasa Konstruksi

Fungsi : a Perencanaan program kegiatan urusan Seksi Pembinaan Jasa Konstruksi

;

b Pelaksanaan program kegiatan Seksi Pembinaan Jasa Konstruksi ;

c Pembagian pelaksanaan tugas Seksi Pembinaan Jasa Konstruksi ;

d Pembuatan laporan dan evaluasi program kegiatan urusan Seksi

Pembinaan Jasa Konstruksi;

e Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas

dan fungsinya ;

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Meningkatnya Badan Usaha Jasa Konstruksi yang Memiliki Kualifikasi Sesuai Standar

Jumlah Sosialisasi Peraturan Perundang-Undangan dan Jasa Konstruksi yang Dilaksanakan

Jumlah sosialisasi peraturan perundang-undangan dan jasa

konstruksi pada tahun anggaran

Bidang Bina Konstruksi

dan Perizinan Bangunan

2 Meningkatnya Badan Usaha Jasa Konstruksi yang

Memiliki Kualifikasi Sesuai Standar

Jumlah Izin Usaha Jasa Konstruksi (IUJK) yang

diterbitkan

Jumlah Izin Usaha Jasa Konstruksi (IUJK) yang dikeluarkan

Bidang Bina Konstruksi

dan Perizinan Bangunan

Page 55: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Kepala Seksi Perizinan Bangunan

Tugas :

Merencanakan, melaksanakan, mengevaluasi dan melaporkan

pelaksanaan tugas Seksi Perizinan Bangunan

Fungsi : a Perencanaan program kegiatan urusan Seksi Perizinan Bangunan ;

b Pelaksanaan program kegiatan Seksi Perizinan Bangunan ;

c Pembagian pelaksanaan tugas Seksi Perizinan Bangunan ;

d Pembuatan laporan dan evaluasi program kegiatan urusan Seksi Perizinan

Bangunan ;

e Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas

dan fungsinya ;

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Meningkatnya Substansi Rencana Tata Ruang dan Kualitas Sistem

Informasi Penataan

Jumlah Aturan Hukum yang Mengatur Pemanfaatan Ruang dan Bangunan

Jumlah aturan hukum yang mengatur pemanfaatan ruang dan bangunan

Bidang Bina Konstruksi

dan Perizinan

Bangunan

2 Meningkatnya Tertib Pemanfaatan Ruang Sesuai Dokumen Perizinan

Jumlah Sosialisasi Kebijakan, Norma Standar Prosedur Pemanfaatan Ruang yang

Dilaksanakan

Jumlah kecamatan yang dilakukan sosialisasi pada

tahun anggaran

Bidang Bina Konstruksi

dan Perizinan

Bangunan

3 Meningkatnya Tertib Pemanfaatan Ruang Sesuai Dokumen

Perizinan

Jumlah Rekomendasi IMB yang Diberikan

Jumlah rekomendasi IMB yang diterbitkan pada tahun anggaran

Bidang Bina Konstruksi

dan Perizinan Bangunan

4 Meningkatnya Tertib Pemanfaatan Ruang Sesuai Dokumen Perizinan

Jumlah Papan Informasi Kebijakan Norma, Standar, Prosedur yang Dipasang

Jumlah papan informasi kebijakan, norma standar prosedur yang

dipasang

Bidang Bina Konstruksi

dan Perizinan Bangunan

Page 56: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Kepala Seksi Perencanaan dan Pemanfaatan Tata Ruang

Tugas :

Merencanakan, melaksanakan, mengevaluasi dan melaporkan

pelaksanaan tugas Seksi Perencanaan dan Pemanfaatan Tata Ruang

Fungsi : a Perencanaan program kegiatan urusan Seksi Perencanaan dan

Pemanfaatan Tata Ruang ;

b Pelaksanaan program kegiatan Seksi Perencanaan dan Pemanfaatan Tata

Ruang ;

c Pembagian pelaksanaan tugas Seksi Perencanaan dan Pemanfaatan Tata

Ruang;

d Pembuatan laporan dan evaluasi program kegiatan urusan Seksi

Perencanaan dan Pemanfaatan Tata Ruang ;

e Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas

dan fungsinya ;

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Meningkatnya Substansi Rencana Tata Ruang dan Kualitas Sistem Informasi Penataan

Ruang

Jumlah Blad RTRK yang Dimutakhirkan

Jumlah Blad RTRK yang dimutakhirkan Bidang Penataan Ruang

2 Meningkatnya Substansi Rencana Tata Ruang dan Kualitas Sistem Informasi Penataan

Ruang

Jumlah Dokumen RDTR, PZ, RTRK yang Disusun, Dikaji dan Dievaluasi

Jumlah dokumen RDTR, Peraturan Zonasi, RTBL/RTRK yang disusun, dikaji dan dievaluasi

Bidang Penataan Ruang

3 Meningkatnya Substansi Rencana Tata Ruang dan Kualitas Sistem Informasi Penataan Ruang

Jumlah Dokumen Penataan Ruang yang Ditetapkan

Jumlah Dokumen Penataan Ruang yang ditetapkan

Bidang Penataan Ruang

4 Meningkatnya Substansi Rencana Tata Ruang dan Kualitas Sistem Informasi Penataan

Ruang

Jumlah Peta Analog yang Diinformasikan

Jumlah Peta Analog yang Di informasikan

Bidang Penataan Ruang

5 Meningkatnya Substansi Rencana Tata Ruang dan Kualitas Sistem Informasi Penataan Ruang

Jumlah Peta Digital

yang Diupdate

Jumlah peta digital yang diupdate

pada tahun anggaran

Bidang Penataan Ruang

Page 57: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

6 Meningkatnya Tertib Pemanfaatan Ruang sesuai Dokumen Perizinan

Jumlah Advice Planning yang

Diterbitkan

Jumlah advice planning yang dikeluarkan pada tahun anggaran

Bidang Penataan

Ruang

7 Meningkatnya Tertib Pemanfaatan Ruang sesuai Dokumen Perizinan

Persentase Penerbitan KRK/AP yang sesuai dengan

Permohonan

Jumlah KRK/AP yang sesuai dibagi jumlah KRK/AP yang diajukan dikali seratus persen

Bidang Penataan Ruang

Page 58: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Kepala Seksi Pengendalian dan Penertiban Tata Ruang

Tugas :

Merencanakan, melaksanakan, mengevaluasi dan melaporkan

pelaksanaan tugas Seksi Pengendalian dan Penertiban Tata Ruang

Fungsi : a Perencanaan program kegiatan urusan Seksi Pengendalian dan

Penertiban Tata Ruang;

b Pelaksanaan program kegiatan Seksi Pengendalian dan Penertiban Tata

Ruang;

c Pembagian pelaksanaan tugas Seksi Pengendalian dan Penertiban Tata

Ruang;

d Pembuatan laporan dan evaluasi program kegiatan urusan Seksi

Pengendalian dan Penertiban Tata Ruang;

e Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas

dan fungsinya ;

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Meningkatnya Substansi Rencana Tata Ruang dan Kualitas Sistem Informasi Penataan

Ruang

Persentase Wilayah yang Dilakukan Survey dan Pemetaan Untuk Pendataan

Bangunan Gedung

Wilayah yang dilakukan survei dan pemetaan wilayah keseluruhan

X 100% Bidang Penataan Ruang

2 Meningkatnya Substansi Rencana Tata Ruang dan Kualitas Sistem Informasi Penataan Ruang

Jumlah Aturan Hukum Yang Mengatur Pengendalian Pemanfaatan Ruang

Jumlah aturan hukum yang mengatur pengendalian ruang

Bidang Penataan Ruang

3 Meningkatnya Kepatuhan Masyarakat Terhadap Rencana Tata Ruang

Jumlah Pengawasan Pemanfaatan Ruang yang Dilaksanakan

Jumlah pengawasan pemanfaatan

ruang pada tahun anggaran

Bidang Penataan Ruang

4 Meningkatnya Kepatuhan Masyarakat Terhadap Rencana

Tata Ruang

Jumlah Teguran Pelanggaran

Ruang yang Diterbitkan

Jumlah teguran yang diterbitkan pada tahun anggaran

Bidang Penataan

Ruang

Page 59: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Kepala Seksi Pertanahan

Tugas :

Merencanakan, melaksanakan, mengevaluasi dan melaporkan

pelaksanaan tugas Seksi Pertanahan

Fungsi : a Perencanaan program kegiatan Seksi Pertanahan ;

b Pelaksanaan program kegiatan Seksi Pertanahan ;

c Pembagian pelaksanaan tugas Seksi Pertanahan ;

d Pembuatan laporan dan evaluasi program kegiatan urusan Seksi

Pertanahan ;

e Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas

dan fungsinya ;

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Meningkatnya Kepastian Hukum Tanah untuk Pembangunan Sarana dan Infrastruktur Dasar

Jumlah Aset Tanah Pemko yang Memiliki Dokumen

Hibah/Penyerahan

Jumlah Aset Tanah Pemko yang memiliki Dokumen Hibah/ Penyerahan

pada tahun anggaran

Bidang Penataan Ruang

2 Meningkatnya Kepastian Hukum Tanah untuk Pembangunan Sarana dan

Infrastruktur Dasar

Jumlah Sertifikasi Aset Tanah Pemko yang Dilaksanakan

Jumlah sertifikasi aset tanah pemko yang dilaksanakan

Bidang Penataan Ruang

Page 60: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Kepala Sub Bagian Tata Usaha UPTD Laboratorium Konstruksi

Tugas :

Pengelolaan administrasi, ketatausahaan, perencanaan

program/kegiatan, keuangan, perlengkapan, kepegawaian, organisasi,

tata laksana, kehumasan dan tugas umum lainnya

Fungsi : a Perencanaan kegiatan pada sub bagian tata usaha UPTD Laboratorium

Konstruksi ;

b Pembagian pelaksanaan tugas Sub Bagian Tata Usaha UPTD

Laboratorium Konstruksi ;

c Pelaksanaan kegiatan pada sub bagian tata usaha UPTD Laboratorium

Konstruksi ;

d Pembuatan laporan dan evaluasi program kegiatan urusan UPTD

Laboratorium Konstruksi ;

e Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas

dan fungsinya.

No Sasaran Kinerja Indikator

Kinerja Formula

Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Meningkatnya Sarana dan Prasarana Kebinamargaan

Jumlah Pengadaan Alat Pengujian dan Bahan Laboratorium

yang Dilakukan

Jumlah Pengadaan alat Pengujian dan bahan labor yang dilakukan

UPTD Alat Laboratorium

2 Meningkatnya Sarana dan Prasarana Kebinamargaan

Jumlah Alat Laboratorium

yang Dipelihara

Jumlah alat laboratorium yang dipelihara

UPTD Alat Laboratoriu

m

Page 61: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Kepala Sub Bagian Tata Usaha UPTD Alat Berat

Tugas :

Pengelolaan administrasi, ketatausahaan, perencanaan

program/kegiatan, keuangan, perlengkapan, kepegawaian, organisasi,

tata laksana, kehumasan dan tugas umum lainnya

Fungsi : a Perencanaan kegiatan pada sub bagian tata usaha UPTD Alat Berat ;

b Pembagian pelaksanaan tugas Sub Bagian Tata Usaha UPTD Alat Berat;

c Pelaksanaan kegiatan pada sub bagian tata usaha UPTD Alat Berat ;

d Pembuatan laporan dan evaluasi program kegiatan urusan Seksi

Pertanahan;

e Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas

dan fungsinya.

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Meningkatnya Sarana dan Prasarana

Kebinamargaan

Jumlah Pengadaan Alat Berat yang Dilakukan

Jumlah Pengadaan Alat Berat yang Dilakukan

UPTD ALAT BERAT

2 Meningkatnya Sarana dan Prasarana

Kebinamargaan

Jumlah Alat Berat yang Dipelihara

Jumlah alat berat yang dipelihara UPTD ALAT BERAT

Page 62: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Analis Rencana Program Dan Kegiatan

Tugas :

Melakukan kegiatan analisis dan penelaahan dalam rangka penyusunan

rekomendasi kebijakan di bidang rencana program dan kegiatan

Fungsi : a Mengumpulkan bahan dokumen kelengkapan untuk program dan

kegiatan sesuai dengan prosedur yang berlaku ;

b Mengklasifikasikan bahan dokumen kelengkapan untuk analisis program

dan kegiatan sesuai dengan obyek kerja dalam bidangnya ;

c Menelaah bahan dokumen kelengkapan untuk analisis program dan

kegiatan ;

d Menyimpulkan hasil kerja penelaahan dokumen kelangkapan analisis

program dan kegiatan;

e Menyusun rekomendasi analisis program dan kegiatan berdasarkan

pelaksanaan pekerjaan dan pemanfaatannya ;

Page 63: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya

Penyusunan Laporan Capaian

Kinerja, Ikhtisar

Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

Jumlah Data

Teknis Penyusunan Dokumen LKPJ yang Dikumpulkan

Jumlah Data Teknis Penyusunan Dokumen LKPJ yang Dikumpulkan

Sekretariat Dinas

2 Terlaksananya

Penyusunan Laporan Capaian

Kinerja, Ikhtisar

Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

Jumlah Data

Teknis Penyusunan Dokumen LKPJ yang Dianalisis

Jumlah Data Teknis Penyusunan Dokumen LKPJ yang Dianalisis

Sekretariat Dinas

3 Terlaksananya

Penyusunan Laporan Capaian

Kinerja, Ikhtisar

Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

Jumlah Rancangan

Dokumen LKPJ yang Dibuat

Jumlah Rancangan Dokumen LKPJ yang Dibuat

Sekretariat Dinas

4 Terlaksananya

Penyusunan Laporan Capaian

Kinerja, Ikhtisar

Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

Jumlah Data

Teknis Penyusunan Dokumen LKJiP yang Dikumpulkan

Jumlah Data Teknis Penyusunan Dokumen LKJiP yang Dikumpulkan

Sekretariat Dinas

5 Terlaksananya

Penyusunan Laporan Capaian

Kinerja, Ikhtisar

Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

Jumlah Data

Teknis Penyusunan Dokumen LKJiP yang Dianalisis

Jumlah Data Teknis Penyusunan Dokumen LKJiP yang Dianalisis

Sekretariat Dinas

6 Terlaksananya

Penyusunan Laporan Capaian

Kinerja, Ikhtisar

Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

Jumlah Rancangan

Dokumen LKJiP yang Dibuat

Jumlah Rancangan Dokumen LKJiP yang Dibuat

Sekretariat Dinas

7 Terlaksananya

Penyusunan Laporan Capaian

Kinerja, Ikhtisar

Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

Jumlah Kuisioner

SKM yang Didistribusikan

Jumlah Kuisioner SKM yang Didistribusikan

Sekretariat Dinas

8 Terlaksananya

Penyusunan Laporan Capaian

Kinerja, Ikhtisar

Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

Jumlah Kuisioner

SKM yang Diinputkan

Jumlah Kuisioner SKM yang Diinputkan Sekretariat Dinas

9 Terlaksananya

Penyusunan Laporan Capaian

Kinerja, Ikhtisar

Jumlah Data

Teknis Dokumen SKM yang Dianalisis

Jumlah Data Teknis Dokumen SKM yang Dianalisis

Sekretariat Dinas

Page 64: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

10 Terlaksananya

Penyusunan

Laporan Capaian Kinerja, Ikhtisar

Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

Jumlah Rancangan

Dokumen SKM yang Dibuat

Jumlah Rancangan Dokumen SKM yang Dibuat

Sekretariat Dinas

11 Terlaksananya

Penyusunan

Laporan Capaian Kinerja, Ikhtisar

Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

Jumlah Berkas

Kelengkapan SAKIP Yang Dibuat

Jumlah Berkas Kelengkapan SAKIP Yang Dibuat

Sekretariat Dinas

12 Terlaksananya

Penyusunan

Laporan Capaian Kinerja, Ikhtisar

Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

Jumlah Berkas

Kelengkapan

SAKIP Yang Dianalisis

Jumlah Berkas Kelengkapan SAKIP Yang Dianalisis

Sekretariat Dinas

13 Terlaksananya

Penyusunan

Laporan Capaian Kinerja, Ikhtisar

Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

Jumlah Berkas

Kelengkapan

SAKIP Yang Diusulkan

Jumlah Berkas Kelengkapan SAKIP Yang Diusulkan

Sekretariat Dinas

14 Terlaksananya

Penyusunan

Laporan Capaian Kinerja, Ikhtisar

Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

Jumlah Berkas

Kelengkapan

EKPPD Yang Dikumpulkan

Jumlah Berkas Kelengkapan EKPPD Yang Dikumpulkan

Sekretariat Dinas

15 Terlaksananya

Penyusunan

Laporan Capaian Kinerja, Ikhtisar

Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

Jumlah Berkas

Kelengkapan

EKPPD Yang Dianalisis

Jumlah Berkas Kelengkapan EKPPD Yang Dianalisis

Sekretariat Dinas

16 Terlaksananya

Penyusunan

Laporan Capaian Kinerja, Ikhtisar

Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

Jumlah Berkas

Kelengkapan

EKPPD Yang Diusulkan

Jumlah Berkas Kelengkapan EKPPD Yang Diusulkan

Sekretariat Dinas

17 Terlaksananya

Penyusunan

Laporan Capaian Kinerja, Ikhtisar

Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

Jumlah Berkas

Kelengkapan

Perjanjian Kinerja Yang Dikumpulkan

Jumlah Berkas Kelengkapan Perjanjian Kinerja Yang Dikumpulkan

Sekretariat Dinas

18 Terlaksananya

Penyusunan

Laporan Capaian

Jumlah Berkas

Kelengkapan

Jumlah Berkas Kelengkapan Perjanjian Kinerja Yang Dianalisis

Sekretariat Dinas

Page 65: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

Kinerja, Ikhtisar Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

Perjanjian Kinerja Yang Dianalisis

19 Terlaksananya Penyusunan

Laporan Capaian

Kinerja, Ikhtisar Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

Jumlah Berkas Kelengkapan

Perjanjian Kinerja Yang Diusulkan

Jumlah Berkas Kelengkapan Perjanjian Kinerja Yang Diusulkan

Sekretariat Dinas

20 Terlaksananya Penyusunan

Laporan Capaian

Kinerja, Ikhtisar Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

Jumlah Berkas Kelengkapan Pakta

Integritas Yang Dikumpulkan

Jumlah Berkas Kelengkapan Pakta Integritas Yang Dikumpulkan

Sekretariat Dinas

21 Terlaksananya Penyusunan

Laporan Capaian

Kinerja, Ikhtisar Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

Jumlah Berkas Kelengkapan Pakta

Integritas Yang Dianalisis

Jumlah Berkas Kelengkapan Pakta Integritas Yang Dianalisis

Sekretariat Dinas

22 Terlaksananya Penyusunan

Laporan Capaian

Kinerja, Ikhtisar Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

Jumlah Berkas Kelengkapan Pakta

Integritas Yang Diusulkan

Jumlah Berkas Kelengkapan Pakta Integritas Yang Diusulkan

Sekretariat Dinas

23 Terlaksananya Penyusunan

Laporan Capaian

Kinerja, Ikhtisar Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

Jumlah Berkas Kelengkapan

PMPRB Yang Dikumpulkan

Jumlah Berkas Kelengkapan PMPRB Yang Dikumpulkan

Sekretariat Dinas

24 Terlaksananya Penyusunan

Laporan Capaian

Kinerja, Ikhtisar Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

Jumlah Berkas Kelengkapan

PMPRB Yang Dianalisis

Jumlah Berkas Kelengkapan PMPRB Yang Dianalisis

Sekretariat Dinas

25 Terlaksananya Penyusunan

Laporan Capaian

Kinerja, Ikhtisar Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

Jumlah Berkas Kelengkapan

PMPRB Yang Diusulkan

Jumlah Berkas Kelengkapan PMPRB Yang Diusulkan

Sekretariat Dinas

26 Terlaksananya Penyusunan

Laporan Capaian

Kinerja, Ikhtisar Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

Jumlah Laporan Akhir Kegiatan Yang Dikumpulkan

Jumlah Laporan Akhir Kegiatan Yang Dikumpulkan

Sekretariat Dinas

Page 66: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

Terlaksananya

Penyusunan Laporan Capaian

Kinerja, Ikhtisar

Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

Jumlah Laporan

Akhir Kegiatan Yang Dianalisis

Jumlah Laporan Akhir Kegiatan Yang Dianalisis

Sekretariat Dinas

27 Terlaksananya

Penyusunan Laporan Capaian

Kinerja, Ikhtisar

Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

Jumlah Rancangan

Laporan Akhir Tahun Yang Diusulkan

Jumlah Rancangan Laporan Akhir Tahun Yang Diusulkan

Sekretariat Dinas

28 Terlaksananya

Penyusunan Laporan Capaian

Kinerja, Ikhtisar

Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

Jumlah Data

Teknis Penyusunan Dokumen Profil

SKPD Yang Dikumpulkan

Jumlah Data Teknis Penyusunan

Dokumen Profil SKPD Yang Dikumpulkan

Sekretariat Dinas

29 Terlaksananya

Penyusunan Laporan Capaian

Kinerja, Ikhtisar

Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

Jumlah Data

Teknis Penyusunan Dokumen Profil

SKPD Yang Dianalisis

Jumlah Data Teknis Penyusunan Dokumen Profil SKPD Yang Dianalisis

Sekretariat Dinas

30 Terlaksananya

Penyusunan Laporan Capaian

Kinerja, Ikhtisar

Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

Jumlah Rancangan

Dokumen Profil SKPD Yang Dibuat

Jumlah Rancangan Dokumen Profil SKPD Yang Dibuat

Sekretariat Dinas

31 Terlaksananya

Penyusunan Laporan Capaian

Kinerja, Ikhtisar

Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

Jumlah Laporan

Data dan Informasi yang Dibuat

Jumlah Laporan Data dan Informasi yang Dibuat

Sekretariat Dinas

32 Terlaksananya

Penyusunan Laporan Capaian

Kinerja, Ikhtisar

Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

Jumlah

Administrasi Kegiatan Yang Dibuat

Jumlah Administrasi Kegiatan Yang Dibuat

Sekretariat Dinas

33 Terlaksananya

Penyusunan Laporan Capaian

Kinerja, Ikhtisar

Realisasi Kinerja, dan Profil SKPD

Jumlah

Administrasi Keuangan Kegiatan Yang Dibuat

Jumlah Administrasi Keuangan Kegiatan Yang Dibuat

Sekretariat Dinas

34 Terlaksananya

Penyusunan Dokumen

Perencanaan Dan Pelayanan Publik

Jumlah Data

Teknis Rencana Kerja Penyusunan

Dokumen Usulan

Jumlah Data Teknis Rencana Kerja

Penyusunan Dokumen Usulan Musrenbang Yang Disusun

Sekretariat Dinas

Page 67: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

Musrenbang Yang Disusun

35 Terlaksananya

Penyusunan

Dokumen Perencanaan Dan Pelayanan Publik

Jumlah Data

Teknis Rencana

Kerja Penyusunan Dokumen Usulan

Musrenbang Yang Dianalisis

Jumlah Data Teknis Rencana Kerja

Penyusunan Dokumen Usulan Musrenbang Yang Dianalisis

Sekretariat Dinas

36 Terlaksananya

Penyusunan

Dokumen Perencanaan Dan Pelayanan Publik

Jumlah Data

Teknis Rencana

Kerja Penyusunan Dokumen Usulan Pokir Yang Disusun

Jumlah Data Teknis Rencana Kerja

Penyusunan Dokumen Usulan Pokir Yang Disusun

Sekretariat Dinas

37 Terlaksananya Penyusunan

Dokumen

Perencanaan Dan Pelayanan Publik

Jumlah Data Teknis Rencana

Kerja Penyusunan

Dokumen Usulan Pokir Yang Dianalisis

Jumlah Data Teknis Rencana Kerja Penyusunan Dokumen Usulan Pokir Yang Dianalisis

Sekretariat Dinas

38 Terlaksananya Penyusunan

Dokumen

Perencanaan Dan Pelayanan Publik

Jumlah Data Teknis Rencana

Kerja Penyusunan

Dokumen Usulan Prioritas Daerah Yang Disusun

Jumlah Data Teknis Rencana Kerja Penyusunan Dokumen Usulan Prioritas Daerah Yang Disusun

Sekretariat Dinas

39 Terlaksananya Penyusunan

Dokumen

Perencanaan Dan Pelayanan Publik

Jumlah Data Teknis Rencana

Kerja Penyusunan

Dokumen Usulan Prioritas Daerah Yang Dianalisis

Jumlah Data Teknis Rencana Kerja Penyusunan Dokumen Usulan Prioritas Daerah Yang Dianalisis

Sekretariat Dinas

40 Terlaksananya Penyusunan

Dokumen

Perencanaan Dan Pelayanan Publik

Jumlah Data Teknis Rencana

Kerja Penyusunan

Dokumen Usulan Prioritas Dinas Yang Disusun

Jumlah Data Teknis Rencana Kerja Penyusunan Dokumen Usulan Prioritas Dinas Yang Disusun

Sekretariat Dinas

41 Terlaksananya Penyusunan

Dokumen

Perencanaan Dan Pelayanan Publik

Jumlah Data Teknis Rencana

Kerja Penyusunan

Dokumen Usulan Prioritas Dinas Yang Dianalisis

Jumlah Data Teknis Rencana Kerja Penyusunan Dokumen Usulan Prioritas Dinas Yang Dianalisis

Sekretariat Dinas

42 Terlaksananya Penyusunan

Dokumen

Perencanaan Dan Pelayanan Publik

Jumlah Resume Rencana Kerja Dinas Yang Dibuat

Jumlah Resume Rencana Kerja Dinas Yang Dibuat

Sekretariat Dinas

43 Terlaksananya

Penyusunan Dokumen

Perencanaan Dan Pelayanan Publik

Jumlah Rancangan

RKA Dinas Yang Dikumpulkan

Jumlah Rancangan RKA Dinas Yang Dikumpulkan

Sekretariat Dinas

Page 68: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

44 Terlaksananya

Penyusunan Dokumen

Perencanaan Dan Pelayanan Publik

Jumlah Rancangan

RKA Dinas Yang Dianalisis

Jumlah Rancangan RKA Dinas Yang Dianalisis

Sekretariat Dinas

45 Terlaksananya

Penyusunan

Dokumen Perencanaan Dan Pelayanan Publik

Jumlah Rancangan

Rencana Kerja Yang Dibuat

Jumlah Rancangan Rencana Kerja

Yang Dibuat

Sekretariat

Dinas

46 Terlaksananya

Penyusunan Dokumen

Perencanaan Dan Pelayanan Publik

Jumlah Rancangan

DPA Dinas Yang Dikumpulkan

Jumlah Rancangan DPA Dinas Yang Dikumpulkan

Sekretariat Dinas

47 Terlaksananya

Penyusunan

Dokumen Perencanaan Dan Pelayanan Publik

Jumlah Rancangan

DPA Dinas Yang Dianalisis

Jumlah Rancangan DPA Dinas Yang Dianalisis

Sekretariat Dinas

48 Terlaksananya Penyusunan

Dokumen

Perencanaan Dan Pelayanan Publik

Jumlah Rancangan DPA Dinas Yang Diusulkan

Jumlah Rancangan DPA Dinas Yang Diusulkan

Sekretariat Dinas

49 Terlaksananya

Penyusunan Dokumen

Perencanaan Dan Pelayanan Publik

Jumlah Data

Usulan Perubahan Anggaran Yang Dikumpulkan

Jumlah Data Usulan Perubahan Anggaran Yang Dikumpulkan

Sekretariat Dinas

50 Terlaksananya

Penyusunan

Dokumen

Perencanaan Dan Pelayanan Publik

Jumlah Resume

Rencana Kerja

Perubahan Dinas Yang Dibuat

Jumlah Resume Rencana Kerja

Perubahan Dinas Yang Dibuat

Sekretariat

Dinas

51 Terlaksananya

Penyusunan Dokumen

Perencanaan Dan Pelayanan Publik

Jumlah Rancangan

RKA Perubahan Dinas Yang Dibuat

Jumlah Rancangan RKA Perubahan Dinas Yang Dibuat

Sekretariat Dinas

52 Terlaksananya

Penyusunan

Dokumen Perencanaan Dan Pelayanan Publik

Jumlah Rancangan

RKA Perubahan

Dinas Yang Dianalisis

Jumlah Rancangan RKA Perubahan

Dinas Yang Dianalisis

Sekretariat

Dinas

53 Terlaksananya

Penyusunan Dokumen

Perencanaan Dan Pelayanan Publik

Jumlah Rancangan

DPA Renja Perubahan Dinas Yang Diusulkan

Jumlah Rancangan DPA Renja Perubahan Dinas Yang Diusulkan

Sekretariat Dinas

54 Terlaksananya

Penyusunan

Dokumen

Jumlah Rancangan

DPA Renja

Jumlah Rancangan DPA Renja Perubahan Dinas Yang Dianalisis

Sekretariat Dinas

Page 69: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

Perencanaan Dan Pelayanan Publik

Perubahan Dinas Yang Dianalisis

55 Terlaksananya

Penyusunan

Dokumen Perencanaan Dan Pelayanan Publik

Jumlah Rancangan

DPA Renja

Perubahan Dinas Yang Diusulkan

Jumlah Rancangan DPA Renja Perubahan Dinas Yang Diusulkan

Sekretariat Dinas

56 Terlaksananya Penyusunan

Dokumen

Perencanaan Dan Pelayanan Publik

Jumlah Rancangan Rencana Kerja

Perubahan Yang Dibuat

Jumlah Rancangan Rencana Kerja Perubahan Yang Dibuat

Sekretariat Dinas

57 Terlaksananya

Penyusunan Dokumen

Perencanaan Dan Pelayanan Publik

Jumlah Data

Teknis Penyusunan Dokumen SOP Yang Dikumpulkan

Jumlah Data Teknis Penyusunan Dokumen SOP Yang Dikumpulkan

Sekretariat Dinas

58 Terlaksananya

Penyusunan

Dokumen Perencanaan Dan Pelayanan Publik

Jumlah Data

Teknis Penyusunan

Dokumen SOP Yang Dianalisis

Jumlah Data Teknis Penyusunan

Dokumen SOP Yang Dianalisis

Sekretariat

Dinas

59 Terlaksananya

Penyusunan Dokumen

Perencanaan Dan Pelayanan Publik

Jumlah Rancangan

Dokumen SOP Yang Dibuat

Jumlah Rancangan Dokumen SOP Yang Dibuat

Sekretariat Dinas

60 Terlaksananya

Penyusunan

Dokumen Perencanaan Dan Pelayanan Publik

Jumlah Data

Teknis Penyusunan

Dokumen Rencana Aksi Strategis RB Yang Dikumpulkan

Jumlah Data Teknis Penyusunan

Dokumen Rencana Aksi Strategis RB Yang Dikumpulkan

Sekretariat Dinas

61 Terlaksananya

Penyusunan Dokumen

Perencanaan Dan Pelayanan Publik

Jumlah Data

Teknis Penyusunan Dokumen Rencana

Aksi Strategis RB yang Dianalisis

Jumlah Data Teknis Penyusunan

Dokumen Rencana Aksi Strategis RB yang Dianalisis

Sekretariat Dinas

62 Terlaksananya

Penyusunan

Dokumen Perencanaan Dan Pelayanan Publik

Jumlah Dokumen

Rencana Aksi

Strategis RB Yang Buat

Jumlah Dokumen Rencana Aksi Strategis RB Yang Buat

Sekretariat Dinas

63 Terlaksananya Monitoring dan

Evaluasi

Penyelenggaraan Urusan Kewenangan Dinas

Jumlah Laporan Monev Koordinasi

Perangkat Daerah

Koordinasi IPW yang Dibuat

Jumlah Laporan Monev Koordinasi Perangkat Daerah Koordinasi IPW yang Dibuat

Sekretariat Dinas

64 Terlaksananya Monitoring dan

Evaluasi

Penyelenggaraan

Jumlah Laporan Monev Capaian

Renstra Perangkat

Jumlah Laporan Monev Capaian Renstra Perangkat Daerah yang Dibuat

Sekretariat Dinas

Page 70: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

Urusan Kewenangan Dinas

Daerah yang Dibuat

65 Terlaksananya

Monitoring dan

Evaluasi Penyelenggaraan

Urusan Kewenangan Dinas

Jumlah Laporan

Hasil Penginputan

Aplikasi SILAKIP yang Dibuat

Jumlah Laporan Hasil Penginputan Aplikasi SILAKIP yang Dibuat

Sekretariat Dinas

66 Terlaksananya

Monitoring dan

Evaluasi Penyelenggaraan

Urusan Kewenangan Dinas

Jumlah Laporan

Monev Data dan

Informasi Kinerja Dinas yang Dibuat

Jumlah Laporan Monev Data dan Informasi Kinerja Dinas yang Dibuat

Sekretariat Dinas

67 Terlaksananya

Monitoring dan

Evaluasi Penyelenggaraan

Urusan Kewenangan Dinas

Jumlah Data

Teknis Laporan

Evaluasi Pelaksanaan

Rencana Aksi RB yang Dikumpulkan

Jumlah Data Teknis Laporan Evaluasi

Pelaksanaan Rencana Aksi RB yang Dikumpulkan

Sekretariat Dinas

68 Terlaksananya

Monitoring dan

Evaluasi Penyelenggaraan

Urusan Kewenangan Dinas

Jumlah Data

Teknis Laporan

Evaluasi Pelaksanaan

Rencana Aksi RB yang Dianalisis

Jumlah Data Teknis Laporan Evaluasi

Pelaksanaan Rencana Aksi RB yang Dianalisis

Sekretariat Dinas

69 Terlaksananya

Monitoring dan

Evaluasi Penyelenggaraan

Urusan Kewenangan Dinas

Jumlah Data

Teknis Laporan

Evaluasi Pelaksanaan

Rencana Aksi RB yang Dibuat

Jumlah Data Teknis Laporan Evaluasi

Pelaksanaan Rencana Aksi RB yang Dibuat

Sekretariat Dinas

Page 71: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Pengelola Akuntansi

Tugas :

Melakukan kegiatan pengelolaan dan penyusunan laporan di bidang

Akuntansi

Fungsi : a Menyiapkan bahan bahan di bidang Pengelolaan Akuntansi dan alat

perlengkapan objek kerja sesuai dengan prosedur dan ketentuan yang

berlaku ;

b Melakukan koordinasi dengan unit-unit terkait dan atau instansi lain

dalam rangka pelaksanaannya ;

c Menyusun laporan Pengelolaan Akuntansi secara berkala, sesuai dengan

prosedur dan ketentuan yang berlaku ;

d Melakukan rekonsiliasi dengan Dinas lain terkait transaksi keuangan

Page 72: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya

Pengadministrasian Keuangan SKPD

Jumlah Rancangan

Laporan Keuangan Yang Dibuat

Jumlah Rancangan Laporan Keuangan Yang Dibuat

Sekretariat Dinas

2 Terlaksananya

Pengadministrasian Keuangan SKPD

Jumlah Data Teknis

Penyusunan

Laporan Keuangan yang Dikumpulkan

Jumlah Data Teknis Penyusunan Laporan Keuangan yang Dikumpulkan

Sekretariat Dinas

3 Terlaksananya

Pengadministrasian Keuangan SKPD

Jumlah Data Teknis

Penyusunan Laporan Keuangan yang Dianalisi

Jumlah Data Teknis Penyusunan Laporan Keuangan yang Dianalisi

Sekretariat Dinas

4 Terlaksananya

Pengadministrasian Keuangan SKPD

Jumah Rancangan

Laporan Keuangan yang Dibuat

Jumah Rancangan Laporan Keuangan yang Dibuat

Sekretariat Dinas

5 Terlaksananya

Pengadministrasian Keuangan SKPD

Jumah Rancangan

Laporan Keuangan yang Diusulkan

Jumah Rancangan Laporan Keuangan yang Diusulkan

Sekretariat Dinas

6 Terlaksananya

Pengadministrasian Keuangan SKPD

Jumlah Transaksi

Keuangan yang Dijurnal/Divalidasi

Jumlah Transaksi Keuangan yang

Dijurnal/Divalidasi

Sekretariat

Dinas

7 Terlaksananya Pengadministrasian Keuangan SKPD

Jumlah Sinkronisasi Laporan Realisasi Anggaran (LRA)

Jumlah Sinkronisasi Laporan Realisasi Anggaran (LRA)

Sekretariat

Dinas

Page 73: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Pengelola Pemanfaatan Barang Milik Daerah

Tugas :

Melakukan kegiatan pengelolaan dan penyusunan laporan di bidang

pemanfaatan barang milik daerah

Fungsi : a Menyiapkan Bahan –bahan dibidang penatausahaan Barang Milik Daerah

dan alat perlengkapan obyek kerja ;

b Melakukan koordinasi dengan unit-unit terkait atau instansi lain dalam

rangka pelaksanaannya ;

c Menyimpan dan merawat peralaatn yang digunakan agar tidak cepat

rusak ;

d Menyusun laporan Penatausahaan Barang Milik Daerah secara berkala.

Page 74: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya

Administrasi Pengiriman ASN

Mengikuti Bimtek Sesuai Kompetensi

Jumlah Data ASN yang

Berminat Mengikuti

Bimtek Sesuai Kompetensi

Jumlah Data ASN yang Berminat Mengikuti Bimtek Sesuai Kompetensi

Sekretariat Dinas

2 Terlaksananya

Administrasi Pengiriman ASN

Mengikuti Bimtek

Sesuai Kompetensi

Jumlah

Pengusulan ASN yang

Berminat

Mengikuti Bimtek Sesuai

Kompetensi

Jumlah Pengusulan ASN yang Berminat

Mengikuti Bimtek Sesuai Kompetensi Sekretariat

Dinas

3 Terlaksananya

Inventarisasi Aset

Pemda

Kewenangan SKPD

Jumlah

Pendataan dan Inventarisasi

Aset Pemda Kewenangan SKPD

Jumlah Pendataan dan Inventarisasi Aset Pemda Kewenangan SKPD

Sekretariat Dinas

4 Terlaksananya

Inventarisasi Aset

Pemda

Kewenangan SKPD

Jumlah

Pelabelan Aset Pemda SKPD

Jumlah Pelabelan Aset Pemda SKPD Sekretariat Dinas

5 Terlaksananya

Inventarisasi Aset Pemda

Kewenangan SKPD

Jumlah

Laporan

Rencana Kebutuhan Dan

Pemeliharaan

Barang Milik Daerah

Jumlah Laporan Rencana Kebutuhan

Dan Pemeliharaan Barang Milik Daerah

Sekretariat

Dinas

6 Terlaksananya Inventarisasi Aset

Pemda

Kewenangan SKPD

Jumlah Aset

Pemda Kewenangan

SKPD yang

Diusulkan untuk Dihapus

Jumlah Aset Pemda Kewenangan SKPD yang Diusulkan untuk Dihapus

Sekretariat Dinas

7 Terlaksananya Inventarisasi Aset

Pemda

Kewenangan SKPD

Jumlah

Penginputan Pengadaan

Barang Milik

Daerah Ke Aplikasi Aset Daerah

Jumlah Penginputan Pengadaan

Barang Milik Daerah Ke Aplikasi Aset Daerah

Sekretariat Dinas

8 Terlaksananya

Inventarisasi Aset Pemda

Kewenangan SKPD

Jumlah Rancangan

Kartu

Inventaris Barang dan

Kartu Inventaris

Induk Yang Disiapkan

Jumlah Rancangan Kartu Inventaris Barang dan Kartu Inventaris Induk Yang Disiapkan

Sekretariat Dinas

9 Terlaksananya

Pelayanan

Jumlah

Administrasi

Jumlah Administrasi Pembayaran

Rekening Listrik, Telepon Dan Air

Sekretariat

Dinas

Page 75: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

Administrasi

Perkantoran

Pembayaran Rekening

Listrik, Telepon Dan Air

10 Terlaksananya Pelayanan

Administrasi

Perkantoran

Jumlah

Administrasi

Pembayaran Pajak

Kendaraan Dinas

Jumlah Administrasi Pembayaran Pajak Kendaraan Dinas

Sekretariat Dinas

11 Terlaksananya Pelayanan

Administrasi

Perkantoran

Jumlah

Administrasi

Pembayaran Jasa

Administrasi Keuangan

Jumlah Administrasi Pembayaran Jasa Administrasi Keuangan

Sekretariat Dinas

12 Terlaksananya Pelayanan

Administrasi

Perkantoran

Jumlah

Administrasi

Pembayaran Jasa Tenaga Kebersihan

Jumlah Administrasi Pembayaran Jasa Tenaga Kebersihan

Sekretariat Dinas

13 Terlaksananya

Pelayanan Administrasi

Perkantoran

Jumlah Administrasi

Pengadaan Alat

Dan Bahan Kebersihan

Jumlah Administrasi Pengadaan Alat Dan Bahan Kebersihan

Sekretariat

Dinas

14 Terlaksananya Pelayanan

Administrasi

Perkantoran

Jumlah

Administrasi Pembayaran

Perbaikan Peralatan Kerja

Jumlah Administrasi Pembayaran Perbaikan Peralatan Kerja

Sekretariat Dinas

15 Terlaksananya

Pelayanan Administrasi

Perkantoran

Jumlah

Administrasi

Pembayaran Jasa

Penggandaan

Dan Penjilidan Dokumen Dinas

serta Pengadaan

Barang Cetak Dinas

Jumlah Administrasi Pembayaran Jasa

Penggandaan Dan Penjilidan Dokumen

Dinas serta Pengadaan Barang Cetak Dinas

Sekretariat

Dinas

16 Terlaksananya

Pelayanan Administrasi

Perkantoran

Jumlah

Administrasi

Pengadaan Komponen

Instalasi Listrik

Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah Administrasi Pengadaan

Komponen Instalasi Listrik Penerangan Bangunan Kantor

Sekretariat

Dinas

17 Terlaksananya

Pelayanan

Jumlah Administrasi

Pengadaan

Jumlah Administrasi Pengadaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor

Sekretariat

Dinas

Page 76: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

Administrasi

Perkantoran

Peralatan dan Perlengkapan Kantor

18 Terlaksananya

Pelayanan Administrasi

Perkantoran

Jumlah Administrasi

Pengadaan

Bahan Bacaan Dan Peraturan

Perundang-Undangan

Jumlah Administrasi Pengadaan Bahan Bacaan Dan Peraturan Perundang-Undangan

Sekretariat

Dinas

19 Terlaksananya Pelayanan

Administrasi

Perkantoran

Jumlah

Administrasi

Pembayaran Makanan dan Minuman

Jumlah Administrasi Pembayaran Makanan dan Minuman

Sekretariat Dinas

20 Terlaksananya

Pelayanan Administrasi

Perkantoran

Jumlah Administrasi

Pembayaran

Pelaksanaan Rapat-Rapat

Koordinasi Dalam Daerah,

Luar Daerah dan Luar Negeri

Jumlah Administrasi Pembayaran Pelaksanaan Rapat-Rapat Koordinasi

Dalam Daerah, Luar Daerah dan Luar Negeri

Sekretariat

Dinas

21 Terlaksananya

Pelayanan

Administrasi

Perkantoran

Jumlah

Administrasi Pembayaran

Jasa Tenaga Administrasi

dan Tenaga

Teknis Perkantoran

Jumlah Administrasi Pembayaran Jasa

Tenaga Administrasi dan Tenaga Teknis Perkantoran

Sekretariat

Dinas

22 Terlaksananya Pelayanan

Administrasi

Perkantoran

Jumlah

Administrasi

Pembayaran Jasa

Pemeliharaan Gedung Kantor

Jumlah Administrasi Pembayaran Jasa Pemeliharaan Gedung Kantor

Sekretariat Dinas

23 Terlaksananya Pelayanan

Administrasi

Perkantoran

Jumlah

Administrasi

Pembayaran Jasa

Pemeliharaan Kendaraan

Dinas/ Operasional

Jumlah Administrasi Pembayaran Jasa

Pemeliharaan Kendaraan Dinas/ Operasional

Sekretariat Dinas

24 Terlaksananya Pelayanan

Administrasi

Perkantoran

Jumlah

Administrasi

Pembayaran Jasa

Pemeliharaan Meubeleur

Jumlah Administrasi Pembayaran Jasa

Pemeliharaan Meubeleur

Sekretariat Dinas

Page 77: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

25 Terlaksananya Pelayanan

Administrasi

Perkantoran

Jumlah

Administrasi Pengadaan

Peralatan Dan

Perlengkapan Kantor

Jumlah Administrasi Pengadaan Peralatan Dan Perlengkapan Kantor

Sekretariat Dinas

26 Terlaksananya Pelayanan

Administrasi

Perkantoran

Jumlah

Administrasi Pengadaan

Pakaian Dinas

dan Kelengkapannya

Jumlah Administrasi Pengadaan Pakaian Dinas dan Kelengkapannya

Sekretariat Dinas

27 Terlaksananya

Pelayanan Administrasi

Perkantoran

Jumlah Administrasi

Pengadaan Alat Tulis Kantor

Jumlah Administrasi Pengadaan Alat Tulis Kantor

Sekretariat

Dinas

Page 78: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Pengadministrasi Keuangan

Tugas :

Melakukan kegiatan pencatatan dan pendokumentasian di bidang

keuangan

Fungsi : a Menerima dokumen Pengadministrasian Keuangan sesuai dengan

prosedur dan ketentuan yang berlaku ;

b Mencatat berkas masuk Pengadministrasian Keuangan sesuai dengan

prosedur dan ketentuan yang berlaku ;

c Melaksanakan Kegiatan Pengadministrasian Keuangan sesuai dengan

prosedur dan ketentuan yang berlaku;

d Melaksanakan kegiatan peningkatan disiplin aparatur.

Page 79: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya

Pengadministrasian Keuangan SKPD

Jumlah Kwitansi

SPJ Yang Dibayarkan

Jumlah Kwitansi SPJ Yang Dibayarkan Sekretariat Dinas

2 Terlaksananya Pengadministrasian

Keuangan SKPD

Jumlah

Dokumen SPJ

Yang Dibukukan

Jumlah Dokumen SPJ Yang Dibukukan Sekretariat Dinas

3 Terlaksananya Pengadministrasian

Keuangan SKPD

Jumlah SP2D

Yang Diteruskan ke Bank

Jumlah SP2D Yang Diteruskan ke Bank Sekretariat Dinas

4 Terlaksananya

Pengadministrasian

Keuangan SKPD

Jumlah Bilyet

Giro Yang Ditandatangani

Jumlah Bilyet Giro Yang Ditandatangani

Sekretariat Dinas

Page 80: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Pengadministrasi Keuangan

Tugas :

Melakukan kegiatan pencatatan dan pendokumentasian di bidang

keuangan

Fungsi : a Menerima dokumen bidang Pengadministrasian Keuangan sesuai

dengan prosedur dan ketentuan yang berlaku ;

b Mencatat berkas masuk bidang Pengadministrasian Keuangan sesuai

dengan prosedur dan ketentuan yang berlaku ;

c Mendokumentasikan berkas Pengadministrasian Keuangan sesuai

dengan prosedur dan ketentuan yang berlaku;

d Melaksanakan kegiatan peningkatan disiplin aparatur.

Page 81: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya

Pengadministrasian Keuangan SKPD

Jumlah

Pengadministrasian

Pembayaran

Gaji Dan Tunjangan

Jumlah Pengadministrasian Pembayaran Gaji Dan Tunjangan

Sekretariat Dinas

2 Terlaksananya Pengadministrasian

Keuangan SKPD

Jumlah

Dokumen Kenaikan Gaji

Berkala Yang

Diusulkan ke BKD

Jumlah Dokumen Kenaikan Gaji Berkala Yang Diusulkan ke BKD

Sekretariat Dinas

Page 82: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya Pengadministrasian

Penerimaan Daerah

Jumlah

Dokumen Penerimaan

Daerah Yang

Diterima Dari DPMPTSP

Jumlah Dokumen Penerimaan Daerah Yang Diterima Dari DPMPTSP

Sekretariat Dinas

2 Terlaksananya Pengadministrasian

Penerimaan Daerah

Jumlah Bukti

Setoran Daerah Yang Dibukukan

Jumlah Bukti Setoran Daerah Yang Dibukukan

Sekretariat Dinas

3 Terlaksananya

Pengadministrasian

Penerimaan Daerah

Jumlah Laporan

Penerimaan Daerah Yang

Diinput Ke Dalam Sistem

Informasi

Pengelolaan Keuangan Daerah (SIPKD)

Jumlah Laporan Penerimaan Daerah

Yang Diinput Ke Dalam Sistem Informasi Pengelolaan Keuangan Daerah (SIPKD)

Sekretariat

Dinas

4 Terlaksananya

Pengadministrasian Penerimaan Daerah

Jumlah Laporan Penerimaan

Daerah Yang

Disampaikan Ke Atasan Dan Lintas OPD

Jumlah Laporan Penerimaan Daerah Yang Disampaikan Ke Atasan Dan Lintas OPD

Sekretariat

Dinas

Page 83: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Penata Keuangan

Tugas :

Melakukan kegiatan penataan bahan dan pemeriksaan di bidang

keuangan

Fungsi : a Mencatat bahan penerimaan dan data bidang Penataan Keuangan sesuai

prosedur sebagai bahan kajian dalam rangka penyusunan obyek kerja ;

b Mencatat bahan pengeluaran dan data bidang Penataan Keuangan

sesuai prosedur sebagai bahan kajian dalam rangka penyusunan obyek

kerja ;

c Memeriksa bahan dan data dibidang Penataan Keuangan sesuai

prosedur sebagai bahan kajian dalam rangka penyusunan obyek kerja ;

d Melakukan penataan bahan dan data bidang Penataan Keuangan sesuai

prosedur agar hasil pemeliharaan dapat bermanfaat.

Page 84: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya

Pengadministrasian Keuangan SKPD

Jumlah

Dokumen Belanja

UP/GU/TU yang Diverifikasi

Jumlah Dokumen Belanja UP/GU/TU yang Diverifikasi

Sekretariat Dinas

2 Terlaksananya

Pengadministrasian

Keuangan SKPD

Jumlah Laporan

Pendapatan

yang Diverifikasi

Jumlah Laporan Pendapatan yang

Diverifikasi

Sekretariat

Dinas

Page 85: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Pengelola Database Surat Perintah Membayar

Tugas :

Melakukan kegiatan pengelolaan database surat perintah membayar

lingkup dinas

Fungsi : a Menyiapkan bahan bahan di bidang Pengelolaan Database Surat Perintah

Membayar dan alat perlengkapan objek kerja sesuai dengan prosedur

dan ketentuan yang berlaku ;

b Melakukan koordinasi dengan unit-unit terkait dan atau instansi lain

dalam rangka pelaksanaannya ;

c Menyusun laporan Pengelolaan Database Surat Perintah Membayar

secara berkala, sesuai dengan prosedur dan ketentuan yang berlaku ;

Page 86: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya

Pengadministrasian Keuangan SKPD

Jumlah

Dokumen SPP yang Disiapkan

Jumlah Dokumen SPP yang Disiapkan Sekretariat Dinas

2 Terlaksananya Pengadministrasian

Keuangan SKPD

Jumlah

Dokumen SPM Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen SPM Yang Disiapkan Sekretariat Dinas

Page 87: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Pengadministrasi Keuangan

Tugas :

Melakukan kegiatan pencatatan dan pendokumentasian di bidang

keuangan

Fungsi : a Menerima dokumen bidang Pengadministrasian Keuangan sesuai

dengan prosedur dan ketentuan yang berlaku ;

b Mencatat berkas masuk bidang Pengadministrasian Keuangan sesuai

dengan prosedur dan ketentuan yang berlaku ;

c Melaporkan pelaksanaan pengadministrasian keuangan kepada atasan;

d Melaksanakan kegiatan peningkatan disiplin aparatur

Page 88: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya

Pengadministrasian Keuangan SKPD

Jumlah

Dokumen Belanja LS

Yang Diverifikasi

Jumlah Dokumen Belanja LS Yang Diverifikasi

Sekretariat Dinas

2 Terlaksananya

Pengadministrasian

Keuangan SKPD

Jumlah

Dokumen SPJ

Yang Diinputkan

Kedalam

Sistem Informasi

Pengelolaan Keuangan

Daerah (SIPKD)

Jumlah Dokumen SPJ Yang Diinputkan

Kedalam Sistem Informasi

Pengelolaan Keuangan Daerah (SIPKD)

Sekretariat

Dinas

Page 89: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Pengadministrasi Umum

Tugas :

Melakukan kegiatan yang meliputi penerimaan, pencatatan dan

pendokumentasian dokumen administrasi dan penatausahaan Seksi

Perencanaan Bina Konstruksi

Fungsi : a Menerima dokumen bidang bina konstruksi dan perizinan bangunan

sesuai dengan prosedur dan ketentuan yang berlaku ;

b Mencatat berkas masuk bidang bina konstruksi dan perizinan bangunan

sesuai dengan prosedur dan ketentuan yang berlaku ;

c Mendokumentasikan berkas bina konstruksi dan perizinan bangunan

sesuai dengan prosedur dan ketentuan yang berlaku ;

d Melaksanakan Kegiatan Dalam Rangka Pencapaian Kinerja di Bidang

Bina Konstruksi dan Perizinan Bangunan;

e Membuat laporan pelaksanaan tugas ;

Page 90: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya Pembinaan Badan

Usaha Jasa Konstruksi

Jumlah

Administrasi Kegiatan yang Diarsipkan

Jumlah Administrasi Kegiatan yang Diarsipkan

Bidang Bina

Konstruksi dan

Perizinanan Bangunan

2 Terlaksananya

Pembinaan Badan Usaha Jasa

Konstruksi

Jumlah

Dokumen

Pencairan Dana yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pencairan Dana yang Disiapkan

Bidang Bina

Konstruksi dan

Perizinanan Bangunan

3 Terlaksananya

Pembinaan Badan Usaha Jasa

Konstruksi

Jumlah Data

Badan Usaha yang Dientry

Jumlah Data Badan Usaha yang Dientry

Bidang Bina

Konstruksi dan

Perizinanan Bangunan

4 Terlaksananya

Pembinaan Badan Usaha Jasa

Konstruksi

Jumlah Dokumen yang Diarsipkan

Jumlah Dokumen yang Diarsipkan Bidang Bina

Konstruksi dan

Perizinanan Bangunan

5 Terlaksananya

Pembinaan Tenaga Kerja Konstruksi

Jumlah Administrasi

Kegiatan yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan yang Disiapkan

Bidang Bina

Konstruksi dan

Perizinanan

Bangunan 6 Terlaksananya

Pembinaan Tenaga Kerja Konstruksi

Jumlah

Dokumen Pencairan Dana yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pencairan Dana yang Disiapkan

Bidang Bina

Konstruksi dan

Perizinanan

Bangunan 7 Terlaksananya

Pembinaan Tenaga

Kerja Konstruksi

Jumlah

Dokumen yang Diarsipkan

Jumlah Dokumen yang Diarsipkan Bidang Bina

Konstruksi

dan Perizinanan

Bangunan 8 Terlaksananya

Pembinaan Tenaga

Kerja Konstruksi

Jumlah

Pengarsipan Data Tenaga

Kerja yang

Telah Bersertifikat

Jumlah Pengarsipan Data Tenaga Kerja yang Telah Bersertifikat

Bidang Bina Konstruksi

dan Perizinanan

Bangunan

Page 91: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Pengadministrasi Perizinan

Tugas :

Melakukan kegiatan yang meliputi penerimaan, pencatatan dan

pendokumentasian dokumen administrasi dan penatausahaan Seksi

Pembinaan Jasa Konstruksi

Fungsi : a Menerima Dokumen Bidang Bina jasa Konstruksi dan Perizinan

BangunanPada Seksi Pembinaan Jasa Konstruksi sesuai dengan Prosedur

yang berlaku ;

b Mencatat berkas masuk Bina Konstruksi dan perizinan Bangunan Pada

seksi Pembinaan Jasa Konstruksi sesuai dengan Prosedur dan ketentuan

yang berlaku ;

c Mendokumentasikan berkas bidang Bina Konstruksi dan Perizinan

Bangunan pada Seksi Pembinaan Jasa Konstruksi sesuai dengan

prosedur dan ketentuan yang berlaku ;

d Melaksanakan Kegiatan DalamRangka Pencapaian Kinerja di Bidang Bina

Konstruksi dan Perizinan Bangunan ;

e Membuat laporan pelaksanaan tugas.

Page 92: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya Izin Usaha Jasa

Konstruksi (IUJK) yang Dibutuhkan

Jumlah Berkas

Permohonan IUJK yang Diterima

Jumlah Berkas Permohonan IUJK yang Diterima

Bidang Bina

Konstruksi dan

Perizinanan Bangunan

2 Terlaksananya Izin

Usaha Jasa Konstruksi (IUJK)

yang Dibutuhkan

Jumlah Berkas

Permohonan

yang Diverifikasi

Jumlah Berkas Permohonan yang

Diverifikasi

Bidang Bina

Konstruksi dan

Perizinanan Bangunan

3 Terlaksananya Izin

Usaha Jasa Konstruksi (IUJK)

yang Dibutuhkan

Jumlah Lokasi

yang Disurvey

Jumlah Lokasi yang Disurvey Bidang Bina

Konstruksi dan

Perizinanan Bangunan

4 Terlaksananya Izin

Usaha Jasa Konstruksi (IUJK)

yang Dibutuhkan

Jumlah Rekomendasi

IUJK yang Diketik

Jumlah Rekomendasi IUJK yang Diketik Bidang Bina

Konstruksi dan

Perizinanan Bangunan

5 Terlaksananya Izin

Usaha Jasa Konstruksi (IUJK)

yang Dibutuhkan

Jumlah Rekomendasi

yang Diajukan ke Atasan

Jumlah Rekomendasi yang Diajukan ke Atasan

Bidang Bina

Konstruksi dan

Perizinanan

Bangunan

6 Terlaksananya Izin

Usaha Jasa Konstruksi (IUJK)

yang Dibutuhkan

Jumlah

Rekomendasi yang Diarsipkan

Jumlah Rekomendasi yang Diarsipkan Bidang Bina

Konstruksi dan

Perizinanan

Bangunan

7 Terlaksananya

Sosilisasi Peraturan Perundangan dan Jasa Konstruksi

Jumlah

Administrasi Kegiatan yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan yang Disiapkan

Bidang Bina

Konstruksi

dan Perizinanan

Bangunan

8 Terlaksananya Sosilisasi Peraturan

Perundangan dan Jasa Konstruksi

Jumlah

Dokumen Pencairan Dana yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pencairan Dana yang Disiapkan

Bidang Bina Konstruksi

dan Perizinanan

Bangunan

9 Terlaksananya Sosilisasi Peraturan

Perundangan dan Jasa Konstruksi

Jumlah

Dokumen yang Diarsipkan

Jumlah Dokumen yang Diarsipkan Bidang Bina Konstruksi

dan Perizinanan

Bangunan

Page 93: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Pengadministrasi Perizinan

Tugas :

Melakukan kegiatan yang meliputi penerimaan, pencatatan dan

pendokumentasian dokumen administrasi dan penatausahaan Seksi

Perencanaan Bina Konstruksi

Fungsi : a Menerima dokumen bidang Bina Konstruksi dan Perizinan Bangunan

pada Seksi Perizinan Bangunan sesuai dengan prosedur dan ketentuan

yang berlaku ;

b Mencatat berkas masuk bidang Bina Konstruksi dan Perizinan Bangunan

pada Seksi Perizinan Bangunan sesuai dengan prosedur dan ketentuan

yang berlaku ;

c Mendokumentasikan berkas bidang Bina Konstruksi dan Perizinan

Bangunan pada Seksi Perizinan Bangunan sesuai dengan prosedur dan

ketentuan yang berlaku ;

d Melaksanakan Kegiatan Dalam Rangka Pencapaian Kinerja di Bidang

Bina Konstruksi dan Perizinan Bangunan;

e Membuat laporan pelaksanaan tugas.

Page 94: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya Rekomendasi IMB

yang Diberikan

Jumlah Berkas

Permohonan yang Diterima

Jumlah Berkas Permohonan yang Diterima

Bidang Bina

Konstruksi

dan Perizinanan Bangunan

2 Terlaksananya

Rekomendasi IMB yang Diberikan

Jumlah Berkas yang Diverifikasi

Jumlah Berkas yang Diverifikasi Bidang Bina

Konstruksi dan

Perizinanan

Bangunan 3 Terlaksananya

Rekomendasi IMB yang Diberikan

Jumlah Lokasi yang Disurvey

Jumlah Lokasi yang Disurvey Bidang Bina

Konstruksi dan

Perizinanan

Bangunan 4 Terlaksananya

Rekomendasi IMB

yang Diberikan

Jumlah Lembar

Kendali yang Dibuat

Jumlah Lembar Kendali yang Dibuat Bidang Bina

Konstruksi

dan Perizinanan

Bangunan 5 Terlaksananya

Rekomendasi IMB

yang Diberikan

Jumlah

Ketentuan Umum yang Dibuat

Jumlah Ketentuan Umum yang Dibuat Bidang Bina

Konstruksi

dan Perizinanan

Bangunan 6 Terlaksananya

Rekomendasi IMB

yang Diberikan

Jumlah

Ketentuan Biaya yang Dibuat

Jumlah Ketentuan Biaya yang Dibuat Bidang Bina Konstruksi

dan Perizinanan

Bangunan 7 Terlaksananya

Rekomendasi IMB

yang Diberikan

Jumlah

Ketentuan Teknis yang Dibuat

Jumlah Ketentuan Teknis yang Dibuat Bidang Bina Konstruksi

dan Perizinanan

Bangunan 8 Terlaksananya

Rekomendasi IMB

yang Diberikan

Jumlah Berkas

yang Diajukan ke Atasan

Jumlah Berkas yang Diajukan ke Atasan

Bidang Bina Konstruksi

dan

Perizinanan Bangunan

9 Terlaksananya Rekomendasi IMB

yang Diberikan

Jumlah Berkas

yang Diinput

Jumlah Berkas yang Diinput Bidang Bina Konstruksi

dan

Perizinanan Bangunan

10 Terlaksananya

Sosialisasi Kebijakan, Norma,

Standar, Prosedur dan Manual

Pemanfaatan Ruang

Jumlah Data

Lokasi yang Disiapkan

Jumlah Data Lokasi yang Disiapkan Bidang Bina

Konstruksi dan

Perizinanan Bangunan

11 Terlaksananya

Sosialisasi Kebijakan, Norma,

Standar, Prosedur

Jumlah Lokasi yang Disurvey

Jumlah Lokasi yang Disurvey Bidang Bina

Konstruksi dan

Page 95: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

dan Manual Pemanfaatan

Ruang

Perizinanan Bangunan

12 Terlaksananya Sosialisasi

Kebijakan, Norma, Standar, Prosedur

dan Manual

Pemanfaatan Ruang

Jumlah

Rekapitulasi Data

Jumlah Rekapitulasi Data Bidang Bina Konstruksi

dan Perizinanan

Bangunan

13 Terlaksananya

Sosialisasi Kebijakan, Norma,

Standar, Prosedur dan Manual

Pemanfaatan Ruang

Jumlah

Administrasi

Kegiatan yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan yang

Disiapkan

Bidang Bina

Konstruksi dan

Perizinanan Bangunan

14 Terlaksananya

Sosialisasi Kebijakan, Norma,

Standar, Prosedur

dan Manual Pemanfaatan

Ruang

Jumlah Dokumen

Pencairan Dana yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pencairan Dana yang Disiapkan

Bidang Bina

Konstruksi dan

Perizinanan

Bangunan

15 Terlaksananya

Sosialisasi

Kebijakan, Norma, Standar, Prosedur

dan Manual Pemanfaatan

Ruang

Jumlah

Dokumen yang Diarsipkan

Jumlah Dokumen yang Diarsipkan Bidang Bina

Konstruksi

dan Perizinanan

Bangunan

16 Terlaksananya Pembuatan Aturan

Hukum yang Mengatur

Pemanfaatan

Ruang dan Bangunan

Jumlah

Administrasi

Kegiatan yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan yang Disiapkan

Bidang Bina Konstruksi

dan Perizinanan

Bangunan

17 Terlaksananya

Pembuatan Aturan Hukum yang

Mengatur Pemanfaatan

Ruang dan

Bangunan

Jumlah

Dokumen

Pencairan Dana yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pencairan Dana

yang Disiapkan

Bidang Bina

Konstruksi dan

Perizinanan Bangunan

18 Terlaksananya

Pembuatan Aturan Hukum yang

Mengatur

Pemanfaatan Ruang dan

Bangunan

Jumlah

Penyiapan Rapat Tim

Penyusunan Aturan Hukum

yang Mengatur Pemanfaatan

Ruang dan Bangunan

Jumlah Penyiapan Rapat Tim

Penyusunan Aturan Hukum yang Mengatur Pemanfaatan Ruang dan Bangunan

Bidang Bina

Konstruksi dan

Perizinanan

Bangunan

Page 96: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

19 Terlaksananya Pembuatan Aturan

Hukum yang

Mengatur Pemanfaatan

Ruang dan Bangunan

Jumlah Data

yang Dikumpulkan

Jumlah Data yang Dikumpulkan Bidang Bina Konstruksi

dan

Perizinanan Bangunan

20 Terlaksananya

Pembuatan Aturan Hukum yang

Mengatur Pemanfaatan

Ruang dan

Bangunan

Jumlah

Rancangan

Aturan Hukum yang Dibuat

Jumlah Rancangan Aturan Hukum

yang Dibuat

Bidang Bina

Konstruksi dan

Perizinanan Bangunan

Page 97: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Penjaga pintu air

Tugas :

Melakukan kegiatan pemasangan, perbaikan, pengecekan, dan

pemeliharaan sarana air

Fungsi : a Melaksanakan pengaturan pintu air ;

b Mencatat debit yang mengalir pada saluran dan sungai ;

c Melaksanakan pemeliharaan rutin pintu air ;

d Membersihkan saluran dari gangguan rumput, sampah ternak dan lain-

lain ;

e Membuat laporan pelaksanaan tugas.

Page 98: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya

Rehabilitasi Saluran Irigasi

Jumlah Lokasi

Perencanaan yang Disurvey

Jumlah Lokasi Perencanaan yang Disurvey

Bidang

Sumber Daya Air

2 Terlaksananya

Pembangunan Pintu

Air

Jumlah

Administrasi

Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan Yang

Disiapkan

Bidang

Sumber Daya Air

3 Terlaksananya Pembangunan Pintu

Air

Jumlah Lokasi

Usulan yang Disurvey

Jumlah Lokasi Usulan yang Disurvey Bidang Sumber

Daya Air

4 Terlaksananya

Pembangunan Pintu Air

Jumlah Dokumen

Administrasi

Keuangan Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Administrasi Keuangan Yang Disiapkan

Bidang

Sumber Daya Air

5 Terlaksananya Pembangunan Pintu

Air

Jumlah

Dokumen Yang Diarsipkan

Jumlah Dokumen Yang Diarsipkan Bidang Sumber

Daya Air

Page 99: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Analis Sumber Daya Air

Tugas :

Melakukan kegiatan analisis dan penelaahan sumber daya air dalam

rangka penyusunan rekomendasi kebijakan di bidang pekerjaan umum

dan penataan ruang

Fungsi : a Mempelajari tugas dan petunjuk kerja yang diberikan atasan ;

b Meminta petunjuk yang berkaitan pelaksanaan tugas ;

c Menghimpun data perencanaan pemanfaatan, pengendalian dan

pengembangan seksi Operasional dan Pemeliharaan Sumber Daya Air;

d Melakukan survey dan identifikasi kebutuhan pengembangan dan

pengelolaan seksi Operasional dan Pemeliharaan Sumber Daya Air;

e Mengolah data informasi perencanaan pemanfaatan, pengendalian dan

pengembangan seksi Operasional dan Pemeliharaan Sumber Daya Air;

f Menganalisa data informasi perencanaan pemanfaatan, pengendalian

dan pengembangan seksi Operasional dan Pemeliharaan Sumber Daya

Air;

g Mengikuti kegiatan koordinasi dan sinkronisasi dengan unit kerja/

instansi terkait dalam rangka kelancaran pelaksanaan kegiatan ;

h Menganalisa hasil pemutakhiran data dan informasi perencanaan,

pemanfaatan, pengendalian dan pengembangan seksi Operasional dan

Pemeliharaan Sumber Daya Air ;

i Membuat laporan pelaksanaan tugas.

Page 100: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya

Pembinaan Dan Pemberdayaan P3A/ GP3A

Jumlah

Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Bidang

Sumber Daya Air

2 Terlaksananya

Pembinaan Dan

Pemberdayaan

P3A/ GP3A

Jumlah

Pendampingan P3A/GP3A Yang Dilaksanakan

Jumlah Pendampingan P3A/GP3A Yang Dilaksanakan

Bidang

Sumber

Daya Air

3 Terlaksananya Pembinaan Dan

Pemberdayaan

P3A/ GP3A

Jumlah

Dokumen

Administrasi Keuangan Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Administrasi

Keuangan Yang Disiapkan

Bidang Sumber

Daya Air

Page 101: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Petugas operasi dan pemeliharaan Sumber Daya Air

Tugas :

Melakukan kegiatan yang meliputi penyiapan, pemeriksaan dan

pemeliharaan di bidang operasi dan pemeliharaan sumber daya air

Fungsi : a Melakukan Inspeksi kerusakan tiap daerah irigasi ;

b Melaporkan hasil inspeksi kerusakan tiap daerah irigasi ;

c Melakukan pencatatan data debit irigasi dan sungai, data curah hujan ;

d Melaksanakan pemeliharaan pada daerah irigasi ;

e Membuat laporan pelaksanaan tugas.

Page 102: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya Pembangunan Pintu

Air

Jumlah

Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Bidang

Sumber Daya Air

2 Terlaksananya

Pembangunan Pintu

Air

Jumlah Lokasi

Usulan Yang Disurvei

Jumlah Lokasi Usulan Yang Disurvei Bidang

Sumber

Daya Air

3 Terlaksananya Pembangunan Pintu

Air

Jumlah Lokasi

Perencanaan Yang Disurvei

Jumlah Lokasi Perencanaan Yang Disurvei

Bidang Sumber

Daya Air

4 Terlaksananya Pembangunan Pintu

Air

Jumlah

Dokumen

Perencanaan Yang Diasistensi

Jumlah Dokumen Perencanaan Yang

Diasistensi

Bidang Sumber

Daya Air

5 Terlaksananya

Pembangunan Pintu Air

Jumlah

Dokumen Administrasi

Keuangan Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Administrasi Keuangan Yang Disiapkan

Bidang

Sumber Daya Air

Page 103: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Pengadministrasi Umum

Tugas :

Melakukan kegiatan yang meliputi penerimaan, pencatatan dan

pendokumentasian dokumen administrasi dan penatausahaan seksi

Sungai dan Air Baku

Fungsi : a Menerima, membuka, membaca, mencatat surat masuk sesuai prosedur

yang berlaku untuk kelancaran pelaksanaan tugas ;

b Mengelola dan penyiapan kearsipan dokumen kontrak kerjasama dengan

pihak kedua ;

c Mengumpulkan berkas bukti kepemilikan lahan untuk proses

pembebasan lahan untuk keperluan pengembangan sumber daya air ;

d Menyiapkan berkas administrasi keuangan kegiatan seksi Sungai dan Air

Baku;

e Menfasilitasi rapat/pertemuan/sosialisasi ;

f Mengelola bahan logistik kantor.

Page 104: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya Penyusunan

Dokumen Perencanaan/

Penataan Sungai

Jumlah Paket

Perencanaan Yang Diproses

Pemilihan Penyedia

Jumlah Paket Perencanaan Yang Diproses Pemilihan Penyedia

Bidang

Sumber Daya Air

2 Terlaksananya

Penyusunan Dokumen

Perencanaan/ Penataan Sungai

Jumlah Lokasi

Perencanaan Yang Disurvei

Jumlah Lokasi Perencanaan Yang

Disurvei

Bidang

Sumber Daya Air

3 Terlaksananya

Penyusunan Dokumen

Perencanaan/ Penataan Sungai

Jumlah

Dokumen

Administrasi Keuangan Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Administrasi

Keuangan Yang Disiapkan

Bidang

Sumber Daya Air

4 Terlaksananya

Penyusunan

Dokumen Perencanaan/

Penataan Sungai

Jumlah

Dokumen Perencanaan

Yang Diarsipkan

Jumlah Dokumen Perencanaan Yang Diarsipkan

Bidang

Sumber

Daya Air

5 Terlaksananya Pembangunan Pintu

Air

Jumlah

Dokumen

Administrasi Keuangan Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Administrasi

Keuangan Yang Disiapkan

Bidang Sumber

Daya Air

Terlaksananya

Normalisasi Sungai Jumlah

Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Bidang

Sumber Daya Air

Terlaksananya

Normalisasi Sungai Jumlah Dokumen

Administrasi

Keuangan Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Administrasi Keuangan Yang Disiapkan

Bidang

Sumber Daya Air

Terlaksananya Normalisasi Sungai

Jumlah

Dokumen Yang Diarsipkan

Jumlah Dokumen Yang Diarsipkan Bidang Sumber

Daya Air

Terlaksananya Normalisasi Sungai

Jumlah

Administrasi

Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan Yang

Disiapkan

Bidang Sumber

Daya Air

Terlaksananya Pemeliharaan

Sungai

Jumlah

Administrasi

Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Bidang Sumber

Daya Air

Terlaksananya Pemeliharaan

Sungai

Jumlah Lokasi

Usulan Yang Disurvei

Jumlah Lokasi Usulan Yang Disurvei Bidang Sumber

Daya Air

Terlaksananya Pemeliharaan

Sungai

Jumlah

Dokumen

Administrasi

Jumlah Dokumen Administrasi Keuangan Yang Disiapkan

Bidang Sumber

Daya Air

Page 105: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

Keuangan Yang Disiapkan

Terlaksananya Pemeliharaan

Sungai

Jumlah

Dokumen Yang Diarsipkan

Jumlah Dokumen Yang Diarsipkan Bidang Sumber

Daya Air

Terlaksananya Pembinaan/

Pembentukan

Komunitas Peduli Sungai

Jumlah

Administrasi

Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Bidang Sumber

Daya Air

Terlaksananya Pembinaan/

Pembentukan

Komunitas Peduli Sungai

Jumlah

Pendampingan

Komunitas Peduli Sungai

Yang Dilaksanakan

Jumlah Pendampingan Komunitas

Peduli Sungai Yang Dilaksanakan

Bidang Sumber

Daya Air

Terlaksananya Pembinaan/

Pembentukan

Komunitas Peduli Sungai

Jumlah

Dokumen

Administrasi Keuangan Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Administrasi

Keuangan Yang Disiapkan

Bidang Sumber

Daya Air

Terlaksananya

Pembinaan/ Pembentukan

Komunitas Peduli

Sungai

Jumlah

Dokumen Yang Diarsipkan

Jumlah Dokumen Yang Diarsipkan Bidang

Sumber Daya Air

Page 106: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Pemelihara Sarana Dan Prasarana

Tugas :

Melakukan kegiatan pemeliharaan, pemeriksaan, dan perbaikan sarana

dan prasarana

Fungsi : a Melakukan kegiatan pemeliharaan sarana dan prasarana sesuai dengan

prosedur yang berlaku ;

b Melakukan Kegiatan pemeriksaan sarana dan prasarana sesuai dengan

prosedur yang berlaku ;

c Melakukan Kegiatan perbaiakan sarana dan prasarana sesuai dengan

prosedur yang berlaku ;

d Membuat laporan pelaksanaan tugas.

Page 107: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya Pembangunan Jalan

Lingkung

Jumlah Lokasi

Usulan yang Disurvey

Jumlah Lokasi Usulan yang Disurvey Bidang Cipta Karya

2 Terlaksananya Pembangunan Jalan

Lingkung

Jumlah Paket

Pekerjaan

Jalan Lingkung yang Diawasi

Jumlah Paket Pekerjaan Jalan Lingkung yang Diawasi

Bidang Cipta Karya

3 Terlaksananya Pembangunan Jalan

Lingkung

Jumlah

Dokumen Pencairan

Dana yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pencairan Dana yang Disiapkan

Bidang Cipta Karya

4 Terlaksananya

Pembangunan Jalan Lingkung

Jumlah

Administrasi

Kegiatan yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan yang

Disiapkan

Bidang Cipta

Karya

5 Terlaksananya Pembangunan Jalan

Lingkung

Jumlah Paket

Pekerjaan

Jalan Lingkung yang

Deserahterimakan

Jumlah Paket Pekerjaan Jalan

Lingkung yang Deserahterimakan

Bidang Cipta Karya

Page 108: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Analis Bangunan Gedung dan Permukiman

Tugas :

Melakukan kegiatan analisis dan penelaahan tata bangunan dalam

rangka penyusunan rekomendasi kebijakan di bidang pekerjaan umum

dan penataan ruang

Fungsi : a Mengumpulkan bahan dokumen tata bangunan sesuai dengan prosedur

yang berlaku untuk keperluan penyelesaian pekerjaan ;

b Mengklasifikasikan bahan dokumen tata bangunan sesuai dengan obyek

kerja dalam bidangnya agar memperlancar pelaksanaan tugas ;

c Menelaah bahan dokumen tata bangunan berdasarkan permasalahan

obyek kerja dalam rangka menyelesaikan pekerjaan ;

d Menyimpulkan hasil kerja dokumen tata bangunan untuk disampaikan

kepada pimpinan unit agar hasil kesimpulan dapat bermanfaat ;

e Menyusun rekomendasi tata bangunan berdasarkan pelaksanaan

pekerjaan dan pemanfaatannya untuk disampaikan kepada pimpinan

unit ;

Page 109: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya Pembangunan Jalan

Lingkung

Jumlah Paket

Pekerjaan Perencanaan yang Diasistensi

Jumlah Paket Pekerjaan Perencanaan yang Diasistensi

Bidang Cipta Karya

2 Terlaksananya

Pembangunan Jalan

Lingkung

Jumlah

Dokumen Pengadaan

Jalan Lingkung yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pengadaan Jalan Lingkung yang Disiapkan

Bidang Cipta

Karya

3 Terlaksananya Pembangunan Jalan

Lingkung

Jumlah Paket

Pekerjaan Jalan

Lingkung yang Diawasi

Jumlah Paket Pekerjaan Jalan Lingkung yang Diawasi

Bidang Cipta Karya

4 Terlaksananya Pembangunan Jalan

Lingkung

Jumlah Paket

Peket Pekerjaan Jalan

Lingkung yang

Deserahterimakan

Jumlah Paket Peket Pekerjaan Jalan Lingkung yang Deserahterimakan

Bidang Cipta Karya

Page 110: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Pengelola tata bangunan pemerintah

Tugas :

Melakukan kegiatan pemasangan, perbaikan, pengecekan, dan

pemeliharaan keciptakaryaan

Fungsi : a Menyiapkan bahan bahan di bidang Cipta Karya Seksi Tata Bangunan

dan alat perlengkapan objek kerja sesuai dengan prosedur dan

ketentuan yang berlaku ;

b Melakukan koordinasi dengan unit-unit terkait dan atau instansi lain

dalam rangka pelaksanaannya ;

c Menyusun laporan pelaksanaan kegiatan Seksi Tata Bangunan secara

berkala, sesuai dengan prosedur dan ketentuan yang berlaku ;

Page 111: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya Pembangunan

Sarana Ibadah Skala Kota

Jumlah

Dokumen Pencairan Dana

Ganti Wajar yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pencairan Dana Ganti Wajar yang Disiapkan

Bidang Cipta Karya

2 Terlaksananya

Pembangunan Sarana Ibadah

Skala Kota

Jumlah

Administrasi

Kegiatan yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan yang

Disiapkan

Bidang Cipta

Karya

3 Terlaksananya Pembangunan

Sarana Ibadah

Skala Kota

Jumlah

Dokumen

Pembangunan Sarana Ibadah

Skala Kota yang Diserahterimakan

Jumlah Dokumen Pembangunan

Sarana Ibadah Skala Kota yang Diserahterimakan

Bidang Cipta Karya

4 Terlaksananya

Pembangunan

Sarana dan Prasarana Gedung

Skala Kota

Jumlah

Dokumen Pencairan Dana

Pembangunan Gedung Skala

Kota yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pencairan Dana

Pembangunan Gedung Skala Kota yang Disiapkan

Bidang Cipta

Karya

5 Terlaksananya

Pembangunan Sarana dan

Prasarana Gedung Skala Kota

Jumlah

Administrasi

Kegiatan yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan yang

Disiapkan

Bidang Cipta

Karya

6 Terlaksananya

Penerbitan Dokumen HSBGN

Jumlah

Toko/Kuari yang Disurvey

Jumlah Toko/Kuari yang Disurvey Bidang Cipta

Karya

7 Terlaksananya

Penerbitan

Dokumen HSBGN

Jumlah

Dokumen Hasil Survei yang Dientri

Jumlah Dokumen Hasil Survei yang Dientri

Bidang Cipta

Karya

8 Terlaksananya

Penerbitan Dokumen HSBGN

Jumlah Penyiapan

Rapat Analisis Hasil Survei

Jumlah Penyiapan Rapat Analisis Hasil Survei

Bidang Cipta

Karya

9 Terlaksananya

Penerbitan Dokumen HSBGN

Jumlah

Rancangan

Dokumen HSBGN yang Dibuat

Jumlah Rancangan Dokumen HSBGN

yang Dibuat

Bidang Cipta

Karya

10 Terlaksananya

Penerbitan

Dokumen HSBGN

Jumlah

Administrasi Kegiatan yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan yang Disiapkan

Bidang Cipta

Karya

11 Terlaksananya

Pemberian Pertimbangan

Teknis Perencanaan

Bangunan

Jumlah Berkas

Permohonan yang Diterima

Jumlah Berkas Permohonan yang Diterima

Bidang Cipta

Karya

Page 112: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

12 Terlaksananya Pemberian

Pertimbangan Teknis Perencanaan

Bangunan

Jumlah Berkas

Permohonan yang Diverifikasi

Jumlah Berkas Permohonan yang Diverifikasi

Bidang Cipta Karya

13 Terlaksananya Pemberian

Pertimbangan Teknis Perencanaan

Bangunan

Jumlah

Penyiapan Rapat Tim Ahli

Bangunan

Gedung yang Disiapkan

Jumlah Penyiapan Rapat Tim Ahli Bangunan Gedung yang Disiapkan

Bidang Cipta Karya

14 Terlaksananya Pemberian

Pertimbangan Teknis Perencanaan

Bangunan

Jumlah

Rekomendasi Hasil Rapat Tim

Ahli Bangunan

Gedung yang Diterbitkan

Jumlah Rekomendasi Hasil Rapat Tim

Ahli Bangunan Gedung yang Diterbitkan

Bidang Cipta Karya

15 Terlaksananya Pemberian

Pertimbangan Teknis Perencanaan

Bangunan

Jumlah Berkas

Pertimbangan Teknis

Perencanaan

Bangunan yang Diserahkan

Jumlah Berkas Pertimbangan Teknis

Perencanaan Bangunan yang Diserahkan

Bidang Cipta Karya

16 Terlaksananya Pemberian

Pertimbangan Teknis Perencanaan

Bangunan

Jumlah

Administrasi Kegiatan yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan yang Disiapkan

Bidang Cipta Karya

Page 113: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Analis Pengembangan Infrastruktur

Tugas :

Melakukan kegiatan analisis dan penelaahan pengembangan

infrastruktur dalam rangka penyusunan rekomendasi kebijakan di bidang

pekerjaan umum dan penataan ruang

Fungsi : a Mengumpulkan bahan dokumen pengembangan infrastruktur sesuai

dengan prosedur yang berlaku untuk keperluan penyelesaian pekerjaan

;

b Mengklasifikasikan bahan dokumen pengembangan infrastruktur sesuai

dengan obyek kerja dalam bidangnya agar memperlancar pelaksanaan

tugas ;

c Menelaah bahan dokumen pengembangan infrastruktur berdasarkan

permasalahan obyek kerja dalam rangka menyelesaikan pekerjaan ;

d Menyimpulkan hasil kerja dokumen pengembangan infrastruktur untuk

disampaikan kepada pimpinan unit agar hasil kesimpulan dapat

bermanfaat ;

e Menyusun rekomendasi pengembangan infrastruktur berdasarkan

pelaksanaan pekerjaan dan pemanfaatannya untuk disampaikan kepada

pimpinan unit ;

Page 114: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya Pembangunan

Sarana Ibadah Skala Kota

Jumlah Survey

Lokasi Rencana Pembangunan

Sarana Ibadah Skala Kota

Jumlah Survey Lokasi Rencana

Pembangunan Sarana Ibadah Skala Kota

Bidang Cipta Karya

2 Terlaksananya

Pembangunan Sarana Ibadah

Skala Kota

Jumlah

Sosialisasi

Perencanaan Pengadaan

Tanah

Pembangunan Sarana Ibadah Skala Kota

Jumlah Sosialisasi Perencanaan

Pengadaan Tanah Pembangunan Sarana Ibadah Skala Kota

Bidang Cipta

Karya

3 Terlaksananya

Pembangunan Sarana Ibadah

Skala Kota

Jumlah Dokumen Jasa

Konsultan

Pengadaan Tanah

Pembangunan Sarana Ibadah Skala Kota

Jumlah Dokumen Jasa Konsultan Pengadaan Tanah Pembangunan Sarana Ibadah Skala Kota

Bidang Cipta

Karya

4 Terlaksananya

Pembangunan Sarana Ibadah

Skala Kota

Jumlah Persil

Pengukuran Pengadaan

Tanah yang Didampingi

Jumlah Persil Pengukuran Pengadaan Tanah yang Didampingi

Bidang Cipta

Karya

5 Terlaksananya Pembangunan

Sarana Ibadah Skala Kota

Jumlah

Dokumen

Pencairan Dana yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pencairan Dana yang Disiapkan

Bidang Cipta Karya

6 Terlaksananya Pembangunan

Sarana Ibadah Skala Kota

Jumlah

Administrasi Kegiatan yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan yang Disiapkan

Bidang Cipta Karya

7 Terlaksananya

Pembangunan

Sarana Ibadah Skala Kota

Jumlah Paket

Pekerjaan yang Diserahterimakan

Jumlah Paket Pekerjaan yang Diserahterimakan

Bidang Cipta

Karya

8 Terlaksananya

Pembangunan Sarana Ibadah

Skala Kota

Jumlah

Asistensi Dokumen

Perencanaan Pembangunan

Sarana Ibadah Skala Kota

Jumlah Asistensi Dokumen

Perencanaan Pembangunan Sarana Ibadah Skala Kota

Bidang Cipta

Karya

9 Terlaksananya Pembangunan

Sarana Ibadah

Skala Kota

Jumlah

Dokumen

Pembangunan Sarana Ibadah

Skala Kota yang Diserahterimakan

Jumlah Dokumen Pembangunan Sarana

Ibadah Skala Kota yang Diserahterimakan

Bidang Cipta Karya

Page 115: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

10 Terlaksananya Pembangunan

Sarana dan Prasarana Gedung

Skala Kota

Jumlah Survey

Lokasi Rencana Pembangunan

Gedung Skala Kota

Jumlah Survey Lokasi Rencana Pembangunan Gedung Skala Kota

Bidang Cipta Karya

11 Terlaksananya

Pembangunan Sarana dan

Prasarana Gedung Skala Kota

Jumlah Paket

Pekerjaan yang

Diproses Pemilihan Penyedia

Jumlah Paket Pekerjaan yang Diproses

Pemilihan Penyedia

Bidang Cipta

Karya

12 Terlaksananya

Pembangunan

Sarana dan Prasarana Gedung

Skala Kota

Jumlah Paket

Pekerjaan Perencanaan yang Diasistensi

Jumlah Paket Pekerjaan Perencanaan yang Diasistensi

Bidang Cipta

Karya

13 Terlaksananya

Pembangunan

Sarana dan Prasarana Gedung

Skala Kota

Jumlah

Dokumen Pengadaan

Pembangunan Gedung Skala

Kota yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pengadaan

Pembangunan Gedung Skala Kota yang Disiapkan

Bidang Cipta

Karya

14 Terlaksananya

Pembangunan Sarana dan

Prasarana Gedung Skala Kota

Jumlah Laporan

Pengawasan

Pembangunan Sarana Ibadah

Skala Kota yang Divalidasi

Jumlah Laporan Pengawasan

Pembangunan Sarana Ibadah Skala Kota yang Divalidasi

Bidang Cipta

Karya

15 Terlaksananya

Pembangunan Sarana dan

Prasarana Gedung Skala Kota

Jumlah

Dokumen

Pencairan Dana

Pembangunan Gedung Skala

Kota yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pencairan Dana

Pembangunan Gedung Skala Kota yang Disiapkan

Bidang Cipta

Karya

16 Terlaksananya Pembangunan

Sarana dan Prasarana Gedung

Skala Kota

Jumlah

Administrasi

Kegiatan yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan yang Disiapkan

Bidang Cipta Karya

17 Terlaksananya Pembangunan

Sarana dan

Prasarana Gedung Skala Kota

Jumlah Paket

Pekerjaan yang

Diserahterimakan

Jumlah Paket Pekerjaan yang Diserahterimakan

Bidang Cipta Karya

18 Terlaksananya Pembangunan

Sarana dan

Prasarana Gedung Skala Kota

Jumlah Paket

Pekerjaan

Gedung Kantor yang Diawasi

Jumlah Paket Pekerjaan Gedung Kantor

yang Diawasi

Bidang Cipta Karya

19 Terlaksananya

Penerbitan Dokumen HSBGN

Jumlah

Toko/Kuari yang Disurvey

Jumlah Toko/Kuari yang Disurvey Bidang Cipta

Karya

Page 116: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

20 Terlaksananya Penerbitan

Dokumen HSBGN

Jumlah

Rancangan Dokumen

HSBGN yang Dibuat

Jumlah Rancangan Dokumen HSBGN yang Dibuat

Bidang Cipta Karya

21 Terlaksananya

Pemberian Pertimbangan

Teknis Perencanaan Bangunan

Jumlah

Rekomendasi

Hasil Rapat Tim Ahli Bangunan

Gedung yang Diterbitkan

Jumlah Rekomendasi Hasil Rapat Tim

Ahli Bangunan Gedung yang Diterbitkan

Bidang Cipta

Karya

Page 117: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Penata penyehatan lingkungan permukiman

Tugas :

Melakukan kegiatan penyiapan peralatan dan menjaga kebersihan

Fungsi : a Mencatat bahan penerimaan dan data bidang Cipta Karya Seksi SPAM

dan PLP ;

b Mencatat bahan pengeluaran dan data bidang Cipta Karya Seksi SPAM

dan PLP ;

c Memeriksa bahan dan data dibidang Cipta Karya Seksi SPAM dan PLP;

d Melakukan penataan bahan dan data bidang Cipta Karya Seksi SPAM dan

PLP ;

e Melakukan kegiatan pada Bidang Cipta Karya Seksi SPAM dan PLP.

Page 118: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya Pembangunan

Jaringan Distribusi Air Minum

Jumlah Lokasi

Usulan Yang Disurvei

Jumlah Lokasi Usulan Yang Disurvei Bidang Cipta Karya

2 Terlaksananya

Pembangunan Jaringan Distribusi

Air Minum

Jumlah Paket

Pekerjaan Yang

Diproses Pemilihan Penyedia

Jumlah Paket Pekerjaan Yang Diproses

Pemilihan Penyedia

Bidang Cipta

Karya

3 Terlaksananya

Pembangunan

Jaringan Distribusi Air Minum

Jumlah Paket

Pekerjaan Perencanaan

Yang Diasistensi

Jumlah Paket Pekerjaan Perencanaan Yang Diasistensi

Bidang Cipta

Karya

4 Terlaksananya Pembangunan

Jaringan Distribusi

Air Minum

Jumlah

Dokumen

Pengadaan Jaringan

Distribusi Air Minum Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pengadaan Jaringan

Distribusi Air Minum Yang Disiapkan

Bidang Cipta Karya

5 Terlaksananya

Pembangunan

Jaringan Distribusi Air Minum

Jumlah Paket

Pekerjaan Pembangunan

Jaringan Distribusi Air

Minum Yang Diawasi

Jumlah Paket Pekerjaan Pembangunan

Jaringan Distribusi Air Minum Yang Diawasi

Bidang Cipta

Karya

6 Terlaksananya

Pembangunan Jaringan Distribusi

Air Minum

Jumlah

Dokumen

Pencairan Dana

Pembangunan Jaringan

Distribusi Air Minum Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pencairan Dana

Pembangunan Jaringan Distribusi Air Minum Yang Disiapkan

Bidang Cipta

Karya

7 Terlaksananya

Pembangunan Jaringan Distribusi

Air Minum

Jumlah

Administrasi Kegiatan

Pembangunan Jaringan

Distribusi Air Minum Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan

Pembangunan Jaringan Distribusi Air Minum Yang Disiapkan

Bidang Cipta

Karya

8 Terlaksananya

Pembangunan

Jaringan Distribusi Air Minum

Jumlah Paket

Pekerjaan Pembangunan

Jaringan Distribusi Air

Minum Yang

Diserahterimakan

Jumlah Paket Pekerjaan Pembangunan

Jaringan Distribusi Air Minum Yang Diserahterimakan

Bidang Cipta

Karya

Page 119: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

9 Tersusunnya Dokumen Rencana

Induk Sistem Penyediaan Air

Minum (RISPAM)

Penyiapan Kak

Penyusunan Dokumen Rispam

Penyiapan Kak Penyusunan Dokumen Rispam

Bidang Cipta Karya

10 Tersusunnya Dokumen Rencana

Induk Sistem Penyediaan Air

Minum (RISPAM)

Jumlah Paket

Pekerjaan Penyusunan

Dokumen

Rispam Yang Diproses

Pemilihan Penyedia

Jumlah Paket Pekerjaan Penyusunan

Dokumen Rispam Yang Diproses Pemilihan Penyedia

Bidang Cipta Karya

11 Tersusunnya Dokumen Rencana

Induk Sistem

Penyediaan Air Minum (RISPAM)

Jumlah Paket

Pekerjaan

Perencanaan Yang Diasistensi

Jumlah Paket Pekerjaan Perencanaan Yang Diasistensi

Bidang Cipta Karya

12 Tersusunnya

Dokumen Rencana Induk Sistem

Penyediaan Air

Minum (RISPAM)

Jumlah Dokumen

Pencairan Dana

Penyusunan Dokumen

Rispam Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pencairan Dana Penyusunan Dokumen Rispam Yang Disiapkan

Bidang Cipta

Karya

13 Tersusunnya Dokumen Rencana

Induk Sistem

Penyediaan Air Minum (RISPAM)

Jumlah

Administrasi

Kegiatan Penyusunan

Dokumen Rispam Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan

Penyusunan Dokumen Rispam Yang Disiapkan

Bidang Cipta Karya

14 Tersusunnya

Dokumen Rencana

Induk Sistem Penyediaan Air

Minum (RISPAM)

Jumlah Paket

Pekerjaan Penyusunan

Dokumen Rispam Yang

Diserahterimakan

Jumlah Paket Pekerjaan Penyusunan

Dokumen Rispam Yang Diserahterimakan

Bidang Cipta

Karya

Page 120: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Teknisi Keciptakaryaan

Tugas :

Melakukan kegiatan pemasangan, perbaikan, pengecekan, dan

pemeliharaan keciptakaryaan

Fungsi : a Melakukan Perencanaan Kegiatan Kecipta Karyaan sesuai dengan

prosedur ;

b Melakukan / Mengawasi Pelaksanaan Kegiatan Kecipta Karyaan sesuai

dengan prosedur ;

c Menyiapkan laporan Keciptakaryaan Kecipta Karyaan sesuai dengan

prosedur.

Page 121: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya Pembangunan

Drainase

Jumlah Lokasi

Usulan Yang Disurvei

Jumlah Lokasi Usulan Yang Disurvei Bidang Cipta Karya

2 Terlaksananya Pembangunan

Drainase

Jumlah Paket

Pekerjaan Yang

Diproses Pemilihan Penyedia

Jumlah Paket Pekerjaan Yang Diproses Pemilihan Penyedia

Bidang Cipta Karya

3 Terlaksananya

Pembangunan Drainase

Jumlah Paket Pekerjaan

Perencanaan

Yang Diasistensi

Jumlah Paket Pekerjaan Perencanaan Yang Diasistensi

Bidang Cipta

Karya

4 Terlaksananya Pembangunan

Drainase

Jumlah

Dokumen Pengadaan

Drainase Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pengadaan Drainase Yang Disiapkan

Bidang Cipta Karya

5 Terlaksananya

Pembangunan Drainase

Jumlah Paket

Pekerjaan

Drainase Yang Diawasi

Jumlah Paket Pekerjaan Drainase Yang

Diawasi

Bidang Cipta

Karya

6 Terlaksananya Pembangunan

Drainase

Jumlah

Dokumen

Pencairan Dana Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pencairan Dana Yang

Disiapkan

Bidang Cipta Karya

7 Terlaksananya Pembangunan

Drainase

Jumlah

Administrasi

Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Bidang Cipta Karya

8 Terlaksananya Pembangunan

Drainase

Jumlah Paket

Pekerjaan Yang Diserahterimakan

Jumlah Paket Pekerjaan Yang Diserahterimakan

Bidang Cipta Karya

9 Terlaksananya

Pemeliharaan

Drainase

Jumlah Usulan

Lokasi Pemeliharaan

Drainase Yang Disurvei

Jumlah Usulan Lokasi Pemeliharaan Drainase Yang Disurvei

Bidang Cipta

Karya

10 Terlaksananya Pemeliharaan

Drainase

Jumlah Lokasi

Pemeliharaan

Drainase Yang Direncanakan

Jumlah Lokasi Pemeliharaan Drainase

Yang Direncanakan

Bidang Cipta Karya

11 Terlaksananya Pemeliharaan

Drainase

Jumlah Lokasi

Pemeliharaan

Drainase Yang Dilaksanakan

Jumlah Lokasi Pemeliharaan Drainase Yang Dilaksanakan

Bidang Cipta Karya

12 Terlaksananya Pemeliharaan

Drainase

Jumlah Lokasi

Pemeliharaan Drainase Yang Diawasi

Jumlah Lokasi Pemeliharaan Drainase Yang Diawasi

Bidang Cipta Karya

Page 122: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

13 Terlaksananya Pemeliharaan

Drainase

Jumlah

Laporan Pemeliharaan

Drainase Yang Disiapkan

Jumlah Laporan Pemeliharaan Drainase Yang Disiapkan

Bidang Cipta Karya

14 Terlaksananya

Pemeliharaan Drainase

Jumlah

Dokumen

Pencairan Dana Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pencairan Dana

Yang Disiapkan

Bidang Cipta

Karya

15 Terlaksananya Pemeliharaan

Drainase

Jumlah

Administrasi

Paket Pemeliharaan

Drainase Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Paket Pemeliharaan Drainase Yang Disiapkan

Bidang Cipta Karya

16 Terlaksananya Pemeliharaan

Drainase

Jumlah Paket

Pekerjaan

Pemeliharaan Drainase Yang

Diserahterimakan

Jumlah Paket Pekerjaan Pemeliharaan Drainase Yang Diserahterimakan

Bidang Cipta Karya

Page 123: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Pengelola Kelengkapan Jalan

Tugas :

Melakukan kegiatan pengelolaan kelengkapan jalan di bidang pekerjaan

umum dan penataan ruang

Fungsi : a Menyiapkan bahan bahan di bidang Binamarga (trotoar dan PJU) dan

alat perlengkapan objek kerja sesuai dengan prosedur dan ketentuan

yang berlaku ;

b Melakukan koordinasi dengan unit-unit terkait dan atau instansi lain

dalam rangka pelaksanaannya ;

c Menyusun bahan Laporan untuk kegiatan Pembangunan dan

Peningkatan Infrastruktur secara berkala, sesuai dengan prosedur dan

ketentuan yang berlaku ;

d Menyusun bahan Laporan untuk kegiatan Jaringan Listrik dan PJU secara

berkala, sesuai dengan prosedur dan ketentuan yang berlaku

e Menyusun bahan Laporan untuk kegiatan Rehabilitasi dan Pemeliharaan

Trotoar secara berkala, sesuai dengan prosedur dan ketentuan yang

berlaku

f Melaksanakan pengelolaan pembangunan dan pemeliharaan bangunan

pelengkap jalan (trotoar, median dan Lampu Jalan);

g Melakukan pengelolaan pencatatan, pendataan, evaluasi dan pelaporan

data kondisi bangunan pelengkap jalan (drainase, trotoar, median dan

lampu jalan).

Page 124: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya Pemeliharaan

Penerangan Jalan Umum

Jumlah Lokasi

Usulan Pekerjaan

Pemeliharaan

PJU Yang Disurvei

Jumlah Lokasi Usulan Pekerjaan Pemeliharaan PJU Yang Disurvei

Bidang Bina Marga

2 Terlaksananya Pemeliharaan

Penerangan Jalan Umum

Jumlah

Pekerjaan Pemeliharaan

PJU Yang Diawasi

Jumlah Pekerjaan Pemeliharaan PJU Yang Diawasi

Bidang Bina Marga

3 Terlaksananya

Pemeliharaan Penerangan Jalan

Umum

Jumlah

Dokumen

Pencairan Dana Pemeliharaan

PJU Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pencairan Dana

Pemeliharaan PJU Yang Disiapkan

Bidang Bina

Marga

4 Terlaksananya

Pemeliharaan Penerangan Jalan

Umum

Jumlah

Administrasi

Kegiatan Pemeliharaan

PJU Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan

Pemeliharaan PJU Yang Disiapkan

Bidang Bina

Marga

5 Terlaksananya

Penambahan Penerangan Jalan

Umum

Jumlah Lokasi

Usulan

Penambahan Penerangan

Jalan Umum Yang Disurvei

Jumlah Lokasi Usulan Penambahan

Penerangan Jalan Umum Yang Disurvei

Bidang Bina

Marga

6 Terlaksananya

Penambahan Penerangan Jalan

Umum

Jumlah Paket

Pekerjaan

Penambahan Penerangan

Jalan Umum

Yang Diproses Pemilihan Penyedia

Jumlah Paket Pekerjaan Penambahan

Penerangan Jalan Umum Yang Diproses Pemilihan Penyedia

Bidang Bina

Marga

7 Terlaksananya

Penambahan Penerangan Jalan

Umum

Jumlah Dokumen

Pengadaan

Penambahan Penerangan

Jalan Umum Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pengadaan Penambahan Penerangan Jalan Umum Yang Disiapkan

Bidang Bina

Marga

8 Terlaksananya Penambahan

Penerangan Jalan

Umum

Jumlah Paket

Pekerjaan

Penambahan Penerangan

Jalan Umum Yang Diawasi

Jumlah Paket Pekerjaan Penambahan Penerangan Jalan Umum Yang Diawasi

Bidang Bina Marga

9 Terlaksananya Penambahan

Jumlah

Dokumen

Jumlah Dokumen Pencairan Dana Yang Disiapkan

Bidang Bina Marga

Page 125: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

Penerangan Jalan Umum

Pencairan Dana Yang Disiapkan

10 Terlaksananya Penambahan

Penerangan Jalan Umum

Jumlah

Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Bidang Bina Marga

11 Terlaksananya

Penambahan

Penerangan Jalan Umum

Jumlah Paket

Pekerjaan Yang Diserahterimakan

Jumlah Paket Pekerjaan Yang Diserahterimakan

Bidang Bina

Marga

12 Terlaksananya

Pembangunan Trotoar

Jumlah Lokasi Usulan

Pembangunan

Trotoar Yang Disurvei

Jumlah Lokasi Usulan Pembangunan Trotoar Yang Disurvei

Bidang Bina

Marga

13 Terlaksananya Pembangunan

Trotoar

Jumlah Paket

Pekerjaan Pembangunan

Trotoar Yang

Diproses Pemilihan Penyedia

Jumlah Paket Pekerjaan Pembangunan

Trotoar Yang Diproses Pemilihan Penyedia

Bidang Bina Marga

14 Terlaksananya

Pembangunan Trotoar

Jumlah Paket Pekerjaan

Perencanaan

Pembangunan Trotoar Yang Diasistensi

Jumlah Paket Pekerjaan Perencanaan Pembangunan Trotoar Yang Diasistensi

Bidang Bina

Marga

15 Terlaksananya

Pembangunan Trotoar

Jumlah Dokumen

Pengadaan

Pembangunan Trotoar Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pengadaan Pembangunan Trotoar Yang Disiapkan

Bidang Bina

Marga

16 Terlaksananya

Pembangunan Trotoar

Jumlah Paket

Pekerjaan Pembangunan

Trotoar Yang Diawasi

Jumlah Paket Pekerjaan Pembangunan Trotoar Yang Diawasi

Bidang Bina

Marga

17 Terlaksananya Pembangunan

Trotoar

Jumlah

Dokumen

Pencairan Dana Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pencairan Dana Yang Disiapkan

Bidang Bina Marga

18 Terlaksananya Pembangunan

Trotoar

Jumlah

Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Bidang Bina Marga

19 Terlaksananya

Pembangunan

Trotoar

Jumlah Paket

Pekerjaan Pembangunan

Trotoar Yang Diserahterimakan

Jumlah Paket Pekerjaan Pembangunan Trotoar Yang Diserahterimakan

Bidang Bina

Marga

Page 126: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

20 Terlaksananya Pemeliharaan

Trotoar

Jumlah Lokasi

Usulan Pemeliharaan

Trotoar Yang Disurvei

Jumlah Lokasi Usulan Pemeliharaan Trotoar Yang Disurvei

Bidang Bina Marga

21 Terlaksananya

Pemeliharaan Trotoar

Jumlah

Dokumen

Pengadaan Pemeliharaan

Trotoar Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pengadaan

Pemeliharaan Trotoar Yang Disiapkan

Bidang Bina

Marga

22 Terlaksananya

Pemeliharaan Trotoar

Jumlah Paket

Pekerjaan

Pemeliharaan Trotoar Yang Diawasi

Jumlah Paket Pekerjaan Pemeliharaan

Trotoar Yang Diawasi

Bidang Bina

Marga

23 Terlaksananya

Pemeliharaan

Trotoar

Jumlah

Dokumen Pencairan Dana Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pencairan Dana Yang Disiapkan

Bidang Bina

Marga

24 Terlaksananya

Pemeliharaan Trotoar

Jumlah Administrasi

Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Bidang Bina

Marga

25 Terlaksananya

Pemeliharaan Trotoar

Jumlah Paket

Pekerjaan

Pemeliharaan Trotoar Yang

Diserahterimakan

Jumlah Paket Pekerjaan Pemeliharaan

Trotoar Yang Diserahterimakan

Bidang Bina

Marga

Page 127: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Pengemudi

Tugas :

Melakukan kegiatan pemeriksaan dan pelayanan transportasi yang

bersifat kedinasan dengan kendaraan dinas

Fungsi : a Melakukan pelayanan antar bahan dan perlengkapan untuk pelaksanaan

kegiatan di bidang bina marga ;

b Melakukan pelayanan transportasi antar jemput bersifat kedinasan di

bidang Bina Marga ;

Page 128: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya Pembangunan

Jembatan

Jumlah Lokasi

Usulan Yang Disurvei

Jumlah Lokasi Usulan Yang Disurvei Bidang Bina Marga

2 Terlaksananya Pembangunan

Jembatan

Jumlah Paket

Pekerjaan yang

Diproses Pemilihan Penyedia

Jumlah Paket Pekerjaan yang Diproses Pemilihan Penyedia

Bidang Bina Marga

3 Terlaksananya

Pembangunan Jembatan

Jumlah Paket Pekerjaan

Perencanaan

Yang Diasistensi

Jumlah Paket Pekerjaan Perencanaan Yang Diasistensi

Bidang Bina

Marga

4 Terlaksananya Pembangunan

Jembatan

Jumlah

Dokumen Pengadaan

Pembangunan

Jembatan Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pengadaan

Pembangunan Jembatan Yang Disiapkan

Bidang Bina Marga

5 Terlaksananya Pembangunan

Jembatan

Jumlah Paket

Pekerjaan Yang Diawasi

Jumlah Paket Pekerjaan Yang Diawasi Bidang Bina Marga

6 Terlaksananya Pembangunan

Jembatan

Jumlah

Dokumen

Pencairan Dana Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pencairan Dana Yang

Disiapkan

Bidang Bina Marga

7 Terlaksananya Pembangunan

Jembatan

Jumlah

Administrasi

Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Bidang Bina Marga

8 Terlaksananya Pembangunan

Jembatan

Jumlah Paket

Pekerjaan Yang Diserahterimakan

Jumlah Paket Pekerjaan Yang Diserahterimakan

Bidang Bina Marga

9 Terlaksananya

Pemeliharaan Jalan Jumlah Paket

Pekerjaan Yang Diproses

Pemilihan Penyedia

Jumlah Paket Pekerjaan Yang Diproses Pemilihan Penyedia

Bidang Bina

Marga

10 Terlaksananya Pemeliharaan Jalan

Jumlah Paket

Pekerjaan

Perencanaan Yang Diasistensi

Jumlah Paket Pekerjaan Perencanaan

Yang Diasistensi

Bidang Bina Marga

11 Terlaksananya

Pemeliharaan Jalan Jumlah

Dokumen Pengadaan

Pemeliharaan Jalan Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pengadaan Pemeliharaan Jalan Yang Disiapkan

Bidang Bina

Marga

Page 129: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

12 Terlaksananya Pemeliharaan Jalan

Jumlah Paket

Pekerjaan Yang Diawasi

Jumlah Paket Pekerjaan Yang Diawasi Bidang Bina Marga

13 Terlaksananya Pemeliharaan Jalan

Jumlah

Dokumen

Pencairan Dana Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pencairan Dana Yang Disiapkan

Bidang Bina Marga

14 Terlaksananya Pemeliharaan Jalan

Jumlah

Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Bidang Bina Marga

15 Terlaksananya

Pemeliharaan Jalan Jumlah Paket

Pekerjaan Yang Diserahterimakan

Jumlah Paket Pekerjaan Yang Diserahterimakan

Bidang Bina

Marga

16 Terlaksananya

Pemeliharaan Jembatan

Jumlah Lokasi

Usulan Yang Disurvei

Jumlah Lokasi Usulan Yang Disurvei Bidang Bina

Marga

17 Terlaksananya Pemeliharaan

Jembatan

Jumlah Paket

Pekerjaan Yang Diproses

Pemilihan Penyedia

Jumlah Paket Pekerjaan Yang Diproses Pemilihan Penyedia

Bidang Bina Marga

18 Terlaksananya

Pemeliharaan Jembatan

Jumlah Paket

Pekerjaan

Perencanaan Yang Diasistensi

Jumlah Paket Pekerjaan Perencanaan

Yang Diasistensi

Bidang Bina

Marga

19 Terlaksananya

Pemeliharaan

Jembatan

Jumlah

Dokumen Pengadaan

Pemeliharaan Jembatan Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pengadaan

Pemeliharaan Jembatan Yang Disiapkan

Bidang Bina

Marga

20 Terlaksananya

Pemeliharaan

Jembatan

Jumlah Paket

Pekerjaan Yang Diawasi

Jumlah Paket Pekerjaan Yang Diawasi Bidang Bina

Marga

21 Terlaksananya Pemeliharaan

Jembatan

Jumlah

Dokumen

Pencairan Dana Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pencairan Dana Yang Disiapkan

Bidang Bina Marga

22 Terlaksananya Pemeliharaan

Jembatan

Jumlah

Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Bidang Bina Marga

23 Terlaksananya

Pemeliharaan

Jembatan

Jumlah Paket

Pekerjaan Yang Diserahterimakan

Jumlah Paket Pekerjaan Yang Diserahterimakan

Bidang Bina

Marga

Page 130: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Pengawas Jalan Dan Jembatan

Tugas :

Melakukan kegiatan pengawasan jalan dan jembatan di bidang

pekerjaan umum dan penataan ruang

Fungsi : a Menerima data bidang Binamarga sesuai dengan prosedur yang berlaku

untuk keperluan penyelesaian pekerjaan ;

b Menelaah dokumen data bidang Binamarga sesuai dengan obyek kerja

dalam bidangnya agar memperlancar pelaksanaan tugas ;

c Mengawasi bidang Binamarga berdasarkan permasalahan obyek kerja

dalam rangka menyelesaikan pekerjaan.

Page 131: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya Peningkatan Jalan

Skala Kota

Jumlah Lokasi

Usulan Yang Disurvei

Jumlah Lokasi Usulan Yang Disurvei Bidang Bina Marga

2 Terlaksananya Peningkatan Jalan

Skala Kota

Jumlah Paket

Pekerjaan Yang

Diproses Pemilihan Penyedia

Jumlah Paket Pekerjaan Yang Diproses Pemilihan Penyedia

Bidang Bina Marga

3 Terlaksananya

Peningkatan Jalan Skala Kota

Jumlah Paket Pekerjaan

Perencanaan

Yang Diasistensi

Jumlah Paket Pekerjaan Perencanaan Yang Diasistensi

Bidang Bina

Marga

4 Terlaksananya Peningkatan Jalan

Skala Kota

Jumlah

Dokumen Pengadaan

Peningkatan

Jalan Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pengadaan Peningkatan Jalan Yang Disiapkan

Bidang Bina Marga

5 Terlaksananya Peningkatan Jalan

Skala Kota

Jumlah Paket

Pekerjaan Yang Diawasi

Jumlah Paket Pekerjaan Yang Diawasi Bidang Bina Marga

6 Terlaksananya Peningkatan Jalan

Skala Kota

Jumlah

Dokumen

Pencairan Dana Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pencairan Dana Yang

Disiapkan

Bidang Bina Marga

7 Terlaksananya Peningkatan Jalan

Skala Kota

Jumlah

Administrasi

Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Bidang Bina Marga

8 Terlaksananya Peningkatan Jalan

Skala Kota

Jumlah Paket

Pekerjaan Yang Diserahterimakan

Jumlah Paket Pekerjaan Yang Diserahterimakan

Bidang Bina Marga

9 Terlaksananya

Pembebasan Lahan

Untuk Peningkatan Dan Pembangunan

Jalan

Jumlah Persil

Lahan Yang Disurvei Untuk Dibebaskan

Jumlah Persil Lahan Yang Disurvei Untuk Dibebaskan

Bidang Bina

Marga

10 Terlaksananya Pembebasan Lahan

Untuk Peningkatan Dan Pembangunan

Jalan

Jumlah Data

Nominatif Kepemilikan

Lahan Warga

Yang Terkena Dampak

Peningkatan Dan

Pembangunan Jalan

Jumlah Data Nominatif Kepemilikan

Lahan Warga Yang Terkena Dampak Peningkatan Dan Pembangunan Jalan

Bidang Bina Marga

11 Terlaksananya Pembebasan Lahan

Untuk Peningkatan

Jumlah

Pendampingan

Pengukuran Lahan Yang

Jumlah Pendampingan Pengukuran

Lahan Yang Akan Dibebaskan

Bidang Bina Marga

Page 132: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

Dan Pembangunan Jalan

Akan Dibebaskan

12 Terlaksananya Pembebasan Lahan

Untuk Peningkatan Dan Pembangunan

Jalan

Jumlah

Dokumen Pencairan Dana Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pencairan Dana Yang Disiapkan

Bidang Bina Marga

13 Terlaksananya Pembebasan Lahan

Untuk Peningkatan Dan Pembangunan

Jalan

Jumlah

Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Bidang Bina Marga

Page 133: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Pengawas Jalan Dan Jembatan

Tugas :

Melakukan kegiatan pengawasan jalan dan jembatan Bidang Bina Marga

Seksi Pembangunan, Peningkatan Jalan dan Jembatan

Fungsi : a Menerima data bidang Binamarga sesuai dengan prosedur yang berlaku

untuk keperluan penyelesaian pekerjaan ;

b Menelaah dokumen data bidang Binamarga sesuai dengan obyek kerja

dalam bidangnya agar memperlancar pelaksanaan tugas ;

c Mengawasi bidang Binamarga berdasarkan permasalahan obyek kerja

dalam rangka menyelesaikan pekerjaan.

Page 134: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya Pembangunan Jalan

Baru Skala Kota

Jumlah Lokasi

Usulan Yang Disurvei

Jumlah Lokasi Usulan Yang Disurvei Bidang Bina Marga

2 Terlaksananya Pembangunan Jalan

Baru Skala Kota

Jumlah Paket

Pekerjaan Yang

Diproses Pemilihan Penyedia

Jumlah Paket Pekerjaan Yang Diproses Pemilihan Penyedia

Bidang Bina Marga

3 Terlaksananya

Pembangunan Jalan Baru Skala Kota

Jumlah Paket Pekerjaan

Perencanaan

Yang Diasistensi

Jumlah Paket Pekerjaan Perencanaan Yang Diasistensi

Bidang Bina

Marga

4 Terlaksananya Pembangunan Jalan

Baru Skala Kota

Jumlah

Dokumen Pengadaan

Pembangunan

Jalan Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pengadaan Pembangunan Jalan Yang Disiapkan

Bidang Bina Marga

5 Terlaksananya Pembangunan Jalan

Baru Skala Kota

Jumlah Paket

Pekerjaan Yang Diawasi

Jumlah Paket Pekerjaan Yang Diawasi Bidang Bina Marga

6 Terlaksananya Pembangunan Jalan

Baru Skala Kota

Jumlah

Dokumen

Pencairan Dana Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Pencairan Dana Yang

Disiapkan

Bidang Bina Marga

7 Terlaksananya Pembangunan Jalan

Baru Skala Kota

Jumlah

Administrasi

Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Bidang Bina Marga

8 Terlaksananya Pembangunan Jalan

Baru Skala Kota

Jumlah Paket

Pekerjaan Yang Diserahterimakan

Jumlah Paket Pekerjaan Yang Diserahterimakan

Bidang Bina Marga

Page 135: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Analis Sumber Daya Air

Tugas :

Melakukan kegiatan analisis dan penelaahan sumber daya air dalam

rangka penyusunan rekomendasi kebijakan di bidang pekerjaan umum

dan penataan ruang

Fungsi : a Mempelajari tugas dan petunjuk kerja yang diberikan atasan ;

b Meminta petunjuk yang berkaitan pelaksanaan tugas ;

c Menghimpun data perencanaan pemanfaatan, pengendalian dan

pengembangan seksi Sungai dan Air Baku ;

d Melakukan survey dan identifikasi kebutuhan pengembangan dan

pengelolaan seksi Sungai dan Air Baku ;

e Mengolah data informasi perencanaan pemanfaatan, pengendalian dan

pengembangan seksi Sungai dan Air Baku ;

f Menganalisa data informasi perencanaan pemanfaatan, pengendalian

dan pengembangan seksi Sungai dan Air Baku ;

g Mengikuti kegiatan koordinasi dan sinkronisasi dengan unit kerja/

instansi terkait dalam rangka kelancaran pelaksanaan kegiatan ;

h Menganalisa hasil pemutakhiran data dan informasi perencanaan,

pemanfaatan, pengendalian dan pengembangan seksi Sungai dan Air

Baku ;

i Membuat laporan pelaksanaan tugas.

Page 136: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya Pembangunan

Turap/ Talud/ Bronjong

Jumlah

Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Bidang Sumber

Daya Air

2 Terlaksananya

Pembangunan

Turap/ Talud/ Bronjong

Jumlah Lokasi

Usulan Yang Disurvei

Jumlah Lokasi Usulan Yang Disurvei Bidang

Sumber

Daya Air

3 Terlaksananya Pembangunan

Turap/ Talud/

Bronjong

Jumlah Paket

Pekerjaan Yang

Diproses Pemilihan Penyedia

Jumlah Paket Pekerjaan Yang Diproses

Pemilihan Penyedia

Bidang Sumber

Daya Air

4 Terlaksananya

Pembangunan Turap/ Talud/

Bronjong

Jumlah Lokasi

Perencanaan Yang Disurvei

Jumlah Lokasi Perencanaan Yang Disurvei

Bidang

Sumber Daya Air

5 Terlaksananya Pembangunan

Turap/ Talud/

Bronjong

Jumlah

Dokumen

Perencanaan Yang Diasistensi

Jumlah Dokumen Perencanaan Yang Diasistensi

Bidang Sumber

Daya Air

6 Terlaksananya Pembangunan

Turap/ Talud/ Bronjong

Jumlah Paket

Pekerjaan Yang Diawasi

Jumlah Paket Pekerjaan Yang Diawasi Bidang Sumber

Daya Air

7 Terlaksananya

Pembangunan Turap/ Talud/

Bronjong

Jumlah Paket Pekerjaan Yang

Diserahterimakan

Jumlah Paket Pekerjaan Yang Diserahterimakan

Bidang

Sumber Daya Air

8 Terlaksananya

Pembangunan Turap/ Talud/

Bronjong

Jumlah

Dokumen

Administrasi Keuangan Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Administrasi

Keuangan Yang Disiapkan

Bidang

Sumber Daya Air

9 Terlaksananya

Pembangunan

Turap/ Talud/ Bronjong

Jumlah

Dokumen Yang Diarsipkan

Jumlah Dokumen Yang Diarsipkan Bidang

Sumber

Daya Air

Page 137: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Penyusun Rencana Pengadaan Sarana dan Prasarana

Tugas :

Melakukan kegiatan penyusunan dan penelahaan data obyek kerja di

bidang rencana pengadaan sarana dan prasarana

Fungsi : a Mengumpulkan bahan dokumen sarana dan prasarana ;

b Mengumpulkan bahan dokumen Rencana Pengadaan Sarana dan

Prasarana ;

c Mengklasifikasikan bahan dan data obyek kerja dibidang Rencana

Pengadaan Sarana dan Prasarana ;

d Menyusun Konsep Rencana Pengadaan Sarana dan Prasarana.

Page 138: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya Pembebasan Lahan

Untuk Normalisasi Sungai

Jumlah

Dokumen Perencanaan

Pengadaan

Tanah Yang Disusun

Jumlah Dokumen Perencanaan Pengadaan Tanah Yang Disusun

Bidang Sumber

Daya Air

2 Terlaksananya Pembebasan Lahan

Untuk Normalisasi Sungai

Jumlah

Sosialisasi Pembebasan

Lahan Yang Disiapkan

Jumlah Sosialisasi Pembebasan Lahan Yang Disiapkan

Bidang Sumber

Daya Air

3 Terlaksananya

Pembebasan Lahan Untuk Normalisasi

Sungai

Jumlah Data

Berkas

Nominatif Persil Lahan Yang

Akan Dibebaskan

Jumlah Data Berkas Nominatif Persil

Lahan Yang Akan Dibebaskan

Bidang

Sumber Daya Air

4 Terlaksananya

Pembebasan Lahan Untuk Normalisasi

Sungai

Jumlah

Pematokan

Lahan Yang Dtetapkan

Jumlah Pematokan Lahan Yang

Dtetapkan

Bidang

Sumber Daya Air

5 Terlaksananya Pembebasan Lahan

Untuk Normalisasi

Sungai

Jumlah Persil

Lahan Yang Diukur

Jumlah Persil Lahan Yang Diukur Bidang Sumber

Daya Air

6 Terlaksananya

Pembebasan Lahan Untuk Normalisasi

Sungai

Jumlah

Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Bidang

Sumber Daya Air

7 Terlaksananya

Pembebasan Lahan Untuk Normalisasi

Sungai

Jumlah Persil Ganti Wajar

Tanah Yang Disurvei

Jumlah Persil Ganti Wajar Tanah Yang Disurvei

Bidang

Sumber Daya Air

8 Terlaksananya

Pembebasan Lahan Untuk Normalisasi

Sungai

Jumlah Hasil

Penilaian Ganti

Wajar Tanah Yang Diasistensi

Jumlah Hasil Penilaian Ganti Wajar

Tanah Yang Diasistensi

Bidang

Sumber Daya Air

9 Terlaksananya Pembebasan Lahan

Untuk Normalisasi

Sungai

Jumlah

Dokumen Ganti

Wajar Tanah Diserahterimakan

Jumlah Dokumen Ganti Wajar Tanah

Diserahterimakan

Bidang Sumber

Daya Air

10 Terlaksananya

Pembebasan Lahan Untuk Normalisasi

Sungai

Jumlah

Dokumen Administrasi

Keuangan Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Administrasi Keuangan Yang Disiapkan

Bidang

Sumber Daya Air

Page 139: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Analis Pertanahan

Tugas :

Melaksanakan dan Memproses Pengelolaan Dokumen Pertanahan

Fungsi : a Menyiapkan kelengkapan dokumen sertifikasi tanah aset ;

b Menyiapkan format sporadik tanah aset ;

c Menyiapkan surat undangan rapat ;

d Melakukan pendampingan pemasangan patok batas tanah aset Pemko

yang dilaksanakan oleh OPD terkait ;

e Mendampingi Petugas Ukur Badan Pertanahan Nasional dalam

melakukan Pengukuran tanah - tanah aset Pemko

e Mencatat hasil temuan pemeriksaan bangunan pada lembar BAP ;

f Melaksanakan pendataan tanah yang berada dilokasi Konsolidasi Tanah

Perkotaan (KTP) ;

g Melakukan survey tanah Konsolidasi Tanah Perkotaan ( KTP ) ;

h Menyiapkan laporan kegiatan sertifikasi tanah aset pemko ;

i Menyiapkan rancangan peraturan terkait dengan pertanahan ;

j Melakukan inventarisasi masalah/konflik pertanahan ;

k Menyiapkan bahan untuk analisis kesesuaian lahan dengan rencana tata

ruang ;

l Menyiapkan peraturan perundang-undangan, pedoman, petunjuk teknis,

data informasi dan bahan lainnya yang berhubungan dengan

pertanahan.

Page 140: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya Sertifikasi Tanah

Aset Pemko

Jumlah

Persiapan Administrasi

Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Persiapan Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Bidang Penataan

Ruang

2 Terlaksananya

Sertifikasi Tanah Aset Pemko

Jumlah

Persiapan

Rapat Koordinasi Yang Dilakukan

Jumlah Persiapan Rapat Koordinasi

Yang Dilakukan

Bidang

Penataan Ruang

3 Terlaksananya

Sertifikasi Tanah

Aset Pemko

Jumlah Alas

Hak Tanah Aset Yang Dikumpulkan

Jumlah Alas Hak Tanah Aset Yang Dikumpulkan

Bidang

Penataan

Ruang

4 Terlaksananya

Sertifikasi Tanah Aset Pemko

Jumlah Tanah Aset Yang Didaftarkan

Jumlah Tanah Aset Yang Didaftarkan Bidang

Penataan Ruang

5 Terlaksananya

Sertifikasi Tanah

Aset Pemko

Jumlah

Sertipikat Tanah Aset

Yang Diarsipkan

Jumlah Sertipikat Tanah Aset Yang Diarsipkan

Bidang

Penataan

Ruang

6 Terlaksananya Sertifikasi Tanah

Aset Pemko

Jumlah

Dokumen

Administrasi Keuangan Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Administrasi

Keuangan Yang Disiapkan

Bidang Penataan

Ruang

7 Terlaksananya

Sertifikasi Tanah Aset Pemko

Jumlah

Sertipikat Hak Pakai Yang Diserahkan

Jumlah Sertipikat Hak Pakai Yang Diserahkan

Bidang

Penataan Ruang

8 Terlaksananya

Sertifikasi Tanah Aset Pemko

Jumlah Laporan Kegiatan Yang Disusun

Jumlah Laporan Kegiatan Yang Disusun Bidang

Penataan Ruang

9 Jumlah Tanah Aset

yang Memasang

Patok Batas Tanah

Jumlah

Pemasangan Patok Batas

Tanah Yang Didampingi

Jumlah Pemasangan Patok Batas Tanah Yang Didampingi

Bidang

Penataan

Ruang

10 Terlaksananya Fasilitasi

Konsolidasi Tanah

Perkotaan (KTP)

Jumlah

Persiapan

Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Persiapan Administrasi

Kegiatan Yang Disiapkan

Bidang Penataan

Ruang

11 Terlaksananya

Fasilitasi Konsolidasi Tanah

Perkotaan (KTP)

Jumlah

Persiapan Rapat

Koordinasi Yang Dilakukan

Jumlah Persiapan Rapat Koordinasi Yang Dilakukan

Bidang

Penataan Ruang

12 Terlaksananya Fasilitasi

Jumlah Persil

Tanah KTP Yang di Survei

Jumlah Persil Tanah KTP Yang di Survei Bidang Penataan

Ruang

Page 141: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

Konsolidasi Tanah Perkotaan (KTP)

13 Terlaksananya Fasilitasi

Konsolidasi Tanah

Perkotaan (KTP)

Jumlah Laporan

Kegiatan Yang Disusun

Jumlah Laporan Kegiatan Yang Disusun Bidang Penataan

Ruang

Page 142: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Petugas Ukur

Tugas :

Melakukan kegiatan analisis dan penelaahan penertiban pemanfaatan

ruang dalam rangka penyusunan rekomendasi kebijakan di Bidang

Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang

Fungsi : a Memeriksa banguna yang sudah memiliki IMB atau yang belum ber IMB

;

b Mengukur Luas Bangunan sudah memiliki IMB atau yang belum ber IMB

;

c Mengukur jarak bangunan dari as jalan ;

d Memeriksa ketentuan GSB, GSI, KDB, KLB, KDH dan Peruntukan Ruang

bangunan yang memiliki IMB ;

e Mencatat hasil temuan pemeriksaan bangunan pada lembar BAP ;

f Mencatat hasil temuan pemeriksaan bangunan pada lembar SP4B ;

g Menyalin hasil temuan pemeriksaan bangunan pada Lembar BAP dan

lembar SP4B ke dalam buku kendali ;

h Menggambar hasil pemeriksaan bangunan yang memiliki IMB ke Lembar

Kendali IMB ;

I Menyiapkan bahan rakon aset pada kegiatan Pengawasan Pemanfaatan

Ruang ;

Page 143: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya Pengawasan

Bangunan Yang Ber-IMB

Jumlah

Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Bidang Penataan

Ruang

2 Terlaksananya

Pengawasan

Bangunan Yang Ber-IMB

Jumlah BAP Yang Disiapkan

Jumlah BAP Yang Disiapkan Bidang

Penataan

Ruang

3 Terlaksananya Pengawasan

Bangunan Yang

Ber-IMB

Jumlah Lokasi

Bangunan Yang Disurvei

Jumlah Lokasi Bangunan Yang Disurvei Bidang Penataan

Ruang

4 Terlaksananya

Pengawasan

Bangunan Yang Ber-IMB

Jumlah Berkas

SP3 Yang Dberikan

Jumlah Berkas SP3 Yang Dberikan Bidang

Penataan

Ruang

5 Terlaksananya Pengawasan

Bangunan Yang

Ber-IMB

Jumlah Surat

Perintah

Bongkar Yang Diberikan

Jumlah Surat Perintah Bongkar Yang

Diberikan

Bidang Penataan

Ruang

6 Terlaksananya Pengawasan

Bangunan Yang Ber-IMB

Jumlah

Rekomendasi

Pencabutan IMB Yang Disiapkan

Jumlah Rekomendasi Pencabutan IMB Yang Disiapkan

Bidang Penataan

Ruang

7 Terlaksananya

Pengawasan Bangunan Yang

Ber-IMB

Jumlah Laporan Yang Disusun

Jumlah Laporan Yang Disusun Bidang

Penataan Ruang

8 Terlaksananya Pengawasan

Bangunan Yang Ber-IMB

Jumlah Lokasi

Bangunan Yang

Melanggar Yang Diinput Pada Sistem

Jumlah Lokasi Bangunan Yang Melanggar Yang Diinput Pada Sistem

Bidang Penataan

Ruang

9 Terlaksananya

Pengawasan Bangunan Yang

Ber-IMB

Jumlah Dokumen

Administrasi

Keuangan Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Administrasi Keuangan Yang Disiapkan

Bidang

Penataan Ruang

10 Terlaksananya Penyusunan Aturan

Tentang Pengendalian

Pemanfaatan Ruang

Jumlah

Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Bidang Penataan

Ruang

11 Terlaksananya Penyusunan Aturan

Tentang Pengendalian

Pemanfaatan Ruang

Jumlah

Referensi Aturan Yang Disiapkan

Jumlah Referensi Aturan Yang Disiapkan

Bidang Penataan

Ruang

12 Terlaksananya Penyusunan Aturan

Tentang Pengendalian

Pemanfaatan Ruang

Jumlah

Penyiapan

Rapat Tim Penyusunan Aturan

Jumlah Penyiapan Rapat Tim Penyusunan Aturan

Bidang Penataan

Ruang

Page 144: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

13 Terlaksananya Penyusunan Aturan

Tentang Pengendalian

Pemanfaatan Ruang

Jumlah Aturan Yang Dicetak

Jumlah Aturan Yang Dicetak Bidang Penataan

Ruang

14 Terlaksananya Penyusunan Aturan

Tentang Pengendalian

Pemanfaatan Ruang

Jumlah Aturan

Yang Diajukan Untuk Pengesahan

Jumlah Aturan Yang Diajukan Untuk Pengesahan

Bidang Penataan

Ruang

Page 145: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Pengawas Tata Ruang

Tugas :

Melakukan kegiatan analisis dan penelaahan penertiban pemanfaatan

ruang dalam rangka penyusunan rekomendasi kebijakan di bidang

pekerjaan umum dan penataan ruang

Fungsi : a Memeriksa bangunan yang sudah memiliki IMB atau yang belum ber IMB

dengan fungsi peruntukan ruang di dalam Rencana Tata Ruang ;

b Mengukur Luas bidang tanah yang menjadi objek pengawasan tata

ruang

c Mengambil titik koordinat bidang tanah yang menjadi objek pengawasan

tata ruang;

d Memeriksa ketentuan GSB, GSI, KDB, KLB, KDH dan Peruntukan Ruang

bidang tanah yang menjadi objek pengawasan tata ruang

e Mencatat hasil temuan pemeriksaan bidang tanah pada lembar SP4B

f Mencatat hasil temuan pemeriksaan bidang tanah bangunan pada

lembar SP4B

g Menyalin hasil temuan pemeriksaan bangunan pada Lembar BAP dan

lembar SP4B ke dalam buku kendali.

h Menggambar hasil pemeriksaan bidang tanah ke Lembar Kendali

pengawasan tata ruang

I Menyiapkan bahan rekon aset pada kegiatan Peningkatan dan

penguatan pengendalian pemanfaatan ruang

Page 146: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya Pengawasan

Bangunan Yang Belum Ber-IMB

Jumlah

Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Bidang Penataan

Ruang

2 Terlaksananya

Pengawasan

Bangunan Yang Belum Ber-IMB

Jumlah Lokasi

Bangunan Yang Disurvei

Jumlah Lokasi Bangunan Yang Disurvei Bidang

Penataan

Ruang

3 Terlaksananya Pengawasan

Bangunan Yang

Belum Ber-IMB

Jumlah Laporan

Pengawasan

Bangunan Yang Disusun

Jumlah Laporan Pengawasan

Bangunan Yang Disusun

Bidang Penataan

Ruang

4 Terlaksananya Pengawasan

Bangunan Yang Belum Ber-IMB

Jumlah

Penyiapan

Rapat Tim Penertiban

Bangunan Yang Diselenggarakan

Jumlah Penyiapan Rapat Tim

Penertiban Bangunan Yang Diselenggarakan

Bidang Penataan

Ruang

5 Terlaksananya

Pengawasan Bangunan Yang

Belum Ber-IMB

Jumlah Berkas

SP3B Yang Dberikan

Jumlah Berkas SP3B Yang Dberikan Bidang

Penataan Ruang

6 Terlaksananya Pengawasan

Bangunan Yang

Belum Ber-IMB

Jumlah Berkas

SP4B Yang Dberikan

Jumlah Berkas SP4B Yang Dberikan Bidang Penataan

Ruang

7 Terlaksananya

Pengawasan Bangunan Yang

Belum Ber-IMB

Jumlah Berkas

Surat Perintah Bongkar Yang Diberikan

Jumlah Berkas Surat Perintah Bongkar Yang Diberikan

Bidang

Penataan Ruang

8 Terlaksananya

Pengawasan Bangunan Yang

Belum Ber-IMB

Jumlah Papan Penyegelan Yang Dipasang

Jumlah Papan Penyegelan Yang Dipasang

Bidang

Penataan Ruang

9 Terlaksananya Pengawasan

Bangunan Yang Belum Ber-IMB

Jumlah Lokasi

Bangunan Yang

Melanggar Diinput Pada Sistem

Jumlah Lokasi Bangunan Yang Melanggar Diinput Pada Sistem

Bidang Penataan

Ruang

10 Terlaksananya

Pengawasan Bangunan Yang

Belum Ber-IMB

Jumlah Dokumen

Administrasi

Keuangan Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Administrasi Keuangan Yang Disiapkan

Bidang

Penataan Ruang

11 Terlaksananya Penyusunan

Dokumen Pendataan

Bangunan Gedung

Jumlah

Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Bidang Penataan

Ruang

12 Terlaksananya Penyusunan

Dokumen

Jumlah Paket

Penyusunan Dokumen Yang

Diproses

Jumlah Paket Penyusunan Dokumen Yang Diproses Pemilihan Penyedia

Bidang Penataan

Ruang

Page 147: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

Pendataan Bangunan Gedung

Pemilihan Penyedia

13 Terlaksananya Penyusunan

Dokumen Pendataan

Bangunan Gedung

Jumlah

Dokumen Perencanaan

Yang Diasistensi

Jumlah Dokumen Perencanaan Yang Diasistensi

Bidang Penataan

Ruang

14 Terlaksananya

Penyusunan Dokumen

Pendataan Bangunan Gedung

Jumlah

Penyiapan

Rapat Tim Teknis Yang

Diselenggarakan

Jumlah Penyiapan Rapat Tim Teknis

Yang Diselenggarakan

Bidang

Penataan Ruang

15 Terlaksananya

Penyusunan Dokumen

Pendataan Bangunan Gedung

Jumlah

Dokumen

Perencanaan Yang

Diserahterimakan

Jumlah Dokumen Perencanaan Yang

Diserahterimakan

Bidang

Penataan Ruang

16 Terlaksananya

Penyusunan Dokumen

Pendataan Bangunan Gedung

Jumlah

Dokumen

Administrasi Keuangan Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Administrasi

Keuangan Yang Disiapkan

Bidang

Penataan Ruang

17 Terlaksananya

Penyusunan

Dokumen Pendataan

Bangunan Gedung

Jumlah

Dokumen Perencanaan

Yang Diarsipkan

Jumlah Dokumen Perencanaan Yang Diarsipkan

Bidang

Penataan

Ruang

18 Terlaksananya Penyusunan

Dokumen

Pendataan Bangunan Gedung

Jumlah

Dokumen/

Berkas Yang Distribusikan

Jumlah Dokumen/ Berkas Yang Distribusikan

Bidang Penataan

Ruang

Page 148: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Pramu Kebersihan

Tugas :

Melakukan kegiatan penyiapan peralatan dan menjaga kebersihan

Fungsi : a Menyiapkan peralatan yang diperlukan bidang kebersihan ;

b Menyiapkan kebutuhan yang diperlukan bidang kebersihan sesuai

perintah dan ketentuan yang berlaku ;

c Membersihkan peralatan bidang kebersihan yang digunakan dengan

menggunakan fasilitas yang ada ;

d Membersihkan Lingkungan Kantor yang digunakan dengan

menggunakan fasilitas yang ada ;

e Menyimpan dan merawat peralatan bidang kebersihan yang digunakan

agar tidak cepat rusak.

Page 149: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya Penerbitan

Keterangan Rencana Kota/

Advice Planning

Jumlah

Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Bidang Penataan

Ruang

2 Terlaksananya Penerbitan

Keterangan Rencana Kota/

Advice Planning

Jumlah Berkas

Yang Diverifikasi

Kelengkapannya Dan Diterima

Jumlah Berkas Yang Diverifikasi Kelengkapannya Dan Diterima

Bidang Penataan

Ruang

3 Terlaksananya

Penerbitan Keterangan

Rencana Kota/ Advice Planning

Jumlah Berkas

Yang Diagendakan

Jumlah Berkas Yang Diagendakan Bidang

Penataan Ruang

4 Terlaksananya

Penerbitan Keterangan

Rencana Kota/ Advice Planning

Jumlah Jumlah Berkas Yang Disurvei

Jumlah Jumlah Berkas Yang Disurvei Bidang

Penataan Ruang

5 Terlaksananya

Penerbitan Keterangan

Rencana Kota/

Advice Planning

Jumlah Dokumen

Administrasi

Keuangan Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Administrasi Keuangan Yang Disiapkan

Bidang

Penataan Ruang

6 Terlaksananya Penerbitan

Keterangan Rencana Kota/

Advice Planning

Jumlah

Dokumen/ Berkas Yang Distribusikan

Jumlah Dokumen/ Berkas Yang Distribusikan

Bidang Penataan

Ruang

7 Terlaksananya Penerbitan

Keterangan

Rencana Kota/ Advice Planning

Jumlah

Dokumen/

Berkas Yang Diarsipkan

Jumlah Dokumen/ Berkas Yang Diarsipkan

Bidang Penataan

Ruang

Page 150: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Penyusun Rencana Tata Ruang Dan Zonasi

Tugas :

Melakukan kegiatan penyusunan rencana tata ruang dan zonasi

Fungsi : a Mengumpulkan bahan terkait penyusunan, pengkajian, dan

pengevaluasian dokumen tata ruang sesuai dengan kebutuhan ;

b Melakukan pemantauan terhadap perencanaan tata ruang untuk bahan

evaluas i;

c Mengklasifikasikan data dan informasi perencanaan tata ruang ;

d Membuat identifikasi masalah dalam pelaksanaan kegiatan sesuai hasil

telaahan untuk bahan perumusan masalah ;

e Mengolah data dan informasi perencanaan tata ruang sesuai dengan

juknis untuk bahan penyusunan laporan ;

f Melaksanakan kegiatan koordinasi dan singkronisasi dengan pihak

terkait dalam rangka kelancaran pelaksanaan kegiatan ;

g Melakukan peremajaan data dan informasi perencanaan tata ruang

sesuai pemutakhiran data dan informasi agar tersedianya data yang

aktual ;

h Membuat laporan hasil pelaksanaan tugas sesuai hasil kerja yang dicapai

sebagai pertanggungjawaban tugas dan bahan masukan;

Page 151: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya Penyusunan,

Pengkajian Dan Evaluasi Dokumen

Dokumen RDTR, PZ, RTRK

Jumlah

Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Bidang Penataan

Ruang

2 Terlaksananya

Penyusunan, Pengkajian Dan

Evaluasi Dokumen

Dokumen RDTR, PZ, RTRK

Jumlah Paket Perencanaan

Yang Diproses

Pemilihan Penyedia

Jumlah Paket Perencanaan Yang Diproses Pemilihan Penyedia

Bidang

Penataan Ruang

3 Terlaksananya Penyusunan,

Pengkajian Dan

Evaluasi Dokumen Dokumen RDTR, PZ,

RTRK

Jumlah Data

Yang Dihimpun

Jumlah Data Yang Dihimpun Bidang Penataan

Ruang

4 Terlaksananya Penyusunan,

Pengkajian Dan Evaluasi Dokumen

Dokumen RDTR, PZ, RTRK

Jumlah Data Yang Dianalisis

Jumlah Data Yang Dianalisis Bidang Penataan

Ruang

5 Terlaksananya

Penyusunan, Pengkajian Dan

Evaluasi Dokumen

Dokumen RDTR, PZ, RTRK

Jumlah Data Yang Diupdate

Jumlah Data Yang Diupdate Bidang

Penataan Ruang

6 Terlaksananya

Penyusunan, Pengkajian Dan

Evaluasi Dokumen Dokumen RDTR, PZ,

RTRK

Jumlah

Dokumen

Perencanaan Yang

Diserahterimakan

Jumlah Dokumen Perencanaan Yang

Diserahterimakan

Bidang

Penataan Ruang

7 Terlaksananya

Penyusunan, Pengkajian Dan

Evaluasi Dokumen Dokumen RDTR, PZ,

RTRK

Jumlah

Dokumen

Administrasi Keuangan Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Administrasi

Keuangan Yang Disiapkan

Bidang

Penataan Ruang

8 Terlaksananya Penyusunan,

Pengkajian Dan Evaluasi Dokumen

Dokumen RDTR, PZ,

RTRK

Jumlah

Dokumen Perencanaan

Yang Diarsipkan

Jumlah Dokumen Perencanaan Yang Diarsipkan

Bidang Penataan

Ruang

9 Terlaksananya

Penyusunan, Pengkajian Dan

Evaluasi Dokumen

Dokumen RDTR, PZ, RTRK

Jumlah

Dokumen Yang Distribusikan

Jumlah Dokumen Yang Distribusikan Bidang

Penataan Ruang

Page 152: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

10 Terlaksananya Penetapan

Ranperda RTRW

Jumlah

Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Bidang Penataan

Ruang

11 Terlaksananya

Penetapan

Ranperda RTRW

Jumlah Rapat-

Rapat Yang Disiapkan

Jumlah Rapat-Rapat Yang Disiapkan Bidang

Penataan

Ruang

12 Terlaksananya Penetapan

Ranperda RTRW

Jumlah

Dokumen Kelengkapan Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Kelengkapan Yang Disiapkan

Bidang Penataan

Ruang

13 Terlaksananya

Penetapan

Ranperda RTRW

Jumlah

Dokumen Kelengkapan Yang Diperbaiki

Jumlah Dokumen Kelengkapan Yang Diperbaiki

Bidang

Penataan

Ruang

14 Terlaksananya

Penetapan Ranperda RTRW

Jumlah

Dokumen Administrasi

Keuangan Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Administrasi Keuangan Yang Disiapkan

Bidang

Penataan Ruang

15 Terlaksananya Penetapan

Ranperda RTRW

Jumlah

Dokumen

Perencanaan Yang Diarsipkan

Jumlah Dokumen Perencanaan Yang Diarsipkan

Bidang Penataan

Ruang

16 Terlaksananya

Updating Peta Digital

Jumlah Administrasi

Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Bidang

Penataan Ruang

17 Terlaksananya

Updating Peta Digital

Jumlah Data

Yang Dihimpun

Jumlah Data Yang Dihimpun Bidang

Penataan Ruang

18 Terlaksananya

Updating Peta Digital

Jumlah Data

Yang Dianalisis

Jumlah Data Yang Dianalisis Bidang

Penataan Ruang

19 Terlaksananya Updating Peta

Digital

Jumlah Data

Yang Diinput

Jumlah Data Yang Diinput Bidang Penataan

Ruang

20 Terlaksananya Updating Peta

Digital

Jumlah Peta Yang Dicetak

Jumlah Peta Yang Dicetak Bidang Penataan

Ruang

21 Terlaksananya Updating Peta

Digital

Jumlah Peta

Yang Didistribusikan

Jumlah Peta Yang Didistribusikan Bidang Penataan

Ruang

22 Terlaksananya

Updating Peta Digital

Jumlah

Dokumen Peta

Yang Diarsipkan

Jumlah Dokumen Peta Yang Diarsipkan Bidang

Penataan Ruang

23 Terlaksananya Updating Peta

Digital

Jumlah Laporan

Kegiatan Yang Dibuat

Jumlah Laporan Kegiatan Yang Dibuat Bidang Penataan

Ruang

Page 153: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

24 Terlaksananya Updating Peta

Digital

Jumlah Data yang Diterima

Jumlah Data yang Diterima Bidang Penataan

Ruang

25 Terlaksananya

Updating Peta

Digital

Jumlah Data yang Dianalisis

Jumlah Data yang Dianalisis Bidang

Penataan

Ruang

26 Terlaksananya

Updating Peta

Digital

Jumlah Data yang Diinput

Jumlah Data yang Diinput Bidang

Penataan

Ruang

27 Terlaksananya

Updating Peta Digital

Jumlah Data yang Dicetak

Jumlah Data yang Dicetak Bidang

Penataan Ruang

28 Terlaksananya

Updating Peta Digital

Jumlah Dokumen

Perencanaan

Yang Diarsipkan

Jumlah Dokumen Perencanaan Yang Diarsipkan

Bidang

Penataan Ruang

29 Terlaksananya Updating Peta

Digital

Jumlah Laporan

Kegiatan Yang Dibuat

Jumlah Laporan Kegiatan Yang Dibuat Bidang Penataan

Ruang

30 Terlaksananya Penginformasian

Peta Analog

Jumlah

Administrasi

Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan Yang

Disiapkan

Bidang Penataan

Ruang

31 Terlaksananya Penginformasian

Peta Analog

Jumlah Peta

Analog Yang Dicetak

Jumlah Peta Analog Yang Dicetak Bidang Penataan

Ruang

32 Terlaksananya

Penginformasian Peta Analog

Jumlah

Dokumen

Administrasi Keuangan Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Administrasi

Keuangan Yang Disiapkan

Bidang

Penataan Ruang

33 Terlaksananya

Penginformasian

Peta Analog

Jumlah Peta

Analog Yang Distribusikan

Jumlah Peta Analog Yang Distribusikan Bidang

Penataan

Ruang

34 Terlaksananya Penginformasian

Peta Analog

Jumlah Laporan

Kegiatan Yang Dibuat

Jumlah Laporan Kegiatan Yang Dibuat Bidang Penataan

Ruang

35 Terlaksananya

Penginformasian Peta Analog

Jumlah Peta

Analog Yang Diarsipkan

Jumlah Peta Analog Yang Diarsipkan Bidang

Penataan Ruang

Page 154: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Pengawas Irigasi

Tugas :

Melakukan kegiatan pengawasan irigasi di bidang pekerjaan umum dan

penataan ruang

Fungsi : a Mempelajari tugas dan petunjuk kerja yang diberikan atasan ;

b Meminta petunjuk yang berkaitan pelaksanaan tugas ;

c Melaksanakan pengawasan kegiatan pembangunan, rehabilitasi dan

pemeliharaan irigasi ;

d Memeriksa laporan pelaksanaan kegiatan pembangunan, rehabilitasi dan

pemeliharaan irigasi ;

e Mengikuti monitoring dan evaluasi kegiatan pembangunan, rehabilitasi

dan pemeliharaan irigasi ;

f Membuat laporan pelaksanaan tugas.

Page 155: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya Rehabilitasi Saluran

Irigasi

Jumlah

Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Bidang Sumber

Daya Air

2 Terlaksananya

Rehabilitasi Saluran

Irigasi

Jumlah Lokasi

Usulan Yang Disurvei

Jumlah Lokasi Usulan Yang Disurvei Bidang

Sumber

Daya Air

3 Terlaksananya Rehabilitasi Saluran

Irigasi

Jumlah Lokasi

Perencanaan Yang Disurvei

Jumlah Lokasi Perencanaan Yang Disurvei

Bidang Sumber

Daya Air

4 Terlaksananya Rehabilitasi Saluran

Irigasi

Jumlah

Dokumen

Perencanaan Yang Diasistensi

Jumlah Dokumen Perencanaan Yang

Diasistensi

Bidang Sumber

Daya Air

5 Terlaksananya

Rehabilitasi Saluran Irigasi

Jumlah Paket

Pekerjaan Yang Diawasi

Jumlah Paket Pekerjaan Yang Diawasi Bidang

Sumber Daya Air

6 Terlaksananya Rehabilitasi Saluran

Irigasi

Jumlah Paket

Pekerjaan Yang Diserahterimakan

Jumlah Paket Pekerjaan Yang Diserahterimakan

Bidang Sumber

Daya Air

7 Terlaksananya

Rehabilitasi Saluran

Irigasi

Jumlah

Dokumen Administrasi

Keuangan Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Administrasi Keuangan Yang Disiapkan

Bidang

Sumber

Daya Air

8 Terlaksananya Rehabilitasi Saluran

Irigasi

Jumlah

Dokumen Yang Diarsipkan

Jumlah Dokumen Yang Diarsipkan Bidang Sumber

Daya Air

Page 156: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Pengadministrasi Umum

Tugas :

Melakukan kegiatan yang meliputi penerimaan, pencatatan dan

pendokumentasian dokumen administrasi dan penatausahaan seksi

irigasi dan rawa

Fungsi : a Menerima, membuka, membaca, mencatat surat masuk sesuai prosedur

yang berlaku untuk kelancaran pelaksanaan tugas ;

b Mengelola dan penyiapan kearsipan dokumen kontrak kerjasama dengan

pihak kedua ;

c Mengumpulkan berkas bukti kepemilikan lahan untuk proses

pembebasan lahan untuk keperluan pengembangan sumber daya air ;

d Menyiapkan berkas administrasi keuangan kegiatan seksi Irigasi dan

Rawa;

e Menfasilitasi rapat/pertemuan/sosialisasi ;

f Mengelola bahan logistik kantor.

Page 157: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya Penyusunan

Dokumen Perencanaan/

Pembangunan/ Pemeliharaan

Jaringan Irigasi

Jumlah

Dokumen Perencanaan Yang Diarsipkan

Jumlah Dokumen Perencanaan Yang Diarsipkan

Bidang Sumber

Daya Air

2 Terlaksananya Penyusunan

Dokumen

Perencanaan/ Pembangunan/

Pemeliharaan Jaringan Irigasi

Jumlah

Dokumen/

Berkas Yang Distribusikan

Jumlah Dokumen/ Berkas Yang Distribusikan

Bidang Sumber

Daya Air

3 Terlaksananya

Penyusunan Dokumen

Perencanaan/ Pembangunan/

Pemeliharaan

Jaringan Irigasi

Jumlah

Dokumen Yang Diarsipkan

Jumlah Dokumen Yang Diarsipkan Bidang

Sumber Daya Air

Page 158: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Analis Sumber Daya Air

Tugas :

Melakukan kegiatan analisis dan penelaahan sumber daya air dalam

rangka penyusunan rekomendasi kebijakan di bidang pekerjaan umum

dan penataan ruang

Fungsi : a Mempelajari tugas dan petunjuk kerja yang diberikan atasan ;

b Meminta petunjuk yang berkaitan pelaksanaan tugas ;

c Menghimpun data perencanaan pemanfaatan, pengendalian dan

pengembangan seksi irigasi dan rawa ;

d Melakukan survey dan identifikasi kebutuhan pengembangan dan

pengelolaan seksi irigasi dan rawa ;

e Mengolah data informasi perencanaan pemanfaatan, pengendalian dan

pengembangan seksi irigasi dan rawa ;

f Menganalisa data informasi perencanaan pemanfaatan, pengendalian

dan pengembangan seksi irigasi dan rawa ;

g Mengikuti kegiatan koordinasi dan sinkronisasi dengan unit kerja/

instansi terkait dalam rangka kelancaran pelaksanaan kegiatan ;

h Menganalisa hasil pemutakhiran data dan informasi perencanaan,

pemanfaatan, pengendalian dan pengembangan seksi Irigasi dan Rawa;

i Membuat laporan pelaksanaan tugas.

Page 159: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya Pemeliharaan/Reha

bilitasi Pintu Air

Jumlah

Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Bidang Sumber

Daya Air

2 Terlaksananya

Pemeliharaan/Reha

bilitasi Pintu Air

Jumlah Lokasi

Usulan Yang Disurvei

Jumlah Lokasi Usulan Yang Disurvei Bidang

Sumber

Daya Air

3 Terlaksananya Pemeliharaan/Reha

bilitasi Pintu Air

Jumlah

Dokumen Perencanaan Yang Diasistensi

Jumlah Dokumen Perencanaan Yang Diasistensi

Bidang Sumber

Daya Air

4 Terlaksananya

Pemeliharaan/Reha

bilitasi Pintu Air

Jumlah Lokasi

Pekerjaan Yang Diawasi

Jumlah Lokasi Pekerjaan Yang Diawasi Bidang

Sumber

Daya Air

5 Terlaksananya Pemeliharaan/Reha

bilitasi Pintu Air

Jumlah Lokasi

Pekerjaan Yang

Diserahterimakan

Jumlah Lokasi Pekerjaan Yang Diserahterimakan

Bidang Sumber

Daya Air

6 Terlaksananya Pemeliharaan/Reha

bilitasi Pintu Air

Jumlah

Dokumen Administrasi

Keuangan Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Administrasi Keuangan Yang Disiapkan

Bidang Sumber

Daya Air

Page 160: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Teknisi Air

Tugas :

Melakukan kegiatan pemasangan, perbaikan, pengecekan, dan

pemeliharaan sarana air

Fungsi : a Melakukan pemeriksaan sarana prasarana sumber daya air ;

b Melaporkan hasil pemeriksaan sarana prasarana sumber daya air ;

c Melaksanakan perbaikan dan pemeliharaan pada sarana dan prasarana

sumber daya air ;

d Menjaga keamanan sarana prasarana sumber daya air;

e Membuat laporan pelaksanaan tugas.

Page 161: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya Pemeliharaan/Reha

bilitasi Pintu Air

Jumlah

Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Bidang Sumber

Daya Air

2 Terlaksananya

Pemeliharaan/Reha

bilitasi Pintu Air

Jumlah Lokasi

Usulan Yang Disurvei

Jumlah Lokasi Usulan Yang Disurvei Bidang

Sumber

Daya Air

3 Terlaksananya Pemeliharaan/Reha

bilitasi Pintu Air

Jumlah Lokasi

Perencanaan Yang Disurvei

Jumlah Lokasi Perencanaan Yang Disurvei

Bidang Sumber

Daya Air

4 Terlaksananya Pemeliharaan/Reha

bilitasi Pintu Air

Jumlah

Dokumen

Perencanaan Yang Diasistensi

Jumlah Dokumen Perencanaan Yang

Diasistensi

Bidang Sumber

Daya Air

5 Terlaksananya Pemeliharaan/Reha

bilitasi Pintu Air

Jumlah Paket

Pekerjaan Yang Diawasi

Jumlah Paket Pekerjaan Yang Diawasi Bidang Sumber

Daya Air

6 Terlaksananya

Pemeliharaan/Rehabilitasi Pintu Air

Jumlah Paket

Pekerjaan Yang

Diserahterimakan

Jumlah Paket Pekerjaan Yang

Diserahterimakan

Bidang

Sumber Daya Air

7 Terlaksananya Pemeliharaan/Reha

bilitasi Pintu Air

Jumlah

Dokumen

Administrasi Keuangan Yang Disiapkan

Jumlah Dokumen Administrasi Keuangan Yang Disiapkan

Bidang Sumber

Daya Air

Page 162: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

Jabatan :

Petugas operasi dan pemeliharaan Sumber Daya Air

Tugas :

Melakukan kegiatan yang meliputi penyiapan, pemeriksaan dan

pemeliharaan di bidang operasi dan pemeliharaan sumber daya air

Fungsi : a Melakukan Inspeksi kerusakan tiap daerah irigasi ;

b Melaporkan hasil inspeksi kerusakan tiap daerah irigasi ;

c Melakukan pencatatan data debit irigasi dan sungai, data curah hujan ;

d Melaksanakan pemeliharaan pada daerah irigasi ;

e Membuat laporan pelaksanaan tugas.

Page 163: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

No Sasaran Kinerja Indikator Kinerja

Formula Sumber

Data

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Terlaksananya Pembinaan Dan

Pemberdayaan P3A/ GP3A

Jumlah

Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Jumlah Administrasi Kegiatan Yang Disiapkan

Bidang Sumber

Daya Air

2 Terlaksananya

Pembinaan Dan

Pemberdayaan P3A/ GP3A

Jumlah

Pendampingan P3A/GP3A Yang Dilaksanakan

Jumlah Pendampingan P3A/GP3A Yang Dilaksanakan

Bidang

Sumber

Daya Air

Page 164: PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH DINAS PEKERJAAN UMUM … · 2019. 12. 16. · pemerintah kota payakumbuh dinas pekerjaan umum dan penataan ruang jl. rky. rasuna said no. 43 - telp. (0752)

DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN RUANG KOTA PAYAKUMBUH

JL. RKY RASUNA SAID NO,43 TELP (0752) 93947 FAX. 909810-PAYAKUMBUH