PEMERIKSAAN DARAH.docx

download PEMERIKSAAN DARAH.docx

of 10

Transcript of PEMERIKSAAN DARAH.docx

  • 8/17/2019 PEMERIKSAAN DARAH.docx

    1/10

    PEMERIKSAAN DARAH

    Nama Kelompok IVNur RahmiWita sari

    Siti Rizkina

    Wiwin Saftri

    Samsinar

    Aan irmans!ah

    A"un" #o! Marle!

    Sari$a

    Ruan"an Dinas % &a'oratorium Klinik 

    RS( AN()AP(RA PA&(

    AKADEMI KEPERAWA)AN KA*+ D,N--A&A

    )AH(N A#ARAN ./012./03

  • 8/17/2019 PEMERIKSAAN DARAH.docx

    2/10

    PEMERIKSAAN DARAH

    0+ PEMERIKSAAN H* 4HEM,-&,*IN5

    Hemoglobin adalah molekul protein pada sel darah merah .

    Adalah molekul yang terdiri dari kandungan heme (zat besi) dan

    rantai polipeptida globin (alfa,beta,gama, dan delta), berada di dalam

    eritrosit dan bertugas untuk mengangkut oksigen. Kualitas darah

    ditentukan oleh kadar haemoglobin. Stuktur Hb dinyatakan dengan

    menyebut jumlah dan jenis rantai globin yang ada. Terdapat !

    molekul asama amino pada rantai alfa, dan !" mol asam amino

    pada rantai beta, gama dan delta.

    Hemoglobin berfungsi sebagai media transport oksigen dari

    paru paru ke seluruh jaringan tubuh dan memba#a karbondioksida

    dari jaringan tubuh ke paru paru. Kandungan zat besi yang terdapat

    dalam hemoglobin membuat darah ber#arna merah.

    $alam menentukan normal atau tidaknya kadar hemoglobin

    seseorang, harus memperhatikan faktor umur, #alaupun hal ini

    berbeda%beda di tiap laboratorium klinik, yaitu &

    'ayi baru lahir & % gram*dl

    +mur minggu & %- gram*dl+mur bulan & % gram*dl

    Anak anak & % gram*dl

    /elaki de#asa & !%0 gram*dl

    1erempuan de#asa & %" gram*dl

    /elaki tua & .!%!.2 gram*dl

    1erempuan tua & .%.0 gram*dl

    Kadar hemoglobin dalam darah yang rendah dikenal dengan

    istilah anemia. Ada banyak penyebab anemia diantaranya yangpaling sering adalah perdarahan, kurang gizi, gangguan sumsum

    tulang, pengobatan kemoterapi dan penyakit sistemik (kanker,

    lupus,dll).

    Sedangkan kadar hemoglobin yang tinggi dapat dijumpai pada

    orang yang tinggal di daerah dataran tinggi dan perokok. 'eberapa

    penyakit seperti radang paru paru, tumor, preeklampsi,

    hemokonsentrasi, dll.

     Tujuan pemeriksaan hemoglobin untuk mengetahui konsentrasi Hb

    .+ PEMERIKSAAN -,&,N-AN DARAH

  • 8/17/2019 PEMERIKSAAN DARAH.docx

    3/10

    3olongan darah adalah pengklasi4kasian darah dari suatu kelompok

    berdasarkan ada atau tidak adanya zat antigen #arisan pada

    permukaan membrane sel darah merah.hal ini disebabkan karena

    adanya perbedaan jenis karbohidrat dan protein pada permukaan

    membrane sel darah merah tersebut. 1enggolongan darah yangpaling penting adalah A'5 dan 6hesus.Ke7o7okan sel darah merahA8emiliki sel darah merah dengan anti gen A di permukaan membrane

    selnya dan menghasilkan antibody terhadap antigen 'dalam serum

    darahnya. 5rang dengan golonga darah A%negatif hanya dapat

    menerima darah dari orang dengan golongan darah A%negatif atau 5%

    negatif '

    8emiliki antigen ' pada permukaan sel darah merahnyadanmenghasilkan antibody terhadap antigen A dalam serum darahnya.

    5rang dengan golongan darah '%negatif atau 5%negatif A'8emiliki sel darah merah dengan antigen A dan 'serta tidak

    menghasilkan antibody terhadap antigen A maupun '. orang dengan

    golongan darah A'%positif dapat menerima darah darimorang dengan

    golongan darah A'5 apapun dan disebut resipien uni9ersal. :amun

    A'%positif tidak dapat mendonorkan darah ke7uali pada sesam A'%

    positif 

    58emiliki sel darah tanpa antigen, tapi memproduksi terhadap antigen

    A dan ', sehingga orang dengan golongan darah 5%negatif dapat

    mendonorkan darahnya kepada orang dengangolongan darah A'5.

    :amun 5%negatif hanya dapat menerima sesama 5%negatif.

    Kegunaan golongan darah adalah untuk melakukan tranfusi darah,

    mengetahui penyakit tertentu.

     Tujuan pemeriksaan golongan darah untuk mengetahui golongan

    darah yang ada dalam tubuh manusia, untuk memilih golongan darahyang 7o7ok apabila orang lain memerlukan donor darah.

    6+ PEMERIKSAAN &E(K,SI) 4SE& DARAH P()IH5

    /eukosit juga disebut sel darah putih #alaupun sebenarnya

    tidak ber#arna alias bening dan diproduksi oleh jaringan hemopoetik.

    $i dalam sel darah putih terkandung unsur%unsur darah seperti

    baso4l, eosino4l, neutro4l, limfosit, dan monosit.

    /eukosit berfungsi sebagai pertahanan tubuh unuk. melindungitubuh mela#an infeksi bakteri dan 9irus.

  • 8/17/2019 PEMERIKSAAN DARAH.docx

    4/10

    :ilai normal leukosit &&

    'ayi baru lahir 2--- %-.--- *mm'ayi*anak 2--- ; .---*mm$e#asa !---%-.---*mm

    1eningkatan jumlah leukosit (disebut /eukositosis)menunjukkan adanya proses infeksi atau radang akut,misalnya

    pneumonia (radang paru%paru), meningitis (radang selaput otak),

    apendiksitis (radang usus buntu), tuber7ulosis, tonsilitis, dan -.--- sel*mm.

    Penin"katan trom'osit (trombositosis) dapat ditemukan pada

    penyakit keganasan, sirosis, polisitemia, ibu hamil, habis berolahraga,

  • 8/17/2019 PEMERIKSAAN DARAH.docx

    5/10

    penyakit imunologis, pemakaian kontrasepsi oral, dan penyakit

     jantung. 'iasanya trombositosis tidak berbahaya, ke7uali jika

    ?.---.--- sel*mm. leukemia (kanker sel darah putih), polisitemia

    9era (kadar sel darah merah yang sangat meninggi), penyebaran

    tumor ganas, penyakit%penyakit 9askuler seperti lupus (gangguan

    system imun atau kekebalan tubuh), setelah operasi pembedahan,perdarahan, dan pada orang yang baru berhenti mengkonsumsi

    al7ohol.

    1+ PEMERIKSAAN HEMA),KRI)

    Hematokrit atau biasa disingkat Ht merupakan perbandingan

    antara proporsi 9olume sampel darah Anda dengan sel darah

    merah (eritrosit) yang diukur dalam satuan millimeter per desiliter

    dari darah keseluruhan, bias juga dinyatakan dalam persen. =adi

    pengukuran ini bisa dihubungkan dengan tingkat kekentalan darah.

    Semakin tinggi presentasenya berarti semakin tinggi kekentalan

    darahnya, atau sebaliknya. 'ersama kadar hemoglobin, kadar

    hematokrit biasanya dikaitkan dengan derajat anemia yang diderita.

    Hematokrit merupakan persentase konsentrasi eritrosit dalam plasma

    darah. Se7ara kasar, hematokrit biasanya sama dengan tiga kalihemoglobin.

    :ilai hematokrit atau 1@ dapat ditetapkan se7ara automatik

    menggunakan hematology analyzer   atau se7ara manual. 8etode

    pengukuran hematokrit se7ara manual dikenal ada , yaitu metode

    makrohematokrit dan mikrohematokrit*kapiler.

    Hemato7rit berfungsi untuk menentukan banyaknya jumlah sel

    darah merah dalam -- ml darah yang dinyatakan dalam persent (B)

    Nilai normal HM)%

    Anak & %0B

    /aki%laki $e#asa & !-%-B

    1erempuan $e#asa & "%!!B

    Penurunan HM), terjadi dengan pasien yang mengalami

    kehilangan darah akut, anemia, leukemia, penyakit hodgkins,

    limfosarcoma, mieloma multiple, gagal ginjal kronik, sirosis hepatitis,malnutrisi, de4siensi 9it ' dan @, kehamilan, S/C, athritis reumatoid,

    dan ulkus peptikum.

  • 8/17/2019 PEMERIKSAAN DARAH.docx

    6/10

    Penin"katan HM), terjadi pada hipo9olemia, dehidrasi,

     polisitemia vera, diare berat, asidosis diabetikum,em4sema paru,

    iskemik serebral, eklamsia, efek pembedahan, dan luka bakar.

     Tujuan pemeriksaan hemato7rit adalah mengetahui konsentrasi

    eritrosit dalam darah.

    3+ PEMERIKSAAN &A#( ENDAP DARAH

    /aju Cndap $arah atau Crithro7yte Sedimentation 6ate (CS6)

    adalah ke7epatan sedimentasi eritrosit dalam darah yang belum

    membeku, dengan satuan mm*jam. /C$ merupakan uji yang tidak

    spesi4k. /C$ dijumpai meningkat selama proses inDamasi akut,

    infeksi akut dan kronis, kerusakan jaringan (nekrosis), penyakit

    kolagen, rheumatoid, malignansi, dan kondisi stress 4siologis

    (misalnya kehamilan). /C$ berguna untuk memantau adanya radang

    dalam tubuh.

    Nilai normal

    Ede#asa pria > mm*jam pertama E #anita >- mm*jam

    pertama

    Eansia pria >- mm*jam pertama E #anita >-%!- mm*jam

    pertama

    EFanita hamil 0%- mm*jam pertama E anak >- mm*jam

    pertama

    &ED !an" menin""i$alam satu jam apabila mengalami 7edera, peradangan, atau

    kehamilan menin"kat & menandakan adanya infeksi atau inDamasi,

    penyakit imunologis, gangguan nyeri, anemia hemolitik, dan penyakit

    keganasan. jika menderita infeksi kronis atau kasus%kasus dimana

    peradangan menjadi kambuh, misalnya T'@ atau rematik. Adanya

    tumor, kera7unan logam, radang ginjal maupun le9er juga kadang

    memberikan nilai yang tinggi untuk laju endap darah.&ED !an" san"at ren8ah8enandakan gagal jantung dan poikilositosis, /aju endap darah bisamenurun  & akibat kelainan%kelainan sel darah merah seperti

    polisitemia 9era yaitu suatu penyakit dimana sel darah merah sangat

    banyak sehingga darah menjadi sangat kental. =ika dilakukan

    pemeriksaan laju endap darah maka ke7epatan timbulnya

    pengendapan menjadi sangat lambat karena 9olume sel darah merah

    hamper sama dengan darah keseluruhan.

     Tujuan pemeriksaan laju endap darah sangat berguna untuk

    mendeteksi adanya suatu peradangan dan bahkan perjalanan atau

    akti9itas suatu penyakit dan untuk pemantauan keberhasilan terapidan perjalanan penyakit terutama penyakit kronis, mengetahui

  • 8/17/2019 PEMERIKSAAN DARAH.docx

    7/10

    kemungkinan adanya keganasan, penyakit kolagen atau infeksi,

    membedakan tingkat radang atau pembentukan antibodi terhadap

    dua penyakit yang se7ara klinis susah dibedakan.

    9+ PEMERIKSAAN K,&ES)ER,&

    Kolesterol  adalah metabolit  yang mengandung lemak stero

    (bahasa

  • 8/17/2019 PEMERIKSAAN DARAH.docx

    8/10

    dalam sel hati ke darah. Hal ini akan diketahui melalui pemeriksaan

    darah di laboratorium. :ilai normal S35T adalah %! u*/, sedangkan

    nilai normal S31T adalah -% u*/ ( terdapat sedikit 9ariasi dari nilai

    normal dan sangat tergantung dari laboratorim tempat pemeriksaan)

     Tujuan pemeriksaan S35T, S31T adalah untuk mendeteksiadanya gangguan fungsi hati akibat dari infeksi atau peradangan

    hati.

    ?+ PEMERIKSAAN -(&A DARAH P(ASA DAN -(&A DARAH

    SEWAK)(

    Adalah serangkaian tindakan untuk proses pemeriksaan gula darah

    klien dalam keadaan puasa  dan se#aktu. Kadar gula darah ini

    memberikan gambaran tentang kemampuan fungsi metabolism

    tubuh.

    Kadar glukosa tidak stabil, ber9ariasi sesudah makan, maka kadar

    gula darah puasa dibutuhkan. 'anyak faktor mempengaruhi kadar

    gula darah, tetapi pemeriksaan kadar gula darah paling sering

    digunakan untuk mendiagnosa dan manajeman klien dengan

    diabetes mellitus.

    )u@uan pemeriksaan -ula Darah Puasa %

    - +ntuk e9aluasi duiagnosa dan manajemen klien dengan dibetes

    mellitus.- +ntuk menjadi data penunjang berbagai diagnosa medik.- +ntuk menge9aluasi kedekuatan terapi.

    )u@uan pemeriksaan "ula 8arah sewaktu- +ntuk menge9aluasi apakah respons insulin pada klien masih

    7ukup adekuat terhadap pemasukan tinggi karbohidrat.- Sebagai data penunjang untuk diagnosa diabetes mellitus.- +ntuk menge9aluasi manajeman klien dengan diabetes mellitus.

    1ersiapan pemeriksaan gula darah puasa dan se#aktu

    Persiapan Alat %

    - Jormulir pemeriksaan gula darah dan urine (tandai pada

    pemeriksaan gula darah dan urine puasa dan gula darah dan

    urine jam 11).- 'ila menggunakan darah 9ena & Tabung kimia, spuit 77, kapas

    alkohol, plester, tourniuet, nierbeken * bengkok, hands7oen

    bersih, dan perlak*pengalas.

    - 'ila menggunakan darah perifer & 3lukometer, jarum (bloodlancet), kapas alkohol, hands7oen bersih, nierbeken, dan plester.

    - 'okal * pot urine untuk pemeriksaan.

  • 8/17/2019 PEMERIKSAAN DARAH.docx

    9/10

    Persiapan pasien- 8enjelaskan kepada klien sehari sebelumnya (L pukul -.--)

    akan dilakukan pemeriksaan kadar gula dalam darah dan urine

    untuk memastikan apakah klien menderita diabetes mellitus.- 8enganjurkan klien untuk puasa " ; jam (mulai L pukul !.--)

    sampai dengan pengambilan sampekl urine dan darah di pagi

    hari. Klien diperbolehkan hanya minum air putih saja (air yang

    tidak mengandung glukosa).

    0/+ PEMERIKSAAN H*SA-

    Adalah singkatan dari Hepatitis ' surfa7e Antigen, yaitu suatu

    protein permukaan 9irus hepatitis '. Mang berhubungan dengan

    H'sA' atau Hepatitis ' surfa7e Antibody yaitu suatu protein antibody

    yang diproduksi oleh tubuh untuk mela#an 9irus hepatitis '.

     Tujuan pemeriksaan H'SA3 adalah untuk mengetahui ada

    tidaknya 9irus hepatitis ' dalam tubuh. +ntuk mengetahui adanya

    infeksi 9irus Hepatitis '. =ika H'sAg positif %? terinfeksi 9irus hepatitis

    '. =ika H'sAg positif selama lebih dari " bulan, berarti pasien

    menderita Hepatitis ' kronis %? disarankan untuk rutin memeriksakan

    fungsi hati (S35T, S31T, 1rotein Total, Albumin, AJ1) paling tidak "

    bulan ; tahun sekali.

    00+ PEMERIKSAAN *I&IR(*IN

    8erupakan zat #arna kuning yang dihasilkan oleh empedu. 'ila

    terjadi peningkatan kadar bilirubin, kulit akan menjadi kekuningan.

    1eningkatan kadar bilirubin bisa terjadi karena penyakit hati dan

    empedu (karena radang* infeksi, sumbatan batu, tumor) atau

    peme7ahan sel darah merah yang berlebihan.Kegunaan bilirubin yaitu Tujuan pemeriksaan bilirubin adalah

    0.+ PEMERIKSAAN WIDA&

    Fidal atau uji #idal adalah prosedur uji serologi untuk

    mendeteksi bakteri salmonella enteri7a yang mengekibatkan

    penyakit tipoid. +ji ini akan memperlihatkan reaksi antibody

    salmonella terhadap antigen 5 somati7 dan H%Dagellardi dalam

    darah.

  • 8/17/2019 PEMERIKSAAN DARAH.docx

    10/10

     Tujuan pemeriksaan #idal adalah untuk mengetahui adanya

    anti'o8! terha8ap kuman Salmonella t!phi 8an parat!phi

    yang merupakan penyebab demam tifoid* tifus.

    06+ PEMERIKSAAN MA&ARIA

    8alaria adalah penyakit menular akibat infeksi parasite

    plasmodium yang ditularkan melalui gigitan nyamuk malaria

    anopheles. 1arasite plasmodium ini menyerang sel darah merah.

    Plasmodium ialah parasit yang bersel tunggal yang terdiri atas 4 jenis plasmodium yaitu :

    a. Plasmodium vivax : yang menyebabkan malaria tertiana benigna.

     b. Plasmodium ovale : yang menyebabkan malaria tertiana benigna

    c. Plasmodium malariae : yang menyebabkan malaria quartana

    d Plasmodium falciparum: yang menyebabkan malaria tertiana maligna yang berat,

      Progresif dan biasanya fatal.

    Tujuan pemeriksaan malaria adalah untuk mengetahui adanya parasit plasmodium

    dalam darah dan menentukan diagnosa penyakit malaria