pemanasan tugas pemdas

1
Praktikum Pemrograman Dasar Laboratorium Komputer Dasar (ptiik.ub.ac.id/labkomdas) Informatika, Pendidikan Teknologi Informasi& Sistem Informasi Latihan 1 Flowchart Petunjuk : Buatlah Flowchart dari kasus berikut : 1. Program untuk menentukan perhitungan IP dari mahasiswa dengan menginputkan nama, nim, jurusan, dan nilai. kemudian tentukan mahasiwa tersebut mendapatkan grade apa (A,B+,B,C+,C,D+,D,E) #20 2. Program diskriminan dengan ketentuan #30 a. masukan nilai A,B,C b. hitung diskriminan = b*b-4*a*c c. jika dikriminan = 0 maka akan muncul pesan akar kembar dan hitung nilai x dengan rumus X=-b/(2*a) d. jika diskriminan < 0 maka akan muncul pesan akar imajiner e. jika tidak keduanya maka hitung nilai X1 dan X2 dengan rumus X1=(-b + diskriminan)/(2*a) dan X2=(-b - diskriminan)/(2*a) dan munculkan pesannya 3. Program untuk menghitung perjumlahan bakteri dari inputan hari. ketika lebih dari atau sama dengan 2 hari, maka program akan menghitung jumlah berkembangnya bakteri perhari dengan ketentuan : untuk 5 hari pertama bakteri akan mengembang 2 kali lebih cepat, setelah memasuki hari ke enam dan seterusnya, bakteri akan berkembang 3 kali lipat. Hitung banyaknya bakteri dengan menginputkan banyaknya hari. Jika kurang dari 2 hari, maka bakteri tidak akan berkembang (menggunakan perulangan while. Jumlah awal bakteri = 1) #50 Catatan : Harap dikerjakan secara individu dan tepat waktu, jika dikerjakan secara kelompok maka nilai akan di bagi. Selamat Mengerjakan

description

latihan soal tentang pemrograman dasar

Transcript of pemanasan tugas pemdas

Page 1: pemanasan tugas pemdas

Praktikum Pemrograman Dasar

Laboratorium Komputer Dasar (ptiik.ub.ac.id/labkomdas) Informatika, Pendidikan Teknologi Informasi& Sistem Informasi

Latihan 1 Flowchart

Petunjuk : Buatlah Flowchart dari kasus berikut :

1. Program untuk menentukan perhitungan IP dari mahasiswa dengan menginputkan nama, nim, jurusan, dan nilai. kemudian tentukan mahasiwa tersebut mendapatkan grade apa (A,B+,B,C+,C,D+,D,E) #20

2. Program diskriminan dengan ketentuan #30

a. masukan nilai A,B,C b. hitung diskriminan = b*b-4*a*c

c. jika dikriminan = 0 maka akan muncul pesan akar kembar dan hitung nilai x

dengan rumus X=-b/(2*a) d. jika diskriminan < 0 maka akan muncul pesan akar imajiner

e. jika tidak keduanya maka hitung nilai X1 dan X2 dengan rumus X1=(-b +

diskriminan)/(2*a) dan X2=(-b - diskriminan)/(2*a) dan munculkan pesannya

3. Program untuk menghitung perjumlahan bakteri dari inputan hari. ketika lebih dari atau

sama dengan 2 hari, maka program akan menghitung jumlah berkembangnya bakteri

perhari dengan ketentuan : untuk 5 hari pertama bakteri akan mengembang 2 kali lebih

cepat, setelah memasuki hari ke enam dan seterusnya, bakteri akan berkembang 3 kali

lipat. Hitung banyaknya bakteri dengan menginputkan banyaknya hari. Jika kurang dari 2

hari, maka bakteri tidak akan berkembang (menggunakan perulangan while. Jumlah

awal bakteri = 1) #50

Catatan : Harap dikerjakan secara individu dan tepat waktu, jika dikerjakan secara kelompok maka nilai akan di bagi.

Selamat Mengerjakan