PDF Silabus Fisika X

10
SILABUS TEKS UTAMA FISIKA SMA/MA KELAS X PT PENERBIT PUSTAKAWIDYA UTAMA

description

SILABUS

Transcript of PDF Silabus Fisika X

  • SILABUS

    TEKS UTAMA FISIKA

    SMA/MA KELAS X

    PT PENERBIT PUSTAKAWIDYA UTAMA

  • KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP)

    RENCANA STRATEGI BELAJAR SISWA (SILABUS) SMA : Bulan Efektif Belajar : Juli Mata Pelajaran : Fisika Jumlah Jam Tatap Muka : 6 JP/KD Kelas/Semester/Tahun : X/I/2008-2009 Nama Guru : Materi Pokok : Besaran, Satuan, Angka Penting, Dimensi, Pengukuran Standar Kompetensi : Menerapkan konsep besaran fisika dan pengukurannya Kompetensi Dasar : Mengukur besaran fisika ( massa, panjang, dan waktu )

    No INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI SISWA MATERI ESENSIAL dan LIFE SKILLS KEGIATAN BELAJAR SISWA

    METODE-METODE PEMBELAJARAN INTERAKTIF-ALAT PEMBELAJARAN

    DAN SUMBER BELAJAR

    ALOKASI WAKTU

    JENIS PENILAIAN HASIL BELAJAR SISWA

    1. 2. 3. 4. 5. 6.

    Siswa harus mampu : Melakukan pengukuran dengan benar berkaitan dengan besaran pokok panjang, massa dan waktu Mendefenisikan angka penting dan menerapkannya Membandingkan besaran pokok dan besaran turunan serta dapat memberikan contohnya dalam kehidupan sehari-hari Menerapkan satuan besaran pokok dalam Sistem Internasional ( SI ) Menentukan dimensi suatu besaran pokok Menerapkan analisis dimensional dalam pemecahan masalah

    Materi Esensial : 1. Pengukuran 2. Besaran dan

    Satuan 3. Angka Penting 4. Dimensi

    Life Skills : 1. Disiplin 2. Jujur 3. Teliti 4. Bekerja sama 5. Toleransi 6. Etos kerja 7. Potensi diri

    1. Siswa melakukan pengukuran

    besaran besaran fisika melalui kerja kelompok.

    2. Siswa menyampaikan hasil pengukuran dan pengolahan data dengan aturan angka penting.

    3. Siswa mengerjakan soal-soal konversi satuan, analisis dimensi.

    Metode : ceramah, eksperimen, diskusi. Model Pembelajaran Interaktif : PBI Alat Pembelajaran : Mistar, jangka sorong, mikrometer sekrup, neraca, stopwatch Sumber Belajar Indoor : Buku Fisika kelas X Modul Praktikum Benda-benda yang diukur Sumber Belajar Outdoor : -

    6 x 45

    Uji Kompetensi Pemahaman dan Penguasaaan Konsep : a.Tertulis : 1. Pilihan Ganda = 20 2. Isian = 10 3. Uraian = 10 4. Eksplorasi diri= 20 Contoh Instrumen : Uraian Tuliskan dimensi dari : a. Luas e. Gaya b. Volume f. Usaha c. Kecepatan g. Energi d. Percepatan h. Daya

    Uji Kompetensi Penerapan Konsep/Kerja Ilmiah b.Nontes : observasi

    sistematik

    Memeriksa / Menyetujui Jakrata, 2008 Kepala SMA Guru Mata Pelajaran

  • KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP) RENCANA STRATEGI BELAJAR SISWA (SILABUS)

    SMA : Bulan Efektif Belajar : Mata Pelajaran : Fisika Jumlah Jam Tatap Muka : 4 JP/KD Kelas/Semester/Tahun : X/I/2008-2009 Nama Guru : Materi Pokok : VEKTOR Standar Kompetensi : Menerapkan konsep besaran fisika dan pengukurannya Kompetensi Dasar : Melakukan penjumlahan vektor

    No INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI SISWA MATERI ESENSIAL dan LIFE SKILLS KEGIATAN BELAJAR SISWA

    METODE-METODE PEMBELAJARAN INTERAKTIF-

    ALAT PEMBELAJARAN DAN SUMBER BELAJAR

    ALOKASI WAKTU

    JENIS PENILAIAN HASIL BELAJAR SISWA

    1. 2. 3. 4. 5. 6.

    Siswa harus mampu : Menjumlahkan dua vektor atau lebih dengan metoda jajaran genjang dan poligon Menjumlahkan dua vektor yang segaris atau membentuk sudut secara grafis dan menggunakan rumus dalil cosinus Menguraikan sebuah vektor dalam bidang datar menjadi dua vektor komponen yang saling tegak lurus Menjumlahkan dan mengurangkan dua vektor atau lebih dengan cara analitis Menghitung hasil perkalian dua buah vektor dengan cara perkalian titik Menghitung hasil perkalian dua buah vektor dengan cara perkalian silang

    Materi Esensial : 1. Penjumlahan dan

    pengurangan vektor

    2. Komponen vektor 3. Perkalian vektor

    Life Skills :

    1. Disiplin 2. Jujur 3. Teliti

    1. Siswa melakukan penjumlahan

    vektor dengan metode poligon dan jajaran genjang

    2. Siswa melakukan perhitungan vektor resultan dengan metode poligon, jajaran genjang, rumus cosinus, vektor komponen

    3. Siswa melakukan eksperimen untuk menentukan posisi vektor.

    Metode : ceramah, eksperimen, diskusi Model Pembelajaran Interaktif : PBI Alat Pembelajaran : Neraca pegas, beban, kertas grafik, busur, mistar Sumber Belajar Indoor : Buku Fisika kelas X Modul Praktikum Sumber Belajar Outdoor : -

    4 x 45

    Uji Kompetensi Pemahaman dan Penguasaaan Konsep : a.Tertulis : 1. Pilihan Ganda = 20 2. Isian = 10 3. Kuis = 10 4. Eksplorasi diri= 6 Contoh Instrumen : Uraian Nilai dua buah vektor A dan B berturut-turut adalah 6 dan 10 satuan. Jika kedua vektor dijumlahkan, maka akan menghasilkan resultan sebesar 13 satuan. Tentukan sudut yang dibentuk antara vektor A dan vektor B. Uji Kompetensi Penerapan Konsep/Kerja Ilmiah b.Nontes : observasi sistematik

    Memeriksa / Menyetujui Jakarta, 2008 Kepala SMA Guru Mata Pelajaran

  • KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP) RENCANA STRATEGI BELAJAR SISWA (SILABUS)

    SMA : Bulan Efektif Belajar : Mata Pelajaran : Fisika Jumlah Jam Tatap Muka : 6 JP/KD Kelas/Semester/Tahun : X/I/2008-2009 Nama Guru : Materi Pokok : Kinematikadan Dinamika Partikel Standar Kompetensi : Menerapkan konsep dan prinsip dasar kinematika dan dinamika benda titik Kompetensi Dasar : Menganalisis besaran fisika pada gerak dengan kecepatan dan percepatan konstan

    No INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI SISWA MATERI ESENSIAL dan LIFE SKILLS KEGIATAN BELAJAR SISWA

    METODE-METODE PEMBELAJARAN INTERAKTIF-

    ALAT PEMBELAJARAN DAN SUMBER BELAJAR

    ALOKASI WAKTU

    JENIS PENILAIAN HASIL BELAJAR SISWA

    1. 2. 3. 4. 5. 6.

    Siswa harus mampu : Menjelaskan pengertian gerak, gerak lurus, perpindahan dan perbedaannya dengan panjang lintasan yang ditempuh serta besaran gerak lurus horisontal dengan demonstrasi dan menggunakan gambar Menjelaskan pengertian kecepatan rata-rata dan kecepatan sesaat Menyimpulkan karakteristik gerak lurus beraturan melalui percobaan dan pengukuran besaran terkait Menyimpulkan karakteristik gerak lurus berubah beraturan melalui percobaan dan pengukuran besaran-besaran terkait Menjelaskan pengertian percepatan rata-rata dan percepatan sesaat serta perbedaan keduanya Memformulasikan besaran-besaran fisika dalam GLB dan GLBB dalam bentuk persamaan dan menggunakannya dalam pemecahan masalah

    Materi Esensial : 1. Kedudukan, jarak

    dan perpindahan 2. Kelajuan dan

    kecepatan rat-rata

    3. GLB 4. GLBB 5. Gerak Jatuh

    bebas 6. Percepatan rata-

    rata dan percepatan sesaat

    Life Skills : 1. Potensi diri 2. Eksistensi diri 3. memecahkan

    masalah 4. kreatif 5. etos kerja 6. kerja sama

    1. Melakukan percobaan untuk

    menemukan grafik v-t GLB 2. Siswa membentuk kelompok

    diskusi untuk mencari perbedaan percepatan rata-rata dan percepatan sesaat

    3. Siswa menetukan jarak tempuh, dari suatu grafik hubungan antara kecepatan dan waktu gerak benda

    4. Siswa membuat rumusan GLB dan GLBB dengan besaran besaran terkait

    5. Siswa mengerjakan soal-soal gerak, dan gaya

    Metode : ceramah, eksperimen, demonstrasi, diskusi Model Pembelajaran Interaktif : PBI Alat Pembelajaran : Ticker timer, bidang lurus, bidang miring, mobil-mobilan, stop watch Sumber Belajar Indoor : Buku Fisika kelas X Modul Praktikum Sumber Belajar Outdoor : -

    6 x 45

    Uji Kompetensi Pemahaman dan Penguasaaan Konsep : a.Tertulis : 1. Pilihan Ganda = 20 2. Isian = 10 3. Uraian = 10 4. Eksplorasi diri= 9 Contoh Instrumen : Uraian Berapa jauh jarak yang ditempuh sebuah mobil yang bergerak dengan kecepatan konstan 40 km/jam selama 30 menit ? Uji Kompetensi Penerapan Konsep/Kerja Ilmiah b.Nontes : observasi sistematik

    Memeriksa / Menyetujui Jakarta, 2008 Kepala SMA Guru Mata Pelajaran

  • KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP) RENCANA STRATEGI BELAJAR SISWA (SILABUS)

    SMA : Bulan Efektif Belajar : Mata Pelajaran : Fisika Jumlah Jam Tatap Muka : 6 JP/KD Kelas/Semester/Tahun : X/I/2008-2009 Materi Pokok : GERAK MELINGKAR Nama Guru : Standar Kompetensi : Menerapkan konsep dan prinsip dasar kinematika dan dinamika benda titik Kompetensi Dasar : Menganalisis besaran fisika pada gerak melingkar dengan laju konstan

    No INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI SISWA MATERI ESENSIAL dan LIFE SKILLS KEGIATAN BELAJAR SISWA

    METODE-METODE PEMBELAJARAN INTERAKTIF-

    ALAT PEMBELAJARAN DAN SUMBER BELAJAR

    ALOKASI WAKTU

    JENIS PENILAIAN HASIL BELAJAR SISWA

    1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.

    Siswa harus mampu : Menjelaskan perumusan kuantitas gerak melingkar beraturan Menjelaskan pengertian percepatan sentripetal dan mengaplikasikan dalam kehidupan sehari-hari Memberikan contoh-contoh gerak melingkar beraturan dan mengaplikasikannya dalam kehidupan sehari-hari Merancang percobaan gerak melingkar beraturan Memberikan contoh-contoh gerak melingkar berubah beraturan dan mengaplikasikannya dalam kehidupan sehari-hari Menjelaskan perumusan kuantitatif gerak melingkar berubah beraturan Memahami, dan mampu mengaplikasikan Hukum Newton tentang gerak, dan gaya

    Materi Esensial : 1. Besaran-besaran

    fisis dalam gerak melingkar

    2. GMB 3. GMBB

    Life Skills : 1. kerja sama 2. memecahkan

    masalah 3. kreatif 4. berpikir kritis 5. potensi diri

    1. Melakukan percobaan

    sederhana untuk menemukan besaran-besaran terkait

    2. Siswa membentuk kelompok diskusi untuk mencari contoh GMB dan GMBB dalam kehidupan sehari-hari

    3. Mengerjakan soal-soal GMB dan GMBB

    4.Melakukan eksperimen tentang adanya gaya sentripetal

    5.Melakukan eksperimen yang berkaitan dengan ayunan konis

    Metode : ceramah, eksperimen, demonstrasi Model Pembelajaran Interaktif : PBI Alat Pembelajaran : Pesawat sentripetal Sumber Belajar Indoor : Buku Fisika kelas X Modul Praktikum Sumber Belajar Outdoor : -

    6 x 45

    Uji Kompetensi Pemahaman dan Penguasaaan Konsep : a.Tertulis : 1. Pilihan Ganda = 20 2. Isian = 10 3. Uraian = 10 4. Eksplorasi diri=5 Contoh Instrumen : Uraian Seorang pelari berlari dengan kecepatan 8 m/s mengitari lintasan lingkaran dengan radius 25 m. Berapa percepatan sentripetal yang dialami pelari ? Uji Kompetensi Penerapan Konsep/Kerja Ilmiah b.Nontes : observasi sistematik

    Memeriksa / Menyetujui Jakarta, 2008 Kepala SMA Guru Mata Pelajaran

  • KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP) RENCANA STRATEGI BELAJAR SISWA (SILABUS)

    SMA : Bulan Efektif Belajar : Mata Pelajaran : Fisika Jumlah Jam Tatap Muka : 8 JP/KD Kelas/Semester/Tahun : X/I/2008-2009 Nama Guru : Materi Pokok : HUKUM-HUKUM NEWTON TENTANG GERAK Standar Kompetensi : Menerapkan konsep dan prinsip dasar kinematika dan dinamika benda titik Kompetensi Dasar : Menerapkan Hukum Newton sebagai prinsip dasar dinamika untuk gerak lurus,

    gerak vertikal, dan gerak melingkar beraturan

    No INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI SISWA MATERI ESENSIAL dan LIFE SKILLS KEGIATAN BELAJAR SISWA

    METODE-METODE PEMBELAJARAN INTERAKTIF-

    ALAT PEMBELAJARAN DAN SUMBER BELAJAR

    ALOKASI WAKTU

    JENIS PENILAIAN HASIL BELAJAR SISWA

    1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.

    Siswa harus mampu : Memberikan contoh penerapan Hukum Newton dengan menggunakan berbagai media Melakukan percobaan yang berhubungan dengan Hukum-hukum Newton Menyatakan satuan gaya dalam sistem satuan SI Melukiskan diagram gaya-gaya yang bekerja pada suatu benda Menjelaskan pengertian gaya berat dan gaya gesekan serta contoh aplikasinya dalam kehidupan sehari-hari Menjelaskan konsep gaya sentripetal pada GMB Melakukan analisa kuantitatif untuk persoalan-persoalan dinamika sederhana pada bidang tanpa gaya gesekan

    Materi Esensial : 1. Hukum I Newton 2. Hukum II Newton 3. Hukum III

    Newton 4. Jenis gaya 5. Dinamika

    sederhana 6. Konsep gaya

    sentripetal

    Life Skills : 1. kerja sama 2. memecahkan

    masalah 3. kreatif 4. berpikir kritis 5. potensi diri

    1. Siswa mampu menyebutkan

    bunyi Hukum-hukum Newton 2. Siswa melakukan percobaan-

    percobaan gaya sesuai Hukum-hukum Newton

    3. Siswa melakukan analisis kuantitatif dan perumusan terhadap besaran-besaran gaya dan dinamika sederhana

    4. Siswa mengerjakan soal-soal yang berkaitan dengan Hukum-hukum Newton

    Metode : ceramah, eksperimen, demonstrasi Model Pembelajaran Interaktif : PBI Group Investigation Make a Match Alat Pembelajaran : Neraca pegas, balok, bidang miring, bidang datar katrol, beban meja gaya Sumber Belajar Indoor : Buku Fisika kelas X Modul Praktikum Sumber Belajar Outdoor : -

    8 x 45

    Uji Kompetensi Pemahaman dan Penguasaaan Konsep : a.Tertulis : 1. Pilihan Ganda = 20 2. Isiann = 10 3. Uraian = 10 Contoh Instrumen : Uraian Sebuah benda bermassa 10 kg di bumi. Berapa berat benda itu di bulan yang percepatan gravitasinya

    61

    x percepatan gravitasi bumi ?

    Uji Kompetensi Penerapan Konsep/Kerja Ilmiah b.Nontes : observasi sistematik

    Memeriksa / Menyetujui Jakarta, 2008 Kepala SMA Guru Mata Pelajaran

  • KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP) RENCANA STRATEGI BELAJAR SISWA (SILABUS)

    SMA : Bulan Efektif Belajar : Mata Pelajaran : Fisika Jumlah Jam Tatap Muka : 8 JP/KD Kelas/Semester/Tahun : X/II/2008-2009 Nama Guru : Materi Pokok : Alat-Alat Optik Standar Kompetensi : Menerapkan prinsip kerja alat-alat optik Kompetensi Dasar : 1. Menganalisis alat-alat optik secara kualitatif dan kuantitatif

    2. Menerapkan alat-alat optik dalam kehidupan sehari-hari

    No INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI SISWA MATERI ESENSIAL dan LIFE SKILLS KEGIATAN BELAJAR SISWA

    METODE-METODE PEMBELAJARAN INTERAKTIF-

    ALAT PEMBELAJARAN DAN SUMBER BELAJAR

    ALOKASI WAKTU

    JENIS PENILAIAN HASIL BELAJAR SISWA

    1. 2. 3. 4.

    Siswa harus mampu : Menjelaskan peristiwa pembentukan bayangan karena pemantulan dan pembiasan serta karakteristiknya Melakukan analisis kualitatif dan kuantitatif tentang pembentukan bayangan karena pemantulan dan pembiasan Menjelaskan bagian-bagian mata, kamera, lup, mikroskop, proyektor dan teropong. Menjelaskan cacat mata dan kaca mata Menjelaskan pembentukan bayangan dan analisis kuantitatif pada mata, kamera, lup, mikroskop, proyektor dan teropong

    Materi Esensial : 1. Pemantulan pada

    cermin 2. Pembentukan

    bayangan 3. Pembiasan pada

    lensa 4. Alat-alat optik

    Life Skills : 1. Disiplin 2. Teliti 3. Potensi diri

    1. Siswa melakukan percobaan

    pemantulan cahaya pada cermin

    2. Siswa mengamati peristiwa pembiasan cahaya

    3. Siswa mengerjakan soal-soal yang berkaitan dengan analisis pembentukan bayangan secara kuantitatif

    4. Siswa melakukan eksperimen reaksi pupil terhadap cahaya masuk

    4. Siswa membentuk kelompok diskusi membahas bagian-bagian alat-alat optik

    Metode : ceramah, eksperimen, diskusi Model Pembelajaran Interaktif : PBI Alat Pembelajaran : Buku-buku referensi Fisika tentang pemantulan dan pembiasan, cermin, lensa, lup, dan bangku optik Sumber Belajar Indoor : Buku Fisika kelas X Modul Praktikum Sumber Belajar Outdoor : -

    8 x 45

    Uji Kompetensi Pemahaman dan Penguasaaan Konsep : a.Tertulis : 1. Pilihan Ganda = 20 2. Isian = 10 3. Uraian = 10 4. Eksplorasi diri=30 Contoh Instrumen : Uraian Sebuah benda diletakkan di depan cermin cekung dengan jari-jari kelengkungan 30 cm. Dimana benda harus diletakkan agar terbentuk bayangan maya sejauh 10 cm? Uji Kompetensi Penerapan Konsep/Kerja Ilmiah b.Nontes : observasi sistematik

    Memeriksa / Menyetujui Jakarta, 2008 Kepala SMA Guru Mata Pelajaran

  • KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP) RENCANA STRATEGI BELAJAR SISWA (SILABUS)

    SMA : Bulan Efektif Belajar : Mata Pelajaran : Fisika Jumlah Jam Tatap Muka : 8 JP/KD Kelas/Semester/Tahun : X/II/2008-2009 Nama Guru : Materi Pokok : SUHU DAN KALOR Standar Kompetensi : Menerapkan konsep kalor dan prinsip konservasi energi pada berbagai perubahan energi Kompetensi Dasar : 1. Menganalisis pengaruh kalor terhadap suatu zat 2. Menganalisis cara perpindahan kalor 3. Menerapkan asas Black dalam pemecahan masalah

    No INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI SISWA MATERI ESENSIAL dan LIFE SKILLS KEGIATAN BELAJAR SISWA

    METODE-METODE PEMBELAJARAN INTERAKTIF-

    ALAT PEMBELAJARAN DAN SUMBER BELAJAR

    ALOKASI WAKTU

    JENIS PENILAIAN HASIL BELAJAR SISWA

    1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8

    Siswa harus mampu : Menganalisis pengaruh kalor terhadap suhu dan wujud benda Menjelaskan asas Black secara kuantitatif Menjelaskan peristiwa perubahan wujud dan karakteristiknya serta memberikan contohnya dalam kehidupan sehari-hari Memberikan gambaran tentang faktor yang mempengaruhi peristiwa perubahan wujud Melakukan analisis kuantitatif tentang perubahan wujud Memaparkan faktor-faktor yang mempengaruhi besar pemuaian zat padat, zat cair, dan gas Membedakan besar pemuaian (panjang, luas, dan volum) pada berbagai zat secara kuantitatif Membedakan peristiwa perpindahan kalor cara konduksi, konveksi dan radiasi

    Materi Esensial : 1. suhu dan kalor 2. asas Black 3. Pemanfaatan

    radiasi matahari pada teknologi

    4. perubahan wujud

    Life Skills : 1. kerja sama 2. memecahkan

    masalah 3. kreatif 4. berpikir kritis 5. potensi diri

    1. Siswa mampu menjelaskan

    mengenai suhu, kalor, dan perubahan wujud

    2. Siswa melakukan diskusi mengenai perpindahan kalor beserta karakteristiknya

    3. Siswa melakukan percobaan asas Black pencampuran dua zat yang berbeda suhunya

    4. Siswa melakukan analisis kuantitatif tentang perpindahan kalor secara konduksi, konveksi dan radiasi

    5. Siswa mengerjakan soal-soal yang berkaitan dengan kalor

    Metode : ceramah, eksperimen, diskusi Model Pembelajaran Interaktif : PBI Alat Pembelajaran : Buku-buku referensi Fisika tentang termometer, termometer, pembakar busen, tabung reaksi dll Sumber Belajar Indoor : Buku Fisika kelas X Modul Praktikum Sumber Belajar Outdoor : -

    8 x 45

    Uji Kompetensi Pemahaman dan Penguasaaan Konsep : a.Tertulis : 1 Pilihan Ganda = 10 2 Isian = 10 3 Uraian = 10 4 Eksplorasi diri= 15 Contoh Instrumen : Uraian Pada sebuah skala x, titik beku air adalah 10ox dan titik didih air adalah 70ox. Bila suhu suatu benda diukur dengan skala x adalah 25ox, berapa suhunya bila diukur dengan skala Celcius Uji Kompetensi Penerapan Konsep/Kerja Ilmiah b.Nontes : observasi sistematik

    Memeriksa / Menyetujui Jakarta, 2008 Kepala SMA Guru Mata Pelajaran

  • KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP) RENCANA STRATEGI BELAJAR SISWA (SILABUS)

    SMA : Bulan Efektif Belajar : Mata Pelajaran : Fisika Jumlah Jam Tatap Muka : 8JP/KD Kelas/Semester/Tahun : X/II/2008-2009 Nama Guru : Materi Pokok : Listrik Dinamis Standar Kompetensi : Menerapkan konsep kelistrikan dalam berbagai penyelesaian masalah dan berbagai produk teknologi Kompetensi Dasar : 1. Menggunakan alat ukur listrik

    2. Memformulasikan besaran-besaran listrik rangkaian tertutup sederhana 3. Mengidentifikasikan penerapan listrik AC dan DC dalam kehidupan sehari-hari

    No INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI SISWA MATERI ESENSIAL dan LIFE SKILLS KEGIATAN BELAJAR SISWA

    METODE-METODE PEMBELAJARAN

    INTERAKTIF-ALAT PEMBELAJARAN DAN

    SUMBER BELAJAR

    ALOKASI WAKTU

    JENIS PENILAIAN HASIL BELAJAR SISWA

    1. 2. 3. 4. 5. 6. .

    Siswa harus mampu : Menggunakan voltmeter dalam rangkaian Menggunakan amperemeter (ammeter) dalam rangkaian Menggunakan multimeter dalam rangkaian Memformulasikan besaran kuat arus dalam rangkaian tertutup sederhana (satu loop) Memformulasikan besaran hambatan dalam rangkaian seri dan paralel Memformulasikan besaran tegangan dalam rangkaian tertutup sederhana dengan menggunakan hukum Kirchoff I dan II Mengidentifikasikan penerapan arus listrik searah (AC) dalam kehidupan sehari-hari Mengidentifikasikan penerapan arus listrik bolak-balik (DC) dalam kehidupan sehari-hari

    Materi Esensial : 1. alat ukur listrik 2. GGL dan beda

    potensial 3. Hukum Ohm 4. Hambatan seri dan

    paralel 5. Hukum Kirchoff I dan

    II 6. Listrik AC dan DC

    dalam kehidupan

    Life Skills : 1. kerja sama 2. memecahkan

    masalah 3. kreatif 4. berpikir kritis 5. potensi diri

    1. Praktik menggunakan alat ukur

    voltmeter, amperemeter, dan multimeter secara berkelompok

    2. Mengukur kuat arus, tegangan dan hambatan pada rangkaian tertutup sederhana secara berkelompok

    3. Mempraktekan pengaruh arus lsitik terhadap nyala listrik, dan menyelidiki faktor-faktor yang memengaruhi besarnya energi listrik

    4. Memformulasikan dan menganalisis hukum Ohm, tegangan jepit, hambatan dalam, dan hukum Kirchoff I dan II dalam diskusi kelas

    5. Membuat daftar penggunaan listrik searah dan bolak-balik serta sumbernya (batere, generator, dan lain-lain) dalam kehidupan sehari-hari di rumah masing-masing (misalnya : lampu, TV, telpon, dan lain-lain) secara individu

    6. Mengidentifikasikan karakteristik hambatan seri-paralel pada rangkaian listrik di rumah tangga

    7. Menghitung energi listrik yang digunakan di rumah masing-masing per bulan

    Metode : ceramah, eksperimen, demonstrasi, diskusi Model Pembelajaran Interaktif : PBI Alat Pembelajaran : Voltmeter, amperemeter, multimeter, power supply, resistor, kabel, osiloskop Sumber Belajar Indoor : Buku Fisika kelas X Modul Praktikum Sumber Belajar Outdoor : -

    8 x 45

    Uji Kompetensi Pemahaman dan Penguasaaan Konsep : a.Tertulis :

    1. Pilihan Ganda = 10 2. Isaian = 10 3. Uraian = 10 4. Eksplorasi diri= 33

    Contoh Instrumen : Uraian Sebuah setrika listrik 500watt mempunyai hambatan 5 ohm. Tentukan kuat aus yang mengalir apabila menghasilkan panas terus menerus, Kalori panas yang dihasilkan selama 10 menit Uji Kompetensi Penerapan Konsep/Kerja Ilmiah b.Nontes : observasi sistematik

    Memeriksa / Menyetujui Jakarta, 2008 Kepala SMA Guru Mata Pelajaran

  • KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP) RENCANA STRATEGI BELAJAR SISWA (SILABUS)

    SMA : Bulan Efektif Belajar : Mata Pelajaran : Fisika Jumlah Jam Tatap Muka : 6 JP/KD Kelas/Semester/Tahun : X/II/2007-2008 Nama Guru : Materi Pokok : Gelombang Elektromagnetik Standar Kompetensi : Memahami konsep dan prinsip gelombang elektromagnetik Kompetensi Dasar : 1. Mendeskripsikan spektrum gelombang elektromagnetik 2. Menjelaskan aplikasi gelombang elektromagnetik pada kehidupan sehari-hari

    No INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI SISWA MATERI ESENSIAL dan LIFE SKILLS KEGIATAN BELAJAR SISWA

    METODE-METODE PEMBELAJARAN INTERAKTIF-

    ALAT PEMBELAJARAN DAN SUMBER BELAJAR

    ALOKASI WAKTU

    JENIS PENILAIAN HASIL BELAJAR SISWA

    1. 2. 3. 4.

    Siswa harus mampu : Mencari dan menelusuri literatur tentang gelombang elektromagnetik Mengelompokkan berbagai gelombang elektomagnetik dalam spektrum Menjelaskan karakteristik khusus masing-masing gelombang elektromagnetik di dalam spektrum tersebut Menjelaskan contoh dan penerapan masing-masing gelombang elektromagnetik dalam kehidupan sehari-hari

    Materi Esensial : 1. Hakikat Cahaya 2. Hakikat

    Gelombang elektromagnetik

    3. Karakteristik gelombang elektromagnetik dan pemanfaatannya

    3. Spektrum Gelombang elektromagnetik

    Life Skills : 1. disiplin 2. jujur 3. kerjasama 3. potensi diri

    1. Siswa membentuk kelompok

    diskusi membahas tentang hakikat cahaya

    2..Siswa mencari literatur tentang gelombang elektromagnetik dan mempresentasikannya

    3..Melakukan eksperimen untuk mengukur panjng gelombng kisi, dan memahami teorinya

    4. Siswa menyebutkan contoh penerapan dan pemanfaatan gelombang elektromagnetik

    Metode : ceramah, diskusi, eksperimen Model Pembelajaran Interaktif : PBI Alat Pembelajaran : Literatur-Literatur Fisika Sumber Belajar Indoor : Buku Fisika kelas X (IB) Modul Praktikum Sumber Belajar Outdoor : -

    6 x 45

    Uji Kompetensi Pemahaman dan Penguasaaan Konsep : a.Tertulis : 1. Pilihan Ganda = 10

    2. Isian = 10 3. Uraian = 10 4. Eksplorasi diri= 10 Contoh Instrumen : Uraian Berapa waktu yang dibutuhkan cahaya matahari untuk mencapai permukaan bumi yang jauhnya 1.5 x 108 km? Uji Kompetensi Penerapan Konsep/Kerja Ilmiah b.Nontes : observasi sistematik

    Memeriksa / Menyetujui Jakarta, 2008 Kepala SMA Guru Mata Pelajaran