Obesitas Pada Anak

Click here to load reader

download Obesitas Pada Anak

of 16

description

obesitas

Transcript of Obesitas Pada Anak

OBESITAS PADA ANAK

Edwina, Fini, BonitaOBESITAS PADA ANAKPENDAHULUANPenting pada pediatri sebagai pencegahan dengan maksud untuk promosi kesehatan fisik, sosial, dan emosional anak pengaruh saat dewasa

Bukan penyakit yg muncul dengan sendirinya kenaikan mortalitas dan penyakit kardiovaskular, aterosklerosis, dan DM

2EPIDEMIOLOGIDi negara maju ASDi daerah perkotaan >> pedesaanObesitas orang tuaStatus sosioekonomi yang tinggiInaktivitas keluarga

OBESITAS Definisi Penimbunan lemak >> pada jar. subkutan & jar. lain di seluruh tubuh.

Obesitas kelebihan beratObesitas = kelebihan lemak tubuhKelebihan berat (overweight) = ukuran tubuh yang bertambah/ massa tubuh tanpa lemak.Ukuran yg membedakan obesitas dengan overweight :BB relatif, indeks BB-TB, lingkaran tubuh, dan ketebalan lipatan kulit.IMT paling berguna u/ skrining populasi remaja obesitas

4ETIOLOGI

1. Energi >> kebutuhan tubuh > 500 KKAL/ hari bb / mgg 150 500 g2. Penggunaan energi 3. Kombinasi51. MASUKAN ENEGI >>Ggn. Psikologis / emosionalKeln. Hipotalamus, kel. hipofisis, lesi otak lain ggn. pusat rasa kenyang Kebiasaan pemberian makan Predisposisi genetik

62. PENGGUNAAN ENERGI 5,2 mmol/L atau 200 mg/dLTambahan kenaikan tahunan IMT > 2 unit IMT tahun sebelumnyaPrihatin mengenai BB psikologik perseorangan

Jika 1 dari 5 positif Evaluasi medik u/ memikirkan keadaan patologis primerDIAGNOSIS BANDINGBiasanya akibat gangguan endokrin/ genetik -- tinggi badan yg pendek, umur tulang terlambat, dan perkembangan tanda-tanda kelamin sekunder terhambat

EndokrinGenetikLainnyaSindrom CushingSindrom TurnerS. CohenHipotiroidismeS. Laurence-Moon-BiedlS. CarpenterHiperinsulinemiaS. Alstrom HallgrenDefisiensi GHDisfungsi hipotalamusSindrom Prader-WilliS. Stein- leventhalPseudohipopaarathiroidisme tipe 1KOMPLIKASIRisiko cukup tinggi u/ menjadi orang dewasa gemukPeny. Kardiovaskuler :~ TD naik~ Kolesterol total naik~ TGL naik~ LDL naik~ VLDL turunHiperinsulinismeKolelitiasisPseudotumor serebriParu-paru~ Sindrom Pickwickian~Kelainan uji disfungsi paruPENGOBATANFaktor penyebab : organik/ psikologik Motivasi orang tua & anak - Estetik, cegah komplikasi : Diabetes, nafas pendek, kematian dini- Diet kalori rendah seimbang : Cukup nutrien, K.H , lemak secukupnya, aktivitas anak tetap, pe BB tidak drastis, vitamin.- Bimbingan & kelola berkala pengaturan makanan HINDARI OBAT PENEKAN NAFSU MAKAN - Olah raga teratur - Partisipasi anggota keluarga13RISIKO OBESITASMorbiditas & mortalitas penyakit inf. Predisposisi peny. diabetes dan peny, kardiovaskUmur lebih pendekSindrom Pickwickian :Hipoksia, kesadaran , sianosis,polisitemia, kardiomegali, gagal jantung kongestif

14PROGNOSISHasil diet/ modifikasi latihan fisik hanya berhasil u/ jangka pendekBelum terlalu baik, tetapi paling tidak ada usaha u/ pengendalian BB dan pencegahan komplikasi.Sumber : Nelson Volume 1 edisi 15TERIMA KASIH =)