OA

3
Monitoring Terapi Memberikan penilaian sumber rasa sakit pasien dengan Vis scale (VAS), dan rentang pergerakan sendi yang dinilai d ekstensi, abduksi dan adduksi Pengukuran gripstrength dan 50 langkah jalan kaki untuk memberikan penilaian OA tangan dan pinggul/lutut secara Pengukuran radiograf untuk mendokumentasikan banyaknyasendi yang terlibat dan mengikuti perkembangan terapi penyakit Pengukuran berdasarkan Clinician’s Globab Assesment, riayat akti!itas dan keterbatasan pasien yang disebabka Monitoring efek samping obat Pengukurankreatinin serum, profil hematologi dan transaminase serum dengan inter!al "#$% bulan berguna dalam me toksisitas spesifik terhadap ginjal, hati, slauran &' at ()ipiro ed "th *lm $+00

description

Farmakologi

Transcript of OA

Monitoring Terapi

Monitoring TerapiMemberikan penilaian sumber rasa sakit pasien dengan Visual Analog scale (VAS), dan rentang pergerakan sendi yang dinilai dengan fleksi, ekstensi, abduksi dan adduksiPengukuran grip strength dan 50 langkah jalan kaki untuk memberikan penilaian OA tangan dan pinggul/lutut secara berurutanPengukuran radiograf untuk mendokumentasikan banyaknya sendi yang terlibat dan mengikuti perkembangan terapi penyakitPengukuran berdasarkan Clinicians Globab Assesment, berdasarkan riwayat aktivitas dan keterbatasan pasien yang disebabkan oleh OAMonitoring efek samping obatPengukuran kreatinin serum, profil hematologi dan transaminase serum dengan interval 6-12 bulan berguna dalam mengidentifikasi toksisitas spesifik terhadap ginjal, hati, slauran GI atau sumsum tulang(Dipiro ed 6th Hlm 1700)

)1

Terapi Non FarmakologiEdukasi pasien tentang penyakit, prognosis dan pendekatan manajemennya. berikan pemahaman mengenai Body, Mind, SpiritPengendalian berat badan, untuk mengurangi beban biomekanik pada sendi penyangga berat. Mengurangi rasa sakit dengan Occupational Terapy. Seperti menggunakan cold packs atau handuk hangat untuk mengurangi rasa sakit.Latihan fisik dengan program olahraga untuk membantu dan menjaga serta mengembalikan rentang pergerakan sendi, mengurangi rasa skit dan spasmus ototIstirahat dan merawat persendian. Berikan pemahaman pada pasien mengenai deteksi tanda-tanda tubuh, dan tahu kapan untuk menghentikan atau memperlambat aktivitas untuk mencegah sakit karena aktivitas berlebihan.Diperbanyak berjemur sinar mataharai pagi untuk membantu sintesa Vitamin D dalam tubuh, yang berperan dalam pembentukan tulangDipiro 6th Ed Hlmn 1691- 1962Pharmaceutical Care untuk Pasien Penyakit Arthritis, Hlmn19-25

Q n ASelain sakit utama yang diderita ibu Siti adalah berkaitan dengan sendi, apakah ibu Siti juga menderita osteoporosis?jawab :Ibu siti memiliki kemungkinan besar mengalami osteoporosis karena terlalu banyak minum kopi dan makan kangkung yang mengandung oksalat sehingga dapat mengikat Ca yang diperlukan untuk peningkatan masa tulang.Selain itu, ditambah berat badan yang berlebih sehingga tulang mendapatkan beban yang berat untuk menopang tubuh.Namun, untuk diagnosis osteoporosis sendiri memerlukan pemeriksaan lebih lanjut untuk memastikan apakah ibu Siti memang benar mengalami osteoporosis atau tidak.

Jika ibu Siti mengalami osteoporosis, bagaimana pengobatannya?Diberikan suplemen Kalsium dan Vitamin D yang dapat meningkatkan massa tulang,