Musik Tradisional Nusantara - Copy

download Musik Tradisional Nusantara - Copy

of 18

Transcript of Musik Tradisional Nusantara - Copy

54/8/12

44/8/12

34/8/12

24/8/12

14/8/12

musik tradisional nusantaraClick to edit Master subtitle style Presented by : Fajaruddin Akbar (12) M, Haris Junianto (20)

4/8/12

Blog : http://maestrokaos.blogspot.com FB : https://www.facebook.com/haris.juniant FP : https://www.facebook.com/maestrokaosla Twitter : @harisjnt

Sebutkan beberapa contoh musik tradisional dari daerah Anda dan jelaskan makna dan peranannya!

4/8/12

Dari daerah kami terdapat dua jenis musik tradisionalLamongan

Utara

Selatan

Gambus/Ha dra4/8/12

Gamelan

Makna musik Gamelan dan Musik Gamelan

Gamelanadalahensembel musikyang Hadra : biasanya menonjolkan metalofon, gambang, - Memenuhi kebutuhan sintesis dan gendang, dan gong. Istilah gamelan merujuk jiwa pada instrumennya / alatnya, yang mana merupakan satu kesatuan utuh yang - Meredam eosi dan kemarahan jiwa diwujudkan dan dibunyikan bersama. Kata - Sebagai kekuatandari bahasa dan spirit Gamelan sendiri berasal

Hadra : - Untuk kepentingan Gambus / Hadra : sosial, politik, Gambus adalah jenis musik yang berasal dan hiburan dari timur tengah dan mempunyai nuansa - Sarana terapi islami. Musik didominasi dengan alat musik - Pendidikan apresiasi pukul seperti rebana. 4/8/12 - Musikalisasi puisi

Jawagamelyang berarti memukul / menabuh, diikuti akhiran an yangGamelan dan Peranan musik menjadikannya kata benda.

Sejarah awal mula musik gambus dan gamelan...

4/8/12

Sejarah Musik Gambus

Alat musik gambus berasal dari orang arab dari Hadramaut (Yaman). Gambus tidak hanya disukai oleh bangsa Arab saja, banyak orang dari bangsa lain yang juga suka dengan gambus. Di kalangan non Arab gambus makin meluas, akhirnya pada tahun 1950 awak grup-grup gambus yang ada seperti Al 4/8/12 Wardah, yang pada awalnya

Sejarah Musik GamelanKata Gamelan sendiri berasal Pada jaman Majapahit, alat dari bahasa Jawa gamel yang musik gamelan mengalami berarti memukul / menabuh, baik perkembangan yang sangat diikuti akhiran an yang seperti hingga mencapai bentuk menjadikannya sebagai kata sekarang ini dan tersebar di benda. Sedangkan istilah beberapa daerah seperti Bali, gamelan mempunyai arti sebagai dan Sunda (Jawa Barat). satu kesatuanpertama tentang Bukti otentik alat musik yang dimainkan bersama. ditemukan keberadaan gamelan Tidak ada kejelasan tentang di Candi Borobudur, Magelang 4/8/12

Apakah musik tradisional perlu dipertahankan keasliannya atau mengikuti perkembangan zaman?4/8/12

LU ER P !!!

Musik tradisional nusantara harus dipertahankan dan jangan sampai hilang. Musik tradisional nusantara juga jangan sampai tercampur dengan kebudayaan barat, agar keasliannya tetap terjaga. Meskipun sekarang zaman sudah berkembang, namun musik tradisional harus tetap dijaga keasliannya. Jika keasliannya tidak dapat terjaga, musik tradisional nusantara pelan pelan akan menghilang Namun agar semua orang tahu, musik tradisional juga harus dipertunjukan dalam pertunjukan pertunjukan modern yang berskala besar atau dipadukan dengan musik modern tanpa menghilangkan ciri khasnya

4/8/12

Bagaimana cara untuk melestarikan seni musik tradisional nusantara?

4/8/12

Berikut ini ada beberapa cara yang bisa dipraktekkan :

Mengenal musik tradisional yang berasal dari daerah kita sendiri Mendengarkan langsung musik tradisional Memahami maknanya Memainkan musik tradisional dengan alat musik tradisional atau memadukannya dengan alat musik modern Mempertunjukkan kesenian musik tradisional kepada khalayak ramai4/8/12 Mengajarkan seni musik tradisional

thank for your attention...4/8/12

4/8/12

Blog : http://maestrokaos.blogspot.com FB : https://www.facebook.com/haris.juniant FP :