Metafisika umum atau ontologis fitra

10
Powerpoint Templates Page 1 METAFISIKA UMUM atau ONTOLOGIS

Transcript of Metafisika umum atau ontologis fitra

Page 1: Metafisika umum atau ontologis fitra

Powerpoint TemplatesPage 1

METAFISIKA UMUM atau

ONTOLOGIS

Page 2: Metafisika umum atau ontologis fitra

Powerpoint TemplatesPage 2

ONTOLOGI

• Kata ontologi berasal dari bahasa

Yunani, yaitu : ontos : being, dan Logos :

logic

• Jadi, ontology adalah the theory of being

qua being ( teori tentang keberadaan

sebagai keberadaan ). Atau bisa juga ilmu

tentang yang “ada”.

Page 3: Metafisika umum atau ontologis fitra

Powerpoint TemplatesPage 3

ONTOLOGI

• Secara istilah ontologi adalah ilmu yang

membahas tentang hakikat yang ada yang

merupakan realiti baik berbentuk jasmani

atau kongkrit maupun rohani atau abstrak.

• Secara harfiah, ontologi adalah cabang

metafisika yang membicarakan watak

realitas tertinggi atau wujud.

Page 4: Metafisika umum atau ontologis fitra

Powerpoint TemplatesPage 4

ONTOLOGI

• Term ontologi pertama kali dikenalkan

oleh Rudolf Goclenius tahun 1636

M, untuk menamai tentang hakikat yang

ada bersifat metafisika.

• Christian Wolf membagi metafisika

menjadi dua, yaitu metafisika umum dan

metafisika khusus.

Page 5: Metafisika umum atau ontologis fitra

Powerpoint TemplatesPage 5

METAFISIKA UMUM

• Metafisika umum adalah istilah lain dari

ontologi.

• Jadi, metafisika umum atau ontologi

adalah cabang filsafat yang membahas

tentang prinsip yang paling dasar atau

paling dalam dari segala sesuatu yang

ada.

Page 6: Metafisika umum atau ontologis fitra

Powerpoint TemplatesPage 6

Paham dalam Ontologi - Metafisika

• Paham – paham dalam ontologi, yaitu :

1. Monoisme

a. Materialisme

b. Idealisme

2. Dualisme

3. Pluralisme

4. Nihilisme

5. Agnotisisme

Page 7: Metafisika umum atau ontologis fitra

Powerpoint TemplatesPage 7

Paham dalam Ontologi - Metafisika

• Paham Monoisme, menganggap bahwa

hakikat yang asal dari seluruh kenyataan

itu hanyalahsatu saja, tidak mungkin dua.

Paham ini terbagi menjadi dua aliran;

1. Materialisme, menganggap bahwa

sumber yang asal itu adalah materi

bukan rohani atau disebut juga

naturalisme.

Page 8: Metafisika umum atau ontologis fitra

Powerpoint TemplatesPage 8

Paham dalam Ontologi - Metafisika

2. Idealisme, atau biasa disebut

spiritualisme, menganggap bahwa hakikat

kenyataan yang beraneka ragam itu

semua berasal dari ruh (sukma), yaitu

sesuatu yang tidak berbentuk dan

menempati ruang.

Page 9: Metafisika umum atau ontologis fitra

Powerpoint TemplatesPage 9

Paham dalam Ontologi - Metafisika

• Paham Dualisme, menganggap bahwa

benda terdiri dari dua macam hakikat

sebagai asal sumbernya, yaitu hakikat

materi dan ruhani, benda dan ruh, jasad

dan spirit. kedua macam hakikat tersebut

masing-masing bebas dan berdiri

sendiri, sama-sama azali dan abadi.

Page 10: Metafisika umum atau ontologis fitra

Powerpoint TemplatesPage 10

Paham dalam Ontologi - Metafisika

• Hubungan keduanya menciptakan

kehidupan di alam ini.

• Tokoh paham ini adalah Descater (1596-

1650 SM) yang dianggap sebagai bapak

Filosofi modern)

• Contoh yang paling jelas tentang adanya

kerjasama kedua hakikat ini adalah dalam

diri manusia.