MENULIS UNTUK JURNAL ILMIAH

12
MENULIS UNTUK JURNAL ILMIAH Bachrudin Musthafa, PhD. disampaikan dalam Kegiatan Simposium Nasional Program BERMUTU, Jakarta, 8-11 Juli 2012

description

MENULIS UNTUK JURNAL ILMIAH. Bachrudin Musthafa , PhD. d isampaikan dalam Kegiatan Simposium Nasional Program BERMUTU , Jakarta, 8-11 Juli 2012. DUA GUGUS TUGAS PENULISAN. Apa yang hendak Anda tulis ? B. Bagaimana menuliskannya ?. PENGETAHUAN TOPIK. - PowerPoint PPT Presentation

Transcript of MENULIS UNTUK JURNAL ILMIAH

Page 1: MENULIS UNTUK JURNAL ILMIAH

MENULIS UNTUK JURNAL ILMIAH

Bachrudin Musthafa, PhD.disampaikan dalam Kegiatan

Simposium Nasional Program BERMUTU,

Jakarta, 8-11 Juli 2012

Page 2: MENULIS UNTUK JURNAL ILMIAH

DUA GUGUS TUGAS PENULISAN

A. Apa yang hendak Anda tulis?

B. Bagaimana menuliskannya?

Page 3: MENULIS UNTUK JURNAL ILMIAH

PENGETAHUAN TOPIK

TIGA JENIS PENGETAHUAN PENTING BAGI PENULIS

1. Pengetatahuan Deklaratif

2. Pengetahuan Prosedural

3. Pengetahuan Kondisional

Page 4: MENULIS UNTUK JURNAL ILMIAH

PENGETAHUAN PROSEDURAL TENTANG PENULISAN

APA YANG HARUS DIMIKILI UNTUK DAPAT MENULIS UNTUK JURNAL ILMIAH?

1. Tujuh Keterampilan Menulis Akademis: understanding your purpose & intended readers; formulating a thesis; organizing ideas (to support a thesis) ; paraphrasing; summarizing; avoiding plagiarism; creating your own voice

2. Pengetahuan Kontekstual tentang Jurnal Tempat Anda Mempublikasikan Gagasan /Hasil Penelitian

Page 5: MENULIS UNTUK JURNAL ILMIAH

MENYIASATI KESIAPAN DIRI UNTUK MENULIS

• Mutakhirkan pengetahuan.• Jelaskan pada diri-sendiri apa tujuan penulisan ini.• Ketahui secara persis siapa pembaca utama jurnal

yang disasar.• Ketahui yang diminta pengelola jurnal: artikel

berbasis data?; artikel teoretis?; artikel berbabis pengalaman empiris? dst.

• Pelajari panduan teknis penulisan: gaya selingkung

Page 6: MENULIS UNTUK JURNAL ILMIAH

PENYIAPAN DIRI UNTUK MENULIS DI JURNAL ILMIAH: PERTANYAAN PEMANDU

PERTIMBANGAN UMUM YANG ESENSIAL1. Mengapa studi/penelitian ini penting?

Bagaimana studi ini dapat memajukan bidang yang diusung jurnal ini?

2. Apakah studi ini orisinal? Ataukah studi ini merupakan verifikasi/replikasi terhadap studi terdahulu?

3. Dapatkah studi ini dianggap karya terobosan?

Page 7: MENULIS UNTUK JURNAL ILMIAH

TENTANG KOMPONEN NASKAH1. Pendahuluan

2. Metode/Prosedur Kerja

3. Hasil Penelitian

4. Pembahasan

Page 8: MENULIS UNTUK JURNAL ILMIAH

• PENDAHULUAN-- apakah studi ini berpijak secara ajeg pada kerangka

teoretis/konseptual yg diajukan?-- sudahkah dibahas teori-teori yang memiliki kaitan

langsung dengan topik yang diteliti?-- sudahkan Anda tunjukkan bagaimana studi Anda mengisi

celah dalam status pengetahuan tentang topik yang diteliti?

--sudahkan Anda mengembangkan tujuan penelitian yang benar-benar berasal dari basis pengetahuan yang ada tentang topik yang diteliti?

Page 9: MENULIS UNTUK JURNAL ILMIAH

• METODE/PROSEDUR KERJA--apakah paparan tentang subjek/responden,

setting/konteks, materi dan prosedur pengumpulan dan analisis data jelas dan lengkap?

--apakah teknik analisis data yang dipilih telah benar-benar tepat dan sesuai dengan pertanyaan penelitian?

Page 10: MENULIS UNTUK JURNAL ILMIAH

• HASIL PENELITIAN-- apakah hasil studi telah dipikirkan dengan

baiuk dan disajikan dengan jelas?

--apakah hasil penelitian disajikan dan dibahas pada bagian yang tepat? Yakni, dibahas pada bagian “pembahasan”?

Page 11: MENULIS UNTUK JURNAL ILMIAH

• PEMBAHASAN-- apakah bagian “pembahasan” ini merujuk kembali ke

pertanyaan penelitian dan berbagai hasil penelitian yang direviu di bagian pendahuluan?

--apakah keterbatasan penelitian ini dibahas secara terbuka?--apakah implikasi hasil studi terhadap penelitian lanjut dan

praktik digambarkan dengan jelas?--apakah fokus bagian ini telah dibuat bernas? Sudahkah

dijelaskan bagaimana studi memperkaya khasanah bidang ilmu?

Page 12: MENULIS UNTUK JURNAL ILMIAH

PERTIMBANGAN PENGHUJUNG

--Apakah penulisan laporan penelitian Anda telah sesuai dengan format yang diminta jurnal?